SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
Download to read offline
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
NAMA SEKOLAH : SLB
TEMA/SUB TEMA : Berbagai Pekerjaan/Jenis-Jenis Pekerjaan/PB1
KELAS/SEMESTER : VII Tunarungu /
ALOKASI WAKTU : 2 pertemuan (2 x 80 menit)
I. TUJUAN PEMBELAJARAN
- Dengan mengkaji bacaan tentang hubungan sumber daya alam dan pekerjaannya, siswa
mampu menjelaskan hubungan sumber daya alam dan pekerjaan yang ada di daerah
tersebut dengan teliti.
- Dengan kegiatan membaca dan menganalisa bacaan, siswa mampu menemukan
informasi tentang kopi, jenis pekerjaan dan proses pembuatannya dengan benar.
- Dengan kegiatan membaca peta, siswa mampu mejelaskan hubungan antara beberapa
jenis pekerjaan dengan kondisi geografis daerah tempat tinggal secara benar.
- Dengan mengamati gambar dan berdiskusi, siswa mampu menjelaskan hubungan
antara sumber daya alam dan kondisi geografis (dataran rendah, tinggi dan perairan).
- Dengan membaca teks kisah “Iko si Biji Kopi”, siswa mampu menjelaskan proses
pmbuatan kopi sehingga menjadi minuman yang nikmat.
 Karakter siswa yang diharapkan dalam kegiatan pembelajaran: Disiplin (discipline),
Tekun (diligence), Tanggung jawab (responsibility) dan Ketelitian (carefulness).
II. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR
IPS
Kompetensi Dasar:
3.5 Memahami manusia dalam dinamika interaksi dengan lingkungan alam, sosial, budaya,
dan ekonomi
4.5 Menceritakan manusia dalam dinamika interaksi dengan lingkungan alam, sosial,
budaya, dan ekonomi
Indikator:
• Mengidentifikasi jenis-jenis pekerjaan berdasarkan kondisi geografis daerah tepat
tinggal
• Menjelaskan hubungan jenis-jenis pekerjaan dengan kondisi geografis lingkungan
tempat tinggal melalui kegiatan membaca peta
IPA
Kompetensi Dasar:
3.7 Mendeskripsikan hubungan antara sumber daya alam dengan lingkungan, teknologi,
dan masyarakat
4.7 Menyajikan laporan hasil pengamatan tentang teknologi yang digunakan di kehidupan
seharihari dan kemudahan yang diperoleh oleh masyarakat dengan memanfaatkan
teknologi tersebut
Indikator:
• Menjelasakan sumber daya alam di suatu daerah dan menghubungkannya dengan jenis-
jenis pekerjaan yang ada.
Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar:
3.4 Menggali informasi dari teks cerita petualangan tentang lingkungan dan sumber daya
alam dengan bantuan guru dan teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis dengan
memilih dan memilah kosakata baku
4.4 Menyajikan teks cerita petualangan tentang lingkungan dan sumber daya alam secara
mandiri dalam teks bahasa Indonesia lisan dan tulis dengan memilih dan
memilahkosakata baku
Indikator:
• Menemukan informasi tentang teh dan proses Psembuatannya melalui kegiatan
membaca
• Menyajikan cerita singkat tentang proses pembuatan teh setelah
III. MATERI PEMBELAJARAN
1. Jenis profesi masyarakat
2. Teks Iko si Biji Kopi
IV. METODE PEMBELAJARAN
Model Pembelajaran : Pendekatan saintifik (mengamati, menanya, mengumpulkan
informasi/ eksperimen, mengasosiasi/ menalar, dan
mengkomunikasikan).
Metode Pembelajaran : Tanya jawab dan demonstrasi
V. MEDIA PEMBELAJARAN
- Kondisi lingkungan dan jenis profesi masyarakat
- Gambar beberapa profesi
VI. SUMBER BELAJAR
- Berbagai Pekerjaan: Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Pendidikan Khusus Kelas
VII (SMPLB Tunarungu). 2014. Jakarta: Kemdikbud
VII. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
A. Kegiatan Pendahuluan
Apresiasi dan motivasi:
- Mengucapkan salam “Selamat Pagi”
- Mengabsen siswa
- Siswa mendengarkan tujuan yang disampaikan guru dengan rasa
peduli dan rasa ingin tahu
- Siswa mendengarkan motivasi dari guru dengan cermat, yaitu agar
siswa semangat dalam mengikuti pembelajaran karena kegiatan yang
akan dilaksanakan itu sangat penting.
2x10
Menit
B. Kegiatan Inti
- Siswa mengamati gambar proses pembuatan kopi. Ingatkan siswa
untuk memperhatikan langkah-langkah proses tersebut secara detail.
- Guru mengamatipada saat siswa mengamati gambar. Pastikan semua
siswamelakukan tugasnya.
- Guru bisa mengajukan beberapa pertanyaan untuk mengarahkan siswa
memperhatikan secara rinci proses pembuatan kopi yang ada dalam
gambar.
- Siswa diminta berdiskusi dengan seorang teman untuk menjawab
pertanyaan yang ada di buku mengenai letak perkebunan kopi,
pekerjaan yang ada di perkebunan tersebut, dan tugas dari setiap
pekerja tersebut.
- Siswa menuliskan jawaban dan disrahkan kepada guru.
- Siswa mengamati tiga gambar yang berisi tiga jenis profesi dari di tiga
tempat yang berbeda.
- Siswa menuliskan keterangan tentang tiga jenis profesi tersebut di
bagian bawah gambar.
- Siswa diingatkan untuk mengisi keterangan tentang tiga jenis profesi
tersebut dengan teliti.
- Siswa menganalisis hubungan antara pekerjaan dan tempat bekerja.
- Kemudian, menuliskan jawaban dari pertanyaan yang ada di buku.
- Guru mengingatkan siswa untuk memperhatikan kondisi wilayah
tempat tinggal mereka, apakah di daerah dataran tinggi, dataran
rendah, atau di daerah perairan
- Siswa diharapkan mengetahui hubungan antara kondisi wilayah tempat
tinggal dan jenis pekerjaan yang ada.
- Guru menutup sesi pembelajaran dengan penguatan konsep bahwa ada
beberapa jenis profesi yang keberadaannya dipengaruhi oleh kondisi
geografis.
2x60
Menit
C. Kegiatan Penutup
Dalam kegiatan penutup, guru:
- Melakukan refleksi bersama terhadap pembelajaran yang sudah di
lakukan
- Memberikan tugas mengenai materi yang sudah di pelajari.
2x10
Menit
VIII. PENILAIAN
Penilaian Hasil
1. Teknik penilaian : Uraian
2. Jenis penilaian : Tes Uraian
1. Rubrik siswa: Penilaian Presentasi Proses Pembuatan Kopi
Beri tanda (√ ) pada kolom sesuai dengan presentasi temanmu.
Kriteria
(4)
Baik
( 3 )
Cukup
( 2 )
Berlatih Lagi
( 1 )
Bahasa yang
digunakan
Kalimat jelas dan
sebagian kurang
dimengerti
Kalimat cukup jelas,
tetapi
ada beberapa kata yang
sulit dimengerti
Kalimat sulit
dimengerti
Suara saat
Presentasi
Sebagian
pengucapannya jelas
dan terdengar
Terdengar dan sebagian
pengucapannya kurang
jelas
Tidak terdengar
Sikap saat
presentasi
Berani dan kurang
percaya diri
Cukup berani, tetapi
tampak masih ragu
Tidak percaya diri
(malu dan tidak mau
bicara
2. Daftar periksa untuk mengolah informasi
Kriteria
Keterangan
Shssa
Sudah Belum
Menulis semua proses daun teh menjadi teh
tubruk
Menulis secara runtut
Menulis dengan kata baku
3. Daftar periksa untuk cerita siswa di Ayo Renungkan
Kriteria
Keterangan
ShssudaSu
dah
Belum
Menulis lokasi tempat tinggal
Menulis pekerjaan yang ada di lokasi tempat
tinggal
Menulis hubungan lokasi dengan jenis
pekerjaan
4. Penilaian Sikap (peduli, rasa ingin tahu, tekun, dan teliti).
Mengetahui, Kota, …………………………
Kepala SLB …………… Guru Kelas,
……………………………………... ……………………………………...
NIP. NIP.

More Related Content

What's hot

[4] rpp sd kelas 1 semester 1 keluargaku
[4] rpp sd kelas 1 semester 1   keluargaku[4] rpp sd kelas 1 semester 1   keluargaku
[4] rpp sd kelas 1 semester 1 keluargakueli priyatna laidan
 
FORMAT KISI-KISI SOAL.docx
FORMAT KISI-KISI SOAL.docxFORMAT KISI-KISI SOAL.docx
FORMAT KISI-KISI SOAL.docxmalla bora
 
Ruang Kolaborasi Topik 4 Asesmen I.pptx
Ruang Kolaborasi Topik 4 Asesmen I.pptxRuang Kolaborasi Topik 4 Asesmen I.pptx
Ruang Kolaborasi Topik 4 Asesmen I.pptxFaridajulinda
 
Tema 8 Kebekerjaan SMK
Tema 8 Kebekerjaan SMKTema 8 Kebekerjaan SMK
Tema 8 Kebekerjaan SMKRUSDHI
 
PPT Teks Hasil Observasi (Kelas 7)
PPT Teks Hasil Observasi (Kelas 7)PPT Teks Hasil Observasi (Kelas 7)
PPT Teks Hasil Observasi (Kelas 7)Erato Dido Evandra
 
05 Kisi-kisi Asesmen Madrasah IPS MTs (2).docx
05 Kisi-kisi Asesmen Madrasah IPS MTs (2).docx05 Kisi-kisi Asesmen Madrasah IPS MTs (2).docx
05 Kisi-kisi Asesmen Madrasah IPS MTs (2).docxvhyvivhyhu
 
22. modul penyusunan soal hots bahasa dan sastra indonesia
22. modul penyusunan soal hots bahasa dan sastra indonesia22. modul penyusunan soal hots bahasa dan sastra indonesia
22. modul penyusunan soal hots bahasa dan sastra indonesiaSMANEDA HIJAU BERSERI
 
CP, TP, ATP DAN MODUL AJAR.pptx
CP, TP,  ATP DAN MODUL AJAR.pptxCP, TP,  ATP DAN MODUL AJAR.pptx
CP, TP, ATP DAN MODUL AJAR.pptxsdnpaau
 
Powerpoint persebaran flora fauna di indonesia
Powerpoint persebaran flora fauna di indonesiaPowerpoint persebaran flora fauna di indonesia
Powerpoint persebaran flora fauna di indonesiaDine Rizky Pratiwi
 
SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – B(Tuna Rungu)
SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – B(Tuna Rungu)SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – B(Tuna Rungu)
SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – B(Tuna Rungu)SMA Negeri 9 KERINCI
 
Upaya menjaga persatuan dan kesatuan - PPKn Semester 2 Kelas 5 SD
Upaya menjaga persatuan dan kesatuan - PPKn Semester 2 Kelas 5 SDUpaya menjaga persatuan dan kesatuan - PPKn Semester 2 Kelas 5 SD
Upaya menjaga persatuan dan kesatuan - PPKn Semester 2 Kelas 5 SDAulia Rahmawati
 
Kata kerja-operasional-revisi-taksonomi-bloom
Kata kerja-operasional-revisi-taksonomi-bloomKata kerja-operasional-revisi-taksonomi-bloom
Kata kerja-operasional-revisi-taksonomi-bloomSukayono Fawwaz
 
Sintak berbagai model pembelajaran
Sintak berbagai model pembelajaranSintak berbagai model pembelajaran
Sintak berbagai model pembelajaranrestya21
 
pengertian peta dan komponen peta
pengertian peta dan komponen petapengertian peta dan komponen peta
pengertian peta dan komponen petaRahmad Syahid
 
BAB 1. A.Pengertian Ruang dan Interaksi Antarruang(1)
BAB 1. A.Pengertian Ruang dan Interaksi Antarruang(1)BAB 1. A.Pengertian Ruang dan Interaksi Antarruang(1)
BAB 1. A.Pengertian Ruang dan Interaksi Antarruang(1)Risdiana Hidayat
 
Pertemuan 2 pemahaman lokasi melalui peta
Pertemuan 2 pemahaman lokasi melalui petaPertemuan 2 pemahaman lokasi melalui peta
Pertemuan 2 pemahaman lokasi melalui petatitienlaily
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 BAB 2 KURIKULUM MERDEKA.docx
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 BAB 2 KURIKULUM MERDEKA.docxMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 BAB 2 KURIKULUM MERDEKA.docx
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 BAB 2 KURIKULUM MERDEKA.docxModul Guruku
 

What's hot (20)

SK-KD IPA SDLB – B(Tuna Rungu)
SK-KD IPA SDLB – B(Tuna Rungu)SK-KD IPA SDLB – B(Tuna Rungu)
SK-KD IPA SDLB – B(Tuna Rungu)
 
[4] rpp sd kelas 1 semester 1 keluargaku
[4] rpp sd kelas 1 semester 1   keluargaku[4] rpp sd kelas 1 semester 1   keluargaku
[4] rpp sd kelas 1 semester 1 keluargaku
 
FORMAT KISI-KISI SOAL.docx
FORMAT KISI-KISI SOAL.docxFORMAT KISI-KISI SOAL.docx
FORMAT KISI-KISI SOAL.docx
 
Ruang Kolaborasi Topik 4 Asesmen I.pptx
Ruang Kolaborasi Topik 4 Asesmen I.pptxRuang Kolaborasi Topik 4 Asesmen I.pptx
Ruang Kolaborasi Topik 4 Asesmen I.pptx
 
CAPAIAN PEMBELAJARAN
CAPAIAN PEMBELAJARANCAPAIAN PEMBELAJARAN
CAPAIAN PEMBELAJARAN
 
Tema 8 Kebekerjaan SMK
Tema 8 Kebekerjaan SMKTema 8 Kebekerjaan SMK
Tema 8 Kebekerjaan SMK
 
PPT Teks Hasil Observasi (Kelas 7)
PPT Teks Hasil Observasi (Kelas 7)PPT Teks Hasil Observasi (Kelas 7)
PPT Teks Hasil Observasi (Kelas 7)
 
05 Kisi-kisi Asesmen Madrasah IPS MTs (2).docx
05 Kisi-kisi Asesmen Madrasah IPS MTs (2).docx05 Kisi-kisi Asesmen Madrasah IPS MTs (2).docx
05 Kisi-kisi Asesmen Madrasah IPS MTs (2).docx
 
22. modul penyusunan soal hots bahasa dan sastra indonesia
22. modul penyusunan soal hots bahasa dan sastra indonesia22. modul penyusunan soal hots bahasa dan sastra indonesia
22. modul penyusunan soal hots bahasa dan sastra indonesia
 
CP, TP, ATP DAN MODUL AJAR.pptx
CP, TP,  ATP DAN MODUL AJAR.pptxCP, TP,  ATP DAN MODUL AJAR.pptx
CP, TP, ATP DAN MODUL AJAR.pptx
 
Powerpoint persebaran flora fauna di indonesia
Powerpoint persebaran flora fauna di indonesiaPowerpoint persebaran flora fauna di indonesia
Powerpoint persebaran flora fauna di indonesia
 
SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – B(Tuna Rungu)
SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – B(Tuna Rungu)SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – B(Tuna Rungu)
SK-KD Bahasa Indonesia SMPLB – B(Tuna Rungu)
 
Upaya menjaga persatuan dan kesatuan - PPKn Semester 2 Kelas 5 SD
Upaya menjaga persatuan dan kesatuan - PPKn Semester 2 Kelas 5 SDUpaya menjaga persatuan dan kesatuan - PPKn Semester 2 Kelas 5 SD
Upaya menjaga persatuan dan kesatuan - PPKn Semester 2 Kelas 5 SD
 
Kata kerja-operasional-revisi-taksonomi-bloom
Kata kerja-operasional-revisi-taksonomi-bloomKata kerja-operasional-revisi-taksonomi-bloom
Kata kerja-operasional-revisi-taksonomi-bloom
 
Sintak berbagai model pembelajaran
Sintak berbagai model pembelajaranSintak berbagai model pembelajaran
Sintak berbagai model pembelajaran
 
pengertian peta dan komponen peta
pengertian peta dan komponen petapengertian peta dan komponen peta
pengertian peta dan komponen peta
 
BAB 1. A.Pengertian Ruang dan Interaksi Antarruang(1)
BAB 1. A.Pengertian Ruang dan Interaksi Antarruang(1)BAB 1. A.Pengertian Ruang dan Interaksi Antarruang(1)
BAB 1. A.Pengertian Ruang dan Interaksi Antarruang(1)
 
Pertemuan 2 pemahaman lokasi melalui peta
Pertemuan 2 pemahaman lokasi melalui petaPertemuan 2 pemahaman lokasi melalui peta
Pertemuan 2 pemahaman lokasi melalui peta
 
Teks deskripsi
Teks deskripsiTeks deskripsi
Teks deskripsi
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 BAB 2 KURIKULUM MERDEKA.docx
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 BAB 2 KURIKULUM MERDEKA.docxMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 BAB 2 KURIKULUM MERDEKA.docx
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 BAB 2 KURIKULUM MERDEKA.docx
 

Similar to RPPJenisPekerjaan

Similar to RPPJenisPekerjaan (20)

RPP Kesehatan Semester2
RPP Kesehatan Semester2RPP Kesehatan Semester2
RPP Kesehatan Semester2
 
Rpp Kesehatan Kelas 2
Rpp Kesehatan Kelas 2Rpp Kesehatan Kelas 2
Rpp Kesehatan Kelas 2
 
Rpp ips kls 9 smt 2 mamah
Rpp ips kls 9 smt 2 mamahRpp ips kls 9 smt 2 mamah
Rpp ips kls 9 smt 2 mamah
 
RPP SD RAHA
RPP SD RAHA RPP SD RAHA
RPP SD RAHA
 
Lingkungan kita 3
Lingkungan  kita 3Lingkungan  kita 3
Lingkungan kita 3
 
Lingkungan kita 3
Lingkungan  kita 3Lingkungan  kita 3
Lingkungan kita 3
 
RPP Tematik
RPP Tematik RPP Tematik
RPP Tematik
 
[1] rpp sd kelas 4 semester 1 indahnya kebersamaan
[1] rpp sd kelas 4 semester 1   indahnya kebersamaan[1] rpp sd kelas 4 semester 1   indahnya kebersamaan
[1] rpp sd kelas 4 semester 1 indahnya kebersamaan
 
Hak dan kewajiban 2
Hak dan kewajiban 2Hak dan kewajiban 2
Hak dan kewajiban 2
 
RPP SD 13 RAHA
RPP SD 13 RAHA RPP SD 13 RAHA
RPP SD 13 RAHA
 
Saling menghormati 5
Saling menghormati 5Saling menghormati 5
Saling menghormati 5
 
Rpp wamartini
Rpp wamartiniRpp wamartini
Rpp wamartini
 
RPP TEMATIK KELAS 3 SD SEMESTER 1
RPP TEMATIK KELAS 3 SD SEMESTER 1RPP TEMATIK KELAS 3 SD SEMESTER 1
RPP TEMATIK KELAS 3 SD SEMESTER 1
 
lembar kerja peseta didik
lembar kerja peseta didiklembar kerja peseta didik
lembar kerja peseta didik
 
5rpptematik3 170121002016
5rpptematik3 1701210020165rpptematik3 170121002016
5rpptematik3 170121002016
 
[5] rpp tematik_3
[5] rpp tematik_3[5] rpp tematik_3
[5] rpp tematik_3
 
2. t. peristiwa selasa, minggu 1
2. t. peristiwa selasa, minggu 12. t. peristiwa selasa, minggu 1
2. t. peristiwa selasa, minggu 1
 
Rpp achir nasorang lubis
Rpp   achir nasorang lubisRpp   achir nasorang lubis
Rpp achir nasorang lubis
 
[3] rpp sd kelas 4 semester 1 berbagi pekerjaan
[3] rpp sd kelas 4 semester 1   berbagi pekerjaan[3] rpp sd kelas 4 semester 1   berbagi pekerjaan
[3] rpp sd kelas 4 semester 1 berbagi pekerjaan
 
Rpp bg hatta2
Rpp bg hatta2Rpp bg hatta2
Rpp bg hatta2
 

Recently uploaded

TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023DodiSetiawan46
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxc9fhbm7gzj
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfChrodtianTian
 

Recently uploaded (20)

TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
 

RPPJenisPekerjaan

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) NAMA SEKOLAH : SLB TEMA/SUB TEMA : Berbagai Pekerjaan/Jenis-Jenis Pekerjaan/PB1 KELAS/SEMESTER : VII Tunarungu / ALOKASI WAKTU : 2 pertemuan (2 x 80 menit) I. TUJUAN PEMBELAJARAN - Dengan mengkaji bacaan tentang hubungan sumber daya alam dan pekerjaannya, siswa mampu menjelaskan hubungan sumber daya alam dan pekerjaan yang ada di daerah tersebut dengan teliti. - Dengan kegiatan membaca dan menganalisa bacaan, siswa mampu menemukan informasi tentang kopi, jenis pekerjaan dan proses pembuatannya dengan benar. - Dengan kegiatan membaca peta, siswa mampu mejelaskan hubungan antara beberapa jenis pekerjaan dengan kondisi geografis daerah tempat tinggal secara benar. - Dengan mengamati gambar dan berdiskusi, siswa mampu menjelaskan hubungan antara sumber daya alam dan kondisi geografis (dataran rendah, tinggi dan perairan). - Dengan membaca teks kisah “Iko si Biji Kopi”, siswa mampu menjelaskan proses pmbuatan kopi sehingga menjadi minuman yang nikmat.  Karakter siswa yang diharapkan dalam kegiatan pembelajaran: Disiplin (discipline), Tekun (diligence), Tanggung jawab (responsibility) dan Ketelitian (carefulness). II. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR IPS Kompetensi Dasar: 3.5 Memahami manusia dalam dinamika interaksi dengan lingkungan alam, sosial, budaya, dan ekonomi 4.5 Menceritakan manusia dalam dinamika interaksi dengan lingkungan alam, sosial, budaya, dan ekonomi Indikator: • Mengidentifikasi jenis-jenis pekerjaan berdasarkan kondisi geografis daerah tepat tinggal • Menjelaskan hubungan jenis-jenis pekerjaan dengan kondisi geografis lingkungan tempat tinggal melalui kegiatan membaca peta IPA Kompetensi Dasar: 3.7 Mendeskripsikan hubungan antara sumber daya alam dengan lingkungan, teknologi, dan masyarakat 4.7 Menyajikan laporan hasil pengamatan tentang teknologi yang digunakan di kehidupan seharihari dan kemudahan yang diperoleh oleh masyarakat dengan memanfaatkan teknologi tersebut Indikator: • Menjelasakan sumber daya alam di suatu daerah dan menghubungkannya dengan jenis- jenis pekerjaan yang ada. Bahasa Indonesia Kompetensi Dasar: 3.4 Menggali informasi dari teks cerita petualangan tentang lingkungan dan sumber daya alam dengan bantuan guru dan teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis dengan memilih dan memilah kosakata baku 4.4 Menyajikan teks cerita petualangan tentang lingkungan dan sumber daya alam secara mandiri dalam teks bahasa Indonesia lisan dan tulis dengan memilih dan memilahkosakata baku Indikator: • Menemukan informasi tentang teh dan proses Psembuatannya melalui kegiatan membaca
  • 2. • Menyajikan cerita singkat tentang proses pembuatan teh setelah III. MATERI PEMBELAJARAN 1. Jenis profesi masyarakat 2. Teks Iko si Biji Kopi IV. METODE PEMBELAJARAN Model Pembelajaran : Pendekatan saintifik (mengamati, menanya, mengumpulkan informasi/ eksperimen, mengasosiasi/ menalar, dan mengkomunikasikan). Metode Pembelajaran : Tanya jawab dan demonstrasi V. MEDIA PEMBELAJARAN - Kondisi lingkungan dan jenis profesi masyarakat - Gambar beberapa profesi VI. SUMBER BELAJAR - Berbagai Pekerjaan: Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Pendidikan Khusus Kelas VII (SMPLB Tunarungu). 2014. Jakarta: Kemdikbud VII. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN A. Kegiatan Pendahuluan Apresiasi dan motivasi: - Mengucapkan salam “Selamat Pagi” - Mengabsen siswa - Siswa mendengarkan tujuan yang disampaikan guru dengan rasa peduli dan rasa ingin tahu - Siswa mendengarkan motivasi dari guru dengan cermat, yaitu agar siswa semangat dalam mengikuti pembelajaran karena kegiatan yang akan dilaksanakan itu sangat penting. 2x10 Menit B. Kegiatan Inti - Siswa mengamati gambar proses pembuatan kopi. Ingatkan siswa untuk memperhatikan langkah-langkah proses tersebut secara detail. - Guru mengamatipada saat siswa mengamati gambar. Pastikan semua siswamelakukan tugasnya. - Guru bisa mengajukan beberapa pertanyaan untuk mengarahkan siswa memperhatikan secara rinci proses pembuatan kopi yang ada dalam gambar. - Siswa diminta berdiskusi dengan seorang teman untuk menjawab pertanyaan yang ada di buku mengenai letak perkebunan kopi, pekerjaan yang ada di perkebunan tersebut, dan tugas dari setiap pekerja tersebut. - Siswa menuliskan jawaban dan disrahkan kepada guru. - Siswa mengamati tiga gambar yang berisi tiga jenis profesi dari di tiga tempat yang berbeda. - Siswa menuliskan keterangan tentang tiga jenis profesi tersebut di bagian bawah gambar. - Siswa diingatkan untuk mengisi keterangan tentang tiga jenis profesi tersebut dengan teliti. - Siswa menganalisis hubungan antara pekerjaan dan tempat bekerja. - Kemudian, menuliskan jawaban dari pertanyaan yang ada di buku. - Guru mengingatkan siswa untuk memperhatikan kondisi wilayah tempat tinggal mereka, apakah di daerah dataran tinggi, dataran rendah, atau di daerah perairan - Siswa diharapkan mengetahui hubungan antara kondisi wilayah tempat tinggal dan jenis pekerjaan yang ada. - Guru menutup sesi pembelajaran dengan penguatan konsep bahwa ada beberapa jenis profesi yang keberadaannya dipengaruhi oleh kondisi geografis. 2x60 Menit
  • 3. C. Kegiatan Penutup Dalam kegiatan penutup, guru: - Melakukan refleksi bersama terhadap pembelajaran yang sudah di lakukan - Memberikan tugas mengenai materi yang sudah di pelajari. 2x10 Menit VIII. PENILAIAN Penilaian Hasil 1. Teknik penilaian : Uraian 2. Jenis penilaian : Tes Uraian 1. Rubrik siswa: Penilaian Presentasi Proses Pembuatan Kopi Beri tanda (√ ) pada kolom sesuai dengan presentasi temanmu. Kriteria (4) Baik ( 3 ) Cukup ( 2 ) Berlatih Lagi ( 1 ) Bahasa yang digunakan Kalimat jelas dan sebagian kurang dimengerti Kalimat cukup jelas, tetapi ada beberapa kata yang sulit dimengerti Kalimat sulit dimengerti Suara saat Presentasi Sebagian pengucapannya jelas dan terdengar Terdengar dan sebagian pengucapannya kurang jelas Tidak terdengar Sikap saat presentasi Berani dan kurang percaya diri Cukup berani, tetapi tampak masih ragu Tidak percaya diri (malu dan tidak mau bicara 2. Daftar periksa untuk mengolah informasi Kriteria Keterangan Shssa Sudah Belum Menulis semua proses daun teh menjadi teh tubruk Menulis secara runtut Menulis dengan kata baku 3. Daftar periksa untuk cerita siswa di Ayo Renungkan Kriteria Keterangan ShssudaSu dah Belum Menulis lokasi tempat tinggal Menulis pekerjaan yang ada di lokasi tempat tinggal Menulis hubungan lokasi dengan jenis pekerjaan 4. Penilaian Sikap (peduli, rasa ingin tahu, tekun, dan teliti). Mengetahui, Kota, ………………………… Kepala SLB …………… Guru Kelas, ……………………………………... ……………………………………... NIP. NIP.