SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
Download to read offline
18/11/2011
1
PEDOMAN
BEBAN KERJA DOSEN PTAI
KEMENTERIAN AGAMA RI
Tim Penyusun BKD
Tiga Isu Penting Pedoman BKD
Arah;
Ruang Lingkup;
Mekanisme, format R/BKD
dan sistem pelaporan BKD;
18/11/2011
2
Dasar Hukum
 UU RI No 43 Tahun 1999 tentang Perubahan atas Undang-Undang
Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 1974 tentang Pokok-Pokok
Kepegawaian;
 UU RI Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional;
 UU RI Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen;
 PP RI Nomor 23 Tahun 2005 tentang Perguruan Tinggi Sebagai Badan
Layanan Umum (BLU);
 PP Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional
Pendidikan;
 PP RI Nomor 55 Tahun 2007 tentang Pendidikan Agama dan
Pendidikan Keagamaan;
 PP RI Nomor 37 Tahun 2009 tentang Dosen;
 PP RI Nomor 41 Tahun 2009 tentang Tunjangan Profesi Guru dan
Dosen, Tunjangan Khusus Guru dan Dosen, serta Tunjangan Kehormatan
Profesor, terutama pasal 3 ayat 1;
Lanjutan...
 PP RI Nomor 17 Tahun 2010 tentang Penyelenggaraan dan Pengelolaan
Pendidikan;
 PP RI Nomor 66 Tahun 2010 tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah
Nomor 17 Tahun 2010 tentang Penyelenggaraan dan Pengelolaan Pendidikan;
 Permendiknas RI Nomor 47 Tahun 2009 tentang Sertifikasi Pendidik untuk Dosen;
 SK Menkowasbangpan RI Nomor 38 Tahun 1999 tentang Jabatan Fungsional
Dosen dan Nilai Angka Kreditnya;
 KMA RI Nomor 175 Tahun 2010 tentang Pemberian Tugas Belajar dan Izin Belajar
Bagi Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan Kementerian Agama;
 Permenku RI Nomor 101/PMK.05/2010 yang dirubah menjadi Permenku Nomor
164/PMK.05/2010 tentang Tatacara Pembayaran Tunjangan Profesi Guru dan
Dosen, Tunjangan Khusus Guru dan Dosen, serta Tunjangan Kehormatan Profesor.
 Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan dan
Kebudayaan Republik Indonesia No. 48/D3/Kep/1983 Tentang Beban Tugas
Tenaga Pengajar Pada Perguruan Tinggi.
18/11/2011
3
Tujuan
 Meningkatkan profesionalitas dan pemenuhan dosen PTAI
dalam melaksanakan beban tugas Tridharma Perguruan
Tinggi;
 Meningkatkan mutu proses dan hasil pelaksanaan beban
tugas dalam Tridharma Perguruan Tinggi yang
dilaksanakan oleh dosen PTAI;
 Menciptakan suasana akademik yang kompetitif untuk
menjamin kelancaran tugas utama dosen PTAI;
 Menjamin pembinaan, pengelolaan dan pengembangan
profesi dan kirier dosen PTAI; dan
 Mempercepat terwujudnya tujuan pendidikan nasional
yang kembangkan PTAI.
Sasaran
 Pimpinan PTAIN (Perguruan Tinggi Agama Islam
Negeri) meliputi UIN/IAIN/STAIN;
 Kopertais (Koordinator Perguruan Tinggi Islam
Swasta) dan PTAIS (Perguruan Tinggi Agama Islam
Swasta);
 Dosen Tetap (PNS, Kontrak, dan Non-PNS);
 Guru Besar;
 Assesor beban kerja dosen; dan
 Pihak-pihak lain yang terkait dan berkepentingan.
18/11/2011
4
Tugas Utama Dosen
Tugas Utama:Pendidikan dan
Pengajaran; Poenelitian dan
Pengembangan Ilmu; dan
Pengabdian kepada Masyarakat;
Tugas Penunjang;
Kewajiban Khusus Guru Besar;
Tugas Utama Dosen: Pendidikan dan
Pengajaran
 Dosen, juga Profesor, wajib mengajar
pada program studi di jenjang Strata 1;
 Minimal 6 SKS/Semester pada Program
Studi di dalam satu fakultas atau lintas
fakultas, jenjang Strata 1, Strata 2, dan
Strata 3;
 Bentuk-bentuk Pendidikan Pengajaran: di
dalam pedoman;
18/11/2011
5
Tugas Utama Dosen: Penelitian dan
Pengembangan Ilmu
 Dosen wajib melakukan penelitian,
mandiri atau kelompok, biaya sendiri
atau biaya lembaga, minimal 3
SKS/Semester;
 Bentuk kegiatan penelitian dan
pengembangan ilmu terdapat di buku
Pedoman;
Tugas Utama Dosen: Pengabdian pada
Masyarakat
Wajib dilaksanakan sekurang-
kurangnya 3 SKS/tahun di dalam
PT atau di luar PT;
Bentuk kegiatan Pengabdian
pada Masyarakat terdapat
dalam buku Pedoman;
18/11/2011
6
Tugas Penunjang Dosen pada Tri
Darma
Dapat dihitung dengan sebanyak-
banyaknya 3 SKS/semester;
Bentuk tugas penunjang Tri Darma
PT terdapat pada buku Pedoman;
Kewajiban Khusus Guru Besar
 Pelaksanaan beban tugas dosen,
profesor/guru besar mempunyai kewajiban
khusus sekurang-kurangnya sepadan dengan
3 (tiga) SKS/tahun;
 Tugas Khusus Guru Besar:
 (a) menulis buku;
 (b) menghasilkan karya ilmiah; dan
 (c) menyebarluaskan gagasan
18/11/2011
7
Kewajiban Khusus Profesor
Dilaksanakan Setiap Tahun
Gambar 2.1:
Tahun 3
Menulis Buku
Tahun 2
Keterlibatan dalam
Penelitian
Tahun 1
Menyebarluaskan
Gagasan
Dua dari Tiga Kewajiban Khusus
Dilaksanakan Dalam Satu Tahun
Gambar 2.2:
Tahun 3
Tahun 2
Keterlibatan dalam
Penelitian
Tahun 1
1. Menyebarluaskan
Gagasan
2. Menulis Buku
18/11/2011
8
Semua Kewajiban Khusus Dilaksanakan
Dalam Satu Tahun
Gambar 2.3:
Tahun 3
Tahun 2 Tahun 1
1.Menyebarluaskan Gagasan
2. Menulis Buku
3. Keterlibatan dalam
Penelitian
Dosen dalam Jabatan Struktural
 Dosen: tidak mendapat tunjangan
profesi, beban tugasnya diatur
pimpinan;
 Profesor: tidak mendapat tunjangan
profesi dan tunjangan kehormatan,
bebas dari kewajiban khusus guru
besar, beban tugasnya diatur
pimpinan;
18/11/2011
9
Dosen Tugas Belajar dan Izin Belajar
 Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik
Indonesia Nomor 48 Tahun 2009 tentang
Pedoman Pemberian Tugas Belajar Bagi
Pegawai Negeri Sipil di lingkungan Departemen
Pendidikan Nasional; dan
 Keputusan Menteri Agama Republik Indonesia
Nomor 175 Tahun 2010 tentang Pemberian
Tugas Belajar dan Izin Belajar Bagi Pegawai
Negeri Sipil di Lingkungan Kementerian Agama.
Dosen/GB dengan Tugas Tambahan
pada PT
 Wajib mengajar pada strata 1
minimal 3 SKS/semester;
 Mengerjakan kewajiban khusus guru
besar;
 Jenis jabatan pada PT dan besaran
ekivalensi SKS ditetapkan oleh
peraturan pimpinan PT;
18/11/2011
10
Kelebihan Jam Mengajar
 1 SKS [50 menit tatap muka; 60 menit kegiatan
terstruktur; 60 menit kegiatan mandiri];
 1 SKS : 3 jam tatap muka/minggu;
 12 SKS X 3 jam tatap muka = 36 Jam/Minggu
[beban minimal];
 16 SKS X 3 jam tatap muka = 48 jam/minggu
[beban maksimal];
 KJM = 13 SKS-16 SKS = 4 sks/Bulan;
 KJM di atas 16 SKS, tidak dibayar;
Resource Sharing
 Dosen dimungkinkan menjalani resource
sharing pada PT lain;
 Bentuk resource sharing: pencangkokan
dosen; detasering, dan sabbatical leave;
 Ketentuan lebih lanjut tentang hal ini
diatur melalui peraturan pimpinan PTAI
atau didasarkan pada MoU antar
Perguruan Tinggi
18/11/2011
11
Sanksi
Dosen yang tidak menunjukkan kesungguhan
dalam berusaha untuk memenuhi sejumlah kinerja
dalam berbagai Tridharma Perguruan Tinggi
sesuai dengan beban kerja minimalnya, yakni 12
(dua belas) SKS, dicabut tunjangan profesinya.
Teknis Pelaksanaan BKD
 Tipologi Dosen: Dosen Biasa (DS); Dosen
dengan Tugas Tambahan (DT); Profesor
tidak mendapat tugas tambahan (PR); dan
Profesor dengan Tugas Tambahan (PT);
 Menyusun RBKD sebelum semester
berjalan;
 Melaporkan BKD selesai Semester;
18/11/2011
12
Protokol: Pejabat, Lembaga, Prosedur
Dosen;
Asesor;
Dekan/Ketua Jurusan;
Rektor/Ketua;
Lembaga Penjaminan Mutu
[sejenis], bukan lembaga ad hoc;
Prinsip Monev Dosen
 Berbasis evaluasi diri;
 Saling asah, asih, dan asuh;
 Meningkatkan profesionalisme dosen;
 Meningkatkan atmosfer akademik;
dan
 Mendorong kemandirian perguruan
tinggi;
18/11/2011
13
Semoga Bermanfaat...
Terimakasih

More Related Content

What's hot

04 rekod pengajaran dan pembelajaran rph kssr 2 akta
04 rekod pengajaran dan pembelajaran rph kssr 2 akta04 rekod pengajaran dan pembelajaran rph kssr 2 akta
04 rekod pengajaran dan pembelajaran rph kssr 2 aktaالمدرسة
 
Silabus materi pertemuam kelompok kepala sekolah
Silabus materi pertemuam kelompok kepala sekolahSilabus materi pertemuam kelompok kepala sekolah
Silabus materi pertemuam kelompok kepala sekolahJamaludin ..
 
Pemendiknas no 30 thn 2011 ttg beban kerja guru
Pemendiknas no 30 thn 2011 ttg beban kerja guruPemendiknas no 30 thn 2011 ttg beban kerja guru
Pemendiknas no 30 thn 2011 ttg beban kerja guruBudhi Emha
 
Pigp presentation
Pigp presentationPigp presentation
Pigp presentationwahidinnoor
 
Permendiknas no-30-tahun-2011
Permendiknas no-30-tahun-2011Permendiknas no-30-tahun-2011
Permendiknas no-30-tahun-2011bambang_rhm
 
Senarai tugas khas guru
Senarai tugas khas guru Senarai tugas khas guru
Senarai tugas khas guru Harry Aliu
 
Standar operasional prosedur kepala sekolah
Standar operasional prosedur kepala sekolahStandar operasional prosedur kepala sekolah
Standar operasional prosedur kepala sekolahDoem Chareo
 
03 penyusunan program semester
03 penyusunan program semester03 penyusunan program semester
03 penyusunan program semesterheri baskoro
 
Materi tugas dan peran osis
Materi tugas dan peran osisMateri tugas dan peran osis
Materi tugas dan peran osisRosim Nyerupa
 
PPKn SMP Kelas VII Bab 3 Kurikulum 2013
PPKn SMP Kelas VII Bab 3 Kurikulum 2013PPKn SMP Kelas VII Bab 3 Kurikulum 2013
PPKn SMP Kelas VII Bab 3 Kurikulum 2013daiska12
 
SILABUS MATERI PERTEMUAN KKKS
SILABUS MATERI PERTEMUAN KKKSSILABUS MATERI PERTEMUAN KKKS
SILABUS MATERI PERTEMUAN KKKSJamaludin ..
 
2 file-struktur-organisasi
2 file-struktur-organisasi2 file-struktur-organisasi
2 file-struktur-organisasiMauLa AL Mafhy
 
Panduan iht pendampingan di semua sma tahun 2015 isi-rev
Panduan iht pendampingan di semua sma tahun        2015 isi-revPanduan iht pendampingan di semua sma tahun        2015 isi-rev
Panduan iht pendampingan di semua sma tahun 2015 isi-revwasio kadir
 
Promes fiqih ma kelas x, 1 2
Promes fiqih ma kelas x, 1 2Promes fiqih ma kelas x, 1 2
Promes fiqih ma kelas x, 1 2vinaidamatusilmi
 

What's hot (19)

04 rekod pengajaran dan pembelajaran rph kssr 2 akta
04 rekod pengajaran dan pembelajaran rph kssr 2 akta04 rekod pengajaran dan pembelajaran rph kssr 2 akta
04 rekod pengajaran dan pembelajaran rph kssr 2 akta
 
Pb tahun2014 viii_nomor004
Pb tahun2014 viii_nomor004Pb tahun2014 viii_nomor004
Pb tahun2014 viii_nomor004
 
Silabus materi pertemuam kelompok kepala sekolah
Silabus materi pertemuam kelompok kepala sekolahSilabus materi pertemuam kelompok kepala sekolah
Silabus materi pertemuam kelompok kepala sekolah
 
Pemendiknas no 30 thn 2011 ttg beban kerja guru
Pemendiknas no 30 thn 2011 ttg beban kerja guruPemendiknas no 30 thn 2011 ttg beban kerja guru
Pemendiknas no 30 thn 2011 ttg beban kerja guru
 
3. sk pas 1 2019 2020
3. sk pas 1 2019 20203. sk pas 1 2019 2020
3. sk pas 1 2019 2020
 
Pigp presentation
Pigp presentationPigp presentation
Pigp presentation
 
Permendiknas no-30-tahun-2011
Permendiknas no-30-tahun-2011Permendiknas no-30-tahun-2011
Permendiknas no-30-tahun-2011
 
Senarai tugas khas guru
Senarai tugas khas guru Senarai tugas khas guru
Senarai tugas khas guru
 
Prota pkn iv
Prota pkn ivProta pkn iv
Prota pkn iv
 
Standar operasional prosedur kepala sekolah
Standar operasional prosedur kepala sekolahStandar operasional prosedur kepala sekolah
Standar operasional prosedur kepala sekolah
 
Permendikbud tahun2014 nomor092
Permendikbud tahun2014 nomor092Permendikbud tahun2014 nomor092
Permendikbud tahun2014 nomor092
 
03 penyusunan program semester
03 penyusunan program semester03 penyusunan program semester
03 penyusunan program semester
 
Panduan ojl
Panduan ojlPanduan ojl
Panduan ojl
 
Materi tugas dan peran osis
Materi tugas dan peran osisMateri tugas dan peran osis
Materi tugas dan peran osis
 
PPKn SMP Kelas VII Bab 3 Kurikulum 2013
PPKn SMP Kelas VII Bab 3 Kurikulum 2013PPKn SMP Kelas VII Bab 3 Kurikulum 2013
PPKn SMP Kelas VII Bab 3 Kurikulum 2013
 
SILABUS MATERI PERTEMUAN KKKS
SILABUS MATERI PERTEMUAN KKKSSILABUS MATERI PERTEMUAN KKKS
SILABUS MATERI PERTEMUAN KKKS
 
2 file-struktur-organisasi
2 file-struktur-organisasi2 file-struktur-organisasi
2 file-struktur-organisasi
 
Panduan iht pendampingan di semua sma tahun 2015 isi-rev
Panduan iht pendampingan di semua sma tahun        2015 isi-revPanduan iht pendampingan di semua sma tahun        2015 isi-rev
Panduan iht pendampingan di semua sma tahun 2015 isi-rev
 
Promes fiqih ma kelas x, 1 2
Promes fiqih ma kelas x, 1 2Promes fiqih ma kelas x, 1 2
Promes fiqih ma kelas x, 1 2
 

Similar to BKD Dosen PTAI

fdokumen.com_pkg-pkb.ppt
fdokumen.com_pkg-pkb.pptfdokumen.com_pkg-pkb.ppt
fdokumen.com_pkg-pkb.pptFajarGalangP
 
Contoh pedoman buku guru
Contoh pedoman buku guruContoh pedoman buku guru
Contoh pedoman buku gurufany maulany
 
Kebijakan Kepala Madrasah.pptx
Kebijakan Kepala Madrasah.pptxKebijakan Kepala Madrasah.pptx
Kebijakan Kepala Madrasah.pptxUJICOBA26
 
Permendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolah
Permendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolahPermendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolah
Permendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolahNur Rohman
 
Permendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolah
Permendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolahPermendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolah
Permendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolahSMK YZA 2 KOTA BOGOR
 
Perbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).pdf
Perbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).pdfPerbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).pdf
Perbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).pdfZukét Printing
 
Perbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).docx
Perbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).docxPerbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).docx
Perbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).docxZukét Printing
 
Permendiknas No.26 2008 Standar Tenaga Laboratorium
Permendiknas No.26 2008 Standar Tenaga LaboratoriumPermendiknas No.26 2008 Standar Tenaga Laboratorium
Permendiknas No.26 2008 Standar Tenaga LaboratoriumBapake Icha Kukuh Andin
 
Sosialisasi PKB era Kurikulum Merdeka.pptx
Sosialisasi PKB era Kurikulum Merdeka.pptxSosialisasi PKB era Kurikulum Merdeka.pptx
Sosialisasi PKB era Kurikulum Merdeka.pptxAditiyaRevanka
 
Permendiknas no.-28-tahun-20101
Permendiknas no.-28-tahun-20101Permendiknas no.-28-tahun-20101
Permendiknas no.-28-tahun-20101Styo Nolnoldelapan
 
Permendiknas no. 28 tahun 20101
Permendiknas no. 28 tahun 20101Permendiknas no. 28 tahun 20101
Permendiknas no. 28 tahun 20101Tri Widodo
 
Modul kurikulum dan pengembangan materi pembelajaran final
Modul kurikulum dan pengembangan materi pembelajaran finalModul kurikulum dan pengembangan materi pembelajaran final
Modul kurikulum dan pengembangan materi pembelajaran finalzulfawardi S.Pd.I., MA
 
Bahan diskusi magang dan plp
Bahan diskusi magang dan plpBahan diskusi magang dan plp
Bahan diskusi magang dan plpyosafatpakpahan
 
Permendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolah-1
Permendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolah-1Permendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolah-1
Permendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolah-1Nandang Sukmara
 
Permendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolah-1
Permendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolah-1Permendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolah-1
Permendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolah-1Nandang Sukmara
 

Similar to BKD Dosen PTAI (20)

PKG dan PKB
PKG dan PKBPKG dan PKB
PKG dan PKB
 
fdokumen.com_pkg-pkb.ppt
fdokumen.com_pkg-pkb.pptfdokumen.com_pkg-pkb.ppt
fdokumen.com_pkg-pkb.ppt
 
Contoh pedoman buku guru
Contoh pedoman buku guruContoh pedoman buku guru
Contoh pedoman buku guru
 
Kebijakan Kepala Madrasah.pptx
Kebijakan Kepala Madrasah.pptxKebijakan Kepala Madrasah.pptx
Kebijakan Kepala Madrasah.pptx
 
Permendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolah
Permendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolahPermendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolah
Permendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolah
 
Permendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolah
Permendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolahPermendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolah
Permendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolah
 
Perbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).pdf
Perbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).pdfPerbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).pdf
Perbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).pdf
 
Perbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).docx
Perbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).docxPerbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).docx
Perbedaan Kurikulum 13 dengan Implementasi Kurikulum Merdeka (Dim).docx
 
Permendiknas No.26 2008 Standar Tenaga Laboratorium
Permendiknas No.26 2008 Standar Tenaga LaboratoriumPermendiknas No.26 2008 Standar Tenaga Laboratorium
Permendiknas No.26 2008 Standar Tenaga Laboratorium
 
Penilaian kinerja kepala sekolah dasar (me)
Penilaian kinerja kepala sekolah dasar (me)Penilaian kinerja kepala sekolah dasar (me)
Penilaian kinerja kepala sekolah dasar (me)
 
Permen 28 th 10 ttg ks
Permen 28 th 10 ttg ksPermen 28 th 10 ttg ks
Permen 28 th 10 ttg ks
 
Sosialisasi PKB era Kurikulum Merdeka.pptx
Sosialisasi PKB era Kurikulum Merdeka.pptxSosialisasi PKB era Kurikulum Merdeka.pptx
Sosialisasi PKB era Kurikulum Merdeka.pptx
 
Permendiknas no.-28-tahun-20101
Permendiknas no.-28-tahun-20101Permendiknas no.-28-tahun-20101
Permendiknas no.-28-tahun-20101
 
Permendiknas no. 28 tahun 20101
Permendiknas no. 28 tahun 20101Permendiknas no. 28 tahun 20101
Permendiknas no. 28 tahun 20101
 
Pigpm 2019
Pigpm  2019Pigpm  2019
Pigpm 2019
 
Modul kurikulum dan pengembangan materi pembelajaran final
Modul kurikulum dan pengembangan materi pembelajaran finalModul kurikulum dan pengembangan materi pembelajaran final
Modul kurikulum dan pengembangan materi pembelajaran final
 
Bahan diskusi magang dan plp
Bahan diskusi magang dan plpBahan diskusi magang dan plp
Bahan diskusi magang dan plp
 
Juknis permen no 35
Juknis permen no 35Juknis permen no 35
Juknis permen no 35
 
Permendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolah-1
Permendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolah-1Permendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolah-1
Permendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolah-1
 
Permendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolah-1
Permendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolah-1Permendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolah-1
Permendiknas no-28-tahun-2010-tentang-penugasan-kepala-sekolah-1
 

Recently uploaded

Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 

Recently uploaded (20)

Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 

BKD Dosen PTAI

  • 1. 18/11/2011 1 PEDOMAN BEBAN KERJA DOSEN PTAI KEMENTERIAN AGAMA RI Tim Penyusun BKD Tiga Isu Penting Pedoman BKD Arah; Ruang Lingkup; Mekanisme, format R/BKD dan sistem pelaporan BKD;
  • 2. 18/11/2011 2 Dasar Hukum  UU RI No 43 Tahun 1999 tentang Perubahan atas Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 1974 tentang Pokok-Pokok Kepegawaian;  UU RI Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional;  UU RI Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen;  PP RI Nomor 23 Tahun 2005 tentang Perguruan Tinggi Sebagai Badan Layanan Umum (BLU);  PP Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan;  PP RI Nomor 55 Tahun 2007 tentang Pendidikan Agama dan Pendidikan Keagamaan;  PP RI Nomor 37 Tahun 2009 tentang Dosen;  PP RI Nomor 41 Tahun 2009 tentang Tunjangan Profesi Guru dan Dosen, Tunjangan Khusus Guru dan Dosen, serta Tunjangan Kehormatan Profesor, terutama pasal 3 ayat 1; Lanjutan...  PP RI Nomor 17 Tahun 2010 tentang Penyelenggaraan dan Pengelolaan Pendidikan;  PP RI Nomor 66 Tahun 2010 tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Penyelenggaraan dan Pengelolaan Pendidikan;  Permendiknas RI Nomor 47 Tahun 2009 tentang Sertifikasi Pendidik untuk Dosen;  SK Menkowasbangpan RI Nomor 38 Tahun 1999 tentang Jabatan Fungsional Dosen dan Nilai Angka Kreditnya;  KMA RI Nomor 175 Tahun 2010 tentang Pemberian Tugas Belajar dan Izin Belajar Bagi Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan Kementerian Agama;  Permenku RI Nomor 101/PMK.05/2010 yang dirubah menjadi Permenku Nomor 164/PMK.05/2010 tentang Tatacara Pembayaran Tunjangan Profesi Guru dan Dosen, Tunjangan Khusus Guru dan Dosen, serta Tunjangan Kehormatan Profesor.  Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia No. 48/D3/Kep/1983 Tentang Beban Tugas Tenaga Pengajar Pada Perguruan Tinggi.
  • 3. 18/11/2011 3 Tujuan  Meningkatkan profesionalitas dan pemenuhan dosen PTAI dalam melaksanakan beban tugas Tridharma Perguruan Tinggi;  Meningkatkan mutu proses dan hasil pelaksanaan beban tugas dalam Tridharma Perguruan Tinggi yang dilaksanakan oleh dosen PTAI;  Menciptakan suasana akademik yang kompetitif untuk menjamin kelancaran tugas utama dosen PTAI;  Menjamin pembinaan, pengelolaan dan pengembangan profesi dan kirier dosen PTAI; dan  Mempercepat terwujudnya tujuan pendidikan nasional yang kembangkan PTAI. Sasaran  Pimpinan PTAIN (Perguruan Tinggi Agama Islam Negeri) meliputi UIN/IAIN/STAIN;  Kopertais (Koordinator Perguruan Tinggi Islam Swasta) dan PTAIS (Perguruan Tinggi Agama Islam Swasta);  Dosen Tetap (PNS, Kontrak, dan Non-PNS);  Guru Besar;  Assesor beban kerja dosen; dan  Pihak-pihak lain yang terkait dan berkepentingan.
  • 4. 18/11/2011 4 Tugas Utama Dosen Tugas Utama:Pendidikan dan Pengajaran; Poenelitian dan Pengembangan Ilmu; dan Pengabdian kepada Masyarakat; Tugas Penunjang; Kewajiban Khusus Guru Besar; Tugas Utama Dosen: Pendidikan dan Pengajaran  Dosen, juga Profesor, wajib mengajar pada program studi di jenjang Strata 1;  Minimal 6 SKS/Semester pada Program Studi di dalam satu fakultas atau lintas fakultas, jenjang Strata 1, Strata 2, dan Strata 3;  Bentuk-bentuk Pendidikan Pengajaran: di dalam pedoman;
  • 5. 18/11/2011 5 Tugas Utama Dosen: Penelitian dan Pengembangan Ilmu  Dosen wajib melakukan penelitian, mandiri atau kelompok, biaya sendiri atau biaya lembaga, minimal 3 SKS/Semester;  Bentuk kegiatan penelitian dan pengembangan ilmu terdapat di buku Pedoman; Tugas Utama Dosen: Pengabdian pada Masyarakat Wajib dilaksanakan sekurang- kurangnya 3 SKS/tahun di dalam PT atau di luar PT; Bentuk kegiatan Pengabdian pada Masyarakat terdapat dalam buku Pedoman;
  • 6. 18/11/2011 6 Tugas Penunjang Dosen pada Tri Darma Dapat dihitung dengan sebanyak- banyaknya 3 SKS/semester; Bentuk tugas penunjang Tri Darma PT terdapat pada buku Pedoman; Kewajiban Khusus Guru Besar  Pelaksanaan beban tugas dosen, profesor/guru besar mempunyai kewajiban khusus sekurang-kurangnya sepadan dengan 3 (tiga) SKS/tahun;  Tugas Khusus Guru Besar:  (a) menulis buku;  (b) menghasilkan karya ilmiah; dan  (c) menyebarluaskan gagasan
  • 7. 18/11/2011 7 Kewajiban Khusus Profesor Dilaksanakan Setiap Tahun Gambar 2.1: Tahun 3 Menulis Buku Tahun 2 Keterlibatan dalam Penelitian Tahun 1 Menyebarluaskan Gagasan Dua dari Tiga Kewajiban Khusus Dilaksanakan Dalam Satu Tahun Gambar 2.2: Tahun 3 Tahun 2 Keterlibatan dalam Penelitian Tahun 1 1. Menyebarluaskan Gagasan 2. Menulis Buku
  • 8. 18/11/2011 8 Semua Kewajiban Khusus Dilaksanakan Dalam Satu Tahun Gambar 2.3: Tahun 3 Tahun 2 Tahun 1 1.Menyebarluaskan Gagasan 2. Menulis Buku 3. Keterlibatan dalam Penelitian Dosen dalam Jabatan Struktural  Dosen: tidak mendapat tunjangan profesi, beban tugasnya diatur pimpinan;  Profesor: tidak mendapat tunjangan profesi dan tunjangan kehormatan, bebas dari kewajiban khusus guru besar, beban tugasnya diatur pimpinan;
  • 9. 18/11/2011 9 Dosen Tugas Belajar dan Izin Belajar  Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 48 Tahun 2009 tentang Pedoman Pemberian Tugas Belajar Bagi Pegawai Negeri Sipil di lingkungan Departemen Pendidikan Nasional; dan  Keputusan Menteri Agama Republik Indonesia Nomor 175 Tahun 2010 tentang Pemberian Tugas Belajar dan Izin Belajar Bagi Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan Kementerian Agama. Dosen/GB dengan Tugas Tambahan pada PT  Wajib mengajar pada strata 1 minimal 3 SKS/semester;  Mengerjakan kewajiban khusus guru besar;  Jenis jabatan pada PT dan besaran ekivalensi SKS ditetapkan oleh peraturan pimpinan PT;
  • 10. 18/11/2011 10 Kelebihan Jam Mengajar  1 SKS [50 menit tatap muka; 60 menit kegiatan terstruktur; 60 menit kegiatan mandiri];  1 SKS : 3 jam tatap muka/minggu;  12 SKS X 3 jam tatap muka = 36 Jam/Minggu [beban minimal];  16 SKS X 3 jam tatap muka = 48 jam/minggu [beban maksimal];  KJM = 13 SKS-16 SKS = 4 sks/Bulan;  KJM di atas 16 SKS, tidak dibayar; Resource Sharing  Dosen dimungkinkan menjalani resource sharing pada PT lain;  Bentuk resource sharing: pencangkokan dosen; detasering, dan sabbatical leave;  Ketentuan lebih lanjut tentang hal ini diatur melalui peraturan pimpinan PTAI atau didasarkan pada MoU antar Perguruan Tinggi
  • 11. 18/11/2011 11 Sanksi Dosen yang tidak menunjukkan kesungguhan dalam berusaha untuk memenuhi sejumlah kinerja dalam berbagai Tridharma Perguruan Tinggi sesuai dengan beban kerja minimalnya, yakni 12 (dua belas) SKS, dicabut tunjangan profesinya. Teknis Pelaksanaan BKD  Tipologi Dosen: Dosen Biasa (DS); Dosen dengan Tugas Tambahan (DT); Profesor tidak mendapat tugas tambahan (PR); dan Profesor dengan Tugas Tambahan (PT);  Menyusun RBKD sebelum semester berjalan;  Melaporkan BKD selesai Semester;
  • 12. 18/11/2011 12 Protokol: Pejabat, Lembaga, Prosedur Dosen; Asesor; Dekan/Ketua Jurusan; Rektor/Ketua; Lembaga Penjaminan Mutu [sejenis], bukan lembaga ad hoc; Prinsip Monev Dosen  Berbasis evaluasi diri;  Saling asah, asih, dan asuh;  Meningkatkan profesionalisme dosen;  Meningkatkan atmosfer akademik; dan  Mendorong kemandirian perguruan tinggi;