SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
TRAINING OF FASILITATOR
(TOF): Metodologi Pelatihan, Fungsi &
Peranan Fasilitator Transformatif
Nur Sayyid Santoso Kristeva, S.Pd.I®
2008, ©Training of Fasilitator (TOF)
Kader Kultural Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia Jogjakarta
Alumnus UIN Sunan Kalijaga Jogjakarta
Mahasiswa Pascasarjana S2 Sosiologi Fisipol
Gadjah Mada University
[Dipresentasikan di: PC PMII Jogjakarta, PC PMII Cilacap, PC PMII Purwokerto, PC PMII
Kebumen, PC PMII Tegal, PC PMII Sukoharjo, PC PMII Purbalingga, PC PMII Purworejo,
PC PMII Magelang, PC PMII Ciamis, PC PMII Banjar, PC PMII Malang, PMII Komsat UIN
Sunan Kalijaga, PMII Komsat UGM, PMII Komsat UNY, PMII Komsat Imam Ghozali IAIIG
Cilacap, PMII Komsat STAINU Kebumen, PMII Komsat UMP Pwt, PMII Komsat UNSUD
Pwt, PMII Komsat STAIN Pwt, PMII Rayon Fak. Tarbiyah UIN, PMII Rayon Fak. Adab UIN,
PMII Rayon Fak. Soshum UIN, PMII Rayon Fak. Saintek UIN, PMII Rayon Fak. Dakwah
UIN, PMII Rayon Fak. Ushuluddin UIN, PMII Rayon Fak. Syariah UIN].
Materi TOF 6
PROSES DAN MEKANISME
PELATIHAN PARTISIPATIF
Sebelum Memulai Pelatihan
• Datanglah lebih awal dari jadwal yang
telah disepakati.
• Gunakan sedikit waktu untuk menyendiri
sebelum dimulainya pembahasan.
• Konsentrasi.
• Pastikan bahwa "agenda pembahasan"
sangat jelas dalam benak kita.
• Kuasai rencana-rencana dan tujuan-
tujuan pembahasan dengan baik.
Mengawali Proses Pelatihan
• Selidiki setiap individu
• Apakah orang-orang saling berbicara satu
dengan yang lainnya ketika mereka memasuki
ruangan ? Jika demikian, apa yang sedang
mereka perbincangkan ? Jika mereka sedang
tidak saling bercakap-cakap, ekspresi seperti
apa yang nampak pada wajah-wajah mereka ?.
• Jika para peserta beragam dalam hal umur,
jenis kelamin atau kelompok etnik, apakah
mereka berbaur satu dengan yang lain dengan
bebas ?
• Hadir pada waktunya
Pengaturan Tempat Duduk
• Adalah penting bagi setiap peserta untuk
dapat melakukan tatapan mata
• Berbentuk sebuah lingkaran sangat ideal
untuk ini.
• Siapa duduk dimana : yang keliatan sudah
kenal dan duduk agak berdekatan,
dijauhkan.
Perkenalan & Bina Suasana
Perkenalan Peserta Pelatihan
Langkah-langkah :
1. Peserta berdiri dalam lingkaran. Kemudian suruh peserta berlomba untuk
menyentuh name tag temannya sebanyak mungkin. Dan berusaha agar
name tagnya sendiri tidak tersentuh. Waktu : 5 menit
2. peserta diminta untuk duduk berputar, kemudian satu persatu
memperkenalkan namanya, dengan didahului oleh fasilitator. Sebelum
memperkenalkan namanya sendiri menyebutkan nama teman sebelumnya.
3. Disarankan agar fasilitator mengenal nama-nama para peserta secepat dan
terbaik yang dapat dilakukan.
4. Cara lain melakukan perkenalan diri ialah meminta orang-orang untuk
memisahkan diri ke dalam kelompok-kelompok kecil yang terdiri dari dua
atau tiga orang dan saling bercakap-cakap satu sama lain selama beberapa
menit. Kemudian fasilitator berjalan ke sekeliling ruangan dan setiap orang
memperkenalkan orang yang sedang berbicara dengan fasilitator dalam
kelompok kecil.
5. Selain itu, dapat juga peserta diminta untuk saling menyampaikan harapan-
harapan mereka begitu mereka memperkenalkan diri mereka.
Fasilitator Tidak Membingungkan
• Banyak peserta belum terbiasa dan belum mengenal metodologi fasilitasi sebagai suatu model
pelatihan. Fasilitator hendaknya meyakinkan bahwa setiap orang dalam pelatihan ini memahami apa
peranan fasilitator.
• Meski dengan pemahaman ini, sepertinya masih ada kecenderungan memperlakukan fasilitator
sebagai seorang penguasa. Ini tergantung pada fasilitator untuk membantu peserta pelatihan
memahami fasilitator sebagai seorang "manusia". Berikut ini ada beberapa cara untuk mencapainya.
• Sikap fasilitator itu sendiri terhadap keterampilan-keterampilan dan sumberdaya-sumberdaya yang
dimiliki fasilitator seharusnya sesuatu yang sederhana.
• Apa yang dikatakan oleh fasilitator tentang fasilitasi dapat membantu orang-orang mengetahui bahwa
fasilitator mempunyai gabungan keterampilan-keterampilan yang juga dimiliki orang lain pada suatu
tingkatan tertentu, bahwa fasilitator sedang memainkan peranannya sebagai fasilitator karena sudah
mendapatkan kesempatan untuk mengembangkan keterampilan-keterampailan tersebut.
• Jelaskan latar belakang hal-hal yang dilakukan fasilitator. Jika fasilitator menceritakan mengapa
fasilitator memperkenalkan sebuah latihan tertentu atau campur tangan pada suatu titik tertentu,
fasilitator sedang menggunakan beberapa alat bantu dan keterampilan-keterampilannya "turun ke
bumi", sehingga memungkinkan para peserta mengevaluasi semuanya itu untuk mereka sendiri.
• Ini membuat seorang fasilitator untuk membuka diri terhadap kritik-kritik atau saran-saran alternatif.
Dengan membeberkan logika dibalik gerakan-gerakan fasilitator, maka menjadi jauh lebih mudah
terjangkau oleh peserta.
• Mereka mengerti akan apa yang diharapkan dari fasilitator untuk dipenuhi, bagaimana cara kerja
fasilitator dalam pengambilan keputusan, dan bahwa fasilitator tidak menghambat mereka. Jadi,
mereka dapat memahami fasilitator sebagai seseorang yang hadir untuk memenuhi suatu kebutuhan
dari peserta pelatihan itu.
• Mintalah dan carilah umpan balik dan berikan perhatian pada hal itu. Demonstrasikan dihadapan
para peserta bahwa pendapat-pendapat mereka mempunyai arti dan dihargai.
• Perlakukan ide-ide, gagasan, pendapat dan ungkapan para peserta dengan nilai yang sama seperti
yang dilakukan oleh fasilitator sendiri.
Pencatat/ Juru Catat
• Pencatatan, atau penulisan isi dari pembahasan
dan diskusi-diskusi peserta pelatihan, adalah
suatu fungsi yang sangat berarti dan sangat
penting didalam banyak situasi. Terutama dalam
pelatihan partisipatif. Pencatatan dapat
dilakukan oleh Juru Catat yang bisa saja berasal
dari fasilitator (dalam kasus fasilitasi secara tim)
maupun dari seorang peserta pelatihan. Dalam
hal ini para peserta seharusnya memahami
tujuan dari peranan ini dan bagaimana ia dapat
berguna bagi pelatihan.
Para Peserta
• Partisipasi peserta pelatihan yang percaya bahwa semua orang
sederajad -- memikul tanggungjawab-- tanggungjawab
kepemimpinan secara bersama-sama -- boleh jadi merupakan suatu
konsep baru bagi sebahagian atau seluruh peserta. Dalam hal
seperti ini fasilitator mungkin perlu waktu untuk menjelaskan kepada
peserta pelatihan antara lain hal hal sebagai berikut:
• Apa yang diharapkan dari mereka
• Apa yang menjadi hak-hak dan kewajiban-kewajiban mereka
• Fasilitator tidak bisa memfasilitasi dalam keadaan vakum atau
kosong -- diperlukan kerjasama dari semua peserta
• Semua tanggungjawab atas apa yang terjadi dalam kelompok
dipikul bersama, fasilitator tidak dapat begitu saja menentukan
sendiri tindak tanduk tertentu dari seluruh peserta pelatihan dan
mengharapkan untuk dilaksanakan
• Pelatihan hanya dapat berjalan dengan cara bekerjasama bilamana
para peserta pelatihan itu sendiri yang menginginkannya
Citra Diri mahasiswa
• Peserta dibagi menjadi kelompok-kelompok yang proporsional (+/- 5
orang tiap kelompok).dengan cara berhitung.
• Tiap kelompok di beri tugas untuk membuat Puisi dengan diawali
kata “Mahasiswa….”
• Dalam satu kelompok setiap orang menuliskan satu bait kemudian
diputar. (fasilitator mengasih aba-aba untuk semuanya, kalo belum
selesai harus diselesaikan teman sebelahnya) catt: tidak boleh ada
percakapan.
• Setelah selesai peserta membuat lingkaran besar dan presentasi
puisi dan perasaan ketika menulis puisi.
• Feed back dari peserta lain. Catt failitator, feed back harus optimal.
• Setelah selesai presentsi semua, peserta harus menggambarkan
pusinya, dalam bentuk apapun (gambar kertas, drama, kebatinan,
dll)
Tugas Fasilitator
• Fasilitator harus memperhatikan konteks
materi, target, tujuan, manual acara dan
kondisi yang berkembang.
• dalam kasus-kasus tertentu, panduan ii
todak bisa digunakan, tugas pemandu
(fasilitator) adalah menganalisis kondisi
lapangan sehngga memungkinkan untuk
membuat kreativitas yang lain.
go on to the next slide

More Related Content

What's hot

LA-Paket-1-modul 1.1 dan 1.2 Sarmaida Manurung.docx
LA-Paket-1-modul 1.1 dan 1.2 Sarmaida Manurung.docxLA-Paket-1-modul 1.1 dan 1.2 Sarmaida Manurung.docx
LA-Paket-1-modul 1.1 dan 1.2 Sarmaida Manurung.docx
ernisuryani3
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pdf
ssuser2ba3c9
 
E 2 144 dian purnama sari -- 02.a._lembar_identifikasi keterkaitan
E 2 144 dian purnama sari -- 02.a._lembar_identifikasi keterkaitanE 2 144 dian purnama sari -- 02.a._lembar_identifikasi keterkaitan
E 2 144 dian purnama sari -- 02.a._lembar_identifikasi keterkaitan
Dian Sari
 

What's hot (20)

PPT Sinkronus Unit Modul Pendidikan yang Memerdekakan-2.pptx
PPT Sinkronus Unit Modul Pendidikan yang Memerdekakan-2.pptxPPT Sinkronus Unit Modul Pendidikan yang Memerdekakan-2.pptx
PPT Sinkronus Unit Modul Pendidikan yang Memerdekakan-2.pptx
 
Training and development
Training and developmentTraining and development
Training and development
 
Materi 3 Metodologi Pelatihan Transformatif
Materi 3 Metodologi Pelatihan TransformatifMateri 3 Metodologi Pelatihan Transformatif
Materi 3 Metodologi Pelatihan Transformatif
 
PERENCANAAN PROGRAM PENYULUHAN
PERENCANAAN PROGRAM PENYULUHAN PERENCANAAN PROGRAM PENYULUHAN
PERENCANAAN PROGRAM PENYULUHAN
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan ok.pptx
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan ok.pptxKanvas BAGJA prakarsa perubahan ok.pptx
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan ok.pptx
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan_Mira Astria.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan_Mira Astria.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan_Mira Astria.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan_Mira Astria.pdf
 
LA-Paket-3.3.docx
LA-Paket-3.3.docxLA-Paket-3.3.docx
LA-Paket-3.3.docx
 
MATERI KMD METODE MEMBINA KAK WAHYU.ppt
MATERI KMD METODE MEMBINA KAK WAHYU.pptMATERI KMD METODE MEMBINA KAK WAHYU.ppt
MATERI KMD METODE MEMBINA KAK WAHYU.ppt
 
ATAP UNTUK BAGJA.ppt
ATAP UNTUK BAGJA.pptATAP UNTUK BAGJA.ppt
ATAP UNTUK BAGJA.ppt
 
Profil dan Analisis SWOT Pantai Kuta Lombok
Profil dan Analisis SWOT Pantai Kuta LombokProfil dan Analisis SWOT Pantai Kuta Lombok
Profil dan Analisis SWOT Pantai Kuta Lombok
 
Sejarah Pergerakan Mahasiswa
Sejarah Pergerakan MahasiswaSejarah Pergerakan Mahasiswa
Sejarah Pergerakan Mahasiswa
 
Evaluasi penyuluhan
Evaluasi penyuluhanEvaluasi penyuluhan
Evaluasi penyuluhan
 
LA-Paket-1-modul 1.1 dan 1.2 Sarmaida Manurung.docx
LA-Paket-1-modul 1.1 dan 1.2 Sarmaida Manurung.docxLA-Paket-1-modul 1.1 dan 1.2 Sarmaida Manurung.docx
LA-Paket-1-modul 1.1 dan 1.2 Sarmaida Manurung.docx
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan (1).ppt
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan (1).pptKanvas BAGJA prakarsa perubahan (1).ppt
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan (1).ppt
 
Strategi Fundraising
Strategi FundraisingStrategi Fundraising
Strategi Fundraising
 
Materi Kepemimpinan
Materi KepemimpinanMateri Kepemimpinan
Materi Kepemimpinan
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pdf
 
Pedoman Manajemen relawan
Pedoman Manajemen relawanPedoman Manajemen relawan
Pedoman Manajemen relawan
 
Materi manajemen aksi
Materi manajemen aksiMateri manajemen aksi
Materi manajemen aksi
 
E 2 144 dian purnama sari -- 02.a._lembar_identifikasi keterkaitan
E 2 144 dian purnama sari -- 02.a._lembar_identifikasi keterkaitanE 2 144 dian purnama sari -- 02.a._lembar_identifikasi keterkaitan
E 2 144 dian purnama sari -- 02.a._lembar_identifikasi keterkaitan
 

Viewers also liked (7)

Materi 1 Gagasan Dasar Fasilitator Transformatif
Materi 1 Gagasan Dasar Fasilitator TransformatifMateri 1 Gagasan Dasar Fasilitator Transformatif
Materi 1 Gagasan Dasar Fasilitator Transformatif
 
Buku Panduan Sekolah Aswaja
Buku Panduan Sekolah AswajaBuku Panduan Sekolah Aswaja
Buku Panduan Sekolah Aswaja
 
Reframing Alur TOF & Mapaba
Reframing Alur TOF & MapabaReframing Alur TOF & Mapaba
Reframing Alur TOF & Mapaba
 
Fasilitator PPSP dalam Pembangunan Sanitasi
Fasilitator PPSP dalam Pembangunan SanitasiFasilitator PPSP dalam Pembangunan Sanitasi
Fasilitator PPSP dalam Pembangunan Sanitasi
 
Revolusi Kepemimpinan Gerakan PMII
Revolusi Kepemimpinan Gerakan PMIIRevolusi Kepemimpinan Gerakan PMII
Revolusi Kepemimpinan Gerakan PMII
 
Materi 5 Generasi Tehnik Fasilitasi dalam Experiential Learning
Materi 5 Generasi Tehnik Fasilitasi dalam Experiential LearningMateri 5 Generasi Tehnik Fasilitasi dalam Experiential Learning
Materi 5 Generasi Tehnik Fasilitasi dalam Experiential Learning
 
Geosospol + Statak + Sistem Kaderisasi
Geosospol + Statak + Sistem KaderisasiGeosospol + Statak + Sistem Kaderisasi
Geosospol + Statak + Sistem Kaderisasi
 

Similar to Materi 6 Memfasilitasi Pelatihan Partisipatif

Materi 8 [Pelatihan Kader Posyandu]
Materi 8 [Pelatihan Kader Posyandu]Materi 8 [Pelatihan Kader Posyandu]
Materi 8 [Pelatihan Kader Posyandu]
Manji Lala
 
Slideshare penggunaan ice breaking untuk meningkatkan efektifitas pelatihan 2012
Slideshare penggunaan ice breaking untuk meningkatkan efektifitas pelatihan 2012Slideshare penggunaan ice breaking untuk meningkatkan efektifitas pelatihan 2012
Slideshare penggunaan ice breaking untuk meningkatkan efektifitas pelatihan 2012
Dm Suhari
 
Bimbingan memilih karir
Bimbingan memilih karirBimbingan memilih karir
Bimbingan memilih karir
budi1
 
MODUL AJAR SENI TEATER KELAS 4 BAB 2
MODUL AJAR SENI TEATER KELAS 4 BAB 2MODUL AJAR SENI TEATER KELAS 4 BAB 2
MODUL AJAR SENI TEATER KELAS 4 BAB 2
Modul Guruku
 
Kelompok 1 Modul 1.2 nilai dan peran gurupegggerakpptx
Kelompok 1 Modul 1.2 nilai dan peran gurupegggerakpptxKelompok 1 Modul 1.2 nilai dan peran gurupegggerakpptx
Kelompok 1 Modul 1.2 nilai dan peran gurupegggerakpptx
vitifatimah47
 
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptx
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptxModul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptx
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptx
RIMA685626
 

Similar to Materi 6 Memfasilitasi Pelatihan Partisipatif (20)

PPT _PGP Angkatan 9_Modul 1.2 Sesi 2.pptx
PPT _PGP Angkatan 9_Modul 1.2 Sesi 2.pptxPPT _PGP Angkatan 9_Modul 1.2 Sesi 2.pptx
PPT _PGP Angkatan 9_Modul 1.2 Sesi 2.pptx
 
BKp_dan_KKp_pptx.pptx
BKp_dan_KKp_pptx.pptxBKp_dan_KKp_pptx.pptx
BKp_dan_KKp_pptx.pptx
 
1.1 orientasi kursu sl baru
1.1 orientasi kursu sl baru1.1 orientasi kursu sl baru
1.1 orientasi kursu sl baru
 
Materi 8 [Pelatihan Kader Posyandu]
Materi 8 [Pelatihan Kader Posyandu]Materi 8 [Pelatihan Kader Posyandu]
Materi 8 [Pelatihan Kader Posyandu]
 
Slideshare penggunaan ice breaking untuk meningkatkan efektifitas pelatihan 2012
Slideshare penggunaan ice breaking untuk meningkatkan efektifitas pelatihan 2012Slideshare penggunaan ice breaking untuk meningkatkan efektifitas pelatihan 2012
Slideshare penggunaan ice breaking untuk meningkatkan efektifitas pelatihan 2012
 
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxMARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
 
PEMBINAAN PASCA LK1.pptx
PEMBINAAN PASCA LK1.pptxPEMBINAAN PASCA LK1.pptx
PEMBINAAN PASCA LK1.pptx
 
Memilih Metode Belajar.ppt
Memilih Metode Belajar.pptMemilih Metode Belajar.ppt
Memilih Metode Belajar.ppt
 
Elaborasi_Pemahaman_Coaching_Angkatan_4 (1).pdf
Elaborasi_Pemahaman_Coaching_Angkatan_4 (1).pdfElaborasi_Pemahaman_Coaching_Angkatan_4 (1).pdf
Elaborasi_Pemahaman_Coaching_Angkatan_4 (1).pdf
 
Bimbingan memilih karir
Bimbingan memilih karirBimbingan memilih karir
Bimbingan memilih karir
 
Seleksi Kandidat Calon Guru Penggerak Calon Pengajar Praktik.pptx
Seleksi Kandidat Calon Guru Penggerak Calon Pengajar Praktik.pptxSeleksi Kandidat Calon Guru Penggerak Calon Pengajar Praktik.pptx
Seleksi Kandidat Calon Guru Penggerak Calon Pengajar Praktik.pptx
 
Laporan kem kepimpinan
Laporan kem kepimpinanLaporan kem kepimpinan
Laporan kem kepimpinan
 
Bahan Tayang Lokakarya 01 PGP_Pengembangan Komunitas Praktisi (1).pptx
Bahan Tayang Lokakarya 01 PGP_Pengembangan Komunitas Praktisi (1).pptxBahan Tayang Lokakarya 01 PGP_Pengembangan Komunitas Praktisi (1).pptx
Bahan Tayang Lokakarya 01 PGP_Pengembangan Komunitas Praktisi (1).pptx
 
B6_ POD dan TEKNIK FASILITASI.pptx
B6_ POD dan TEKNIK FASILITASI.pptxB6_ POD dan TEKNIK FASILITASI.pptx
B6_ POD dan TEKNIK FASILITASI.pptx
 
MODUL AJAR SENI TEATER KELAS 4 BAB 2
MODUL AJAR SENI TEATER KELAS 4 BAB 2MODUL AJAR SENI TEATER KELAS 4 BAB 2
MODUL AJAR SENI TEATER KELAS 4 BAB 2
 
Kelompok 1 Modul 1.2 nilai dan peran gurupegggerakpptx
Kelompok 1 Modul 1.2 nilai dan peran gurupegggerakpptxKelompok 1 Modul 1.2 nilai dan peran gurupegggerakpptx
Kelompok 1 Modul 1.2 nilai dan peran gurupegggerakpptx
 
(2) modul pelatihan monitoring dan evaluasi partisipatif
(2) modul pelatihan monitoring dan evaluasi partisipatif(2) modul pelatihan monitoring dan evaluasi partisipatif
(2) modul pelatihan monitoring dan evaluasi partisipatif
 
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptx
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptxModul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptx
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pptx
 
Laporan outbond PIO ellenoor tasya
Laporan outbond PIO ellenoor tasyaLaporan outbond PIO ellenoor tasya
Laporan outbond PIO ellenoor tasya
 
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pdf
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pdfModul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pdf
Modul Projek Bangunlah Jiwa dan Raganya - Damai Belajar Bersama - Fase C.pdf
 

Recently uploaded

PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
dpp11tya
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
AlfandoWibowo2
 

Recently uploaded (20)

Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptxPelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
 

Materi 6 Memfasilitasi Pelatihan Partisipatif

  • 1. TRAINING OF FASILITATOR (TOF): Metodologi Pelatihan, Fungsi & Peranan Fasilitator Transformatif Nur Sayyid Santoso Kristeva, S.Pd.I® 2008, ©Training of Fasilitator (TOF) Kader Kultural Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia Jogjakarta Alumnus UIN Sunan Kalijaga Jogjakarta Mahasiswa Pascasarjana S2 Sosiologi Fisipol Gadjah Mada University [Dipresentasikan di: PC PMII Jogjakarta, PC PMII Cilacap, PC PMII Purwokerto, PC PMII Kebumen, PC PMII Tegal, PC PMII Sukoharjo, PC PMII Purbalingga, PC PMII Purworejo, PC PMII Magelang, PC PMII Ciamis, PC PMII Banjar, PC PMII Malang, PMII Komsat UIN Sunan Kalijaga, PMII Komsat UGM, PMII Komsat UNY, PMII Komsat Imam Ghozali IAIIG Cilacap, PMII Komsat STAINU Kebumen, PMII Komsat UMP Pwt, PMII Komsat UNSUD Pwt, PMII Komsat STAIN Pwt, PMII Rayon Fak. Tarbiyah UIN, PMII Rayon Fak. Adab UIN, PMII Rayon Fak. Soshum UIN, PMII Rayon Fak. Saintek UIN, PMII Rayon Fak. Dakwah UIN, PMII Rayon Fak. Ushuluddin UIN, PMII Rayon Fak. Syariah UIN].
  • 2.
  • 3. Materi TOF 6 PROSES DAN MEKANISME PELATIHAN PARTISIPATIF
  • 4. Sebelum Memulai Pelatihan • Datanglah lebih awal dari jadwal yang telah disepakati. • Gunakan sedikit waktu untuk menyendiri sebelum dimulainya pembahasan. • Konsentrasi. • Pastikan bahwa "agenda pembahasan" sangat jelas dalam benak kita. • Kuasai rencana-rencana dan tujuan- tujuan pembahasan dengan baik.
  • 5. Mengawali Proses Pelatihan • Selidiki setiap individu • Apakah orang-orang saling berbicara satu dengan yang lainnya ketika mereka memasuki ruangan ? Jika demikian, apa yang sedang mereka perbincangkan ? Jika mereka sedang tidak saling bercakap-cakap, ekspresi seperti apa yang nampak pada wajah-wajah mereka ?. • Jika para peserta beragam dalam hal umur, jenis kelamin atau kelompok etnik, apakah mereka berbaur satu dengan yang lain dengan bebas ? • Hadir pada waktunya
  • 6. Pengaturan Tempat Duduk • Adalah penting bagi setiap peserta untuk dapat melakukan tatapan mata • Berbentuk sebuah lingkaran sangat ideal untuk ini. • Siapa duduk dimana : yang keliatan sudah kenal dan duduk agak berdekatan, dijauhkan.
  • 7. Perkenalan & Bina Suasana Perkenalan Peserta Pelatihan Langkah-langkah : 1. Peserta berdiri dalam lingkaran. Kemudian suruh peserta berlomba untuk menyentuh name tag temannya sebanyak mungkin. Dan berusaha agar name tagnya sendiri tidak tersentuh. Waktu : 5 menit 2. peserta diminta untuk duduk berputar, kemudian satu persatu memperkenalkan namanya, dengan didahului oleh fasilitator. Sebelum memperkenalkan namanya sendiri menyebutkan nama teman sebelumnya. 3. Disarankan agar fasilitator mengenal nama-nama para peserta secepat dan terbaik yang dapat dilakukan. 4. Cara lain melakukan perkenalan diri ialah meminta orang-orang untuk memisahkan diri ke dalam kelompok-kelompok kecil yang terdiri dari dua atau tiga orang dan saling bercakap-cakap satu sama lain selama beberapa menit. Kemudian fasilitator berjalan ke sekeliling ruangan dan setiap orang memperkenalkan orang yang sedang berbicara dengan fasilitator dalam kelompok kecil. 5. Selain itu, dapat juga peserta diminta untuk saling menyampaikan harapan- harapan mereka begitu mereka memperkenalkan diri mereka.
  • 8. Fasilitator Tidak Membingungkan • Banyak peserta belum terbiasa dan belum mengenal metodologi fasilitasi sebagai suatu model pelatihan. Fasilitator hendaknya meyakinkan bahwa setiap orang dalam pelatihan ini memahami apa peranan fasilitator. • Meski dengan pemahaman ini, sepertinya masih ada kecenderungan memperlakukan fasilitator sebagai seorang penguasa. Ini tergantung pada fasilitator untuk membantu peserta pelatihan memahami fasilitator sebagai seorang "manusia". Berikut ini ada beberapa cara untuk mencapainya. • Sikap fasilitator itu sendiri terhadap keterampilan-keterampilan dan sumberdaya-sumberdaya yang dimiliki fasilitator seharusnya sesuatu yang sederhana. • Apa yang dikatakan oleh fasilitator tentang fasilitasi dapat membantu orang-orang mengetahui bahwa fasilitator mempunyai gabungan keterampilan-keterampilan yang juga dimiliki orang lain pada suatu tingkatan tertentu, bahwa fasilitator sedang memainkan peranannya sebagai fasilitator karena sudah mendapatkan kesempatan untuk mengembangkan keterampilan-keterampailan tersebut. • Jelaskan latar belakang hal-hal yang dilakukan fasilitator. Jika fasilitator menceritakan mengapa fasilitator memperkenalkan sebuah latihan tertentu atau campur tangan pada suatu titik tertentu, fasilitator sedang menggunakan beberapa alat bantu dan keterampilan-keterampilannya "turun ke bumi", sehingga memungkinkan para peserta mengevaluasi semuanya itu untuk mereka sendiri. • Ini membuat seorang fasilitator untuk membuka diri terhadap kritik-kritik atau saran-saran alternatif. Dengan membeberkan logika dibalik gerakan-gerakan fasilitator, maka menjadi jauh lebih mudah terjangkau oleh peserta. • Mereka mengerti akan apa yang diharapkan dari fasilitator untuk dipenuhi, bagaimana cara kerja fasilitator dalam pengambilan keputusan, dan bahwa fasilitator tidak menghambat mereka. Jadi, mereka dapat memahami fasilitator sebagai seseorang yang hadir untuk memenuhi suatu kebutuhan dari peserta pelatihan itu. • Mintalah dan carilah umpan balik dan berikan perhatian pada hal itu. Demonstrasikan dihadapan para peserta bahwa pendapat-pendapat mereka mempunyai arti dan dihargai. • Perlakukan ide-ide, gagasan, pendapat dan ungkapan para peserta dengan nilai yang sama seperti yang dilakukan oleh fasilitator sendiri.
  • 9. Pencatat/ Juru Catat • Pencatatan, atau penulisan isi dari pembahasan dan diskusi-diskusi peserta pelatihan, adalah suatu fungsi yang sangat berarti dan sangat penting didalam banyak situasi. Terutama dalam pelatihan partisipatif. Pencatatan dapat dilakukan oleh Juru Catat yang bisa saja berasal dari fasilitator (dalam kasus fasilitasi secara tim) maupun dari seorang peserta pelatihan. Dalam hal ini para peserta seharusnya memahami tujuan dari peranan ini dan bagaimana ia dapat berguna bagi pelatihan.
  • 10. Para Peserta • Partisipasi peserta pelatihan yang percaya bahwa semua orang sederajad -- memikul tanggungjawab-- tanggungjawab kepemimpinan secara bersama-sama -- boleh jadi merupakan suatu konsep baru bagi sebahagian atau seluruh peserta. Dalam hal seperti ini fasilitator mungkin perlu waktu untuk menjelaskan kepada peserta pelatihan antara lain hal hal sebagai berikut: • Apa yang diharapkan dari mereka • Apa yang menjadi hak-hak dan kewajiban-kewajiban mereka • Fasilitator tidak bisa memfasilitasi dalam keadaan vakum atau kosong -- diperlukan kerjasama dari semua peserta • Semua tanggungjawab atas apa yang terjadi dalam kelompok dipikul bersama, fasilitator tidak dapat begitu saja menentukan sendiri tindak tanduk tertentu dari seluruh peserta pelatihan dan mengharapkan untuk dilaksanakan • Pelatihan hanya dapat berjalan dengan cara bekerjasama bilamana para peserta pelatihan itu sendiri yang menginginkannya
  • 11. Citra Diri mahasiswa • Peserta dibagi menjadi kelompok-kelompok yang proporsional (+/- 5 orang tiap kelompok).dengan cara berhitung. • Tiap kelompok di beri tugas untuk membuat Puisi dengan diawali kata “Mahasiswa….” • Dalam satu kelompok setiap orang menuliskan satu bait kemudian diputar. (fasilitator mengasih aba-aba untuk semuanya, kalo belum selesai harus diselesaikan teman sebelahnya) catt: tidak boleh ada percakapan. • Setelah selesai peserta membuat lingkaran besar dan presentasi puisi dan perasaan ketika menulis puisi. • Feed back dari peserta lain. Catt failitator, feed back harus optimal. • Setelah selesai presentsi semua, peserta harus menggambarkan pusinya, dalam bentuk apapun (gambar kertas, drama, kebatinan, dll)
  • 12. Tugas Fasilitator • Fasilitator harus memperhatikan konteks materi, target, tujuan, manual acara dan kondisi yang berkembang. • dalam kasus-kasus tertentu, panduan ii todak bisa digunakan, tugas pemandu (fasilitator) adalah menganalisis kondisi lapangan sehngga memungkinkan untuk membuat kreativitas yang lain.
  • 13. go on to the next slide