SlideShare a Scribd company logo
1 of 29
Proposal
Job Fair SMK
2019
Smk Negeri 1 Nanggulan
Lembar pengesahan
PROPOSAL JOBFAIR 2019
SMK NEGERI 1 NANGGULAN
TAHUN 2019
Telah disetujui dan disahkan pada 18 Januari 2019
Ketua Panitia / BKK
Sarwanto,S.Pd.T
Mengetahui,
Kepala Sekolah Wks Bid Kesiswaan dan Humas
Sukirna, S.Pd,M.Pd Sugeng Riyadi,SP
NIP.19650413 199103 1 008 NIP. 19700201 200701 1018
PENDAHULUAN
 Jobfair SMK 2019 adalah kegiatan pameran dan
bursa kerja yang diselenggarakan oleh bursa kerja
khusus SMK Negeri 1 Nanggulan. Job fair ini
bertujuan memfasilitasi lulusan SMK untuk
memasuki dunia kerja. Kegiatan ini menghadirkan
perusahaan serta lembaga pendididikan tinggi
yang membutuhkan karyawan. Peserta jobfair
akan melakukan pameran, presentasi profil
perusahaan. Pengunjung dari acara ini adalah
siswa dan alumni SMK Negeri 1Nanggulan dan
SMK disekitar. Jobfair ini dilakukan selama 2 (dua)
hari dan pengunjung tidak dikenakan beaya masuk
(gratis)
TUJUAN
 Memfasilitasi lulusan SMK Negeri 1
Nanggulan dan SMK sekitar untuk memasuki
dunia kerja dan perguruan tinggi.
 Menghubungkan dunia akademik dengan
dunia usaha.
 Memberikan kesempatan dunia usaha untuk
memperkenalkan perusahaan sebagai
penyedia bidang pekerjaan yang prospektif
di masa depan
 Memberikan wahana kepada dunia usaha
dalam menyalurkan tanggungjawab
sosialnya kepada masyarakat
 Memfasilitasi perusahaan pengguna lulusan
dalam merekrut tenaga kerja melalui sistem
online dan langsung.
NAMA KEGIATAN, PENYELENGGARA,
DAN TARGET PENGUNJUNG
Nama Kegiatan
“ Jobfair SMK 2019”
Penyelenggara
Bursa Kerja Khusus SMK Negeri 1
Nanggulan
Target Pengunjung
Pengunjung yang diharapkan untuk
menghadiri kegiatan ini sebanyak 1500
orang yang terdiri dari fres graduate
(758 siswa SMK, 81 guru&karyawan, 661
Alumni siswa SMK sekitar dan
alumni/umum)
BENTUK KEGIATAN
Kegiatan akan dilaksanakan selama 2 (dua )
hari dengan bentuk kegiatan sebagi berikut :
Presentasi dan Pameran Perusahaan
Pameran perusahaan melalui stand yang
disediakan panitia dan presentasi
perusahaan di panggung
Recruitmen tenaga kerja
Perusahaan menerima lamaran dari
pengunjung yang umumnya adalah pencari
kerja
Tes dan seleksi
Perusahaan dapat melakukan seleksi di
ruangan yang telah disediakan panitia di
area SMK Negeri 1 Nanggulan
BENTUK KERJASAMA PARTISIPASI
Untuk mendukung pelaksanaan kegiatan ini,
kami mengundang perusahaan untuk berpartisipasi
sebagai peserta jobfair dengan kontribusi :
Rp.200.000,00/stand
Fasilitas yang di dapat :
- Stand ukuran 2x2 m
- Meja dan kursi
- Pemasangan Logo di backdrop dan iklan jobfair
- Kesempatan presentasi 10 menit di atas
panggung
- Konsumsi berupa :
- snak untuk 2 orang
- makan siang 2 orang
*) Presentasi dan recruitmen di lain waktu bila
dikehendaki
LEMBAR KEPESERTAAN PERUSAHAAN
(untuk Perusahaan )
Yang bertanda tangan dibawah ini
Perusahaan :__________________________________________
Bergerak bidang :__________________________________________
Nama :__________________________________________
Jabatan :__________________________________________
Alamat : __________________________________________
No Telp :__________________________________________
Menyatakan bahwa kami berminat ikut sebagai peserta dalam kegiatan Job
Fair SMK 2019 di SMK Negeri 1 Nanggulan
Pilih stand nomor _____
Kontribusi ______________
Yogyakarta, ……………………..2019
Peserta
____________
LEMBAR KEPESERTAAN PERUSAHAAN
(untuk Sekolah)
Yang bertanda tangan dibawah ini
Perusahaan :__________________________________________
Bergerak bidang :__________________________________________
Nama :__________________________________________
Jabatan :__________________________________________
Alamat : __________________________________________
No Telp :__________________________________________
Menyatakan bahwa kami berminat ikut sebagai peserta dalam kegiatan Job
Fair SMK 2019 di SMK Negeri 1 Nanggulan
Pilih stand nomor _____
Kontribusi ______________
Yogyakarta, ……………………..2019
Peserta
____________
KERJASAMA SPONSOR KEGIATAN
HUT -15
SMK Negeri 1 Nanggulan
tahun 2019
LATAR BELAKANG
Lima belas tahun perjalanan SMK Negeri 1 Nanggulan
mengabdikan diri dalam bidang pendidikan merupakan usia
yang muda bagi seluruh lembaga pendidikan untuk mencapai
predikat nama baik dan nama besar. Perkembangan SMK
Negeri 1 Nanggulan dalam meningkatkan kepercayaan
pemerintah dan masyarakat sebagai salah satu pendidikan
yang mencetak prestasi gemilang, memberikan alumni yang
cerdas, tangguh dan mumpuni di tingkat daerah regional
bahkan nasional.
Untuk itu pada usia ke-15 (lima belas) tahun SMK Negeri
1 Nanggulan akan menyelenggarakan peringatan Hari Ulang
Tahun sebagai langkah yang ditujukan kepada masyarakat
luas untuk mengapresiasi kinerja yang telah dilakukan SMK
Negeri 1 Nanggulan. Selain itu kegiatan ini diharapkan SMK
Negeri 1 Nanggulan menjadi lebih berkembang dan maju
untuk mengisi pembangunan.
TEMA KEGIATAN
“Baperfifteen (Bawa Perubahan di tahun ke lima belas)”
DASAR KEGIATAN
1. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik
Indonesia Nomor 34 tahun 2006 tentang pembina
prestasi peserta didik yang memiliki potensi
kecerdasan/atau bakat istimewa.
2. Program OSIS Masa Bakti Tahun 2018/2019
1. Melaksanakan program kerja OSIS Tahun
2019.
2. Menjalin kerjasama antara SMK Negeri 1
Nanggulan dengan warga sekolah dan
masyarakat sekitar dalam penyelenggaraan
pendidikan di SMK Negeri 1 Nanggulan.
3. Memupuk jiwa dan semangat sosial, gotong
royong, cinta lingkungan, seni dan budaya
sebagai wujud insan pancasila kepada seluruh
warga SMK Negeri 1 Nanggulan.
MAKSUD DAN TUJUAN
a) Mural
b) Donor darah
c) Bazar
d) Job Fair
e) Kreatifitas barang bekas
f) Pensi (jurusan)
g) Bakti sosial
h) Pelepasan balon
i) Senam Massal
j) GUEST STAR : - Ndarboy Genk
- Putar Balik
BENTUK KEGIATAN
Pelaksanaan
Kegiatan HUT akan dilaksanakan pada :
Kegiatan HUT dilaksanakan dari Hari Jumat-
Minggu, tanggal 29,30,31 Maret 2019
Target Pengunjung
1500 pengunjung dengan rincian
( 758 siswa smk, 81 guru&karyawan, 661
alumni dan umum/siswa SMK/SMA sekitar)
Penanggung Jawab : Sukirna, S.Pd,.M.Pd
Pembina : (1) Sugeng Riyadi, S.Pd
(2) Sukismadi, S. Pd
Pembimbing : (1) Sumarjo, S.Sn
(2) Susanto, M.Sn
Ketua : (1) Diani Nurul Hidayati
(2) Ahlu Romadlon
Sekretaris : (1) Jihan Salma Rofifah
(2) Lilis Lestari
Bendahara : (1) Amanda Ramadhani
(2) Yolla Aryanti
Sie.Acara : (1) Erna Susilawati, S.Pd
(Pendamping)
(2) Hardian Bintang W, S.Pd
(Pendamping)
(3) Latifah Nurul L
(4) Alfian Ikhsan
(5) Vitha Wulandari
(6) Ratih Anggraini
Sie.Humas : (1) Waris Sudarminta, S.Pd
(Pendamping)
(2) Restu Aji Saputra
(3) Fikri Mustaqim
(4) Hafid Dwi A
(5) Dwi Ariyanto
(6) Tri Mujianto
(7) Andi Saputra
KEPANITIAAN
Sie.Perkab : (1) Agus Priyanto (Pendamping)
(2) Dwi Ari (Pendamping)
(3) Agung Wahyu Eko P
(4) Sayekti Wibowo
(5) Ahlu Romadlon
(6) S Janu Aji
(7) Paulus Reinhard
(8) M Zudan Nur A
Sie. PDD : (1) R.Idham Kholid, S.Kom
(Pendamping)
(2) Muhammad Taufiqurrahman,
Spd. I (Pendamping)
(3) Kartika Aprilia Dewi
(4) Rio Firman Hidayat
(5) Fajar Kurniadi
(6) Hafid Dwi A
Sie.Konsumsi : (1) Theresia Widiastuti, S.TP
(Pendamping)
(2) Marwanti, S. Pd (Pendamping)
(3) Feby Laily Khasanah
(4) Delfita Endarwati
(5) Inas Athiyah
(6) Yolla Aryanti
(7) Nur Dwi Lestari
(8) Desy Isna Saputra
Sie. Keamanan : (1) Dwi Budi Rahmanto
(Pendamping)
(2) M Tabahuddin N(Pendamping)
(3) Raden Aditya Agung
(4) Adit Nugraha
(5) M Zudan Nur A
(6) Nurrohman Wahid
(7) Ezra Priabadha
(8) Ade Rovi Setiawan
Sie. Doorprize+Hadiah
: (1) Rini Dwiastuti S.P
(Pendamping)
(2) Amaliya Sakinah A
(3) Aprillia Nurjanah
(4) Krisbiantoro
(5) Yunita Eka L
(6) Agus Dewantara
Sie. JOB FAIR : (1) Sarwanto,S.Pd.T
(2). Heri Susanto, SH
: (3) Gusnanto,S.Kom
RINCIAN KEGIATAN
No Hari, Tanggal Waktu Jenis Kegiatan Hiburan dan Bintang
Tamu
Target Pengunjung Tempat
1. Jumat, 29 Maret
2019
07.00 - 08.00
08.00 - 08.30
08.00 – 16.00
Senam masal
Potong tumpeng
Job Fair dan Edu
Fair
Seni tari SMK Nasa
Electone perform
- Rindi Antika
- fira fernanda
1.500 orang Lapangan
SMK N 1
Nanggulan
2. Sabtu, 30 Maret
2019
07.00 – 14.00
07.00 – 14.00
08.00 – 11.30
08.00 – 09.30
08.00 – 14.00
08.30 – 15.00
Job Fair
Bazar
Mural
Kreatifitas Barang
bekas
Donor Darah
Pentas seni
Pentas seni antar
Kelas
1.500 orang SMK N 1
Nangulan
No Hari, Tanggal Waktu Jenis Kegiatan Hiburan dan Bintang
Tamu
Target Pengunjung Tempat
3. Minggu, 31
Maret 2019
07.00 - 14.00
07.00 – 08.30
10.30 – 15.00
Bazar
Baksos
Konser Band
Perform band
-Ndar boy
-Putar balik
1.500 orang SMK N 1
Nanggulan
RINCIAN KEGIATAN
Kerjasama Sponsorship
SPONSOR TUNGGAL
Adalah perusahaan yang memberikan atau menyediakan total dana yang
telah direncanakan oleh panitia, yaitu kompensasi yang berupa 100% dari
Target dana sponsor , yaitu Rp. 30.00.000,00 adapun benefit yang
ditawarkan adalah :
1. Branding acara
2. Tulisan nama di banner 100% di space iklan.
3. Disediakan 2 stand pameran produk
4. Mendirikan maksimal 4 (empat) spanduk di tempat yang telah
disediakan.
5. Pengiklanan di 2 space panggung, iklan oleh MC dan siswa yang
melakukan drama singkat mengenai produk.
6. Pengiklanan di media sosial diantaranya web, Facebook dan
Instagram selama 2 bln sebelum acara berlangsung
7. Penulisan logo pada ID Card Panitia dan peserta lomba.
8. Penulisan logo pada piagam penghargaan lomba.
9. Penulisan logo pada pamflet, spanduk, baner, backdrop
10. Disediakan tempat stand dengan ukuran 3 x 3 meter.
11. Tidak ada sponsor lain.
SPONSOR UTAMA
Adalah perusahaan yang memberikan atau menyediakan 50%
dari total dana yang telah direncanakan oleh tim produksi
(panitia), yaitu Rp. 15.000.000,00. Adapun benefit yang
ditawarkan adalah :
1. Tulisan nama di banner 50% space iklan.
2. Disediakan 1 stand untuk memajang produk sponsor.
3. Mendirikan spanduk maksimal 3 (tiga) spanduk yang telah
disediakan.
4. Iklan satu space di panggung oleh MC dan siswa yang
melakukan drama singkat mengenai produk.
5. Pengiklanan di web, Facebook dan Instagram selama 1
bulan sebelum acara berlangsung.
6. Penulisan logo pada ID Card Panitia dan peserta lomba.
7. Penulisan logo pada piagam penghargaan lomba.
8. Penulisan Logo Pada Pamflet, Spanduk, Baner, Backdrop
SPONSOR PENDUKUNG
Adalah perusahaan yang memberikan atau menyediakan 25%
total dana yang telah direncanakan oleh tim produksi (panitia),
yaitu sebesar Rp.7.500.000,00. Adapun benefit yang
ditawarkan adalah :
1. Tulisan nama di bener 25% di space iklan.
2. Diberikan tempat untuk mendirikan stand pameran
dengan beaya mandiri
3. Mendirikan spanduk maksimal 1 spanduk di tempat yang
telah di sediakan.
4. Pengiklanan di panggung oleh MC dan siswa yang
melakukan drama singkat mengenai produk.
5. Pengiklanan di web, Facebook dan Instagram selama 1
bulan sebelum berlangsung.
6. Penulisan logo pada ID Card Panitia dan Peserta lomba.
7. Penulisan logo pada Pamflet, Spanduk, baner, backdrop
SPONSOR AGENT DISRTIBUTION
SERVICE(ADS)
Adalah pihak perusahaan atau perorangan yang
mendukung dan memberikan bantuan sehingga
acara ini dapat terlaksana dengan baik. Adapun
jumlah dana sponsorship dapat di negosiasikan .
Sebagai keuntungan yang akan di tawarkan
adalah:
- Pengiklanan oleh MC acara di panggung
- Penulisan logo pada Pamflet, Spanduk, Baner,
Backdrop
Ketentuan Sponsorship
 Waktu dan Materi Sponsorship
Kesediaan untuk menjadi sponsor selambatnya-
lambatnya diterima panitia pada tanggal 20 Maret
2019.
 Bentuk Penawaran Sponsorship
◦ Materi sponsor dapat disediakan oleh panitia atau
berasal dari sponsor.
◦ Kepastian akhir dari pihak sponsor selambat-
lambatnya diterima oleh panitia seperti tersebut
diatas.
◦ Materi publikasi harus diserahkan pada panitia
selambat-lambatnya tanggal 20 Maret 2019
Media Sponsorship
Spanduk
Sponsor Sponsor
Id Card
Sponsor
Rencana Pemasangan Spanduk :
1. Lampu merah ngeplang
2. Lampu merah tugu pensil
3. Lampu merah kenteng nanggulan
4. Pertigaan janti nanggulan
5. Perempatan Depan smk nanggula
Media Sponsorship
Sponsor
3. Layout Stage
Contact Person
Sarwanto : 085-6431-65633 (WA)
Social media
Instagram : @skanasa, @smknasajogja
Facebook : bkksmknasa
Web : www.bkksmkngl.blogspot.com
Email : smkn1nanggulan@gmail.com
Kerjasama Sponsorship
(untuk perusahaan )
Yang bertanda tangan dibawah ini
Perusahaan :__________________________________________
Bergerak bidang :__________________________________________
Nama :__________________________________________
Jabatan :__________________________________________
Alamat : __________________________________________
No Telp :__________________________________________
Menyatakan bahwa kami bersedia sebagai sopnsor kegiatan HUT 15 di SMK Negeri 1
Nanggulan
Sebesar Rp._______________________________
Terbilang ______________________________________________
Kontribusi
__________________________________________________________________
________________________________________________________________________
___________________________________________________
Yogyakarta, ……………………..2019
Panitia Peserta
____________________________ ___________________
Kerjasama Sponsorship
(untuk sekolah )
Yang bertanda tangan dibawah ini
Perusahaan :__________________________________________
Bergerak bidang :__________________________________________
Nama :__________________________________________
Jabatan :__________________________________________
Alamat : __________________________________________
No Telp :__________________________________________
Menyatakan bahwa kami bersedia sebagai sopnsor kegiatan HUT 15 di SMK Negeri 1
Nanggulan
Sebesar Rp._______________________________
Terbilang ______________________________________________
Kontribusi
__________________________________________________________________
________________________________________________________________________
___________________________________________________
Yogyakarta, ……………………..2019
Panitia Peserta
____________________________ ___________________

More Related Content

What's hot

Daftar hadir kegiatan ekstrakurikuler pramuka
Daftar hadir kegiatan ekstrakurikuler pramukaDaftar hadir kegiatan ekstrakurikuler pramuka
Daftar hadir kegiatan ekstrakurikuler pramukaHery Nhaqila
 
Undangan rapat wali murid 2018
Undangan rapat wali murid 2018Undangan rapat wali murid 2018
Undangan rapat wali murid 2018Mahmud Hidayat
 
Berita acara pelaksanaan seminar laporan hasil penelitian tindakan kelas
Berita acara pelaksanaan seminar laporan hasil penelitian tindakan kelasBerita acara pelaksanaan seminar laporan hasil penelitian tindakan kelas
Berita acara pelaksanaan seminar laporan hasil penelitian tindakan kelasNarendra
 
PROPOSAL PENTAS SENI (PENSI) POLTEKKES KEMENKES RI MEDAN 2016/2017
	PROPOSAL PENTAS SENI (PENSI) POLTEKKES KEMENKES RI MEDAN 2016/2017	PROPOSAL PENTAS SENI (PENSI) POLTEKKES KEMENKES RI MEDAN 2016/2017
PROPOSAL PENTAS SENI (PENSI) POLTEKKES KEMENKES RI MEDAN 2016/2017angelinasugarr
 
Berita acara serah terima jabatan kepsek
Berita acara serah terima jabatan kepsekBerita acara serah terima jabatan kepsek
Berita acara serah terima jabatan kepseksmp_yudistira
 
Template Draft Surat Pengunduruan diri direktur
Template Draft Surat Pengunduruan diri direktur Template Draft Surat Pengunduruan diri direktur
Template Draft Surat Pengunduruan diri direktur Fuad Yusuf Herdyus
 
Contoh surat peminjaman ruang
Contoh surat peminjaman ruangContoh surat peminjaman ruang
Contoh surat peminjaman ruangAfan Anwar
 
Soal praktek ms.word
Soal praktek ms.wordSoal praktek ms.word
Soal praktek ms.wordDesi Anisa
 
Surat pernyataan-kesanggupan
Surat pernyataan-kesanggupanSurat pernyataan-kesanggupan
Surat pernyataan-kesanggupanUmmi Zulfa
 
Contoh surat-perjanjian-kerjasama-prakerin
Contoh surat-perjanjian-kerjasama-prakerinContoh surat-perjanjian-kerjasama-prakerin
Contoh surat-perjanjian-kerjasama-prakerinRidwan An-nawawi
 
Mou sekolah-industri
Mou sekolah-industriMou sekolah-industri
Mou sekolah-industriFitri Ana
 
Proposal Perusahaan jobfair 2023.pdf
Proposal Perusahaan jobfair 2023.pdfProposal Perusahaan jobfair 2023.pdf
Proposal Perusahaan jobfair 2023.pdfSarwantoSPdT
 
Lembar/Gambar Kerja untuk Pembuatan Prototype Produk Barang/Jasa
Lembar/Gambar Kerja untuk Pembuatan Prototype Produk Barang/Jasa Lembar/Gambar Kerja untuk Pembuatan Prototype Produk Barang/Jasa
Lembar/Gambar Kerja untuk Pembuatan Prototype Produk Barang/Jasa Aisyah Safitri Hayati
 
MODUL AJAR 1 DASAR DASAR MANAJEMEN PERKANTORAN DAN LAYANAN BISNIS.pdf
MODUL AJAR 1 DASAR DASAR MANAJEMEN PERKANTORAN DAN LAYANAN BISNIS.pdfMODUL AJAR 1 DASAR DASAR MANAJEMEN PERKANTORAN DAN LAYANAN BISNIS.pdf
MODUL AJAR 1 DASAR DASAR MANAJEMEN PERKANTORAN DAN LAYANAN BISNIS.pdfAisyah Safitri Hayati
 
Surat permohonan kunjungan industri (KI)
Surat permohonan kunjungan industri (KI)Surat permohonan kunjungan industri (KI)
Surat permohonan kunjungan industri (KI)20570832
 

What's hot (20)

Surat peminjaman LCD Proyektor
Surat peminjaman LCD ProyektorSurat peminjaman LCD Proyektor
Surat peminjaman LCD Proyektor
 
Daftar hadir kegiatan ekstrakurikuler pramuka
Daftar hadir kegiatan ekstrakurikuler pramukaDaftar hadir kegiatan ekstrakurikuler pramuka
Daftar hadir kegiatan ekstrakurikuler pramuka
 
Undangan rapat wali murid 2018
Undangan rapat wali murid 2018Undangan rapat wali murid 2018
Undangan rapat wali murid 2018
 
Surat tugas siswa
Surat tugas siswaSurat tugas siswa
Surat tugas siswa
 
Berita acara pelaksanaan seminar laporan hasil penelitian tindakan kelas
Berita acara pelaksanaan seminar laporan hasil penelitian tindakan kelasBerita acara pelaksanaan seminar laporan hasil penelitian tindakan kelas
Berita acara pelaksanaan seminar laporan hasil penelitian tindakan kelas
 
PROPOSAL PENTAS SENI (PENSI) POLTEKKES KEMENKES RI MEDAN 2016/2017
	PROPOSAL PENTAS SENI (PENSI) POLTEKKES KEMENKES RI MEDAN 2016/2017	PROPOSAL PENTAS SENI (PENSI) POLTEKKES KEMENKES RI MEDAN 2016/2017
PROPOSAL PENTAS SENI (PENSI) POLTEKKES KEMENKES RI MEDAN 2016/2017
 
4. tabel program kerja
4. tabel program kerja4. tabel program kerja
4. tabel program kerja
 
Berita acara serah terima jabatan kepsek
Berita acara serah terima jabatan kepsekBerita acara serah terima jabatan kepsek
Berita acara serah terima jabatan kepsek
 
Template Draft Surat Pengunduruan diri direktur
Template Draft Surat Pengunduruan diri direktur Template Draft Surat Pengunduruan diri direktur
Template Draft Surat Pengunduruan diri direktur
 
Contoh surat peminjaman ruang
Contoh surat peminjaman ruangContoh surat peminjaman ruang
Contoh surat peminjaman ruang
 
Soal praktek ms.word
Soal praktek ms.wordSoal praktek ms.word
Soal praktek ms.word
 
Surat pernyataan-kesanggupan
Surat pernyataan-kesanggupanSurat pernyataan-kesanggupan
Surat pernyataan-kesanggupan
 
Contoh surat-perjanjian-kerjasama-prakerin
Contoh surat-perjanjian-kerjasama-prakerinContoh surat-perjanjian-kerjasama-prakerin
Contoh surat-perjanjian-kerjasama-prakerin
 
Mou sekolah-industri
Mou sekolah-industriMou sekolah-industri
Mou sekolah-industri
 
Surat pengiriman barang
Surat pengiriman barangSurat pengiriman barang
Surat pengiriman barang
 
Proposal Perusahaan jobfair 2023.pdf
Proposal Perusahaan jobfair 2023.pdfProposal Perusahaan jobfair 2023.pdf
Proposal Perusahaan jobfair 2023.pdf
 
Lembar/Gambar Kerja untuk Pembuatan Prototype Produk Barang/Jasa
Lembar/Gambar Kerja untuk Pembuatan Prototype Produk Barang/Jasa Lembar/Gambar Kerja untuk Pembuatan Prototype Produk Barang/Jasa
Lembar/Gambar Kerja untuk Pembuatan Prototype Produk Barang/Jasa
 
MODUL AJAR 1 DASAR DASAR MANAJEMEN PERKANTORAN DAN LAYANAN BISNIS.pdf
MODUL AJAR 1 DASAR DASAR MANAJEMEN PERKANTORAN DAN LAYANAN BISNIS.pdfMODUL AJAR 1 DASAR DASAR MANAJEMEN PERKANTORAN DAN LAYANAN BISNIS.pdf
MODUL AJAR 1 DASAR DASAR MANAJEMEN PERKANTORAN DAN LAYANAN BISNIS.pdf
 
Surat permohonan kunjungan industri (KI)
Surat permohonan kunjungan industri (KI)Surat permohonan kunjungan industri (KI)
Surat permohonan kunjungan industri (KI)
 
Surat pernyataan guru
Surat pernyataan guruSurat pernyataan guru
Surat pernyataan guru
 

Similar to Proposal jobfair 2019

PROPOSALSPONSOR.docx
PROPOSALSPONSOR.docxPROPOSALSPONSOR.docx
PROPOSALSPONSOR.docxANASMUAWAM2
 
Proposal kegiatan the ambassador of business edupreneur 2017
Proposal kegiatan the ambassador of business edupreneur 2017Proposal kegiatan the ambassador of business edupreneur 2017
Proposal kegiatan the ambassador of business edupreneur 2017wulandewanip
 
Proposal kegiatan the ambassador of business edupreneur 2017
Proposal kegiatan the ambassador of business edupreneur 2017Proposal kegiatan the ambassador of business edupreneur 2017
Proposal kegiatan the ambassador of business edupreneur 2017wulandewanip
 
contoh proposal pameran seni (fotografi)
contoh proposal pameran seni (fotografi)contoh proposal pameran seni (fotografi)
contoh proposal pameran seni (fotografi)vigaoliv
 
PROPOSAL SPONSORSHIP HUT-17 TAHUN SMK N 1 BUMIJAWA (2022).pdf
PROPOSAL SPONSORSHIP HUT-17 TAHUN SMK N 1 BUMIJAWA (2022).pdfPROPOSAL SPONSORSHIP HUT-17 TAHUN SMK N 1 BUMIJAWA (2022).pdf
PROPOSAL SPONSORSHIP HUT-17 TAHUN SMK N 1 BUMIJAWA (2022).pdfANASMUAWAM2
 
proposal SYC
proposal SYCproposal SYC
proposal SYCDwi N
 
Proposal expo pw2013_v1
Proposal expo pw2013_v1Proposal expo pw2013_v1
Proposal expo pw2013_v1Didi Adiana
 
2. BUKU STANDAR PENGABMAS.docx
2. BUKU STANDAR PENGABMAS.docx2. BUKU STANDAR PENGABMAS.docx
2. BUKU STANDAR PENGABMAS.docxIdjaMarasabessy
 
Att 1420726940106 !propopfix medpart
Att 1420726940106 !propopfix medpartAtt 1420726940106 !propopfix medpart
Att 1420726940106 !propopfix medpartIhsan Muhamad
 

Similar to Proposal jobfair 2019 (20)

Proposal Sponsorship Poltek Cup 2013
Proposal Sponsorship Poltek Cup 2013Proposal Sponsorship Poltek Cup 2013
Proposal Sponsorship Poltek Cup 2013
 
contoh proposal 1.docx
contoh proposal 1.docxcontoh proposal 1.docx
contoh proposal 1.docx
 
PROPOSALSPONSOR.docx
PROPOSALSPONSOR.docxPROPOSALSPONSOR.docx
PROPOSALSPONSOR.docx
 
proposallll
proposallllproposallll
proposallll
 
Farha new (2)
Farha new (2)Farha new (2)
Farha new (2)
 
Laporan Prakerin
Laporan PrakerinLaporan Prakerin
Laporan Prakerin
 
Proposal SCR 2019
Proposal SCR 2019Proposal SCR 2019
Proposal SCR 2019
 
Proposal kegiatan the ambassador of business edupreneur 2017
Proposal kegiatan the ambassador of business edupreneur 2017Proposal kegiatan the ambassador of business edupreneur 2017
Proposal kegiatan the ambassador of business edupreneur 2017
 
Proposal kegiatan the ambassador of business edupreneur 2017
Proposal kegiatan the ambassador of business edupreneur 2017Proposal kegiatan the ambassador of business edupreneur 2017
Proposal kegiatan the ambassador of business edupreneur 2017
 
contoh proposal pameran seni (fotografi)
contoh proposal pameran seni (fotografi)contoh proposal pameran seni (fotografi)
contoh proposal pameran seni (fotografi)
 
Panduan hibah desa binaan 2013 edit
Panduan hibah desa binaan 2013 editPanduan hibah desa binaan 2013 edit
Panduan hibah desa binaan 2013 edit
 
PROPOSAL SPONSORSHIP HUT-17 TAHUN SMK N 1 BUMIJAWA (2022).pdf
PROPOSAL SPONSORSHIP HUT-17 TAHUN SMK N 1 BUMIJAWA (2022).pdfPROPOSAL SPONSORSHIP HUT-17 TAHUN SMK N 1 BUMIJAWA (2022).pdf
PROPOSAL SPONSORSHIP HUT-17 TAHUN SMK N 1 BUMIJAWA (2022).pdf
 
proposal SYC
proposal SYCproposal SYC
proposal SYC
 
Proposal SCR 2017
Proposal SCR 2017Proposal SCR 2017
Proposal SCR 2017
 
Proposal bisnis (final)
Proposal bisnis (final)Proposal bisnis (final)
Proposal bisnis (final)
 
Proposal semnas (rev_1)
Proposal semnas (rev_1)Proposal semnas (rev_1)
Proposal semnas (rev_1)
 
Proposal expo pw2013_v1
Proposal expo pw2013_v1Proposal expo pw2013_v1
Proposal expo pw2013_v1
 
2. BUKU STANDAR PENGABMAS.docx
2. BUKU STANDAR PENGABMAS.docx2. BUKU STANDAR PENGABMAS.docx
2. BUKU STANDAR PENGABMAS.docx
 
Att 1420726940106 !propopfix medpart
Att 1420726940106 !propopfix medpartAtt 1420726940106 !propopfix medpart
Att 1420726940106 !propopfix medpart
 
Kkn selesai
Kkn selesaiKkn selesai
Kkn selesai
 

More from Sarwanto.S.Pd.T

MENGENAL ALAT POTONG DAN PEMEGANG MESIN FRAIS KONVENSIONAL.pdf
MENGENAL ALAT POTONG DAN PEMEGANG MESIN FRAIS KONVENSIONAL.pdfMENGENAL ALAT POTONG DAN PEMEGANG MESIN FRAIS KONVENSIONAL.pdf
MENGENAL ALAT POTONG DAN PEMEGANG MESIN FRAIS KONVENSIONAL.pdfSarwanto.S.Pd.T
 
Proposal Pameran Jobfair SMK N 1 Nanggulan 2023.pdf
Proposal Pameran Jobfair SMK N 1 Nanggulan 2023.pdfProposal Pameran Jobfair SMK N 1 Nanggulan 2023.pdf
Proposal Pameran Jobfair SMK N 1 Nanggulan 2023.pdfSarwanto.S.Pd.T
 
PANDUAN CNC UNTUK PEMULA 2023.pdf
PANDUAN CNC UNTUK PEMULA 2023.pdfPANDUAN CNC UNTUK PEMULA 2023.pdf
PANDUAN CNC UNTUK PEMULA 2023.pdfSarwanto.S.Pd.T
 
MODUL CNC LATHE FANUC OI-TF.pdf
MODUL CNC LATHE FANUC OI-TF.pdfMODUL CNC LATHE FANUC OI-TF.pdf
MODUL CNC LATHE FANUC OI-TF.pdfSarwanto.S.Pd.T
 
MAHIR PEMESINAN CNC UNTUK PEMULA.pdf
MAHIR PEMESINAN CNC  UNTUK PEMULA.pdfMAHIR PEMESINAN CNC  UNTUK PEMULA.pdf
MAHIR PEMESINAN CNC UNTUK PEMULA.pdfSarwanto.S.Pd.T
 
Modul Belajar Artcam 2018 Bahasa Indonesia
Modul Belajar Artcam 2018 Bahasa IndonesiaModul Belajar Artcam 2018 Bahasa Indonesia
Modul Belajar Artcam 2018 Bahasa IndonesiaSarwanto.S.Pd.T
 
Modul 2 vetric aspire 9.5 bahasa Indonesia
Modul 2 vetric aspire 9.5 bahasa IndonesiaModul 2 vetric aspire 9.5 bahasa Indonesia
Modul 2 vetric aspire 9.5 bahasa IndonesiaSarwanto.S.Pd.T
 
MATERI TEKNIK GAMBAR MANUFAKTUR UNTUK SMK MESIN
MATERI TEKNIK GAMBAR MANUFAKTUR UNTUK SMK MESINMATERI TEKNIK GAMBAR MANUFAKTUR UNTUK SMK MESIN
MATERI TEKNIK GAMBAR MANUFAKTUR UNTUK SMK MESINSarwanto.S.Pd.T
 
Modul Belajar CNC Untuk Pemula
Modul Belajar CNC Untuk PemulaModul Belajar CNC Untuk Pemula
Modul Belajar CNC Untuk PemulaSarwanto.S.Pd.T
 
TUTORIAL ARTCAM CNC ROUTER
TUTORIAL ARTCAM CNC ROUTERTUTORIAL ARTCAM CNC ROUTER
TUTORIAL ARTCAM CNC ROUTERSarwanto.S.Pd.T
 
Menggambar bagian mesin secara terperinci
Menggambar bagian mesin secara terperinciMenggambar bagian mesin secara terperinci
Menggambar bagian mesin secara terperinciSarwanto.S.Pd.T
 
Buku jurus cepat belajar inventor.docx
Buku jurus cepat belajar inventor.docxBuku jurus cepat belajar inventor.docx
Buku jurus cepat belajar inventor.docxSarwanto.S.Pd.T
 
Modul Teknik gambar manufaktur 2018
Modul Teknik gambar manufaktur 2018Modul Teknik gambar manufaktur 2018
Modul Teknik gambar manufaktur 2018Sarwanto.S.Pd.T
 

More from Sarwanto.S.Pd.T (17)

MENGENAL ALAT POTONG DAN PEMEGANG MESIN FRAIS KONVENSIONAL.pdf
MENGENAL ALAT POTONG DAN PEMEGANG MESIN FRAIS KONVENSIONAL.pdfMENGENAL ALAT POTONG DAN PEMEGANG MESIN FRAIS KONVENSIONAL.pdf
MENGENAL ALAT POTONG DAN PEMEGANG MESIN FRAIS KONVENSIONAL.pdf
 
Proposal Pameran Jobfair SMK N 1 Nanggulan 2023.pdf
Proposal Pameran Jobfair SMK N 1 Nanggulan 2023.pdfProposal Pameran Jobfair SMK N 1 Nanggulan 2023.pdf
Proposal Pameran Jobfair SMK N 1 Nanggulan 2023.pdf
 
Pengenalan Mesin CNC.pdf
Pengenalan Mesin CNC.pdfPengenalan Mesin CNC.pdf
Pengenalan Mesin CNC.pdf
 
PANDUAN CNC UNTUK PEMULA 2023.pdf
PANDUAN CNC UNTUK PEMULA 2023.pdfPANDUAN CNC UNTUK PEMULA 2023.pdf
PANDUAN CNC UNTUK PEMULA 2023.pdf
 
MODUL CNC LATHE FANUC OI-TF.pdf
MODUL CNC LATHE FANUC OI-TF.pdfMODUL CNC LATHE FANUC OI-TF.pdf
MODUL CNC LATHE FANUC OI-TF.pdf
 
MAHIR PEMESINAN CNC UNTUK PEMULA.pdf
MAHIR PEMESINAN CNC  UNTUK PEMULA.pdfMAHIR PEMESINAN CNC  UNTUK PEMULA.pdf
MAHIR PEMESINAN CNC UNTUK PEMULA.pdf
 
Modul Belajar Artcam 2018 Bahasa Indonesia
Modul Belajar Artcam 2018 Bahasa IndonesiaModul Belajar Artcam 2018 Bahasa Indonesia
Modul Belajar Artcam 2018 Bahasa Indonesia
 
gambar kerja
gambar kerjagambar kerja
gambar kerja
 
Modul 2 vetric aspire 9.5 bahasa Indonesia
Modul 2 vetric aspire 9.5 bahasa IndonesiaModul 2 vetric aspire 9.5 bahasa Indonesia
Modul 2 vetric aspire 9.5 bahasa Indonesia
 
MATERI TEKNIK GAMBAR MANUFAKTUR UNTUK SMK MESIN
MATERI TEKNIK GAMBAR MANUFAKTUR UNTUK SMK MESINMATERI TEKNIK GAMBAR MANUFAKTUR UNTUK SMK MESIN
MATERI TEKNIK GAMBAR MANUFAKTUR UNTUK SMK MESIN
 
Modul Belajar CNC Untuk Pemula
Modul Belajar CNC Untuk PemulaModul Belajar CNC Untuk Pemula
Modul Belajar CNC Untuk Pemula
 
TUTORIAL ARTCAM CNC ROUTER
TUTORIAL ARTCAM CNC ROUTERTUTORIAL ARTCAM CNC ROUTER
TUTORIAL ARTCAM CNC ROUTER
 
Menggambar bagian mesin secara terperinci
Menggambar bagian mesin secara terperinciMenggambar bagian mesin secara terperinci
Menggambar bagian mesin secara terperinci
 
MENGENAL CNC LATHE
MENGENAL CNC LATHEMENGENAL CNC LATHE
MENGENAL CNC LATHE
 
MODUL MASTERCAM DASAR
MODUL MASTERCAM DASARMODUL MASTERCAM DASAR
MODUL MASTERCAM DASAR
 
Buku jurus cepat belajar inventor.docx
Buku jurus cepat belajar inventor.docxBuku jurus cepat belajar inventor.docx
Buku jurus cepat belajar inventor.docx
 
Modul Teknik gambar manufaktur 2018
Modul Teknik gambar manufaktur 2018Modul Teknik gambar manufaktur 2018
Modul Teknik gambar manufaktur 2018
 

Recently uploaded

MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 

Recently uploaded (20)

MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 

Proposal jobfair 2019

  • 1. Proposal Job Fair SMK 2019 Smk Negeri 1 Nanggulan
  • 2. Lembar pengesahan PROPOSAL JOBFAIR 2019 SMK NEGERI 1 NANGGULAN TAHUN 2019 Telah disetujui dan disahkan pada 18 Januari 2019 Ketua Panitia / BKK Sarwanto,S.Pd.T Mengetahui, Kepala Sekolah Wks Bid Kesiswaan dan Humas Sukirna, S.Pd,M.Pd Sugeng Riyadi,SP NIP.19650413 199103 1 008 NIP. 19700201 200701 1018
  • 3. PENDAHULUAN  Jobfair SMK 2019 adalah kegiatan pameran dan bursa kerja yang diselenggarakan oleh bursa kerja khusus SMK Negeri 1 Nanggulan. Job fair ini bertujuan memfasilitasi lulusan SMK untuk memasuki dunia kerja. Kegiatan ini menghadirkan perusahaan serta lembaga pendididikan tinggi yang membutuhkan karyawan. Peserta jobfair akan melakukan pameran, presentasi profil perusahaan. Pengunjung dari acara ini adalah siswa dan alumni SMK Negeri 1Nanggulan dan SMK disekitar. Jobfair ini dilakukan selama 2 (dua) hari dan pengunjung tidak dikenakan beaya masuk (gratis)
  • 4. TUJUAN  Memfasilitasi lulusan SMK Negeri 1 Nanggulan dan SMK sekitar untuk memasuki dunia kerja dan perguruan tinggi.  Menghubungkan dunia akademik dengan dunia usaha.  Memberikan kesempatan dunia usaha untuk memperkenalkan perusahaan sebagai penyedia bidang pekerjaan yang prospektif di masa depan  Memberikan wahana kepada dunia usaha dalam menyalurkan tanggungjawab sosialnya kepada masyarakat  Memfasilitasi perusahaan pengguna lulusan dalam merekrut tenaga kerja melalui sistem online dan langsung.
  • 5. NAMA KEGIATAN, PENYELENGGARA, DAN TARGET PENGUNJUNG Nama Kegiatan “ Jobfair SMK 2019” Penyelenggara Bursa Kerja Khusus SMK Negeri 1 Nanggulan Target Pengunjung Pengunjung yang diharapkan untuk menghadiri kegiatan ini sebanyak 1500 orang yang terdiri dari fres graduate (758 siswa SMK, 81 guru&karyawan, 661 Alumni siswa SMK sekitar dan alumni/umum)
  • 6. BENTUK KEGIATAN Kegiatan akan dilaksanakan selama 2 (dua ) hari dengan bentuk kegiatan sebagi berikut : Presentasi dan Pameran Perusahaan Pameran perusahaan melalui stand yang disediakan panitia dan presentasi perusahaan di panggung Recruitmen tenaga kerja Perusahaan menerima lamaran dari pengunjung yang umumnya adalah pencari kerja Tes dan seleksi Perusahaan dapat melakukan seleksi di ruangan yang telah disediakan panitia di area SMK Negeri 1 Nanggulan
  • 7. BENTUK KERJASAMA PARTISIPASI Untuk mendukung pelaksanaan kegiatan ini, kami mengundang perusahaan untuk berpartisipasi sebagai peserta jobfair dengan kontribusi : Rp.200.000,00/stand Fasilitas yang di dapat : - Stand ukuran 2x2 m - Meja dan kursi - Pemasangan Logo di backdrop dan iklan jobfair - Kesempatan presentasi 10 menit di atas panggung - Konsumsi berupa : - snak untuk 2 orang - makan siang 2 orang *) Presentasi dan recruitmen di lain waktu bila dikehendaki
  • 8. LEMBAR KEPESERTAAN PERUSAHAAN (untuk Perusahaan ) Yang bertanda tangan dibawah ini Perusahaan :__________________________________________ Bergerak bidang :__________________________________________ Nama :__________________________________________ Jabatan :__________________________________________ Alamat : __________________________________________ No Telp :__________________________________________ Menyatakan bahwa kami berminat ikut sebagai peserta dalam kegiatan Job Fair SMK 2019 di SMK Negeri 1 Nanggulan Pilih stand nomor _____ Kontribusi ______________ Yogyakarta, ……………………..2019 Peserta ____________
  • 9. LEMBAR KEPESERTAAN PERUSAHAAN (untuk Sekolah) Yang bertanda tangan dibawah ini Perusahaan :__________________________________________ Bergerak bidang :__________________________________________ Nama :__________________________________________ Jabatan :__________________________________________ Alamat : __________________________________________ No Telp :__________________________________________ Menyatakan bahwa kami berminat ikut sebagai peserta dalam kegiatan Job Fair SMK 2019 di SMK Negeri 1 Nanggulan Pilih stand nomor _____ Kontribusi ______________ Yogyakarta, ……………………..2019 Peserta ____________
  • 10. KERJASAMA SPONSOR KEGIATAN HUT -15 SMK Negeri 1 Nanggulan tahun 2019
  • 11. LATAR BELAKANG Lima belas tahun perjalanan SMK Negeri 1 Nanggulan mengabdikan diri dalam bidang pendidikan merupakan usia yang muda bagi seluruh lembaga pendidikan untuk mencapai predikat nama baik dan nama besar. Perkembangan SMK Negeri 1 Nanggulan dalam meningkatkan kepercayaan pemerintah dan masyarakat sebagai salah satu pendidikan yang mencetak prestasi gemilang, memberikan alumni yang cerdas, tangguh dan mumpuni di tingkat daerah regional bahkan nasional. Untuk itu pada usia ke-15 (lima belas) tahun SMK Negeri 1 Nanggulan akan menyelenggarakan peringatan Hari Ulang Tahun sebagai langkah yang ditujukan kepada masyarakat luas untuk mengapresiasi kinerja yang telah dilakukan SMK Negeri 1 Nanggulan. Selain itu kegiatan ini diharapkan SMK Negeri 1 Nanggulan menjadi lebih berkembang dan maju untuk mengisi pembangunan.
  • 12. TEMA KEGIATAN “Baperfifteen (Bawa Perubahan di tahun ke lima belas)” DASAR KEGIATAN 1. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 34 tahun 2006 tentang pembina prestasi peserta didik yang memiliki potensi kecerdasan/atau bakat istimewa. 2. Program OSIS Masa Bakti Tahun 2018/2019
  • 13. 1. Melaksanakan program kerja OSIS Tahun 2019. 2. Menjalin kerjasama antara SMK Negeri 1 Nanggulan dengan warga sekolah dan masyarakat sekitar dalam penyelenggaraan pendidikan di SMK Negeri 1 Nanggulan. 3. Memupuk jiwa dan semangat sosial, gotong royong, cinta lingkungan, seni dan budaya sebagai wujud insan pancasila kepada seluruh warga SMK Negeri 1 Nanggulan. MAKSUD DAN TUJUAN
  • 14. a) Mural b) Donor darah c) Bazar d) Job Fair e) Kreatifitas barang bekas f) Pensi (jurusan) g) Bakti sosial h) Pelepasan balon i) Senam Massal j) GUEST STAR : - Ndarboy Genk - Putar Balik BENTUK KEGIATAN
  • 15. Pelaksanaan Kegiatan HUT akan dilaksanakan pada : Kegiatan HUT dilaksanakan dari Hari Jumat- Minggu, tanggal 29,30,31 Maret 2019 Target Pengunjung 1500 pengunjung dengan rincian ( 758 siswa smk, 81 guru&karyawan, 661 alumni dan umum/siswa SMK/SMA sekitar)
  • 16. Penanggung Jawab : Sukirna, S.Pd,.M.Pd Pembina : (1) Sugeng Riyadi, S.Pd (2) Sukismadi, S. Pd Pembimbing : (1) Sumarjo, S.Sn (2) Susanto, M.Sn Ketua : (1) Diani Nurul Hidayati (2) Ahlu Romadlon Sekretaris : (1) Jihan Salma Rofifah (2) Lilis Lestari Bendahara : (1) Amanda Ramadhani (2) Yolla Aryanti Sie.Acara : (1) Erna Susilawati, S.Pd (Pendamping) (2) Hardian Bintang W, S.Pd (Pendamping) (3) Latifah Nurul L (4) Alfian Ikhsan (5) Vitha Wulandari (6) Ratih Anggraini Sie.Humas : (1) Waris Sudarminta, S.Pd (Pendamping) (2) Restu Aji Saputra (3) Fikri Mustaqim (4) Hafid Dwi A (5) Dwi Ariyanto (6) Tri Mujianto (7) Andi Saputra KEPANITIAAN Sie.Perkab : (1) Agus Priyanto (Pendamping) (2) Dwi Ari (Pendamping) (3) Agung Wahyu Eko P (4) Sayekti Wibowo (5) Ahlu Romadlon (6) S Janu Aji (7) Paulus Reinhard (8) M Zudan Nur A Sie. PDD : (1) R.Idham Kholid, S.Kom (Pendamping) (2) Muhammad Taufiqurrahman, Spd. I (Pendamping) (3) Kartika Aprilia Dewi (4) Rio Firman Hidayat (5) Fajar Kurniadi (6) Hafid Dwi A Sie.Konsumsi : (1) Theresia Widiastuti, S.TP (Pendamping) (2) Marwanti, S. Pd (Pendamping) (3) Feby Laily Khasanah (4) Delfita Endarwati (5) Inas Athiyah (6) Yolla Aryanti (7) Nur Dwi Lestari (8) Desy Isna Saputra Sie. Keamanan : (1) Dwi Budi Rahmanto (Pendamping) (2) M Tabahuddin N(Pendamping) (3) Raden Aditya Agung (4) Adit Nugraha (5) M Zudan Nur A (6) Nurrohman Wahid (7) Ezra Priabadha (8) Ade Rovi Setiawan Sie. Doorprize+Hadiah : (1) Rini Dwiastuti S.P (Pendamping) (2) Amaliya Sakinah A (3) Aprillia Nurjanah (4) Krisbiantoro (5) Yunita Eka L (6) Agus Dewantara Sie. JOB FAIR : (1) Sarwanto,S.Pd.T (2). Heri Susanto, SH : (3) Gusnanto,S.Kom
  • 17. RINCIAN KEGIATAN No Hari, Tanggal Waktu Jenis Kegiatan Hiburan dan Bintang Tamu Target Pengunjung Tempat 1. Jumat, 29 Maret 2019 07.00 - 08.00 08.00 - 08.30 08.00 – 16.00 Senam masal Potong tumpeng Job Fair dan Edu Fair Seni tari SMK Nasa Electone perform - Rindi Antika - fira fernanda 1.500 orang Lapangan SMK N 1 Nanggulan 2. Sabtu, 30 Maret 2019 07.00 – 14.00 07.00 – 14.00 08.00 – 11.30 08.00 – 09.30 08.00 – 14.00 08.30 – 15.00 Job Fair Bazar Mural Kreatifitas Barang bekas Donor Darah Pentas seni Pentas seni antar Kelas 1.500 orang SMK N 1 Nangulan
  • 18. No Hari, Tanggal Waktu Jenis Kegiatan Hiburan dan Bintang Tamu Target Pengunjung Tempat 3. Minggu, 31 Maret 2019 07.00 - 14.00 07.00 – 08.30 10.30 – 15.00 Bazar Baksos Konser Band Perform band -Ndar boy -Putar balik 1.500 orang SMK N 1 Nanggulan RINCIAN KEGIATAN
  • 19. Kerjasama Sponsorship SPONSOR TUNGGAL Adalah perusahaan yang memberikan atau menyediakan total dana yang telah direncanakan oleh panitia, yaitu kompensasi yang berupa 100% dari Target dana sponsor , yaitu Rp. 30.00.000,00 adapun benefit yang ditawarkan adalah : 1. Branding acara 2. Tulisan nama di banner 100% di space iklan. 3. Disediakan 2 stand pameran produk 4. Mendirikan maksimal 4 (empat) spanduk di tempat yang telah disediakan. 5. Pengiklanan di 2 space panggung, iklan oleh MC dan siswa yang melakukan drama singkat mengenai produk. 6. Pengiklanan di media sosial diantaranya web, Facebook dan Instagram selama 2 bln sebelum acara berlangsung 7. Penulisan logo pada ID Card Panitia dan peserta lomba. 8. Penulisan logo pada piagam penghargaan lomba. 9. Penulisan logo pada pamflet, spanduk, baner, backdrop 10. Disediakan tempat stand dengan ukuran 3 x 3 meter. 11. Tidak ada sponsor lain.
  • 20. SPONSOR UTAMA Adalah perusahaan yang memberikan atau menyediakan 50% dari total dana yang telah direncanakan oleh tim produksi (panitia), yaitu Rp. 15.000.000,00. Adapun benefit yang ditawarkan adalah : 1. Tulisan nama di banner 50% space iklan. 2. Disediakan 1 stand untuk memajang produk sponsor. 3. Mendirikan spanduk maksimal 3 (tiga) spanduk yang telah disediakan. 4. Iklan satu space di panggung oleh MC dan siswa yang melakukan drama singkat mengenai produk. 5. Pengiklanan di web, Facebook dan Instagram selama 1 bulan sebelum acara berlangsung. 6. Penulisan logo pada ID Card Panitia dan peserta lomba. 7. Penulisan logo pada piagam penghargaan lomba. 8. Penulisan Logo Pada Pamflet, Spanduk, Baner, Backdrop
  • 21. SPONSOR PENDUKUNG Adalah perusahaan yang memberikan atau menyediakan 25% total dana yang telah direncanakan oleh tim produksi (panitia), yaitu sebesar Rp.7.500.000,00. Adapun benefit yang ditawarkan adalah : 1. Tulisan nama di bener 25% di space iklan. 2. Diberikan tempat untuk mendirikan stand pameran dengan beaya mandiri 3. Mendirikan spanduk maksimal 1 spanduk di tempat yang telah di sediakan. 4. Pengiklanan di panggung oleh MC dan siswa yang melakukan drama singkat mengenai produk. 5. Pengiklanan di web, Facebook dan Instagram selama 1 bulan sebelum berlangsung. 6. Penulisan logo pada ID Card Panitia dan Peserta lomba. 7. Penulisan logo pada Pamflet, Spanduk, baner, backdrop
  • 22. SPONSOR AGENT DISRTIBUTION SERVICE(ADS) Adalah pihak perusahaan atau perorangan yang mendukung dan memberikan bantuan sehingga acara ini dapat terlaksana dengan baik. Adapun jumlah dana sponsorship dapat di negosiasikan . Sebagai keuntungan yang akan di tawarkan adalah: - Pengiklanan oleh MC acara di panggung - Penulisan logo pada Pamflet, Spanduk, Baner, Backdrop
  • 23. Ketentuan Sponsorship  Waktu dan Materi Sponsorship Kesediaan untuk menjadi sponsor selambatnya- lambatnya diterima panitia pada tanggal 20 Maret 2019.  Bentuk Penawaran Sponsorship ◦ Materi sponsor dapat disediakan oleh panitia atau berasal dari sponsor. ◦ Kepastian akhir dari pihak sponsor selambat- lambatnya diterima oleh panitia seperti tersebut diatas. ◦ Materi publikasi harus diserahkan pada panitia selambat-lambatnya tanggal 20 Maret 2019
  • 24. Media Sponsorship Spanduk Sponsor Sponsor Id Card Sponsor Rencana Pemasangan Spanduk : 1. Lampu merah ngeplang 2. Lampu merah tugu pensil 3. Lampu merah kenteng nanggulan 4. Pertigaan janti nanggulan 5. Perempatan Depan smk nanggula
  • 27. Contact Person Sarwanto : 085-6431-65633 (WA) Social media Instagram : @skanasa, @smknasajogja Facebook : bkksmknasa Web : www.bkksmkngl.blogspot.com Email : smkn1nanggulan@gmail.com
  • 28. Kerjasama Sponsorship (untuk perusahaan ) Yang bertanda tangan dibawah ini Perusahaan :__________________________________________ Bergerak bidang :__________________________________________ Nama :__________________________________________ Jabatan :__________________________________________ Alamat : __________________________________________ No Telp :__________________________________________ Menyatakan bahwa kami bersedia sebagai sopnsor kegiatan HUT 15 di SMK Negeri 1 Nanggulan Sebesar Rp._______________________________ Terbilang ______________________________________________ Kontribusi __________________________________________________________________ ________________________________________________________________________ ___________________________________________________ Yogyakarta, ……………………..2019 Panitia Peserta ____________________________ ___________________
  • 29. Kerjasama Sponsorship (untuk sekolah ) Yang bertanda tangan dibawah ini Perusahaan :__________________________________________ Bergerak bidang :__________________________________________ Nama :__________________________________________ Jabatan :__________________________________________ Alamat : __________________________________________ No Telp :__________________________________________ Menyatakan bahwa kami bersedia sebagai sopnsor kegiatan HUT 15 di SMK Negeri 1 Nanggulan Sebesar Rp._______________________________ Terbilang ______________________________________________ Kontribusi __________________________________________________________________ ________________________________________________________________________ ___________________________________________________ Yogyakarta, ……………………..2019 Panitia Peserta ____________________________ ___________________