SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
Download to read offline
Iblis menjawab: “Karena Engkau telah menghukum saya tersesat,
saya benar-benar akan (menghalang-halangi) mereka dari jalan
Engkau yang lurus” (QS. Al A’raf: 16)
Pertempuran melawan setan
Sepanjang hidup, godaan bagi manusia itu selalu ada.
Terlebih, setan sudah berjanji akan terus menggoda
manusia hingga hari kiamat nanti. Menjerumuskan
manusia ke jurang dosa, menyesatkan dan menghasut
manusia agar berpaling dari Allah SWT
“Iblis menjawab: “Demi kekuasaan Engkau aku akan
menyesatkan mereka semuanya. kecuali hamba-
hamba-Mu yang mukhlis di antara mereka” (QS. Shad:
82-83).
Peperangan antara
seorang mukmin
dengan setan adalah
peperangan sengit
yang terus
berlanjut. Tidak
akan selesai hingga
ruh keluar dari jasad
Mukmin
Bahkan semakin bertambah ketaatan,
katakutan dan ketaqwaan seorang hamba
kepada Allah, kesungguhannya untuk taat
dan mencari keridhaan Allah, maka
semakin bertambah sengit pula
permusuhannya dengan setan.
Ketika seorang mukmin sabar dalam
memerangi setan, melawan tipu daya dan
was-wasnya, maka Allah akan menurunkan
bantuannya kepada hamba-Nya yang jujur,
yang bisa bersabar dan berjiha melawan
musuh bebuyutannya ini.
Dengan demikian, kemenangan dalam
peperangan ini adalah milik orang yang
bertaqwa kepada Allah, yang berjihad
melawan setan dan hawa nafsunya serta
menundukkan jiwanya demi keridhaan
Allah.
Setan dengan seluruh pasukannya tidak
akan pernah berhenti dan tidak mengenal
istilah capai dalam menyesatkan manusia.
Dari segala arah mereka la'natullah
'alaihim menggoda dan menjerumuskan
kita; tidak berhasil dari arah depan, dicoba
dari belakang. Mentok dari samping
kanan, mereka lirik samping kiri
Sungguh kita tidak akan pernah menang perang
melawan makhluk terkutuk ini kecuali atas
pertolongan-Nya. Dengan memperkuat tauhid,
ikhlas, dan istiqamah ibadah serta
memperbanyak isti’adzah atau doa, niscaya kita
akan senantiasa mendapat perlindungan Allah
dan mampu menaklukkannya. (QS al-Mu’minun
97-98)
Senjata apa yang diperlukan melawan
syetan oleh orang Mukmin
Pertama, ikhlas dalam menghamba
kepada Sang Khaliq (QS al-Hijr [15]:40)
Kedua, meniti jalan takwa dengan
keseriusan taat yang sempurna. Lihat QS
al-Hijr [15]: 42 dan al-Baqarah [2]
Ketiga, iltizam biljamaah (melazimkan
diri dengan berjamaah), baik dalam
praktik ibadah, muamalah, maupun
secara manhaj hidup (pola dan tata cara
hidup)
Keempat, melazimkan shalat berjamaah
di masjid (QS al-Hadid [58]:19)
Kelima, sering-seringlah memohon
pertolongan Allah dari tipu daya setan
dan kehadirannya dalam semua majelis
kehidupan
“Iblis menjawab: “Demi kekuasaan
Engkau aku akan menyesatkan mereka
semuanya. kecuali hamba-hamba-Mu
yang mukhlis di antara mereka” (QS.
Shad: 82-83)
“Dan orang-orang yang berjihad
untuk (mencari keridhaan) Kami,
benar-benar akan Kami tunjukkan
kepada mereka jalan-jalan Kami. Dan
sesungguhnya Allah benar-benar
beserta orang-orang yang berbuat
baik” (QS. Al Ankabut: 69)
•medan yang penting dalam pertempuran melawan
setan adalah medan belajar ilmu syar’i. Setan
berusaha dengan semua kekuatannya untuk
memalingkan seseorang dari belajar ilmu syar’i
yang bermanfaat, agar orang tersebut tetap dalam
kebodohan dan terjerat hawa nafsunya. Karena
ilmu syar’i yang bermanfaat bagaikan cahaya dan
obat. Iblis berusaha memadamkan cahaya itu agar
manusia tetap dalam kegelapan, bisa dipermainkan
sekehendaknya setan, serta dijerumuskan ke
dalam kejelekan dan kehancuran
•Apabila hal ini telah kalian sadari, wahai
saudaraku tercinta dan saudariku yang
mulia, maka ketahuilah bahwa iblis
memiliki tipu daya dan lorong-lorong
masuk untuk menyerang hati, dan
menjadikannya malas belajar ilmu syar’i.
Iblis akan melemahkan semangat kita,
memalingkan kita dari belajar sehingga
menyibukkan diri kita dengan kegiatan
yang sepele dari tujuan yang mulia
1. Taswif (berangan-angan akan
melakukan pekerjaan dan
menundanya)
•Setiap kali seseorang ingin belajar ilmu
syar’i, membaca dan memahami agamanya,
maka setan datang memberikan was-was.
Setan berkata: “Tunda dulu sampai besok!
Sekarang ini kurang cocok untuk belajar“.
Setan terus-menerus memperdayakannya
dengan angan-angan yang dusta, dan janji-
janji madu dari hati ke hati. Hati berlalu
dengan sia-sia. Masa muda yang penuh
semangat berlalu begitu saja, hingga tiba
masa tua renta. Bagaimana bisa belajar ilmu
setelah menjadi tua?
Dodaan Syetan
•2. Memberikan anggapan bahwa masih
banyak kesempatan di waktu yang akan
datang
•Setan memberikan angan-angan bahwa kita akan
bisa fokus belajar di waktu yang akan datang,
setelah nikah, setelah selesai kuliah, setelah dapat
kerja, dan lainnya. Adapun sekarang tidak perlu
terlalu memperhatikan belajar agama, karena
keadaan tidak mengizinkan. Dia akan
mendapatkan ilmu yang dia tinggalkan, pada
waktu yang akan datang. Demikianla seterusnya,
detik-demi-detik dihabiskan dalam kelalaian dan
permainan. Teman kita ini menunggu masa
depannya, tanpa memikirkan keadaan yang
sebenarnya. Apabila ia sudah menikah, atau
selesai kuliah atau kerja, tentunya akan bertambah
kesibukan dan aktifitasnya. Sehingga ia tidak akan
memiliki waktu yang cukup untuk membaca dan
belajar. Saat itu dia akan merasa rugi dengan masa
mudanya yang sia-sia tanpa menghasilkan ilmu.
Tetapi sesal kemudian tidak akan pernah
3. Zuhud (merasa cukup) dari belajar
agama
•Setan senantiasa membuat orang merasa zuhud (cukup)
untuk belajar ilmu syar’i. Ia beranggapan bahwa ilmu
syar’i tidak akan bisa mengubah keadaan sekarang yang
pahit dan menyakitkan ini. Maka tidak ada gunanya
belajar ilmu syar’i. Karena ilmu syar’i hanya
dimaksudkan untuk memperbaiki keadaan orang dan
realitas kehidupannya. Obat dari bisikan setan yang jahat
ini adalah dengan menelaah kisah-kisah para pejuan dan
pembaharu terdahulu. Anda akan dapatkan bahwa
mereka tidak akan mampu mengadakan peruubahan dan
perbaikan terhadap penyimpangan mereka dari petunjuk
Allah kecuali dengan ilmu syar’i.
•Misalnya, sejarah Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah dan
Syaikhul Islam Muhammad bin Abdil Wahhab. Anda akan
dapati bahwa senjata yang mereka pergunakan dalam
melakukan perbaikan adalah senjata argumentasi, ilmu
dan dakwah. Kita juga mengatakan bahwa kalimat yang
benar, nasehat yang baik, kitab-kitab Islam yang
bermanfaat dan khutbah yang jelas, semua itu adalah
senjata-senjata yang sangat berpengaruh. Semua ini
berpijak di atas ilmu syar’i.
4. Anggapan bahwa orang tidak membutuhkan ilmunya
•Setan memberikan persepsi bahwa orang yang belajar sudah banyak. Dengan
demikian, sudah tidak dibutuhkan lagi untuk belajar. Orang tidak akan ada yang
memanfaatkan ilmunya. Maka tidak perlu lagi belajar ilmu syar’i. Cara
menanggulangi bisikan setan ini adalah sebagai berikut:
•Hendaklah setiap orang mengetahui bahwa para ulama dan pelajar yang ada
sekarang ini pasti akan meninggal dan habis. Siapa yang akan mengajarkan
manusia tentang agamanya kalau bukan anda wahai para pemuda Islam. Oleh
karena itu, jangan sampai anda terpedaya dan terlena dari tugas anda
•Hendaklah setiap orang ingat, bahwa sekalipun banyak ulama dan pelajar, nanun
yang betul-betul menguasai ilmu syar’i sangatlah sedikit. Selama orang-orang yang
betul-betul mumpuni dalam ilmu syar’i itu sedikit, maka kenapa anda wahai
pemuda Islam, tidak giat belajar ilmu syar’i dan giat meraihnya? Barangkali
andalah orang yang menjadi orang mumpuni dan paling berhasil dalam meraihnya
•Hendaklah ia ingat bahwa sekalipun banyak sarjana alumni fakultas agama Islam
yang lulus setiap tahunnya di seluruh dunia Islam. Namun umat masih
membutuhkan jumlah yang berlipat ganda dari itu untuk mengajarkan agama.
Karena kebodohan telah tersebar di tengah umat yang jumlahnya mencapai jutaan
orang
5. Anggapan seseorang bahwa ia tidak
mampu belajar agama
•Setan menanamkan perasaan kepada seseorang,
terlebih lagi yang baru bertaubat, bahwa dirinya tidak
bisa belajar ilmu dan mendapatkannya. Karena ia
terbiasa dengan kelalaian, lupa dan kemalasannya belum
bertaubat. Hatinya dipenuhi dengan kefasikan dan
kemaksiatan, sehingga ia sekarang tidak bisa terlepas
dari masa lalunya. Dia sulit belajar ilmu syar’i dan sukar
untuk bersungguh-sungguh mendapatkannya. Obat dari
tipu daya setan ini terangkum dalam beberapa hal
berikut ini:
•Hendaklah seseorang menyadari bahwa kebiasaan jelek
yang dilakukan di suatu masa, bisa diuabh dan diganti
menjadi kebiasaan yang terpuji lewat kesungguhan,
pembiasaan dan pengulangan.
•Hendaknya memperhatikan orang-orang yang belajar di
sekelilingnya. Pada awalnya mereka hidup menyimpang
dan tersesat dari petunjuk, kemudian Allah memberi
mereka hidayah dan istiqamah. Mereka segera belajar
ilmu dan meraihnya hingga menjadi orang-orang yang
unggul. Kenapa dia tidak bisa menjadi seperti mereka?
6. Anggapan bahwa ia tidak mampu
menghafal ilmu atau mengingatnya
•Setan mengelabui seseorang dengan anggapan bahwa dia
tidak mungkin bisa menghafal Al Qur’an dan Sunnah.
Karena ia sulit menghafal. Atau bila ia bisa menghafal
beberapa ayat, ia akan cepat lupa dalam waktu singkat.
Karena ingatannya lemah. Oleh karena itu, ia tidak perlu
menyusahkan diri untuk menghafal karena akan cepat lupa
lagi.
•Ini adalah tiou daya setan. Obatnya adalah hendaknya ia
memperhatikan keadaan para ulama Salaf terdahulu, yang
menjadi oara penghafal di dunia dan para ulama besar. Di
antara mereka ada yang berhasil menghafal puluhan ribu
hadits Nabi dan permasalahan-permasalahan keagamaan.
Setiap orang hendaknya bertanya kepada dirinya sendiri,
“bukankah mereka juga bisa lupa sebagaimana kita lupa?“.
Jawabnya, “ya, mereka juga bisa lupa, karena mereka juga
manusia sebagaimana manusia yang lain“. Lantas mengapa
mereka bisa menghafal hadits Nabi dan masalah-masalah
agama yang banyak itu? Apakah mereka sekedar
mengulangnya satu kali atau sepuluh kali? Tidak.
•Mereka tidak menghafal semua yang mereka hafal,
kecuali setelah mengulangnya ratusan kali sambil
mengecek hafalannya di setiap saat. Agar mereka
tidak melupakan hafalannya. Walaupun demikian,
mereka tidak bisa selamat dari kekeliruan dan lupa.
•Apabila demikian keadaan para ulama Salaf yang
mulia, para penghafal pilihan di dunia, bagaimana
anda ingin menghafal suatu ilmu dengan hanya
sekedar mengulangnya sepuluh atau dua puluh
kali?
•Dengan demikian, permasalahan “cepat lupa,
lambat hafalan dan sulit menghafal” dapat diobati
dengan sering mengulang-ulang apa yang ingin di
hafal, dan sering mengecek hafalan sampai
menancap kuat dalam ingatan dan hati. Hal ini bisa
dilakukan oleh setiap orang yang menginginkannya.
Kenapa anda tidak termasuk orang yang ingin
mendapatkannya?
“Sesungguhnya tipu daya setan itu lemah.” (QS. An-
Nisa’:76)
Setan adalah makhluk yang lemah dan tipu dayanya
sangat lemah. Tapi, kondisi ini tidak berlaku bagi
semua manusia. Tipu daya lemah ini hanya berlaku
bagi manusia yang berlindung kepada Sang Maha
Kuasa, Allah SWT.
•Sepanjang hidup, godaan bagi manusia itu selalu ada.
Terlebih, setan sudah berjanji akan terus menggoda
manusia hingga hari kiamat nanti. Menjerumuskan manusia
ke jurang dosa, menyesatkan dan menghasut manusia agar
berpaling dari Allah SWT.

More Related Content

What's hot

Menjadi kaya-dalam-40-hari
Menjadi kaya-dalam-40-hariMenjadi kaya-dalam-40-hari
Menjadi kaya-dalam-40-haribeblank
 
Materi rendah hati, hemat, sederhana membuat hidup menjadi lebih mulia
Materi rendah hati, hemat, sederhana membuat hidup menjadi lebih muliaMateri rendah hati, hemat, sederhana membuat hidup menjadi lebih mulia
Materi rendah hati, hemat, sederhana membuat hidup menjadi lebih muliayukbelajar
 
Syirik bahaya miskin sinyal 01
Syirik bahaya miskin sinyal 01Syirik bahaya miskin sinyal 01
Syirik bahaya miskin sinyal 01Muhsin Hariyanto
 
Memantapkan ilmu-dan-akhlak
Memantapkan ilmu-dan-akhlakMemantapkan ilmu-dan-akhlak
Memantapkan ilmu-dan-akhlakSyahrul Mubarok
 
Terjemahan taisir akhlaq
Terjemahan taisir akhlaqTerjemahan taisir akhlaq
Terjemahan taisir akhlaqapriadi yusuf
 
Rendah hati
Rendah hatiRendah hati
Rendah hatiNadia_AZ
 
Kepentingan Tabiyah Dalam Hidup Kita
Kepentingan Tabiyah Dalam Hidup KitaKepentingan Tabiyah Dalam Hidup Kita
Kepentingan Tabiyah Dalam Hidup KitaMohammad Mydin
 
Rekonstruksi makna hijrah 2
Rekonstruksi makna hijrah 2Rekonstruksi makna hijrah 2
Rekonstruksi makna hijrah 2alisaifudinhamz
 
Inilah lima kiat selamat dari tipu daya setan
Inilah lima kiat selamat dari tipu daya setanInilah lima kiat selamat dari tipu daya setan
Inilah lima kiat selamat dari tipu daya setanMuhsin Hariyanto
 
Risalah ramadan 000 risalah puasa ramadan penting
Risalah ramadan 000 risalah puasa ramadan pentingRisalah ramadan 000 risalah puasa ramadan penting
Risalah ramadan 000 risalah puasa ramadan pentingAhmad Junaidi Mohd Said
 
Menggapai Keutamaan Ramadhan
Menggapai Keutamaan Ramadhan Menggapai Keutamaan Ramadhan
Menggapai Keutamaan Ramadhan tammi prastowo
 
Kelompok 1 spai pend. geografi powerpoint
Kelompok 1 spai pend. geografi powerpointKelompok 1 spai pend. geografi powerpoint
Kelompok 1 spai pend. geografi powerpointRicky Ramadhan
 
Khutbah jumat13 persiapanmenghadapairamadhan
Khutbah jumat13 persiapanmenghadapairamadhanKhutbah jumat13 persiapanmenghadapairamadhan
Khutbah jumat13 persiapanmenghadapairamadhanDelfi Hendri Dalimi
 
Muqaddimah al muntalaq - Laluan Permulaan untuk meluncur di Gelanggang Dakwah
Muqaddimah al muntalaq - Laluan Permulaan untuk meluncur di Gelanggang DakwahMuqaddimah al muntalaq - Laluan Permulaan untuk meluncur di Gelanggang Dakwah
Muqaddimah al muntalaq - Laluan Permulaan untuk meluncur di Gelanggang DakwahAsudi Hamdun
 
Wejangan Syekh Abdul Qadir Jaelani
Wejangan Syekh Abdul Qadir JaelaniWejangan Syekh Abdul Qadir Jaelani
Wejangan Syekh Abdul Qadir JaelaniDwie Hermanie
 
Kenalilah akidahmu-al-habib-munzir-al-musawa
Kenalilah akidahmu-al-habib-munzir-al-musawaKenalilah akidahmu-al-habib-munzir-al-musawa
Kenalilah akidahmu-al-habib-munzir-al-musawatengkiu
 
Majalah Kekuatan Sugesti Edisi Juli 2015
Majalah Kekuatan Sugesti Edisi Juli 2015Majalah Kekuatan Sugesti Edisi Juli 2015
Majalah Kekuatan Sugesti Edisi Juli 2015Firman Pratama
 
40 hadis-tentang-peristiwa-akhir-zaman
40 hadis-tentang-peristiwa-akhir-zaman40 hadis-tentang-peristiwa-akhir-zaman
40 hadis-tentang-peristiwa-akhir-zamanGua Syed Al Yahya
 

What's hot (20)

Menjadi kaya-dalam-40-hari
Menjadi kaya-dalam-40-hariMenjadi kaya-dalam-40-hari
Menjadi kaya-dalam-40-hari
 
Materi rendah hati, hemat, sederhana membuat hidup menjadi lebih mulia
Materi rendah hati, hemat, sederhana membuat hidup menjadi lebih muliaMateri rendah hati, hemat, sederhana membuat hidup menjadi lebih mulia
Materi rendah hati, hemat, sederhana membuat hidup menjadi lebih mulia
 
Syirik bahaya miskin sinyal 01
Syirik bahaya miskin sinyal 01Syirik bahaya miskin sinyal 01
Syirik bahaya miskin sinyal 01
 
Memantapkan ilmu-dan-akhlak
Memantapkan ilmu-dan-akhlakMemantapkan ilmu-dan-akhlak
Memantapkan ilmu-dan-akhlak
 
Terjemahan taisir akhlaq
Terjemahan taisir akhlaqTerjemahan taisir akhlaq
Terjemahan taisir akhlaq
 
Rendah hati
Rendah hatiRendah hati
Rendah hati
 
Kepentingan Tabiyah Dalam Hidup Kita
Kepentingan Tabiyah Dalam Hidup KitaKepentingan Tabiyah Dalam Hidup Kita
Kepentingan Tabiyah Dalam Hidup Kita
 
Rekonstruksi makna hijrah 2
Rekonstruksi makna hijrah 2Rekonstruksi makna hijrah 2
Rekonstruksi makna hijrah 2
 
Inilah lima kiat selamat dari tipu daya setan
Inilah lima kiat selamat dari tipu daya setanInilah lima kiat selamat dari tipu daya setan
Inilah lima kiat selamat dari tipu daya setan
 
Risalah ramadan 000 risalah puasa ramadan penting
Risalah ramadan 000 risalah puasa ramadan pentingRisalah ramadan 000 risalah puasa ramadan penting
Risalah ramadan 000 risalah puasa ramadan penting
 
Menggapai Keutamaan Ramadhan
Menggapai Keutamaan Ramadhan Menggapai Keutamaan Ramadhan
Menggapai Keutamaan Ramadhan
 
Kelompok 1 spai pend. geografi powerpoint
Kelompok 1 spai pend. geografi powerpointKelompok 1 spai pend. geografi powerpoint
Kelompok 1 spai pend. geografi powerpoint
 
Khutbah jumat13 persiapanmenghadapairamadhan
Khutbah jumat13 persiapanmenghadapairamadhanKhutbah jumat13 persiapanmenghadapairamadhan
Khutbah jumat13 persiapanmenghadapairamadhan
 
Muqaddimah al muntalaq - Laluan Permulaan untuk meluncur di Gelanggang Dakwah
Muqaddimah al muntalaq - Laluan Permulaan untuk meluncur di Gelanggang DakwahMuqaddimah al muntalaq - Laluan Permulaan untuk meluncur di Gelanggang Dakwah
Muqaddimah al muntalaq - Laluan Permulaan untuk meluncur di Gelanggang Dakwah
 
Wejangan Syekh Abdul Qadir Jaelani
Wejangan Syekh Abdul Qadir JaelaniWejangan Syekh Abdul Qadir Jaelani
Wejangan Syekh Abdul Qadir Jaelani
 
Kenalilah akidahmu-al-habib-munzir-al-musawa
Kenalilah akidahmu-al-habib-munzir-al-musawaKenalilah akidahmu-al-habib-munzir-al-musawa
Kenalilah akidahmu-al-habib-munzir-al-musawa
 
Majalah Kekuatan Sugesti Edisi Juli 2015
Majalah Kekuatan Sugesti Edisi Juli 2015Majalah Kekuatan Sugesti Edisi Juli 2015
Majalah Kekuatan Sugesti Edisi Juli 2015
 
40 hadis-tentang-peristiwa-akhir-zaman
40 hadis-tentang-peristiwa-akhir-zaman40 hadis-tentang-peristiwa-akhir-zaman
40 hadis-tentang-peristiwa-akhir-zaman
 
Mencapai Kesempurnaan Ramadhan
Mencapai Kesempurnaan RamadhanMencapai Kesempurnaan Ramadhan
Mencapai Kesempurnaan Ramadhan
 
Jauhilah gaya hidup orang kafir
Jauhilah gaya hidup orang kafirJauhilah gaya hidup orang kafir
Jauhilah gaya hidup orang kafir
 

Similar to Berperang melawan syetan

Dai Reformis (Aktivis Dawah).pptx
Dai Reformis (Aktivis Dawah).pptxDai Reformis (Aktivis Dawah).pptx
Dai Reformis (Aktivis Dawah).pptxEMARMUAMAR1
 
Adab menuntut ilmu
Adab menuntut ilmuAdab menuntut ilmu
Adab menuntut ilmuncs7797
 
7 tipudaya syaitanatasummat_islam
7 tipudaya syaitanatasummat_islam7 tipudaya syaitanatasummat_islam
7 tipudaya syaitanatasummat_islammr_haryono
 
7 tipudaya syaitan
7 tipudaya syaitan7 tipudaya syaitan
7 tipudaya syaitanHelmon Chan
 
7 tipu daya syaitan atas ummat_islam
7 tipu daya syaitan  atas  ummat_islam7 tipu daya syaitan  atas  ummat_islam
7 tipu daya syaitan atas ummat_islamHelmon Chan
 
Akhlak a putaran 1 pkay kel 14 maju ke 4
Akhlak a putaran 1 pkay kel 14 maju ke 4Akhlak a putaran 1 pkay kel 14 maju ke 4
Akhlak a putaran 1 pkay kel 14 maju ke 4Suciaviatus
 
Ziarah antara muslimah
Ziarah antara muslimahZiarah antara muslimah
Ziarah antara muslimahSarah Alfarisy
 
Tipu daya syetan lemah
Tipu daya syetan lemahTipu daya syetan lemah
Tipu daya syetan lemahHelmon Chan
 
1.1.1.22.045 Ghazwul Fikri.ppt
1.1.1.22.045 Ghazwul Fikri.ppt1.1.1.22.045 Ghazwul Fikri.ppt
1.1.1.22.045 Ghazwul Fikri.pptakangguru1
 
Perilaku terpuji_Lisa Sapriati Pertiwi
Perilaku terpuji_Lisa Sapriati PertiwiPerilaku terpuji_Lisa Sapriati Pertiwi
Perilaku terpuji_Lisa Sapriati PertiwiAbu RaFa
 
Kitab bidayatul hidayah
Kitab bidayatul hidayahKitab bidayatul hidayah
Kitab bidayatul hidayahTikno Grs
 
Bangkit dari kefuturan
Bangkit dari kefuturanBangkit dari kefuturan
Bangkit dari kefuturanAl Faruuq
 
ppt agama islam bab aklak tercela kelas XI SMA
ppt agama islam bab aklak tercela kelas XI SMAppt agama islam bab aklak tercela kelas XI SMA
ppt agama islam bab aklak tercela kelas XI SMAHeny Suryamarevita
 
Mujahadah anfash
Mujahadah anfash Mujahadah anfash
Mujahadah anfash muji anto
 

Similar to Berperang melawan syetan (20)

Kkn
KknKkn
Kkn
 
Belajar berpikir
Belajar berpikirBelajar berpikir
Belajar berpikir
 
Dai Reformis (Aktivis Dawah).pptx
Dai Reformis (Aktivis Dawah).pptxDai Reformis (Aktivis Dawah).pptx
Dai Reformis (Aktivis Dawah).pptx
 
Adab menuntut ilmu
Adab menuntut ilmuAdab menuntut ilmu
Adab menuntut ilmu
 
7 tipudaya syaitanatasummat_islam
7 tipudaya syaitanatasummat_islam7 tipudaya syaitanatasummat_islam
7 tipudaya syaitanatasummat_islam
 
Bidayatul hidayah - al ghazali
Bidayatul hidayah - al ghazaliBidayatul hidayah - al ghazali
Bidayatul hidayah - al ghazali
 
7 tipudaya syaitan
7 tipudaya syaitan7 tipudaya syaitan
7 tipudaya syaitan
 
7 tipu daya syaitan atas ummat_islam
7 tipu daya syaitan  atas  ummat_islam7 tipu daya syaitan  atas  ummat_islam
7 tipu daya syaitan atas ummat_islam
 
Akhlak a putaran 1 pkay kel 14 maju ke 4
Akhlak a putaran 1 pkay kel 14 maju ke 4Akhlak a putaran 1 pkay kel 14 maju ke 4
Akhlak a putaran 1 pkay kel 14 maju ke 4
 
Ziarah antara muslimah
Ziarah antara muslimahZiarah antara muslimah
Ziarah antara muslimah
 
Tipu daya syetan lemah
Tipu daya syetan lemahTipu daya syetan lemah
Tipu daya syetan lemah
 
1.1.1.22.045 Ghazwul Fikri.ppt
1.1.1.22.045 Ghazwul Fikri.ppt1.1.1.22.045 Ghazwul Fikri.ppt
1.1.1.22.045 Ghazwul Fikri.ppt
 
Tarekat dan suluk
Tarekat dan sulukTarekat dan suluk
Tarekat dan suluk
 
Perilaku terpuji_Lisa Sapriati Pertiwi
Perilaku terpuji_Lisa Sapriati PertiwiPerilaku terpuji_Lisa Sapriati Pertiwi
Perilaku terpuji_Lisa Sapriati Pertiwi
 
Tarekat dan suluk
Tarekat dan sulukTarekat dan suluk
Tarekat dan suluk
 
Tugas hijab
Tugas hijabTugas hijab
Tugas hijab
 
Kitab bidayatul hidayah
Kitab bidayatul hidayahKitab bidayatul hidayah
Kitab bidayatul hidayah
 
Bangkit dari kefuturan
Bangkit dari kefuturanBangkit dari kefuturan
Bangkit dari kefuturan
 
ppt agama islam bab aklak tercela kelas XI SMA
ppt agama islam bab aklak tercela kelas XI SMAppt agama islam bab aklak tercela kelas XI SMA
ppt agama islam bab aklak tercela kelas XI SMA
 
Mujahadah anfash
Mujahadah anfash Mujahadah anfash
Mujahadah anfash
 

More from Helmon Chan

We believe in_all_the_prophets_and_the_messengers
We believe in_all_the_prophets_and_the_messengersWe believe in_all_the_prophets_and_the_messengers
We believe in_all_the_prophets_and_the_messengersHelmon Chan
 
Understand quran
Understand   quranUnderstand   quran
Understand quranHelmon Chan
 
The message of_islam
The message of_islamThe message of_islam
The message of_islamHelmon Chan
 
My lord i_love_you
My   lord i_love_youMy   lord i_love_you
My lord i_love_youHelmon Chan
 
Turkish Islam 08
Turkish Islam      08Turkish Islam      08
Turkish Islam 08Helmon Chan
 
Turkish Islam 09
Turkish Islam   09Turkish Islam   09
Turkish Islam 09Helmon Chan
 
Turkish Islam 10
Turkish Islam  10Turkish Islam  10
Turkish Islam 10Helmon Chan
 
Turkish Islam 15
Turkish Islam  15Turkish Islam  15
Turkish Islam 15Helmon Chan
 
Turkish Islam 16
Turkish Islam  16Turkish Islam  16
Turkish Islam 16Helmon Chan
 
Turkish Islam 17
Turkish Islam  17Turkish Islam  17
Turkish Islam 17Helmon Chan
 
Turkish Islam 18
Turkish Islam  18Turkish Islam  18
Turkish Islam 18Helmon Chan
 
Turkish Islam 03
Turkish Islam 03Turkish Islam 03
Turkish Islam 03Helmon Chan
 
Turkish Islam 02
Turkish Islam  02Turkish Islam  02
Turkish Islam 02Helmon Chan
 

More from Helmon Chan (20)

We believe in_all_the_prophets_and_the_messengers
We believe in_all_the_prophets_and_the_messengersWe believe in_all_the_prophets_and_the_messengers
We believe in_all_the_prophets_and_the_messengers
 
Understand quran
Understand   quranUnderstand   quran
Understand quran
 
The message of_islam
The message of_islamThe message of_islam
The message of_islam
 
My lord i_love_you
My   lord i_love_youMy   lord i_love_you
My lord i_love_you
 
Hajj and umrah
Hajj    and  umrahHajj    and  umrah
Hajj and umrah
 
Haji and umrah
Haji   and umrahHaji   and umrah
Haji and umrah
 
Haji and umrah
Haji and umrahHaji and umrah
Haji and umrah
 
Turkish Islam 08
Turkish Islam      08Turkish Islam      08
Turkish Islam 08
 
Turkish Islam 09
Turkish Islam   09Turkish Islam   09
Turkish Islam 09
 
Turkish Islam 10
Turkish Islam  10Turkish Islam  10
Turkish Islam 10
 
Turkish Islam 15
Turkish Islam  15Turkish Islam  15
Turkish Islam 15
 
Turkish Islam 16
Turkish Islam  16Turkish Islam  16
Turkish Islam 16
 
Turkish Islam 17
Turkish Islam  17Turkish Islam  17
Turkish Islam 17
 
Turkish Islam 18
Turkish Islam  18Turkish Islam  18
Turkish Islam 18
 
Turkish Islam 03
Turkish Islam 03Turkish Islam 03
Turkish Islam 03
 
Turkish Islam 02
Turkish Islam  02Turkish Islam  02
Turkish Islam 02
 
Yoruba Islam 01
Yoruba Islam  01Yoruba Islam  01
Yoruba Islam 01
 
Yoruba Islam 03
Yoruba Islam  03Yoruba Islam  03
Yoruba Islam 03
 
Yoruba Islam 05
Yoruba Islam  05Yoruba Islam  05
Yoruba Islam 05
 
telugu islam 13
telugu  islam 13telugu  islam 13
telugu islam 13
 

Recently uploaded

Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxRioNahak1
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anakbekamalayniasinta
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfkustiyantidew94
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasHardaminOde2
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdfMMeizaFachri
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiIntanHanifah4
 

Recently uploaded (20)

Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
 
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdfHARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
HARMONI DALAM EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR.pdf
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
 

Berperang melawan syetan

  • 1. Iblis menjawab: “Karena Engkau telah menghukum saya tersesat, saya benar-benar akan (menghalang-halangi) mereka dari jalan Engkau yang lurus” (QS. Al A’raf: 16) Pertempuran melawan setan
  • 2. Sepanjang hidup, godaan bagi manusia itu selalu ada. Terlebih, setan sudah berjanji akan terus menggoda manusia hingga hari kiamat nanti. Menjerumuskan manusia ke jurang dosa, menyesatkan dan menghasut manusia agar berpaling dari Allah SWT “Iblis menjawab: “Demi kekuasaan Engkau aku akan menyesatkan mereka semuanya. kecuali hamba- hamba-Mu yang mukhlis di antara mereka” (QS. Shad: 82-83). Peperangan antara seorang mukmin dengan setan adalah peperangan sengit yang terus berlanjut. Tidak akan selesai hingga ruh keluar dari jasad
  • 3. Mukmin Bahkan semakin bertambah ketaatan, katakutan dan ketaqwaan seorang hamba kepada Allah, kesungguhannya untuk taat dan mencari keridhaan Allah, maka semakin bertambah sengit pula permusuhannya dengan setan. Ketika seorang mukmin sabar dalam memerangi setan, melawan tipu daya dan was-wasnya, maka Allah akan menurunkan bantuannya kepada hamba-Nya yang jujur, yang bisa bersabar dan berjiha melawan musuh bebuyutannya ini. Dengan demikian, kemenangan dalam peperangan ini adalah milik orang yang bertaqwa kepada Allah, yang berjihad melawan setan dan hawa nafsunya serta menundukkan jiwanya demi keridhaan Allah. Setan dengan seluruh pasukannya tidak akan pernah berhenti dan tidak mengenal istilah capai dalam menyesatkan manusia. Dari segala arah mereka la'natullah 'alaihim menggoda dan menjerumuskan kita; tidak berhasil dari arah depan, dicoba dari belakang. Mentok dari samping kanan, mereka lirik samping kiri Sungguh kita tidak akan pernah menang perang melawan makhluk terkutuk ini kecuali atas pertolongan-Nya. Dengan memperkuat tauhid, ikhlas, dan istiqamah ibadah serta memperbanyak isti’adzah atau doa, niscaya kita akan senantiasa mendapat perlindungan Allah dan mampu menaklukkannya. (QS al-Mu’minun 97-98)
  • 4. Senjata apa yang diperlukan melawan syetan oleh orang Mukmin Pertama, ikhlas dalam menghamba kepada Sang Khaliq (QS al-Hijr [15]:40) Kedua, meniti jalan takwa dengan keseriusan taat yang sempurna. Lihat QS al-Hijr [15]: 42 dan al-Baqarah [2] Ketiga, iltizam biljamaah (melazimkan diri dengan berjamaah), baik dalam praktik ibadah, muamalah, maupun secara manhaj hidup (pola dan tata cara hidup) Keempat, melazimkan shalat berjamaah di masjid (QS al-Hadid [58]:19) Kelima, sering-seringlah memohon pertolongan Allah dari tipu daya setan dan kehadirannya dalam semua majelis kehidupan “Iblis menjawab: “Demi kekuasaan Engkau aku akan menyesatkan mereka semuanya. kecuali hamba-hamba-Mu yang mukhlis di antara mereka” (QS. Shad: 82-83) “Dan orang-orang yang berjihad untuk (mencari keridhaan) Kami, benar-benar akan Kami tunjukkan kepada mereka jalan-jalan Kami. Dan sesungguhnya Allah benar-benar beserta orang-orang yang berbuat baik” (QS. Al Ankabut: 69)
  • 5. •medan yang penting dalam pertempuran melawan setan adalah medan belajar ilmu syar’i. Setan berusaha dengan semua kekuatannya untuk memalingkan seseorang dari belajar ilmu syar’i yang bermanfaat, agar orang tersebut tetap dalam kebodohan dan terjerat hawa nafsunya. Karena ilmu syar’i yang bermanfaat bagaikan cahaya dan obat. Iblis berusaha memadamkan cahaya itu agar manusia tetap dalam kegelapan, bisa dipermainkan sekehendaknya setan, serta dijerumuskan ke dalam kejelekan dan kehancuran •Apabila hal ini telah kalian sadari, wahai saudaraku tercinta dan saudariku yang mulia, maka ketahuilah bahwa iblis memiliki tipu daya dan lorong-lorong masuk untuk menyerang hati, dan menjadikannya malas belajar ilmu syar’i. Iblis akan melemahkan semangat kita, memalingkan kita dari belajar sehingga menyibukkan diri kita dengan kegiatan yang sepele dari tujuan yang mulia 1. Taswif (berangan-angan akan melakukan pekerjaan dan menundanya) •Setiap kali seseorang ingin belajar ilmu syar’i, membaca dan memahami agamanya, maka setan datang memberikan was-was. Setan berkata: “Tunda dulu sampai besok! Sekarang ini kurang cocok untuk belajar“. Setan terus-menerus memperdayakannya dengan angan-angan yang dusta, dan janji- janji madu dari hati ke hati. Hati berlalu dengan sia-sia. Masa muda yang penuh semangat berlalu begitu saja, hingga tiba masa tua renta. Bagaimana bisa belajar ilmu setelah menjadi tua? Dodaan Syetan
  • 6. •2. Memberikan anggapan bahwa masih banyak kesempatan di waktu yang akan datang •Setan memberikan angan-angan bahwa kita akan bisa fokus belajar di waktu yang akan datang, setelah nikah, setelah selesai kuliah, setelah dapat kerja, dan lainnya. Adapun sekarang tidak perlu terlalu memperhatikan belajar agama, karena keadaan tidak mengizinkan. Dia akan mendapatkan ilmu yang dia tinggalkan, pada waktu yang akan datang. Demikianla seterusnya, detik-demi-detik dihabiskan dalam kelalaian dan permainan. Teman kita ini menunggu masa depannya, tanpa memikirkan keadaan yang sebenarnya. Apabila ia sudah menikah, atau selesai kuliah atau kerja, tentunya akan bertambah kesibukan dan aktifitasnya. Sehingga ia tidak akan memiliki waktu yang cukup untuk membaca dan belajar. Saat itu dia akan merasa rugi dengan masa mudanya yang sia-sia tanpa menghasilkan ilmu. Tetapi sesal kemudian tidak akan pernah
  • 7. 3. Zuhud (merasa cukup) dari belajar agama •Setan senantiasa membuat orang merasa zuhud (cukup) untuk belajar ilmu syar’i. Ia beranggapan bahwa ilmu syar’i tidak akan bisa mengubah keadaan sekarang yang pahit dan menyakitkan ini. Maka tidak ada gunanya belajar ilmu syar’i. Karena ilmu syar’i hanya dimaksudkan untuk memperbaiki keadaan orang dan realitas kehidupannya. Obat dari bisikan setan yang jahat ini adalah dengan menelaah kisah-kisah para pejuan dan pembaharu terdahulu. Anda akan dapatkan bahwa mereka tidak akan mampu mengadakan peruubahan dan perbaikan terhadap penyimpangan mereka dari petunjuk Allah kecuali dengan ilmu syar’i. •Misalnya, sejarah Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah dan Syaikhul Islam Muhammad bin Abdil Wahhab. Anda akan dapati bahwa senjata yang mereka pergunakan dalam melakukan perbaikan adalah senjata argumentasi, ilmu dan dakwah. Kita juga mengatakan bahwa kalimat yang benar, nasehat yang baik, kitab-kitab Islam yang bermanfaat dan khutbah yang jelas, semua itu adalah senjata-senjata yang sangat berpengaruh. Semua ini berpijak di atas ilmu syar’i.
  • 8. 4. Anggapan bahwa orang tidak membutuhkan ilmunya •Setan memberikan persepsi bahwa orang yang belajar sudah banyak. Dengan demikian, sudah tidak dibutuhkan lagi untuk belajar. Orang tidak akan ada yang memanfaatkan ilmunya. Maka tidak perlu lagi belajar ilmu syar’i. Cara menanggulangi bisikan setan ini adalah sebagai berikut: •Hendaklah setiap orang mengetahui bahwa para ulama dan pelajar yang ada sekarang ini pasti akan meninggal dan habis. Siapa yang akan mengajarkan manusia tentang agamanya kalau bukan anda wahai para pemuda Islam. Oleh karena itu, jangan sampai anda terpedaya dan terlena dari tugas anda •Hendaklah setiap orang ingat, bahwa sekalipun banyak ulama dan pelajar, nanun yang betul-betul menguasai ilmu syar’i sangatlah sedikit. Selama orang-orang yang betul-betul mumpuni dalam ilmu syar’i itu sedikit, maka kenapa anda wahai pemuda Islam, tidak giat belajar ilmu syar’i dan giat meraihnya? Barangkali andalah orang yang menjadi orang mumpuni dan paling berhasil dalam meraihnya •Hendaklah ia ingat bahwa sekalipun banyak sarjana alumni fakultas agama Islam yang lulus setiap tahunnya di seluruh dunia Islam. Namun umat masih membutuhkan jumlah yang berlipat ganda dari itu untuk mengajarkan agama. Karena kebodohan telah tersebar di tengah umat yang jumlahnya mencapai jutaan orang
  • 9. 5. Anggapan seseorang bahwa ia tidak mampu belajar agama •Setan menanamkan perasaan kepada seseorang, terlebih lagi yang baru bertaubat, bahwa dirinya tidak bisa belajar ilmu dan mendapatkannya. Karena ia terbiasa dengan kelalaian, lupa dan kemalasannya belum bertaubat. Hatinya dipenuhi dengan kefasikan dan kemaksiatan, sehingga ia sekarang tidak bisa terlepas dari masa lalunya. Dia sulit belajar ilmu syar’i dan sukar untuk bersungguh-sungguh mendapatkannya. Obat dari tipu daya setan ini terangkum dalam beberapa hal berikut ini: •Hendaklah seseorang menyadari bahwa kebiasaan jelek yang dilakukan di suatu masa, bisa diuabh dan diganti menjadi kebiasaan yang terpuji lewat kesungguhan, pembiasaan dan pengulangan. •Hendaknya memperhatikan orang-orang yang belajar di sekelilingnya. Pada awalnya mereka hidup menyimpang dan tersesat dari petunjuk, kemudian Allah memberi mereka hidayah dan istiqamah. Mereka segera belajar ilmu dan meraihnya hingga menjadi orang-orang yang unggul. Kenapa dia tidak bisa menjadi seperti mereka?
  • 10. 6. Anggapan bahwa ia tidak mampu menghafal ilmu atau mengingatnya •Setan mengelabui seseorang dengan anggapan bahwa dia tidak mungkin bisa menghafal Al Qur’an dan Sunnah. Karena ia sulit menghafal. Atau bila ia bisa menghafal beberapa ayat, ia akan cepat lupa dalam waktu singkat. Karena ingatannya lemah. Oleh karena itu, ia tidak perlu menyusahkan diri untuk menghafal karena akan cepat lupa lagi. •Ini adalah tiou daya setan. Obatnya adalah hendaknya ia memperhatikan keadaan para ulama Salaf terdahulu, yang menjadi oara penghafal di dunia dan para ulama besar. Di antara mereka ada yang berhasil menghafal puluhan ribu hadits Nabi dan permasalahan-permasalahan keagamaan. Setiap orang hendaknya bertanya kepada dirinya sendiri, “bukankah mereka juga bisa lupa sebagaimana kita lupa?“. Jawabnya, “ya, mereka juga bisa lupa, karena mereka juga manusia sebagaimana manusia yang lain“. Lantas mengapa mereka bisa menghafal hadits Nabi dan masalah-masalah agama yang banyak itu? Apakah mereka sekedar mengulangnya satu kali atau sepuluh kali? Tidak.
  • 11. •Mereka tidak menghafal semua yang mereka hafal, kecuali setelah mengulangnya ratusan kali sambil mengecek hafalannya di setiap saat. Agar mereka tidak melupakan hafalannya. Walaupun demikian, mereka tidak bisa selamat dari kekeliruan dan lupa. •Apabila demikian keadaan para ulama Salaf yang mulia, para penghafal pilihan di dunia, bagaimana anda ingin menghafal suatu ilmu dengan hanya sekedar mengulangnya sepuluh atau dua puluh kali? •Dengan demikian, permasalahan “cepat lupa, lambat hafalan dan sulit menghafal” dapat diobati dengan sering mengulang-ulang apa yang ingin di hafal, dan sering mengecek hafalan sampai menancap kuat dalam ingatan dan hati. Hal ini bisa dilakukan oleh setiap orang yang menginginkannya. Kenapa anda tidak termasuk orang yang ingin mendapatkannya?
  • 12. “Sesungguhnya tipu daya setan itu lemah.” (QS. An- Nisa’:76) Setan adalah makhluk yang lemah dan tipu dayanya sangat lemah. Tapi, kondisi ini tidak berlaku bagi semua manusia. Tipu daya lemah ini hanya berlaku bagi manusia yang berlindung kepada Sang Maha Kuasa, Allah SWT. •Sepanjang hidup, godaan bagi manusia itu selalu ada. Terlebih, setan sudah berjanji akan terus menggoda manusia hingga hari kiamat nanti. Menjerumuskan manusia ke jurang dosa, menyesatkan dan menghasut manusia agar berpaling dari Allah SWT.