SlideShare a Scribd company logo
1 of 24
PHBS
(PERILAKU HIDUP
BERSIH DAN SEHAT)
OLEH: ANNISA MURNIATY, SKM
Yang mempengaruhi status
kesehatan
◦1. Gaya hidup
◦2. Lingkungan
◦3. Pelayanan
Kesehatan
◦4. Faktor Genetik
10 BESAR PENYAKIT
TAHUN 2021
1. BAPIL
2. HT
3. ISPA
4. MYALGIA
5. DYSPEPSIA
6. GASTRITIS
7. SCABIES
8. DERMATITIS
9. NECROSIS/ (kematian jaringan
tulang karena kekurangan suplai
darah)
10. DIARE
PHBS RT
SANGAT MUNGKIN DI ALAMI OLEH
IBU HAMIL
SELURUH PERILAKU KESEHATAN
YANG DILAKUKAN
ATAS DASAR KESADARAN
SEHINGGA ANGGOTA KELUARGA
DAPAT MENOLONG DIRI SENDIRI
DI BIDANG KESEHATAN
DAN BERPERAN AKTIF DLM KEGIATAN
KESEHATAN DI MASYARAKAT
PERILAKU HIDUP BERSIH & SEHAT
(PHBS)
TUJUAN PHBS
◦Meningkatkan pengetahuan, kesadaran,
kemauan, dan kemampuan masyarakat
agar hidup bersih dan sehat serta
masyarakat termasuk dunia usaha berperan
serta aktif dalam mewujudkan derajat
kesehatan yang optimal
6
JENIS TATANAN PHBS
•PHBS Tatanan Rumah Tangga
•PHBS Tatanan Sekolah
•PHBS Tatanan Tempat-tempat Umum
•PHBS Tatanan Tempat Kerja
•PHBS Tatanan Institusi Kesehatan
UPAYA YANG DILAKUKAN
UNTUK MEMBERDAYAKAN
ANGGOTA RUMAH TANGGA
AGAR TAHU, MAU DAN MAMPU
MELAKSANAKAN PHBS SERTA
BERPERAN AKTIF DLM KEGIATAN
KESEHATAN DI MASYARAKAT
PERILAKU HIDUP BERSIH & SEHAT
(PHBS) DI RUMAH TANGGA
RUMAH TANGGA YANG
MELAKUKAN 13 INDIKATOR
PHBS TATANAN RUMAH TANGGA
RUMAH TANGGA SEHAT
Ada 13 INDIKATOR DAN
DEFINISI OPRASIONAL
PHBS TATANAN RUMAH
TANGGA DI
KABUPATEN BANTUL
1. Persalinan di tolong Nakes di
FASYANKES
 Keluarga yang
memiliki ibu hamil
punya akses
pertolongan
persalianan oleh
tenaga kesehatan
 Definisi: persalinan
ditolong oleh Bidan
/dokter
2.Asi Eksklusif
 Bayi memperoleh ASI
Eksklusif sejak usia 0
s/d 6 bulan
 Definisi : Bayi hanya
diberi ASI saja sejak usia
0 s/d 6 bln tanpa
makanan tambahan lain
termasuk susu formula
3. Penimbangan Balita
Keluarga yg
memiliki balita
menimbangkan
secara teratur
sesuai jadwal
Definisi;
Penimbangan
balita dilakukan
satu bulan
sekali/minimal 8
kali /th di sarkes
(PKD,posyandu,
puskesmas)
D/S : 100 %
4. Menggunakan Air bersih
Semua anggota
keluarga memiliki
akses terhadap
pemanfaatan air
bersih untuk
keperluan sehari-hari
Definisi : air bersih
untuk minum
(sudah dimasak,air
kemasan),memasak,
mandi, dan mencuci
5. CTPS (CUCI TANGAN PAKAI SABUN
 PAKAI SABUN
 AIR MENGALIR
6. PENGELOLAAN AIR MINUM DAN
MAKAN RUMAH TANGGA
7. MENGGUNAKAN JAMBAN SEHAT
 Semua anggaota
keluarga
menggunakan
jamban
 Definisi; jamban yg
digunakan oleh
seluruh anggota
keluarga yg
memenuhi syarat
kesehatan
 (JARAK DENGAN
SUMBER AIR, DENGAN
SAPTITENG, TIDAK
LICIN, BERATAP)
8. Pengamanan limbah cair rumah tangga
 limbah cair di rumah tangga
: yang berasal dari sisa kegiatan
mencuci, kamar mandi dan dapur
yang memenuhi standar baku
mutu kesehatan lingkungan dan
persyaratan kesehatan yang
mampu memutus mata rantai
penularan penyakit
9. PENGELOLAAN SAMPAH
 Semua anggota
keluarga
membuang
sampah pada
tempatnya/ Dan
melakukan
pemilahan
sampah
 Definisi; Sampah
ditampung dan
dibuang setiap
hari ditempat
pembuangan yg
memenuhi syarat
kesehatan
10. Pemberantsan Sarang Nyamuk
 Angg0ta
keluarga
melakukan 3 M
11. MAKAN SAYUR DAN BUAH SETIAP
HARI
 SUMBER
ANTIOKSIDAN
 SUMBER SERAT
 MENJAGA KESEHATAN
PENCERNAAN
 KAYA VITAMIN DAN
MINERAL
12. Aktivitas Fisik
 Anggaota yg
berumur 10 th
keatas melakukan
aktifitas fisik/ olah
raga
 Definisi; aktifitas
fisik/olah raga
terukur minimal 30
menit sehari
13. Tidak Merokok
MEROKOK
DI LUAR RUMAH
Bahaya asap rokok :
-menghambat perkembangan
paru-paru janin
- Bayi lahir premature
- Gangguan system syaraf
(otak)
- SIDS
- dll
Definisi; Rumah bebas dari
asap rokok
JIKA IBU DAN BALITA MENERAPKAN
PHBS
 Menurunkan angka kesakitan dan meningkatkan
derajat Kesehatan Bumil, balita dan keluarga
 Hidup lebih Produktif
 Terciptanya lingkungan masyarakat yang sehat
 Langkah nyata Pencegahan STUNTING, AKI dan AKB
 Menciptakan generasi yang sehat, cerdas dan unggul
PHBS Rumah Tangga .pptx

More Related Content

What's hot

POWERPOINT GERMAS (PPT GERMAS)
POWERPOINT GERMAS (PPT GERMAS)POWERPOINT GERMAS (PPT GERMAS)
POWERPOINT GERMAS (PPT GERMAS)Lutfi Imansari
 
KUMPULAN FORM PROMOSI KESEHATAN PROMKES
KUMPULAN FORM PROMOSI KESEHATAN PROMKESKUMPULAN FORM PROMOSI KESEHATAN PROMKES
KUMPULAN FORM PROMOSI KESEHATAN PROMKESuning wikandari
 
Pemberantasan Sarang Nyamuk
Pemberantasan Sarang NyamukPemberantasan Sarang Nyamuk
Pemberantasan Sarang NyamukJoni Iswanto
 
PPT REMBUK STUNTING TH 2023 BULAN JUNI FIXX.pptx
PPT REMBUK STUNTING TH 2023 BULAN JUNI FIXX.pptxPPT REMBUK STUNTING TH 2023 BULAN JUNI FIXX.pptx
PPT REMBUK STUNTING TH 2023 BULAN JUNI FIXX.pptxmutya11
 
Modul Pelatihan Kader Posyandu
Modul Pelatihan Kader PosyanduModul Pelatihan Kader Posyandu
Modul Pelatihan Kader PosyanduMuh Saleh
 
Gaya hidup sehat remaja
Gaya hidup sehat remajaGaya hidup sehat remaja
Gaya hidup sehat remajaIdayu Buntoro
 
KAK KECACINGAN 2019.docx
KAK KECACINGAN 2019.docxKAK KECACINGAN 2019.docx
KAK KECACINGAN 2019.docxpuskesmaspagak
 
Kerangka acuan kegiatan validasi balita kurus
Kerangka acuan kegiatan validasi balita kurusKerangka acuan kegiatan validasi balita kurus
Kerangka acuan kegiatan validasi balita kurusyusup firmawan
 
Strategi Peningkatan IKS Program Indonesia Sehat Dengan PIS PK
Strategi Peningkatan IKS Program Indonesia Sehat Dengan PIS PKStrategi Peningkatan IKS Program Indonesia Sehat Dengan PIS PK
Strategi Peningkatan IKS Program Indonesia Sehat Dengan PIS PKDokter Tekno
 
PPT SURVEI MAWAS DIRI PKM CISIMEUT.pptx
PPT SURVEI MAWAS DIRI PKM CISIMEUT.pptxPPT SURVEI MAWAS DIRI PKM CISIMEUT.pptx
PPT SURVEI MAWAS DIRI PKM CISIMEUT.pptxShin Vectra
 
Contoh profil indikator mutu ukm
Contoh profil indikator mutu ukmContoh profil indikator mutu ukm
Contoh profil indikator mutu ukmKlinikSubanmedika
 

What's hot (20)

pedoman-baru-posyandu
 pedoman-baru-posyandu pedoman-baru-posyandu
pedoman-baru-posyandu
 
POWERPOINT GERMAS (PPT GERMAS)
POWERPOINT GERMAS (PPT GERMAS)POWERPOINT GERMAS (PPT GERMAS)
POWERPOINT GERMAS (PPT GERMAS)
 
KUMPULAN FORM PROMOSI KESEHATAN PROMKES
KUMPULAN FORM PROMOSI KESEHATAN PROMKESKUMPULAN FORM PROMOSI KESEHATAN PROMKES
KUMPULAN FORM PROMOSI KESEHATAN PROMKES
 
09.KAK Posyandu.docx
09.KAK Posyandu.docx09.KAK Posyandu.docx
09.KAK Posyandu.docx
 
Pemberantasan Sarang Nyamuk
Pemberantasan Sarang NyamukPemberantasan Sarang Nyamuk
Pemberantasan Sarang Nyamuk
 
Materi Pelatihan Jumantik
Materi Pelatihan JumantikMateri Pelatihan Jumantik
Materi Pelatihan Jumantik
 
PPT REMBUK STUNTING TH 2023 BULAN JUNI FIXX.pptx
PPT REMBUK STUNTING TH 2023 BULAN JUNI FIXX.pptxPPT REMBUK STUNTING TH 2023 BULAN JUNI FIXX.pptx
PPT REMBUK STUNTING TH 2023 BULAN JUNI FIXX.pptx
 
Modul Pelatihan Kader Posyandu
Modul Pelatihan Kader PosyanduModul Pelatihan Kader Posyandu
Modul Pelatihan Kader Posyandu
 
Gaya hidup sehat remaja
Gaya hidup sehat remajaGaya hidup sehat remaja
Gaya hidup sehat remaja
 
Kak germas
Kak germasKak germas
Kak germas
 
KAK KECACINGAN 2019.docx
KAK KECACINGAN 2019.docxKAK KECACINGAN 2019.docx
KAK KECACINGAN 2019.docx
 
Kerangka acuan kegiatan validasi balita kurus
Kerangka acuan kegiatan validasi balita kurusKerangka acuan kegiatan validasi balita kurus
Kerangka acuan kegiatan validasi balita kurus
 
Strategi Peningkatan IKS Program Indonesia Sehat Dengan PIS PK
Strategi Peningkatan IKS Program Indonesia Sehat Dengan PIS PKStrategi Peningkatan IKS Program Indonesia Sehat Dengan PIS PK
Strategi Peningkatan IKS Program Indonesia Sehat Dengan PIS PK
 
KAK Jambore Kader.docx
KAK Jambore Kader.docxKAK Jambore Kader.docx
KAK Jambore Kader.docx
 
Poskestren
PoskestrenPoskestren
Poskestren
 
3. kak penyuluhan
3. kak penyuluhan3. kak penyuluhan
3. kak penyuluhan
 
Kak mmd 1.docx
Kak mmd 1.docxKak mmd 1.docx
Kak mmd 1.docx
 
PPT SURVEI MAWAS DIRI PKM CISIMEUT.pptx
PPT SURVEI MAWAS DIRI PKM CISIMEUT.pptxPPT SURVEI MAWAS DIRI PKM CISIMEUT.pptx
PPT SURVEI MAWAS DIRI PKM CISIMEUT.pptx
 
Krida phbs u tot sbh nas
Krida phbs u tot sbh nasKrida phbs u tot sbh nas
Krida phbs u tot sbh nas
 
Contoh profil indikator mutu ukm
Contoh profil indikator mutu ukmContoh profil indikator mutu ukm
Contoh profil indikator mutu ukm
 

Similar to PHBS Rumah Tangga .pptx

PHBS Rumah Tangga OKE.pptx
PHBS Rumah Tangga OKE.pptxPHBS Rumah Tangga OKE.pptx
PHBS Rumah Tangga OKE.pptxannisa234841
 
MENURUNKAN-ANGKA-KESAKITAN-DAN-KEMATIAN-MELALUI-PHBS.pptx
MENURUNKAN-ANGKA-KESAKITAN-DAN-KEMATIAN-MELALUI-PHBS.pptxMENURUNKAN-ANGKA-KESAKITAN-DAN-KEMATIAN-MELALUI-PHBS.pptx
MENURUNKAN-ANGKA-KESAKITAN-DAN-KEMATIAN-MELALUI-PHBS.pptxUKMLimo
 
PRESENTASI PAMSIMAS SMBRJ.pptx
PRESENTASI PAMSIMAS SMBRJ.pptxPRESENTASI PAMSIMAS SMBRJ.pptx
PRESENTASI PAMSIMAS SMBRJ.pptxRizalazizNurcahyo
 
Perilaku hidup-bersih-dan-sehat-phbs
Perilaku hidup-bersih-dan-sehat-phbsPerilaku hidup-bersih-dan-sehat-phbs
Perilaku hidup-bersih-dan-sehat-phbsReny Erawati
 
phbs rt pasir palembang.pptx
phbs rt pasir palembang.pptxphbs rt pasir palembang.pptx
phbs rt pasir palembang.pptxDianTommy
 
408492787-PHBS-Di-Rumah-Tangga.pptx
408492787-PHBS-Di-Rumah-Tangga.pptx408492787-PHBS-Di-Rumah-Tangga.pptx
408492787-PHBS-Di-Rumah-Tangga.pptxpuskesmassetabelan
 
kridaphbsutotsbhnas-150406030608-conversion-gate01.pdf
kridaphbsutotsbhnas-150406030608-conversion-gate01.pdfkridaphbsutotsbhnas-150406030608-conversion-gate01.pdf
kridaphbsutotsbhnas-150406030608-conversion-gate01.pdflindazuma1
 
Kader kesehatan lingkungan
Kader kesehatan lingkunganKader kesehatan lingkungan
Kader kesehatan lingkunganZakiah dr
 
PELATIHAN KADER KESEHATAN LINGKUNGAN
PELATIHAN KADER KESEHATAN LINGKUNGANPELATIHAN KADER KESEHATAN LINGKUNGAN
PELATIHAN KADER KESEHATAN LINGKUNGANZakiah dr
 
hsaint loco PPT PHBS JAMBSEHAT REVAN.pdf
hsaint loco PPT PHBS JAMBSEHAT REVAN.pdfhsaint loco PPT PHBS JAMBSEHAT REVAN.pdf
hsaint loco PPT PHBS JAMBSEHAT REVAN.pdfpatasmanultra
 
materi power point POKJA IV.pptx
materi power point POKJA IV.pptxmateri power point POKJA IV.pptx
materi power point POKJA IV.pptxTiwilHijacker
 
kaderkesehatan lingkungan dlm upaya penyehatan
kaderkesehatan lingkungan dlm upaya penyehatankaderkesehatan lingkungan dlm upaya penyehatan
kaderkesehatan lingkungan dlm upaya penyehatanGusmanArsyad1
 
270622 Pembinaan PHBS rev.pptx
270622 Pembinaan PHBS rev.pptx270622 Pembinaan PHBS rev.pptx
270622 Pembinaan PHBS rev.pptxfira43401
 

Similar to PHBS Rumah Tangga .pptx (20)

PHBS Rumah Tangga OKE.pptx
PHBS Rumah Tangga OKE.pptxPHBS Rumah Tangga OKE.pptx
PHBS Rumah Tangga OKE.pptx
 
MENURUNKAN-ANGKA-KESAKITAN-DAN-KEMATIAN-MELALUI-PHBS.pptx
MENURUNKAN-ANGKA-KESAKITAN-DAN-KEMATIAN-MELALUI-PHBS.pptxMENURUNKAN-ANGKA-KESAKITAN-DAN-KEMATIAN-MELALUI-PHBS.pptx
MENURUNKAN-ANGKA-KESAKITAN-DAN-KEMATIAN-MELALUI-PHBS.pptx
 
GERMAS 16 oktober 2023.pptx
GERMAS 16 oktober 2023.pptxGERMAS 16 oktober 2023.pptx
GERMAS 16 oktober 2023.pptx
 
PHBS-2022 (CLARO).pptx
PHBS-2022 (CLARO).pptxPHBS-2022 (CLARO).pptx
PHBS-2022 (CLARO).pptx
 
SOSIALISASI STBM 2023.pptx
SOSIALISASI STBM 2023.pptxSOSIALISASI STBM 2023.pptx
SOSIALISASI STBM 2023.pptx
 
PRESENTASI PAMSIMAS SMBRJ.pptx
PRESENTASI PAMSIMAS SMBRJ.pptxPRESENTASI PAMSIMAS SMBRJ.pptx
PRESENTASI PAMSIMAS SMBRJ.pptx
 
Penyuluhan PHBS Jazm
Penyuluhan PHBS JazmPenyuluhan PHBS Jazm
Penyuluhan PHBS Jazm
 
Perilaku hidup-bersih-dan-sehat-phbs
Perilaku hidup-bersih-dan-sehat-phbsPerilaku hidup-bersih-dan-sehat-phbs
Perilaku hidup-bersih-dan-sehat-phbs
 
Pola hidup bersih dan sehat
Pola hidup bersih dan sehatPola hidup bersih dan sehat
Pola hidup bersih dan sehat
 
phbs rt pasir palembang.pptx
phbs rt pasir palembang.pptxphbs rt pasir palembang.pptx
phbs rt pasir palembang.pptx
 
PENYULUHAN PHBS.pptx
PENYULUHAN PHBS.pptxPENYULUHAN PHBS.pptx
PENYULUHAN PHBS.pptx
 
408492787-PHBS-Di-Rumah-Tangga.pptx
408492787-PHBS-Di-Rumah-Tangga.pptx408492787-PHBS-Di-Rumah-Tangga.pptx
408492787-PHBS-Di-Rumah-Tangga.pptx
 
kridaphbsutotsbhnas-150406030608-conversion-gate01.pdf
kridaphbsutotsbhnas-150406030608-conversion-gate01.pdfkridaphbsutotsbhnas-150406030608-conversion-gate01.pdf
kridaphbsutotsbhnas-150406030608-conversion-gate01.pdf
 
PHBS.ppt
PHBS.pptPHBS.ppt
PHBS.ppt
 
Kader kesehatan lingkungan
Kader kesehatan lingkunganKader kesehatan lingkungan
Kader kesehatan lingkungan
 
PELATIHAN KADER KESEHATAN LINGKUNGAN
PELATIHAN KADER KESEHATAN LINGKUNGANPELATIHAN KADER KESEHATAN LINGKUNGAN
PELATIHAN KADER KESEHATAN LINGKUNGAN
 
hsaint loco PPT PHBS JAMBSEHAT REVAN.pdf
hsaint loco PPT PHBS JAMBSEHAT REVAN.pdfhsaint loco PPT PHBS JAMBSEHAT REVAN.pdf
hsaint loco PPT PHBS JAMBSEHAT REVAN.pdf
 
materi power point POKJA IV.pptx
materi power point POKJA IV.pptxmateri power point POKJA IV.pptx
materi power point POKJA IV.pptx
 
kaderkesehatan lingkungan dlm upaya penyehatan
kaderkesehatan lingkungan dlm upaya penyehatankaderkesehatan lingkungan dlm upaya penyehatan
kaderkesehatan lingkungan dlm upaya penyehatan
 
270622 Pembinaan PHBS rev.pptx
270622 Pembinaan PHBS rev.pptx270622 Pembinaan PHBS rev.pptx
270622 Pembinaan PHBS rev.pptx
 

Recently uploaded

KEBIJAKAN GLOBAL PELAYANAN KEBIDANAN090222 18-Nov-2022 07-29-34.ppt
KEBIJAKAN GLOBAL PELAYANAN KEBIDANAN090222 18-Nov-2022 07-29-34.pptKEBIJAKAN GLOBAL PELAYANAN KEBIDANAN090222 18-Nov-2022 07-29-34.ppt
KEBIJAKAN GLOBAL PELAYANAN KEBIDANAN090222 18-Nov-2022 07-29-34.pptmutupkmbulu
 
PENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptx
PENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptxPENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptx
PENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptxandibtv
 
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Codajongshopp
 
1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt
1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt
1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.pptTrifenaFebriantisitu
 
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docxMODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docxsiampurnomo90
 
PENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.ppt
PENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.pptPENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.ppt
PENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.pptssuser940815
 
pertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptx
pertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptxpertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptx
pertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptxSagitaDarmasari1
 
PROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdf
PROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdfPROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdf
PROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdfMeiRianitaElfridaSin
 
Bimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRR
Bimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRBimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRR
Bimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRJessieArini1
 
MATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdf
MATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdfMATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdf
MATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdfestidiyah35
 
Persiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptx
Persiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptxPersiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptx
Persiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptxunityfarmasis
 
DASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptx
DASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptxDASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptx
DASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptxNadiraShafa1
 
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptxALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptxmarodotodo
 
METODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptx
METODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptxMETODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptx
METODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptxika291990
 

Recently uploaded (14)

KEBIJAKAN GLOBAL PELAYANAN KEBIDANAN090222 18-Nov-2022 07-29-34.ppt
KEBIJAKAN GLOBAL PELAYANAN KEBIDANAN090222 18-Nov-2022 07-29-34.pptKEBIJAKAN GLOBAL PELAYANAN KEBIDANAN090222 18-Nov-2022 07-29-34.ppt
KEBIJAKAN GLOBAL PELAYANAN KEBIDANAN090222 18-Nov-2022 07-29-34.ppt
 
PENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptx
PENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptxPENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptx
PENGAMBILAN SAMPEL DARAH ARTERI DAN ANALISA GAS DARAH.pptx
 
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
081-388-333-722 Toko Jual Alat Bantu Seks Penis Ikat Pinggang Di SUrabaya Cod
 
1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt
1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt
1. ok MODEL DAN NILAI PROMOSI KESEHATAN.ppt
 
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docxMODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
MODUL P5BK TEMA KEBEKERJAAN KENALI DUNIA KERJA.docx
 
PENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.ppt
PENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.pptPENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.ppt
PENGORGANISASIAN dan struktur organisasi.ppt
 
pertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptx
pertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptxpertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptx
pertumbuhan dan perkembangan anak usia dini.pptx
 
PROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdf
PROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdfPROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdf
PROMOSI KESEHATAN & KESEJAHTERAAN LANSIA compress.pdf
 
Bimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRR
Bimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRRBimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRR
Bimtek TKH 2024.pptxRRRRRRRRRRRRRRRRRRRR
 
MATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdf
MATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdfMATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdf
MATERI PRESENTASI IPE IPC (kelompok 1).pdf
 
Persiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptx
Persiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptxPersiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptx
Persiapan Substansi RPP UU Kesehatan.pptx
 
DASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptx
DASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptxDASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptx
DASAR DASAR EMOSI BIOPSIKOLOGI, PSIKOLOGI.pptx
 
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptxALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
ALERGI MAKANAN - ALERMUN dokter doktor subi.pptx
 
METODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptx
METODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptxMETODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptx
METODE FOOD RECORD (pENGUKURAN FOOD.pptx
 

PHBS Rumah Tangga .pptx

  • 1. PHBS (PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT) OLEH: ANNISA MURNIATY, SKM
  • 2. Yang mempengaruhi status kesehatan ◦1. Gaya hidup ◦2. Lingkungan ◦3. Pelayanan Kesehatan ◦4. Faktor Genetik
  • 3. 10 BESAR PENYAKIT TAHUN 2021 1. BAPIL 2. HT 3. ISPA 4. MYALGIA 5. DYSPEPSIA 6. GASTRITIS 7. SCABIES 8. DERMATITIS 9. NECROSIS/ (kematian jaringan tulang karena kekurangan suplai darah) 10. DIARE PHBS RT SANGAT MUNGKIN DI ALAMI OLEH IBU HAMIL
  • 4. SELURUH PERILAKU KESEHATAN YANG DILAKUKAN ATAS DASAR KESADARAN SEHINGGA ANGGOTA KELUARGA DAPAT MENOLONG DIRI SENDIRI DI BIDANG KESEHATAN DAN BERPERAN AKTIF DLM KEGIATAN KESEHATAN DI MASYARAKAT PERILAKU HIDUP BERSIH & SEHAT (PHBS)
  • 5. TUJUAN PHBS ◦Meningkatkan pengetahuan, kesadaran, kemauan, dan kemampuan masyarakat agar hidup bersih dan sehat serta masyarakat termasuk dunia usaha berperan serta aktif dalam mewujudkan derajat kesehatan yang optimal
  • 6. 6 JENIS TATANAN PHBS •PHBS Tatanan Rumah Tangga •PHBS Tatanan Sekolah •PHBS Tatanan Tempat-tempat Umum •PHBS Tatanan Tempat Kerja •PHBS Tatanan Institusi Kesehatan
  • 7. UPAYA YANG DILAKUKAN UNTUK MEMBERDAYAKAN ANGGOTA RUMAH TANGGA AGAR TAHU, MAU DAN MAMPU MELAKSANAKAN PHBS SERTA BERPERAN AKTIF DLM KEGIATAN KESEHATAN DI MASYARAKAT PERILAKU HIDUP BERSIH & SEHAT (PHBS) DI RUMAH TANGGA
  • 8. RUMAH TANGGA YANG MELAKUKAN 13 INDIKATOR PHBS TATANAN RUMAH TANGGA RUMAH TANGGA SEHAT
  • 9. Ada 13 INDIKATOR DAN DEFINISI OPRASIONAL PHBS TATANAN RUMAH TANGGA DI KABUPATEN BANTUL
  • 10. 1. Persalinan di tolong Nakes di FASYANKES  Keluarga yang memiliki ibu hamil punya akses pertolongan persalianan oleh tenaga kesehatan  Definisi: persalinan ditolong oleh Bidan /dokter
  • 11. 2.Asi Eksklusif  Bayi memperoleh ASI Eksklusif sejak usia 0 s/d 6 bulan  Definisi : Bayi hanya diberi ASI saja sejak usia 0 s/d 6 bln tanpa makanan tambahan lain termasuk susu formula
  • 12. 3. Penimbangan Balita Keluarga yg memiliki balita menimbangkan secara teratur sesuai jadwal Definisi; Penimbangan balita dilakukan satu bulan sekali/minimal 8 kali /th di sarkes (PKD,posyandu, puskesmas) D/S : 100 %
  • 13. 4. Menggunakan Air bersih Semua anggota keluarga memiliki akses terhadap pemanfaatan air bersih untuk keperluan sehari-hari Definisi : air bersih untuk minum (sudah dimasak,air kemasan),memasak, mandi, dan mencuci
  • 14. 5. CTPS (CUCI TANGAN PAKAI SABUN  PAKAI SABUN  AIR MENGALIR
  • 15. 6. PENGELOLAAN AIR MINUM DAN MAKAN RUMAH TANGGA
  • 16. 7. MENGGUNAKAN JAMBAN SEHAT  Semua anggaota keluarga menggunakan jamban  Definisi; jamban yg digunakan oleh seluruh anggota keluarga yg memenuhi syarat kesehatan  (JARAK DENGAN SUMBER AIR, DENGAN SAPTITENG, TIDAK LICIN, BERATAP)
  • 17. 8. Pengamanan limbah cair rumah tangga  limbah cair di rumah tangga : yang berasal dari sisa kegiatan mencuci, kamar mandi dan dapur yang memenuhi standar baku mutu kesehatan lingkungan dan persyaratan kesehatan yang mampu memutus mata rantai penularan penyakit
  • 18. 9. PENGELOLAAN SAMPAH  Semua anggota keluarga membuang sampah pada tempatnya/ Dan melakukan pemilahan sampah  Definisi; Sampah ditampung dan dibuang setiap hari ditempat pembuangan yg memenuhi syarat kesehatan
  • 19. 10. Pemberantsan Sarang Nyamuk  Angg0ta keluarga melakukan 3 M
  • 20. 11. MAKAN SAYUR DAN BUAH SETIAP HARI  SUMBER ANTIOKSIDAN  SUMBER SERAT  MENJAGA KESEHATAN PENCERNAAN  KAYA VITAMIN DAN MINERAL
  • 21. 12. Aktivitas Fisik  Anggaota yg berumur 10 th keatas melakukan aktifitas fisik/ olah raga  Definisi; aktifitas fisik/olah raga terukur minimal 30 menit sehari
  • 22. 13. Tidak Merokok MEROKOK DI LUAR RUMAH Bahaya asap rokok : -menghambat perkembangan paru-paru janin - Bayi lahir premature - Gangguan system syaraf (otak) - SIDS - dll Definisi; Rumah bebas dari asap rokok
  • 23. JIKA IBU DAN BALITA MENERAPKAN PHBS  Menurunkan angka kesakitan dan meningkatkan derajat Kesehatan Bumil, balita dan keluarga  Hidup lebih Produktif  Terciptanya lingkungan masyarakat yang sehat  Langkah nyata Pencegahan STUNTING, AKI dan AKB  Menciptakan generasi yang sehat, cerdas dan unggul