SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
Rekayasa Perangkat Lunak


                             PERTEMUAN 4
             Proses Perangkat Lunak Dan Metrik Proyek

Pengukuran dapat digunakan oleh perekayasa perangkat lunak untuk membantu
memperkirakan kualitas produk kerja teknis serta untuk membantu mengambil
keputusan taktis pada saat proyek sudah berjalan.


4.1. Pengukuran, Metrik dan Indikator


Measure mengindikasikan kuantitatif dari luasan, jumlah, dimensi, kapasitas atau
ukuran dari atribut sebuah proses atau produk. Measurement adalah kegiatan
menentukan sebuah measure (pengukuran). IEEE Standard Glossary of
Software Engineering Terms mendefinisikan metrics sebagai ”ukuran kuantitatif
dari tingkat di mana sebuah sistem, komponen atau proses memiliki atribut
tertentu.”


Metrik perangkat lunak menghubungkan pengukuran individu dengan banyak
cara (seperti rata-rata jumlah kesalahan yang ditemukan per kajian atau jumlah
rata-rata kesalahan yang ditemukan per person-hour yang dipakai pada kajian).


Rekayasa perangkat lunak mengumpulkan pengukuran dan mengembangkan
metrik sehingga diperoleh suatu indikator. Indikator adalah sebuah metrik atau
kombinasi dari metrik yang memberikan pengetahuan ke dalam proses
perangkat lunak, sebuah proyek perangkat lunak, atau produk itu sendiri.


4.2. Metrik Dalam Proses dan Domain Proyek


Metrik harus dikumpulkan sehingga indicator proses dan produk dapat
dipastikan. Indikator proses memungkinkan sebuah organisasi rekayasa
perangkat lunak memperoleh pengetahuan tentang reliabilitas sebuah proses



Lecture – Note                                                             Hal : 1
Rekayasa Perangkat Lunak


yang sedang berlangsung (misalnya paradigma, tugas-tugas rekayasa perangkat
lunak, produk kerja, dan kejadian penting). Indikator proses memungkinkan
manajer dan pelaksana memperkirakan apa yang harus dikerjakan dan yang
tidak.
Indikator proyek memungkinkan manajer proyek perangkat lunak :
(1). Memperkirakan status sebuah proyek yang sedang berlangsung
(2). Menelusuri risiko-risiko potensial
(3). Menemukan area masalah sebelum masalah ”menjadi semakin kritis”
(4). Menyesuaikan aliran kerja atau tugas-tugas; dan
(5). Mengevaluasi kemampuan tim proyek untuk mengontrol kualitas hasil kerja
     rekayasa perangkat lunak


4.2.1. Metrik Proses dan Peningkatan Perangkat Lunak


Satu-satunya cara yang paling rasional untuk meningkatkan proses adalah
dengan mengukur atribut tertentu dari proses, mengembangkan serangkaian
metrik yang      berarti berdasarkan atribut-atribut tersebut, dan kemudian
menggunakan metrik itu untuk memberikan indikator yang akan membawa
kepada sebuah strategi pengembangan.
Ketrampilan dan motivasi yang diperlihatkan oleh manusia merupakan satu-
satunya faktor yang paling berpengaruh pada kualitas dan unjuk kerja tim.
Kita mengukur reliabilitas proses perangkat lunak secara tidak langsung yaitu
dengan mengambil serangkaian metrik berdasarkan keluaran yang dapat diambil
oleh proses. Keluaran menyangkut pengukuran kesalahan yang ditemukan
sebelum pelepasan perangkat lunak, cacat yang disampaikan dan dilaporkan
oleh pemakai akhir, produk kerja yang dikirim, usaha manusia yang dilakukan,
waktu kalender yang digunakan, konfirmasi jadwal, serta pengukuran yang lain.


Gambar 4.1. determinan untuk .....




Lecture – Note                                                              Hal : 2
Rekayasa Perangkat Lunak


Grady menyatakan bahwa ”etika metrik perangkat lunak” merupakan hal yang
tepat bagi para manajer ketika mereka melembagakan program metrik proses :
-       Gunakan istilah umum dan kepekaan organisasi ketika menginterpretasi
     data metrik.
-       Berikan umpan balik reguler kepada individu dan tim yang telah bekerja
     untuk mengumpulkan pengukuran dan metrik.
-       Jangan menggunakan metrik untuk menilai individu
-       Bekerja dengan pelaksana dan tim untuk menentukan tujuan dan metrik
     yang jelas yang akan dipakai untuk mencapainya.
-       Jangan pernah menggunakan metrik untuk mengancam individu dan tim.
-       Metrik data yang menunjukkan sebuah area masalah tidak boleh
     “dianggap negative.” Data-data itu hanya merupakan sebuah indicator bagi
     peningkatan proses.
-       Jangan tergoda pada sebuah metrik dan kemudian mengabaikan metrik
     penting yang lain.


Pada dasarnya statistical software process improvement (SSPI) menggunakan
analisis kegagalan perangkat lunak untuk mengumpulkan informasi seputar
semua kesalahan dan cacat yang terjadi pada saat sebuah aplikasi, sistem, atau
produk dikembangkan dan dipakai. Analisis kegagalan bekerja dengan cara
sebagai berikut :
1.    Semua      kesalahan   dan   cacat   dikategorikan   dari   awal   (contohnya,
     kekurangan dalam spesifikasi, kekurangan dalam logika, ketidaksesuaian
     dengan standar).
2.    Biaya untuk mengkoreksi setiap kesalahan dan cacat dicatat.
3.    Jumlah kesalahan dan cacat dari setiap kategori dihitung dan ditata dalam
     urutan naik.
4.    Biaya keseluruhan dari kesalahan dan cacat dari setiap kategori dihitung.
5.    Data resultan dianalisis untuk menemukan kategori yang menelan biaya
     besar.




Lecture – Note                                                               Hal : 3

More Related Content

What's hot

Pengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiPengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiAser Sihotang
 
Rekayasa Perangkat Lunak JAMINAN KUALITAS PERANGKAT LUNAK
Rekayasa Perangkat Lunak JAMINAN KUALITAS PERANGKAT LUNAKRekayasa Perangkat Lunak JAMINAN KUALITAS PERANGKAT LUNAK
Rekayasa Perangkat Lunak JAMINAN KUALITAS PERANGKAT LUNAKListyowatik (Yanie)
 
Jaminan Kualitas Perangkat Lunak
Jaminan Kualitas Perangkat LunakJaminan Kualitas Perangkat Lunak
Jaminan Kualitas Perangkat LunakYunita Rainbow
 
Pengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiPengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiAlbertz Ace-Red
 
Pengembangan Sistem Informasi Manajemen
Pengembangan Sistem Informasi ManajemenPengembangan Sistem Informasi Manajemen
Pengembangan Sistem Informasi ManajemenRahmi Septhianingrum
 
Pengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiPengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiSamsuri14
 
SI & PI 4, Achmad Lukman Harun, Hapzi Ali, Infrasturktur TI dan Teknologi Bar...
SI & PI 4, Achmad Lukman Harun, Hapzi Ali, Infrasturktur TI dan Teknologi Bar...SI & PI 4, Achmad Lukman Harun, Hapzi Ali, Infrasturktur TI dan Teknologi Bar...
SI & PI 4, Achmad Lukman Harun, Hapzi Ali, Infrasturktur TI dan Teknologi Bar...Achmad Lukman Harun
 
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Infrastruktur TI dan Teknologi Baru, ...
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali,  Infrastruktur TI dan Teknologi Baru,  ...SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali,  Infrastruktur TI dan Teknologi Baru,  ...
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Infrastruktur TI dan Teknologi Baru, ...yohana premavari
 
Ch 10 - Kegiatan Pengujian
Ch 10 - Kegiatan PengujianCh 10 - Kegiatan Pengujian
Ch 10 - Kegiatan PengujianTri Sugihartono
 
(4) Pengembangan Sistem Informasi (SDLC)
(4) Pengembangan Sistem Informasi (SDLC)(4) Pengembangan Sistem Informasi (SDLC)
(4) Pengembangan Sistem Informasi (SDLC)Hanny Hikmayanti
 
SIM 9. Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Metode SDLC. Universitas Mercubuana, 2018
SIM 9. Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Metode SDLC. Universitas Mercubuana, 2018SIM 9. Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Metode SDLC. Universitas Mercubuana, 2018
SIM 9. Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Metode SDLC. Universitas Mercubuana, 2018Afifah Luthfiah
 
Pengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiPengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiD Istigfarin
 

What's hot (17)

Pengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiPengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasi
 
Rekayasa Perangkat Lunak JAMINAN KUALITAS PERANGKAT LUNAK
Rekayasa Perangkat Lunak JAMINAN KUALITAS PERANGKAT LUNAKRekayasa Perangkat Lunak JAMINAN KUALITAS PERANGKAT LUNAK
Rekayasa Perangkat Lunak JAMINAN KUALITAS PERANGKAT LUNAK
 
Jaminan Kualitas Perangkat Lunak
Jaminan Kualitas Perangkat LunakJaminan Kualitas Perangkat Lunak
Jaminan Kualitas Perangkat Lunak
 
Ch 12
Ch 12Ch 12
Ch 12
 
Pengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiPengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasi
 
Pengembangan Sistem Informasi Manajemen
Pengembangan Sistem Informasi ManajemenPengembangan Sistem Informasi Manajemen
Pengembangan Sistem Informasi Manajemen
 
Apsi (modul 2)
Apsi  (modul 2)Apsi  (modul 2)
Apsi (modul 2)
 
Pengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiPengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasi
 
SI & PI 4, Achmad Lukman Harun, Hapzi Ali, Infrasturktur TI dan Teknologi Bar...
SI & PI 4, Achmad Lukman Harun, Hapzi Ali, Infrasturktur TI dan Teknologi Bar...SI & PI 4, Achmad Lukman Harun, Hapzi Ali, Infrasturktur TI dan Teknologi Bar...
SI & PI 4, Achmad Lukman Harun, Hapzi Ali, Infrasturktur TI dan Teknologi Bar...
 
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Infrastruktur TI dan Teknologi Baru, ...
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali,  Infrastruktur TI dan Teknologi Baru,  ...SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali,  Infrastruktur TI dan Teknologi Baru,  ...
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Infrastruktur TI dan Teknologi Baru, ...
 
Ch 10 - Kegiatan Pengujian
Ch 10 - Kegiatan PengujianCh 10 - Kegiatan Pengujian
Ch 10 - Kegiatan Pengujian
 
Rpl upload #1
Rpl upload #1Rpl upload #1
Rpl upload #1
 
4. pengembangan sim
4. pengembangan sim4. pengembangan sim
4. pengembangan sim
 
(4) Pengembangan Sistem Informasi (SDLC)
(4) Pengembangan Sistem Informasi (SDLC)(4) Pengembangan Sistem Informasi (SDLC)
(4) Pengembangan Sistem Informasi (SDLC)
 
SIM 9. Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Metode SDLC. Universitas Mercubuana, 2018
SIM 9. Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Metode SDLC. Universitas Mercubuana, 2018SIM 9. Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Metode SDLC. Universitas Mercubuana, 2018
SIM 9. Afifah Luthfiah, Hapzi Ali, Metode SDLC. Universitas Mercubuana, 2018
 
Tahap pengembangan sistem
Tahap pengembangan sistemTahap pengembangan sistem
Tahap pengembangan sistem
 
Pengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiPengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasi
 

Viewers also liked

Affordable 2 BHK Apartment at Madhukunj,Borivali-E
Affordable 2 BHK Apartment at Madhukunj,Borivali-EAffordable 2 BHK Apartment at Madhukunj,Borivali-E
Affordable 2 BHK Apartment at Madhukunj,Borivali-ERemaxMatrix
 
Manajemen Sumber Daaya Manusia
Manajemen Sumber Daaya ManusiaManajemen Sumber Daaya Manusia
Manajemen Sumber Daaya Manusiadhewychabi
 
The job∣跟你想像得不一樣
The job∣跟你想像得不一樣The job∣跟你想像得不一樣
The job∣跟你想像得不一樣宇晨 邱
 
Upaya promkes dalam pelayanan kebidanan promotif, preventif
Upaya promkes dalam pelayanan kebidanan promotif, preventifUpaya promkes dalam pelayanan kebidanan promotif, preventif
Upaya promkes dalam pelayanan kebidanan promotif, preventifdhewychabi
 
Upaya promkes dalam pelayanan kebidanan promotif, preventif
Upaya promkes dalam pelayanan kebidanan promotif, preventifUpaya promkes dalam pelayanan kebidanan promotif, preventif
Upaya promkes dalam pelayanan kebidanan promotif, preventifdhewychabi
 
Analisa harga satuan pekerjaan (1)
Analisa harga satuan pekerjaan (1)Analisa harga satuan pekerjaan (1)
Analisa harga satuan pekerjaan (1)Ferdinand Nanubmat
 
Kejang Neonatus
Kejang NeonatusKejang Neonatus
Kejang Neonatusdhewychabi
 
Food Truck Days - фестиваль фудтраков и еды на колесах
Food Truck Days - фестиваль фудтраков и еды на колесахFood Truck Days - фестиваль фудтраков и еды на колесах
Food Truck Days - фестиваль фудтраков и еды на колесахTatiana Kruts
 
Robekan jalan lahir
Robekan jalan lahirRobekan jalan lahir
Robekan jalan lahirdhewychabi
 
Fitxes llengua nivell 3r
Fitxes llengua nivell 3rFitxes llengua nivell 3r
Fitxes llengua nivell 3rmestratsv
 

Viewers also liked (12)

Affordable 2 BHK Apartment at Madhukunj,Borivali-E
Affordable 2 BHK Apartment at Madhukunj,Borivali-EAffordable 2 BHK Apartment at Madhukunj,Borivali-E
Affordable 2 BHK Apartment at Madhukunj,Borivali-E
 
Resume J Lopez
Resume J LopezResume J Lopez
Resume J Lopez
 
Presentation2
Presentation2Presentation2
Presentation2
 
Manajemen Sumber Daaya Manusia
Manajemen Sumber Daaya ManusiaManajemen Sumber Daaya Manusia
Manajemen Sumber Daaya Manusia
 
The job∣跟你想像得不一樣
The job∣跟你想像得不一樣The job∣跟你想像得不一樣
The job∣跟你想像得不一樣
 
Upaya promkes dalam pelayanan kebidanan promotif, preventif
Upaya promkes dalam pelayanan kebidanan promotif, preventifUpaya promkes dalam pelayanan kebidanan promotif, preventif
Upaya promkes dalam pelayanan kebidanan promotif, preventif
 
Upaya promkes dalam pelayanan kebidanan promotif, preventif
Upaya promkes dalam pelayanan kebidanan promotif, preventifUpaya promkes dalam pelayanan kebidanan promotif, preventif
Upaya promkes dalam pelayanan kebidanan promotif, preventif
 
Analisa harga satuan pekerjaan (1)
Analisa harga satuan pekerjaan (1)Analisa harga satuan pekerjaan (1)
Analisa harga satuan pekerjaan (1)
 
Kejang Neonatus
Kejang NeonatusKejang Neonatus
Kejang Neonatus
 
Food Truck Days - фестиваль фудтраков и еды на колесах
Food Truck Days - фестиваль фудтраков и еды на колесахFood Truck Days - фестиваль фудтраков и еды на колесах
Food Truck Days - фестиваль фудтраков и еды на колесах
 
Robekan jalan lahir
Robekan jalan lahirRobekan jalan lahir
Robekan jalan lahir
 
Fitxes llengua nivell 3r
Fitxes llengua nivell 3rFitxes llengua nivell 3r
Fitxes llengua nivell 3r
 

Similar to Metrik dan Indikator Dalam Rekayasa Perangkat Lunak

Metode Pengembangan dan Evaluasi SIM
Metode Pengembangan dan Evaluasi SIMMetode Pengembangan dan Evaluasi SIM
Metode Pengembangan dan Evaluasi SIMFahmi Hakam
 
Pemodelan perangkat lunak 1
Pemodelan perangkat lunak 1Pemodelan perangkat lunak 1
Pemodelan perangkat lunak 1Kurjum Usman
 
Makalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikan
Makalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikanMakalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikan
Makalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikanFajar Jabrik
 
Aps02 methodology
Aps02 methodologyAps02 methodology
Aps02 methodologyArif Rahman
 
Ppsi pertemuan-8-quality-management1
Ppsi pertemuan-8-quality-management1Ppsi pertemuan-8-quality-management1
Ppsi pertemuan-8-quality-management1Abrianto Nugraha
 
12 Software Measurement
12 Software Measurement12 Software Measurement
12 Software MeasurementAinul Yaqin
 
Tugas sim, theresia hanitalia, , yananto mihadi p., s.e., m.si., cma. impleme...
Tugas sim, theresia hanitalia, , yananto mihadi p., s.e., m.si., cma. impleme...Tugas sim, theresia hanitalia, , yananto mihadi p., s.e., m.si., cma. impleme...
Tugas sim, theresia hanitalia, , yananto mihadi p., s.e., m.si., cma. impleme...TheodoraTerdunGintin
 
Menpro 13410100216-sabdo wicaksono putra
Menpro 13410100216-sabdo wicaksono putraMenpro 13410100216-sabdo wicaksono putra
Menpro 13410100216-sabdo wicaksono putrasabdo wicaksono
 
Manajemen Resiko (Tugas RPL)
 Manajemen Resiko (Tugas RPL)  Manajemen Resiko (Tugas RPL)
Manajemen Resiko (Tugas RPL) viiasilviaa
 
Manajemen proyek
Manajemen proyekManajemen proyek
Manajemen proyekNDy Aja
 

Similar to Metrik dan Indikator Dalam Rekayasa Perangkat Lunak (20)

Rpl upload #3
Rpl upload #3Rpl upload #3
Rpl upload #3
 
Fazri m awrd
Fazri m awrdFazri m awrd
Fazri m awrd
 
Metode Pengembangan dan Evaluasi SIM
Metode Pengembangan dan Evaluasi SIMMetode Pengembangan dan Evaluasi SIM
Metode Pengembangan dan Evaluasi SIM
 
Bab 13
Bab 13Bab 13
Bab 13
 
Bab 13
Bab 13Bab 13
Bab 13
 
436439331-Edp.pptx
436439331-Edp.pptx436439331-Edp.pptx
436439331-Edp.pptx
 
Bab16 siklus met&tekpsi
Bab16 siklus met&tekpsiBab16 siklus met&tekpsi
Bab16 siklus met&tekpsi
 
Pemodelan perangkat lunak 1
Pemodelan perangkat lunak 1Pemodelan perangkat lunak 1
Pemodelan perangkat lunak 1
 
Makalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikan
Makalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikanMakalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikan
Makalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikan
 
Aps02 methodology
Aps02 methodologyAps02 methodology
Aps02 methodology
 
Rekayasa perangkat lunak
Rekayasa perangkat lunakRekayasa perangkat lunak
Rekayasa perangkat lunak
 
Ppsi pertemuan-8-quality-management1
Ppsi pertemuan-8-quality-management1Ppsi pertemuan-8-quality-management1
Ppsi pertemuan-8-quality-management1
 
12 Software Measurement
12 Software Measurement12 Software Measurement
12 Software Measurement
 
Prak rpl
Prak rplPrak rpl
Prak rpl
 
Tugas sim, theresia hanitalia, , yananto mihadi p., s.e., m.si., cma. impleme...
Tugas sim, theresia hanitalia, , yananto mihadi p., s.e., m.si., cma. impleme...Tugas sim, theresia hanitalia, , yananto mihadi p., s.e., m.si., cma. impleme...
Tugas sim, theresia hanitalia, , yananto mihadi p., s.e., m.si., cma. impleme...
 
Menpro 13410100216-sabdo wicaksono putra
Menpro 13410100216-sabdo wicaksono putraMenpro 13410100216-sabdo wicaksono putra
Menpro 13410100216-sabdo wicaksono putra
 
Audit edp
Audit edpAudit edp
Audit edp
 
Manajemen Resiko (Tugas RPL)
 Manajemen Resiko (Tugas RPL)  Manajemen Resiko (Tugas RPL)
Manajemen Resiko (Tugas RPL)
 
Manajemen proyek
Manajemen proyekManajemen proyek
Manajemen proyek
 
Meeting 2 pengembangan sistem
Meeting 2   pengembangan sistemMeeting 2   pengembangan sistem
Meeting 2 pengembangan sistem
 

Recently uploaded

Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 

Recently uploaded (20)

Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 

Metrik dan Indikator Dalam Rekayasa Perangkat Lunak

  • 1. Rekayasa Perangkat Lunak PERTEMUAN 4 Proses Perangkat Lunak Dan Metrik Proyek Pengukuran dapat digunakan oleh perekayasa perangkat lunak untuk membantu memperkirakan kualitas produk kerja teknis serta untuk membantu mengambil keputusan taktis pada saat proyek sudah berjalan. 4.1. Pengukuran, Metrik dan Indikator Measure mengindikasikan kuantitatif dari luasan, jumlah, dimensi, kapasitas atau ukuran dari atribut sebuah proses atau produk. Measurement adalah kegiatan menentukan sebuah measure (pengukuran). IEEE Standard Glossary of Software Engineering Terms mendefinisikan metrics sebagai ”ukuran kuantitatif dari tingkat di mana sebuah sistem, komponen atau proses memiliki atribut tertentu.” Metrik perangkat lunak menghubungkan pengukuran individu dengan banyak cara (seperti rata-rata jumlah kesalahan yang ditemukan per kajian atau jumlah rata-rata kesalahan yang ditemukan per person-hour yang dipakai pada kajian). Rekayasa perangkat lunak mengumpulkan pengukuran dan mengembangkan metrik sehingga diperoleh suatu indikator. Indikator adalah sebuah metrik atau kombinasi dari metrik yang memberikan pengetahuan ke dalam proses perangkat lunak, sebuah proyek perangkat lunak, atau produk itu sendiri. 4.2. Metrik Dalam Proses dan Domain Proyek Metrik harus dikumpulkan sehingga indicator proses dan produk dapat dipastikan. Indikator proses memungkinkan sebuah organisasi rekayasa perangkat lunak memperoleh pengetahuan tentang reliabilitas sebuah proses Lecture – Note Hal : 1
  • 2. Rekayasa Perangkat Lunak yang sedang berlangsung (misalnya paradigma, tugas-tugas rekayasa perangkat lunak, produk kerja, dan kejadian penting). Indikator proses memungkinkan manajer dan pelaksana memperkirakan apa yang harus dikerjakan dan yang tidak. Indikator proyek memungkinkan manajer proyek perangkat lunak : (1). Memperkirakan status sebuah proyek yang sedang berlangsung (2). Menelusuri risiko-risiko potensial (3). Menemukan area masalah sebelum masalah ”menjadi semakin kritis” (4). Menyesuaikan aliran kerja atau tugas-tugas; dan (5). Mengevaluasi kemampuan tim proyek untuk mengontrol kualitas hasil kerja rekayasa perangkat lunak 4.2.1. Metrik Proses dan Peningkatan Perangkat Lunak Satu-satunya cara yang paling rasional untuk meningkatkan proses adalah dengan mengukur atribut tertentu dari proses, mengembangkan serangkaian metrik yang berarti berdasarkan atribut-atribut tersebut, dan kemudian menggunakan metrik itu untuk memberikan indikator yang akan membawa kepada sebuah strategi pengembangan. Ketrampilan dan motivasi yang diperlihatkan oleh manusia merupakan satu- satunya faktor yang paling berpengaruh pada kualitas dan unjuk kerja tim. Kita mengukur reliabilitas proses perangkat lunak secara tidak langsung yaitu dengan mengambil serangkaian metrik berdasarkan keluaran yang dapat diambil oleh proses. Keluaran menyangkut pengukuran kesalahan yang ditemukan sebelum pelepasan perangkat lunak, cacat yang disampaikan dan dilaporkan oleh pemakai akhir, produk kerja yang dikirim, usaha manusia yang dilakukan, waktu kalender yang digunakan, konfirmasi jadwal, serta pengukuran yang lain. Gambar 4.1. determinan untuk ..... Lecture – Note Hal : 2
  • 3. Rekayasa Perangkat Lunak Grady menyatakan bahwa ”etika metrik perangkat lunak” merupakan hal yang tepat bagi para manajer ketika mereka melembagakan program metrik proses : - Gunakan istilah umum dan kepekaan organisasi ketika menginterpretasi data metrik. - Berikan umpan balik reguler kepada individu dan tim yang telah bekerja untuk mengumpulkan pengukuran dan metrik. - Jangan menggunakan metrik untuk menilai individu - Bekerja dengan pelaksana dan tim untuk menentukan tujuan dan metrik yang jelas yang akan dipakai untuk mencapainya. - Jangan pernah menggunakan metrik untuk mengancam individu dan tim. - Metrik data yang menunjukkan sebuah area masalah tidak boleh “dianggap negative.” Data-data itu hanya merupakan sebuah indicator bagi peningkatan proses. - Jangan tergoda pada sebuah metrik dan kemudian mengabaikan metrik penting yang lain. Pada dasarnya statistical software process improvement (SSPI) menggunakan analisis kegagalan perangkat lunak untuk mengumpulkan informasi seputar semua kesalahan dan cacat yang terjadi pada saat sebuah aplikasi, sistem, atau produk dikembangkan dan dipakai. Analisis kegagalan bekerja dengan cara sebagai berikut : 1. Semua kesalahan dan cacat dikategorikan dari awal (contohnya, kekurangan dalam spesifikasi, kekurangan dalam logika, ketidaksesuaian dengan standar). 2. Biaya untuk mengkoreksi setiap kesalahan dan cacat dicatat. 3. Jumlah kesalahan dan cacat dari setiap kategori dihitung dan ditata dalam urutan naik. 4. Biaya keseluruhan dari kesalahan dan cacat dari setiap kategori dihitung. 5. Data resultan dianalisis untuk menemukan kategori yang menelan biaya besar. Lecture – Note Hal : 3