SlideShare a Scribd company logo
1 of 24
Membangun Budaya Data
di Kementerian Keuangan
Jakarta, 6 Juli 2021
Outline
Kementerian Keuangan sebaga data-driven organization
Tantangan menuju data-driven organization?
Budaya data
Literasi data
Faktor sukses dalam membangun budaya data
Sumber daya manusia
Pengenalan data analitik di Kementerian Keuangan
Strutur organisasi data analitik
Data analitik dan kerahasiaan data
Teknik permodelan untuk data analitik
Tujuan
1. Menjadi panduan bagi pimpinan dalam membentuk budaya data di Kementerian Keuangan,
2. Menjadi referensi dalam memahami dan mengimplementasikan transformasi menuju data-
driven organization di unit kerja masing-masing,
3. Memperkenalkan data analitik sebagai sebuah metode untuk menyelesaikan persoalan-
persoalan yang dihadapi oleh unit kerja,
4. Memperkaya literatur data analitik dalam konteks otoritas fiskal di Indonesia,
5. Mendukung terciptanya literasi data yang baik untuk peningkatan kualitas pelaksanaan tugas
dan fungsi Kementerian Keuangan,
6. Mendorong kesiapan sumber daya manusia agar memiliki pemahaman dan kompetensi yang
dibutuhkan untuk menerapkan data analitik, dan
7. Mendorong pemanfaatan data analitik untuk perumusan kebijakan dan pengambilan
keputusan.
Data-driven Organization di Kementerian Keuangan
Budaya
Data
Kebiasaan
Bertanya Data
Demokratisasi
Birokrasi
Data
Leadership
Kebiasaan Bertanya Data
Data sebagai mata uang
(currency) dalam dialog dan
diskusi.
Apakah Bapak/Ibu/Saudara
punya data untuk
mendukung rekomendasi
atau asumsi tersebut?
Perbedaan pendapat
dianjurkan sepanjang data
mendukung pendapat yang
berbeda tersebut.
Pendapat yang berbeda
berbasis data perlu
diberikan penghargaan
dalam iklim yang sangat
hierarkis dan cenderung
mengabaikan data.
Ide-ide baru berbasis data
merupakan langkah awal
untuk penciptaan inovasi.
Kuncinya adalah diskusi
yang sehat, positif, dan
netral.
Demokratisasi
Birokrasi
Data Leadership
• Data leadership dimaknai sebagai kepemimpinan yang menginspirasi,
mendorong, dan mendukung terjadinya rantai nilai data, mulai dari
pengumpulan data sampai dengan penciptaan nilai dan manfaat.
• Keputusan untuk menerapkan kebijakan terbaru dilakukan atas dasar
percobaan terbatas.
• Pemimpin rapat menggunakan 30 menit di awal rapat untuk membaca
ringkasan proposal dan data pendukung sebelum mengambil keputusan.
• Praktik-praktik seperti ini akan menstimulasi para pegawai bahwa jika
mereka ingin didengar dan berkomunikasi langsung dengan para pemimpin
mereka harus membawa data dan fakta.
• Jika ini dilakukan secara konsisten di tingkat pimpinan, maka budaya data
dapat menjadi norma di organisasi.
Literasi Data
Literasi data adalah kemampuan membaca, memahami,
menghasilkan dan mengkomunikasikan data sebagai bagian
dari informasi.
Tingkatan
Literasi
Data
Memaknai
data
Menganalisis
data
Memahami
data
Siapa harus memiliki literasi data?
Pimpinan
• Direktur Pelaksanaan Anggaran
bertugas merumuskan kebijakan di
bidang pelaksanaan anggaran.
• Direktur Penindakan dan
Penyidikan memiliki tugas
merumuskan kebijakan di bidang
penindakan dan penyidikan
kepabeanan dan cukai.
• Direktur Pinjaman dan Hibah
mempunyai tugas merumuskan
kebijakan bidang pinjaman dan
hibah
Setiap orang
• Minimal level 1
• Menyajikan presentasi dalam
bentuk yang mudah dicerna
Ukuran keberhasilan budaya data
adalah ketika setiap orang meyakini
bahwa data adalah bagian penting
dari tugas mereka sehari-hari.
• Literasi data pada level pimpinan
dimaknai sebagai kemampuan
untuk memahami desain dan
logika sebuah program data
analitik, interpretasi statistik dasar,
dan keterbatasan ekstrapolasi.
Pentingnya Peran Pimpinan
Bagi Budaya Data
• The support of top management is absolutely essential and we
have it on a daily basis (Thoen, 2011).
• Senior leaders must understand and apply open innovation
(Slowinski & Sagal, 2010).
• Executive-level leadership is required, as is constant focus to
reinforcing the message, and a clear understanding of the stakes
(Bingham & Spradlin, 2011).
• Top management gives a fundamental push to establish an open
innovation implementation tam, and its support is instrumental in
achieving open innovation rollout across the whole organisation
(Mortara et al., 2009).
• Executive sponsorship is needed [to] remove roadblocks and
mandate participation (Sloane, 2012).
Peran Pimpinan Bagi Budaya Data
Pembangun
Pelekat
Penumbuh
Pimpinan sebagai Pelekat
Dukungan anggaran dan sumber daya pada proyek
data analitik
Pemberian penghargaan dan status yang layak
bagi proyek dan sumber daya data analitik
Pembinaan karir bagi praktisi data analitik.
Menunjukkan perhatian detail dan reguler
terhadap inisiatif data analitik yang sedang
dilakukan di unit kerjanya.
Instrumen tambahan bagi pimpinan
1. Membentuk strukur dan desain organisasi dengan memberi fungsi
data analitik
2. Menetapkan sistem dan prosedur dengan data sebagai elemen utama
3. Menjadikan dialog tentang data sebagai kebiasaan
4. Mendesain gedung, ruang kerja, dan ruang publik dengan pesan-pesan
berbasis data
5. Menggunakan kisah tokoh dan sejarah penting terkait dengan
penggunaan data
6. Menetapkan sikap resmi organisasi berupa filosofi, kredo, dan charter
dengan menyisipkan pesan penting tentang data
Fase Budaya Data Mekanisme Pertumbuhan Yang Dapat Dilakukan
Peletakan fondasi
dan pertumbuhan
awal
1. Perubahan gradual proses bisnis
2. Mempromosikan pejabat/pegawai dengan kompetensi data
analitik pada posisi-posisi strategis
3. Memberikan insentif dalam rangka perubahan
Matang 1. Penyempurnaan teknologi untuk mendorong data analitik ke
dalam fungsi kebijakan, regulasi, dan transaksi
2. Invitasi kepada pihak eskternal untuk memberi perspektif baru
tentang data analitik
Penurunan 1. Revitalisasi fungsi-fungsi strategis organisasi dengan
mewajibkan data analitik sebagai elemen kunci
2. Reorganisasi struktur dan unit kerja
Fase Budaya Data dan Mekanisme Pertumbuhan
Sumber
Daya
Manusia
Kelompok Keahlian
• Hard skills
• Soft skills
Kompetensi yang Dibutuhkan
Kerangka Pelatihan
Struktur
Organisasi
Data
Analitik
Model sentralisasi
Model desentralisasi
Model pusat kepakaran
Model fungsional
Prinsip Unit Data analitik
Lintas Fungsi
(cross-functional)
Mudah diakses
(accessible
enterprise-wide)
Terintegrasi
dengan misi unit
bisnis (integrated
with business)
DATA ANALITIK DAN KERAHASIAAN DATA
De-identifikasi
Data
01
Tata Kelola
Kerahasiaan
dan Privasi
Data
02
Pahami Data
yang Dimiliki
03
Manajemen
Risiko Data
Analitik
04

More Related Content

What's hot

Penillaian Kualitas Hasil Kerja Analis Kebijakan
Penillaian Kualitas Hasil Kerja Analis KebijakanPenillaian Kualitas Hasil Kerja Analis Kebijakan
Penillaian Kualitas Hasil Kerja Analis KebijakanRidho Fitrah Hyzkia
 
Perencanaan Penganggaran APBD
Perencanaan Penganggaran APBDPerencanaan Penganggaran APBD
Perencanaan Penganggaran APBDPSEKP - UGM
 
siklus pengelolaan keu negara,anggaran dan akuntansi
siklus pengelolaan keu negara,anggaran dan akuntansisiklus pengelolaan keu negara,anggaran dan akuntansi
siklus pengelolaan keu negara,anggaran dan akuntansiAry Efendi
 
Paparan Penyusunan Pagu Anggaran 2023.pptx
Paparan Penyusunan Pagu Anggaran 2023.pptxPaparan Penyusunan Pagu Anggaran 2023.pptx
Paparan Penyusunan Pagu Anggaran 2023.pptxArisMunandar1035
 
13 masalah pengelolaan keuangan negara dan daeraha
13 masalah pengelolaan keuangan negara dan daeraha13 masalah pengelolaan keuangan negara dan daeraha
13 masalah pengelolaan keuangan negara dan daerahaRian Saifulloh
 
Skp bagian keuangan
Skp bagian keuanganSkp bagian keuangan
Skp bagian keuanganpamuaralabuh
 
Pengelolaan Keuangan Daerah
Pengelolaan Keuangan DaerahPengelolaan Keuangan Daerah
Pengelolaan Keuangan DaerahSujatmiko Wibowo
 
PELAPORAN_KEUANGAN_DESA (1).ppt
PELAPORAN_KEUANGAN_DESA (1).pptPELAPORAN_KEUANGAN_DESA (1).ppt
PELAPORAN_KEUANGAN_DESA (1).pptMAHMUN SYARIF
 
Tata Kelola BLU pada Perguruan Tinggi Negeri
Tata Kelola BLU pada Perguruan Tinggi NegeriTata Kelola BLU pada Perguruan Tinggi Negeri
Tata Kelola BLU pada Perguruan Tinggi NegeriSujatmiko Wibowo
 
Mekanisme Pengusulan DAK Fisik Tahun Anggaran 2022 melalui Sistem Informasi K...
Mekanisme Pengusulan DAK Fisik Tahun Anggaran 2022 melalui Sistem Informasi K...Mekanisme Pengusulan DAK Fisik Tahun Anggaran 2022 melalui Sistem Informasi K...
Mekanisme Pengusulan DAK Fisik Tahun Anggaran 2022 melalui Sistem Informasi K...BappedaLampungUtara
 
struktur dan penyusunan APBN.pptx
struktur dan penyusunan APBN.pptxstruktur dan penyusunan APBN.pptx
struktur dan penyusunan APBN.pptxRikiWahyudi19
 
Analisis Laporan Keuangan Daerah
Analisis Laporan Keuangan Daerah Analisis Laporan Keuangan Daerah
Analisis Laporan Keuangan Daerah Yudi Pratama
 
Modul Akuntansi Akrual untuk Pemerintah Daerah
Modul Akuntansi Akrual untuk Pemerintah DaerahModul Akuntansi Akrual untuk Pemerintah Daerah
Modul Akuntansi Akrual untuk Pemerintah DaerahDeddi Nordiawan
 
Penilaian Maturitas Penyelenggaraan SPIP Terintegrasi (New SPIP) pada Perguru...
Penilaian Maturitas Penyelenggaraan SPIP Terintegrasi (New SPIP) pada Perguru...Penilaian Maturitas Penyelenggaraan SPIP Terintegrasi (New SPIP) pada Perguru...
Penilaian Maturitas Penyelenggaraan SPIP Terintegrasi (New SPIP) pada Perguru...Sujatmiko Wibowo
 

What's hot (20)

Penillaian Kualitas Hasil Kerja Analis Kebijakan
Penillaian Kualitas Hasil Kerja Analis KebijakanPenillaian Kualitas Hasil Kerja Analis Kebijakan
Penillaian Kualitas Hasil Kerja Analis Kebijakan
 
Perencanaan Penganggaran APBD
Perencanaan Penganggaran APBDPerencanaan Penganggaran APBD
Perencanaan Penganggaran APBD
 
TELAAHAN STAF TENTANG PAKTA INTEGRITAS
TELAAHAN STAF TENTANG PAKTA INTEGRITASTELAAHAN STAF TENTANG PAKTA INTEGRITAS
TELAAHAN STAF TENTANG PAKTA INTEGRITAS
 
Sakd modul 4
Sakd modul 4Sakd modul 4
Sakd modul 4
 
siklus pengelolaan keu negara,anggaran dan akuntansi
siklus pengelolaan keu negara,anggaran dan akuntansisiklus pengelolaan keu negara,anggaran dan akuntansi
siklus pengelolaan keu negara,anggaran dan akuntansi
 
Analisis issue ganesha
Analisis issue ganeshaAnalisis issue ganesha
Analisis issue ganesha
 
Paparan Penyusunan Pagu Anggaran 2023.pptx
Paparan Penyusunan Pagu Anggaran 2023.pptxPaparan Penyusunan Pagu Anggaran 2023.pptx
Paparan Penyusunan Pagu Anggaran 2023.pptx
 
13 masalah pengelolaan keuangan negara dan daeraha
13 masalah pengelolaan keuangan negara dan daeraha13 masalah pengelolaan keuangan negara dan daeraha
13 masalah pengelolaan keuangan negara dan daeraha
 
anggaran pemerintah
anggaran pemerintahanggaran pemerintah
anggaran pemerintah
 
Skp bagian keuangan
Skp bagian keuanganSkp bagian keuangan
Skp bagian keuangan
 
Pengelolaan Keuangan Daerah
Pengelolaan Keuangan DaerahPengelolaan Keuangan Daerah
Pengelolaan Keuangan Daerah
 
PELAPORAN_KEUANGAN_DESA (1).ppt
PELAPORAN_KEUANGAN_DESA (1).pptPELAPORAN_KEUANGAN_DESA (1).ppt
PELAPORAN_KEUANGAN_DESA (1).ppt
 
Tata Kelola BLU pada Perguruan Tinggi Negeri
Tata Kelola BLU pada Perguruan Tinggi NegeriTata Kelola BLU pada Perguruan Tinggi Negeri
Tata Kelola BLU pada Perguruan Tinggi Negeri
 
APBD, pengertian
APBD, pengertianAPBD, pengertian
APBD, pengertian
 
Mekanisme Pengusulan DAK Fisik Tahun Anggaran 2022 melalui Sistem Informasi K...
Mekanisme Pengusulan DAK Fisik Tahun Anggaran 2022 melalui Sistem Informasi K...Mekanisme Pengusulan DAK Fisik Tahun Anggaran 2022 melalui Sistem Informasi K...
Mekanisme Pengusulan DAK Fisik Tahun Anggaran 2022 melalui Sistem Informasi K...
 
struktur dan penyusunan APBN.pptx
struktur dan penyusunan APBN.pptxstruktur dan penyusunan APBN.pptx
struktur dan penyusunan APBN.pptx
 
Analisis Laporan Keuangan Daerah
Analisis Laporan Keuangan Daerah Analisis Laporan Keuangan Daerah
Analisis Laporan Keuangan Daerah
 
Sakip Menpan RB
Sakip Menpan RBSakip Menpan RB
Sakip Menpan RB
 
Modul Akuntansi Akrual untuk Pemerintah Daerah
Modul Akuntansi Akrual untuk Pemerintah DaerahModul Akuntansi Akrual untuk Pemerintah Daerah
Modul Akuntansi Akrual untuk Pemerintah Daerah
 
Penilaian Maturitas Penyelenggaraan SPIP Terintegrasi (New SPIP) pada Perguru...
Penilaian Maturitas Penyelenggaraan SPIP Terintegrasi (New SPIP) pada Perguru...Penilaian Maturitas Penyelenggaraan SPIP Terintegrasi (New SPIP) pada Perguru...
Penilaian Maturitas Penyelenggaraan SPIP Terintegrasi (New SPIP) pada Perguru...
 

Similar to Membangun Budaya Data di Kemenkeu.pptx

20220803 - Penetapan Daftar Data - Kota Makassar - Agung Indrajit.pdf
20220803 - Penetapan Daftar Data - Kota Makassar - Agung Indrajit.pdf20220803 - Penetapan Daftar Data - Kota Makassar - Agung Indrajit.pdf
20220803 - Penetapan Daftar Data - Kota Makassar - Agung Indrajit.pdfAgung Indrajit
 
9902921015_Napis_PPT(1).pptx
9902921015_Napis_PPT(1).pptx9902921015_Napis_PPT(1).pptx
9902921015_Napis_PPT(1).pptxRizkyMaulida17
 
Bahan perancanagan data base (sri astiti )
Bahan perancanagan data base (sri astiti )Bahan perancanagan data base (sri astiti )
Bahan perancanagan data base (sri astiti )Researcher Syndicate68
 
06 Praktik proses perumusan policy brief.pptx
06 Praktik proses perumusan policy brief.pptx06 Praktik proses perumusan policy brief.pptx
06 Praktik proses perumusan policy brief.pptxnulisanonymgimanacar
 
Strategi Pengembangan Repositori institusi
Strategi Pengembangan Repositori institusiStrategi Pengembangan Repositori institusi
Strategi Pengembangan Repositori institusiDwi Fajar Saputra
 
Digital Leadership - 20210825.pptx
Digital Leadership - 20210825.pptxDigital Leadership - 20210825.pptx
Digital Leadership - 20210825.pptxaditiowahyudi
 
Konsep Dasar Sistem Informasi Akuntansi
Konsep Dasar Sistem Informasi AkuntansiKonsep Dasar Sistem Informasi Akuntansi
Konsep Dasar Sistem Informasi Akuntansidedidarwis
 
Strategi dan pengukuran km
Strategi dan pengukuran kmStrategi dan pengukuran km
Strategi dan pengukuran kmFahrizal Arief
 
manajemen pengetahuan - Lecture 9 strategi dan pengukuran
manajemen pengetahuan - Lecture 9 strategi dan pengukuranmanajemen pengetahuan - Lecture 9 strategi dan pengukuran
manajemen pengetahuan - Lecture 9 strategi dan pengukuranRobin Yonathan
 
KELOMPOK 2 - Copy.pptx
KELOMPOK 2 - Copy.pptxKELOMPOK 2 - Copy.pptx
KELOMPOK 2 - Copy.pptxPutrajab
 
Membangun budaya organisasi melalui Digital Mindset
Membangun budaya organisasi melalui Digital MindsetMembangun budaya organisasi melalui Digital Mindset
Membangun budaya organisasi melalui Digital MindsetSeta Wicaksana
 
Sim, dihan archika, hapzi ali, jenis-jenis sistem, universitas mercu buana, 2...
Sim, dihan archika, hapzi ali, jenis-jenis sistem, universitas mercu buana, 2...Sim, dihan archika, hapzi ali, jenis-jenis sistem, universitas mercu buana, 2...
Sim, dihan archika, hapzi ali, jenis-jenis sistem, universitas mercu buana, 2...Dihan Archika
 
Materi rsi 5 informasi strategis
Materi rsi 5 informasi strategisMateri rsi 5 informasi strategis
Materi rsi 5 informasi strategisdonasiilmu
 
Materi rsi 5 informasi strategis
Materi rsi 5 informasi strategisMateri rsi 5 informasi strategis
Materi rsi 5 informasi strategisdonasiilmu
 
Materi rsi 5 informasi strategis
Materi rsi 5 informasi strategisMateri rsi 5 informasi strategis
Materi rsi 5 informasi strategisdonasiilmu
 
Materi rsi 5 informasi strategis
Materi rsi 5 informasi strategisMateri rsi 5 informasi strategis
Materi rsi 5 informasi strategisdonasiilmu
 
20180514 peningkatan kualitas pemanfaatan satu data untuk pelayanan publik ...
20180514 peningkatan kualitas   pemanfaatan satu data untuk pelayanan publik ...20180514 peningkatan kualitas   pemanfaatan satu data untuk pelayanan publik ...
20180514 peningkatan kualitas pemanfaatan satu data untuk pelayanan publik ...Sekretariat3A
 
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Analisa dan Perancangan Sistem ...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Analisa dan Perancangan Sistem ...SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Analisa dan Perancangan Sistem ...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Analisa dan Perancangan Sistem ...Fadli2727
 

Similar to Membangun Budaya Data di Kemenkeu.pptx (20)

20220803 - Penetapan Daftar Data - Kota Makassar - Agung Indrajit.pdf
20220803 - Penetapan Daftar Data - Kota Makassar - Agung Indrajit.pdf20220803 - Penetapan Daftar Data - Kota Makassar - Agung Indrajit.pdf
20220803 - Penetapan Daftar Data - Kota Makassar - Agung Indrajit.pdf
 
9902921015_Napis_PPT(1).pptx
9902921015_Napis_PPT(1).pptx9902921015_Napis_PPT(1).pptx
9902921015_Napis_PPT(1).pptx
 
Bahan perancanagan data base (sri astiti )
Bahan perancanagan data base (sri astiti )Bahan perancanagan data base (sri astiti )
Bahan perancanagan data base (sri astiti )
 
Litbang Administrasi Masa Depan
Litbang Administrasi Masa DepanLitbang Administrasi Masa Depan
Litbang Administrasi Masa Depan
 
06 Praktik proses perumusan policy brief.pptx
06 Praktik proses perumusan policy brief.pptx06 Praktik proses perumusan policy brief.pptx
06 Praktik proses perumusan policy brief.pptx
 
Strategi Pengembangan Repositori institusi
Strategi Pengembangan Repositori institusiStrategi Pengembangan Repositori institusi
Strategi Pengembangan Repositori institusi
 
Digital Leadership - 20210825.pptx
Digital Leadership - 20210825.pptxDigital Leadership - 20210825.pptx
Digital Leadership - 20210825.pptx
 
Knowledge Management (KM) Bappeda
Knowledge Management (KM) BappedaKnowledge Management (KM) Bappeda
Knowledge Management (KM) Bappeda
 
Konsep Dasar Sistem Informasi Akuntansi
Konsep Dasar Sistem Informasi AkuntansiKonsep Dasar Sistem Informasi Akuntansi
Konsep Dasar Sistem Informasi Akuntansi
 
Strategi dan pengukuran km
Strategi dan pengukuran kmStrategi dan pengukuran km
Strategi dan pengukuran km
 
manajemen pengetahuan - Lecture 9 strategi dan pengukuran
manajemen pengetahuan - Lecture 9 strategi dan pengukuranmanajemen pengetahuan - Lecture 9 strategi dan pengukuran
manajemen pengetahuan - Lecture 9 strategi dan pengukuran
 
KELOMPOK 2 - Copy.pptx
KELOMPOK 2 - Copy.pptxKELOMPOK 2 - Copy.pptx
KELOMPOK 2 - Copy.pptx
 
Membangun budaya organisasi melalui Digital Mindset
Membangun budaya organisasi melalui Digital MindsetMembangun budaya organisasi melalui Digital Mindset
Membangun budaya organisasi melalui Digital Mindset
 
Sim, dihan archika, hapzi ali, jenis-jenis sistem, universitas mercu buana, 2...
Sim, dihan archika, hapzi ali, jenis-jenis sistem, universitas mercu buana, 2...Sim, dihan archika, hapzi ali, jenis-jenis sistem, universitas mercu buana, 2...
Sim, dihan archika, hapzi ali, jenis-jenis sistem, universitas mercu buana, 2...
 
Materi rsi 5 informasi strategis
Materi rsi 5 informasi strategisMateri rsi 5 informasi strategis
Materi rsi 5 informasi strategis
 
Materi rsi 5 informasi strategis
Materi rsi 5 informasi strategisMateri rsi 5 informasi strategis
Materi rsi 5 informasi strategis
 
Materi rsi 5 informasi strategis
Materi rsi 5 informasi strategisMateri rsi 5 informasi strategis
Materi rsi 5 informasi strategis
 
Materi rsi 5 informasi strategis
Materi rsi 5 informasi strategisMateri rsi 5 informasi strategis
Materi rsi 5 informasi strategis
 
20180514 peningkatan kualitas pemanfaatan satu data untuk pelayanan publik ...
20180514 peningkatan kualitas   pemanfaatan satu data untuk pelayanan publik ...20180514 peningkatan kualitas   pemanfaatan satu data untuk pelayanan publik ...
20180514 peningkatan kualitas pemanfaatan satu data untuk pelayanan publik ...
 
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Analisa dan Perancangan Sistem ...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Analisa dan Perancangan Sistem ...SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Analisa dan Perancangan Sistem ...
SIM, FADLI, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Analisa dan Perancangan Sistem ...
 

Membangun Budaya Data di Kemenkeu.pptx

  • 1. Membangun Budaya Data di Kementerian Keuangan Jakarta, 6 Juli 2021
  • 2. Outline Kementerian Keuangan sebaga data-driven organization Tantangan menuju data-driven organization? Budaya data Literasi data Faktor sukses dalam membangun budaya data Sumber daya manusia Pengenalan data analitik di Kementerian Keuangan Strutur organisasi data analitik Data analitik dan kerahasiaan data Teknik permodelan untuk data analitik
  • 3. Tujuan 1. Menjadi panduan bagi pimpinan dalam membentuk budaya data di Kementerian Keuangan, 2. Menjadi referensi dalam memahami dan mengimplementasikan transformasi menuju data- driven organization di unit kerja masing-masing, 3. Memperkenalkan data analitik sebagai sebuah metode untuk menyelesaikan persoalan- persoalan yang dihadapi oleh unit kerja, 4. Memperkaya literatur data analitik dalam konteks otoritas fiskal di Indonesia, 5. Mendukung terciptanya literasi data yang baik untuk peningkatan kualitas pelaksanaan tugas dan fungsi Kementerian Keuangan, 6. Mendorong kesiapan sumber daya manusia agar memiliki pemahaman dan kompetensi yang dibutuhkan untuk menerapkan data analitik, dan 7. Mendorong pemanfaatan data analitik untuk perumusan kebijakan dan pengambilan keputusan.
  • 4. Data-driven Organization di Kementerian Keuangan
  • 6. Kebiasaan Bertanya Data Data sebagai mata uang (currency) dalam dialog dan diskusi. Apakah Bapak/Ibu/Saudara punya data untuk mendukung rekomendasi atau asumsi tersebut? Perbedaan pendapat dianjurkan sepanjang data mendukung pendapat yang berbeda tersebut. Pendapat yang berbeda berbasis data perlu diberikan penghargaan dalam iklim yang sangat hierarkis dan cenderung mengabaikan data. Ide-ide baru berbasis data merupakan langkah awal untuk penciptaan inovasi. Kuncinya adalah diskusi yang sehat, positif, dan netral.
  • 8. Data Leadership • Data leadership dimaknai sebagai kepemimpinan yang menginspirasi, mendorong, dan mendukung terjadinya rantai nilai data, mulai dari pengumpulan data sampai dengan penciptaan nilai dan manfaat. • Keputusan untuk menerapkan kebijakan terbaru dilakukan atas dasar percobaan terbatas. • Pemimpin rapat menggunakan 30 menit di awal rapat untuk membaca ringkasan proposal dan data pendukung sebelum mengambil keputusan. • Praktik-praktik seperti ini akan menstimulasi para pegawai bahwa jika mereka ingin didengar dan berkomunikasi langsung dengan para pemimpin mereka harus membawa data dan fakta. • Jika ini dilakukan secara konsisten di tingkat pimpinan, maka budaya data dapat menjadi norma di organisasi.
  • 9. Literasi Data Literasi data adalah kemampuan membaca, memahami, menghasilkan dan mengkomunikasikan data sebagai bagian dari informasi.
  • 11. Siapa harus memiliki literasi data? Pimpinan • Direktur Pelaksanaan Anggaran bertugas merumuskan kebijakan di bidang pelaksanaan anggaran. • Direktur Penindakan dan Penyidikan memiliki tugas merumuskan kebijakan di bidang penindakan dan penyidikan kepabeanan dan cukai. • Direktur Pinjaman dan Hibah mempunyai tugas merumuskan kebijakan bidang pinjaman dan hibah Setiap orang • Minimal level 1 • Menyajikan presentasi dalam bentuk yang mudah dicerna Ukuran keberhasilan budaya data adalah ketika setiap orang meyakini bahwa data adalah bagian penting dari tugas mereka sehari-hari. • Literasi data pada level pimpinan dimaknai sebagai kemampuan untuk memahami desain dan logika sebuah program data analitik, interpretasi statistik dasar, dan keterbatasan ekstrapolasi.
  • 12. Pentingnya Peran Pimpinan Bagi Budaya Data • The support of top management is absolutely essential and we have it on a daily basis (Thoen, 2011). • Senior leaders must understand and apply open innovation (Slowinski & Sagal, 2010). • Executive-level leadership is required, as is constant focus to reinforcing the message, and a clear understanding of the stakes (Bingham & Spradlin, 2011). • Top management gives a fundamental push to establish an open innovation implementation tam, and its support is instrumental in achieving open innovation rollout across the whole organisation (Mortara et al., 2009). • Executive sponsorship is needed [to] remove roadblocks and mandate participation (Sloane, 2012).
  • 13. Peran Pimpinan Bagi Budaya Data Pembangun Pelekat Penumbuh
  • 14. Pimpinan sebagai Pelekat Dukungan anggaran dan sumber daya pada proyek data analitik Pemberian penghargaan dan status yang layak bagi proyek dan sumber daya data analitik Pembinaan karir bagi praktisi data analitik. Menunjukkan perhatian detail dan reguler terhadap inisiatif data analitik yang sedang dilakukan di unit kerjanya.
  • 15. Instrumen tambahan bagi pimpinan 1. Membentuk strukur dan desain organisasi dengan memberi fungsi data analitik 2. Menetapkan sistem dan prosedur dengan data sebagai elemen utama 3. Menjadikan dialog tentang data sebagai kebiasaan 4. Mendesain gedung, ruang kerja, dan ruang publik dengan pesan-pesan berbasis data 5. Menggunakan kisah tokoh dan sejarah penting terkait dengan penggunaan data 6. Menetapkan sikap resmi organisasi berupa filosofi, kredo, dan charter dengan menyisipkan pesan penting tentang data
  • 16. Fase Budaya Data Mekanisme Pertumbuhan Yang Dapat Dilakukan Peletakan fondasi dan pertumbuhan awal 1. Perubahan gradual proses bisnis 2. Mempromosikan pejabat/pegawai dengan kompetensi data analitik pada posisi-posisi strategis 3. Memberikan insentif dalam rangka perubahan Matang 1. Penyempurnaan teknologi untuk mendorong data analitik ke dalam fungsi kebijakan, regulasi, dan transaksi 2. Invitasi kepada pihak eskternal untuk memberi perspektif baru tentang data analitik Penurunan 1. Revitalisasi fungsi-fungsi strategis organisasi dengan mewajibkan data analitik sebagai elemen kunci 2. Reorganisasi struktur dan unit kerja Fase Budaya Data dan Mekanisme Pertumbuhan
  • 17. Sumber Daya Manusia Kelompok Keahlian • Hard skills • Soft skills Kompetensi yang Dibutuhkan Kerangka Pelatihan
  • 19.
  • 20.
  • 21.
  • 22.
  • 23. Prinsip Unit Data analitik Lintas Fungsi (cross-functional) Mudah diakses (accessible enterprise-wide) Terintegrasi dengan misi unit bisnis (integrated with business)
  • 24. DATA ANALITIK DAN KERAHASIAAN DATA De-identifikasi Data 01 Tata Kelola Kerahasiaan dan Privasi Data 02 Pahami Data yang Dimiliki 03 Manajemen Risiko Data Analitik 04