SlideShare a Scribd company logo
1 of 5
BAB V
POLIMORFISME
5.1. TUJUAN
Tujuan dalam bab ini yaitu agar :
1. Memahami konsep dasar dari Polimorfisme.
2. Mampu membuat polimorfisme sesuai keinginan sendiri.
3. Memahami cara pengaksesan polimorfisme.

5.2. DASAR TEORI
Polimorfisme berasal dari bahasa Yunani yang berarti “banyak
bentuk”. Dalam OOP, konsep ini memungkinkan digunakannya suatu
interface yang sama untuk memerintah suatu objek agar melakukan suatu
aksi/tindakan yang mungkin secara prinsip sama tetapi secara proses
berbeda. Dalam konsep yang lebih umum seringkali polimorfisme disebut
dalam istilah : satu interface, banyak aksi. Contoh dalam dunia nyata adalah
mobil terdiri atas berbagai tipe dan merek, namun semuanya memiliki
interface kemudi yang sama, seperti setir kemudi, pedal gas dan rem.
Interface yang sama tersebut tidak berarti cara kerjanya juga sama. Jika
menekan pedal gas, maka mobil akan melaju dengan cepat. Tetapi proses ini
dapat berbeda untuk setiap jenis mobil.
Dalam Java implementasi, method suatu parent-class dapat diubah
oleh sub-class, hal ini dikenal dengan overriding method. Deklarasi method
sama tetapi implementasi atau definisinya berbeda(Method atau perilaku
yang sama tapi implementasinya/caranya yang berbeda-beda inilah yang
disebut dengan Polimorfisme).

32
33

5.3. ANALISA PRAKTIKUM
5.3.1. Polimorfisme
//untuk no 1,2,3,4 dan seterusnya hanya merupakan no untuk
keterangan kode
#include<conio.h>
#include<iostream.h>
1. class Makhluk
{
2. public:
3. virtual void keterangan()=0;
};
4. class Mamalia: public Makhluk
{
5. public:
6. void keterangan()
{
7.

cout<<"keterangan() pada Mamalia...
"<<endl;
}
};

8. class Sapi: public Mamalia
{
9. public:
10.

void keterangan()
{

11.

cout<<"keterangan() pada Sapi...

"<<endl;
}
34

};
12.

void main()
{

13.

clrscr();

14.

Mamalia mamalia;

15.

Sapi sapi_sumba;

16.

Makhluk*binatang;

17.

binatang=&mamalia;

18.

binatang->keterangan();

19.

cout<<"------------------------"<<endl;

20.

binatang=&sapi_sumba;

21.

binatang->keterangan();
getche();
}

Dan hasilnya adalah :

Gambar 5.1. Hasil eksekusi dari program poli morfisme.

Keterangan :
1. Script No. 1 untuk mendeklarasikan makhluk sebagai kelasnya.
2. Script pada No. 2 untuk mendeklarasikan bahwa hak aksesnya
dapat diakses secara umum.
3. Script pada No. 3 berfungsi untuk mendukung adanya
polymorphic function.
35

4. Scirpt pada No. 4 untuk mendeklarasikan bahwa kelas mamalia
dapat mengakses kelas makhluk karena kelas mamalia adalah
turunannya.
5. Seperti script No. 2, Script No. 5 juga berfungsi untuk
mendeklarasikan bahwa hak aksesnya dapat diakses secara
umum.
6. No. 6 merupakan fungsi dengan nama keterangan.
7. No. 7 sebagai perintah masukkan untuk menampilkan script
dalam bentuk hasil eksekusi.
8. Script No. 8 untuk mendeklarasikan bahwa kelas sapi dapat
mengakses keseluruhan dari kelas mamalia karena kelas sapi
adalah turunannya.
9. Seperti script No. 2 dan 5, Script No. 9 juga berfungsi untuk
mendeklarasikan bahwa hak aksesnya dapat diakses secara
umum.
10. No. 10 merupakan fungsi dengan nama keterangan.
11. No. 11 sebagai perintah masukkan untuk menampilkan script
dalam bentuk hasil eksekusi.
12. No. 12 sebagai fungsi utama program.
13. No. 13 untuk membersihkan layar.
14. No. 14 dan No. 15 merupakan bentuk inisialisasi dari variabel
untuk masing-masing variabel.
15. Pada No. 16 dan No. 17 merupakan bentuk dari fungsi tipe
bilangan yang digunakan. Dimana tanda (*)untuk tipe bilangan
char, sedangkan (=) untuk bilngan int.
16. Script No. 18 adalah binatang yang merupakan hasil inisialisasi
untuk kelas mamalia dikeluarkan melalui fungsi keterangan.
17. No. 19 sebagai perintah masukkan untuk menampilkan script
dalam bentuk hasil eksekusi.
18. No. 20 dan No. 21 untuk mendeklarasikan binatang yang
merupakan inisialsasi dari kelas sapi yang dideklarasikan dengan
36

variabel sapi sumba, dikeluarkan dengan fungsi keterangan yang
terdapat pada kelas sapi.

5.4. KESIMPULAN
Dari percobaan yang telah kita lakukan pada bab ini, kita dapat menarik
kesimpulan :
1. Dalam OOP, konsep polimorfisme memungkinkan digunakannya suatu
interface yang sama untuk memerintah suatu objek agar melakukan
suatu aksi/tindakan yang mungkin secara prinsip sama tetapi secara
proses berbeda.
2. Untuk mendeklarasikan sebuah fungsi virtual dalam kelas induk, anda
cukup menambahkan kata kunci virtual.
3. Fungsi virtual murni biaa dipakai sebagai kelas abstrak.
4. Kelas abstrakadalah kelas yang dideklarasikan tidak untuk menciptakan
objek.
5. Kelas abstrak mempunyai ciri paling tidak mengandung sebuah fungsi
virtual murni.

More Related Content

What's hot

KERANGKA DASAR-DASAR TEKNIK JARINGAN KOMPUTER DAN TELEKOMUNIKASI.docx
KERANGKA DASAR-DASAR TEKNIK JARINGAN KOMPUTER DAN TELEKOMUNIKASI.docxKERANGKA DASAR-DASAR TEKNIK JARINGAN KOMPUTER DAN TELEKOMUNIKASI.docx
KERANGKA DASAR-DASAR TEKNIK JARINGAN KOMPUTER DAN TELEKOMUNIKASI.docxHermantoHermanto34
 
MODUL AJAR INFORMATIKA 3 - SISTEM KOMPUTER.pdf
MODUL AJAR INFORMATIKA 3 - SISTEM KOMPUTER.pdfMODUL AJAR INFORMATIKA 3 - SISTEM KOMPUTER.pdf
MODUL AJAR INFORMATIKA 3 - SISTEM KOMPUTER.pdfeka sarip hidayat
 
Pewarisan (inheritance) pada JAVA
Pewarisan (inheritance) pada JAVAPewarisan (inheritance) pada JAVA
Pewarisan (inheritance) pada JAVAdyko ananta
 
Representasi Pengetahuan
Representasi PengetahuanRepresentasi Pengetahuan
Representasi PengetahuanSherly Uda
 
Multiprosesor dan multikomputer
Multiprosesor dan multikomputerMultiprosesor dan multikomputer
Multiprosesor dan multikomputersmiledianita
 
Object oriented programming dengan php
Object oriented programming dengan phpObject oriented programming dengan php
Object oriented programming dengan phpMateri Kuliah Online
 
Modul PBO Bab-05 - Pewarisan (Inheritance)
Modul PBO Bab-05 - Pewarisan (Inheritance)Modul PBO Bab-05 - Pewarisan (Inheritance)
Modul PBO Bab-05 - Pewarisan (Inheritance)Rakhmat Dedi Gunawan
 
Modul teknik pemrograman mikrokontroler dan mikroprosesor
Modul teknik pemrograman mikrokontroler dan mikroprosesorModul teknik pemrograman mikrokontroler dan mikroprosesor
Modul teknik pemrograman mikrokontroler dan mikroprosesorBeny Abd
 
[RPL2] Class Diagram dan Konsep Object Oriented (1)
[RPL2] Class Diagram dan Konsep Object Oriented (1)[RPL2] Class Diagram dan Konsep Object Oriented (1)
[RPL2] Class Diagram dan Konsep Object Oriented (1)rizki adam kurniawan
 
Presentasi Organisasi Komputer - Direct Memory Access (DMA)
Presentasi Organisasi Komputer - Direct Memory Access (DMA)Presentasi Organisasi Komputer - Direct Memory Access (DMA)
Presentasi Organisasi Komputer - Direct Memory Access (DMA)Fajar Jabrik
 
Pertemuan 9 pipelining
Pertemuan 9 pipeliningPertemuan 9 pipelining
Pertemuan 9 pipeliningjumiathyasiz
 
Pertemuan 2 - Organisasi dan Arsitektur Komputer.ppt
Pertemuan 2 - Organisasi dan Arsitektur Komputer.pptPertemuan 2 - Organisasi dan Arsitektur Komputer.ppt
Pertemuan 2 - Organisasi dan Arsitektur Komputer.pptagro6
 
MODUL AJAR ADMINISTRASI INFRASTRUKTUR JARINGAN - SWITCHING & ROUTING (PPG TKI...
MODUL AJAR ADMINISTRASI INFRASTRUKTUR JARINGAN - SWITCHING & ROUTING (PPG TKI...MODUL AJAR ADMINISTRASI INFRASTRUKTUR JARINGAN - SWITCHING & ROUTING (PPG TKI...
MODUL AJAR ADMINISTRASI INFRASTRUKTUR JARINGAN - SWITCHING & ROUTING (PPG TKI...Walid Umar
 
Set intruksi z80
Set intruksi z80Set intruksi z80
Set intruksi z80Aim Zayyini
 
10. konsep enkapsulasi
10. konsep enkapsulasi10. konsep enkapsulasi
10. konsep enkapsulasiSaprudin Eskom
 
MICROWAVE LINK.ppt
MICROWAVE LINK.pptMICROWAVE LINK.ppt
MICROWAVE LINK.pptRistaRista9
 

What's hot (20)

KERANGKA DASAR-DASAR TEKNIK JARINGAN KOMPUTER DAN TELEKOMUNIKASI.docx
KERANGKA DASAR-DASAR TEKNIK JARINGAN KOMPUTER DAN TELEKOMUNIKASI.docxKERANGKA DASAR-DASAR TEKNIK JARINGAN KOMPUTER DAN TELEKOMUNIKASI.docx
KERANGKA DASAR-DASAR TEKNIK JARINGAN KOMPUTER DAN TELEKOMUNIKASI.docx
 
MODUL AJAR INFORMATIKA 3 - SISTEM KOMPUTER.pdf
MODUL AJAR INFORMATIKA 3 - SISTEM KOMPUTER.pdfMODUL AJAR INFORMATIKA 3 - SISTEM KOMPUTER.pdf
MODUL AJAR INFORMATIKA 3 - SISTEM KOMPUTER.pdf
 
Pewarisan (inheritance) pada JAVA
Pewarisan (inheritance) pada JAVAPewarisan (inheritance) pada JAVA
Pewarisan (inheritance) pada JAVA
 
Representasi Pengetahuan
Representasi PengetahuanRepresentasi Pengetahuan
Representasi Pengetahuan
 
Algoritma powerpoint
Algoritma powerpointAlgoritma powerpoint
Algoritma powerpoint
 
Multiprosesor dan multikomputer
Multiprosesor dan multikomputerMultiprosesor dan multikomputer
Multiprosesor dan multikomputer
 
Object oriented programming dengan php
Object oriented programming dengan phpObject oriented programming dengan php
Object oriented programming dengan php
 
Prototyping
PrototypingPrototyping
Prototyping
 
Modul PBO Bab-05 - Pewarisan (Inheritance)
Modul PBO Bab-05 - Pewarisan (Inheritance)Modul PBO Bab-05 - Pewarisan (Inheritance)
Modul PBO Bab-05 - Pewarisan (Inheritance)
 
Modul teknik pemrograman mikrokontroler dan mikroprosesor
Modul teknik pemrograman mikrokontroler dan mikroprosesorModul teknik pemrograman mikrokontroler dan mikroprosesor
Modul teknik pemrograman mikrokontroler dan mikroprosesor
 
[RPL2] Class Diagram dan Konsep Object Oriented (1)
[RPL2] Class Diagram dan Konsep Object Oriented (1)[RPL2] Class Diagram dan Konsep Object Oriented (1)
[RPL2] Class Diagram dan Konsep Object Oriented (1)
 
Scrum: How to Implement
Scrum: How to ImplementScrum: How to Implement
Scrum: How to Implement
 
Presentasi Organisasi Komputer - Direct Memory Access (DMA)
Presentasi Organisasi Komputer - Direct Memory Access (DMA)Presentasi Organisasi Komputer - Direct Memory Access (DMA)
Presentasi Organisasi Komputer - Direct Memory Access (DMA)
 
Pertemuan 9 pipelining
Pertemuan 9 pipeliningPertemuan 9 pipelining
Pertemuan 9 pipelining
 
Pertemuan 2 - Organisasi dan Arsitektur Komputer.ppt
Pertemuan 2 - Organisasi dan Arsitektur Komputer.pptPertemuan 2 - Organisasi dan Arsitektur Komputer.ppt
Pertemuan 2 - Organisasi dan Arsitektur Komputer.ppt
 
MODUL AJAR ADMINISTRASI INFRASTRUKTUR JARINGAN - SWITCHING & ROUTING (PPG TKI...
MODUL AJAR ADMINISTRASI INFRASTRUKTUR JARINGAN - SWITCHING & ROUTING (PPG TKI...MODUL AJAR ADMINISTRASI INFRASTRUKTUR JARINGAN - SWITCHING & ROUTING (PPG TKI...
MODUL AJAR ADMINISTRASI INFRASTRUKTUR JARINGAN - SWITCHING & ROUTING (PPG TKI...
 
Set intruksi z80
Set intruksi z80Set intruksi z80
Set intruksi z80
 
10. konsep enkapsulasi
10. konsep enkapsulasi10. konsep enkapsulasi
10. konsep enkapsulasi
 
MICROWAVE LINK.ppt
MICROWAVE LINK.pptMICROWAVE LINK.ppt
MICROWAVE LINK.ppt
 
Internal memory
Internal memoryInternal memory
Internal memory
 

Viewers also liked

BAB 4 PBO C++ PENGENALAN ACCESS SPECIEFER
BAB 4 PBO C++ PENGENALAN ACCESS SPECIEFERBAB 4 PBO C++ PENGENALAN ACCESS SPECIEFER
BAB 4 PBO C++ PENGENALAN ACCESS SPECIEFERRicko SkyWriter
 
Bab 4 Rancangan Implementasi Sistem perancangan sis tem informasi pendaftaran...
Bab 4 Rancangan Implementasi Sistem perancangan sis tem informasi pendaftaran...Bab 4 Rancangan Implementasi Sistem perancangan sis tem informasi pendaftaran...
Bab 4 Rancangan Implementasi Sistem perancangan sis tem informasi pendaftaran...Ricko SkyWriter
 
Bab 2 Dasar Teori perancangan sistem informasi pendaftaran online be smart i...
Bab 2  Dasar Teori perancangan sistem informasi pendaftaran online be smart i...Bab 2  Dasar Teori perancangan sistem informasi pendaftaran online be smart i...
Bab 2 Dasar Teori perancangan sistem informasi pendaftaran online be smart i...Ricko SkyWriter
 
Bab 5 Penutup perancangan sistem informasi pendaftaran online be smart in en...
Bab 5  Penutup perancangan sistem informasi pendaftaran online be smart in en...Bab 5  Penutup perancangan sistem informasi pendaftaran online be smart in en...
Bab 5 Penutup perancangan sistem informasi pendaftaran online be smart in en...Ricko SkyWriter
 
Bab 3 Perancangan diagram dari Perancangan sistem informasi pendaftaran onli...
Bab 3  Perancangan diagram dari Perancangan sistem informasi pendaftaran onli...Bab 3  Perancangan diagram dari Perancangan sistem informasi pendaftaran onli...
Bab 3 Perancangan diagram dari Perancangan sistem informasi pendaftaran onli...Ricko SkyWriter
 

Viewers also liked (6)

BAB 4 PBO C++ PENGENALAN ACCESS SPECIEFER
BAB 4 PBO C++ PENGENALAN ACCESS SPECIEFERBAB 4 PBO C++ PENGENALAN ACCESS SPECIEFER
BAB 4 PBO C++ PENGENALAN ACCESS SPECIEFER
 
Bab 4 Rancangan Implementasi Sistem perancangan sis tem informasi pendaftaran...
Bab 4 Rancangan Implementasi Sistem perancangan sis tem informasi pendaftaran...Bab 4 Rancangan Implementasi Sistem perancangan sis tem informasi pendaftaran...
Bab 4 Rancangan Implementasi Sistem perancangan sis tem informasi pendaftaran...
 
BAB 3 PBO C++ Pewarisan
BAB 3 PBO C++ PewarisanBAB 3 PBO C++ Pewarisan
BAB 3 PBO C++ Pewarisan
 
Bab 2 Dasar Teori perancangan sistem informasi pendaftaran online be smart i...
Bab 2  Dasar Teori perancangan sistem informasi pendaftaran online be smart i...Bab 2  Dasar Teori perancangan sistem informasi pendaftaran online be smart i...
Bab 2 Dasar Teori perancangan sistem informasi pendaftaran online be smart i...
 
Bab 5 Penutup perancangan sistem informasi pendaftaran online be smart in en...
Bab 5  Penutup perancangan sistem informasi pendaftaran online be smart in en...Bab 5  Penutup perancangan sistem informasi pendaftaran online be smart in en...
Bab 5 Penutup perancangan sistem informasi pendaftaran online be smart in en...
 
Bab 3 Perancangan diagram dari Perancangan sistem informasi pendaftaran onli...
Bab 3  Perancangan diagram dari Perancangan sistem informasi pendaftaran onli...Bab 3  Perancangan diagram dari Perancangan sistem informasi pendaftaran onli...
Bab 3 Perancangan diagram dari Perancangan sistem informasi pendaftaran onli...
 

Similar to Polimorfisme OOP

Backend Dan Python Dasar.pptx
Backend Dan Python Dasar.pptxBackend Dan Python Dasar.pptx
Backend Dan Python Dasar.pptxstrongpapazola1
 
Modul PBO Bab-06 - Polimorfisme (Polymorphism)
Modul PBO Bab-06 - Polimorfisme (Polymorphism)Modul PBO Bab-06 - Polimorfisme (Polymorphism)
Modul PBO Bab-06 - Polimorfisme (Polymorphism)Rakhmat Dedi Gunawan
 
Modul pratikum pbo - Polimorphism
Modul pratikum pbo - PolimorphismModul pratikum pbo - Polimorphism
Modul pratikum pbo - Polimorphismrahmantoyuri
 
04.56 JAVA SE_polymorphic arguements
04.56 JAVA SE_polymorphic arguements04.56 JAVA SE_polymorphic arguements
04.56 JAVA SE_polymorphic arguementsJefri Fahrian
 
Konsep oop pada php dan mvc pada php framework, 1200631047 1200631018 1200631028
Konsep oop pada php dan mvc pada php framework, 1200631047 1200631018 1200631028Konsep oop pada php dan mvc pada php framework, 1200631047 1200631018 1200631028
Konsep oop pada php dan mvc pada php framework, 1200631047 1200631018 1200631028iis dahlia
 
516206149-Solid-Principle-Dan-Design-Pattern.pptx
516206149-Solid-Principle-Dan-Design-Pattern.pptx516206149-Solid-Principle-Dan-Design-Pattern.pptx
516206149-Solid-Principle-Dan-Design-Pattern.pptxAdityaSuryani1
 
Tugas perulangan/Looping
Tugas perulangan/LoopingTugas perulangan/Looping
Tugas perulangan/LoopingIqbalSyawaludin
 
Seminggu Belajar Laravel Sample
Seminggu Belajar Laravel SampleSeminggu Belajar Laravel Sample
Seminggu Belajar Laravel Sampleadnanpurnaya
 
Muhammad Arman Faldi, Yunus,Perulangan
Muhammad Arman Faldi, Yunus,PerulanganMuhammad Arman Faldi, Yunus,Perulangan
Muhammad Arman Faldi, Yunus,PerulanganArmand Faldy
 
Muhammad Arman Faldi,YUNUS,PERULANGAN
Muhammad Arman Faldi,YUNUS,PERULANGANMuhammad Arman Faldi,YUNUS,PERULANGAN
Muhammad Arman Faldi,YUNUS,PERULANGANArmand Faldy
 

Similar to Polimorfisme OOP (20)

pemrograman php ii
pemrograman  php iipemrograman  php ii
pemrograman php ii
 
Jobsheet 4 LOOPING( PENGULANGAN)
Jobsheet 4 LOOPING( PENGULANGAN)Jobsheet 4 LOOPING( PENGULANGAN)
Jobsheet 4 LOOPING( PENGULANGAN)
 
Backend Dan Python Dasar.pptx
Backend Dan Python Dasar.pptxBackend Dan Python Dasar.pptx
Backend Dan Python Dasar.pptx
 
Menerapkan struktur kontrol perulangan dalam bahasa pemrograman.
Menerapkan struktur kontrol perulangan dalam bahasa pemrograman.Menerapkan struktur kontrol perulangan dalam bahasa pemrograman.
Menerapkan struktur kontrol perulangan dalam bahasa pemrograman.
 
Modul PBO Bab-06 - Polimorfisme (Polymorphism)
Modul PBO Bab-06 - Polimorfisme (Polymorphism)Modul PBO Bab-06 - Polimorfisme (Polymorphism)
Modul PBO Bab-06 - Polimorfisme (Polymorphism)
 
Modul pratikum pbo - Polimorphism
Modul pratikum pbo - PolimorphismModul pratikum pbo - Polimorphism
Modul pratikum pbo - Polimorphism
 
04.56 JAVA SE_polymorphic arguements
04.56 JAVA SE_polymorphic arguements04.56 JAVA SE_polymorphic arguements
04.56 JAVA SE_polymorphic arguements
 
Konsep oop pada php dan mvc pada php framework, 1200631047 1200631018 1200631028
Konsep oop pada php dan mvc pada php framework, 1200631047 1200631018 1200631028Konsep oop pada php dan mvc pada php framework, 1200631047 1200631018 1200631028
Konsep oop pada php dan mvc pada php framework, 1200631047 1200631018 1200631028
 
12. polymorphisme
12. polymorphisme12. polymorphisme
12. polymorphisme
 
materi 6.pptx
materi 6.pptxmateri 6.pptx
materi 6.pptx
 
TUGAS MANDIRI algoritma
TUGAS MANDIRI algoritmaTUGAS MANDIRI algoritma
TUGAS MANDIRI algoritma
 
516206149-Solid-Principle-Dan-Design-Pattern.pptx
516206149-Solid-Principle-Dan-Design-Pattern.pptx516206149-Solid-Principle-Dan-Design-Pattern.pptx
516206149-Solid-Principle-Dan-Design-Pattern.pptx
 
Tugas perulangan/Looping
Tugas perulangan/LoopingTugas perulangan/Looping
Tugas perulangan/Looping
 
Python Dasar.pptx
Python Dasar.pptxPython Dasar.pptx
Python Dasar.pptx
 
Seminggu Belajar Laravel Sample
Seminggu Belajar Laravel SampleSeminggu Belajar Laravel Sample
Seminggu Belajar Laravel Sample
 
Oop
OopOop
Oop
 
Looping
LoopingLooping
Looping
 
Muhammad Arman Faldi, Yunus,Perulangan
Muhammad Arman Faldi, Yunus,PerulanganMuhammad Arman Faldi, Yunus,Perulangan
Muhammad Arman Faldi, Yunus,Perulangan
 
Muhammad Arman Faldi,YUNUS,PERULANGAN
Muhammad Arman Faldi,YUNUS,PERULANGANMuhammad Arman Faldi,YUNUS,PERULANGAN
Muhammad Arman Faldi,YUNUS,PERULANGAN
 
Resume aplinet
Resume aplinetResume aplinet
Resume aplinet
 

Recently uploaded

PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxssuser8905b3
 
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajaraksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajarHafidRanggasi
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptxSirlyPutri1
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSdheaprs
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptAgusRahmat39
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...Kanaidi ken
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxNurindahSetyawati1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...Kanaidi ken
 
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...MetalinaSimanjuntak1
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)PUNGKYBUDIPANGESTU1
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASbilqisizzati
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...asepsaefudin2009
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 

Recently uploaded (20)

PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
 
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajaraksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 

Polimorfisme OOP

  • 1. BAB V POLIMORFISME 5.1. TUJUAN Tujuan dalam bab ini yaitu agar : 1. Memahami konsep dasar dari Polimorfisme. 2. Mampu membuat polimorfisme sesuai keinginan sendiri. 3. Memahami cara pengaksesan polimorfisme. 5.2. DASAR TEORI Polimorfisme berasal dari bahasa Yunani yang berarti “banyak bentuk”. Dalam OOP, konsep ini memungkinkan digunakannya suatu interface yang sama untuk memerintah suatu objek agar melakukan suatu aksi/tindakan yang mungkin secara prinsip sama tetapi secara proses berbeda. Dalam konsep yang lebih umum seringkali polimorfisme disebut dalam istilah : satu interface, banyak aksi. Contoh dalam dunia nyata adalah mobil terdiri atas berbagai tipe dan merek, namun semuanya memiliki interface kemudi yang sama, seperti setir kemudi, pedal gas dan rem. Interface yang sama tersebut tidak berarti cara kerjanya juga sama. Jika menekan pedal gas, maka mobil akan melaju dengan cepat. Tetapi proses ini dapat berbeda untuk setiap jenis mobil. Dalam Java implementasi, method suatu parent-class dapat diubah oleh sub-class, hal ini dikenal dengan overriding method. Deklarasi method sama tetapi implementasi atau definisinya berbeda(Method atau perilaku yang sama tapi implementasinya/caranya yang berbeda-beda inilah yang disebut dengan Polimorfisme). 32
  • 2. 33 5.3. ANALISA PRAKTIKUM 5.3.1. Polimorfisme //untuk no 1,2,3,4 dan seterusnya hanya merupakan no untuk keterangan kode #include<conio.h> #include<iostream.h> 1. class Makhluk { 2. public: 3. virtual void keterangan()=0; }; 4. class Mamalia: public Makhluk { 5. public: 6. void keterangan() { 7. cout<<"keterangan() pada Mamalia... "<<endl; } }; 8. class Sapi: public Mamalia { 9. public: 10. void keterangan() { 11. cout<<"keterangan() pada Sapi... "<<endl; }
  • 3. 34 }; 12. void main() { 13. clrscr(); 14. Mamalia mamalia; 15. Sapi sapi_sumba; 16. Makhluk*binatang; 17. binatang=&mamalia; 18. binatang->keterangan(); 19. cout<<"------------------------"<<endl; 20. binatang=&sapi_sumba; 21. binatang->keterangan(); getche(); } Dan hasilnya adalah : Gambar 5.1. Hasil eksekusi dari program poli morfisme. Keterangan : 1. Script No. 1 untuk mendeklarasikan makhluk sebagai kelasnya. 2. Script pada No. 2 untuk mendeklarasikan bahwa hak aksesnya dapat diakses secara umum. 3. Script pada No. 3 berfungsi untuk mendukung adanya polymorphic function.
  • 4. 35 4. Scirpt pada No. 4 untuk mendeklarasikan bahwa kelas mamalia dapat mengakses kelas makhluk karena kelas mamalia adalah turunannya. 5. Seperti script No. 2, Script No. 5 juga berfungsi untuk mendeklarasikan bahwa hak aksesnya dapat diakses secara umum. 6. No. 6 merupakan fungsi dengan nama keterangan. 7. No. 7 sebagai perintah masukkan untuk menampilkan script dalam bentuk hasil eksekusi. 8. Script No. 8 untuk mendeklarasikan bahwa kelas sapi dapat mengakses keseluruhan dari kelas mamalia karena kelas sapi adalah turunannya. 9. Seperti script No. 2 dan 5, Script No. 9 juga berfungsi untuk mendeklarasikan bahwa hak aksesnya dapat diakses secara umum. 10. No. 10 merupakan fungsi dengan nama keterangan. 11. No. 11 sebagai perintah masukkan untuk menampilkan script dalam bentuk hasil eksekusi. 12. No. 12 sebagai fungsi utama program. 13. No. 13 untuk membersihkan layar. 14. No. 14 dan No. 15 merupakan bentuk inisialisasi dari variabel untuk masing-masing variabel. 15. Pada No. 16 dan No. 17 merupakan bentuk dari fungsi tipe bilangan yang digunakan. Dimana tanda (*)untuk tipe bilangan char, sedangkan (=) untuk bilngan int. 16. Script No. 18 adalah binatang yang merupakan hasil inisialisasi untuk kelas mamalia dikeluarkan melalui fungsi keterangan. 17. No. 19 sebagai perintah masukkan untuk menampilkan script dalam bentuk hasil eksekusi. 18. No. 20 dan No. 21 untuk mendeklarasikan binatang yang merupakan inisialsasi dari kelas sapi yang dideklarasikan dengan
  • 5. 36 variabel sapi sumba, dikeluarkan dengan fungsi keterangan yang terdapat pada kelas sapi. 5.4. KESIMPULAN Dari percobaan yang telah kita lakukan pada bab ini, kita dapat menarik kesimpulan : 1. Dalam OOP, konsep polimorfisme memungkinkan digunakannya suatu interface yang sama untuk memerintah suatu objek agar melakukan suatu aksi/tindakan yang mungkin secara prinsip sama tetapi secara proses berbeda. 2. Untuk mendeklarasikan sebuah fungsi virtual dalam kelas induk, anda cukup menambahkan kata kunci virtual. 3. Fungsi virtual murni biaa dipakai sebagai kelas abstrak. 4. Kelas abstrakadalah kelas yang dideklarasikan tidak untuk menciptakan objek. 5. Kelas abstrak mempunyai ciri paling tidak mengandung sebuah fungsi virtual murni.