SlideShare a Scribd company logo
1 of 27
EKSPOR IMPOR AGRIBISNIS
PERIKANAN
By Dr. Mauli Kasmi, S.Pi., M.Si
Program Studi Agribisnis Perikanan
Jurusan Agribisnis
POLITEKNIK PERTANIAN NEGERI PANGKEP
This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY-SA
KONTRAK PERKULIAHAN/PENILAIAN
 Nilai MK Manajemen Agribisnis Perikanan ditentukan oleh:
1. Kehadiran u/ berpartisipasi dlm prosese pembelajaran (teori dan
praktek)
2. Etika partisipasi dalam proses pembelajaran.
3. Nilai Ujian Tengah Semester (UTS).
4. Nilai Ujian Akhir Semester (UAS)
TATA TERTIB
PERKULIAHAN
1. Perkuliahan dimulai sesuai jadwal yang ditentukan;
2. kuliah ditiadakan jika dosen terlambat masuk 30 menit dari jadwal yang telah
ditentukan dan dicarikan waktu pengganti dengan kesepakatan antara dosen
dan mahasiswa.
3. untuk dosen:
◦ berpakaian rapi dan tidak merokok di dalam kelas;
◦ tidak diperbolehkan mengucapkan kata-kata yang menyinggung etnisitas dan
agama;
◦ harus memberitahukan tempat-tempat mencari bahan atau referensi
matakuliah.
4. untuk mahasiswa:
◦ mahasiswa yang terlambat lebih 10 menit tidak diperkenankan mengikuti
perkuliahan;
◦ berpakaian rapi (sepatu serta berkemeja atau kaus berkerah) dan sopan
(tidak ketat dan tidak pendek);
◦ pertanyaan yang berkenaan topik pembelajaran tidak terbatas hanya di
dalam kelas;
◦ tidak diperbolehkan merokok;
NORMA AKADEMIK
Organisasi Kelas atau
Kelompok
1) Setiap kelas harus
mempunyai Ketua kelas
dan atau Ketua
kelompok yang boleh
diatur secara bergilir.
2) Ketua kelas harus
melaporkan jumlah
anggotanya kepada
dosen pada setiap
permulaan dan akhir
pelajaran teori maupun
praktik.
Lanjutan….
3) Ketua kelas atau
Ketua kelompok
bertanggung jawab atas
ketertiban anggota-
anggotanya
4)Pengaturan Ketua kelas
dan Ketua kelompok dan
masa tugasnya dilakukan
oleh Ketua Jurusan.
This Photo by Unknown Author is
licensed under CC BY-NC-ND
TATA CARA PENILAIAN
Metode penilaian
• Lanju
Sikap, berupa: kedisiplinan,
tatakrama, tanggung jawab
yang dikonversi ke kategori Baik
(80 – 100), Sedang (60 – 79),
Buruk (<60).
Khusus untuk pengalaman kerja
praktik mahasiswa,
penilaiannya diatur tersendiri
(berupa penilaian pembimbing
saat dilokasi, penilaian dosen
pembimbing berdasarkan
laporan yang telah disusun
serta seminar dan tugas akhir)
Metode penilain
1. Penilaian prestasi setiap mata
kuliah menggunakan gabungan
dari komponen:
Teori,Ujian (UTS dan UAS), Quis,
tugas, sikap, kehadiran.
Praktik, berupa: pre-tes,
keaktifan, post-tes, tugas-tugas,
dan ujian praktik (laboratorium,
kerja lapang , field trip).
This Photo by Unknown Author
is licensed under CC BY-NC
RPS EKSPOR
IMPOR
AGRIBISNIS
PERIKANAN
KONSEP DASAR
PERDAGANGAN
Dagang = Pekerjaan yang berhubungan
dengan menjual dan membeli barang
untuk memperoleh keuntungan
Perdagangan = Kegiatan jual beli barang
dan atau jasa yang dilakukan secara
terus- menerus dengan tujuan
pengalihan atas hak barang dan atau
jasa dengan disertai imbalan atau
kompensasi
This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY-SA-NC
Konsep Dasar
Perdagangan
Perdagangan dilidat dari proses
penyampaian sebagai hasil interaksi para
pelaku tersebut berpangkal pada
kepentingan keseluruhan pelakunya
(masyarakat), sedangkan pemasaran
berpangkal pada kepentingan produsen/
perusahaan sebagai pemasar.
Perdagangan merupakan salah satu
kegiatan ekonomi yang penting yang akan
memecahkan persoalan ekonomi.
This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY-SA
Konsep dasar perdagangan
Perdagangan dilidat dari proses penyampaian
sebagai hasil interaksi para pelaku tersebut
berpangkal pada kepentingan keseluruhan
pelakunya (masyarakat), sedangkan pemasaran
berpangkal pada kepentingan produsen/
perusahaan sebagai pemasar. Perdagangan
merupakan salah satu kegiatan ekonomi yang
penting yang akan memecahkan persoalan
ekonomi.
This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY
Konsep Dasar Perdagangan
•
Perdagangan kegiatan (ekonomi) menyampaikan barang dr tangan
produsen kpd konsumen. Pemasaran serupa dg perdagangan, bedanya
terletak pd sudut pandang dlm melihat proses penyampaian barang tsb
This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY-SA
Proses penyampaian barang tsb dilihat dr
sudut pelakunya yg terdiri dari:
Produsen perusahaan (company = C1)
Mitra usaha (client= C2, yg terdiri dari
perantara = C2a,
pemasok = C2b, dan
penunjang / bank, transportasi dsb = C2c
Pesaing (competitor = C3)
Konsumen (consummer = C4).
This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY-NC-ND
Konsep Dasar Perdagangan
FUNGSI-FUNGSI
PERDAGANGAN
Perdag diartikan sbg kegiatan menyampaikan
barang pd dasarnya adalah kegiatan yg
menjembatani / menghilangkan perbedaan
antara produsen & konsumen dlm : Hak
kepemilikan Waktu & tempat. Perdag
merupakan kegiatan ekonomi yg produktif
(menghasilkan nilai tambah) yaitu : Kegunaan
hak milik Kegunaan tempat Kegunaan waktu.
Fungsi Pokok
Perdagangan
Fungsi transaksi jual-beli yang
menghilangkan perbedaan hak milik Fungsi
transportasi yang menghilangkan
perbedaan tempat Fungsi pergudangan yang
menghilangkan perbedaan waktu
This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY
FUNGSI PENUNJANG
PERDAGANGAN
Fungsi promosi Fungsi pembiayaan /
permodalan Standarisasi Pengemasan
Metrologi dll Yang tujuannya utk
memperlancar fungsi pokok
perdagangan
POLA PERDAGANGAN
Pengumpulan unsur / sub sistem (sbyek pedagang dan obyek dagangan yg
terkait) oleh tatanan yaitu tata niaga dalam suatu proses penyampaian
barang ke tangan konsumen dari produsen, sehingga efisien dan efektif
(lancar) yg dpt ditinjau dari berbagai sudut / dimensi: Sudut substansi
sudut perdag pengumpulan, sudut penyaluran / distribusi, sudut manajemen
: ( unsur input – sumber daya, proses (kebijakan pemerintah / perusahaan &
output yg hendak dicapai & sudut elemen (pedagang, barang, sarana &
tataniaga) Pedagang sbg elemen sudut saluran / mata rantai, distributor /
agen / pengecer, dr sudut besaran (pedagang menengah, sedang & kecil) &
dr sudut kepemilikan (BUMN, BUMD, BUMS, Koperasi)
This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY-SA-NC
POLA PERDAGANGAN
Barang dagangan sbg objek perdagangan dr
sudut kebutuhan (pokok, strategis, umum),
sudut pemakaian (konsumsi, penolong, modal),
dari sudut cara pemasaran (warung, toko, toko
special, ritail, hypermarket) Sarana
perdagangan sbg lembaga penunjang
perdagangan sudut software (kontrak
standar, peraturan perundang-undangan, dll),
hardware (pasar, gudang, alat transpor dsb &
dimensi tatanan (kebijakan pemerintah &
swasta).
This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY-NC
Kebijakan Perdagangan Luar
Negeri
Merupakan salah satu dari banyak instrumen
ekonomi untuk mencapai pertumbuhan
ekonomi Tujuan dasar dari kebijakan
perdagangan luar negeri suatu negara adalah
memperbanyak ekspor dan membatasi impor.
This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY-SA-NC
Perdagangan Luar Negeri
Diakui sebagai faktor penentu yang paling
penting dari pembangunan ekonomi suatu
negara, di seluruh dunia. Perdagangan luar negeri
suatu negara akan menghasilkan pergerakan
barang dan jasa dari dalam dan luar, yang diikuti
dengan devisa inflow dan devisa outflow.
Pentingnya Perdagangan Internasional
Perdagangan internasional memungkinkan produsen,
konsumen, dan distributor untuk mencari produk, dan
jasa dari luar negeri. Perdagangan juga memungkinkan
perusahaan untuk memperoleh sumber daya yang
tidak tersedia di dalam negeri. Selain menyediakan
barang dan jasa untuk konsumen, juga bisa
meningkatkan pendapatan dan lapangan kerja.
This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY
Faktor yang Mempengaruhi
Perdagangan
•
Liberalisasi perdagangan, baik di
tingkat regional dan internasional,
telah menciptakan lingkungan global
yang kondusif untuk pertumbuhan
dan ekspansi perdagangan dunia
Teknologi baru seperti komputer,
telekomunikasi, dan media lainnya
juga membantu dalam integrasi fisik
pasar dunia. Negara-negara kecil
cenderung lebih tergantung pada
perdagangan internasional karena
mereka kurang mampu memproduksi
semua yang mereka butuhkan
This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY
This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY-SA
Perkembangan
Perdagangan LN
Integrasi ekonomi dunia saat ini
didorong oleh kemajuan teknologi
komunikasi dan informasi serta
kebijakan pemerintah untuk
mengurangi hambatan terhadap
aliran arus perdagangan dan modal.
Perdagangan internasional adalah
bagian penting dari strategi
pembangunan dan dapat menjadi
alat yang efektif untuk meningkatkan
pertumbuhan ekonomi, penciptaan
lapangan kerja dan pengentasan
kemiskinan.
This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY
Lingkungan Pemasaran
Internasional
•
Faktor yang merupakan lingkungan bisnis
internasional, dapat diklasifikasikan sebagai :
Faktor Endogen : => Menunjukkan kekuatan dan
kelemahan. Merupakan faktor internal yang dapat
dikontrol dan dipengaruhi oleh perusahaan.
Contoh : Jumlah tenaga kerja dan modal,
teknologi yang digunakan dan bauran pemasaran.
Faktor Eksogen : => Menunjukkan peluang dan
ancaman Merupakan faktor eksternal yang tidak
dapat dikendalikan dan dipengaruhi oleh
perusahaan. Contoh : Permintaan pasar, kondisi
pasokan, dan kebijakan pemerintah.
This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY
Hambatan Perdagangan
Pembatasan yang ditetapkan oleh pemerintah
atas arus barang dan jasa antar negara. Tarif,
kuota, pajak, bea, pembatasan valuta asing,
perjanjian perdagangan, dan blok perdagangan
adalah teknik yang digunakan untuk
membatasi pergerakan bebas barang dari
suatu negara ke negara lain.
This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY
Hambatan Perdagangan
Hambatan perdagangan
secara luas dapat
diklasifikasikan ke dalam dua
kategori : Hambatan Tarif
Hambatan Non Tarif
TUJUAN
HAMBATAN
PERDAGANGAN
•
Melindungi home industry dari
kompetisi asing Memberikan insentif
terhadap pengembangan dan
pertumbuhan industri baru dalam
negeri Menghemat cadangan devisa
Memperbaiki neraca pembayaran
Melindungi ekonomi nasional dari
dumping Mengurangi konsumsi barang
yang permintaannya inelastis terhadap
harga Mencapai kemandirian ekonomi
negara Mengcounter negara lain yang
menerapkan hambatan terhadap
produk dalam negeri
This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY-SA
C U
NEXT TIME
This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY-NC-ND

More Related Content

Similar to 1. EKSPOR IMPOR AGRIBISNIS PERIKANA.pptx

Kewirausahaan, fitri prihatin, hapzi ali,prof.dr.mm, msdm, manajemen operasi ...
Kewirausahaan, fitri prihatin, hapzi ali,prof.dr.mm, msdm, manajemen operasi ...Kewirausahaan, fitri prihatin, hapzi ali,prof.dr.mm, msdm, manajemen operasi ...
Kewirausahaan, fitri prihatin, hapzi ali,prof.dr.mm, msdm, manajemen operasi ...fitripri
 
STUDI_KELAYAKAN_BISNIS_PERTEMUAN_KE_1 (1).pdf
STUDI_KELAYAKAN_BISNIS_PERTEMUAN_KE_1 (1).pdfSTUDI_KELAYAKAN_BISNIS_PERTEMUAN_KE_1 (1).pdf
STUDI_KELAYAKAN_BISNIS_PERTEMUAN_KE_1 (1).pdfhilman39
 
00 2. strategi operasi dalam lingkungan global
00 2. strategi operasi dalam lingkungan global00 2. strategi operasi dalam lingkungan global
00 2. strategi operasi dalam lingkungan globalKtuCana
 
Study kelayakan usaha klp 3
Study kelayakan usaha klp 3Study kelayakan usaha klp 3
Study kelayakan usaha klp 3Tezar Ramadhan
 
SM, Linda Fitria Adi Winata, Prof. Hapzi Ali, External Macro Environment Anal...
SM, Linda Fitria Adi Winata, Prof. Hapzi Ali, External Macro Environment Anal...SM, Linda Fitria Adi Winata, Prof. Hapzi Ali, External Macro Environment Anal...
SM, Linda Fitria Adi Winata, Prof. Hapzi Ali, External Macro Environment Anal...lindawinata
 
sm, annisa nulestari, hapzi ali, external macro environment analysis, univers...
sm, annisa nulestari, hapzi ali, external macro environment analysis, univers...sm, annisa nulestari, hapzi ali, external macro environment analysis, univers...
sm, annisa nulestari, hapzi ali, external macro environment analysis, univers...Annisa Nurlestari
 
Studi kelayakan proyek
Studi kelayakan proyekStudi kelayakan proyek
Studi kelayakan proyekletterman60
 
Studi kelayakan proyek
Studi kelayakan proyekStudi kelayakan proyek
Studi kelayakan proyekletterman60
 
Penyiapan dan evaluasi tantangan penumbuhan usaha
Penyiapan dan evaluasi tantangan penumbuhan usahaPenyiapan dan evaluasi tantangan penumbuhan usaha
Penyiapan dan evaluasi tantangan penumbuhan usahaTigan Baim
 
SM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Scanning Lingkungan dan analisisnya,Universita...
SM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Scanning Lingkungan dan analisisnya,Universita...SM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Scanning Lingkungan dan analisisnya,Universita...
SM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Scanning Lingkungan dan analisisnya,Universita...Intan Wachyuni
 
Dokumen.tips manajemen biaya-stratejik-final
Dokumen.tips manajemen biaya-stratejik-finalDokumen.tips manajemen biaya-stratejik-final
Dokumen.tips manajemen biaya-stratejik-finalPutriaRahmadani2
 
SM, Linda Fitria Adi Winata, Hapzi Ali, Analisis Lingkungan Internal Organisa...
SM, Linda Fitria Adi Winata, Hapzi Ali, Analisis Lingkungan Internal Organisa...SM, Linda Fitria Adi Winata, Hapzi Ali, Analisis Lingkungan Internal Organisa...
SM, Linda Fitria Adi Winata, Hapzi Ali, Analisis Lingkungan Internal Organisa...lindawinata
 
SM, Linda Fitria Adi Winata, Prof. Hapzi Ali, External Macro Environment Anal...
SM, Linda Fitria Adi Winata, Prof. Hapzi Ali, External Macro Environment Anal...SM, Linda Fitria Adi Winata, Prof. Hapzi Ali, External Macro Environment Anal...
SM, Linda Fitria Adi Winata, Prof. Hapzi Ali, External Macro Environment Anal...lindawinata
 
Makalah ekonomi internasional UAS[1]
Makalah ekonomi internasional UAS[1]Makalah ekonomi internasional UAS[1]
Makalah ekonomi internasional UAS[1]oppi novitasari
 
Kelayakan usaha
Kelayakan usahaKelayakan usaha
Kelayakan usahasuratmi999
 

Similar to 1. EKSPOR IMPOR AGRIBISNIS PERIKANA.pptx (20)

Presentasion 4
Presentasion 4Presentasion 4
Presentasion 4
 
Kewirausahaan, fitri prihatin, hapzi ali,prof.dr.mm, msdm, manajemen operasi ...
Kewirausahaan, fitri prihatin, hapzi ali,prof.dr.mm, msdm, manajemen operasi ...Kewirausahaan, fitri prihatin, hapzi ali,prof.dr.mm, msdm, manajemen operasi ...
Kewirausahaan, fitri prihatin, hapzi ali,prof.dr.mm, msdm, manajemen operasi ...
 
STUDI_KELAYAKAN_BISNIS_PERTEMUAN_KE_1 (1).pdf
STUDI_KELAYAKAN_BISNIS_PERTEMUAN_KE_1 (1).pdfSTUDI_KELAYAKAN_BISNIS_PERTEMUAN_KE_1 (1).pdf
STUDI_KELAYAKAN_BISNIS_PERTEMUAN_KE_1 (1).pdf
 
Materi 1 Pengantar Bisnis.pptx
Materi 1 Pengantar Bisnis.pptxMateri 1 Pengantar Bisnis.pptx
Materi 1 Pengantar Bisnis.pptx
 
00 2. strategi operasi dalam lingkungan global
00 2. strategi operasi dalam lingkungan global00 2. strategi operasi dalam lingkungan global
00 2. strategi operasi dalam lingkungan global
 
Study kelayakan usaha klp 3
Study kelayakan usaha klp 3Study kelayakan usaha klp 3
Study kelayakan usaha klp 3
 
SM, Linda Fitria Adi Winata, Prof. Hapzi Ali, External Macro Environment Anal...
SM, Linda Fitria Adi Winata, Prof. Hapzi Ali, External Macro Environment Anal...SM, Linda Fitria Adi Winata, Prof. Hapzi Ali, External Macro Environment Anal...
SM, Linda Fitria Adi Winata, Prof. Hapzi Ali, External Macro Environment Anal...
 
sm, annisa nulestari, hapzi ali, external macro environment analysis, univers...
sm, annisa nulestari, hapzi ali, external macro environment analysis, univers...sm, annisa nulestari, hapzi ali, external macro environment analysis, univers...
sm, annisa nulestari, hapzi ali, external macro environment analysis, univers...
 
97416321 makalah-pemasaran
97416321 makalah-pemasaran97416321 makalah-pemasaran
97416321 makalah-pemasaran
 
97416321 makalah-pemasaran
97416321 makalah-pemasaran97416321 makalah-pemasaran
97416321 makalah-pemasaran
 
Studi kelayakan proyek
Studi kelayakan proyekStudi kelayakan proyek
Studi kelayakan proyek
 
Studi kelayakan proyek
Studi kelayakan proyekStudi kelayakan proyek
Studi kelayakan proyek
 
Penyiapan dan evaluasi tantangan penumbuhan usaha
Penyiapan dan evaluasi tantangan penumbuhan usahaPenyiapan dan evaluasi tantangan penumbuhan usaha
Penyiapan dan evaluasi tantangan penumbuhan usaha
 
SM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Scanning Lingkungan dan analisisnya,Universita...
SM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Scanning Lingkungan dan analisisnya,Universita...SM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Scanning Lingkungan dan analisisnya,Universita...
SM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Scanning Lingkungan dan analisisnya,Universita...
 
Dokumen.tips manajemen biaya-stratejik-final
Dokumen.tips manajemen biaya-stratejik-finalDokumen.tips manajemen biaya-stratejik-final
Dokumen.tips manajemen biaya-stratejik-final
 
SM, Linda Fitria Adi Winata, Hapzi Ali, Analisis Lingkungan Internal Organisa...
SM, Linda Fitria Adi Winata, Hapzi Ali, Analisis Lingkungan Internal Organisa...SM, Linda Fitria Adi Winata, Hapzi Ali, Analisis Lingkungan Internal Organisa...
SM, Linda Fitria Adi Winata, Hapzi Ali, Analisis Lingkungan Internal Organisa...
 
SM, Linda Fitria Adi Winata, Prof. Hapzi Ali, External Macro Environment Anal...
SM, Linda Fitria Adi Winata, Prof. Hapzi Ali, External Macro Environment Anal...SM, Linda Fitria Adi Winata, Prof. Hapzi Ali, External Macro Environment Anal...
SM, Linda Fitria Adi Winata, Prof. Hapzi Ali, External Macro Environment Anal...
 
Makalah ekonomi internasional UAS[1]
Makalah ekonomi internasional UAS[1]Makalah ekonomi internasional UAS[1]
Makalah ekonomi internasional UAS[1]
 
Management pemasaran
Management pemasaranManagement pemasaran
Management pemasaran
 
Kelayakan usaha
Kelayakan usahaKelayakan usaha
Kelayakan usaha
 

Recently uploaded

Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptxErikaPutriJayantini
 
Pembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi Perapotekan
Pembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi PerapotekanPembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi Perapotekan
Pembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi PerapotekanNesha Mutiara
 
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptxAKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptxcupulin
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxDewiUmbar
 
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANGMESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANGmamaradin
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfIwanSumantri7
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas pptsistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppthidayatn24
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfsubki124
 
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMPBioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMPNiPutuDewikAgustina
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024ssuser0bf64e
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".Kanaidi ken
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerakputus34
 
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945nrein671
 
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxPPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxJawahirIhsan
 
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.pptPenyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.pptpalagoro17
 
Materi Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SD
Materi Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SDMateri Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SD
Materi Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SDsulistyaningsihcahyo
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
 
Pembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi Perapotekan
Pembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi PerapotekanPembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi Perapotekan
Pembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi Perapotekan
 
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptxAKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
 
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANGMESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas pptsistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
 
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMPBioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
 
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945
 
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxPPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
 
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.pptPenyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
 
Materi Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SD
Materi Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SDMateri Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SD
Materi Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SD
 

1. EKSPOR IMPOR AGRIBISNIS PERIKANA.pptx

  • 1. EKSPOR IMPOR AGRIBISNIS PERIKANAN By Dr. Mauli Kasmi, S.Pi., M.Si Program Studi Agribisnis Perikanan Jurusan Agribisnis POLITEKNIK PERTANIAN NEGERI PANGKEP This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY-SA
  • 2. KONTRAK PERKULIAHAN/PENILAIAN  Nilai MK Manajemen Agribisnis Perikanan ditentukan oleh: 1. Kehadiran u/ berpartisipasi dlm prosese pembelajaran (teori dan praktek) 2. Etika partisipasi dalam proses pembelajaran. 3. Nilai Ujian Tengah Semester (UTS). 4. Nilai Ujian Akhir Semester (UAS)
  • 3. TATA TERTIB PERKULIAHAN 1. Perkuliahan dimulai sesuai jadwal yang ditentukan; 2. kuliah ditiadakan jika dosen terlambat masuk 30 menit dari jadwal yang telah ditentukan dan dicarikan waktu pengganti dengan kesepakatan antara dosen dan mahasiswa. 3. untuk dosen: ◦ berpakaian rapi dan tidak merokok di dalam kelas; ◦ tidak diperbolehkan mengucapkan kata-kata yang menyinggung etnisitas dan agama; ◦ harus memberitahukan tempat-tempat mencari bahan atau referensi matakuliah. 4. untuk mahasiswa: ◦ mahasiswa yang terlambat lebih 10 menit tidak diperkenankan mengikuti perkuliahan; ◦ berpakaian rapi (sepatu serta berkemeja atau kaus berkerah) dan sopan (tidak ketat dan tidak pendek); ◦ pertanyaan yang berkenaan topik pembelajaran tidak terbatas hanya di dalam kelas; ◦ tidak diperbolehkan merokok;
  • 4. NORMA AKADEMIK Organisasi Kelas atau Kelompok 1) Setiap kelas harus mempunyai Ketua kelas dan atau Ketua kelompok yang boleh diatur secara bergilir. 2) Ketua kelas harus melaporkan jumlah anggotanya kepada dosen pada setiap permulaan dan akhir pelajaran teori maupun praktik. Lanjutan…. 3) Ketua kelas atau Ketua kelompok bertanggung jawab atas ketertiban anggota- anggotanya 4)Pengaturan Ketua kelas dan Ketua kelompok dan masa tugasnya dilakukan oleh Ketua Jurusan. This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY-NC-ND
  • 5. TATA CARA PENILAIAN Metode penilaian • Lanju Sikap, berupa: kedisiplinan, tatakrama, tanggung jawab yang dikonversi ke kategori Baik (80 – 100), Sedang (60 – 79), Buruk (<60). Khusus untuk pengalaman kerja praktik mahasiswa, penilaiannya diatur tersendiri (berupa penilaian pembimbing saat dilokasi, penilaian dosen pembimbing berdasarkan laporan yang telah disusun serta seminar dan tugas akhir) Metode penilain 1. Penilaian prestasi setiap mata kuliah menggunakan gabungan dari komponen: Teori,Ujian (UTS dan UAS), Quis, tugas, sikap, kehadiran. Praktik, berupa: pre-tes, keaktifan, post-tes, tugas-tugas, dan ujian praktik (laboratorium, kerja lapang , field trip). This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY-NC
  • 7. KONSEP DASAR PERDAGANGAN Dagang = Pekerjaan yang berhubungan dengan menjual dan membeli barang untuk memperoleh keuntungan Perdagangan = Kegiatan jual beli barang dan atau jasa yang dilakukan secara terus- menerus dengan tujuan pengalihan atas hak barang dan atau jasa dengan disertai imbalan atau kompensasi
  • 8. This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY-SA-NC
  • 9. Konsep Dasar Perdagangan Perdagangan dilidat dari proses penyampaian sebagai hasil interaksi para pelaku tersebut berpangkal pada kepentingan keseluruhan pelakunya (masyarakat), sedangkan pemasaran berpangkal pada kepentingan produsen/ perusahaan sebagai pemasar. Perdagangan merupakan salah satu kegiatan ekonomi yang penting yang akan memecahkan persoalan ekonomi. This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY-SA
  • 10. Konsep dasar perdagangan Perdagangan dilidat dari proses penyampaian sebagai hasil interaksi para pelaku tersebut berpangkal pada kepentingan keseluruhan pelakunya (masyarakat), sedangkan pemasaran berpangkal pada kepentingan produsen/ perusahaan sebagai pemasar. Perdagangan merupakan salah satu kegiatan ekonomi yang penting yang akan memecahkan persoalan ekonomi. This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY
  • 11. Konsep Dasar Perdagangan • Perdagangan kegiatan (ekonomi) menyampaikan barang dr tangan produsen kpd konsumen. Pemasaran serupa dg perdagangan, bedanya terletak pd sudut pandang dlm melihat proses penyampaian barang tsb This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY-SA
  • 12. Proses penyampaian barang tsb dilihat dr sudut pelakunya yg terdiri dari: Produsen perusahaan (company = C1) Mitra usaha (client= C2, yg terdiri dari perantara = C2a, pemasok = C2b, dan penunjang / bank, transportasi dsb = C2c Pesaing (competitor = C3) Konsumen (consummer = C4). This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY-NC-ND Konsep Dasar Perdagangan
  • 13. FUNGSI-FUNGSI PERDAGANGAN Perdag diartikan sbg kegiatan menyampaikan barang pd dasarnya adalah kegiatan yg menjembatani / menghilangkan perbedaan antara produsen & konsumen dlm : Hak kepemilikan Waktu & tempat. Perdag merupakan kegiatan ekonomi yg produktif (menghasilkan nilai tambah) yaitu : Kegunaan hak milik Kegunaan tempat Kegunaan waktu.
  • 14. Fungsi Pokok Perdagangan Fungsi transaksi jual-beli yang menghilangkan perbedaan hak milik Fungsi transportasi yang menghilangkan perbedaan tempat Fungsi pergudangan yang menghilangkan perbedaan waktu This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY
  • 15. FUNGSI PENUNJANG PERDAGANGAN Fungsi promosi Fungsi pembiayaan / permodalan Standarisasi Pengemasan Metrologi dll Yang tujuannya utk memperlancar fungsi pokok perdagangan
  • 16. POLA PERDAGANGAN Pengumpulan unsur / sub sistem (sbyek pedagang dan obyek dagangan yg terkait) oleh tatanan yaitu tata niaga dalam suatu proses penyampaian barang ke tangan konsumen dari produsen, sehingga efisien dan efektif (lancar) yg dpt ditinjau dari berbagai sudut / dimensi: Sudut substansi sudut perdag pengumpulan, sudut penyaluran / distribusi, sudut manajemen : ( unsur input – sumber daya, proses (kebijakan pemerintah / perusahaan & output yg hendak dicapai & sudut elemen (pedagang, barang, sarana & tataniaga) Pedagang sbg elemen sudut saluran / mata rantai, distributor / agen / pengecer, dr sudut besaran (pedagang menengah, sedang & kecil) & dr sudut kepemilikan (BUMN, BUMD, BUMS, Koperasi) This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY-SA-NC
  • 17. POLA PERDAGANGAN Barang dagangan sbg objek perdagangan dr sudut kebutuhan (pokok, strategis, umum), sudut pemakaian (konsumsi, penolong, modal), dari sudut cara pemasaran (warung, toko, toko special, ritail, hypermarket) Sarana perdagangan sbg lembaga penunjang perdagangan sudut software (kontrak standar, peraturan perundang-undangan, dll), hardware (pasar, gudang, alat transpor dsb & dimensi tatanan (kebijakan pemerintah & swasta). This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY-NC
  • 18. Kebijakan Perdagangan Luar Negeri Merupakan salah satu dari banyak instrumen ekonomi untuk mencapai pertumbuhan ekonomi Tujuan dasar dari kebijakan perdagangan luar negeri suatu negara adalah memperbanyak ekspor dan membatasi impor. This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY-SA-NC
  • 19. Perdagangan Luar Negeri Diakui sebagai faktor penentu yang paling penting dari pembangunan ekonomi suatu negara, di seluruh dunia. Perdagangan luar negeri suatu negara akan menghasilkan pergerakan barang dan jasa dari dalam dan luar, yang diikuti dengan devisa inflow dan devisa outflow.
  • 20. Pentingnya Perdagangan Internasional Perdagangan internasional memungkinkan produsen, konsumen, dan distributor untuk mencari produk, dan jasa dari luar negeri. Perdagangan juga memungkinkan perusahaan untuk memperoleh sumber daya yang tidak tersedia di dalam negeri. Selain menyediakan barang dan jasa untuk konsumen, juga bisa meningkatkan pendapatan dan lapangan kerja. This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY
  • 21. Faktor yang Mempengaruhi Perdagangan • Liberalisasi perdagangan, baik di tingkat regional dan internasional, telah menciptakan lingkungan global yang kondusif untuk pertumbuhan dan ekspansi perdagangan dunia Teknologi baru seperti komputer, telekomunikasi, dan media lainnya juga membantu dalam integrasi fisik pasar dunia. Negara-negara kecil cenderung lebih tergantung pada perdagangan internasional karena mereka kurang mampu memproduksi semua yang mereka butuhkan This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY-SA
  • 22. Perkembangan Perdagangan LN Integrasi ekonomi dunia saat ini didorong oleh kemajuan teknologi komunikasi dan informasi serta kebijakan pemerintah untuk mengurangi hambatan terhadap aliran arus perdagangan dan modal. Perdagangan internasional adalah bagian penting dari strategi pembangunan dan dapat menjadi alat yang efektif untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi, penciptaan lapangan kerja dan pengentasan kemiskinan. This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY
  • 23. Lingkungan Pemasaran Internasional • Faktor yang merupakan lingkungan bisnis internasional, dapat diklasifikasikan sebagai : Faktor Endogen : => Menunjukkan kekuatan dan kelemahan. Merupakan faktor internal yang dapat dikontrol dan dipengaruhi oleh perusahaan. Contoh : Jumlah tenaga kerja dan modal, teknologi yang digunakan dan bauran pemasaran. Faktor Eksogen : => Menunjukkan peluang dan ancaman Merupakan faktor eksternal yang tidak dapat dikendalikan dan dipengaruhi oleh perusahaan. Contoh : Permintaan pasar, kondisi pasokan, dan kebijakan pemerintah. This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY
  • 24. Hambatan Perdagangan Pembatasan yang ditetapkan oleh pemerintah atas arus barang dan jasa antar negara. Tarif, kuota, pajak, bea, pembatasan valuta asing, perjanjian perdagangan, dan blok perdagangan adalah teknik yang digunakan untuk membatasi pergerakan bebas barang dari suatu negara ke negara lain. This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY
  • 25. Hambatan Perdagangan Hambatan perdagangan secara luas dapat diklasifikasikan ke dalam dua kategori : Hambatan Tarif Hambatan Non Tarif
  • 26. TUJUAN HAMBATAN PERDAGANGAN • Melindungi home industry dari kompetisi asing Memberikan insentif terhadap pengembangan dan pertumbuhan industri baru dalam negeri Menghemat cadangan devisa Memperbaiki neraca pembayaran Melindungi ekonomi nasional dari dumping Mengurangi konsumsi barang yang permintaannya inelastis terhadap harga Mencapai kemandirian ekonomi negara Mengcounter negara lain yang menerapkan hambatan terhadap produk dalam negeri This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY-SA
  • 27. C U NEXT TIME This Photo by Unknown Author is licensed under CC BY-NC-ND