SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
PENGANTAR MANAJEMEN;
  SILABUS DAN RUANG
       LINGKUP




                          Oleh :

            Mu’izzuddin
    Dosen Fakultas Ekonomi Universitas Sriwijaya

  Program Ektension
  Fakultas Ekonomi
  Universitas Sriwijaya

                                   Start from what we have
Outline
Presentasi
Ilmu manajemen adalah ilmu yang mempelajari bagaimana seseorang dapat mencapai
tujuan dengan efektif dan efisien dengan pengelolaan sumber-sumber daya yang baik.
Pengantar Manajemen berperan dalam proses pelaksanaan fungsi-fungsi manajemen
serta identifikasi masalah-masalah yang dihadapi perusahaan yang merupakan dasar
                penyusunan strategi dan taktik organisasi perusahaan.
•   Di Melbourne Australia, Outlet Mc Donald's di
    Brunswick East dan St Alban Street, sejak di-
    sertifikasi halal oleh Majelis Ulama setempat,
    penjualan mereka meningkat dua kali lipat,
    demikian pula pada 8 outlet, Restoran Quick, Fast
    Food Restaurant terkenal di Perancis, sejak
    disertifikasi halal, penjualannya meningkat
    secara signifikan.

•   Menurut Mintel, UK, perusahaan riset pasar di
    Inggris, penjualan daging halal mencapai 11%
    dari seluruh penjualan daging di Inggris, di mana
    populasi Muslim hanya 3% dari seluruh
    penduduk Inggris. 8 % tambahan dikonsumsi non
    muslim.

•   Konsumsi Produk Halal tidak terbatas pada
    pemeluk Islam. Persepsi bahwa daging halal
    adalah lebih segar, lebih higienis dan
    mengandung lebih sedikit racun dan bakteri
• Boutique hotel Aman Jiwo                   di
    Magelang yang walaupun tanpa dilengkapi
    dengan fasilitas TV, telepon, dan sound-
    system . Bahkan dengan wastafel dan bath
    tub-nya yang terbuat dari batu cobek mereka
    mampu menampilkan suasana ‘Tradisional
    Budaya Jawa’ dan dapat menjual dengan
    harga semalam US$1.250 . Bandingkan
    dengan hotel konvensional bintang 5 yang
    super mewah yang hanya dapat menjual
    maksimal US$200 dengan standar prasarana
    fisik yang jauh lebih mewah dan mahal biaya
    investasinya.

•   Boutique Hotel Aman Jiwo berhasil menjual
    ‘Javanese Cultures Values’ dalam nuansa
    hotelnya
• Maka kemudian apa itu
        manajemen?
• Apa manfaat manajemen
   bagi lingkungan bisnis/
         keseharian?
    • Dan apa lingkup
        Manajemen?
Kata Dasar : to manage
                                                   Manajemen
Mengurus                     Melaksanakan
              Mengatur

                             Memperlakukan
  Mengelola
                               Direksi, Pimpinan
                               Ketatalaksanaan
                               Tata Pimpinan
                               Pengelolaan
• Manajemen berasal dari kata To
     Manage yang artinya mengatur.
• Yang mengatur : Manajer yaitu orang
         yang menggunakan dan
       bertanggungjawab terhadap
   sumberdaya-sumberdaya organisasi
         untuk mencapai tujuan.
      • Yang diatur : Unsur-unsur
        manajemen/ sumberdaya-
    sumberdaya organisasi (6M: man,
   money, material, mechine, method,
                market).
Definisi Umum
Manajemen adalah setiap kerja sama dua
orang atau lebih guna mencapai tujuan
bersama dengan cara efektif dan efisien.

Manajemen adalah pengelolaan suatu
pekerjaan untuk memperoleh hasil dalam
rangka pencapaian tujuan yang telah
ditentukan dengan cara menggerakkan orang
lain untuk bekerja.
Definisi Umum (2)
Menurut George R. Terry : Manajemen adalah
suatu proses yang berbeda dan tidak dapat
dipisahkan yang terdiri dari Planning,
Organizing, Actuating, dan Controlling dengan
menggunakan manusia dan sumber daya
lainnya.
Konten Kuliah
REFERENSI
A.BUKU PEGANGAN UTAMA
• James A.F. Stoner et.al, Manajemen, Jilid I dan II (JS)
• T. Hani Handoko, Manajemen (HH)
• Agus Subardi, Pengantar Manajemen (AS)

B. LITERATUR TAMBAHAN/PENUNJANG
• Mahasiswa diwajibkan untuk membaca artikel-artikel
  yang dipilih. Sumber bacaan penunjang yang
  disarankan mencakup Jurnal, serta literatur-literatur
  lainnya yang ada kaitannya dengan Manajemen

More Related Content

Similar to MANAJEMEN PENGANTAR

ORGANISASI MANAJEMEN PELAYANAN KESEHATAN (1).pptx
ORGANISASI MANAJEMEN PELAYANAN KESEHATAN (1).pptxORGANISASI MANAJEMEN PELAYANAN KESEHATAN (1).pptx
ORGANISASI MANAJEMEN PELAYANAN KESEHATAN (1).pptxdian337672
 
TQM Bab 1 - Konsep total quality management
TQM Bab 1 - Konsep total quality managementTQM Bab 1 - Konsep total quality management
TQM Bab 1 - Konsep total quality managementArif Setiawan
 
Konsep Manajemen dan Kepemimpinan Keperawatan
Konsep  Manajemen dan  Kepemimpinan KeperawatanKonsep  Manajemen dan  Kepemimpinan Keperawatan
Konsep Manajemen dan Kepemimpinan Keperawatanpjj_kemenkes
 
Konsep Manajemen dan Kepemimpinan Keperawatan
Konsep  Manajemen dan  Kepemimpinan KeperawatanKonsep  Manajemen dan  Kepemimpinan Keperawatan
Konsep Manajemen dan Kepemimpinan Keperawatanpjj_kemenkes
 
PPT manajemen prilaku organisasi.ppt
PPT manajemen prilaku organisasi.pptPPT manajemen prilaku organisasi.ppt
PPT manajemen prilaku organisasi.pptrikitwiyanto
 
Pengantar Manajemen : TM 1 Organisasi dan manajemen
Pengantar Manajemen : TM 1 Organisasi dan manajemenPengantar Manajemen : TM 1 Organisasi dan manajemen
Pengantar Manajemen : TM 1 Organisasi dan manajemenAchmad Rozi El Eroy
 
Ekonomi kelompok 4 X MIPA 1 SMAN 12 Tangerang
Ekonomi kelompok 4 X MIPA 1 SMAN 12 TangerangEkonomi kelompok 4 X MIPA 1 SMAN 12 Tangerang
Ekonomi kelompok 4 X MIPA 1 SMAN 12 TangerangRisalma Agnia
 
Tugas eko12,Abiyyu faruq ikbar,bu ranti pusriana,materi Ekonomi Manajemen Sma...
Tugas eko12,Abiyyu faruq ikbar,bu ranti pusriana,materi Ekonomi Manajemen Sma...Tugas eko12,Abiyyu faruq ikbar,bu ranti pusriana,materi Ekonomi Manajemen Sma...
Tugas eko12,Abiyyu faruq ikbar,bu ranti pusriana,materi Ekonomi Manajemen Sma...Abiyyu faruq ikbar
 
TUGAS MATA KULIAH PENGANTAR MANAJEMEN
TUGAS MATA KULIAH PENGANTAR MANAJEMENTUGAS MATA KULIAH PENGANTAR MANAJEMEN
TUGAS MATA KULIAH PENGANTAR MANAJEMENAisha Safira
 
materi manajemen untuk jenjang sma kelas 11
materi manajemen untuk jenjang sma kelas 11materi manajemen untuk jenjang sma kelas 11
materi manajemen untuk jenjang sma kelas 11luluksaja
 

Similar to MANAJEMEN PENGANTAR (20)

Prinsip Manajemen
Prinsip ManajemenPrinsip Manajemen
Prinsip Manajemen
 
ORGANISASI MANAJEMEN PELAYANAN KESEHATAN (1).pptx
ORGANISASI MANAJEMEN PELAYANAN KESEHATAN (1).pptxORGANISASI MANAJEMEN PELAYANAN KESEHATAN (1).pptx
ORGANISASI MANAJEMEN PELAYANAN KESEHATAN (1).pptx
 
TQM Bab 1 - Konsep total quality management
TQM Bab 1 - Konsep total quality managementTQM Bab 1 - Konsep total quality management
TQM Bab 1 - Konsep total quality management
 
Konsep Manajemen dan Kepemimpinan Keperawatan
Konsep  Manajemen dan  Kepemimpinan KeperawatanKonsep  Manajemen dan  Kepemimpinan Keperawatan
Konsep Manajemen dan Kepemimpinan Keperawatan
 
Konsep Manajemen dan Kepemimpinan Keperawatan
Konsep  Manajemen dan  Kepemimpinan KeperawatanKonsep  Manajemen dan  Kepemimpinan Keperawatan
Konsep Manajemen dan Kepemimpinan Keperawatan
 
PPT manajemen prilaku organisasi.ppt
PPT manajemen prilaku organisasi.pptPPT manajemen prilaku organisasi.ppt
PPT manajemen prilaku organisasi.ppt
 
Manajemen
ManajemenManajemen
Manajemen
 
Chapter1 akmen
Chapter1 akmenChapter1 akmen
Chapter1 akmen
 
Manajemen kebidanan ayu
Manajemen kebidanan ayuManajemen kebidanan ayu
Manajemen kebidanan ayu
 
Manajemen agribisnis
Manajemen agribisnisManajemen agribisnis
Manajemen agribisnis
 
PPT
PPTPPT
PPT
 
Manajemen
ManajemenManajemen
Manajemen
 
Resume pengantar manajemen
Resume pengantar manajemenResume pengantar manajemen
Resume pengantar manajemen
 
Pengantar Manajemen : TM 1 Organisasi dan manajemen
Pengantar Manajemen : TM 1 Organisasi dan manajemenPengantar Manajemen : TM 1 Organisasi dan manajemen
Pengantar Manajemen : TM 1 Organisasi dan manajemen
 
Ppt ekonomi (1)
Ppt ekonomi (1)Ppt ekonomi (1)
Ppt ekonomi (1)
 
tugas ekonomi
tugas ekonomitugas ekonomi
tugas ekonomi
 
Ekonomi kelompok 4 X MIPA 1 SMAN 12 Tangerang
Ekonomi kelompok 4 X MIPA 1 SMAN 12 TangerangEkonomi kelompok 4 X MIPA 1 SMAN 12 Tangerang
Ekonomi kelompok 4 X MIPA 1 SMAN 12 Tangerang
 
Tugas eko12,Abiyyu faruq ikbar,bu ranti pusriana,materi Ekonomi Manajemen Sma...
Tugas eko12,Abiyyu faruq ikbar,bu ranti pusriana,materi Ekonomi Manajemen Sma...Tugas eko12,Abiyyu faruq ikbar,bu ranti pusriana,materi Ekonomi Manajemen Sma...
Tugas eko12,Abiyyu faruq ikbar,bu ranti pusriana,materi Ekonomi Manajemen Sma...
 
TUGAS MATA KULIAH PENGANTAR MANAJEMEN
TUGAS MATA KULIAH PENGANTAR MANAJEMENTUGAS MATA KULIAH PENGANTAR MANAJEMEN
TUGAS MATA KULIAH PENGANTAR MANAJEMEN
 
materi manajemen untuk jenjang sma kelas 11
materi manajemen untuk jenjang sma kelas 11materi manajemen untuk jenjang sma kelas 11
materi manajemen untuk jenjang sma kelas 11
 

Recently uploaded

PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarankeicapmaniez
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 

Recently uploaded (20)

PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 

MANAJEMEN PENGANTAR

  • 1. PENGANTAR MANAJEMEN; SILABUS DAN RUANG LINGKUP Oleh : Mu’izzuddin Dosen Fakultas Ekonomi Universitas Sriwijaya Program Ektension Fakultas Ekonomi Universitas Sriwijaya Start from what we have
  • 3. Ilmu manajemen adalah ilmu yang mempelajari bagaimana seseorang dapat mencapai tujuan dengan efektif dan efisien dengan pengelolaan sumber-sumber daya yang baik. Pengantar Manajemen berperan dalam proses pelaksanaan fungsi-fungsi manajemen serta identifikasi masalah-masalah yang dihadapi perusahaan yang merupakan dasar penyusunan strategi dan taktik organisasi perusahaan.
  • 4.
  • 5. Di Melbourne Australia, Outlet Mc Donald's di Brunswick East dan St Alban Street, sejak di- sertifikasi halal oleh Majelis Ulama setempat, penjualan mereka meningkat dua kali lipat, demikian pula pada 8 outlet, Restoran Quick, Fast Food Restaurant terkenal di Perancis, sejak disertifikasi halal, penjualannya meningkat secara signifikan. • Menurut Mintel, UK, perusahaan riset pasar di Inggris, penjualan daging halal mencapai 11% dari seluruh penjualan daging di Inggris, di mana populasi Muslim hanya 3% dari seluruh penduduk Inggris. 8 % tambahan dikonsumsi non muslim. • Konsumsi Produk Halal tidak terbatas pada pemeluk Islam. Persepsi bahwa daging halal adalah lebih segar, lebih higienis dan mengandung lebih sedikit racun dan bakteri
  • 6. • Boutique hotel Aman Jiwo di Magelang yang walaupun tanpa dilengkapi dengan fasilitas TV, telepon, dan sound- system . Bahkan dengan wastafel dan bath tub-nya yang terbuat dari batu cobek mereka mampu menampilkan suasana ‘Tradisional Budaya Jawa’ dan dapat menjual dengan harga semalam US$1.250 . Bandingkan dengan hotel konvensional bintang 5 yang super mewah yang hanya dapat menjual maksimal US$200 dengan standar prasarana fisik yang jauh lebih mewah dan mahal biaya investasinya. • Boutique Hotel Aman Jiwo berhasil menjual ‘Javanese Cultures Values’ dalam nuansa hotelnya
  • 7.
  • 8. • Maka kemudian apa itu manajemen? • Apa manfaat manajemen bagi lingkungan bisnis/ keseharian? • Dan apa lingkup Manajemen?
  • 9. Kata Dasar : to manage Manajemen Mengurus Melaksanakan Mengatur Memperlakukan Mengelola Direksi, Pimpinan Ketatalaksanaan Tata Pimpinan Pengelolaan
  • 10. • Manajemen berasal dari kata To Manage yang artinya mengatur. • Yang mengatur : Manajer yaitu orang yang menggunakan dan bertanggungjawab terhadap sumberdaya-sumberdaya organisasi untuk mencapai tujuan. • Yang diatur : Unsur-unsur manajemen/ sumberdaya- sumberdaya organisasi (6M: man, money, material, mechine, method, market).
  • 11. Definisi Umum Manajemen adalah setiap kerja sama dua orang atau lebih guna mencapai tujuan bersama dengan cara efektif dan efisien. Manajemen adalah pengelolaan suatu pekerjaan untuk memperoleh hasil dalam rangka pencapaian tujuan yang telah ditentukan dengan cara menggerakkan orang lain untuk bekerja.
  • 12. Definisi Umum (2) Menurut George R. Terry : Manajemen adalah suatu proses yang berbeda dan tidak dapat dipisahkan yang terdiri dari Planning, Organizing, Actuating, dan Controlling dengan menggunakan manusia dan sumber daya lainnya.
  • 14. REFERENSI A.BUKU PEGANGAN UTAMA • James A.F. Stoner et.al, Manajemen, Jilid I dan II (JS) • T. Hani Handoko, Manajemen (HH) • Agus Subardi, Pengantar Manajemen (AS) B. LITERATUR TAMBAHAN/PENUNJANG • Mahasiswa diwajibkan untuk membaca artikel-artikel yang dipilih. Sumber bacaan penunjang yang disarankan mencakup Jurnal, serta literatur-literatur lainnya yang ada kaitannya dengan Manajemen