SlideShare a Scribd company logo
1 of 38
BERPERILAKU TERPUJI
Perilaku terpuji adalah segala
sikap, ucapan dan perbuatan
yang baik yang sesuai ajaran
Islam.
Rasulullah shallallahu „alaihi wa sallam
bersabda : “Sesungguhnya (orang)
yang paling aku cintai diantara kalian
dan orang yang paling dekat
tempatnya dariku pada hari kiamat
adalah orang yang paling baik budi
pekertinya diantara kalian .”




Lurus hati, tidak berbohong
Sesuainya ucapan lisan dengan
kenyataan/sesuainya lahir dan batin.
Qs. Al-Ahzab/33:24
 Qs.

Al-Maidah/5:8 (jelaskan
perilaku sebagai cerminan dari
pengamalan ayat tersebut)
 Qs. At-Taubah/9:119 (jelaskan
perilaku sebagai cerminan dari
pengamalan ayat tersebut)
“Dari Abdullah radiallahu „anhu dari Nabi
Shallallahu „Alaihi wa Sallam beliau bersabda:
sesungguhnya kejujuran akan membimbing pada
kebaikan dan kebaikan itu akan membimbing ke
surge. Sesungguhnya jika seseorang yang
senantiasa berlaku jujur hingga ia dicatat sebagai
orang yang jujur. Dan sesungguhnya kedustaan
itu akan mengantarkan kepada kejahatan dan
sesungguhnya kejahatan ituakan menggiring ke
neraka.dan seseorang yang selalu berdusta
sehingga akan dicatat baginya sebagai seorang
pendusta.” (H.R. Bukhari).
Dari Abdullah bin „Amr, bahwa
Rasulullah Shallallahu „Alaihi wa
Sallam bersabda, “Ada empat hal
yang mana jika dia ada pada
dirimu maka kamu tidak akan
susah dan tidak akan ditinggalkan
dunia: menjaga amanah, bicara
jujur, berakhlak mulia dan
kesucian diri.” (H.R. Ahmad)
Meningkatkan kualitas taqwa.
 Tercipta suasana yang kondusif,
aman, sejahtera dan terhindar dari
bencana.
 Memperoleh ketentraman,
kemakmuran dan kebahagiaan dunia
dan akhirat.

 Diskusikanlah

bersama
kelompokmu ! dampak negative
apa yang akan menimpa jika ia
tidak berlaku jujur kepada dirinya
sendiri dan orang lain?
B. HORMAT DAN PATUH
KEPADA ORANG TUA
DAN GURU
“Apakah kalian ingin kuberi tahu mengenai
dosa-dosa besar yang paling berat?, Nabi
Shallallahu „Alaihi wa Sallam mengulangi
pertanyaan yang sama hingga tiga kali,
sampai orang-orang menjawab, “Ya tolong
beritahukan kepada kami Ya Rasulullah.”
Kemudian beliau mengatakan
“Mempersekutukan Allah dan tidak taat
kepada orang tuamu.”
MENGHORMATI ORANG TUA
(BIRRUL WALIDAIN)
 Qs.

Al-Isra/17:23 - 24
 Qs. An-Nisa/4:36
 Qs. Al-Baqarah/2:115
Dari Abu Abdirrahman Abdullah bin Mas‟ud,
aku bertanya kepada Nabi Shallallahu „Alaihi
wa Sallam tentang amal-amal yang paling
utama dan paling dicintai Allah. Beliau
menjawab , pertama, shalat pada awal waktu,
kedua, berbakti kepada kedua orang tua dan
ketiga, jihad di jalan Allah.” (H.R. Bukhari dan
Muslim).
Rasulullah Shallallahu „Alaihi wa
Sallam bersabda, “Dari Abdullah bin
Amr, dikatakan Rasulullah Shallallahu
„Alaihi wa Sallam bersabda, ridha
Allah tergantung kepada keridhaan
orang tuadan murka Allah tergantung
kepada kemurkaan orang tua.” (H.R.
Bukhari).
Dari Abu Hurairah radiallahu „anhu dia
berkata, Seorang laki-laki datang kepada
Rasulullah Shallallahu „Alaihi wa Sallam
sambil berkata, “Wahai Rasulullah, siapakah
orang yang paling berhak aku berbakti
kepadanya?” Beliau menjawab, “Ibumu”, Dia
bertanya lagi , “Kemudian siapa?”, Beliau
menjawab, “Ibumu.”, Dia bertanya lagi,
“Kemudian siapa lagi?.” Beliau menjawab,
“Ibumu.”, DIa bertanya lagi, “Kemudian
siapa?.”, beliau menjawab, “Kemudian
ayahmu.” (H.R. Bukhari)
Sikap dan perilaku yang
menunjukkan birrul walidain












Mengikuti segala nasihat yang baik dan berusaha
menyenangkan hatinya.
Selalu memohonkan ampun kepada Allah
Subhanahu wa Ta‟ala.
Bergaul dengan kedua orang tua dengan cara yang
baik.
Merendahkan diri dan tidak bersikap sombong
kepada keduanya.
Apabila orang tua sudah meninggal, maka seorang
anak harus memohonkan ampun kepada Allah,
membayar utang, melaksanakan wasiat dan
menyambung silaturrahim kepada teman dan
kerabat kedua orang tuanya.
Membantu orang tua dalam segala hal, baik akal
fikiran, tenaga maupun financial.
Pernahkah kalian
membaca/mendengar legenda “Malin
Kundang” dan kisah pada zaman
Rasulullah Shallallahu „Alaihi wa
Sallam ketika ada seorang anak
mengalami kesulitan sakaratul maut?
Nah, carilah kedua kisah tersebut!
Kemudian, diskusikan kisah-kisah
tersebut secara berkelompok.
Menghormati guru
Rasulullah Shallallahu „Alaihi
wa Sallam bersabda,
“Muliakanlah orang-orang
yang telah memberikan
pelajaran kepadamu.”
(H.R. Abu Hasan Mawardi).
Imam Al-Ghazali berkata, “Seorang
murid hendaklah memberikan
sepenuh perhatian kepada gurunya,
mendiamkan diri sewaktu guru
sedang menyampaikan pelajaran dan
menunjukkan minat terhadap apa
yang disampaikan guru.”
Sikap dan perilaku yang
menunjukkan hormat dan
patuh/santun pada guru
Memuliakan, tidak menghina
atau mencaci guru.
Mendatangi tempat belajar dengan
ikhlas dan penuh semangat.
Rasulullah Shallallahu „Alaihi wa
Sallam bersabda, “Barangsiapa
menempuh jalan dalam rangka
menuntut ilmu, Allah mudahkan
baginya jalan menuju surge.” (H.R.
Ahmad, Muslim, Abu Dawud, AtTirmidzi dan Ibnu Majah).










Ketika belajar hendaknya berpakaian rapi
dan sopan
Tidak mengobrol atau sibuk sendiri saat
guru sedang menjelaskan pelajaran.
Beranya kepada guru apabila ada sesuatu
yang tidak dimengerti dengan cara yang
baik.
Saat bertanya menggunakan cara dan
bahasa yang baik.
Tidak menyeletuk atau bertanya yang tidak
ada faedahnya yang sekedar mengolokolok.
Pada zaman sekarang sering kita
dapati berita perilaku tercela yang
dilakukan oleh murid kepada gurunya
dan juga sebaliknya guru kepada
muridnya. Identifikasikanlah perilakuperilaku tercela tersebut! Kira-kira apa
yang menjadi penyebab itu semua?
Diskusikanlah hal ini dengan temanteman sekelasmu!
Semangat menuntut ilmu dan
menyampaikannya kepada sesama








Wahyu pertama yang diterima Rasulullah
Shallallahu „Alaihi wa Sallam adalah perintah
menuntut ilmu. Qs. Al-Alaq/96:1-5.
Allah mengangkat derajat orang-orang yang
berilmu. Qs. Al-Mujadilah/58:11.
Perintah Allah Subhanahu wa Ta‟ala dan
Rasulullah Shallallahu „Alaihi wa Sallam untuk
menuntut ilmu.
Qs. At-Taubah/9:122




Dari Anas radiallahu „anhu,
bahwasanya Rasulullah Shallallahu
„Alaihi wa Sallam bersabda, “Menuntut
ilmu adalah kewajiban atas semua
orang Muslim.” (HR. Baihaqi).
“Tuntutlah ilmu dari masa buaian
sampai menjelang masuk liang
kubur.” (HR. Bukhari).








Ikhlas.
Memiliki banyak teman yang memberinya
motivasi untuk menuntut ilmu
Hadir disekolah tepat waktu, mematuhi tata
tertib sekolah, dan berdoa
sebelum/sesudah belajar agar ilmu menjadi
berkah.
Sabar dalam menuntut ilmu
Gemar membaca dan mencari ilmu.










Dalam menuntut ilmu harus memenuhi 6
perkara,
Kecerdasan.
Perhatian dan semangat
Cita-cita yang tinggi
Bekal
Hadir
Waktu yang cukup.
Carilah ayat-ayat Al-Qur‟an
tentang pentingnya menuntut
ilmu!

Lakukan wawancara sederhana kepada
teman-teman sekolahmu yang memiliki
prestasi di kelasnya masing-masing. Ajukan
pertanyaan-pertanyaan di bawah ini:







Bagaimana caranya agar bisa berprestasi di
kelas?
Dalam sebulan, berapa buku yang dibaca?
Siapa yang paling memotivasi untuk giat
belajar/menuntut ilmu?
Hasil wawancara diserahkan kepada guru
agama. Kerjakan secara berkelompok.




Saat ini banyak orang yang melakukan tindakan
tidak bermoral dan melanggar kaidah agama.
Kenapa hal ini bias terjadi? Diskusikanlah dengan
teman kelompokmu kenapa hal itu bisa terjadi
dan bagaimana solusinya?
Pengaruh budaya modern dapat melunturkan
kebiasaan akhlak baik anak kepada orang tuanya.
Carilah contoh-contoh pengaruh budaya modern
yang berdampak negative! Carilah solusinya.
Subehanakallohumma
wa bihamdika
Asyhadu allaa ilaaha illa anta
astagfiruka wa atuubu ilaika
ALHAMDULILLAH ROBBIL „ALAMIIN

More Related Content

What's hot

PowerPoint dakwah "Jangan Durhakai Orangtuamu"
PowerPoint dakwah "Jangan Durhakai Orangtuamu"PowerPoint dakwah "Jangan Durhakai Orangtuamu"
PowerPoint dakwah "Jangan Durhakai Orangtuamu"Riztanty Ayudia Y
 
BIRRUL WALIDAIN DAN ‘UQUQUL WALIDAIN
BIRRUL WALIDAIN DAN ‘UQUQUL WALIDAINBIRRUL WALIDAIN DAN ‘UQUQUL WALIDAIN
BIRRUL WALIDAIN DAN ‘UQUQUL WALIDAINRia Widia
 
Pai kelompok 2
Pai kelompok 2Pai kelompok 2
Pai kelompok 2Normaya_
 
Menghormati dan menyayangi orang tua dan guru
Menghormati dan menyayangi orang tua dan guruMenghormati dan menyayangi orang tua dan guru
Menghormati dan menyayangi orang tua dan guruMustofa Hidayat
 
Perilaku tercela (syiril, dll)
Perilaku tercela (syiril, dll)Perilaku tercela (syiril, dll)
Perilaku tercela (syiril, dll)Nisaa Syuraih
 
Perilaku tercela (syiril, dll)
Perilaku tercela (syiril, dll)Perilaku tercela (syiril, dll)
Perilaku tercela (syiril, dll)anindianr
 
pai taat dan patuh kepada kedua orang tua.PAI KELAS X(BIRUL WALIDAYIN)
pai taat dan patuh kepada kedua orang tua.PAI KELAS X(BIRUL WALIDAYIN)pai taat dan patuh kepada kedua orang tua.PAI KELAS X(BIRUL WALIDAYIN)
pai taat dan patuh kepada kedua orang tua.PAI KELAS X(BIRUL WALIDAYIN)devi anggraeni
 
Agama islam tentang : Hormat dan patuh kepada orang tua dan guru
Agama islam tentang : Hormat dan patuh kepada orang tua dan guruAgama islam tentang : Hormat dan patuh kepada orang tua dan guru
Agama islam tentang : Hormat dan patuh kepada orang tua dan guruYogi andreansyah
 
Pendidikan Agama Islam "Ahlak Terhadap Orang Tua dan Guru"
Pendidikan Agama Islam "Ahlak Terhadap Orang Tua dan Guru"Pendidikan Agama Islam "Ahlak Terhadap Orang Tua dan Guru"
Pendidikan Agama Islam "Ahlak Terhadap Orang Tua dan Guru"Syifa Sahaliya
 
Ceramah agama tentang jasa seorang ibu
Ceramah agama tentang jasa seorang ibuCeramah agama tentang jasa seorang ibu
Ceramah agama tentang jasa seorang ibuSonin Saputra
 
Birrul Walidain
Birrul WalidainBirrul Walidain
Birrul WalidainRia Widia
 
32 cara berbakti kepada orangtua
32 cara berbakti kepada orangtua32 cara berbakti kepada orangtua
32 cara berbakti kepada orangtuaArul Jhaya
 
Adab terhadap Guru dan Orang Tua
Adab terhadap Guru dan Orang TuaAdab terhadap Guru dan Orang Tua
Adab terhadap Guru dan Orang TuaAnna Fawzie
 
Bab 9 menuai keberkahan dengan rasa hormat dan taat kepada orang tua dan guru
Bab 9 menuai keberkahan dengan rasa hormat dan taat kepada orang tua dan guruBab 9 menuai keberkahan dengan rasa hormat dan taat kepada orang tua dan guru
Bab 9 menuai keberkahan dengan rasa hormat dan taat kepada orang tua dan guruWied Jo
 

What's hot (20)

PowerPoint dakwah "Jangan Durhakai Orangtuamu"
PowerPoint dakwah "Jangan Durhakai Orangtuamu"PowerPoint dakwah "Jangan Durhakai Orangtuamu"
PowerPoint dakwah "Jangan Durhakai Orangtuamu"
 
BIRRUL WALIDAIN DAN ‘UQUQUL WALIDAIN
BIRRUL WALIDAIN DAN ‘UQUQUL WALIDAINBIRRUL WALIDAIN DAN ‘UQUQUL WALIDAIN
BIRRUL WALIDAIN DAN ‘UQUQUL WALIDAIN
 
Pai kelompok 2
Pai kelompok 2Pai kelompok 2
Pai kelompok 2
 
Menghormati dan menyayangi orang tua dan guru
Menghormati dan menyayangi orang tua dan guruMenghormati dan menyayangi orang tua dan guru
Menghormati dan menyayangi orang tua dan guru
 
Birrul walidain
Birrul walidainBirrul walidain
Birrul walidain
 
Perilaku tercela (syiril, dll)
Perilaku tercela (syiril, dll)Perilaku tercela (syiril, dll)
Perilaku tercela (syiril, dll)
 
Perilaku tercela (syiril, dll)
Perilaku tercela (syiril, dll)Perilaku tercela (syiril, dll)
Perilaku tercela (syiril, dll)
 
pai taat dan patuh kepada kedua orang tua.PAI KELAS X(BIRUL WALIDAYIN)
pai taat dan patuh kepada kedua orang tua.PAI KELAS X(BIRUL WALIDAYIN)pai taat dan patuh kepada kedua orang tua.PAI KELAS X(BIRUL WALIDAYIN)
pai taat dan patuh kepada kedua orang tua.PAI KELAS X(BIRUL WALIDAYIN)
 
Agama islam tentang : Hormat dan patuh kepada orang tua dan guru
Agama islam tentang : Hormat dan patuh kepada orang tua dan guruAgama islam tentang : Hormat dan patuh kepada orang tua dan guru
Agama islam tentang : Hormat dan patuh kepada orang tua dan guru
 
Pendidikan Agama Islam "Ahlak Terhadap Orang Tua dan Guru"
Pendidikan Agama Islam "Ahlak Terhadap Orang Tua dan Guru"Pendidikan Agama Islam "Ahlak Terhadap Orang Tua dan Guru"
Pendidikan Agama Islam "Ahlak Terhadap Orang Tua dan Guru"
 
Ceramah agama tentang jasa seorang ibu
Ceramah agama tentang jasa seorang ibuCeramah agama tentang jasa seorang ibu
Ceramah agama tentang jasa seorang ibu
 
Birrul Walidain
Birrul WalidainBirrul Walidain
Birrul Walidain
 
32 cara berbakti kepada orangtua
32 cara berbakti kepada orangtua32 cara berbakti kepada orangtua
32 cara berbakti kepada orangtua
 
Kelompok 3 pai bab 8
Kelompok 3 pai bab 8Kelompok 3 pai bab 8
Kelompok 3 pai bab 8
 
Adab terhadap Guru dan Orang Tua
Adab terhadap Guru dan Orang TuaAdab terhadap Guru dan Orang Tua
Adab terhadap Guru dan Orang Tua
 
Berbakti kepada kedua orang tua
Berbakti kepada kedua orang tuaBerbakti kepada kedua orang tua
Berbakti kepada kedua orang tua
 
Bab 9 menuai keberkahan dengan rasa hormat dan taat kepada orang tua dan guru
Bab 9 menuai keberkahan dengan rasa hormat dan taat kepada orang tua dan guruBab 9 menuai keberkahan dengan rasa hormat dan taat kepada orang tua dan guru
Bab 9 menuai keberkahan dengan rasa hormat dan taat kepada orang tua dan guru
 
Birrul walidain
Birrul walidainBirrul walidain
Birrul walidain
 
Bab 5 pergaulan bebas dan zina
Bab 5 pergaulan bebas dan zinaBab 5 pergaulan bebas dan zina
Bab 5 pergaulan bebas dan zina
 
Khutbah jum
Khutbah jumKhutbah jum
Khutbah jum
 

Similar to BerperilakuTerpuji40

Hadits hadits pilihan
Hadits hadits pilihanHadits hadits pilihan
Hadits hadits pilihanWarnet Raha
 
Pengertian Dakwah
Pengertian Dakwah Pengertian Dakwah
Pengertian Dakwah LBB. Mr. Q
 
powerpointhadisttarbawibhsaind-130115205443-phpapp02-1.pdf
powerpointhadisttarbawibhsaind-130115205443-phpapp02-1.pdfpowerpointhadisttarbawibhsaind-130115205443-phpapp02-1.pdf
powerpointhadisttarbawibhsaind-130115205443-phpapp02-1.pdfDienEmirats1
 
HATI MEMBANTU MU MENIMBANG ANTARA KEBAIKAN DAN KEBURUKAN | HADITS ARBAIN KE 27
HATI MEMBANTU MU MENIMBANG ANTARA KEBAIKAN DAN KEBURUKAN | HADITS ARBAIN KE 27HATI MEMBANTU MU MENIMBANG ANTARA KEBAIKAN DAN KEBURUKAN | HADITS ARBAIN KE 27
HATI MEMBANTU MU MENIMBANG ANTARA KEBAIKAN DAN KEBURUKAN | HADITS ARBAIN KE 27Ustadz Ahmad Ridwan
 
Peran adab dalam pendidikan
Peran adab dalam pendidikanPeran adab dalam pendidikan
Peran adab dalam pendidikanBina Dwipa
 
Hormat dan patuh kepada orangtua dan guru.pptx
Hormat dan patuh kepada orangtua dan guru.pptxHormat dan patuh kepada orangtua dan guru.pptx
Hormat dan patuh kepada orangtua dan guru.pptxEritracker
 
KEUTAMAAN ILMUKeutaan ilmu materi mos
KEUTAMAAN ILMUKeutaan ilmu materi mosKEUTAMAAN ILMUKeutaan ilmu materi mos
KEUTAMAAN ILMUKeutaan ilmu materi mosMoh Sholeh
 
Membongkar kedok sufi
Membongkar kedok sufiMembongkar kedok sufi
Membongkar kedok sufiHelmon Chan
 
TAZKIRAH MEMULIAKAN TETAMU
TAZKIRAH MEMULIAKAN TETAMUTAZKIRAH MEMULIAKAN TETAMU
TAZKIRAH MEMULIAKAN TETAMUibmn
 
Tabligh, dakwah, dan khutbah
Tabligh, dakwah, dan khutbahTabligh, dakwah, dan khutbah
Tabligh, dakwah, dan khutbahMuhammad Ananta
 
Adab Terhadap Orang Tua & Guru
Adab Terhadap Orang Tua & GuruAdab Terhadap Orang Tua & Guru
Adab Terhadap Orang Tua & GuruMaulanaFirdaus19
 
Materi hadits menuntut ilmu
Materi hadits menuntut ilmuMateri hadits menuntut ilmu
Materi hadits menuntut ilmuilmupendidikan
 

Similar to BerperilakuTerpuji40 (20)

Hadits hadits pilihan
Hadits hadits pilihanHadits hadits pilihan
Hadits hadits pilihan
 
Hadits hadits pilihan
Hadits hadits pilihanHadits hadits pilihan
Hadits hadits pilihan
 
Hadits hadits pilihan
Hadits hadits pilihanHadits hadits pilihan
Hadits hadits pilihan
 
Pengertian Dakwah
Pengertian Dakwah Pengertian Dakwah
Pengertian Dakwah
 
powerpointhadisttarbawibhsaind-130115205443-phpapp02-1.pdf
powerpointhadisttarbawibhsaind-130115205443-phpapp02-1.pdfpowerpointhadisttarbawibhsaind-130115205443-phpapp02-1.pdf
powerpointhadisttarbawibhsaind-130115205443-phpapp02-1.pdf
 
HATI MEMBANTU MU MENIMBANG ANTARA KEBAIKAN DAN KEBURUKAN | HADITS ARBAIN KE 27
HATI MEMBANTU MU MENIMBANG ANTARA KEBAIKAN DAN KEBURUKAN | HADITS ARBAIN KE 27HATI MEMBANTU MU MENIMBANG ANTARA KEBAIKAN DAN KEBURUKAN | HADITS ARBAIN KE 27
HATI MEMBANTU MU MENIMBANG ANTARA KEBAIKAN DAN KEBURUKAN | HADITS ARBAIN KE 27
 
Peran adab dalam pendidikan
Peran adab dalam pendidikanPeran adab dalam pendidikan
Peran adab dalam pendidikan
 
Hormat dan patuh kepada orangtua dan guru.pptx
Hormat dan patuh kepada orangtua dan guru.pptxHormat dan patuh kepada orangtua dan guru.pptx
Hormat dan patuh kepada orangtua dan guru.pptx
 
KEUTAMAAN ILMUKeutaan ilmu materi mos
KEUTAMAAN ILMUKeutaan ilmu materi mosKEUTAMAAN ILMUKeutaan ilmu materi mos
KEUTAMAAN ILMUKeutaan ilmu materi mos
 
Keutaan ilmu materi mos
Keutaan ilmu materi mosKeutaan ilmu materi mos
Keutaan ilmu materi mos
 
Membongkar kedok sufi
Membongkar kedok sufiMembongkar kedok sufi
Membongkar kedok sufi
 
TAZKIRAH MEMULIAKAN TETAMU
TAZKIRAH MEMULIAKAN TETAMUTAZKIRAH MEMULIAKAN TETAMU
TAZKIRAH MEMULIAKAN TETAMU
 
UAS AL HADIS DESTI RAMADANI SIREGAR. SM I KPI-B. FDK UINSU 2020
UAS AL HADIS DESTI RAMADANI SIREGAR. SM I KPI-B. FDK UINSU 2020UAS AL HADIS DESTI RAMADANI SIREGAR. SM I KPI-B. FDK UINSU 2020
UAS AL HADIS DESTI RAMADANI SIREGAR. SM I KPI-B. FDK UINSU 2020
 
Tugas ridwansyah
Tugas ridwansyahTugas ridwansyah
Tugas ridwansyah
 
Tabligh, dakwah, dan khutbah
Tabligh, dakwah, dan khutbahTabligh, dakwah, dan khutbah
Tabligh, dakwah, dan khutbah
 
Istiqamah
IstiqamahIstiqamah
Istiqamah
 
Adab Terhadap Orang Tua & Guru
Adab Terhadap Orang Tua & GuruAdab Terhadap Orang Tua & Guru
Adab Terhadap Orang Tua & Guru
 
Hadits keimanan
Hadits keimananHadits keimanan
Hadits keimanan
 
Materi hadits menuntut ilmu
Materi hadits menuntut ilmuMateri hadits menuntut ilmu
Materi hadits menuntut ilmu
 
168815644 prilaku-jujur
168815644 prilaku-jujur168815644 prilaku-jujur
168815644 prilaku-jujur
 

More from Juaria Muin

Dzikir pagi dan petang
Dzikir pagi dan petangDzikir pagi dan petang
Dzikir pagi dan petangJuaria Muin
 
Qs. Al-Anfal/8:72 Tentang Mujahadah An-Nafs
Qs. Al-Anfal/8:72 Tentang Mujahadah An-NafsQs. Al-Anfal/8:72 Tentang Mujahadah An-Nafs
Qs. Al-Anfal/8:72 Tentang Mujahadah An-NafsJuaria Muin
 
Ayat-Ayat Al-Qur'an Tentang Larangan Khamr/Narkoba, Judi dan Zina.
Ayat-Ayat Al-Qur'an Tentang Larangan Khamr/Narkoba, Judi dan Zina.Ayat-Ayat Al-Qur'an Tentang Larangan Khamr/Narkoba, Judi dan Zina.
Ayat-Ayat Al-Qur'an Tentang Larangan Khamr/Narkoba, Judi dan Zina.Juaria Muin
 
Sifat shalat nabi sallallahu ‘alaihi wa sallam
Sifat shalat nabi sallallahu ‘alaihi wa sallamSifat shalat nabi sallallahu ‘alaihi wa sallam
Sifat shalat nabi sallallahu ‘alaihi wa sallamJuaria Muin
 
Adab berpakaian, pakaian dan aurat bagi
Adab berpakaian, pakaian dan aurat bagiAdab berpakaian, pakaian dan aurat bagi
Adab berpakaian, pakaian dan aurat bagiJuaria Muin
 
Tata Cara Mengurus Jenazah
Tata Cara Mengurus JenazahTata Cara Mengurus Jenazah
Tata Cara Mengurus JenazahJuaria Muin
 
Ayat-Ayat Al-Quran Tentang Kontrol Diri, Prasangka Baik dan Persaudaraan.
Ayat-Ayat Al-Quran Tentang Kontrol Diri, Prasangka Baik dan Persaudaraan.Ayat-Ayat Al-Quran Tentang Kontrol Diri, Prasangka Baik dan Persaudaraan.
Ayat-Ayat Al-Quran Tentang Kontrol Diri, Prasangka Baik dan Persaudaraan.Juaria Muin
 
Nasehat Hasan Al Bashri
Nasehat Hasan Al BashriNasehat Hasan Al Bashri
Nasehat Hasan Al BashriJuaria Muin
 
Sumber hukum islam
Sumber hukum islamSumber hukum islam
Sumber hukum islamJuaria Muin
 
Menulis di atas_pasir
Menulis di atas_pasirMenulis di atas_pasir
Menulis di atas_pasirJuaria Muin
 

More from Juaria Muin (11)

Dzikir pagi dan petang
Dzikir pagi dan petangDzikir pagi dan petang
Dzikir pagi dan petang
 
Qs. Al-Anfal/8:72 Tentang Mujahadah An-Nafs
Qs. Al-Anfal/8:72 Tentang Mujahadah An-NafsQs. Al-Anfal/8:72 Tentang Mujahadah An-Nafs
Qs. Al-Anfal/8:72 Tentang Mujahadah An-Nafs
 
Ayat-Ayat Al-Qur'an Tentang Larangan Khamr/Narkoba, Judi dan Zina.
Ayat-Ayat Al-Qur'an Tentang Larangan Khamr/Narkoba, Judi dan Zina.Ayat-Ayat Al-Qur'an Tentang Larangan Khamr/Narkoba, Judi dan Zina.
Ayat-Ayat Al-Qur'an Tentang Larangan Khamr/Narkoba, Judi dan Zina.
 
Asmaul husna
Asmaul husnaAsmaul husna
Asmaul husna
 
Sifat shalat nabi sallallahu ‘alaihi wa sallam
Sifat shalat nabi sallallahu ‘alaihi wa sallamSifat shalat nabi sallallahu ‘alaihi wa sallam
Sifat shalat nabi sallallahu ‘alaihi wa sallam
 
Adab berpakaian, pakaian dan aurat bagi
Adab berpakaian, pakaian dan aurat bagiAdab berpakaian, pakaian dan aurat bagi
Adab berpakaian, pakaian dan aurat bagi
 
Tata Cara Mengurus Jenazah
Tata Cara Mengurus JenazahTata Cara Mengurus Jenazah
Tata Cara Mengurus Jenazah
 
Ayat-Ayat Al-Quran Tentang Kontrol Diri, Prasangka Baik dan Persaudaraan.
Ayat-Ayat Al-Quran Tentang Kontrol Diri, Prasangka Baik dan Persaudaraan.Ayat-Ayat Al-Quran Tentang Kontrol Diri, Prasangka Baik dan Persaudaraan.
Ayat-Ayat Al-Quran Tentang Kontrol Diri, Prasangka Baik dan Persaudaraan.
 
Nasehat Hasan Al Bashri
Nasehat Hasan Al BashriNasehat Hasan Al Bashri
Nasehat Hasan Al Bashri
 
Sumber hukum islam
Sumber hukum islamSumber hukum islam
Sumber hukum islam
 
Menulis di atas_pasir
Menulis di atas_pasirMenulis di atas_pasir
Menulis di atas_pasir
 

BerperilakuTerpuji40

  • 2. Perilaku terpuji adalah segala sikap, ucapan dan perbuatan yang baik yang sesuai ajaran Islam.
  • 3. Rasulullah shallallahu „alaihi wa sallam bersabda : “Sesungguhnya (orang) yang paling aku cintai diantara kalian dan orang yang paling dekat tempatnya dariku pada hari kiamat adalah orang yang paling baik budi pekertinya diantara kalian .”
  • 4.
  • 5.   Lurus hati, tidak berbohong Sesuainya ucapan lisan dengan kenyataan/sesuainya lahir dan batin. Qs. Al-Ahzab/33:24
  • 6.  Qs. Al-Maidah/5:8 (jelaskan perilaku sebagai cerminan dari pengamalan ayat tersebut)  Qs. At-Taubah/9:119 (jelaskan perilaku sebagai cerminan dari pengamalan ayat tersebut)
  • 7. “Dari Abdullah radiallahu „anhu dari Nabi Shallallahu „Alaihi wa Sallam beliau bersabda: sesungguhnya kejujuran akan membimbing pada kebaikan dan kebaikan itu akan membimbing ke surge. Sesungguhnya jika seseorang yang senantiasa berlaku jujur hingga ia dicatat sebagai orang yang jujur. Dan sesungguhnya kedustaan itu akan mengantarkan kepada kejahatan dan sesungguhnya kejahatan ituakan menggiring ke neraka.dan seseorang yang selalu berdusta sehingga akan dicatat baginya sebagai seorang pendusta.” (H.R. Bukhari).
  • 8. Dari Abdullah bin „Amr, bahwa Rasulullah Shallallahu „Alaihi wa Sallam bersabda, “Ada empat hal yang mana jika dia ada pada dirimu maka kamu tidak akan susah dan tidak akan ditinggalkan dunia: menjaga amanah, bicara jujur, berakhlak mulia dan kesucian diri.” (H.R. Ahmad)
  • 9. Meningkatkan kualitas taqwa.  Tercipta suasana yang kondusif, aman, sejahtera dan terhindar dari bencana.  Memperoleh ketentraman, kemakmuran dan kebahagiaan dunia dan akhirat. 
  • 10.  Diskusikanlah bersama kelompokmu ! dampak negative apa yang akan menimpa jika ia tidak berlaku jujur kepada dirinya sendiri dan orang lain?
  • 11. B. HORMAT DAN PATUH KEPADA ORANG TUA DAN GURU
  • 12. “Apakah kalian ingin kuberi tahu mengenai dosa-dosa besar yang paling berat?, Nabi Shallallahu „Alaihi wa Sallam mengulangi pertanyaan yang sama hingga tiga kali, sampai orang-orang menjawab, “Ya tolong beritahukan kepada kami Ya Rasulullah.” Kemudian beliau mengatakan “Mempersekutukan Allah dan tidak taat kepada orang tuamu.”
  • 14.  Qs. Al-Isra/17:23 - 24  Qs. An-Nisa/4:36  Qs. Al-Baqarah/2:115
  • 15. Dari Abu Abdirrahman Abdullah bin Mas‟ud, aku bertanya kepada Nabi Shallallahu „Alaihi wa Sallam tentang amal-amal yang paling utama dan paling dicintai Allah. Beliau menjawab , pertama, shalat pada awal waktu, kedua, berbakti kepada kedua orang tua dan ketiga, jihad di jalan Allah.” (H.R. Bukhari dan Muslim).
  • 16. Rasulullah Shallallahu „Alaihi wa Sallam bersabda, “Dari Abdullah bin Amr, dikatakan Rasulullah Shallallahu „Alaihi wa Sallam bersabda, ridha Allah tergantung kepada keridhaan orang tuadan murka Allah tergantung kepada kemurkaan orang tua.” (H.R. Bukhari).
  • 17. Dari Abu Hurairah radiallahu „anhu dia berkata, Seorang laki-laki datang kepada Rasulullah Shallallahu „Alaihi wa Sallam sambil berkata, “Wahai Rasulullah, siapakah orang yang paling berhak aku berbakti kepadanya?” Beliau menjawab, “Ibumu”, Dia bertanya lagi , “Kemudian siapa?”, Beliau menjawab, “Ibumu.”, Dia bertanya lagi, “Kemudian siapa lagi?.” Beliau menjawab, “Ibumu.”, DIa bertanya lagi, “Kemudian siapa?.”, beliau menjawab, “Kemudian ayahmu.” (H.R. Bukhari)
  • 18. Sikap dan perilaku yang menunjukkan birrul walidain
  • 19.       Mengikuti segala nasihat yang baik dan berusaha menyenangkan hatinya. Selalu memohonkan ampun kepada Allah Subhanahu wa Ta‟ala. Bergaul dengan kedua orang tua dengan cara yang baik. Merendahkan diri dan tidak bersikap sombong kepada keduanya. Apabila orang tua sudah meninggal, maka seorang anak harus memohonkan ampun kepada Allah, membayar utang, melaksanakan wasiat dan menyambung silaturrahim kepada teman dan kerabat kedua orang tuanya. Membantu orang tua dalam segala hal, baik akal fikiran, tenaga maupun financial.
  • 20. Pernahkah kalian membaca/mendengar legenda “Malin Kundang” dan kisah pada zaman Rasulullah Shallallahu „Alaihi wa Sallam ketika ada seorang anak mengalami kesulitan sakaratul maut? Nah, carilah kedua kisah tersebut! Kemudian, diskusikan kisah-kisah tersebut secara berkelompok.
  • 22. Rasulullah Shallallahu „Alaihi wa Sallam bersabda, “Muliakanlah orang-orang yang telah memberikan pelajaran kepadamu.” (H.R. Abu Hasan Mawardi).
  • 23. Imam Al-Ghazali berkata, “Seorang murid hendaklah memberikan sepenuh perhatian kepada gurunya, mendiamkan diri sewaktu guru sedang menyampaikan pelajaran dan menunjukkan minat terhadap apa yang disampaikan guru.”
  • 24. Sikap dan perilaku yang menunjukkan hormat dan patuh/santun pada guru
  • 26. Mendatangi tempat belajar dengan ikhlas dan penuh semangat. Rasulullah Shallallahu „Alaihi wa Sallam bersabda, “Barangsiapa menempuh jalan dalam rangka menuntut ilmu, Allah mudahkan baginya jalan menuju surge.” (H.R. Ahmad, Muslim, Abu Dawud, AtTirmidzi dan Ibnu Majah).
  • 27.      Ketika belajar hendaknya berpakaian rapi dan sopan Tidak mengobrol atau sibuk sendiri saat guru sedang menjelaskan pelajaran. Beranya kepada guru apabila ada sesuatu yang tidak dimengerti dengan cara yang baik. Saat bertanya menggunakan cara dan bahasa yang baik. Tidak menyeletuk atau bertanya yang tidak ada faedahnya yang sekedar mengolokolok.
  • 28. Pada zaman sekarang sering kita dapati berita perilaku tercela yang dilakukan oleh murid kepada gurunya dan juga sebaliknya guru kepada muridnya. Identifikasikanlah perilakuperilaku tercela tersebut! Kira-kira apa yang menjadi penyebab itu semua? Diskusikanlah hal ini dengan temanteman sekelasmu!
  • 29. Semangat menuntut ilmu dan menyampaikannya kepada sesama
  • 30.     Wahyu pertama yang diterima Rasulullah Shallallahu „Alaihi wa Sallam adalah perintah menuntut ilmu. Qs. Al-Alaq/96:1-5. Allah mengangkat derajat orang-orang yang berilmu. Qs. Al-Mujadilah/58:11. Perintah Allah Subhanahu wa Ta‟ala dan Rasulullah Shallallahu „Alaihi wa Sallam untuk menuntut ilmu. Qs. At-Taubah/9:122
  • 31.   Dari Anas radiallahu „anhu, bahwasanya Rasulullah Shallallahu „Alaihi wa Sallam bersabda, “Menuntut ilmu adalah kewajiban atas semua orang Muslim.” (HR. Baihaqi). “Tuntutlah ilmu dari masa buaian sampai menjelang masuk liang kubur.” (HR. Bukhari).
  • 32.      Ikhlas. Memiliki banyak teman yang memberinya motivasi untuk menuntut ilmu Hadir disekolah tepat waktu, mematuhi tata tertib sekolah, dan berdoa sebelum/sesudah belajar agar ilmu menjadi berkah. Sabar dalam menuntut ilmu Gemar membaca dan mencari ilmu.
  • 33.        Dalam menuntut ilmu harus memenuhi 6 perkara, Kecerdasan. Perhatian dan semangat Cita-cita yang tinggi Bekal Hadir Waktu yang cukup.
  • 34. Carilah ayat-ayat Al-Qur‟an tentang pentingnya menuntut ilmu! 
  • 35. Lakukan wawancara sederhana kepada teman-teman sekolahmu yang memiliki prestasi di kelasnya masing-masing. Ajukan pertanyaan-pertanyaan di bawah ini:     Bagaimana caranya agar bisa berprestasi di kelas? Dalam sebulan, berapa buku yang dibaca? Siapa yang paling memotivasi untuk giat belajar/menuntut ilmu? Hasil wawancara diserahkan kepada guru agama. Kerjakan secara berkelompok.
  • 36.   Saat ini banyak orang yang melakukan tindakan tidak bermoral dan melanggar kaidah agama. Kenapa hal ini bias terjadi? Diskusikanlah dengan teman kelompokmu kenapa hal itu bisa terjadi dan bagaimana solusinya? Pengaruh budaya modern dapat melunturkan kebiasaan akhlak baik anak kepada orang tuanya. Carilah contoh-contoh pengaruh budaya modern yang berdampak negative! Carilah solusinya.
  • 37. Subehanakallohumma wa bihamdika Asyhadu allaa ilaaha illa anta astagfiruka wa atuubu ilaika