SlideShare a Scribd company logo
1 of 8
PEMBINAAN JEJARING
KLINIK DAN BPM DI
WILAYAH BINAAN
PUSKESMAS SOREANG
PUSKESMAS SOREANG – 15 JULI 2022
PERSYARATAN PERIZINAN KLINIK SWASTA
BERDASARKAN PERMENKES 14 TAHUN 2021
1. Profil Klinik
2. Self assessment Klinik
3. Daftar obat-obatan
4. Daftar nama SDM Klinik
5. Surat Izin Praktik (SIP) semua tenaga kesehatan yang bekerja di Klinik
6. Perjanjian kerja sama pembuangan limbah bahan berbahaya dan beracun (B3)
7. Surat keterangan dari dinas kesehatan kabupaten/kota mengenai pertimbangan persetujuan pendirian Klinik (opsional bagi Klinik dengan perizinan baru)
(upload Surat Rekomendasi Puskesmas)
8. Sertifikat standar usaha Klinik atau surat izin operasional Klinik sebelumnya yang masih berlaku (opsional bagi Klinik dengan perpanjangan atau
perubahan perizinan) ;Jika tidak ada, membuat surat pernyataan yang di TTD oleh PJ klinik.
9. Surat pernyataan penggantian badan hukum, nama klinik, kepemilikan modal, jenis klinik dan/ atau alamat klinik yang ditandatangani oleh pemilik klinik
(opsional bagi Klinik dengan perubahan perizinan) ;Jika tidak ada, membuat surat pernyataan yang di TTD oleh PJ klinik.
10. Dokumen perubahan NIB (opsional bagi Klinik dengan perubahan perizinan terkait penggantian badan hukum) ;Jika tidak ada, membuat surat pernyataan
yang di TTD oleh PJ klinik.
11. Izin Mempekerjakan Tenaga Asing (IMTA) (opsional bila ada Tenaga Kerja Warga Negara Asing (TK-WNA) ;Jika tidak ada, membuat surat pernyataan
yang di TTD oleh PJ klinik.
12. Izin Lainnya = SPPL dan ITR
JUMLAH KLINIK/BPM DI WILAYAH
BINAAN PUSKESMAS SOREANG
SPESIALIS
KANDUN
GAN
SPESIALIS
ANAK
SPESIALIS
SYARAF
SPESIALIS
KEJIWAA
N
SPESIALIS
THT
SPESIALIS
GIGI
DR.
UMUM
BPM DR GIGI
4 4 1 3 1 2 16 26 4
KLINIK : 11
RS : 1
PADA TAHUN 2022, DARI 26 BPM TELAH DILAKUKAN PEMBINAAN DAN PENILAIAN PADA 12 BPM
EVALUASI KIA
• SETIAP IBU HAMIL YANG PERIKSA PERTAMA, WAJIB DIBERIKAN BUKU
KIA (BUKU PINK) DAN WAJIB DI ISI LENGKAP BAGIAN IDENTITAS, DATA
UMUM, DAN HASIL PEMERIKSAAN
• PASIEN DIRUJUK KE PUSKESMAS UNTUK ANC TERPADU MULAI DARI 12
MINGGU
• DIDALAM BUKU KIA TERDAPAT P4K YANG WAJIB DI ISI DAN DITEMPEL
DIDEPAN RUMAH PASIEN
• SETIAP KLINIK/BPM WAJIB MELAKUKAN PEMBINAAN MASYARAKAT
MELALUI POSYANDU BALITA, POSBINDU LANSIA ATAU POSYANDU
REMAJA SESUAI LOKASI BPM/KLINIK BERADA. PEMBINAAN BISA DALAM
BENTUK PEMBERIAN PMT ATAU PENYULUHAN
EVALUASI HASIL PEMBINAAN DAN
PENILAIAN BPM/KLINIK
• MASIH ADA SPUIT YANG DITUTUP LAGI SETELAH PEMAKAIAN
• PERSYARATAN SAMPAH MEDIS DAN NON MEDIS TIDAK TERPENUHI
• POSTER/MEDIA PENYULUHAN DI TEMPAT PRAKTIK KURANG
LENGKAP/TIDAK ADA
• JADWAL IMUNISASI BELUM TERSEDIA
• KEBERSIHAN TEMPAT PRAKTIK TIDAK TERPELIHARA
• PENDOKUMENTASIAN/ARSIP PELATIHAN YANG DI IKUTI TIDAK
DILAPORKAN
EVALUASI KESEHATAN
LINGKUNGAN
• Tempat sampah medis padat, safety box, dan tempat sampah domestik wajib ada
di ruang tindakan dan ruangan pemeriksaan
• Tempat sampah wajib tertutup, kuat, dan kedap air
• Tempat sampah infeksius wajib dilapisi plastik berwarna kuning, tempat sampah
domestik wajib dilapisi plastik berwarna hitam
• Safetybox di isi hanya ¾ . Dilarang mengisi safetybox sampai penuh
• MOU dengan pihak ketiga pengangkut limbah medis wajib diperbaharui setiap
kontrak habis
• Manifest pengangkutan limbah medis wajib di arsipkan dan tidak boleh hilang
• Ventilasi ditempat klinik wajib dibersihkan dan tidak boleh ditutup
• Hati hati dengan pembuangan limbah cair medis
• Klinik/BPM wajib memiliki TPS Limbah Medis untuk sementara menaruh limbah
yang belum diangkut pihak ke tiga (bisa berupa wheel bin)
Pembinaan Klinik dan BPM di Soreang
Pembinaan Klinik dan BPM di Soreang

More Related Content

Similar to Pembinaan Klinik dan BPM di Soreang

11#Tata Laksana_REFRESHING.pdf
11#Tata Laksana_REFRESHING.pdf11#Tata Laksana_REFRESHING.pdf
11#Tata Laksana_REFRESHING.pdfadit884379
 
Pedoman resertifikasi apoteker 2015
Pedoman resertifikasi apoteker 2015Pedoman resertifikasi apoteker 2015
Pedoman resertifikasi apoteker 2015Amphie Yuurisman
 
20.modul clinic medical check up 2011
20.modul clinic medical check up 201120.modul clinic medical check up 2011
20.modul clinic medical check up 2011penawar
 
20.modul clinic medical check up 2011
20.modul clinic medical check up 201120.modul clinic medical check up 2011
20.modul clinic medical check up 2011penawar
 
20.modul clinic medical check up 2011
20.modul clinic medical check up 201120.modul clinic medical check up 2011
20.modul clinic medical check up 2011penawar
 
12. Sosialisasi aplikasi SINAF.pdf
12. Sosialisasi aplikasi SINAF.pdf12. Sosialisasi aplikasi SINAF.pdf
12. Sosialisasi aplikasi SINAF.pdfErnawaty12
 
Paparan Juknis Paparan Kredensial 22 Agustus 2022.pptx
Paparan Juknis Paparan Kredensial 22 Agustus 2022.pptxPaparan Juknis Paparan Kredensial 22 Agustus 2022.pptx
Paparan Juknis Paparan Kredensial 22 Agustus 2022.pptxPatenPisan1
 
#1. RS SOSIALISASI 22042022 pptx.pptx
#1. RS SOSIALISASI 22042022 pptx.pptx#1. RS SOSIALISASI 22042022 pptx.pptx
#1. RS SOSIALISASI 22042022 pptx.pptxityarsipanti
 
kebijakan penyelenggaraan akreditasi RSu
kebijakan penyelenggaraan akreditasi RSukebijakan penyelenggaraan akreditasi RSu
kebijakan penyelenggaraan akreditasi RSussuser4b5b18
 
1. Kebijakan Mutu dan Pelaksanaan Akreditasi RS.pptx
1. Kebijakan Mutu dan Pelaksanaan Akreditasi RS.pptx1. Kebijakan Mutu dan Pelaksanaan Akreditasi RS.pptx
1. Kebijakan Mutu dan Pelaksanaan Akreditasi RS.pptxDiahAnjarini2
 
RE-SERTIFIKASI KOMPETENSI APOTEKER
RE-SERTIFIKASI KOMPETENSI APOTEKERRE-SERTIFIKASI KOMPETENSI APOTEKER
RE-SERTIFIKASI KOMPETENSI APOTEKERIAI PURBALINGGA
 
1. Materi Paparan Persiapan Prework DKI.pptx
1. Materi Paparan Persiapan Prework DKI.pptx1. Materi Paparan Persiapan Prework DKI.pptx
1. Materi Paparan Persiapan Prework DKI.pptxranapRBrsudcilincing
 
22.pengenalan lab
22.pengenalan lab22.pengenalan lab
22.pengenalan labpenawar
 
22.pengenalan lab
22.pengenalan lab22.pengenalan lab
22.pengenalan labpenawar
 
2021-permenkes-no-14-fokus-standar-usaha-klinik.pptx
2021-permenkes-no-14-fokus-standar-usaha-klinik.pptx2021-permenkes-no-14-fokus-standar-usaha-klinik.pptx
2021-permenkes-no-14-fokus-standar-usaha-klinik.pptxMarselRuis
 

Similar to Pembinaan Klinik dan BPM di Soreang (20)

PPT TOOLS CLINPATH.pptx
PPT TOOLS CLINPATH.pptxPPT TOOLS CLINPATH.pptx
PPT TOOLS CLINPATH.pptx
 
11#Tata Laksana_REFRESHING.pdf
11#Tata Laksana_REFRESHING.pdf11#Tata Laksana_REFRESHING.pdf
11#Tata Laksana_REFRESHING.pdf
 
Pedoman resertifikasi apoteker 2015
Pedoman resertifikasi apoteker 2015Pedoman resertifikasi apoteker 2015
Pedoman resertifikasi apoteker 2015
 
20.modul clinic medical check up 2011
20.modul clinic medical check up 201120.modul clinic medical check up 2011
20.modul clinic medical check up 2011
 
20.modul clinic medical check up 2011
20.modul clinic medical check up 201120.modul clinic medical check up 2011
20.modul clinic medical check up 2011
 
20.modul clinic medical check up 2011
20.modul clinic medical check up 201120.modul clinic medical check up 2011
20.modul clinic medical check up 2011
 
12. Sosialisasi aplikasi SINAF.pdf
12. Sosialisasi aplikasi SINAF.pdf12. Sosialisasi aplikasi SINAF.pdf
12. Sosialisasi aplikasi SINAF.pdf
 
Paparan Juknis Paparan Kredensial 22 Agustus 2022.pptx
Paparan Juknis Paparan Kredensial 22 Agustus 2022.pptxPaparan Juknis Paparan Kredensial 22 Agustus 2022.pptx
Paparan Juknis Paparan Kredensial 22 Agustus 2022.pptx
 
Sosialisasi2023update.pptx
Sosialisasi2023update.pptxSosialisasi2023update.pptx
Sosialisasi2023update.pptx
 
Sistem pembiayaan FKTP bpjs kesehatan 2015
Sistem pembiayaan FKTP bpjs kesehatan 2015Sistem pembiayaan FKTP bpjs kesehatan 2015
Sistem pembiayaan FKTP bpjs kesehatan 2015
 
#1. RS SOSIALISASI 22042022 pptx.pptx
#1. RS SOSIALISASI 22042022 pptx.pptx#1. RS SOSIALISASI 22042022 pptx.pptx
#1. RS SOSIALISASI 22042022 pptx.pptx
 
kebijakan penyelenggaraan akreditasi RSu
kebijakan penyelenggaraan akreditasi RSukebijakan penyelenggaraan akreditasi RSu
kebijakan penyelenggaraan akreditasi RSu
 
1. Kebijakan Mutu dan Pelaksanaan Akreditasi RS.pptx
1. Kebijakan Mutu dan Pelaksanaan Akreditasi RS.pptx1. Kebijakan Mutu dan Pelaksanaan Akreditasi RS.pptx
1. Kebijakan Mutu dan Pelaksanaan Akreditasi RS.pptx
 
RE-SERTIFIKASI KOMPETENSI APOTEKER
RE-SERTIFIKASI KOMPETENSI APOTEKERRE-SERTIFIKASI KOMPETENSI APOTEKER
RE-SERTIFIKASI KOMPETENSI APOTEKER
 
1. Materi Paparan Persiapan Prework DKI.pptx
1. Materi Paparan Persiapan Prework DKI.pptx1. Materi Paparan Persiapan Prework DKI.pptx
1. Materi Paparan Persiapan Prework DKI.pptx
 
22.pengenalan lab
22.pengenalan lab22.pengenalan lab
22.pengenalan lab
 
22.pengenalan lab
22.pengenalan lab22.pengenalan lab
22.pengenalan lab
 
2021-permenkes-no-14-fokus-standar-usaha-klinik.pptx
2021-permenkes-no-14-fokus-standar-usaha-klinik.pptx2021-permenkes-no-14-fokus-standar-usaha-klinik.pptx
2021-permenkes-no-14-fokus-standar-usaha-klinik.pptx
 
Sasaran kerja kkbt 2015
Sasaran kerja kkbt 2015Sasaran kerja kkbt 2015
Sasaran kerja kkbt 2015
 
Borang anna
Borang annaBorang anna
Borang anna
 

Recently uploaded

PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxErikaPuspita10
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaNadia Putri Ayu
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfKelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfmaulanayazid
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfkustiyantidew94
 
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024budimoko2
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).pptModul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).pptYanseBetnaArte
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anakbekamalayniasinta
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 

Recently uploaded (20)

PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfKelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
 
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).pptModul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
Modul 9 Penjas kelompok 7 (evaluasi pembelajaran penjas).ppt
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 

Pembinaan Klinik dan BPM di Soreang

  • 1. PEMBINAAN JEJARING KLINIK DAN BPM DI WILAYAH BINAAN PUSKESMAS SOREANG PUSKESMAS SOREANG – 15 JULI 2022
  • 2. PERSYARATAN PERIZINAN KLINIK SWASTA BERDASARKAN PERMENKES 14 TAHUN 2021 1. Profil Klinik 2. Self assessment Klinik 3. Daftar obat-obatan 4. Daftar nama SDM Klinik 5. Surat Izin Praktik (SIP) semua tenaga kesehatan yang bekerja di Klinik 6. Perjanjian kerja sama pembuangan limbah bahan berbahaya dan beracun (B3) 7. Surat keterangan dari dinas kesehatan kabupaten/kota mengenai pertimbangan persetujuan pendirian Klinik (opsional bagi Klinik dengan perizinan baru) (upload Surat Rekomendasi Puskesmas) 8. Sertifikat standar usaha Klinik atau surat izin operasional Klinik sebelumnya yang masih berlaku (opsional bagi Klinik dengan perpanjangan atau perubahan perizinan) ;Jika tidak ada, membuat surat pernyataan yang di TTD oleh PJ klinik. 9. Surat pernyataan penggantian badan hukum, nama klinik, kepemilikan modal, jenis klinik dan/ atau alamat klinik yang ditandatangani oleh pemilik klinik (opsional bagi Klinik dengan perubahan perizinan) ;Jika tidak ada, membuat surat pernyataan yang di TTD oleh PJ klinik. 10. Dokumen perubahan NIB (opsional bagi Klinik dengan perubahan perizinan terkait penggantian badan hukum) ;Jika tidak ada, membuat surat pernyataan yang di TTD oleh PJ klinik. 11. Izin Mempekerjakan Tenaga Asing (IMTA) (opsional bila ada Tenaga Kerja Warga Negara Asing (TK-WNA) ;Jika tidak ada, membuat surat pernyataan yang di TTD oleh PJ klinik. 12. Izin Lainnya = SPPL dan ITR
  • 3. JUMLAH KLINIK/BPM DI WILAYAH BINAAN PUSKESMAS SOREANG SPESIALIS KANDUN GAN SPESIALIS ANAK SPESIALIS SYARAF SPESIALIS KEJIWAA N SPESIALIS THT SPESIALIS GIGI DR. UMUM BPM DR GIGI 4 4 1 3 1 2 16 26 4 KLINIK : 11 RS : 1 PADA TAHUN 2022, DARI 26 BPM TELAH DILAKUKAN PEMBINAAN DAN PENILAIAN PADA 12 BPM
  • 4. EVALUASI KIA • SETIAP IBU HAMIL YANG PERIKSA PERTAMA, WAJIB DIBERIKAN BUKU KIA (BUKU PINK) DAN WAJIB DI ISI LENGKAP BAGIAN IDENTITAS, DATA UMUM, DAN HASIL PEMERIKSAAN • PASIEN DIRUJUK KE PUSKESMAS UNTUK ANC TERPADU MULAI DARI 12 MINGGU • DIDALAM BUKU KIA TERDAPAT P4K YANG WAJIB DI ISI DAN DITEMPEL DIDEPAN RUMAH PASIEN • SETIAP KLINIK/BPM WAJIB MELAKUKAN PEMBINAAN MASYARAKAT MELALUI POSYANDU BALITA, POSBINDU LANSIA ATAU POSYANDU REMAJA SESUAI LOKASI BPM/KLINIK BERADA. PEMBINAAN BISA DALAM BENTUK PEMBERIAN PMT ATAU PENYULUHAN
  • 5. EVALUASI HASIL PEMBINAAN DAN PENILAIAN BPM/KLINIK • MASIH ADA SPUIT YANG DITUTUP LAGI SETELAH PEMAKAIAN • PERSYARATAN SAMPAH MEDIS DAN NON MEDIS TIDAK TERPENUHI • POSTER/MEDIA PENYULUHAN DI TEMPAT PRAKTIK KURANG LENGKAP/TIDAK ADA • JADWAL IMUNISASI BELUM TERSEDIA • KEBERSIHAN TEMPAT PRAKTIK TIDAK TERPELIHARA • PENDOKUMENTASIAN/ARSIP PELATIHAN YANG DI IKUTI TIDAK DILAPORKAN
  • 6. EVALUASI KESEHATAN LINGKUNGAN • Tempat sampah medis padat, safety box, dan tempat sampah domestik wajib ada di ruang tindakan dan ruangan pemeriksaan • Tempat sampah wajib tertutup, kuat, dan kedap air • Tempat sampah infeksius wajib dilapisi plastik berwarna kuning, tempat sampah domestik wajib dilapisi plastik berwarna hitam • Safetybox di isi hanya ¾ . Dilarang mengisi safetybox sampai penuh • MOU dengan pihak ketiga pengangkut limbah medis wajib diperbaharui setiap kontrak habis • Manifest pengangkutan limbah medis wajib di arsipkan dan tidak boleh hilang • Ventilasi ditempat klinik wajib dibersihkan dan tidak boleh ditutup • Hati hati dengan pembuangan limbah cair medis • Klinik/BPM wajib memiliki TPS Limbah Medis untuk sementara menaruh limbah yang belum diangkut pihak ke tiga (bisa berupa wheel bin)

Editor's Notes

  1. PUSKESMAS SOREANG – 15 JULI 2022
  2. PADA TAHUN 2022, DARI 26 BPM TELAH DILAKUKAN PEMBINAAN DAN PENILAIAN PADA 12 BPM