SlideShare a Scribd company logo
PEMERINTAH KABUPATEN MUKOMUKO
DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS TUNGGAL JAYA
KECAMATAN TERAS TERUNJAM
Jalan Desa Tunggal JayaTelp. 085384961338Email puskesmastunggaljaya@gmail.com Kode Pos 38768
KERANGKA ACUAN KEGIATAN
KAMPANYE TERKAIT PELAKSANAAN GERMAS
PENYULUHAN IMUNISASI DASAR LENGKAP
I. PENDAHULUAN
Imunisasi Dasar Lengkap adalah suatu upaya untuk memberikan imunitas pada
bayi yang berusia 0-12 bulan agar terhindar dari berbagai penyakit. Imunisasi ini
meliputi HB 0, BCG, Polio, DPT, IPV dan Campak. Imunisasi pada dasarnya
adalah upaya untuk mengaktifkan sistem kekbalan tubuh manusia. Ada imunisasi
aktif yang dilakukan dengan memasukkan zat immunoglobulin yang dapat
mengatasi mikrobia atau bibit penyakit yang sudah terlanjur masuk ke dalam
tubuh.
II. LATAR BELAKANG
Program imunisasi yang diselenggarakan oleh pemerintah bertujuan untuk
meningkatkan taraf kesehatan bayi di Indonesia yang diberikan mulai dari bayi
lahir yakni hepatitis B sampai dengan umur sembilan bulan yakni campak.
Indonesia merupakan negara yang sangat menganjurkan warga negaranya untuk
melakukan imunisasi. Melalui PPI atau pengembangan program imunisasi
pemerintah berupaya agar masyarakat memahami pentingnya imunisasi dan
menerapkannya pada anak – anak mereka.
Di indonesia, ada beberapa macam jenis imunisasi dasar lengkap pada anak,
yaitu :
1. Bayi usia 0-11 bulan ; HB 0 : 1 Dosis, BCG: 1 Dosis, DPT-HB-HiB: 3 Dosis, Polio
Tetes (OPV): 4 Dosis, Polio Suntik (IPV): 1 Dosis, Campak Rubella: 1 Dosis,
Pneumococcal Conjugate Vaccine (PCV): 3 dosis, Japanese Encephalatis (JE): 1 Dosis.
2. Anak usia 18-24 bulan ; DPT-HB-HiB: 1 Dosis, Campak Rubella: 1 Dosis ,
Pneumococcal Conjugate Vaccine (PCV): 1 dosis, Japanese Encephalatis (JE): 1 Dosis.
3. Anak SD/MI ; Diberikan kepada anak yang sudah mendapatkan imunisasi lanjutan,
Campak rubella dan DT pada anak kelas 1 SD/MI, Td pada kelas 2 dan 5 SD/MI, HPV:
2 Dosis.
III. TUJUAN
1. Tujuan umum
Meningkatkan derajat kesehatan masyarakat
2. Tujuan khusus
 Meningkatkan pengetahuan masyarakat mengenai imunisasi dasar lengkap
 Menambah pengetahuan masyarakat mengenai manfaat imunisasi dasar lengkap
bagi bayi.
IV. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN
No Kegiatan Pokok Rincian Kegiatan
1. Penyuluhan Imunisasi
Dasar Lengkap
TAHAP PERSIAPAN :
1. Petugas menghadap Kepala Puskesmas agar memfasilitasi
kegiatan penyuluhan
2. Petugas menentukan sasaran
3. Petugas menentukan jadwal
4. Petugas memberikan informasi kepada wilayah
5. Petugas menyiapkan tempat untuk pelaksanaanpenyuluhan
TAHAP PELAKSANAAN :
1. Petugas memperkenalkan diri
2. Petugas mengemukakan maksud dan tujuan kegiatan
3. Petugas menjelaskan poin-poin isi penyuluhan
4. Petugas menyampaikan materi penyuluhan
5. Petugas melakukan diskusi atau umpan balik
pertanyaan
6. Petugas menyimpulkan hasil penyuluhan
7. Petugas menutup acara
V. CARA PELAKSANAAN KEGIATAN
a. Metode :
 Tanya Jawab
b. Komponen :
 Leaflet
 Dokumentasi
c. Tahapan Pelaksanaan Persiapan alat dan bahan :
 Penentuan tempat
 Pelaksanaan penyuluhan
 Tanya jawab / diskusi
 Penutup
VI. SASARAN
 Masyarakat, ibu hamil, ibu balita
VII.JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN
 Sesuai dengan jadwal Posyandu
VIII. PENCATATAN, PELAKSANAAN DAN EVALUASI KEGIATAN
Pencatatan hasil kegiatan penyuluhan ditulis dalam form hasil pelaksanaan kegiatan
penyuluhan, foto kegiatan terlampir.
IX. PEMBIAYAAN
 DAK non Fisik Bidang Kesehatan Kabupaten Mukomuko
Mengetahui
Plt. Kepala Puskesmas Tunggal Jaya
Idi Julijono
NIP. 19670712 198912 1 001
Tunggal Jaya, November 2022
Pelaksana Kegiatan
Monalisa, S.K.M
NIP. 19910512 201903 2 009

More Related Content

What's hot

BAHAN SOSIALISASI BIAS DAN HPV.pptx
BAHAN  SOSIALISASI BIAS DAN HPV.pptxBAHAN  SOSIALISASI BIAS DAN HPV.pptx
BAHAN SOSIALISASI BIAS DAN HPV.pptx
CynthiaOctavia1
 
PPT Sosialisasi PROGNAS.pptx
PPT Sosialisasi PROGNAS.pptxPPT Sosialisasi PROGNAS.pptx
PPT Sosialisasi PROGNAS.pptx
ZiaUlfa
 
Kak pemantauan bumil resti
Kak pemantauan bumil restiKak pemantauan bumil resti
Kak pemantauan bumil resti
AnipahMadrid
 
RUK-RPK
RUK-RPK RUK-RPK
Sosialisasi-Bias.ppt
Sosialisasi-Bias.pptSosialisasi-Bias.ppt
Sosialisasi-Bias.ppt
terarahman
 
PENGARUH PENYULUHAN KESEHATAN TENTANG ANTENATAL CARE TERHADAP PENGETAHUAN IBU...
PENGARUH PENYULUHAN KESEHATAN TENTANG ANTENATAL CARE TERHADAP PENGETAHUAN IBU...PENGARUH PENYULUHAN KESEHATAN TENTANG ANTENATAL CARE TERHADAP PENGETAHUAN IBU...
PENGARUH PENYULUHAN KESEHATAN TENTANG ANTENATAL CARE TERHADAP PENGETAHUAN IBU...
UNIVERSITAS SARIPUTRA INDONESIA TOMOHON
 
UPAYA PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN KES. IBU BERSALIN DAN NIFAS
UPAYA PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN KES. IBU BERSALIN DAN NIFASUPAYA PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN KES. IBU BERSALIN DAN NIFAS
UPAYA PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN KES. IBU BERSALIN DAN NIFAS
Dokter Tekno
 
Rencana Tindak Lanjut PTM RS 1.pdf
Rencana Tindak Lanjut PTM RS 1.pdfRencana Tindak Lanjut PTM RS 1.pdf
Rencana Tindak Lanjut PTM RS 1.pdf
HadiSalmiBintiMuhamm
 
Kak p4 k
Kak p4 kKak p4 k
Kak p4 k
AnipahMadrid
 
Sk indikator dan target pencapaian kinerja ukm puskesmas cisata
Sk indikator dan target pencapaian kinerja ukm puskesmas cisataSk indikator dan target pencapaian kinerja ukm puskesmas cisata
Sk indikator dan target pencapaian kinerja ukm puskesmas cisata
Neneng Holifah
 
Kerangka acuan kelas ibu hamil sdrja
Kerangka acuan kelas ibu hamil sdrjaKerangka acuan kelas ibu hamil sdrja
Kerangka acuan kelas ibu hamil sdrja
ramanityaikhsanmaula
 
Pemantauan di posyandu
Pemantauan di posyanduPemantauan di posyandu
Pemantauan di posyandu
Joni Iswanto
 
Program-KIA-1-ppt.ppt
Program-KIA-1-ppt.pptProgram-KIA-1-ppt.ppt
Program-KIA-1-ppt.ppt
MelyMarisa
 
316812139 1-kak-pelaksanaan-program-kia
316812139 1-kak-pelaksanaan-program-kia316812139 1-kak-pelaksanaan-program-kia
316812139 1-kak-pelaksanaan-program-kia
Yulia Dwijayanti
 
Kak kespro termasuk kb
Kak kespro termasuk kbKak kespro termasuk kb
Kak kespro termasuk kb
AnipahMadrid
 
Buku KIA 2015
Buku KIA 2015Buku KIA 2015
Buku KIA 2015
Anggit T A W
 
Menu Kesga.ppt
Menu Kesga.pptMenu Kesga.ppt
Menu Kesga.ppt
PuskesmasKlatenTenga
 
PEDOMAN BAGI IBU HAMIL, BERSALIN, NIFAS, DAN BAYI BARU LAHIR Di Era Pandemi C...
PEDOMAN BAGI IBU HAMIL, BERSALIN, NIFAS, DAN BAYI BARU LAHIR Di Era Pandemi C...PEDOMAN BAGI IBU HAMIL, BERSALIN, NIFAS, DAN BAYI BARU LAHIR Di Era Pandemi C...
PEDOMAN BAGI IBU HAMIL, BERSALIN, NIFAS, DAN BAYI BARU LAHIR Di Era Pandemi C...
Muh Saleh
 
Paparan anc terpadu final edit
Paparan anc terpadu final editPaparan anc terpadu final edit
Paparan anc terpadu final edit
Dokter Tekno
 
Kuesioner kelas ibu hamil tj.pati
Kuesioner kelas ibu hamil tj.patiKuesioner kelas ibu hamil tj.pati
Kuesioner kelas ibu hamil tj.pati
yarmimi mimi
 

What's hot (20)

BAHAN SOSIALISASI BIAS DAN HPV.pptx
BAHAN  SOSIALISASI BIAS DAN HPV.pptxBAHAN  SOSIALISASI BIAS DAN HPV.pptx
BAHAN SOSIALISASI BIAS DAN HPV.pptx
 
PPT Sosialisasi PROGNAS.pptx
PPT Sosialisasi PROGNAS.pptxPPT Sosialisasi PROGNAS.pptx
PPT Sosialisasi PROGNAS.pptx
 
Kak pemantauan bumil resti
Kak pemantauan bumil restiKak pemantauan bumil resti
Kak pemantauan bumil resti
 
RUK-RPK
RUK-RPK RUK-RPK
RUK-RPK
 
Sosialisasi-Bias.ppt
Sosialisasi-Bias.pptSosialisasi-Bias.ppt
Sosialisasi-Bias.ppt
 
PENGARUH PENYULUHAN KESEHATAN TENTANG ANTENATAL CARE TERHADAP PENGETAHUAN IBU...
PENGARUH PENYULUHAN KESEHATAN TENTANG ANTENATAL CARE TERHADAP PENGETAHUAN IBU...PENGARUH PENYULUHAN KESEHATAN TENTANG ANTENATAL CARE TERHADAP PENGETAHUAN IBU...
PENGARUH PENYULUHAN KESEHATAN TENTANG ANTENATAL CARE TERHADAP PENGETAHUAN IBU...
 
UPAYA PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN KES. IBU BERSALIN DAN NIFAS
UPAYA PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN KES. IBU BERSALIN DAN NIFASUPAYA PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN KES. IBU BERSALIN DAN NIFAS
UPAYA PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN KES. IBU BERSALIN DAN NIFAS
 
Rencana Tindak Lanjut PTM RS 1.pdf
Rencana Tindak Lanjut PTM RS 1.pdfRencana Tindak Lanjut PTM RS 1.pdf
Rencana Tindak Lanjut PTM RS 1.pdf
 
Kak p4 k
Kak p4 kKak p4 k
Kak p4 k
 
Sk indikator dan target pencapaian kinerja ukm puskesmas cisata
Sk indikator dan target pencapaian kinerja ukm puskesmas cisataSk indikator dan target pencapaian kinerja ukm puskesmas cisata
Sk indikator dan target pencapaian kinerja ukm puskesmas cisata
 
Kerangka acuan kelas ibu hamil sdrja
Kerangka acuan kelas ibu hamil sdrjaKerangka acuan kelas ibu hamil sdrja
Kerangka acuan kelas ibu hamil sdrja
 
Pemantauan di posyandu
Pemantauan di posyanduPemantauan di posyandu
Pemantauan di posyandu
 
Program-KIA-1-ppt.ppt
Program-KIA-1-ppt.pptProgram-KIA-1-ppt.ppt
Program-KIA-1-ppt.ppt
 
316812139 1-kak-pelaksanaan-program-kia
316812139 1-kak-pelaksanaan-program-kia316812139 1-kak-pelaksanaan-program-kia
316812139 1-kak-pelaksanaan-program-kia
 
Kak kespro termasuk kb
Kak kespro termasuk kbKak kespro termasuk kb
Kak kespro termasuk kb
 
Buku KIA 2015
Buku KIA 2015Buku KIA 2015
Buku KIA 2015
 
Menu Kesga.ppt
Menu Kesga.pptMenu Kesga.ppt
Menu Kesga.ppt
 
PEDOMAN BAGI IBU HAMIL, BERSALIN, NIFAS, DAN BAYI BARU LAHIR Di Era Pandemi C...
PEDOMAN BAGI IBU HAMIL, BERSALIN, NIFAS, DAN BAYI BARU LAHIR Di Era Pandemi C...PEDOMAN BAGI IBU HAMIL, BERSALIN, NIFAS, DAN BAYI BARU LAHIR Di Era Pandemi C...
PEDOMAN BAGI IBU HAMIL, BERSALIN, NIFAS, DAN BAYI BARU LAHIR Di Era Pandemi C...
 
Paparan anc terpadu final edit
Paparan anc terpadu final editPaparan anc terpadu final edit
Paparan anc terpadu final edit
 
Kuesioner kelas ibu hamil tj.pati
Kuesioner kelas ibu hamil tj.patiKuesioner kelas ibu hamil tj.pati
Kuesioner kelas ibu hamil tj.pati
 

Similar to 11 KAK IMUNISASI.docx

Penkes imunisasi
Penkes imunisasiPenkes imunisasi
Penkes imunisasi
Ema Arum Rukmasari
 
KERANGKA ACUAN KERJA PROGRAM IMUNISASI.docx
KERANGKA ACUAN KERJA PROGRAM IMUNISASI.docxKERANGKA ACUAN KERJA PROGRAM IMUNISASI.docx
KERANGKA ACUAN KERJA PROGRAM IMUNISASI.docx
BudimanSetiawan5
 
Materi imunisasi Untuk Nusan Tara Sehat
Materi imunisasi Untuk Nusan Tara SehatMateri imunisasi Untuk Nusan Tara Sehat
Materi imunisasi Untuk Nusan Tara Sehat
Yusneri Ahs
 
Sap imunisasi
Sap imunisasiSap imunisasi
Sap imunisasi
Warung Bidan
 
BULAN IMUNISASI ANAK SEKOLAH PADA MASA PANDEMI COVID.docx
BULAN IMUNISASI ANAK SEKOLAH PADA MASA PANDEMI COVID.docxBULAN IMUNISASI ANAK SEKOLAH PADA MASA PANDEMI COVID.docx
BULAN IMUNISASI ANAK SEKOLAH PADA MASA PANDEMI COVID.docx
EmirAryaputra1
 
imunisasi 1.doc
imunisasi 1.docimunisasi 1.doc
imunisasi 1.doc
DonyKurniaRamadhan
 
SOSIALISASI BIAS 2022 PKC CIPAYUNG.pptx
SOSIALISASI BIAS 2022 PKC CIPAYUNG.pptxSOSIALISASI BIAS 2022 PKC CIPAYUNG.pptx
SOSIALISASI BIAS 2022 PKC CIPAYUNG.pptx
EvaEdelweiss
 
Kb1 konsep dasar asuhan neonatus bayi, balita dan anak pra sekolah
Kb1 konsep dasar asuhan neonatus bayi, balita dan anak pra sekolahKb1 konsep dasar asuhan neonatus bayi, balita dan anak pra sekolah
Kb1 konsep dasar asuhan neonatus bayi, balita dan anak pra sekolah
pjj_kemenkes
 
Kb1 konsep dasar asuhan neonatus bayi, balita dan anak pra sekolah
Kb1 konsep dasar asuhan neonatus bayi, balita dan anak pra sekolahKb1 konsep dasar asuhan neonatus bayi, balita dan anak pra sekolah
Kb1 konsep dasar asuhan neonatus bayi, balita dan anak pra sekolah
pjj_kemenkes
 
Presentasi FIELD LAB Pemantauan Gizi Balita & Ibu Hamil FK UNS
Presentasi FIELD LAB Pemantauan Gizi Balita & Ibu Hamil FK UNS Presentasi FIELD LAB Pemantauan Gizi Balita & Ibu Hamil FK UNS
Presentasi FIELD LAB Pemantauan Gizi Balita & Ibu Hamil FK UNS
Amalia Ifanasari
 
Program imunisasi4
Program imunisasi4Program imunisasi4
Program imunisasi4
eliza293643
 
KEBIJAKAN PROGRAM IMUNISASI DAN PELAKSANAAN INTRODUKSI IMUNISASI PCV.pptx
KEBIJAKAN PROGRAM IMUNISASI DAN PELAKSANAAN INTRODUKSI IMUNISASI PCV.pptxKEBIJAKAN PROGRAM IMUNISASI DAN PELAKSANAAN INTRODUKSI IMUNISASI PCV.pptx
KEBIJAKAN PROGRAM IMUNISASI DAN PELAKSANAAN INTRODUKSI IMUNISASI PCV.pptx
ssuser9c651e2
 
imunisasi 2 revisi.doc
imunisasi 2 revisi.docimunisasi 2 revisi.doc
imunisasi 2 revisi.doc
DonyKurniaRamadhan
 
imunisasi 2 revisi.doc
imunisasi 2 revisi.docimunisasi 2 revisi.doc
imunisasi 2 revisi.doc
DonyKurniaRamadhan
 
Vak_Im_10_-PP.pptx
Vak_Im_10_-PP.pptxVak_Im_10_-PP.pptx
Vak_Im_10_-PP.pptx
YuliYatri
 
Policy Brief Analisis Kebijakan Pemerintah Terhadap Program Imunisasi Dasar L...
Policy Brief Analisis Kebijakan Pemerintah Terhadap Program Imunisasi Dasar L...Policy Brief Analisis Kebijakan Pemerintah Terhadap Program Imunisasi Dasar L...
Policy Brief Analisis Kebijakan Pemerintah Terhadap Program Imunisasi Dasar L...
Joni Saputra
 
Policy Brief Analisis Kebijakan Pemerintah Terhadap Program Imunisasi Dasar L...
Policy Brief Analisis Kebijakan Pemerintah Terhadap Program Imunisasi Dasar L...Policy Brief Analisis Kebijakan Pemerintah Terhadap Program Imunisasi Dasar L...
Policy Brief Analisis Kebijakan Pemerintah Terhadap Program Imunisasi Dasar L...
Joni Saputra
 
Promkes imunisasi
Promkes imunisasiPromkes imunisasi
Promkes imunisasi
Ira Rosita
 
Impal
ImpalImpal
Dinkes impal
Dinkes impalDinkes impal
Dinkes impal
pandirambo900
 

Similar to 11 KAK IMUNISASI.docx (20)

Penkes imunisasi
Penkes imunisasiPenkes imunisasi
Penkes imunisasi
 
KERANGKA ACUAN KERJA PROGRAM IMUNISASI.docx
KERANGKA ACUAN KERJA PROGRAM IMUNISASI.docxKERANGKA ACUAN KERJA PROGRAM IMUNISASI.docx
KERANGKA ACUAN KERJA PROGRAM IMUNISASI.docx
 
Materi imunisasi Untuk Nusan Tara Sehat
Materi imunisasi Untuk Nusan Tara SehatMateri imunisasi Untuk Nusan Tara Sehat
Materi imunisasi Untuk Nusan Tara Sehat
 
Sap imunisasi
Sap imunisasiSap imunisasi
Sap imunisasi
 
BULAN IMUNISASI ANAK SEKOLAH PADA MASA PANDEMI COVID.docx
BULAN IMUNISASI ANAK SEKOLAH PADA MASA PANDEMI COVID.docxBULAN IMUNISASI ANAK SEKOLAH PADA MASA PANDEMI COVID.docx
BULAN IMUNISASI ANAK SEKOLAH PADA MASA PANDEMI COVID.docx
 
imunisasi 1.doc
imunisasi 1.docimunisasi 1.doc
imunisasi 1.doc
 
SOSIALISASI BIAS 2022 PKC CIPAYUNG.pptx
SOSIALISASI BIAS 2022 PKC CIPAYUNG.pptxSOSIALISASI BIAS 2022 PKC CIPAYUNG.pptx
SOSIALISASI BIAS 2022 PKC CIPAYUNG.pptx
 
Kb1 konsep dasar asuhan neonatus bayi, balita dan anak pra sekolah
Kb1 konsep dasar asuhan neonatus bayi, balita dan anak pra sekolahKb1 konsep dasar asuhan neonatus bayi, balita dan anak pra sekolah
Kb1 konsep dasar asuhan neonatus bayi, balita dan anak pra sekolah
 
Kb1 konsep dasar asuhan neonatus bayi, balita dan anak pra sekolah
Kb1 konsep dasar asuhan neonatus bayi, balita dan anak pra sekolahKb1 konsep dasar asuhan neonatus bayi, balita dan anak pra sekolah
Kb1 konsep dasar asuhan neonatus bayi, balita dan anak pra sekolah
 
Presentasi FIELD LAB Pemantauan Gizi Balita & Ibu Hamil FK UNS
Presentasi FIELD LAB Pemantauan Gizi Balita & Ibu Hamil FK UNS Presentasi FIELD LAB Pemantauan Gizi Balita & Ibu Hamil FK UNS
Presentasi FIELD LAB Pemantauan Gizi Balita & Ibu Hamil FK UNS
 
Program imunisasi4
Program imunisasi4Program imunisasi4
Program imunisasi4
 
KEBIJAKAN PROGRAM IMUNISASI DAN PELAKSANAAN INTRODUKSI IMUNISASI PCV.pptx
KEBIJAKAN PROGRAM IMUNISASI DAN PELAKSANAAN INTRODUKSI IMUNISASI PCV.pptxKEBIJAKAN PROGRAM IMUNISASI DAN PELAKSANAAN INTRODUKSI IMUNISASI PCV.pptx
KEBIJAKAN PROGRAM IMUNISASI DAN PELAKSANAAN INTRODUKSI IMUNISASI PCV.pptx
 
imunisasi 2 revisi.doc
imunisasi 2 revisi.docimunisasi 2 revisi.doc
imunisasi 2 revisi.doc
 
imunisasi 2 revisi.doc
imunisasi 2 revisi.docimunisasi 2 revisi.doc
imunisasi 2 revisi.doc
 
Vak_Im_10_-PP.pptx
Vak_Im_10_-PP.pptxVak_Im_10_-PP.pptx
Vak_Im_10_-PP.pptx
 
Policy Brief Analisis Kebijakan Pemerintah Terhadap Program Imunisasi Dasar L...
Policy Brief Analisis Kebijakan Pemerintah Terhadap Program Imunisasi Dasar L...Policy Brief Analisis Kebijakan Pemerintah Terhadap Program Imunisasi Dasar L...
Policy Brief Analisis Kebijakan Pemerintah Terhadap Program Imunisasi Dasar L...
 
Policy Brief Analisis Kebijakan Pemerintah Terhadap Program Imunisasi Dasar L...
Policy Brief Analisis Kebijakan Pemerintah Terhadap Program Imunisasi Dasar L...Policy Brief Analisis Kebijakan Pemerintah Terhadap Program Imunisasi Dasar L...
Policy Brief Analisis Kebijakan Pemerintah Terhadap Program Imunisasi Dasar L...
 
Promkes imunisasi
Promkes imunisasiPromkes imunisasi
Promkes imunisasi
 
Impal
ImpalImpal
Impal
 
Dinkes impal
Dinkes impalDinkes impal
Dinkes impal
 

More from holipah2

6 KAK JKN.docx
6 KAK JKN.docx6 KAK JKN.docx
6 KAK JKN.docx
holipah2
 
7 KAK KB.docx
7 KAK KB.docx7 KAK KB.docx
7 KAK KB.docx
holipah2
 
10 KAK RABIES.docx
10 KAK RABIES.docx10 KAK RABIES.docx
10 KAK RABIES.docx
holipah2
 
9 KAK ASI.docx
9 KAK ASI.docx9 KAK ASI.docx
9 KAK ASI.docx
holipah2
 
INT PK.docx
INT PK.docxINT PK.docx
INT PK.docx
holipah2
 
cth lap BULAN.doc
cth lap BULAN.doccth lap BULAN.doc
cth lap BULAN.doc
holipah2
 
cth lap BULAN.doc
cth lap BULAN.doccth lap BULAN.doc
cth lap BULAN.doc
holipah2
 
NOTA PRSTUJUAN MEDIA CETAK.docx
NOTA PRSTUJUAN MEDIA CETAK.docxNOTA PRSTUJUAN MEDIA CETAK.docx
NOTA PRSTUJUAN MEDIA CETAK.docx
holipah2
 
DAFTAR USULAN.docx
DAFTAR USULAN.docxDAFTAR USULAN.docx
DAFTAR USULAN.docx
holipah2
 
JUDUL RENCANA.docx
JUDUL RENCANA.docxJUDUL RENCANA.docx
JUDUL RENCANA.docx
holipah2
 
con lap hasil kunj rmh gizi kur.docx
con lap hasil kunj rmh gizi kur.docxcon lap hasil kunj rmh gizi kur.docx
con lap hasil kunj rmh gizi kur.docx
holipah2
 
grafik pozi.docx
grafik pozi.docxgrafik pozi.docx
grafik pozi.docx
holipah2
 
dokumen.tips_power-point-asupan-gizi-pada-balita.pptx
dokumen.tips_power-point-asupan-gizi-pada-balita.pptxdokumen.tips_power-point-asupan-gizi-pada-balita.pptx
dokumen.tips_power-point-asupan-gizi-pada-balita.pptx
holipah2
 
MATERI TUMBANG.docx
MATERI TUMBANG.docxMATERI TUMBANG.docx
MATERI TUMBANG.docx
holipah2
 

More from holipah2 (14)

6 KAK JKN.docx
6 KAK JKN.docx6 KAK JKN.docx
6 KAK JKN.docx
 
7 KAK KB.docx
7 KAK KB.docx7 KAK KB.docx
7 KAK KB.docx
 
10 KAK RABIES.docx
10 KAK RABIES.docx10 KAK RABIES.docx
10 KAK RABIES.docx
 
9 KAK ASI.docx
9 KAK ASI.docx9 KAK ASI.docx
9 KAK ASI.docx
 
INT PK.docx
INT PK.docxINT PK.docx
INT PK.docx
 
cth lap BULAN.doc
cth lap BULAN.doccth lap BULAN.doc
cth lap BULAN.doc
 
cth lap BULAN.doc
cth lap BULAN.doccth lap BULAN.doc
cth lap BULAN.doc
 
NOTA PRSTUJUAN MEDIA CETAK.docx
NOTA PRSTUJUAN MEDIA CETAK.docxNOTA PRSTUJUAN MEDIA CETAK.docx
NOTA PRSTUJUAN MEDIA CETAK.docx
 
DAFTAR USULAN.docx
DAFTAR USULAN.docxDAFTAR USULAN.docx
DAFTAR USULAN.docx
 
JUDUL RENCANA.docx
JUDUL RENCANA.docxJUDUL RENCANA.docx
JUDUL RENCANA.docx
 
con lap hasil kunj rmh gizi kur.docx
con lap hasil kunj rmh gizi kur.docxcon lap hasil kunj rmh gizi kur.docx
con lap hasil kunj rmh gizi kur.docx
 
grafik pozi.docx
grafik pozi.docxgrafik pozi.docx
grafik pozi.docx
 
dokumen.tips_power-point-asupan-gizi-pada-balita.pptx
dokumen.tips_power-point-asupan-gizi-pada-balita.pptxdokumen.tips_power-point-asupan-gizi-pada-balita.pptx
dokumen.tips_power-point-asupan-gizi-pada-balita.pptx
 
MATERI TUMBANG.docx
MATERI TUMBANG.docxMATERI TUMBANG.docx
MATERI TUMBANG.docx
 

Recently uploaded

Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.pptCara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
andiulfahmagefirahra1
 
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteranpemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
hadijaul
 
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
nurulkarunia4
 
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
EmohAsJohn
 
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternakPowerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
adevindhamebrina
 
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptxAspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
PutriHanny4
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
fitrianakartikasari5
 
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdfpengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
adwinhadipurnadi
 
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdfPengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
ryskilahmudin
 
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.pptBahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
UmmyKhairussyifa1
 
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
kirateraofficial
 
graves’ disease etiology, pathofisiology
graves’ disease etiology, pathofisiologygraves’ disease etiology, pathofisiology
graves’ disease etiology, pathofisiology
RheginaSalsabila
 
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratoriumPengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
SyailaNandaSofiaWell
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
LyanNurse1
 
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptxfarmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
MuhammadAuliaKurniaw1
 
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskularfarmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
MuhammadAuliaKurniaw1
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
Jumainmain1
 
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
Datalablokakalianda
 
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdfDesain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
arikiskandar
 
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.pptPelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
andiaswindahlan1
 

Recently uploaded (20)

Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.pptCara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
 
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteranpemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
pemaparan PPT pneumonia untuk fakultas kedokteran
 
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
Hiv DAN AIDS dalam kehamilan-------------
 
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
 
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternakPowerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
Powerpoint Penyakit Mulut dan Kuku pada ternak
 
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptxAspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
Aspek legal etik keperawatan Maternitas.pptx
 
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
 
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdfpengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
pengukuran dan intervensi Serentak stunting.pdf
 
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdfPengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
 
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.pptBahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
 
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
Kelainan Air Ketuban (hidramnion, oligohidramnion)
 
graves’ disease etiology, pathofisiology
graves’ disease etiology, pathofisiologygraves’ disease etiology, pathofisiology
graves’ disease etiology, pathofisiology
 
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratoriumPengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
 
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptxfarmakologi antikoagulan presentasi.pptx
farmakologi antikoagulan presentasi.pptx
 
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskularfarmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
farmakologi antikoagulan pada kasus kardiovaskular
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
 
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
441766795-PERSONAL-HYGIENE-ppt kebersihan diri sendiri.ppt
 
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdfDesain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
Desain Deskriptif Desain studi pada epidemiology bencana .pdf
 
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.pptPelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
Pelatihan-Kader Kesehatan-Posbindu-SOLO ppt.ppt
 

11 KAK IMUNISASI.docx

  • 1. PEMERINTAH KABUPATEN MUKOMUKO DINAS KESEHATAN UPTD PUSKESMAS TUNGGAL JAYA KECAMATAN TERAS TERUNJAM Jalan Desa Tunggal JayaTelp. 085384961338Email puskesmastunggaljaya@gmail.com Kode Pos 38768 KERANGKA ACUAN KEGIATAN KAMPANYE TERKAIT PELAKSANAAN GERMAS PENYULUHAN IMUNISASI DASAR LENGKAP I. PENDAHULUAN Imunisasi Dasar Lengkap adalah suatu upaya untuk memberikan imunitas pada bayi yang berusia 0-12 bulan agar terhindar dari berbagai penyakit. Imunisasi ini meliputi HB 0, BCG, Polio, DPT, IPV dan Campak. Imunisasi pada dasarnya adalah upaya untuk mengaktifkan sistem kekbalan tubuh manusia. Ada imunisasi aktif yang dilakukan dengan memasukkan zat immunoglobulin yang dapat mengatasi mikrobia atau bibit penyakit yang sudah terlanjur masuk ke dalam tubuh. II. LATAR BELAKANG Program imunisasi yang diselenggarakan oleh pemerintah bertujuan untuk meningkatkan taraf kesehatan bayi di Indonesia yang diberikan mulai dari bayi lahir yakni hepatitis B sampai dengan umur sembilan bulan yakni campak. Indonesia merupakan negara yang sangat menganjurkan warga negaranya untuk melakukan imunisasi. Melalui PPI atau pengembangan program imunisasi pemerintah berupaya agar masyarakat memahami pentingnya imunisasi dan menerapkannya pada anak – anak mereka. Di indonesia, ada beberapa macam jenis imunisasi dasar lengkap pada anak, yaitu : 1. Bayi usia 0-11 bulan ; HB 0 : 1 Dosis, BCG: 1 Dosis, DPT-HB-HiB: 3 Dosis, Polio Tetes (OPV): 4 Dosis, Polio Suntik (IPV): 1 Dosis, Campak Rubella: 1 Dosis, Pneumococcal Conjugate Vaccine (PCV): 3 dosis, Japanese Encephalatis (JE): 1 Dosis. 2. Anak usia 18-24 bulan ; DPT-HB-HiB: 1 Dosis, Campak Rubella: 1 Dosis , Pneumococcal Conjugate Vaccine (PCV): 1 dosis, Japanese Encephalatis (JE): 1 Dosis. 3. Anak SD/MI ; Diberikan kepada anak yang sudah mendapatkan imunisasi lanjutan, Campak rubella dan DT pada anak kelas 1 SD/MI, Td pada kelas 2 dan 5 SD/MI, HPV: 2 Dosis. III. TUJUAN 1. Tujuan umum Meningkatkan derajat kesehatan masyarakat
  • 2. 2. Tujuan khusus  Meningkatkan pengetahuan masyarakat mengenai imunisasi dasar lengkap  Menambah pengetahuan masyarakat mengenai manfaat imunisasi dasar lengkap bagi bayi. IV. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN No Kegiatan Pokok Rincian Kegiatan 1. Penyuluhan Imunisasi Dasar Lengkap TAHAP PERSIAPAN : 1. Petugas menghadap Kepala Puskesmas agar memfasilitasi kegiatan penyuluhan 2. Petugas menentukan sasaran 3. Petugas menentukan jadwal 4. Petugas memberikan informasi kepada wilayah 5. Petugas menyiapkan tempat untuk pelaksanaanpenyuluhan TAHAP PELAKSANAAN : 1. Petugas memperkenalkan diri 2. Petugas mengemukakan maksud dan tujuan kegiatan 3. Petugas menjelaskan poin-poin isi penyuluhan 4. Petugas menyampaikan materi penyuluhan 5. Petugas melakukan diskusi atau umpan balik pertanyaan 6. Petugas menyimpulkan hasil penyuluhan 7. Petugas menutup acara V. CARA PELAKSANAAN KEGIATAN a. Metode :  Tanya Jawab b. Komponen :  Leaflet  Dokumentasi c. Tahapan Pelaksanaan Persiapan alat dan bahan :  Penentuan tempat  Pelaksanaan penyuluhan  Tanya jawab / diskusi  Penutup
  • 3. VI. SASARAN  Masyarakat, ibu hamil, ibu balita VII.JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN  Sesuai dengan jadwal Posyandu VIII. PENCATATAN, PELAKSANAAN DAN EVALUASI KEGIATAN Pencatatan hasil kegiatan penyuluhan ditulis dalam form hasil pelaksanaan kegiatan penyuluhan, foto kegiatan terlampir. IX. PEMBIAYAAN  DAK non Fisik Bidang Kesehatan Kabupaten Mukomuko Mengetahui Plt. Kepala Puskesmas Tunggal Jaya Idi Julijono NIP. 19670712 198912 1 001 Tunggal Jaya, November 2022 Pelaksana Kegiatan Monalisa, S.K.M NIP. 19910512 201903 2 009