SlideShare a Scribd company logo
Konsep Esensial Geografi
Konsep berasal dari Bahasa Latin Conseptum
artinya : sesuatu yang dipahami.
Aristoteles dalam bukunya “The classical theory of
concept”
Konsep adalah : penyusun utama dalam
pembentukan pengetahuan ilmiah dan filsafat
pemikiran manusia.
Esensial : Pokok, inti / sesuatu yang mendasar /
hakiki.
Konsep esensial geografi merupakan salah satu unsur
terpenting dalam memahami fenomena geografi
secara paripurna. Konsep ini dibahas dalam Seminar
dan Lokakarya Ikatan Geografi Indonesia tahun 1988
di Semarang.
l
L O K A S I
LOKASI ABSOLUT LOKASI RELATIF
Kota Bogor terletak di koordinat
106° BT dan 6° LS
Kota Bogor adalah sebuah kota yang terletak diantara Lebak,
Sukabumi, Cianjur, Bekasi, dan Serang
Konsep Lokasi menjelaskan obyek atau fenomena geosfer berkaitan dengan letak di permukaan bumi .
Lokasi adalah posisi suatu fenomena/daerah di permukaan bumi.
l2
J A R A K
JARAK ABSOLUT JARAK RELATIF
Jarak Kuala Lumpur – Beijing adalah
5.000.098 mil.
Jarak tempuh Kuala Lumpur - Beijing adalah 4 jam
perjalanan pesawat.
Jarak adalah takaran panjang satu fenomena ke fenomena lain di permukaan bumi.
l
K E T E R J A N G K A U A N
High Accessibility Low Accessibility
Aksesibilitas kawasan perkotaan Aksesibilitas area pedesaan
Keterjangkauan menyangkut ketercapaian untuk menjangkau suatu tempat, sarana apa yang digunakan,
atau alat komunikasi apa yang digunakan dan sebagainya.
l
P O L A
Pola Aliran Sungai Pola Pemukiman Penduduk
Pola adalah bentuk persebaran berulang suatu fenomena pada kawasan di permukaan bumi.
l
M O R F O L O G I
Morfologi, menunjukkan bentuk muka bumi sebagai hasil tenaga endogen dan eksogen yang membentuk
dataran rendah, dataran tinggi dan pegunungan.
l
A G L O M E R A S I
Aglomerasi Industri Aglomerasi Pemukiman
Aglomerasi adalah pengelompokan fenomena di suatu kawasan dengan latar belakang adanya unsur-unsur yang
lebih memberi dampak positif.
Contoh bentuk aglomerasi
l
NILAI KEGUNAAN
Nilai kegunaan adalah manfaat yang diberikan oleh suatu wilayah di muka bumi pada makhluk hidup, tidak akan
sama pada semua orang.
Keguanaan Sosial Pariwisata Kegunaan Hidrologis Kegunaan Ekonomi Industri
Contoh Kasus: Nilai Kegunaan Kawasan Karst
l
INTERAKSI DAN INTERDEPEDENSI
Interaksi dan interdepedensi adalah keterkaitan ruang antara satu dengan yang lain, misalnya interaksi antara
desa dengan kota.
CONTOH KASUS: INTERAKSI DESA DAN KOTA
Teknologi, modal, dll
Pangan, tenaga kerja, dll
l
DIFERENSIASI AREA
Diferensiasi area adalah konsep yang menjelaskan mengenai perbedaan-perbedaan antar wilayah dan kaitannya
terhadap kehidupan sosial penduduk setempat.
l
KETERKAITAN KERUANGAN
Keterkaitan keruangan adalah konsep yang menjelaskan hubungan antara penyebaran suatu unsur dengan unsur
yang lain pada suatu tempat.
CONTOH: KASUS KEBAKARAN HUTAN
Kalimantan Malaysia
efek
SOAL KONSEP ESENSIAL GEOGRAFI
(SOAL UNBK)
1. Harga jual tanah dan bangunan di daerah pantai mengalami penurunan
akibat kekhawatiran masyarakat akan bencana tsunami, seperti yang
terjadi tahun 2004 di Aceh. Fenomena tersebut termasuk dalam
konsep...
a. jarak
b. pola
c. aglomerasi
d. geomorfologi
e. lokasi
Jawaban :
e. lokasi
2. Pulau Belitung dapat dijangkau lewat jalur udara dan laut dari Jakarta. Jika
memilih lewat jalur udara, turis yang ingin mengunjungi pulau ini dapat
langsung menaiki pesawat dari Bandara Soekarno Hatta dan terbang selama
45 menit. Adapun jika ingin menggunakan jalur laut, para turis harus
menempuh perjalanan yang cukup panjang, yaitu sekitar 6-8 jam pelayaran.
Konsep geografi yang sesuai dengan contoh fenomena tersebut adalah
konsep...
a. lokasi
b. jarak
c. keterjangkauan
d. pola
e. morfologi
Jawaban
c. keterjangkauan
3. Daerah perkotaan dengan jaringan jalan yang teratur dan dengan
permukiman penduduk yang padat, berbeda dengan daerah
pedesaan yang bercorak khas berupa persawahan dan kehidupan
petani. Konsep geografi yang sesuai untuk mengkaji fenomena
tersebut adalah...
a. interaksi
b. nilai kegunaan
c. keterjangkauan
d. interdependensi
e. diferensiasi areal
Jawaban
e. diferensiasi areal
4. Daerah X di dekat pantai, menjual ikan laut ke daerah Y. Adapun
daerah Y sebagai penghasil pangan, menjual beras ke daerah X.
Konsep geografi yang berkaitan dengan fenomena tersebut adalah
konsep...
a. interaksi interdependensi
b. diferensiasi area
c. aglomerasi
d. keterjangkauan
e. pola
Jawaban
a. interaksi interdependensi
5. Permukiman penduduk di Kalimantan umumnya
memanjang di sepanjang sungai. Konsep geografi yang
berkaitan dengan fenomena tersebut adalah konsep...
a. lokasi
b. jarak
c. pola
d. keterjangkauan
e. interaksi dan interdependensi
Jawaban
c. pola
6. Di perumahan real estate, bentuk dan ukuran didesain sama,
posisi rumah semua menghadap ke jalan raya. Sedangkan di
perkampungan tatanannya kurang beraturan. Konsep geografi
yang berkaitan dengan fenomena tersebut adalah konsep...
a. Lokasi
b. Jarak
c. Pola
d. Keterkaitan keruangan
e. Nilai kegunaan
Jawaban
c. Pola
7. Daerah pantai memiliki manfaat yang berbeda antara orang kota dan
penduduk setempat. Bagi orang kota, daerah pantai dijadikan objek wisata
dan tempat beristirahat, sedangkan penduduk sekitar pantai menjadikan
pantai sebagai tempat untuk beraktivitas.
Hal ini dalam geografi termasuk konsep...
a. pola
b. morfologi
c. lokasi
d. nilai kegunaan
e. jarak
Jawaban
d. nilai kegunaan
8. Indonesia terletak di 6°LU-11°LS dan 95°BT-141°BT serta diapit oleh
Benua Asia dan Benua Australia, serta Samudera Pasifik dan Samudera
Hindia.
Konsep geografi yang berkaitan dengan fenomena tersebut adalah
konsep......(Soal UN 2013)
a. lokasi
b. morfologi
c. aglomerasi
d. Jarak
e. keterjangkauan
Jawaban
a. lokasi
9. Pulau Natuna merupakan pulau paling utara di Selat Karimata.
Pulau ini berbatasan dengan negara tetangga, yaitu Vietnam,
Kamboja, Singapura dan Malaysia.
Dalam geografi, fenomena tersebut berkaitan dengan konsep...
a. pola
b. Lokasi absolut
c. Lokasi relatif
d. morfologi
e. aglomerasi
Jawaban
c. Lokasi relatif
10. Dengan menggunakan pesawat terbang Jakarta-Surabaya dapat
ditempuh dalam waktu 1,5 jam tetapi jika dengan menggunakan
kereta api, ditempuh dalam waktu 12 jam. Konsep geografi
yang berkaitan dengan fenomena tersebut yaitu konsep...
a. pola
b. interaksi
c. keterjangkauan
d. keterkaitan ruang
e. aglomerasi
Jawaban
c. keterjangkauan
Soal Ujian Nasional
Di Jakarta kita mengenal adanya Kampung Ambon dan Kampung
Melayu, penamaan wilayah semacam ini juga terjadi di daerah lain,
jika ditelusuri awal mula proses kejadian ini sesuai dengan konsep
dasar ….
A. Keterjangkauan nilai guna
B. Pola
C. Aglomerasi
D. Diferensiasi area
E. Morfologi
Pembahasan:
Aglomerasi adalah pengelompokan fenomena
disuatu kawasan dengan latar belakang adanya
unsur-unsur yang lebih memberi dampak
positif.Jadi, penamaan wilayah semacam ini
sesuaidengan konsep dasar aglomerasi.
Jawaban: C
2. Fenomena yang dapat dikaji dan dijelaskan karena adanya
keterkaitan antara faktor yang satu dengan faktor yang lain,
seperti terjadinya angin karena perbedaan tekanan udara. Dalam
hal ini, berarti kita menggunakan prinsip ….
A. Persebaran
B. Lnterelasi
C. Lnteraksi
D. Deskripsi
E. Korologi
Pembahasan:
Prinsip interelasi adalah suatu prinsip yang
menitikberatkan pada hubungan saling terkait
dalam ruang antara gejala yang satu dengan
gejala yang lain.
Jawaban: B
3. Pada tahun 2006, di Indonesia terjadi peristiwa bencana
lumpur panas Lapindo yang mengakibatkan masyarakat
di sekitar daerah tersebut mengalami kerugian moril
maupun materiil. Proses kejadian bencana alam tersebut
dapat dipahami melalu konsep ....
A.Pola
B. Nilai
C. Letak
D. Aglomerasi
E. Morfologi
Pembahasan:
Bencana lumpur panas Lapindo bersifat
mengelompok (daerah terbatas).
Jawaban: D
4. Pemukiman di sepanjang Bengawan Solo sering mengalami
banjir sehingga masyarakat membuat tanggul penahan
banjir dan pada waktu banjir terjadi sering kali permukiman
ditinggalkan penghuninya. Pendekatan geografi untuk
mempelajari fenomena tersebut adalah ….
A. Pendekatan keruangan
B .Pendekaan kewilayahan
C. Pendekaan kelingkungan
D. Pendekaan sosial
E. Pendekatan kemanusiaan
Pembahasan:
Permasalahan lingkungan dan bencana , seperti
banjir di sepanjang Bengawan Solo banyak terjadi,
akibat ketidakseimbangan interaksi antara
lingkungan dengan aktivitas manusia.
Dalam geografi, interaksi di atas dapat dipelajari
dengan pendekatan kelingkungan/ ekologi.
Jawaban: C
5. Pembangunan pabrik semen perlu memerhatikan keberadaan
gunung batu kapur,sarana transportasi , dan pemasaran.
Konsep geografi yang berkaitan dengan hal ini adalah ….
A. Konsep diferensiasi area
B. Konsep interaksi/interdependensia
C. Konsep keterkaitan ruangan
D. Konsep keterjangkauan
E. Konsep lokasi
Pembahasan:
Pembangunan pabrik semen harus memerhatikan
bahan baku (gunung batu kapur), transportasi, dan
pemasaran. Karena menyangkut beberapa wilayah
maka pembangunan pabrik 1n1 berkaitan dengan
konsep lokasi.
Jawaban :E

More Related Content

What's hot

Mitigasi Bencana dan Penataan Ruang Gempa Bumi Yogyakarta 2006
Mitigasi Bencana dan Penataan Ruang Gempa Bumi Yogyakarta 2006Mitigasi Bencana dan Penataan Ruang Gempa Bumi Yogyakarta 2006
Mitigasi Bencana dan Penataan Ruang Gempa Bumi Yogyakarta 2006
Arief Budiman
 
1. Perkembangan Ilmu Geografi.pptx
1. Perkembangan Ilmu Geografi.pptx1. Perkembangan Ilmu Geografi.pptx
1. Perkembangan Ilmu Geografi.pptx
AnasFatkhulloh1
 
Struktur lapisan bumi
Struktur lapisan bumiStruktur lapisan bumi
Struktur lapisan bumi
asih rahayu
 
Mekanika Batuan
Mekanika BatuanMekanika Batuan
Mekanika Batuan
Geologyrocknrolla Lani
 
PPT WILAYAH DAN PEWILAYAHAN.ppt
PPT WILAYAH DAN PEWILAYAHAN.pptPPT WILAYAH DAN PEWILAYAHAN.ppt
PPT WILAYAH DAN PEWILAYAHAN.ppt
MuhammadFiqriArdians
 
Materi Kuliah Geologi Struktur 9.diskripsi sesar
Materi Kuliah Geologi Struktur 9.diskripsi sesarMateri Kuliah Geologi Struktur 9.diskripsi sesar
Materi Kuliah Geologi Struktur 9.diskripsi sesar
Mario Yuven
 
Pembuatan statigrafi detil
Pembuatan statigrafi detilPembuatan statigrafi detil
Pembuatan statigrafi detil
oilandgas24
 
Struktur geologi
Struktur geologiStruktur geologi
Struktur geologi
Denny Sukamto Kadarisman
 
siklus-batuan
siklus-batuansiklus-batuan
siklus-batuanMas Mun
 
UKBM Geografi Kelas 10 Semester 2
UKBM Geografi Kelas 10 Semester 2UKBM Geografi Kelas 10 Semester 2
UKBM Geografi Kelas 10 Semester 2
Ade Fathurahman
 
Geologi dasar
Geologi dasarGeologi dasar
Geologi dasar
Julia Uchiha
 
aspek aspek geografi
aspek aspek geografiaspek aspek geografi
aspek aspek geografi
Tika Noprija
 
Ruang lingkup geografi
Ruang lingkup geografiRuang lingkup geografi
Ruang lingkup geografi
riza0701
 
Pertemuan 1 filsafat geografi
Pertemuan 1 filsafat geografiPertemuan 1 filsafat geografi
Pertemuan 1 filsafat geografi
sony adi
 
Pendidikan Konservasi - Konservasi Nilai (Universitas Negeri Semarang)
Pendidikan Konservasi - Konservasi Nilai (Universitas Negeri Semarang)Pendidikan Konservasi - Konservasi Nilai (Universitas Negeri Semarang)
Pendidikan Konservasi - Konservasi Nilai (Universitas Negeri Semarang)
Universitas Negeri Semarang
 
Geografi - Percepatan Pertumbuhan Wilayah
Geografi - Percepatan Pertumbuhan WilayahGeografi - Percepatan Pertumbuhan Wilayah
Geografi - Percepatan Pertumbuhan Wilayah
Syifa Sahaliya
 
Filsafat geografi
Filsafat geografiFilsafat geografi
Filsafat geografi
Maruttha Puspita
 
2.morfometri das
2.morfometri das2.morfometri das
2.morfometri das
Zaidil Firza
 

What's hot (20)

Mitigasi Bencana dan Penataan Ruang Gempa Bumi Yogyakarta 2006
Mitigasi Bencana dan Penataan Ruang Gempa Bumi Yogyakarta 2006Mitigasi Bencana dan Penataan Ruang Gempa Bumi Yogyakarta 2006
Mitigasi Bencana dan Penataan Ruang Gempa Bumi Yogyakarta 2006
 
1. Perkembangan Ilmu Geografi.pptx
1. Perkembangan Ilmu Geografi.pptx1. Perkembangan Ilmu Geografi.pptx
1. Perkembangan Ilmu Geografi.pptx
 
Struktur lapisan bumi
Struktur lapisan bumiStruktur lapisan bumi
Struktur lapisan bumi
 
Konsep Geografi
Konsep GeografiKonsep Geografi
Konsep Geografi
 
Mekanika Batuan
Mekanika BatuanMekanika Batuan
Mekanika Batuan
 
PPT WILAYAH DAN PEWILAYAHAN.ppt
PPT WILAYAH DAN PEWILAYAHAN.pptPPT WILAYAH DAN PEWILAYAHAN.ppt
PPT WILAYAH DAN PEWILAYAHAN.ppt
 
Materi Kuliah Geologi Struktur 9.diskripsi sesar
Materi Kuliah Geologi Struktur 9.diskripsi sesarMateri Kuliah Geologi Struktur 9.diskripsi sesar
Materi Kuliah Geologi Struktur 9.diskripsi sesar
 
Pembuatan statigrafi detil
Pembuatan statigrafi detilPembuatan statigrafi detil
Pembuatan statigrafi detil
 
Struktur geologi
Struktur geologiStruktur geologi
Struktur geologi
 
siklus-batuan
siklus-batuansiklus-batuan
siklus-batuan
 
UKBM Geografi Kelas 10 Semester 2
UKBM Geografi Kelas 10 Semester 2UKBM Geografi Kelas 10 Semester 2
UKBM Geografi Kelas 10 Semester 2
 
Geologi dasar
Geologi dasarGeologi dasar
Geologi dasar
 
aspek aspek geografi
aspek aspek geografiaspek aspek geografi
aspek aspek geografi
 
Ruang lingkup geografi
Ruang lingkup geografiRuang lingkup geografi
Ruang lingkup geografi
 
Pertemuan 1 filsafat geografi
Pertemuan 1 filsafat geografiPertemuan 1 filsafat geografi
Pertemuan 1 filsafat geografi
 
Power point lapisan atmosfer
Power point lapisan atmosferPower point lapisan atmosfer
Power point lapisan atmosfer
 
Pendidikan Konservasi - Konservasi Nilai (Universitas Negeri Semarang)
Pendidikan Konservasi - Konservasi Nilai (Universitas Negeri Semarang)Pendidikan Konservasi - Konservasi Nilai (Universitas Negeri Semarang)
Pendidikan Konservasi - Konservasi Nilai (Universitas Negeri Semarang)
 
Geografi - Percepatan Pertumbuhan Wilayah
Geografi - Percepatan Pertumbuhan WilayahGeografi - Percepatan Pertumbuhan Wilayah
Geografi - Percepatan Pertumbuhan Wilayah
 
Filsafat geografi
Filsafat geografiFilsafat geografi
Filsafat geografi
 
2.morfometri das
2.morfometri das2.morfometri das
2.morfometri das
 

Similar to 10 Konsep Esensial Geografi, OKE !!!.ppt

10 Konsep Esensial Geografi, OKE !!!.ppt
10 Konsep Esensial Geografi, OKE !!!.ppt10 Konsep Esensial Geografi, OKE !!!.ppt
10 Konsep Esensial Geografi, OKE !!!.ppt
MukarobinspdMukarobi
 
PPT Konsep esensial geografi.ppt
PPT Konsep esensial geografi.pptPPT Konsep esensial geografi.ppt
PPT Konsep esensial geografi.ppt
TiaSeptyaniZuhria1
 
10 Konsep Esensial Geografi, OKE !!!.ppt
10 Konsep Esensial Geografi, OKE !!!.ppt10 Konsep Esensial Geografi, OKE !!!.ppt
10 Konsep Esensial Geografi, OKE !!!.ppt
MukarobinspdMukarobi
 
Soal pkp
Soal pkpSoal pkp
Soal pkp
Fais Faizin
 
Bab 1 (pengetahuan dasar geografi)
Bab 1 (pengetahuan dasar geografi)Bab 1 (pengetahuan dasar geografi)
Bab 1 (pengetahuan dasar geografi)
Dendy Alvian
 
1 modul hakikat geografi
1 modul  hakikat geografi1 modul  hakikat geografi
1 modul hakikat geografi
Tuti Rina Lestari
 
RUANG LINGKUP GEOGRAFI - PELAJARAN GEOGRAFI
RUANG LINGKUP GEOGRAFI - PELAJARAN GEOGRAFIRUANG LINGKUP GEOGRAFI - PELAJARAN GEOGRAFI
RUANG LINGKUP GEOGRAFI - PELAJARAN GEOGRAFI
AshaMeera
 
Geografi pertemuan 1 (Hakikat Geografi).pptx
Geografi pertemuan 1 (Hakikat Geografi).pptxGeografi pertemuan 1 (Hakikat Geografi).pptx
Geografi pertemuan 1 (Hakikat Geografi).pptx
MaulanaYusuf731316
 
10 konsep geografi
10 konsep geografi10 konsep geografi
10 konsep geografi
Purist Rj
 
PPT pengetahuan dasar geografi kd 3.1 kelas X (Biru Damar Cahyanti, S.Pd)
PPT pengetahuan dasar geografi kd 3.1 kelas X (Biru Damar Cahyanti, S.Pd)PPT pengetahuan dasar geografi kd 3.1 kelas X (Biru Damar Cahyanti, S.Pd)
PPT pengetahuan dasar geografi kd 3.1 kelas X (Biru Damar Cahyanti, S.Pd)
BiruDamar
 
Bab 1 Pengetahuan Dasar Geografi
Bab 1 Pengetahuan Dasar GeografiBab 1 Pengetahuan Dasar Geografi
Bab 1 Pengetahuan Dasar Geografi
Swastika Nugraheni,S.Pd
 
prinsip-prinsipgeografi.pdf
prinsip-prinsipgeografi.pdfprinsip-prinsipgeografi.pdf
prinsip-prinsipgeografi.pdf
MukarobinspdMukarobi
 
prinsip-prinsipgeografi.pdf
prinsip-prinsipgeografi.pdfprinsip-prinsipgeografi.pdf
prinsip-prinsipgeografi.pdf
MukarobinspdMukarobi
 
prinsip-prinsipgeografi.pdf
prinsip-prinsipgeografi.pdfprinsip-prinsipgeografi.pdf
prinsip-prinsipgeografi.pdf
MukarobinspdMukarobi
 
Materi pelajaran geografi sma kelas x hakikat geografi
Materi pelajaran geografi sma kelas x hakikat geografiMateri pelajaran geografi sma kelas x hakikat geografi
Materi pelajaran geografi sma kelas x hakikat geografiOperator Warnet Vast Raha
 
Modul geografi
Modul geografiModul geografi
Modul geografi
Amphie Yuurisman
 
fdokumen.com_pengantar-geografi.ppt
fdokumen.com_pengantar-geografi.pptfdokumen.com_pengantar-geografi.ppt
fdokumen.com_pengantar-geografi.ppt
Jack781
 
PPT PENGANTAR GEOGRAFI X.pptx
PPT PENGANTAR GEOGRAFI X.pptxPPT PENGANTAR GEOGRAFI X.pptx
PPT PENGANTAR GEOGRAFI X.pptx
ArtinaShoimariesta1
 
10_konsep_esensial_geografi.ppt
10_konsep_esensial_geografi.ppt10_konsep_esensial_geografi.ppt
10_konsep_esensial_geografi.ppt
MukarobinspdMukarobi
 

Similar to 10 Konsep Esensial Geografi, OKE !!!.ppt (20)

10 Konsep Esensial Geografi, OKE !!!.ppt
10 Konsep Esensial Geografi, OKE !!!.ppt10 Konsep Esensial Geografi, OKE !!!.ppt
10 Konsep Esensial Geografi, OKE !!!.ppt
 
PPT Konsep esensial geografi.ppt
PPT Konsep esensial geografi.pptPPT Konsep esensial geografi.ppt
PPT Konsep esensial geografi.ppt
 
10 Konsep Esensial Geografi, OKE !!!.ppt
10 Konsep Esensial Geografi, OKE !!!.ppt10 Konsep Esensial Geografi, OKE !!!.ppt
10 Konsep Esensial Geografi, OKE !!!.ppt
 
Soal pkp
Soal pkpSoal pkp
Soal pkp
 
Bab 1 (pengetahuan dasar geografi)
Bab 1 (pengetahuan dasar geografi)Bab 1 (pengetahuan dasar geografi)
Bab 1 (pengetahuan dasar geografi)
 
1 modul hakikat geografi
1 modul  hakikat geografi1 modul  hakikat geografi
1 modul hakikat geografi
 
RUANG LINGKUP GEOGRAFI - PELAJARAN GEOGRAFI
RUANG LINGKUP GEOGRAFI - PELAJARAN GEOGRAFIRUANG LINGKUP GEOGRAFI - PELAJARAN GEOGRAFI
RUANG LINGKUP GEOGRAFI - PELAJARAN GEOGRAFI
 
Geografi pertemuan 1 (Hakikat Geografi).pptx
Geografi pertemuan 1 (Hakikat Geografi).pptxGeografi pertemuan 1 (Hakikat Geografi).pptx
Geografi pertemuan 1 (Hakikat Geografi).pptx
 
Makalah geografi
Makalah geografiMakalah geografi
Makalah geografi
 
10 konsep geografi
10 konsep geografi10 konsep geografi
10 konsep geografi
 
PPT pengetahuan dasar geografi kd 3.1 kelas X (Biru Damar Cahyanti, S.Pd)
PPT pengetahuan dasar geografi kd 3.1 kelas X (Biru Damar Cahyanti, S.Pd)PPT pengetahuan dasar geografi kd 3.1 kelas X (Biru Damar Cahyanti, S.Pd)
PPT pengetahuan dasar geografi kd 3.1 kelas X (Biru Damar Cahyanti, S.Pd)
 
Bab 1 Pengetahuan Dasar Geografi
Bab 1 Pengetahuan Dasar GeografiBab 1 Pengetahuan Dasar Geografi
Bab 1 Pengetahuan Dasar Geografi
 
prinsip-prinsipgeografi.pdf
prinsip-prinsipgeografi.pdfprinsip-prinsipgeografi.pdf
prinsip-prinsipgeografi.pdf
 
prinsip-prinsipgeografi.pdf
prinsip-prinsipgeografi.pdfprinsip-prinsipgeografi.pdf
prinsip-prinsipgeografi.pdf
 
prinsip-prinsipgeografi.pdf
prinsip-prinsipgeografi.pdfprinsip-prinsipgeografi.pdf
prinsip-prinsipgeografi.pdf
 
Materi pelajaran geografi sma kelas x hakikat geografi
Materi pelajaran geografi sma kelas x hakikat geografiMateri pelajaran geografi sma kelas x hakikat geografi
Materi pelajaran geografi sma kelas x hakikat geografi
 
Modul geografi
Modul geografiModul geografi
Modul geografi
 
fdokumen.com_pengantar-geografi.ppt
fdokumen.com_pengantar-geografi.pptfdokumen.com_pengantar-geografi.ppt
fdokumen.com_pengantar-geografi.ppt
 
PPT PENGANTAR GEOGRAFI X.pptx
PPT PENGANTAR GEOGRAFI X.pptxPPT PENGANTAR GEOGRAFI X.pptx
PPT PENGANTAR GEOGRAFI X.pptx
 
10_konsep_esensial_geografi.ppt
10_konsep_esensial_geografi.ppt10_konsep_esensial_geografi.ppt
10_konsep_esensial_geografi.ppt
 

More from MukarobinspdMukarobi

Persebaran Flora dan Fauna , New Sept 2022.pdf
Persebaran Flora dan Fauna , New Sept 2022.pdfPersebaran Flora dan Fauna , New Sept 2022.pdf
Persebaran Flora dan Fauna , New Sept 2022.pdf
MukarobinspdMukarobi
 
Hidrosfer, Oke Nemen !!!...............pptx
Hidrosfer, Oke Nemen !!!...............pptxHidrosfer, Oke Nemen !!!...............pptx
Hidrosfer, Oke Nemen !!!...............pptx
MukarobinspdMukarobi
 
menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebenara...
menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebenara...menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebenara...
menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebenara...
MukarobinspdMukarobi
 
Pengantar Ilmu Kebumian SANTOSO.pdf
Pengantar Ilmu Kebumian SANTOSO.pdfPengantar Ilmu Kebumian SANTOSO.pdf
Pengantar Ilmu Kebumian SANTOSO.pdf
MukarobinspdMukarobi
 
hidrosfer, Oke New......pdf
hidrosfer, Oke New......pdfhidrosfer, Oke New......pdf
hidrosfer, Oke New......pdf
MukarobinspdMukarobi
 
Interaksi Desa dan Kota.ppt
Interaksi Desa dan Kota.pptInteraksi Desa dan Kota.ppt
Interaksi Desa dan Kota.ppt
MukarobinspdMukarobi
 
Wilayah dan Tata Ruang ..pptx
Wilayah dan Tata Ruang ..pptxWilayah dan Tata Ruang ..pptx
Wilayah dan Tata Ruang ..pptx
MukarobinspdMukarobi
 
Kelas XII - Bab 3 - Pemanfaatan Peta, Penginderaan Jauh dan Sistem Informasi ...
Kelas XII - Bab 3 - Pemanfaatan Peta, Penginderaan Jauh dan Sistem Informasi ...Kelas XII - Bab 3 - Pemanfaatan Peta, Penginderaan Jauh dan Sistem Informasi ...
Kelas XII - Bab 3 - Pemanfaatan Peta, Penginderaan Jauh dan Sistem Informasi ...
MukarobinspdMukarobi
 
Penginderaan Jauh, Oke !!!!-converted.pdf
Penginderaan Jauh, Oke !!!!-converted.pdfPenginderaan Jauh, Oke !!!!-converted.pdf
Penginderaan Jauh, Oke !!!!-converted.pdf
MukarobinspdMukarobi
 
METEOROLOGI DAN KLIMATOLOGI, CHAPTER 10 KLASIFIKASI IKLIM, New , OKe !!!.pdf
METEOROLOGI DAN KLIMATOLOGI, CHAPTER 10 KLASIFIKASI IKLIM, New , OKe !!!.pdfMETEOROLOGI DAN KLIMATOLOGI, CHAPTER 10 KLASIFIKASI IKLIM, New , OKe !!!.pdf
METEOROLOGI DAN KLIMATOLOGI, CHAPTER 10 KLASIFIKASI IKLIM, New , OKe !!!.pdf
MukarobinspdMukarobi
 
wilayahnpewilayahan-191206163129.pdf
wilayahnpewilayahan-191206163129.pdfwilayahnpewilayahan-191206163129.pdf
wilayahnpewilayahan-191206163129.pdf
MukarobinspdMukarobi
 
konsepesensialgeografi-151019111249-lva1-app6892 (2).pdf
konsepesensialgeografi-151019111249-lva1-app6892 (2).pdfkonsepesensialgeografi-151019111249-lva1-app6892 (2).pdf
konsepesensialgeografi-151019111249-lva1-app6892 (2).pdf
MukarobinspdMukarobi
 
14.-Ketahanan-Pangan-20122.pdf
14.-Ketahanan-Pangan-20122.pdf14.-Ketahanan-Pangan-20122.pdf
14.-Ketahanan-Pangan-20122.pdf
MukarobinspdMukarobi
 
Buku Materi Geografi Kelas XI , Kurikulum Merdeka, Juli 2023.pdf
Buku Materi Geografi Kelas XI , Kurikulum Merdeka, Juli 2023.pdfBuku Materi Geografi Kelas XI , Kurikulum Merdeka, Juli 2023.pdf
Buku Materi Geografi Kelas XI , Kurikulum Merdeka, Juli 2023.pdf
MukarobinspdMukarobi
 
Pengetahuan_Dasar_Pemetaan, OKE NEMEN Yes Sept. 21 !!!.pptx
Pengetahuan_Dasar_Pemetaan, OKE NEMEN Yes  Sept. 21 !!!.pptxPengetahuan_Dasar_Pemetaan, OKE NEMEN Yes  Sept. 21 !!!.pptx
Pengetahuan_Dasar_Pemetaan, OKE NEMEN Yes Sept. 21 !!!.pptx
MukarobinspdMukarobi
 
1.1.Kontrol diri (1).pptx
1.1.Kontrol diri (1).pptx1.1.Kontrol diri (1).pptx
1.1.Kontrol diri (1).pptx
MukarobinspdMukarobi
 
01._Buku_Pegangan_Pembelajaran_HOTS_2018.pdf
01._Buku_Pegangan_Pembelajaran_HOTS_2018.pdf01._Buku_Pegangan_Pembelajaran_HOTS_2018.pdf
01._Buku_Pegangan_Pembelajaran_HOTS_2018.pdf
MukarobinspdMukarobi
 
Sumber Daya Alam dan Persebaranny.pdf
Sumber Daya Alam dan Persebaranny.pdfSumber Daya Alam dan Persebaranny.pdf
Sumber Daya Alam dan Persebaranny.pdf
MukarobinspdMukarobi
 
BA XII 3.4 kajian regional negara maju dan negara berkembang Full.pdf
BA XII 3.4 kajian regional negara maju dan negara berkembang Full.pdfBA XII 3.4 kajian regional negara maju dan negara berkembang Full.pdf
BA XII 3.4 kajian regional negara maju dan negara berkembang Full.pdf
MukarobinspdMukarobi
 

More from MukarobinspdMukarobi (20)

Persebaran Flora dan Fauna , New Sept 2022.pdf
Persebaran Flora dan Fauna , New Sept 2022.pdfPersebaran Flora dan Fauna , New Sept 2022.pdf
Persebaran Flora dan Fauna , New Sept 2022.pdf
 
Hidrosfer, Oke Nemen !!!...............pptx
Hidrosfer, Oke Nemen !!!...............pptxHidrosfer, Oke Nemen !!!...............pptx
Hidrosfer, Oke Nemen !!!...............pptx
 
menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebenara...
menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebenara...menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebenara...
menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebenara...
 
Pengantar Ilmu Kebumian SANTOSO.pdf
Pengantar Ilmu Kebumian SANTOSO.pdfPengantar Ilmu Kebumian SANTOSO.pdf
Pengantar Ilmu Kebumian SANTOSO.pdf
 
hidrosfer, Oke New......pdf
hidrosfer, Oke New......pdfhidrosfer, Oke New......pdf
hidrosfer, Oke New......pdf
 
Interaksi Desa dan Kota.ppt
Interaksi Desa dan Kota.pptInteraksi Desa dan Kota.ppt
Interaksi Desa dan Kota.ppt
 
Wilayah dan Tata Ruang ..pptx
Wilayah dan Tata Ruang ..pptxWilayah dan Tata Ruang ..pptx
Wilayah dan Tata Ruang ..pptx
 
Kelas XII - Bab 3 - Pemanfaatan Peta, Penginderaan Jauh dan Sistem Informasi ...
Kelas XII - Bab 3 - Pemanfaatan Peta, Penginderaan Jauh dan Sistem Informasi ...Kelas XII - Bab 3 - Pemanfaatan Peta, Penginderaan Jauh dan Sistem Informasi ...
Kelas XII - Bab 3 - Pemanfaatan Peta, Penginderaan Jauh dan Sistem Informasi ...
 
Penginderaan Jauh, Oke !!!!-converted.pdf
Penginderaan Jauh, Oke !!!!-converted.pdfPenginderaan Jauh, Oke !!!!-converted.pdf
Penginderaan Jauh, Oke !!!!-converted.pdf
 
METEOROLOGI DAN KLIMATOLOGI, CHAPTER 10 KLASIFIKASI IKLIM, New , OKe !!!.pdf
METEOROLOGI DAN KLIMATOLOGI, CHAPTER 10 KLASIFIKASI IKLIM, New , OKe !!!.pdfMETEOROLOGI DAN KLIMATOLOGI, CHAPTER 10 KLASIFIKASI IKLIM, New , OKe !!!.pdf
METEOROLOGI DAN KLIMATOLOGI, CHAPTER 10 KLASIFIKASI IKLIM, New , OKe !!!.pdf
 
wilayahnpewilayahan-191206163129.pdf
wilayahnpewilayahan-191206163129.pdfwilayahnpewilayahan-191206163129.pdf
wilayahnpewilayahan-191206163129.pdf
 
konsepesensialgeografi-151019111249-lva1-app6892 (2).pdf
konsepesensialgeografi-151019111249-lva1-app6892 (2).pdfkonsepesensialgeografi-151019111249-lva1-app6892 (2).pdf
konsepesensialgeografi-151019111249-lva1-app6892 (2).pdf
 
14.-Ketahanan-Pangan-20122.pdf
14.-Ketahanan-Pangan-20122.pdf14.-Ketahanan-Pangan-20122.pdf
14.-Ketahanan-Pangan-20122.pdf
 
Buku Materi Geografi Kelas XI , Kurikulum Merdeka, Juli 2023.pdf
Buku Materi Geografi Kelas XI , Kurikulum Merdeka, Juli 2023.pdfBuku Materi Geografi Kelas XI , Kurikulum Merdeka, Juli 2023.pdf
Buku Materi Geografi Kelas XI , Kurikulum Merdeka, Juli 2023.pdf
 
Pengetahuan_Dasar_Pemetaan, OKE NEMEN Yes Sept. 21 !!!.pptx
Pengetahuan_Dasar_Pemetaan, OKE NEMEN Yes  Sept. 21 !!!.pptxPengetahuan_Dasar_Pemetaan, OKE NEMEN Yes  Sept. 21 !!!.pptx
Pengetahuan_Dasar_Pemetaan, OKE NEMEN Yes Sept. 21 !!!.pptx
 
1.1.Kontrol diri (1).pptx
1.1.Kontrol diri (1).pptx1.1.Kontrol diri (1).pptx
1.1.Kontrol diri (1).pptx
 
01._Buku_Pegangan_Pembelajaran_HOTS_2018.pdf
01._Buku_Pegangan_Pembelajaran_HOTS_2018.pdf01._Buku_Pegangan_Pembelajaran_HOTS_2018.pdf
01._Buku_Pegangan_Pembelajaran_HOTS_2018.pdf
 
Penginderaan Jauh 2.ppt
Penginderaan Jauh 2.pptPenginderaan Jauh 2.ppt
Penginderaan Jauh 2.ppt
 
Sumber Daya Alam dan Persebaranny.pdf
Sumber Daya Alam dan Persebaranny.pdfSumber Daya Alam dan Persebaranny.pdf
Sumber Daya Alam dan Persebaranny.pdf
 
BA XII 3.4 kajian regional negara maju dan negara berkembang Full.pdf
BA XII 3.4 kajian regional negara maju dan negara berkembang Full.pdfBA XII 3.4 kajian regional negara maju dan negara berkembang Full.pdf
BA XII 3.4 kajian regional negara maju dan negara berkembang Full.pdf
 

Recently uploaded

Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
PreddySilitonga
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 

Recently uploaded (20)

Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 

10 Konsep Esensial Geografi, OKE !!!.ppt

  • 2. Konsep berasal dari Bahasa Latin Conseptum artinya : sesuatu yang dipahami. Aristoteles dalam bukunya “The classical theory of concept” Konsep adalah : penyusun utama dalam pembentukan pengetahuan ilmiah dan filsafat pemikiran manusia. Esensial : Pokok, inti / sesuatu yang mendasar / hakiki.
  • 3. Konsep esensial geografi merupakan salah satu unsur terpenting dalam memahami fenomena geografi secara paripurna. Konsep ini dibahas dalam Seminar dan Lokakarya Ikatan Geografi Indonesia tahun 1988 di Semarang.
  • 4. l L O K A S I
  • 5. LOKASI ABSOLUT LOKASI RELATIF Kota Bogor terletak di koordinat 106° BT dan 6° LS Kota Bogor adalah sebuah kota yang terletak diantara Lebak, Sukabumi, Cianjur, Bekasi, dan Serang Konsep Lokasi menjelaskan obyek atau fenomena geosfer berkaitan dengan letak di permukaan bumi . Lokasi adalah posisi suatu fenomena/daerah di permukaan bumi.
  • 6. l2 J A R A K
  • 7. JARAK ABSOLUT JARAK RELATIF Jarak Kuala Lumpur – Beijing adalah 5.000.098 mil. Jarak tempuh Kuala Lumpur - Beijing adalah 4 jam perjalanan pesawat. Jarak adalah takaran panjang satu fenomena ke fenomena lain di permukaan bumi.
  • 8. l K E T E R J A N G K A U A N
  • 9. High Accessibility Low Accessibility Aksesibilitas kawasan perkotaan Aksesibilitas area pedesaan Keterjangkauan menyangkut ketercapaian untuk menjangkau suatu tempat, sarana apa yang digunakan, atau alat komunikasi apa yang digunakan dan sebagainya.
  • 10. l P O L A
  • 11. Pola Aliran Sungai Pola Pemukiman Penduduk Pola adalah bentuk persebaran berulang suatu fenomena pada kawasan di permukaan bumi.
  • 12. l M O R F O L O G I
  • 13. Morfologi, menunjukkan bentuk muka bumi sebagai hasil tenaga endogen dan eksogen yang membentuk dataran rendah, dataran tinggi dan pegunungan.
  • 14. l A G L O M E R A S I
  • 15. Aglomerasi Industri Aglomerasi Pemukiman Aglomerasi adalah pengelompokan fenomena di suatu kawasan dengan latar belakang adanya unsur-unsur yang lebih memberi dampak positif. Contoh bentuk aglomerasi
  • 17. Nilai kegunaan adalah manfaat yang diberikan oleh suatu wilayah di muka bumi pada makhluk hidup, tidak akan sama pada semua orang. Keguanaan Sosial Pariwisata Kegunaan Hidrologis Kegunaan Ekonomi Industri Contoh Kasus: Nilai Kegunaan Kawasan Karst
  • 19. Interaksi dan interdepedensi adalah keterkaitan ruang antara satu dengan yang lain, misalnya interaksi antara desa dengan kota. CONTOH KASUS: INTERAKSI DESA DAN KOTA Teknologi, modal, dll Pangan, tenaga kerja, dll
  • 21. Diferensiasi area adalah konsep yang menjelaskan mengenai perbedaan-perbedaan antar wilayah dan kaitannya terhadap kehidupan sosial penduduk setempat.
  • 23. Keterkaitan keruangan adalah konsep yang menjelaskan hubungan antara penyebaran suatu unsur dengan unsur yang lain pada suatu tempat. CONTOH: KASUS KEBAKARAN HUTAN Kalimantan Malaysia efek
  • 24. SOAL KONSEP ESENSIAL GEOGRAFI (SOAL UNBK) 1. Harga jual tanah dan bangunan di daerah pantai mengalami penurunan akibat kekhawatiran masyarakat akan bencana tsunami, seperti yang terjadi tahun 2004 di Aceh. Fenomena tersebut termasuk dalam konsep... a. jarak b. pola c. aglomerasi d. geomorfologi e. lokasi
  • 26. 2. Pulau Belitung dapat dijangkau lewat jalur udara dan laut dari Jakarta. Jika memilih lewat jalur udara, turis yang ingin mengunjungi pulau ini dapat langsung menaiki pesawat dari Bandara Soekarno Hatta dan terbang selama 45 menit. Adapun jika ingin menggunakan jalur laut, para turis harus menempuh perjalanan yang cukup panjang, yaitu sekitar 6-8 jam pelayaran. Konsep geografi yang sesuai dengan contoh fenomena tersebut adalah konsep... a. lokasi b. jarak c. keterjangkauan d. pola e. morfologi
  • 28. 3. Daerah perkotaan dengan jaringan jalan yang teratur dan dengan permukiman penduduk yang padat, berbeda dengan daerah pedesaan yang bercorak khas berupa persawahan dan kehidupan petani. Konsep geografi yang sesuai untuk mengkaji fenomena tersebut adalah... a. interaksi b. nilai kegunaan c. keterjangkauan d. interdependensi e. diferensiasi areal
  • 30. 4. Daerah X di dekat pantai, menjual ikan laut ke daerah Y. Adapun daerah Y sebagai penghasil pangan, menjual beras ke daerah X. Konsep geografi yang berkaitan dengan fenomena tersebut adalah konsep... a. interaksi interdependensi b. diferensiasi area c. aglomerasi d. keterjangkauan e. pola
  • 32. 5. Permukiman penduduk di Kalimantan umumnya memanjang di sepanjang sungai. Konsep geografi yang berkaitan dengan fenomena tersebut adalah konsep... a. lokasi b. jarak c. pola d. keterjangkauan e. interaksi dan interdependensi
  • 34. 6. Di perumahan real estate, bentuk dan ukuran didesain sama, posisi rumah semua menghadap ke jalan raya. Sedangkan di perkampungan tatanannya kurang beraturan. Konsep geografi yang berkaitan dengan fenomena tersebut adalah konsep... a. Lokasi b. Jarak c. Pola d. Keterkaitan keruangan e. Nilai kegunaan
  • 36. 7. Daerah pantai memiliki manfaat yang berbeda antara orang kota dan penduduk setempat. Bagi orang kota, daerah pantai dijadikan objek wisata dan tempat beristirahat, sedangkan penduduk sekitar pantai menjadikan pantai sebagai tempat untuk beraktivitas. Hal ini dalam geografi termasuk konsep... a. pola b. morfologi c. lokasi d. nilai kegunaan e. jarak
  • 38. 8. Indonesia terletak di 6°LU-11°LS dan 95°BT-141°BT serta diapit oleh Benua Asia dan Benua Australia, serta Samudera Pasifik dan Samudera Hindia. Konsep geografi yang berkaitan dengan fenomena tersebut adalah konsep......(Soal UN 2013) a. lokasi b. morfologi c. aglomerasi d. Jarak e. keterjangkauan
  • 40. 9. Pulau Natuna merupakan pulau paling utara di Selat Karimata. Pulau ini berbatasan dengan negara tetangga, yaitu Vietnam, Kamboja, Singapura dan Malaysia. Dalam geografi, fenomena tersebut berkaitan dengan konsep... a. pola b. Lokasi absolut c. Lokasi relatif d. morfologi e. aglomerasi
  • 42. 10. Dengan menggunakan pesawat terbang Jakarta-Surabaya dapat ditempuh dalam waktu 1,5 jam tetapi jika dengan menggunakan kereta api, ditempuh dalam waktu 12 jam. Konsep geografi yang berkaitan dengan fenomena tersebut yaitu konsep... a. pola b. interaksi c. keterjangkauan d. keterkaitan ruang e. aglomerasi
  • 44. Soal Ujian Nasional Di Jakarta kita mengenal adanya Kampung Ambon dan Kampung Melayu, penamaan wilayah semacam ini juga terjadi di daerah lain, jika ditelusuri awal mula proses kejadian ini sesuai dengan konsep dasar …. A. Keterjangkauan nilai guna B. Pola C. Aglomerasi D. Diferensiasi area E. Morfologi
  • 45. Pembahasan: Aglomerasi adalah pengelompokan fenomena disuatu kawasan dengan latar belakang adanya unsur-unsur yang lebih memberi dampak positif.Jadi, penamaan wilayah semacam ini sesuaidengan konsep dasar aglomerasi. Jawaban: C
  • 46. 2. Fenomena yang dapat dikaji dan dijelaskan karena adanya keterkaitan antara faktor yang satu dengan faktor yang lain, seperti terjadinya angin karena perbedaan tekanan udara. Dalam hal ini, berarti kita menggunakan prinsip …. A. Persebaran B. Lnterelasi C. Lnteraksi D. Deskripsi E. Korologi
  • 47. Pembahasan: Prinsip interelasi adalah suatu prinsip yang menitikberatkan pada hubungan saling terkait dalam ruang antara gejala yang satu dengan gejala yang lain. Jawaban: B
  • 48. 3. Pada tahun 2006, di Indonesia terjadi peristiwa bencana lumpur panas Lapindo yang mengakibatkan masyarakat di sekitar daerah tersebut mengalami kerugian moril maupun materiil. Proses kejadian bencana alam tersebut dapat dipahami melalu konsep .... A.Pola B. Nilai C. Letak D. Aglomerasi E. Morfologi
  • 49. Pembahasan: Bencana lumpur panas Lapindo bersifat mengelompok (daerah terbatas). Jawaban: D
  • 50. 4. Pemukiman di sepanjang Bengawan Solo sering mengalami banjir sehingga masyarakat membuat tanggul penahan banjir dan pada waktu banjir terjadi sering kali permukiman ditinggalkan penghuninya. Pendekatan geografi untuk mempelajari fenomena tersebut adalah …. A. Pendekatan keruangan B .Pendekaan kewilayahan C. Pendekaan kelingkungan D. Pendekaan sosial E. Pendekatan kemanusiaan
  • 51. Pembahasan: Permasalahan lingkungan dan bencana , seperti banjir di sepanjang Bengawan Solo banyak terjadi, akibat ketidakseimbangan interaksi antara lingkungan dengan aktivitas manusia. Dalam geografi, interaksi di atas dapat dipelajari dengan pendekatan kelingkungan/ ekologi. Jawaban: C
  • 52. 5. Pembangunan pabrik semen perlu memerhatikan keberadaan gunung batu kapur,sarana transportasi , dan pemasaran. Konsep geografi yang berkaitan dengan hal ini adalah …. A. Konsep diferensiasi area B. Konsep interaksi/interdependensia C. Konsep keterkaitan ruangan D. Konsep keterjangkauan E. Konsep lokasi
  • 53. Pembahasan: Pembangunan pabrik semen harus memerhatikan bahan baku (gunung batu kapur), transportasi, dan pemasaran. Karena menyangkut beberapa wilayah maka pembangunan pabrik 1n1 berkaitan dengan konsep lokasi. Jawaban :E