SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
MODUL PEMBELAJARAN FASE C
PENDIDIKAN PANCASILA
Elemen Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran
Pancasila Peserta didik mampu memahami dan
menyajikan hubungan antarsila dalam
Pancasila sebagai suatu kesatuan yang
utuh. Peserta didik mampu
mengidentifikasi dan menyajikan
makna nilai-nilai Pancasila sebagai
pandangan hidup berbangsa dan
bernegara. Peserta didik mampu
menerapkan nilai- nilai Pancasila di
lingkungan keluarga, sekolah, dan
masyarakat.
● Memahami hubungan antarsila
dalam Pancasila sebagai suatu
kesatuan yang utuh
● Mengidentifikasi makna nilai-
nilai Pancasila sebagai
pandangan hidup berbangsa dan
bernegara
● Mempraktikkan membuat
kesepakatan dan aturan
bersama.
1. Mempraktikkan membuat kesepakatan
dan aturan bersama dalam kehidupan
sehari-hari
2. Memahami hubungan antarsila dalam
Pancasila sebagai suatu kesatuan yang
utuh
3. Mengidentifikasi makna nilai-nilai
Pancasila sebagai pandangan hidup
berbangsa dan bernegara
4. Melaksanakan kewajiban dan hak sebagai
anggota keluarga
5. Menyajikan Hasil analisis bentuk-bentuk
sederhana norma, aturan, hak, dan
kewajiban.
6. Menganalisis secara sederhana
pelaksanaan norma, aturan, hak, dan
kewajiban
7. Menyajikan hasil analisis keragaman
budaya dalam bingkai Bhinneka Tunggal
Ika di lingkungan sekitarnya
8. Mengenal wilayah dalam konteks
kabupaten/kota,provinsi sebagai bagian
yang tidak terpisahkan dari wilayah NKRI
9. Membangun kebersamaan, persatuan,
dan berkontribusi menciptakan
kenyamanan di sekolah dan lingkungan
sekitar
10. Menunjukkan perilaku mematuhi aturan
di keluarga dan di rumah.
11. Menyebutkan hubungan antara simbol
dan sila dalam lambang negara Garuda
Pancasila.
12. Menerapkan nilai-nilai Pancasila di
lingkungan keluarga dan sekolah.
13. Mengenal bentuk kerja sama dalam
keberagaman di lingkungan keluarga dan
sekolah.
Undang-
Undang
Dasar Negara
Republik
Indonesia
Tahun 1945
Peserta didik mampu menganalisis dan
menyajikan Hasil analisis bentuk-
bentuk sederhana norma, aturan, hak,
dan kewajiban dalam kedudukannya
sebagai anggota keluarga, warga
sekolah, dan bagian dari masyarakat.
Peserta didik mampu menganalisis
secara sederhana dan menyajikan hasil
analisis pelaksanaan norma, aturan,
hak, dan kewajiban sebagai anggota
keluarga, dan warga sekolah. Peserta
Didik melaksanakan kewajiban dan hak
sebagai anggota keluarga, warga
sekolah, dan bagian dari masyarakat.
Peserta didik mampu mempraktikkan
membuat kesepakatan dan aturan
bersama serta menaatinya dalam
kehidupan sehari-hari di keluarga dan
di sekolah.
● Menyajikan Hasil analisis
bentuk-bentuk sederhana
norma, aturan, hak, dan
kewajiban.
● Menganalisis secara sederhana
pelaksanaan norma, aturan, hak,
dan kewajiban
● Melaksanakan kewajiban dan
hak sebagai anggota keluarga
● Membuat kesepakatan dan
aturan bersama
Bhineka
tunggal ika
Peserta didik mampu menganalisis,
menyajikan hasil analisis,
menghormati, menjaga, dan
melestarikan keragaman budaya dalam
bingkai Bhinneka Tunggal Ika di
lingkungan sekitarnya.
● Menyajikan hasil analisis
keragaman budaya dalam
bingkai Bhinneka Tunggal Ika di
lingkungan sekitarnya
Negara
Kesatuan
Peserta didik mampu Mengenal
wilayahnya dalam konteks
kabupaten/kota, provinsi sebagai
● Mengenal wilayah dalam
konteks
kabupaten/kota,provinsi
Republik
Indonesia
bagian yang tidak terpisahkan dari
wilayah NKRI. Peserta didik mampu
membangun kebersamaan, persatuan,
dan berkontribusi menciptakan
kenyamanan di sekolah dan lingkungan
sekitar.
sebagai bagian yang tidak
terpisahkan dari wilayah NKRI
● Membangun kebersamaan,
persatuan, dan berkontribusi
menciptakan kenyamanan di
sekolah dan lingkungan sekitar
● Menciptakan kenyamanan di
sekolah dan lingkungan sekitar.
● Menceritakan bentuk kerja sama
dalam keberagaman di
lingkungan sekolah.
● Mengenal ciri-ciri fisik
lingkungan sekolah dan sekolah,
sebagai bagian tidak
terpisahkan dari wilayah NKRI.
● Menyebutkan contoh sikap dan
perilaku menjaga lingkungan
sekitar serta
14. Mengenal ciri-ciri fisik lingkungan
keluarga dan sekolah, sebagai bagian
tidak terpisahkan dari wilayah NKRI.
15. Menyebutkan contoh sikap dan perilaku
menjaga lingkungan sekitar
Kelas 5
1. Mempraktikkan membuat kesepakatan dan aturan bersama
2. Memahami hubungan antarsila dalam Pancasila sebagai suatu kesatuan yang utuh
3. Mengidentifikasi makna nilai-nilai Pancasila sebagai pandangan hidup berbangsa dan bernegara
4. Melaksanakan kewajiban dan hak sebagai anggota keluarga
5. Menyajikan Hasil analisis bentuk-bentuk sederhana norma, aturan, hak, dan kewajiban.
6. Menganalisis secara sederhana pelaksanaan norma, aturan, hak, dan kewajiban
7. Menyajikan hasil analisis keragaman budaya dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika di lingkungan sekitarnya
Kelas 6
1. Mengenal wilayah dalam konteks kabupaten/kota,provinsi sebagai bagian yang tidak terpisahkan dari wilayah NKRI
2. Membangun kebersamaan, persatuan, dan berkontribusi menciptakan kenyamanan di sekolah dan lingkungan sekitar
3. Menunjukkan perilaku mematuhi aturan di keluarga dan di rumah.
4. Menyebutkan hubungan antara simbol dan sila dalam lambang negara Garuda Pancasila.
5. Menerapkan nilai-nilai Pancasila di lingkungan keluarga dan sekolah.
6. Mengenal bentuk kerja sama dalam keberagaman di lingkungan keluarga dan sekolah.
7. Mengenal ciri-ciri fisik lingkungan keluarga dan sekolah, sebagai bagian tidak terpisahkan dari wilayah NKRI.
8. Menyebutkan contoh sikap dan perilaku menjaga lingkungan sekitar

More Related Content

Similar to FASE C PEND. PANCASILA MODUL PEMBELAJARAN (AutoRecovered).docx

RPP PPKn kls 8 smp kurikulum 2013
RPP PPKn kls 8 smp kurikulum 2013RPP PPKn kls 8 smp kurikulum 2013
RPP PPKn kls 8 smp kurikulum 2013
hataji
 
3. Alur Tujuan Pembelajaran Pend Pancasila.doc
3. Alur Tujuan Pembelajaran  Pend Pancasila.doc3. Alur Tujuan Pembelajaran  Pend Pancasila.doc
3. Alur Tujuan Pembelajaran Pend Pancasila.doc
AsriatiDwiNurSetyani
 
ATP_PKN_ Yayat Suryatna_SMP_D.pdf
ATP_PKN_ Yayat Suryatna_SMP_D.pdfATP_PKN_ Yayat Suryatna_SMP_D.pdf
ATP_PKN_ Yayat Suryatna_SMP_D.pdf
rakaipikatan2
 
03. Analisis Keterkaitan KI dan KD - www.ilmuguru.org.docx
03. Analisis Keterkaitan KI dan KD - www.ilmuguru.org.docx03. Analisis Keterkaitan KI dan KD - www.ilmuguru.org.docx
03. Analisis Keterkaitan KI dan KD - www.ilmuguru.org.docx
CakRulll
 
silabus tema 6 sd kelas 5 kurikulum 2013.pdf
silabus tema 6 sd kelas 5 kurikulum 2013.pdfsilabus tema 6 sd kelas 5 kurikulum 2013.pdf
silabus tema 6 sd kelas 5 kurikulum 2013.pdf
muldiakmal27
 
2. Alur Tujuan Pembelajaran (ATP).doc
2. Alur Tujuan Pembelajaran (ATP).doc2. Alur Tujuan Pembelajaran (ATP).doc
2. Alur Tujuan Pembelajaran (ATP).doc
Kalkal98
 

Similar to FASE C PEND. PANCASILA MODUL PEMBELAJARAN (AutoRecovered).docx (20)

Fokus pembelajaran pendidikan pancasila dan kewarganegaraan
Fokus pembelajaran pendidikan pancasila dan kewarganegaraanFokus pembelajaran pendidikan pancasila dan kewarganegaraan
Fokus pembelajaran pendidikan pancasila dan kewarganegaraan
 
RPP PPKn kls 8 smp kurikulum 2013
RPP PPKn kls 8 smp kurikulum 2013RPP PPKn kls 8 smp kurikulum 2013
RPP PPKn kls 8 smp kurikulum 2013
 
ATP PKN Fase E.pdf
ATP PKN Fase E.pdfATP PKN Fase E.pdf
ATP PKN Fase E.pdf
 
3. Alur Tujuan Pembelajaran Pend Pancasila.doc
3. Alur Tujuan Pembelajaran  Pend Pancasila.doc3. Alur Tujuan Pembelajaran  Pend Pancasila.doc
3. Alur Tujuan Pembelajaran Pend Pancasila.doc
 
ATP PPKN.pdf
ATP PPKN.pdfATP PPKN.pdf
ATP PPKN.pdf
 
Analisis Capaian Pembelajaran PKn Kelas 7
Analisis Capaian Pembelajaran PKn Kelas 7Analisis Capaian Pembelajaran PKn Kelas 7
Analisis Capaian Pembelajaran PKn Kelas 7
 
5. PROMES Kurikulum Merdeka.docx
5. PROMES Kurikulum Merdeka.docx5. PROMES Kurikulum Merdeka.docx
5. PROMES Kurikulum Merdeka.docx
 
Format ATP.docx
Format ATP.docxFormat ATP.docx
Format ATP.docx
 
ATP_PKN_ Yayat Suryatna_SMP_D.pdf
ATP_PKN_ Yayat Suryatna_SMP_D.pdfATP_PKN_ Yayat Suryatna_SMP_D.pdf
ATP_PKN_ Yayat Suryatna_SMP_D.pdf
 
ATP_PKN__SMA 10_Fase E 2021 (1).docx
ATP_PKN__SMA 10_Fase E 2021 (1).docxATP_PKN__SMA 10_Fase E 2021 (1).docx
ATP_PKN__SMA 10_Fase E 2021 (1).docx
 
MODUL AJAR PPKn UNIT 1 PEMBELAJARAN 4 KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.docx
MODUL AJAR PPKn UNIT 1 PEMBELAJARAN 4 KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.docxMODUL AJAR PPKn UNIT 1 PEMBELAJARAN 4 KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.docx
MODUL AJAR PPKn UNIT 1 PEMBELAJARAN 4 KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.docx
 
03. Analisis Keterkaitan KI dan KD - www.ilmuguru.org.docx
03. Analisis Keterkaitan KI dan KD - www.ilmuguru.org.docx03. Analisis Keterkaitan KI dan KD - www.ilmuguru.org.docx
03. Analisis Keterkaitan KI dan KD - www.ilmuguru.org.docx
 
ATP_PPKN_LILIANY.docx
ATP_PPKN_LILIANY.docxATP_PPKN_LILIANY.docx
ATP_PPKN_LILIANY.docx
 
ATP Pendidikan Pancasila Fase D Kelas 7 SMP
ATP Pendidikan Pancasila Fase D Kelas 7 SMPATP Pendidikan Pancasila Fase D Kelas 7 SMP
ATP Pendidikan Pancasila Fase D Kelas 7 SMP
 
PPKn kelas 7 ATP PPKn Semester 1 kurikulum metrdeka
PPKn kelas 7 ATP PPKn Semester 1 kurikulum metrdekaPPKn kelas 7 ATP PPKn Semester 1 kurikulum metrdeka
PPKn kelas 7 ATP PPKn Semester 1 kurikulum metrdeka
 
silabus tema 6 sd kelas 5 kurikulum 2013.pdf
silabus tema 6 sd kelas 5 kurikulum 2013.pdfsilabus tema 6 sd kelas 5 kurikulum 2013.pdf
silabus tema 6 sd kelas 5 kurikulum 2013.pdf
 
3. Program Tahunan.docx
3. Program Tahunan.docx3. Program Tahunan.docx
3. Program Tahunan.docx
 
Program Tahunan.docx
Program Tahunan.docxProgram Tahunan.docx
Program Tahunan.docx
 
2. Alur Tujuan Pembelajaran (ATP).doc
2. Alur Tujuan Pembelajaran (ATP).doc2. Alur Tujuan Pembelajaran (ATP).doc
2. Alur Tujuan Pembelajaran (ATP).doc
 
4. Analisis Keterkaitan KI dan KD dengan IPK dan Materi Pembelajaran.docx
4. Analisis Keterkaitan KI dan KD dengan IPK dan Materi Pembelajaran.docx4. Analisis Keterkaitan KI dan KD dengan IPK dan Materi Pembelajaran.docx
4. Analisis Keterkaitan KI dan KD dengan IPK dan Materi Pembelajaran.docx
 

Recently uploaded

AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptxAKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
cupulin
 
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEANIPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
GilangNandiaputri1
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
ErikaPutriJayantini
 

Recently uploaded (20)

MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMASBAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
 
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxPPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
 
Materi Asuransi Kesehatan di Indonesia ppt
Materi Asuransi Kesehatan di Indonesia pptMateri Asuransi Kesehatan di Indonesia ppt
Materi Asuransi Kesehatan di Indonesia ppt
 
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptxAKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
 
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docxcontoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.pptPenyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
 
Materi Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SD
Materi Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SDMateri Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SD
Materi Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SD
 
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEANIPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
 
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa Pemrograman
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa  PemrogramanMateri Bab 6 Algoritma dan bahasa  Pemrograman
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa Pemrograman
 
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdfWebinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
 
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxInformatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
 

FASE C PEND. PANCASILA MODUL PEMBELAJARAN (AutoRecovered).docx

  • 1. MODUL PEMBELAJARAN FASE C PENDIDIKAN PANCASILA Elemen Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran Pancasila Peserta didik mampu memahami dan menyajikan hubungan antarsila dalam Pancasila sebagai suatu kesatuan yang utuh. Peserta didik mampu mengidentifikasi dan menyajikan makna nilai-nilai Pancasila sebagai pandangan hidup berbangsa dan bernegara. Peserta didik mampu menerapkan nilai- nilai Pancasila di lingkungan keluarga, sekolah, dan masyarakat. ● Memahami hubungan antarsila dalam Pancasila sebagai suatu kesatuan yang utuh ● Mengidentifikasi makna nilai- nilai Pancasila sebagai pandangan hidup berbangsa dan bernegara ● Mempraktikkan membuat kesepakatan dan aturan bersama. 1. Mempraktikkan membuat kesepakatan dan aturan bersama dalam kehidupan sehari-hari 2. Memahami hubungan antarsila dalam Pancasila sebagai suatu kesatuan yang utuh 3. Mengidentifikasi makna nilai-nilai Pancasila sebagai pandangan hidup berbangsa dan bernegara 4. Melaksanakan kewajiban dan hak sebagai anggota keluarga 5. Menyajikan Hasil analisis bentuk-bentuk sederhana norma, aturan, hak, dan kewajiban. 6. Menganalisis secara sederhana pelaksanaan norma, aturan, hak, dan kewajiban 7. Menyajikan hasil analisis keragaman budaya dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika di lingkungan sekitarnya 8. Mengenal wilayah dalam konteks kabupaten/kota,provinsi sebagai bagian yang tidak terpisahkan dari wilayah NKRI 9. Membangun kebersamaan, persatuan, dan berkontribusi menciptakan kenyamanan di sekolah dan lingkungan sekitar 10. Menunjukkan perilaku mematuhi aturan di keluarga dan di rumah. 11. Menyebutkan hubungan antara simbol dan sila dalam lambang negara Garuda Pancasila. 12. Menerapkan nilai-nilai Pancasila di lingkungan keluarga dan sekolah. 13. Mengenal bentuk kerja sama dalam keberagaman di lingkungan keluarga dan sekolah. Undang- Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 Peserta didik mampu menganalisis dan menyajikan Hasil analisis bentuk- bentuk sederhana norma, aturan, hak, dan kewajiban dalam kedudukannya sebagai anggota keluarga, warga sekolah, dan bagian dari masyarakat. Peserta didik mampu menganalisis secara sederhana dan menyajikan hasil analisis pelaksanaan norma, aturan, hak, dan kewajiban sebagai anggota keluarga, dan warga sekolah. Peserta Didik melaksanakan kewajiban dan hak sebagai anggota keluarga, warga sekolah, dan bagian dari masyarakat. Peserta didik mampu mempraktikkan membuat kesepakatan dan aturan bersama serta menaatinya dalam kehidupan sehari-hari di keluarga dan di sekolah. ● Menyajikan Hasil analisis bentuk-bentuk sederhana norma, aturan, hak, dan kewajiban. ● Menganalisis secara sederhana pelaksanaan norma, aturan, hak, dan kewajiban ● Melaksanakan kewajiban dan hak sebagai anggota keluarga ● Membuat kesepakatan dan aturan bersama Bhineka tunggal ika Peserta didik mampu menganalisis, menyajikan hasil analisis, menghormati, menjaga, dan melestarikan keragaman budaya dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika di lingkungan sekitarnya. ● Menyajikan hasil analisis keragaman budaya dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika di lingkungan sekitarnya Negara Kesatuan Peserta didik mampu Mengenal wilayahnya dalam konteks kabupaten/kota, provinsi sebagai ● Mengenal wilayah dalam konteks kabupaten/kota,provinsi
  • 2. Republik Indonesia bagian yang tidak terpisahkan dari wilayah NKRI. Peserta didik mampu membangun kebersamaan, persatuan, dan berkontribusi menciptakan kenyamanan di sekolah dan lingkungan sekitar. sebagai bagian yang tidak terpisahkan dari wilayah NKRI ● Membangun kebersamaan, persatuan, dan berkontribusi menciptakan kenyamanan di sekolah dan lingkungan sekitar ● Menciptakan kenyamanan di sekolah dan lingkungan sekitar. ● Menceritakan bentuk kerja sama dalam keberagaman di lingkungan sekolah. ● Mengenal ciri-ciri fisik lingkungan sekolah dan sekolah, sebagai bagian tidak terpisahkan dari wilayah NKRI. ● Menyebutkan contoh sikap dan perilaku menjaga lingkungan sekitar serta 14. Mengenal ciri-ciri fisik lingkungan keluarga dan sekolah, sebagai bagian tidak terpisahkan dari wilayah NKRI. 15. Menyebutkan contoh sikap dan perilaku menjaga lingkungan sekitar Kelas 5 1. Mempraktikkan membuat kesepakatan dan aturan bersama 2. Memahami hubungan antarsila dalam Pancasila sebagai suatu kesatuan yang utuh 3. Mengidentifikasi makna nilai-nilai Pancasila sebagai pandangan hidup berbangsa dan bernegara 4. Melaksanakan kewajiban dan hak sebagai anggota keluarga 5. Menyajikan Hasil analisis bentuk-bentuk sederhana norma, aturan, hak, dan kewajiban. 6. Menganalisis secara sederhana pelaksanaan norma, aturan, hak, dan kewajiban 7. Menyajikan hasil analisis keragaman budaya dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika di lingkungan sekitarnya Kelas 6 1. Mengenal wilayah dalam konteks kabupaten/kota,provinsi sebagai bagian yang tidak terpisahkan dari wilayah NKRI 2. Membangun kebersamaan, persatuan, dan berkontribusi menciptakan kenyamanan di sekolah dan lingkungan sekitar 3. Menunjukkan perilaku mematuhi aturan di keluarga dan di rumah. 4. Menyebutkan hubungan antara simbol dan sila dalam lambang negara Garuda Pancasila. 5. Menerapkan nilai-nilai Pancasila di lingkungan keluarga dan sekolah. 6. Mengenal bentuk kerja sama dalam keberagaman di lingkungan keluarga dan sekolah. 7. Mengenal ciri-ciri fisik lingkungan keluarga dan sekolah, sebagai bagian tidak terpisahkan dari wilayah NKRI. 8. Menyebutkan contoh sikap dan perilaku menjaga lingkungan sekitar