SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
1 | P e n d i d i k a n K e w a r g a n e g a r a a n U n i v . G u n a d a r m a
PERAN WARGA NEGARA DALAM
MENDUKUNG UPAYA PEMENUHAN
KEBUTUHAN LISTRIK BANGSA INDONESIA
Nama : Nelson Dasdo Lardo P
NPM/Kelas : 15412279 / 2IB01
Pendidikan Kewarganegaraan
Falkutas Teknologi Industri
Teknik Elektro
Universitas Gunadarma
2014
2 | P e n d i d i k a n K e w a r g a n e g a r a a n U n i v . G u n a d a r m a
KATA PENGANTAR
Salam Sejahtera. Puji syukur kami panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, terhadap telah
terselesaikannya makalah ini, dan kami sepakati dengan member judul” PERAN WARGA
NEGARA DALAM MENDUKUNG UPAYA PEMENUHAN KEBUTUHAN LISTRIK
BANGSA INDONESIA” dan penyusunan makalah ini telah dapat diselesaikan.
Dan kepada Dosen yang terhormat “Bapak Muhammad Akram” selaku pengajar Mata
Kuliah Pendidikan Kewarganegaraan. Kami Mahasiswa berterima kasih dalam tugas ini, karena
dalam makalah ini dapat menyelesaikan untuk memenuhi kurikulum yang telah diberikan “
Universitas Gunadarma “. Terima kasih dalam pihak yang terkait diatas, dan saya berharap agar
dalam Matkul ini dapat berkembang atas hal yang apa akan di diskusikan.
Dalam makalah ini dapat kita pelajari bagaimana kebutuhan Listrik dapat menjadi kebutuhan
primer, dimana di butuhkan disemua Negara dan di seluruh dunia. Dan beberapa masalah-masalah
dan faktor hal yang mendukung kemajuan bangsa ini dalam kebutuhan Listrik yang mencakupi semua
pulau di Negara ini.
Makalah ini agar dapat menjadi topic diskusi karena peran Teknologi sangat berpengaruh
dalam era globalisasi, dan juga agar pemecahan masalah dapat dirumuskan dan dapat memberikan
solusi atas masalah-masalah yang telah terjadi di Negeri Indonesia kita. Dan juga kepada Mahasiswa
dalam permikiran, gagasan, dan ide agar dapat di musyawarahkan secara Kritis dan masuk akal.
Dalam penyusunan makalah ini agar dapat bermanfaat pada pihak Mahasiswa, Dosen baik
maupun Masyarakat di Negeri Indonesia, kami berharap Kritik dan saran agar pemikiran Mahasiswa
dapat berkembang terutama dalam social Pendidikan Kewarganegaraan. Terima kasih
Bogor, 1 Mei 2014
Penulis
3 | P e n d i d i k a n K e w a r g a n e g a r a a n U n i v . G u n a d a r m a
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR
DAFTAR ISI..........................................................................................................................1
BAB I PENDAHULUAN......................................................................................................2
A. Latar belakang.......................................................................................................2
B. Tujuan makalah.....................................................................................................2
BAB II PEMBAHASAN .......................................................................................................3
A. Pengertian Biogas .................................................................................................3
B. Pembangkit Listrik Tenaga Biogas .......................................................................4
C. Energi Alternatif Biogas dari Sampah ..................................................................6
D. Salah satu PLT Biogas di Indonesia .....................................................................7
BAB III PENUTUP ...............................................................................................................9
Kesimpulan ................................................................................................................9
Saran ..........................................................................................................................9
DAFTAR PUSTAKA............................................................................................................10
4 | P e n d i d i k a n K e w a r g a n e g a r a a n U n i v . G u n a d a r m a
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Timbulan sampah dan kebutuhan air bersih dari kehadiran penghuni kawasan komersial
( perumahan, komplek rumah toko, apartemen, komplek niaga dan kawasan industri), pasca
serah terima dari pengembang (developer), seringkali merupakan masalah tersendiri. Bagi
pengembang, pengelolaan kedua hal itu, sampah dan pemeliharaan air bersih, bukanlah
kegiatan menguntungkan. Perolehan dari iuran sampah penghuni tidak mencukupi untuk
menutup biaya pengumpulan dari bangunan penghuni, area publik dan taman hingga
pembuangan ke TPAS.
Dan Peran Teknologi yang tidak mengandung polusi seperti PLT Biogas harus
dikembangkan kembali dan dibuat secara men-global, agar dapat dikuranginya penggunaan
bahan alami dari Bumi dan memperpanjang umur Bumi
Ikhtiarnya dalam mengatasinya, dan sejalan dengan telah terbitnya peraturan pemerintah (PP)
No 81/ 2012 - sebagai peraturan pelaksanaan undang undang (UU) No 18/ 2008 tentang
penanganan sampah, memerlukan sarana dan prasarana bagi terjaminnya pengelolaan sampah
dan sanitasi suatu kawasan agar berlangsung secara berkelanjutan ( sustainable)
B. Tujuan
1. Memperkenalkan PLT Biogas secara umum
2. Agar dapat dikembangkan di Negara Indonesia
3. Mengembangkan teknik lebih efektif dalam system pengolahan
4. Agar mendapatkan solusi dalam pendiskusian
C. Manfaat
1. Untuk mengurangi bahan yang mengandung polusi dan radiasi yang kuat
2. Agar Mahasiswa dapat berperan dalam Teknologi tersebut
3. Dapat berguna di Masyarakat
5 | P e n d i d i k a n K e w a r g a n e g a r a a n U n i v . G u n a d a r m a
BAB II
PEMBAHASAN
A. PENGERTIAN BIOGAS
Arti Biogas
Biogas adalah gas yang dihasilkan dari proses penguraian bahan-bahan organik oleh
mikrooraganisme pada kondisi langka oksigen (anaerob). Komponen Biogas antara lain sebagai
berikut : 60% CH4 (metana), 38% CO2, dan 2% gas N2, H2, H2S dan O2. Biogas dapat dibakar
seperti LPG dalam sekala besar biogas dapat digunakan sebagai pembangkit energi listrik sehingga
dapat dijadikan sumber energi alternatif yang ramah lingkungan dan terbaharukan. Sumber energi
biogas yang utama yaitu kotoran ternak sapi, kerbau, babi dan kuda.
Gambar: Sistem Instalasi Biogas
Jenis bahan organik yang diproses sangat mempengaruhi produktivitas sistem biogas. Bahan yang
biasa digunakan antara lain bis, semen, pralon, plastik dan drum. Faktor-faktor lainnya seperti
temperatur digester atau ruangan tertutup kedap udara, pH, tekanan udara serta kelembaban udara
turut berpengaruh.
Manfaat Biogas adalah sebagai pengganti bahan bakar khususnya minyak tanah dan dipergunakan
utuk memasak kemudian sebagai bahan pengganti bahan bakar minyak (bensin, solar). Biogas dalam
skala besar dapat digunakan sebagai pembangkit listrik. Proses produksi biogas akan dihasilkan sisa
kotoran ternak yang dapat langsung dipergunakan sebagai pupuk organik pada tanaman/budidaya
pertanian.
6 | P e n d i d i k a n K e w a r g a n e g a r a a n U n i v . G u n a d a r m a
B. PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA BIOGAS (PLTB)
Pembangkit Listrik Tenaga Biogas bukan hal yang baru, dan sudah beberapa orang maupun organisasi
yang memilikinya. Tetapi pertanyaannya adalah:
1. Bagaimana bisa membuat PLTB tersebut bisa difungsikan dengan mudah dan murah?
2. Bagaimana sebuah PLTB tersebut bisa berfungsi dengan pemeliharaan dan perawatan oleh
masyarakat yang notabene awam yang juga menikmati energi listriknya?
3. Banyak kali kita dengar PLTB dibangun dan berhasil difungsikan, tetapi seberapa lama?
Seberapa betah masyarakat menggunakannya?
GAMBARAN SISTEM PLTB MINI
Sistem PLTB Mini yang dikembangkan SURak terdiri atas reaktor biogas yang terintegrasi dengan
kandang dan alat pembangkit tenaga listrik yang dapat dioperasikan dengan menggunakan bahan
bakar biogas maupun bahan bakar konvensional (sistem hybrid). Reaktor biogas sederhana yang tidak
sulit perawatannya dibangun terintegrasi dengan kandang, sehingga kotoran sapi bisa digelontor
langsung dari kandang dan tidak menambah “pekerjaan baru” bagi pemilik sapi. Sistem integrasi
dirancang sedemikian rupa sehingga mempermudah proses pembuangan kotoran sapinya. Kotoran
sapi yang biasanya dibuang, dapat dikonversi menjadi biogas yang akan menjadi sumber energi yang
mampu menerangi satu perkampungan kecil.
Semua peralatan dibuat sesederhana mungkin dan disertai dengan pelatihan dan pendampingan
sampai masyarakat memahami betul cara kerjanya. Tanpa ada segala sesuatu yang disembunyikan,
maka diharapkan masyarakat nanti pada saatnya bisa menduplikasinya sendiri di wilayah sekitarnya.
Dengan demikian PLTB bisa berkembang dengan sendirinya dengan swadaya masyarakat. Tentunya
ini memperingan kerja dari PLN terutama di daerah yang infrastrukturnya kurang memadai.
Reaktor biogas yang dibuat terintegrasi dengan kandang membuat ternak sapi pada kampung akan
terkonsentrasi di 1 tempat, sehingga tidak lagi ada lingkungan kurang sehat karena memelihara sapi
dimana kandangnya dijadikan satu dengan rumah seperti yang biasa kita lihat selama ini. Kotoran
sapinya pun langsung masuk ke dalam reaktor dan akan terdegradasi di dalamnya, sehingga tidak
menyebabkan pencemaran lingkungan, baik bau, lalat, dan resiko penyakit dan kesehatan lainnya.
7 | P e n d i d i k a n K e w a r g a n e g a r a a n U n i v . G u n a d a r m a
Generator yang dipakai untuk membangkitkan tenaga listriknya merupakan modifikasi generator
berbahan bakar bensin yang banyak beredar di pasaran, sehingga sama sekali tidak membutuhkan
suku cadang khusus maupun ketrampilan khusus dalam pemeliharaannya. Biasanya digunakan mesin
bensin kompatible dengan merek terkenal dari Jepang yang sudah banyak beredar di masyarakat.
Bahkan di daerah yang terpencil sekalipun, tidak terlalu sulit membeli suku cadangnya. Generator ini
telah dimodifikasi sedemikian rupa supaya bisa beroperasi dengan dua macam bahan bakar, yaitu
bensin premium dan biogas, supaya jika nantinya bisa dioperasikan baik dengan bensin, biogas,
maupun campuran keduanya. Pemeliharaannya pun mudah, sama dengan merawat sepeda motor 4
langkah (4 stroke engine) biasa. Cukup dengan mengganti oli, membersihkan saringan udara, dan
membersihkan karburator secara periodik.
PLTB ini sendiri juga sangat sederhana karena hanya melayani beberapa rumah saja, sehingga tidak
membutuhkan jaringan yang rumit dan sistem pengamanan yang canggih. Masyarakkat awam pun
akan mampu memelihara jaringannya sendiri, hanya membutuhkan pelatihan dan pendampingan
selama beberapa waktu awal.
KALKULASI KONVERSI ENERGI
Berikut ini adalah contoh kalkulasi nilai ekonomi untuk konversi kotoran sapi menjadi biogas. Seekor
sapi dewasa rata-rata menghasilkan 25 kg kotoran per hari. Untuk setiap 20 ekor sapi, diperlukan
volume reaktor biogas 40 m3
dan bisa dihasilkan rata-rata 20 m3
biogas per hari dengan pengisian
kotoran sapi secara rutin setiap hari. Biogas sejumlah ini setara dengan energi senilai 12 kWh.
12kwh ini akan bisa dipakai sampai dengan 6 rumah untuk penerangan selama 10 jam dengan daya
100-200 watt per rumah. Kelompok 6 rumah yang berdekatan akan memudahkan koordinasi
perawatan biogas, misalnya 1 kepala rumah tangga bertugas memelihara PLTB 1 minggu 1 kali,
untuk menjaga supaya semua sistem berjalan dengan baik.
Estimasi bioaya untuk instalasi sistem PLTB mini ini adalah 100jt per unit (harga di Pulau Jawa).
Koreksi harga tergantung kesulitan lokasi dan harga bahan bangunan di lokasi. Harga tersebut belum
termasuk sapinya. Dengan investasi tersebut, PLTB ini bisa beroperasi dengan bahan bakar nyaris
GRATIS. Belum lagi dengan biaya perawatan yang sangat minim, dan dapat dioperasikan dengan
swadaya dan swapikir masyarakat.
KALKULASI PENGHEMATAN BAHAN BAKAR
Pada generator listrik berbahan bakar bensin, untuk menghidupkan genset 1.200 watt selama 10 jam
minimal dibutuhkan bahan bakar bensin sebesar 3 liter. Artinya dalam sehari jika membeli bahan
bakar non subsidi rata-rata membutuhkan uang sejumlah Rp.9.000 x 3 liter = Rp.27.000/hari. Dalam 1
bulan dibutuhkan biaya Rp.27.000 x 30 hari = Rp. 810.000 per bulan atau dalam satu tahun biayanya
Rp.810.000 x 12 = Rp.9.720.000 per tahun (sengan catatan, tidak ada kenaikan harga bahan bakar
minyak). Jika digunakan bahan bakar biogas (bisa menggantikan bensin), maka nilai penghematannya
adalah senilai lebih dari 9 juta rupiah per tahun. Lebih dari itu, instalasi ini bisa memacu tumbuhnya
industri kecil yang dapat memberikan tambahan penghasilan bagi komunitas yang memakainya.
Jika dibandingkan dengan bahan bakar minyak fosil, baik dengan diesel maupun bensin, PLTB ini
tidak memiliki KETERGANTUNGAN terhadap ketersediaan bahan bakar minyak. Sedangkan sapi
yang kotorannya dipakai untuk sumber energi juga akan bertambah nilainya, seperti kita ketahui
bahwa di pedesaan, memelihara sapi adalah salah satu cara untuk “menabung” bagi orang di
pedesaan.
8 | P e n d i d i k a n K e w a r g a n e g a r a a n U n i v . G u n a d a r m a
C. ENERGI ALTERNATIF BIOGAS DARI SAMPAH
Sampahpun Bisa Menjadi Energi Alternatif
Seperti yang kita ketahui bersama bahwa cadangan energi fosil atau minyak semakin hari semakin
berkurang, bahkan diperkirakan akan habis beberapa tahun kedepan. Kini semua mulai berfikir,
energi alternatif apa yang bisa digunakan agar kita tidak lagi bergantung dengan energi fosil atau
minyak.
Jenis-Jenis Energi Alternatif
Berbagai jenis energi alternatifpun dikembangan dan sudah menyumbang cadangan energi yang
digunakan untuk kebutuhan sehari hari. Jenis jenis energi alternatif yang kita ketahui adalah :
1. Pembangkit Listrik Tenaga Angin
Pembangkit listrik tenaga angin adalah suatu pembangkit listrik yang menggunakan angin sebagai
sumber energi untuk menghasilkan energi listrik.
2. Pembangkit Listrik Tenaga Matahari
Pembangkit listrik tenaga matahari atau surya adalah pembangkit listrik yang mengubah energi surya
menjadi energi listrik.
3. Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir
Proses reaksi nuklir terkendali bisa menjadi sumber energi alternatif yang memiliki potensi amat
besar, proses nuklir tersebut dikenal pula sebagai reaksi fisi.
4. Pembangkit Listrik Tenaga Biogas
Pembangkit Listrik Tenaga Biogas adalah pembangkit listrik yang dihasilkan oleh energi yang
berasal dari biogas, Dimana biogas ini didapatkan dari tumbukan sampah yang berproses lebih lanjut.
9 | P e n d i d i k a n K e w a r g a n e g a r a a n U n i v . G u n a d a r m a
Biogas merupakan gas yang dihasilkan oleh aktivitas anaerobik atau fermentasi dari bahan-bahan
organik seperti kotoran hewan dan sampah lingkungan. Kandungan Utama didalam biogas adalah
metana dan karbon dioksida. Biogas dapat digunakan sebagai bahan bakar kendaraan maupun untuk
menghasilkan energi listrik.
Alat untuk Mengukur Biogas
Alat untuk Mengukur Biogas atau Biogas Monitoring berfungsi untuk mengukur kadar biogas ,
Geotech selaku perusahaan yang berkomitment tinggi terhadap biogas memiliki berbagai jenis gas
monitoring seperti yang terbarunya adalah Biogas 5000 yang dapat digunakan untuk mengukur kadar
biogas pada landfill.
D. SALAH SATU PLT BIOGAS DI INDONESIA
Akhirnya, Indonesia Punya PLT Biogas (terbaharukan) di Belitung
Pembangkit Listrik Tenaga Biogas Belitung
Sabtu, 11 Januari 2014 lalu telah diresmikan PLT (Pembangkit Listrik Tenaga Terbaharukan)
Biogas dari limbah sawit milik PT AANE dengan kapasitas 1,2 mega watt (MW), di Desa Jangkang,
Kecamatan Dendang, Belitung Timur (Beltim)oleh Dirjen Energi Baru Terbarukan dan Konservasi
Energi, Kementerian Energi Sumber Daya Mineral Rida Mulyana, bersama Bupati Belitung Timur
Basuri T Purnama, General Manager PLN Bangka Belitung Ida Bagus Ari Wardana dan Presiden
Komisaris PT Austindo Aufwind New Energy (AANE), George S Tahija.
Limbah sawit merupakan sumber alternatif yang potensial untuk dimanfaatkan. Listrik dari Biogas ini
memiliki target produksi listrik setahun sebesar 8,5 juta kWh selain itu, pembangkit listrik biogas dari
limbah sawit ini dapat mensuplai listrik kepada 2.500 rumah di sekitar lokasi pembangkit dengan
satuan sambungan rata-rata 450 VA. Pembangkit listrik ini dapat mengurangi subsidi energi di
Indonesia, menghasilkan listrik sehingga PLN dapat menjual dengan harga jauh lebih murah,
dibandingkan dengan listrik dari pembangkit listrik diesel menggunakan solar.
Dirut PT Austindo Nusantara Jaya Tbk (ANJT), Suwito Anggoro mengatakan PLT biogas oleh PT
AANE memanfaatkan gas metan dari limbah sawit. Biaya produksi listrik biogas ini lebih murah
ketimbang pembangkit listrik diesel PLN di Belitung mencapai Rp 3.300/kwh. Suplai listrik PLT
biogas PT AANE ke jaringan PLN mulai dari Simpang Pesak, Beltim hingga ke Marakas,
Tanjungpandan.
10 | P e n d i d i k a n K e w a r g a n e g a r a a n U n i v . G u n a d a r m a
Alasan Belitung Timur dipilih untuk investasi PLT Biogas yaitu karena infrastruktur dan akses sudah
ada, disamping dukungan pemerintah daerah dan lapisan masyarakat. Sementara itu Bupati Beltim
Basuri T Purnama mengharapkan dari kementerian ESDM agar dapat menaikan lagi harga beli listrik
dari perusahaan pembangkit swasta, yang menggunakan negeri terbarukan. Sehingga semakin banyak
investor yang bangun pembangkit listrik menggunakan energi terbarukan, dengan demikian beban
negara menanggung subsidi semakin berkurang.
Perusahaan Pemerhati Energi Terbaharukan dari Biogas
Hingga kini Tridinamika selalu aktif dalam penggalakan penghematan energi, terutama dalam
penghematan energi di industri, tidak hanya itu tridinamika juga selalu mendukung kegiatan-kegiatan
energi hijau. Pengolahan Sampah/Limbah yang mengeluarkan Biogas yang kemudian menjadi energi
merupakan langkah baik mengingat umur cadangan minyak bumi yang tinggal sedikit lagi. Di dukung
pula oleh prinsipal produk dari Geotech (UK) yang bergerak dibidang gas monitoring, produk untuk
memonitor kadar gas / biogas.
Alat Untuk Monitoring Biogas
Geotech GA5000 generasi terbaru dari gas analyser ini adalah gas analyser landfill yang portable,
mudah digunakan serta berfungsi untuk memonitoring kadar-kadar biogas. Dapat diaplikasikan dalam
landfill gas analysis, sampah menjadi energi dan investigasi kawasan.
11 | P e n d i d i k a n K e w a r g a n e g a r a a n U n i v . G u n a d a r m a
BAB III
PENUTUP
Kesimpulan
PLT Biogas sangat baik dikalangan masyarakat, karena dari yang kita kenal pun dengan Biogas
tersebut adalah tidak mengandung polusi yang sangat berpengaruh. Dan Pengolahan Sampah/Limbah
yang mengeluarkan Biogas yang kemudian menjadi energi merupakan langkah baik mengingat umur
cadangan minyak bumi yang tinggal sedikit lagi
Salah satunya dengan melaksanakan 4 R, yaitu Reduce (Mengurangi), Reuse (Memakai kembali),
Recycle (Mendaur ulang), Replace ( Mengganti). Artinya, sampah yang terbuang sekecil mungkin.
Caranya, dengan memanfaatkan kembali sampah yang bisa dimanfaatkan, kemudian mendaur ulang
sampah menjadi bahan lain yang bermanfaat dan bernilai ekonomis.
Saran
PLT Biogas ini harus dikembangkan kembali di Masyarakat dan harus banyak di kenal, agar Minyak
Bumi dan Gas di Bumi ini yang digunakan untuk penggunaan listrik yang berdaya besar, boleh dapat
di hematkan di Indonesia tercinta ini
12 | P e n d i d i k a n K e w a r g a n e g a r a a n U n i v . G u n a d a r m a
DAFTAR PUSTAKA
http://www.news.tridinamika.com
http:/www.mesinbiogas.wordpress.com/2013/01/17/pembangkit-listrik-tenaga-biogas-pltbmini-
berbasis-pemberdayaan-masyarakat-desa-oleh-grup-riset-sains-untuk-rakyat/
http://penemuananakbangsa1.blogspot.com/2011/01/biogas.html

More Related Content

What's hot

Ekosistem dan-sumberdaya-alam-pesisir-penerapan-pendidikan-karakter-konservasi
Ekosistem dan-sumberdaya-alam-pesisir-penerapan-pendidikan-karakter-konservasiEkosistem dan-sumberdaya-alam-pesisir-penerapan-pendidikan-karakter-konservasi
Ekosistem dan-sumberdaya-alam-pesisir-penerapan-pendidikan-karakter-konservasi
Willy Filcco
 
Mts tgs5 proposal andik irawan_11_322107_ptk_07426
Mts tgs5  proposal andik irawan_11_322107_ptk_07426Mts tgs5  proposal andik irawan_11_322107_ptk_07426
Mts tgs5 proposal andik irawan_11_322107_ptk_07426
Andik Irawan
 
PERAN WARGA NEGARA DALAM MENDUKUNG UPAYA PEMENUHAN KEBUTUHAN LISTRIK DENGAN B...
PERAN WARGA NEGARA DALAM MENDUKUNG UPAYA PEMENUHAN KEBUTUHAN LISTRIK DENGAN B...PERAN WARGA NEGARA DALAM MENDUKUNG UPAYA PEMENUHAN KEBUTUHAN LISTRIK DENGAN B...
PERAN WARGA NEGARA DALAM MENDUKUNG UPAYA PEMENUHAN KEBUTUHAN LISTRIK DENGAN B...
Dani Gunawan
 
Pemanfaatan singkong genderuwo sebagai energi alternatif pengganti bahan
Pemanfaatan singkong genderuwo sebagai energi alternatif pengganti bahanPemanfaatan singkong genderuwo sebagai energi alternatif pengganti bahan
Pemanfaatan singkong genderuwo sebagai energi alternatif pengganti bahan
Dian Oktavia
 
PEMANFAATAN LIMBAH KOTORAN SAPI SEBAGAI PENGGANTI BAHAN BAKAR RUMAH TANGGA YA...
PEMANFAATAN LIMBAH KOTORAN SAPI SEBAGAI PENGGANTI BAHAN BAKAR RUMAH TANGGA YA...PEMANFAATAN LIMBAH KOTORAN SAPI SEBAGAI PENGGANTI BAHAN BAKAR RUMAH TANGGA YA...
PEMANFAATAN LIMBAH KOTORAN SAPI SEBAGAI PENGGANTI BAHAN BAKAR RUMAH TANGGA YA...
Nita_Arianty
 
Pres Wg Pm Permenhut Mdk Di Kk Sep08
Pres Wg Pm Permenhut Mdk Di Kk Sep08Pres Wg Pm Permenhut Mdk Di Kk Sep08
Pres Wg Pm Permenhut Mdk Di Kk Sep08
wgpemberdayaan
 

What's hot (20)

Ekosistem dan-sumberdaya-alam-pesisir-penerapan-pendidikan-karakter-konservasi
Ekosistem dan-sumberdaya-alam-pesisir-penerapan-pendidikan-karakter-konservasiEkosistem dan-sumberdaya-alam-pesisir-penerapan-pendidikan-karakter-konservasi
Ekosistem dan-sumberdaya-alam-pesisir-penerapan-pendidikan-karakter-konservasi
 
Mts tgs5 proposal andik irawan_11_322107_ptk_07426
Mts tgs5  proposal andik irawan_11_322107_ptk_07426Mts tgs5  proposal andik irawan_11_322107_ptk_07426
Mts tgs5 proposal andik irawan_11_322107_ptk_07426
 
Zero Waste Research
Zero Waste ResearchZero Waste Research
Zero Waste Research
 
PERAN WARGA NEGARA DALAM MENDUKUNG UPAYA PEMENUHAN KEBUTUHAN LISTRIK DENGAN B...
PERAN WARGA NEGARA DALAM MENDUKUNG UPAYA PEMENUHAN KEBUTUHAN LISTRIK DENGAN B...PERAN WARGA NEGARA DALAM MENDUKUNG UPAYA PEMENUHAN KEBUTUHAN LISTRIK DENGAN B...
PERAN WARGA NEGARA DALAM MENDUKUNG UPAYA PEMENUHAN KEBUTUHAN LISTRIK DENGAN B...
 
Ipa 9 kd 10
Ipa 9 kd 10Ipa 9 kd 10
Ipa 9 kd 10
 
Proceeding seminar nasional ir simon patabang mt
Proceeding seminar nasional ir simon patabang mtProceeding seminar nasional ir simon patabang mt
Proceeding seminar nasional ir simon patabang mt
 
Lap Akhir IbM Iptek Bagi Masyarakat
Lap Akhir IbM Iptek Bagi MasyarakatLap Akhir IbM Iptek Bagi Masyarakat
Lap Akhir IbM Iptek Bagi Masyarakat
 
Pltsa
PltsaPltsa
Pltsa
 
Briket sabut kelapa sebagai alternatif bahan bakar
Briket sabut kelapa sebagai alternatif bahan bakarBriket sabut kelapa sebagai alternatif bahan bakar
Briket sabut kelapa sebagai alternatif bahan bakar
 
Pemanfaatan singkong genderuwo sebagai energi alternatif pengganti bahan
Pemanfaatan singkong genderuwo sebagai energi alternatif pengganti bahanPemanfaatan singkong genderuwo sebagai energi alternatif pengganti bahan
Pemanfaatan singkong genderuwo sebagai energi alternatif pengganti bahan
 
PEMANFAATAN LIMBAH KOTORAN SAPI SEBAGAI PENGGANTI BAHAN BAKAR RUMAH TANGGA YA...
PEMANFAATAN LIMBAH KOTORAN SAPI SEBAGAI PENGGANTI BAHAN BAKAR RUMAH TANGGA YA...PEMANFAATAN LIMBAH KOTORAN SAPI SEBAGAI PENGGANTI BAHAN BAKAR RUMAH TANGGA YA...
PEMANFAATAN LIMBAH KOTORAN SAPI SEBAGAI PENGGANTI BAHAN BAKAR RUMAH TANGGA YA...
 
Kitar semula wordpress1
Kitar semula wordpress1Kitar semula wordpress1
Kitar semula wordpress1
 
YCE 2015: Sakya Samantha UGM - Griya Taruwara
YCE 2015: Sakya Samantha UGM - Griya TaruwaraYCE 2015: Sakya Samantha UGM - Griya Taruwara
YCE 2015: Sakya Samantha UGM - Griya Taruwara
 
Laporan projek Kitar Semula
Laporan projek Kitar SemulaLaporan projek Kitar Semula
Laporan projek Kitar Semula
 
Bd9 kd1-wulangan 1 teknologi
Bd9 kd1-wulangan 1 teknologiBd9 kd1-wulangan 1 teknologi
Bd9 kd1-wulangan 1 teknologi
 
Buku 3 : Geothermal capital overview
Buku 3 : Geothermal  capital overviewBuku 3 : Geothermal  capital overview
Buku 3 : Geothermal capital overview
 
Pres Wg Pm Permenhut Mdk Di Kk Sep08
Pres Wg Pm Permenhut Mdk Di Kk Sep08Pres Wg Pm Permenhut Mdk Di Kk Sep08
Pres Wg Pm Permenhut Mdk Di Kk Sep08
 
Pkm gt
Pkm gtPkm gt
Pkm gt
 
Materi kimia sekitar kita - bahan bakar bagi kehidupan
Materi kimia sekitar kita - bahan bakar bagi kehidupanMateri kimia sekitar kita - bahan bakar bagi kehidupan
Materi kimia sekitar kita - bahan bakar bagi kehidupan
 
Proposal kbr 2011
Proposal kbr 2011Proposal kbr 2011
Proposal kbr 2011
 

Similar to PERAN WARGA NEGARA DALAM MENDUKUNG UPAYA PEMENUHAN KEBUTUHAN LISTRIK BANGSA INDONESIA

Workshop Technology & Engineering for Student - Wijanarko (Retech Solution In...
Workshop Technology & Engineering for Student - Wijanarko (Retech Solution In...Workshop Technology & Engineering for Student - Wijanarko (Retech Solution In...
Workshop Technology & Engineering for Student - Wijanarko (Retech Solution In...
sekolahbatasnegeri
 
Buku Pendidikan Lingkungan Hidup (PLH) SMA Kelas XII
Buku Pendidikan Lingkungan Hidup (PLH) SMA Kelas XIIBuku Pendidikan Lingkungan Hidup (PLH) SMA Kelas XII
Buku Pendidikan Lingkungan Hidup (PLH) SMA Kelas XII
Rian Maulana
 
Ilham,indah,lina 3 1 a eco-healt residential.konservasibiodiversitas bioub 2012
Ilham,indah,lina 3 1 a eco-healt residential.konservasibiodiversitas bioub 2012Ilham,indah,lina 3 1 a eco-healt residential.konservasibiodiversitas bioub 2012
Ilham,indah,lina 3 1 a eco-healt residential.konservasibiodiversitas bioub 2012
Indah Fey
 
Contoh Kerja Kursus Geografi 2010
Contoh Kerja Kursus Geografi 2010Contoh Kerja Kursus Geografi 2010
Contoh Kerja Kursus Geografi 2010
mohdkhamdani
 
proposal kegiatan penanaman tanaman penyerap polusi di lingkungan padat pendu...
proposal kegiatan penanaman tanaman penyerap polusi di lingkungan padat pendu...proposal kegiatan penanaman tanaman penyerap polusi di lingkungan padat pendu...
proposal kegiatan penanaman tanaman penyerap polusi di lingkungan padat pendu...
serlinhae5
 

Similar to PERAN WARGA NEGARA DALAM MENDUKUNG UPAYA PEMENUHAN KEBUTUHAN LISTRIK BANGSA INDONESIA (20)

Laporan penelitian ilmiah PLTU.docx
Laporan penelitian ilmiah PLTU.docxLaporan penelitian ilmiah PLTU.docx
Laporan penelitian ilmiah PLTU.docx
 
PEMANFAATAN LIMBAH TERNAK SAPI MENJADI BIOGAS SEBAGAI ENERGI BARU TERBARUKAN ...
PEMANFAATAN LIMBAH TERNAK SAPI MENJADI BIOGAS SEBAGAI ENERGI BARU TERBARUKAN ...PEMANFAATAN LIMBAH TERNAK SAPI MENJADI BIOGAS SEBAGAI ENERGI BARU TERBARUKAN ...
PEMANFAATAN LIMBAH TERNAK SAPI MENJADI BIOGAS SEBAGAI ENERGI BARU TERBARUKAN ...
 
Workshop Technology & Engineering for Student - Wijanarko (Retech Solution In...
Workshop Technology & Engineering for Student - Wijanarko (Retech Solution In...Workshop Technology & Engineering for Student - Wijanarko (Retech Solution In...
Workshop Technology & Engineering for Student - Wijanarko (Retech Solution In...
 
Makalah pertanian pupuk kompos skala rumah tangga
Makalah pertanian pupuk kompos skala rumah tanggaMakalah pertanian pupuk kompos skala rumah tangga
Makalah pertanian pupuk kompos skala rumah tangga
 
Pkn
PknPkn
Pkn
 
Pengolahan sampah di lingkungan sekitar
Pengolahan sampah di lingkungan sekitarPengolahan sampah di lingkungan sekitar
Pengolahan sampah di lingkungan sekitar
 
Buku plh 8 gasal warna
Buku plh 8 gasal warnaBuku plh 8 gasal warna
Buku plh 8 gasal warna
 
Buku Pendidikan Lingkungan Hidup (PLH) SMA Kelas XII
Buku Pendidikan Lingkungan Hidup (PLH) SMA Kelas XIIBuku Pendidikan Lingkungan Hidup (PLH) SMA Kelas XII
Buku Pendidikan Lingkungan Hidup (PLH) SMA Kelas XII
 
Sunar
SunarSunar
Sunar
 
strategi pengelolaan
strategi pengelolaanstrategi pengelolaan
strategi pengelolaan
 
Ilham,indah,lina 3 1 a eco-healt residential.konservasibiodiversitas bioub 2012
Ilham,indah,lina 3 1 a eco-healt residential.konservasibiodiversitas bioub 2012Ilham,indah,lina 3 1 a eco-healt residential.konservasibiodiversitas bioub 2012
Ilham,indah,lina 3 1 a eco-healt residential.konservasibiodiversitas bioub 2012
 
CONTOH PKM GT
CONTOH PKM GTCONTOH PKM GT
CONTOH PKM GT
 
Mater pkm
Mater pkm Mater pkm
Mater pkm
 
Kerja kursus[1]
Kerja kursus[1]Kerja kursus[1]
Kerja kursus[1]
 
Kerja kursus[1]
Kerja kursus[1]Kerja kursus[1]
Kerja kursus[1]
 
Contoh Kerja Kursus Geografi 2010
Contoh Kerja Kursus Geografi 2010Contoh Kerja Kursus Geografi 2010
Contoh Kerja Kursus Geografi 2010
 
KELOPAK. Sumber informasi Kelola Sampah dengan Bijak. Edisi Perdana Tahun 201...
KELOPAK. Sumber informasi Kelola Sampah dengan Bijak. Edisi Perdana Tahun 201...KELOPAK. Sumber informasi Kelola Sampah dengan Bijak. Edisi Perdana Tahun 201...
KELOPAK. Sumber informasi Kelola Sampah dengan Bijak. Edisi Perdana Tahun 201...
 
PPT PRESENTASI KKN.pptx
PPT PRESENTASI KKN.pptxPPT PRESENTASI KKN.pptx
PPT PRESENTASI KKN.pptx
 
Prosiding edy siswoyo
Prosiding edy siswoyoProsiding edy siswoyo
Prosiding edy siswoyo
 
proposal kegiatan penanaman tanaman penyerap polusi di lingkungan padat pendu...
proposal kegiatan penanaman tanaman penyerap polusi di lingkungan padat pendu...proposal kegiatan penanaman tanaman penyerap polusi di lingkungan padat pendu...
proposal kegiatan penanaman tanaman penyerap polusi di lingkungan padat pendu...
 

Recently uploaded

IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEANIPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
GilangNandiaputri1
 
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docxLaporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Jajang Sulaeman
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
FitriaSarmida1
 
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptxAKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
cupulin
 
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdfSurat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
EirinELS
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
subki124
 

Recently uploaded (20)

PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdfWebinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
 
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEANIPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanTopik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
 
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docxLaporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
 
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANGMESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docxcontoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
 
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMASBAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
 
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxPPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
 
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptxAKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
 
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdfSurat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
Surat Pribadi dan Surat Dinas 7 SMP ppt.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
 

PERAN WARGA NEGARA DALAM MENDUKUNG UPAYA PEMENUHAN KEBUTUHAN LISTRIK BANGSA INDONESIA

  • 1. 1 | P e n d i d i k a n K e w a r g a n e g a r a a n U n i v . G u n a d a r m a PERAN WARGA NEGARA DALAM MENDUKUNG UPAYA PEMENUHAN KEBUTUHAN LISTRIK BANGSA INDONESIA Nama : Nelson Dasdo Lardo P NPM/Kelas : 15412279 / 2IB01 Pendidikan Kewarganegaraan Falkutas Teknologi Industri Teknik Elektro Universitas Gunadarma 2014
  • 2. 2 | P e n d i d i k a n K e w a r g a n e g a r a a n U n i v . G u n a d a r m a KATA PENGANTAR Salam Sejahtera. Puji syukur kami panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, terhadap telah terselesaikannya makalah ini, dan kami sepakati dengan member judul” PERAN WARGA NEGARA DALAM MENDUKUNG UPAYA PEMENUHAN KEBUTUHAN LISTRIK BANGSA INDONESIA” dan penyusunan makalah ini telah dapat diselesaikan. Dan kepada Dosen yang terhormat “Bapak Muhammad Akram” selaku pengajar Mata Kuliah Pendidikan Kewarganegaraan. Kami Mahasiswa berterima kasih dalam tugas ini, karena dalam makalah ini dapat menyelesaikan untuk memenuhi kurikulum yang telah diberikan “ Universitas Gunadarma “. Terima kasih dalam pihak yang terkait diatas, dan saya berharap agar dalam Matkul ini dapat berkembang atas hal yang apa akan di diskusikan. Dalam makalah ini dapat kita pelajari bagaimana kebutuhan Listrik dapat menjadi kebutuhan primer, dimana di butuhkan disemua Negara dan di seluruh dunia. Dan beberapa masalah-masalah dan faktor hal yang mendukung kemajuan bangsa ini dalam kebutuhan Listrik yang mencakupi semua pulau di Negara ini. Makalah ini agar dapat menjadi topic diskusi karena peran Teknologi sangat berpengaruh dalam era globalisasi, dan juga agar pemecahan masalah dapat dirumuskan dan dapat memberikan solusi atas masalah-masalah yang telah terjadi di Negeri Indonesia kita. Dan juga kepada Mahasiswa dalam permikiran, gagasan, dan ide agar dapat di musyawarahkan secara Kritis dan masuk akal. Dalam penyusunan makalah ini agar dapat bermanfaat pada pihak Mahasiswa, Dosen baik maupun Masyarakat di Negeri Indonesia, kami berharap Kritik dan saran agar pemikiran Mahasiswa dapat berkembang terutama dalam social Pendidikan Kewarganegaraan. Terima kasih Bogor, 1 Mei 2014 Penulis
  • 3. 3 | P e n d i d i k a n K e w a r g a n e g a r a a n U n i v . G u n a d a r m a DAFTAR ISI KATA PENGANTAR DAFTAR ISI..........................................................................................................................1 BAB I PENDAHULUAN......................................................................................................2 A. Latar belakang.......................................................................................................2 B. Tujuan makalah.....................................................................................................2 BAB II PEMBAHASAN .......................................................................................................3 A. Pengertian Biogas .................................................................................................3 B. Pembangkit Listrik Tenaga Biogas .......................................................................4 C. Energi Alternatif Biogas dari Sampah ..................................................................6 D. Salah satu PLT Biogas di Indonesia .....................................................................7 BAB III PENUTUP ...............................................................................................................9 Kesimpulan ................................................................................................................9 Saran ..........................................................................................................................9 DAFTAR PUSTAKA............................................................................................................10
  • 4. 4 | P e n d i d i k a n K e w a r g a n e g a r a a n U n i v . G u n a d a r m a BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Timbulan sampah dan kebutuhan air bersih dari kehadiran penghuni kawasan komersial ( perumahan, komplek rumah toko, apartemen, komplek niaga dan kawasan industri), pasca serah terima dari pengembang (developer), seringkali merupakan masalah tersendiri. Bagi pengembang, pengelolaan kedua hal itu, sampah dan pemeliharaan air bersih, bukanlah kegiatan menguntungkan. Perolehan dari iuran sampah penghuni tidak mencukupi untuk menutup biaya pengumpulan dari bangunan penghuni, area publik dan taman hingga pembuangan ke TPAS. Dan Peran Teknologi yang tidak mengandung polusi seperti PLT Biogas harus dikembangkan kembali dan dibuat secara men-global, agar dapat dikuranginya penggunaan bahan alami dari Bumi dan memperpanjang umur Bumi Ikhtiarnya dalam mengatasinya, dan sejalan dengan telah terbitnya peraturan pemerintah (PP) No 81/ 2012 - sebagai peraturan pelaksanaan undang undang (UU) No 18/ 2008 tentang penanganan sampah, memerlukan sarana dan prasarana bagi terjaminnya pengelolaan sampah dan sanitasi suatu kawasan agar berlangsung secara berkelanjutan ( sustainable) B. Tujuan 1. Memperkenalkan PLT Biogas secara umum 2. Agar dapat dikembangkan di Negara Indonesia 3. Mengembangkan teknik lebih efektif dalam system pengolahan 4. Agar mendapatkan solusi dalam pendiskusian C. Manfaat 1. Untuk mengurangi bahan yang mengandung polusi dan radiasi yang kuat 2. Agar Mahasiswa dapat berperan dalam Teknologi tersebut 3. Dapat berguna di Masyarakat
  • 5. 5 | P e n d i d i k a n K e w a r g a n e g a r a a n U n i v . G u n a d a r m a BAB II PEMBAHASAN A. PENGERTIAN BIOGAS Arti Biogas Biogas adalah gas yang dihasilkan dari proses penguraian bahan-bahan organik oleh mikrooraganisme pada kondisi langka oksigen (anaerob). Komponen Biogas antara lain sebagai berikut : 60% CH4 (metana), 38% CO2, dan 2% gas N2, H2, H2S dan O2. Biogas dapat dibakar seperti LPG dalam sekala besar biogas dapat digunakan sebagai pembangkit energi listrik sehingga dapat dijadikan sumber energi alternatif yang ramah lingkungan dan terbaharukan. Sumber energi biogas yang utama yaitu kotoran ternak sapi, kerbau, babi dan kuda. Gambar: Sistem Instalasi Biogas Jenis bahan organik yang diproses sangat mempengaruhi produktivitas sistem biogas. Bahan yang biasa digunakan antara lain bis, semen, pralon, plastik dan drum. Faktor-faktor lainnya seperti temperatur digester atau ruangan tertutup kedap udara, pH, tekanan udara serta kelembaban udara turut berpengaruh. Manfaat Biogas adalah sebagai pengganti bahan bakar khususnya minyak tanah dan dipergunakan utuk memasak kemudian sebagai bahan pengganti bahan bakar minyak (bensin, solar). Biogas dalam skala besar dapat digunakan sebagai pembangkit listrik. Proses produksi biogas akan dihasilkan sisa kotoran ternak yang dapat langsung dipergunakan sebagai pupuk organik pada tanaman/budidaya pertanian.
  • 6. 6 | P e n d i d i k a n K e w a r g a n e g a r a a n U n i v . G u n a d a r m a B. PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA BIOGAS (PLTB) Pembangkit Listrik Tenaga Biogas bukan hal yang baru, dan sudah beberapa orang maupun organisasi yang memilikinya. Tetapi pertanyaannya adalah: 1. Bagaimana bisa membuat PLTB tersebut bisa difungsikan dengan mudah dan murah? 2. Bagaimana sebuah PLTB tersebut bisa berfungsi dengan pemeliharaan dan perawatan oleh masyarakat yang notabene awam yang juga menikmati energi listriknya? 3. Banyak kali kita dengar PLTB dibangun dan berhasil difungsikan, tetapi seberapa lama? Seberapa betah masyarakat menggunakannya? GAMBARAN SISTEM PLTB MINI Sistem PLTB Mini yang dikembangkan SURak terdiri atas reaktor biogas yang terintegrasi dengan kandang dan alat pembangkit tenaga listrik yang dapat dioperasikan dengan menggunakan bahan bakar biogas maupun bahan bakar konvensional (sistem hybrid). Reaktor biogas sederhana yang tidak sulit perawatannya dibangun terintegrasi dengan kandang, sehingga kotoran sapi bisa digelontor langsung dari kandang dan tidak menambah “pekerjaan baru” bagi pemilik sapi. Sistem integrasi dirancang sedemikian rupa sehingga mempermudah proses pembuangan kotoran sapinya. Kotoran sapi yang biasanya dibuang, dapat dikonversi menjadi biogas yang akan menjadi sumber energi yang mampu menerangi satu perkampungan kecil. Semua peralatan dibuat sesederhana mungkin dan disertai dengan pelatihan dan pendampingan sampai masyarakat memahami betul cara kerjanya. Tanpa ada segala sesuatu yang disembunyikan, maka diharapkan masyarakat nanti pada saatnya bisa menduplikasinya sendiri di wilayah sekitarnya. Dengan demikian PLTB bisa berkembang dengan sendirinya dengan swadaya masyarakat. Tentunya ini memperingan kerja dari PLN terutama di daerah yang infrastrukturnya kurang memadai. Reaktor biogas yang dibuat terintegrasi dengan kandang membuat ternak sapi pada kampung akan terkonsentrasi di 1 tempat, sehingga tidak lagi ada lingkungan kurang sehat karena memelihara sapi dimana kandangnya dijadikan satu dengan rumah seperti yang biasa kita lihat selama ini. Kotoran sapinya pun langsung masuk ke dalam reaktor dan akan terdegradasi di dalamnya, sehingga tidak menyebabkan pencemaran lingkungan, baik bau, lalat, dan resiko penyakit dan kesehatan lainnya.
  • 7. 7 | P e n d i d i k a n K e w a r g a n e g a r a a n U n i v . G u n a d a r m a Generator yang dipakai untuk membangkitkan tenaga listriknya merupakan modifikasi generator berbahan bakar bensin yang banyak beredar di pasaran, sehingga sama sekali tidak membutuhkan suku cadang khusus maupun ketrampilan khusus dalam pemeliharaannya. Biasanya digunakan mesin bensin kompatible dengan merek terkenal dari Jepang yang sudah banyak beredar di masyarakat. Bahkan di daerah yang terpencil sekalipun, tidak terlalu sulit membeli suku cadangnya. Generator ini telah dimodifikasi sedemikian rupa supaya bisa beroperasi dengan dua macam bahan bakar, yaitu bensin premium dan biogas, supaya jika nantinya bisa dioperasikan baik dengan bensin, biogas, maupun campuran keduanya. Pemeliharaannya pun mudah, sama dengan merawat sepeda motor 4 langkah (4 stroke engine) biasa. Cukup dengan mengganti oli, membersihkan saringan udara, dan membersihkan karburator secara periodik. PLTB ini sendiri juga sangat sederhana karena hanya melayani beberapa rumah saja, sehingga tidak membutuhkan jaringan yang rumit dan sistem pengamanan yang canggih. Masyarakkat awam pun akan mampu memelihara jaringannya sendiri, hanya membutuhkan pelatihan dan pendampingan selama beberapa waktu awal. KALKULASI KONVERSI ENERGI Berikut ini adalah contoh kalkulasi nilai ekonomi untuk konversi kotoran sapi menjadi biogas. Seekor sapi dewasa rata-rata menghasilkan 25 kg kotoran per hari. Untuk setiap 20 ekor sapi, diperlukan volume reaktor biogas 40 m3 dan bisa dihasilkan rata-rata 20 m3 biogas per hari dengan pengisian kotoran sapi secara rutin setiap hari. Biogas sejumlah ini setara dengan energi senilai 12 kWh. 12kwh ini akan bisa dipakai sampai dengan 6 rumah untuk penerangan selama 10 jam dengan daya 100-200 watt per rumah. Kelompok 6 rumah yang berdekatan akan memudahkan koordinasi perawatan biogas, misalnya 1 kepala rumah tangga bertugas memelihara PLTB 1 minggu 1 kali, untuk menjaga supaya semua sistem berjalan dengan baik. Estimasi bioaya untuk instalasi sistem PLTB mini ini adalah 100jt per unit (harga di Pulau Jawa). Koreksi harga tergantung kesulitan lokasi dan harga bahan bangunan di lokasi. Harga tersebut belum termasuk sapinya. Dengan investasi tersebut, PLTB ini bisa beroperasi dengan bahan bakar nyaris GRATIS. Belum lagi dengan biaya perawatan yang sangat minim, dan dapat dioperasikan dengan swadaya dan swapikir masyarakat. KALKULASI PENGHEMATAN BAHAN BAKAR Pada generator listrik berbahan bakar bensin, untuk menghidupkan genset 1.200 watt selama 10 jam minimal dibutuhkan bahan bakar bensin sebesar 3 liter. Artinya dalam sehari jika membeli bahan bakar non subsidi rata-rata membutuhkan uang sejumlah Rp.9.000 x 3 liter = Rp.27.000/hari. Dalam 1 bulan dibutuhkan biaya Rp.27.000 x 30 hari = Rp. 810.000 per bulan atau dalam satu tahun biayanya Rp.810.000 x 12 = Rp.9.720.000 per tahun (sengan catatan, tidak ada kenaikan harga bahan bakar minyak). Jika digunakan bahan bakar biogas (bisa menggantikan bensin), maka nilai penghematannya adalah senilai lebih dari 9 juta rupiah per tahun. Lebih dari itu, instalasi ini bisa memacu tumbuhnya industri kecil yang dapat memberikan tambahan penghasilan bagi komunitas yang memakainya. Jika dibandingkan dengan bahan bakar minyak fosil, baik dengan diesel maupun bensin, PLTB ini tidak memiliki KETERGANTUNGAN terhadap ketersediaan bahan bakar minyak. Sedangkan sapi yang kotorannya dipakai untuk sumber energi juga akan bertambah nilainya, seperti kita ketahui bahwa di pedesaan, memelihara sapi adalah salah satu cara untuk “menabung” bagi orang di pedesaan.
  • 8. 8 | P e n d i d i k a n K e w a r g a n e g a r a a n U n i v . G u n a d a r m a C. ENERGI ALTERNATIF BIOGAS DARI SAMPAH Sampahpun Bisa Menjadi Energi Alternatif Seperti yang kita ketahui bersama bahwa cadangan energi fosil atau minyak semakin hari semakin berkurang, bahkan diperkirakan akan habis beberapa tahun kedepan. Kini semua mulai berfikir, energi alternatif apa yang bisa digunakan agar kita tidak lagi bergantung dengan energi fosil atau minyak. Jenis-Jenis Energi Alternatif Berbagai jenis energi alternatifpun dikembangan dan sudah menyumbang cadangan energi yang digunakan untuk kebutuhan sehari hari. Jenis jenis energi alternatif yang kita ketahui adalah : 1. Pembangkit Listrik Tenaga Angin Pembangkit listrik tenaga angin adalah suatu pembangkit listrik yang menggunakan angin sebagai sumber energi untuk menghasilkan energi listrik. 2. Pembangkit Listrik Tenaga Matahari Pembangkit listrik tenaga matahari atau surya adalah pembangkit listrik yang mengubah energi surya menjadi energi listrik. 3. Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Proses reaksi nuklir terkendali bisa menjadi sumber energi alternatif yang memiliki potensi amat besar, proses nuklir tersebut dikenal pula sebagai reaksi fisi. 4. Pembangkit Listrik Tenaga Biogas Pembangkit Listrik Tenaga Biogas adalah pembangkit listrik yang dihasilkan oleh energi yang berasal dari biogas, Dimana biogas ini didapatkan dari tumbukan sampah yang berproses lebih lanjut.
  • 9. 9 | P e n d i d i k a n K e w a r g a n e g a r a a n U n i v . G u n a d a r m a Biogas merupakan gas yang dihasilkan oleh aktivitas anaerobik atau fermentasi dari bahan-bahan organik seperti kotoran hewan dan sampah lingkungan. Kandungan Utama didalam biogas adalah metana dan karbon dioksida. Biogas dapat digunakan sebagai bahan bakar kendaraan maupun untuk menghasilkan energi listrik. Alat untuk Mengukur Biogas Alat untuk Mengukur Biogas atau Biogas Monitoring berfungsi untuk mengukur kadar biogas , Geotech selaku perusahaan yang berkomitment tinggi terhadap biogas memiliki berbagai jenis gas monitoring seperti yang terbarunya adalah Biogas 5000 yang dapat digunakan untuk mengukur kadar biogas pada landfill. D. SALAH SATU PLT BIOGAS DI INDONESIA Akhirnya, Indonesia Punya PLT Biogas (terbaharukan) di Belitung Pembangkit Listrik Tenaga Biogas Belitung Sabtu, 11 Januari 2014 lalu telah diresmikan PLT (Pembangkit Listrik Tenaga Terbaharukan) Biogas dari limbah sawit milik PT AANE dengan kapasitas 1,2 mega watt (MW), di Desa Jangkang, Kecamatan Dendang, Belitung Timur (Beltim)oleh Dirjen Energi Baru Terbarukan dan Konservasi Energi, Kementerian Energi Sumber Daya Mineral Rida Mulyana, bersama Bupati Belitung Timur Basuri T Purnama, General Manager PLN Bangka Belitung Ida Bagus Ari Wardana dan Presiden Komisaris PT Austindo Aufwind New Energy (AANE), George S Tahija. Limbah sawit merupakan sumber alternatif yang potensial untuk dimanfaatkan. Listrik dari Biogas ini memiliki target produksi listrik setahun sebesar 8,5 juta kWh selain itu, pembangkit listrik biogas dari limbah sawit ini dapat mensuplai listrik kepada 2.500 rumah di sekitar lokasi pembangkit dengan satuan sambungan rata-rata 450 VA. Pembangkit listrik ini dapat mengurangi subsidi energi di Indonesia, menghasilkan listrik sehingga PLN dapat menjual dengan harga jauh lebih murah, dibandingkan dengan listrik dari pembangkit listrik diesel menggunakan solar. Dirut PT Austindo Nusantara Jaya Tbk (ANJT), Suwito Anggoro mengatakan PLT biogas oleh PT AANE memanfaatkan gas metan dari limbah sawit. Biaya produksi listrik biogas ini lebih murah ketimbang pembangkit listrik diesel PLN di Belitung mencapai Rp 3.300/kwh. Suplai listrik PLT biogas PT AANE ke jaringan PLN mulai dari Simpang Pesak, Beltim hingga ke Marakas, Tanjungpandan.
  • 10. 10 | P e n d i d i k a n K e w a r g a n e g a r a a n U n i v . G u n a d a r m a Alasan Belitung Timur dipilih untuk investasi PLT Biogas yaitu karena infrastruktur dan akses sudah ada, disamping dukungan pemerintah daerah dan lapisan masyarakat. Sementara itu Bupati Beltim Basuri T Purnama mengharapkan dari kementerian ESDM agar dapat menaikan lagi harga beli listrik dari perusahaan pembangkit swasta, yang menggunakan negeri terbarukan. Sehingga semakin banyak investor yang bangun pembangkit listrik menggunakan energi terbarukan, dengan demikian beban negara menanggung subsidi semakin berkurang. Perusahaan Pemerhati Energi Terbaharukan dari Biogas Hingga kini Tridinamika selalu aktif dalam penggalakan penghematan energi, terutama dalam penghematan energi di industri, tidak hanya itu tridinamika juga selalu mendukung kegiatan-kegiatan energi hijau. Pengolahan Sampah/Limbah yang mengeluarkan Biogas yang kemudian menjadi energi merupakan langkah baik mengingat umur cadangan minyak bumi yang tinggal sedikit lagi. Di dukung pula oleh prinsipal produk dari Geotech (UK) yang bergerak dibidang gas monitoring, produk untuk memonitor kadar gas / biogas. Alat Untuk Monitoring Biogas Geotech GA5000 generasi terbaru dari gas analyser ini adalah gas analyser landfill yang portable, mudah digunakan serta berfungsi untuk memonitoring kadar-kadar biogas. Dapat diaplikasikan dalam landfill gas analysis, sampah menjadi energi dan investigasi kawasan.
  • 11. 11 | P e n d i d i k a n K e w a r g a n e g a r a a n U n i v . G u n a d a r m a BAB III PENUTUP Kesimpulan PLT Biogas sangat baik dikalangan masyarakat, karena dari yang kita kenal pun dengan Biogas tersebut adalah tidak mengandung polusi yang sangat berpengaruh. Dan Pengolahan Sampah/Limbah yang mengeluarkan Biogas yang kemudian menjadi energi merupakan langkah baik mengingat umur cadangan minyak bumi yang tinggal sedikit lagi Salah satunya dengan melaksanakan 4 R, yaitu Reduce (Mengurangi), Reuse (Memakai kembali), Recycle (Mendaur ulang), Replace ( Mengganti). Artinya, sampah yang terbuang sekecil mungkin. Caranya, dengan memanfaatkan kembali sampah yang bisa dimanfaatkan, kemudian mendaur ulang sampah menjadi bahan lain yang bermanfaat dan bernilai ekonomis. Saran PLT Biogas ini harus dikembangkan kembali di Masyarakat dan harus banyak di kenal, agar Minyak Bumi dan Gas di Bumi ini yang digunakan untuk penggunaan listrik yang berdaya besar, boleh dapat di hematkan di Indonesia tercinta ini
  • 12. 12 | P e n d i d i k a n K e w a r g a n e g a r a a n U n i v . G u n a d a r m a DAFTAR PUSTAKA http://www.news.tridinamika.com http:/www.mesinbiogas.wordpress.com/2013/01/17/pembangkit-listrik-tenaga-biogas-pltbmini- berbasis-pemberdayaan-masyarakat-desa-oleh-grup-riset-sains-untuk-rakyat/ http://penemuananakbangsa1.blogspot.com/2011/01/biogas.html