SlideShare a Scribd company logo
1 of 16
Kuliah Pengantar Tugas Akhir
Penyusunan Landasan Program
Perencanaan dan Perancangan (LP3A)
27 Februari 2023
A. Pengertian
Landasan Program Perencanaan dan Perancangan Arsitektur (LP3A)
sebagai bagian dari Tugas Akhir lazim dikenal dengan istilah
Architectural Programming.
Beberapa sumber mengungkap pengertian Architectural Programming
sebagai berikut:
Palmer, M. A. (1981). The Architect’s Guide to Facility Programming. New York: The
American Institute of Architects & Architectural Record, A McGraw-Hill Inc.
 Programming is an approach to the design process that extends
the designer’s involvement in project decision making in two
directions:
o planning the needs of a facility and
o evaluating the design response to facility needs.
 Programming is an information-processing process.
It involves a disciplined methodology of data collection, analysis,
organization, communication and evaluation through all the human,
physical and external influences on a facility’s design may be
explored.
1
A. Pengertian
2
 A program is information the designer can use.
It is an organized collection of the specific information about the
client’s requirements which the architect need in order to design a
particular facility.
This encompasses not only the expressed requirements of the client,
but all of the human, physical and external factors which will influence
the design.
It transmits and interprets the needs of the client to the designer.
Cherry, E. & Petronis, J. (2016). Architectural Programming. Diperoleh 13 Agustus 2018,
dari https://www.wbdg.org/design-disciplines/architectural-programming
 ...architectural programming as the research and decision-making
process that indentifies the scope of work to be designed.
 Synonims include: “facility programming”; “functional and
“operational requirements”; and “scoping”.
A. Pengertian
 In order to design a building the first thing architects need to
understand is the program, which is an architectural way of saying,
“what is your wish list?” or, “how will this building be used?”
 Many factors go into a program and when clients come to me I often
help them write the program simply because I do this every day and
understand that some things are needed to make the building a
success in terms of function.
 “Programming” is a term that architects use when describing how
they work with a client to help them refine the client’s wish list.
3 Balber, D. (2018). What is an arxhitectural programm? Diperoleh 13 Agustus 2018, dari
http://balberarchitect.com/architectural-program/
B. Substansi
Berdasarkan tiga pengertian tersebut, maka dapat dipahami bahwa
architectural programming merupakan:
Hasil kajian yang mengungkap [1] lingkup pekerjaan perancangan
yang akan dilakukan, berdasarkan [2] tuntutan klien/pengguna
terhadap kebutuhan fasilitas suatu objek arsitektur serta faktor-
faktor yang dapat memberi dampak penggunaannya sesuai [3]
kaidah ilmiah.
Architectural
Programming
Scope of
design
Client’s need
& influence
factors
methods
B. Pedoman Penulisan
Pedoman penulisan LP3A berikut ini bersumber dari Buku Pedoman
Tugas Akhir Jurusan Arsitektur Universitas Diponegoro tahun 2013 (revisi
12 Desember 2013) serta format LP3A tahun 2022.
Sifat naskah LP3A adalah laporan penyusunan program arsitektur dan
bukan semata-mata uraian tentang jenis objek yang menjadi topik Tugas
Akhir. Pumpunan terletak pada otentisitas hasil pemahaman dan
pemikiran penyusunnya. Oleh karena itu mahasiswa harus menentukan
dan membatasi uraian yang akan disajikan.
Hal tersebut setidaknya tercermin dalam naskah LP3A yang terdiri dari 4
(empat) bagian berikut:
1. Bagian Persiapan LP3A
2. Bagian Utama LP3A
3. Daftar/Senarai Pustaka
4. Lampiran
B. Pedoman Penulisan
1. Bagian Persiapan LP3A
Bagian ini terdiri dari:
 Sampul
 Halaman Sampul
 Halaman Pernyataan Orisinalitas
 Halaman Pengesahan
 Halaman Pernyataan Persetujuan Publikasi Tugas Akhir Untuk
Kepentingan Akademis
 Halaman Persembahan
 Halaman Kata Pengantar
 Halaman Daftar Isi
 Halaman Lampiran (jika ada)
 Halaman Daftar Gambar dan Ilustrasi (jika ada)
 Halaman Daftar Tabel (jika ada)
 Halaman Daftar Singkatan dan Lambang (jika ada)
B. Pedoman Penulisan
2. Bagian Utama LP3A
Terdiri dari 80 halaman dan meliputi:
 Bab I Pendahuluan
Inti bab ini memuat hal-hal sebagai berikut:
a). Deskripsi jenis objek rancangan beserta konteks yang melatari
munculnya permasalahan.
b). Permasalahan yang dihadapi dalam rancangan (statement of
the problem), tujuan, manfaat, serta lingkup bahasan.
c). Metode atau cara pendekatan yang digunakan dalam tahap
kegiatan: [1] tipe objek arsitektur beserta permasalahannya; [2]
penggalian dan penyusunan informasi tentang tipe objek; [3]
penggalian dan penyusunan informasi terkait pengguna dan
lokasi-tapak; serta [4] penyusunan program arsitektur. Metode
atau cara pendekatan merupakan pemikiran dan kegiatan yang
ditempuh untuk mendapatkan hasil objektif di tiap tahapan.
d). Sistematika pembahasan LP3A.
B. Pedoman Penulisan
2. Bagian Utama LP3A
Bagian ini terdiri dari:
 Bab II Tinjauan Pustaka
Bab ini menunjukkan pemahaman mahasiswa tentang tipe objek
arsitektur yang menjadi topik tugas akhir.
Mahasiswa dapat membangun pemahaman tersebut melalui
informasi dari pelbagai referensi yang dirakit sedemikian rupa. Oleh
karenanya bab ini bukan sekadar salinan dari referensi tunggal.
Kaidah mengutip yang sesuai dengan gaya penulisan formal tertentu
harus diterapkan. Hal ini untuk menghindari plagiarisme.
Hal-hal yang dapat terkandung dalam bab ini adalah:
a). Penjelasan tipologis objek rancangan yang terpumpun pada guna
dan fasilitas ruang.
b). Pedoman, ketentuan, kriteria, atau persyaratan fasilitas ruang
pada objek (setidaknya pedoman minimal dan terbaru).
c). Kajian-kajian mutakhir evaluasi pascahuni dari objek.
d). Studi banding atau studi kasus dapat diungkapkan, apabila
dibutuhkan informasi jenis objek yang lebih rinci atau bersifat
melengkapi (tidak terdapat referensi yang mendukung).
B. Pedoman Penulisan
2. Bagian Utama LP3A
Bagian ini terdiri dari:
 Bab III Tinjauan Pengguna, Lokasi, dan Tapak
– Bab ini memuat pelbagai informasi di luar objek rancangan yang
mempengaruhi penyusunan program arsitektur.
Sumber informasi dapat berasal dari pelbagai referensi (data
demografi, statistik, wawancara, dan lain sebagainya) maupun
deskripsi hasil pengamatan mandiri.
– Informasi tentang calon pengguna objek, baik dari sisi jenis,
jumlah, kegiatan, rutinitas, tradisi, religi, pandangan hidup dan lain
sebagainya, yang berkontribusi bagi pendekatan program ruang.
– Selain itu, bab ini juga memaparkan informasi tentang lokasi dan
tapak. Informasi tersebut harus relevan dan memberi kontribusi
bagi penyusunan program arsitektur. Informasi yang bersifat grafis
(peta/tapak) harus disajikan sesuai dengan kaidah gambar teknik.
– Informasi tentang [1] pengguna, [2] lokasi, maupun [3] tapak
setidaknya dapat menjelaskan secara lebih detail latar belakang
terjadinya permasalahan yang harus ditanggapi dalam program
arsitektur maupun rancangan nantinya.
B. Pedoman Penulisan
2. Bagian Utama LP3A
Bagian ini terdiri dari:
 Bab IV Pendekatan Program Perencanaan dan Perancangan
Arsitektur
Bab ini memaparkan pendekatan atau kajian untuk memperoleh
program arsitektur. Oleh karenanya dapat termuat hal-hal
sebagai berikut:
1). Pemikiran yang melandasi penyusunan program.
– Pada dasarnya program perencanaan dan perancangan
arsitektur akan mengarah pada terbentuknya tipe objek
rancangan.
– Sedangkan tipologi objek akan tercermin pada ketersediaan
fasilitas ruang dan keberadaan di tapak.
– Dengan demikian kajian yang paling utama dan menginisiasi
adalah tersusunnya program ruang.
– Program-program lainnya akan mengikuti tuntutan keruangan
dari tipe objek rancangan yang telah ditentukan.
B. Pedoman Penulisan
2. Bagian Utama LP3A
Bagian ini terdiri dari:
 Bab IV Pendekatan Program Perencanaan dan Perancangan
Arsitektur
Bab ini memaparkan pendekatan atau kajian untuk memperoleh
program arsitektur. Oleh karenanya dapat termuat hal-hal
sebagai berikut:
1). Pemikiran yang melandasi penyusunan program.
Proses tersusunnya program ruang akan sangat bervariasi,
tergantung pada informasi tipe bangunan (bab II) serta pengguna
dan lokasi-tapak (bab III). Oleh karena itu pemikiran yang
melandasi penyusunan program perlu dikemukakan pada awal
bab ini.
2). Pendekatan, kajian, atau analisa untuk mendapatkan
program.
Deskripsi di dalamnya merupakan laporan tentang cara yang
ditempuh beserta argumen yang melandasi. Oleh karenanya
bagian ini bukan sekadar informasi yang bersifat kepustakaan.
B. Pedoman Penulisan
2. Bagian Utama LP3A
Bagian ini terdiri dari:
 Bab IV Pendekatan Program Perencanaan dan Perancangan
Arsitektur
Bab ini memaparkan pendekatan atau kajian untuk memperoleh
program arsitektur. Oleh karenanya dapat termuat hal-hal
sebagai berikut:
3). Identifikasi masalah yang berkaitan dengan konteks lokasi
dan tapak berada.
Penyusunan program keruangan (ruang dalam dan ruang luar)
beserta sistem struktur dan utilitas harus mencerminkan
tanggapan awal terhadap permasalahan yang kontekstual dan
menjadi prioritas.
B. Pedoman Penulisan
2. Bagian Utama LP3A
Bagian ini terdiri dari:
 Bab V Program Perencanaan dan Perancangan Arsitektur
Bab ini menguraikan program arsitektur sebagai hasil dari tahap
pendekatan atau kajian.
Oleh sebab itu bagian ini tidak lagi memuat deskripsi yang bersifat
kajian, kepustakaan, maupun data.
Bagian ini merupakan pedoman lingkup pekerjaan pada tahap
eksplorasi desain.
B. Pedoman Penulisan
3. Daftar/Senarai Pustaka
 Daftar/senarai pustaka merupakan keseluruhan pustaka yang
digunakan dan dirujuk mahasiswa dalam penyusunan teks bagian
utama LP3A.
 Sangat diharapkan pustaka-pustaka yang digunakan berkesesuaian
dengan bab-bab bagian utama LP3A. Setidaknya terdapat dua
kelompok pustaka yang memiliki kesesuaian tersebut, yaitu:
[1] erat berkaitan dengan jenis (type) objek arsitektur atau berada
dalam ranah pengetahuan arsitektur, serta
[2] erat berkaitan dengan informasi pengguna, lokasi dan tapak.
 Jenis pustaka dapat beragam, baik yang bersifat tercetak maupun
digital. Baik berupa publikasi karya ilmiah, situs internet, maupun
acara televisi. Oleh karena itu tata cara penulisan daftar pustaka pun
harus mengikuti kaidah tertentu (contoh APA style atau MLA style)
yang telah disyaratkan.
B. Pedoman Penulisan
4. Lampiran
 Lampiran merupakan informasi tambahan yang apabila dimasukkan
ke bagian utama LP3A akan mengganggu kesinambungan
pengutaraannya.
 Lampiran dapat berupa keterangan tambahan, deskripsi wawancara,
rumus, contoh perhitungan besaran ruang, foto-foto survai, alat
mekanis, dan lain sebagainya.

More Related Content

Similar to Pengantar LP3A.pptx

RPS STUDIO DESAIN ARSITEKTUR III_Genap 2022 2023_Zuhriati A Djailani.pdf
RPS STUDIO DESAIN ARSITEKTUR III_Genap 2022 2023_Zuhriati A Djailani.pdfRPS STUDIO DESAIN ARSITEKTUR III_Genap 2022 2023_Zuhriati A Djailani.pdf
RPS STUDIO DESAIN ARSITEKTUR III_Genap 2022 2023_Zuhriati A Djailani.pdfelviemokodongan3
 
Evaluasi Akhir Semester - MPPL - Sistem Informasi Administrasi CV. Termitech ...
Evaluasi Akhir Semester - MPPL - Sistem Informasi Administrasi CV. Termitech ...Evaluasi Akhir Semester - MPPL - Sistem Informasi Administrasi CV. Termitech ...
Evaluasi Akhir Semester - MPPL - Sistem Informasi Administrasi CV. Termitech ...Ferdinand Jason
 
[5114100051 5114100101-5114100143] - perencanaan proyek
[5114100051 5114100101-5114100143] - perencanaan proyek[5114100051 5114100101-5114100143] - perencanaan proyek
[5114100051 5114100101-5114100143] - perencanaan proyekMiftakhul Akhyar
 
[5114100051 5114100101-5114100143] - perencanaan proyek
[5114100051 5114100101-5114100143] - perencanaan proyek[5114100051 5114100101-5114100143] - perencanaan proyek
[5114100051 5114100101-5114100143] - perencanaan proyekHaidar Arya
 
Kerangka acuan kerja (kak) aplikasi pengajuan tugas akhir skripsi (1)
Kerangka acuan kerja (kak) aplikasi pengajuan tugas akhir skripsi (1)Kerangka acuan kerja (kak) aplikasi pengajuan tugas akhir skripsi (1)
Kerangka acuan kerja (kak) aplikasi pengajuan tugas akhir skripsi (1)Ganendra Afrasya
 
Perencanaan Proyek Sistem Seleksi SNPTN dan SBMPTN
Perencanaan Proyek Sistem Seleksi SNPTN dan SBMPTNPerencanaan Proyek Sistem Seleksi SNPTN dan SBMPTN
Perencanaan Proyek Sistem Seleksi SNPTN dan SBMPTNDwika Setya
 
Pertemuan 03 perencanaan proyek
Pertemuan 03   perencanaan proyekPertemuan 03   perencanaan proyek
Pertemuan 03 perencanaan proyeklisalinoes
 
Pertemuan 03 perencanaan proyek
Pertemuan 03   perencanaan proyekPertemuan 03   perencanaan proyek
Pertemuan 03 perencanaan proyekSELAYAR
 
Modul kuliah Manajemen Proyek
Modul kuliah Manajemen ProyekModul kuliah Manajemen Proyek
Modul kuliah Manajemen ProyekAMIK AL MA'SOEM
 
1d0701231e0013bf09b3c587ddeaa65262cdb4df.pdf
1d0701231e0013bf09b3c587ddeaa65262cdb4df.pdf1d0701231e0013bf09b3c587ddeaa65262cdb4df.pdf
1d0701231e0013bf09b3c587ddeaa65262cdb4df.pdfhydra29
 
Buku informasi Menerapkan Desain Brief
Buku informasi Menerapkan Desain BriefBuku informasi Menerapkan Desain Brief
Buku informasi Menerapkan Desain BriefFarhan Machfudz
 

Similar to Pengantar LP3A.pptx (20)

Tips Menulis Cara JFP
Tips Menulis Cara JFPTips Menulis Cara JFP
Tips Menulis Cara JFP
 
RPS STUDIO DESAIN ARSITEKTUR III_Genap 2022 2023_Zuhriati A Djailani.pdf
RPS STUDIO DESAIN ARSITEKTUR III_Genap 2022 2023_Zuhriati A Djailani.pdfRPS STUDIO DESAIN ARSITEKTUR III_Genap 2022 2023_Zuhriati A Djailani.pdf
RPS STUDIO DESAIN ARSITEKTUR III_Genap 2022 2023_Zuhriati A Djailani.pdf
 
UAS MPPL
UAS MPPLUAS MPPL
UAS MPPL
 
Evaluasi Akhir Semester - MPPL - Sistem Informasi Administrasi CV. Termitech ...
Evaluasi Akhir Semester - MPPL - Sistem Informasi Administrasi CV. Termitech ...Evaluasi Akhir Semester - MPPL - Sistem Informasi Administrasi CV. Termitech ...
Evaluasi Akhir Semester - MPPL - Sistem Informasi Administrasi CV. Termitech ...
 
Pertemuan 2 studio 3
Pertemuan 2   studio 3Pertemuan 2   studio 3
Pertemuan 2 studio 3
 
1.eas
1.eas1.eas
1.eas
 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3
 
Manajemen Proyek
Manajemen ProyekManajemen Proyek
Manajemen Proyek
 
EAS MPPL
EAS MPPLEAS MPPL
EAS MPPL
 
[5114100051 5114100101-5114100143] - perencanaan proyek
[5114100051 5114100101-5114100143] - perencanaan proyek[5114100051 5114100101-5114100143] - perencanaan proyek
[5114100051 5114100101-5114100143] - perencanaan proyek
 
Perencanaan
PerencanaanPerencanaan
Perencanaan
 
[5114100051 5114100101-5114100143] - perencanaan proyek
[5114100051 5114100101-5114100143] - perencanaan proyek[5114100051 5114100101-5114100143] - perencanaan proyek
[5114100051 5114100101-5114100143] - perencanaan proyek
 
Teori_MS_Project.doc
Teori_MS_Project.docTeori_MS_Project.doc
Teori_MS_Project.doc
 
Kerangka acuan kerja (kak) aplikasi pengajuan tugas akhir skripsi (1)
Kerangka acuan kerja (kak) aplikasi pengajuan tugas akhir skripsi (1)Kerangka acuan kerja (kak) aplikasi pengajuan tugas akhir skripsi (1)
Kerangka acuan kerja (kak) aplikasi pengajuan tugas akhir skripsi (1)
 
Perencanaan Proyek Sistem Seleksi SNPTN dan SBMPTN
Perencanaan Proyek Sistem Seleksi SNPTN dan SBMPTNPerencanaan Proyek Sistem Seleksi SNPTN dan SBMPTN
Perencanaan Proyek Sistem Seleksi SNPTN dan SBMPTN
 
Pertemuan 03 perencanaan proyek
Pertemuan 03   perencanaan proyekPertemuan 03   perencanaan proyek
Pertemuan 03 perencanaan proyek
 
Pertemuan 03 perencanaan proyek
Pertemuan 03   perencanaan proyekPertemuan 03   perencanaan proyek
Pertemuan 03 perencanaan proyek
 
Modul kuliah Manajemen Proyek
Modul kuliah Manajemen ProyekModul kuliah Manajemen Proyek
Modul kuliah Manajemen Proyek
 
1d0701231e0013bf09b3c587ddeaa65262cdb4df.pdf
1d0701231e0013bf09b3c587ddeaa65262cdb4df.pdf1d0701231e0013bf09b3c587ddeaa65262cdb4df.pdf
1d0701231e0013bf09b3c587ddeaa65262cdb4df.pdf
 
Buku informasi Menerapkan Desain Brief
Buku informasi Menerapkan Desain BriefBuku informasi Menerapkan Desain Brief
Buku informasi Menerapkan Desain Brief
 

Recently uploaded

Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 

Recently uploaded (20)

Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 

Pengantar LP3A.pptx

  • 1. Kuliah Pengantar Tugas Akhir Penyusunan Landasan Program Perencanaan dan Perancangan (LP3A) 27 Februari 2023
  • 2. A. Pengertian Landasan Program Perencanaan dan Perancangan Arsitektur (LP3A) sebagai bagian dari Tugas Akhir lazim dikenal dengan istilah Architectural Programming. Beberapa sumber mengungkap pengertian Architectural Programming sebagai berikut: Palmer, M. A. (1981). The Architect’s Guide to Facility Programming. New York: The American Institute of Architects & Architectural Record, A McGraw-Hill Inc.  Programming is an approach to the design process that extends the designer’s involvement in project decision making in two directions: o planning the needs of a facility and o evaluating the design response to facility needs.  Programming is an information-processing process. It involves a disciplined methodology of data collection, analysis, organization, communication and evaluation through all the human, physical and external influences on a facility’s design may be explored. 1
  • 3. A. Pengertian 2  A program is information the designer can use. It is an organized collection of the specific information about the client’s requirements which the architect need in order to design a particular facility. This encompasses not only the expressed requirements of the client, but all of the human, physical and external factors which will influence the design. It transmits and interprets the needs of the client to the designer. Cherry, E. & Petronis, J. (2016). Architectural Programming. Diperoleh 13 Agustus 2018, dari https://www.wbdg.org/design-disciplines/architectural-programming  ...architectural programming as the research and decision-making process that indentifies the scope of work to be designed.  Synonims include: “facility programming”; “functional and “operational requirements”; and “scoping”.
  • 4. A. Pengertian  In order to design a building the first thing architects need to understand is the program, which is an architectural way of saying, “what is your wish list?” or, “how will this building be used?”  Many factors go into a program and when clients come to me I often help them write the program simply because I do this every day and understand that some things are needed to make the building a success in terms of function.  “Programming” is a term that architects use when describing how they work with a client to help them refine the client’s wish list. 3 Balber, D. (2018). What is an arxhitectural programm? Diperoleh 13 Agustus 2018, dari http://balberarchitect.com/architectural-program/
  • 5. B. Substansi Berdasarkan tiga pengertian tersebut, maka dapat dipahami bahwa architectural programming merupakan: Hasil kajian yang mengungkap [1] lingkup pekerjaan perancangan yang akan dilakukan, berdasarkan [2] tuntutan klien/pengguna terhadap kebutuhan fasilitas suatu objek arsitektur serta faktor- faktor yang dapat memberi dampak penggunaannya sesuai [3] kaidah ilmiah. Architectural Programming Scope of design Client’s need & influence factors methods
  • 6. B. Pedoman Penulisan Pedoman penulisan LP3A berikut ini bersumber dari Buku Pedoman Tugas Akhir Jurusan Arsitektur Universitas Diponegoro tahun 2013 (revisi 12 Desember 2013) serta format LP3A tahun 2022. Sifat naskah LP3A adalah laporan penyusunan program arsitektur dan bukan semata-mata uraian tentang jenis objek yang menjadi topik Tugas Akhir. Pumpunan terletak pada otentisitas hasil pemahaman dan pemikiran penyusunnya. Oleh karena itu mahasiswa harus menentukan dan membatasi uraian yang akan disajikan. Hal tersebut setidaknya tercermin dalam naskah LP3A yang terdiri dari 4 (empat) bagian berikut: 1. Bagian Persiapan LP3A 2. Bagian Utama LP3A 3. Daftar/Senarai Pustaka 4. Lampiran
  • 7. B. Pedoman Penulisan 1. Bagian Persiapan LP3A Bagian ini terdiri dari:  Sampul  Halaman Sampul  Halaman Pernyataan Orisinalitas  Halaman Pengesahan  Halaman Pernyataan Persetujuan Publikasi Tugas Akhir Untuk Kepentingan Akademis  Halaman Persembahan  Halaman Kata Pengantar  Halaman Daftar Isi  Halaman Lampiran (jika ada)  Halaman Daftar Gambar dan Ilustrasi (jika ada)  Halaman Daftar Tabel (jika ada)  Halaman Daftar Singkatan dan Lambang (jika ada)
  • 8. B. Pedoman Penulisan 2. Bagian Utama LP3A Terdiri dari 80 halaman dan meliputi:  Bab I Pendahuluan Inti bab ini memuat hal-hal sebagai berikut: a). Deskripsi jenis objek rancangan beserta konteks yang melatari munculnya permasalahan. b). Permasalahan yang dihadapi dalam rancangan (statement of the problem), tujuan, manfaat, serta lingkup bahasan. c). Metode atau cara pendekatan yang digunakan dalam tahap kegiatan: [1] tipe objek arsitektur beserta permasalahannya; [2] penggalian dan penyusunan informasi tentang tipe objek; [3] penggalian dan penyusunan informasi terkait pengguna dan lokasi-tapak; serta [4] penyusunan program arsitektur. Metode atau cara pendekatan merupakan pemikiran dan kegiatan yang ditempuh untuk mendapatkan hasil objektif di tiap tahapan. d). Sistematika pembahasan LP3A.
  • 9. B. Pedoman Penulisan 2. Bagian Utama LP3A Bagian ini terdiri dari:  Bab II Tinjauan Pustaka Bab ini menunjukkan pemahaman mahasiswa tentang tipe objek arsitektur yang menjadi topik tugas akhir. Mahasiswa dapat membangun pemahaman tersebut melalui informasi dari pelbagai referensi yang dirakit sedemikian rupa. Oleh karenanya bab ini bukan sekadar salinan dari referensi tunggal. Kaidah mengutip yang sesuai dengan gaya penulisan formal tertentu harus diterapkan. Hal ini untuk menghindari plagiarisme. Hal-hal yang dapat terkandung dalam bab ini adalah: a). Penjelasan tipologis objek rancangan yang terpumpun pada guna dan fasilitas ruang. b). Pedoman, ketentuan, kriteria, atau persyaratan fasilitas ruang pada objek (setidaknya pedoman minimal dan terbaru). c). Kajian-kajian mutakhir evaluasi pascahuni dari objek. d). Studi banding atau studi kasus dapat diungkapkan, apabila dibutuhkan informasi jenis objek yang lebih rinci atau bersifat melengkapi (tidak terdapat referensi yang mendukung).
  • 10. B. Pedoman Penulisan 2. Bagian Utama LP3A Bagian ini terdiri dari:  Bab III Tinjauan Pengguna, Lokasi, dan Tapak – Bab ini memuat pelbagai informasi di luar objek rancangan yang mempengaruhi penyusunan program arsitektur. Sumber informasi dapat berasal dari pelbagai referensi (data demografi, statistik, wawancara, dan lain sebagainya) maupun deskripsi hasil pengamatan mandiri. – Informasi tentang calon pengguna objek, baik dari sisi jenis, jumlah, kegiatan, rutinitas, tradisi, religi, pandangan hidup dan lain sebagainya, yang berkontribusi bagi pendekatan program ruang. – Selain itu, bab ini juga memaparkan informasi tentang lokasi dan tapak. Informasi tersebut harus relevan dan memberi kontribusi bagi penyusunan program arsitektur. Informasi yang bersifat grafis (peta/tapak) harus disajikan sesuai dengan kaidah gambar teknik. – Informasi tentang [1] pengguna, [2] lokasi, maupun [3] tapak setidaknya dapat menjelaskan secara lebih detail latar belakang terjadinya permasalahan yang harus ditanggapi dalam program arsitektur maupun rancangan nantinya.
  • 11. B. Pedoman Penulisan 2. Bagian Utama LP3A Bagian ini terdiri dari:  Bab IV Pendekatan Program Perencanaan dan Perancangan Arsitektur Bab ini memaparkan pendekatan atau kajian untuk memperoleh program arsitektur. Oleh karenanya dapat termuat hal-hal sebagai berikut: 1). Pemikiran yang melandasi penyusunan program. – Pada dasarnya program perencanaan dan perancangan arsitektur akan mengarah pada terbentuknya tipe objek rancangan. – Sedangkan tipologi objek akan tercermin pada ketersediaan fasilitas ruang dan keberadaan di tapak. – Dengan demikian kajian yang paling utama dan menginisiasi adalah tersusunnya program ruang. – Program-program lainnya akan mengikuti tuntutan keruangan dari tipe objek rancangan yang telah ditentukan.
  • 12. B. Pedoman Penulisan 2. Bagian Utama LP3A Bagian ini terdiri dari:  Bab IV Pendekatan Program Perencanaan dan Perancangan Arsitektur Bab ini memaparkan pendekatan atau kajian untuk memperoleh program arsitektur. Oleh karenanya dapat termuat hal-hal sebagai berikut: 1). Pemikiran yang melandasi penyusunan program. Proses tersusunnya program ruang akan sangat bervariasi, tergantung pada informasi tipe bangunan (bab II) serta pengguna dan lokasi-tapak (bab III). Oleh karena itu pemikiran yang melandasi penyusunan program perlu dikemukakan pada awal bab ini. 2). Pendekatan, kajian, atau analisa untuk mendapatkan program. Deskripsi di dalamnya merupakan laporan tentang cara yang ditempuh beserta argumen yang melandasi. Oleh karenanya bagian ini bukan sekadar informasi yang bersifat kepustakaan.
  • 13. B. Pedoman Penulisan 2. Bagian Utama LP3A Bagian ini terdiri dari:  Bab IV Pendekatan Program Perencanaan dan Perancangan Arsitektur Bab ini memaparkan pendekatan atau kajian untuk memperoleh program arsitektur. Oleh karenanya dapat termuat hal-hal sebagai berikut: 3). Identifikasi masalah yang berkaitan dengan konteks lokasi dan tapak berada. Penyusunan program keruangan (ruang dalam dan ruang luar) beserta sistem struktur dan utilitas harus mencerminkan tanggapan awal terhadap permasalahan yang kontekstual dan menjadi prioritas.
  • 14. B. Pedoman Penulisan 2. Bagian Utama LP3A Bagian ini terdiri dari:  Bab V Program Perencanaan dan Perancangan Arsitektur Bab ini menguraikan program arsitektur sebagai hasil dari tahap pendekatan atau kajian. Oleh sebab itu bagian ini tidak lagi memuat deskripsi yang bersifat kajian, kepustakaan, maupun data. Bagian ini merupakan pedoman lingkup pekerjaan pada tahap eksplorasi desain.
  • 15. B. Pedoman Penulisan 3. Daftar/Senarai Pustaka  Daftar/senarai pustaka merupakan keseluruhan pustaka yang digunakan dan dirujuk mahasiswa dalam penyusunan teks bagian utama LP3A.  Sangat diharapkan pustaka-pustaka yang digunakan berkesesuaian dengan bab-bab bagian utama LP3A. Setidaknya terdapat dua kelompok pustaka yang memiliki kesesuaian tersebut, yaitu: [1] erat berkaitan dengan jenis (type) objek arsitektur atau berada dalam ranah pengetahuan arsitektur, serta [2] erat berkaitan dengan informasi pengguna, lokasi dan tapak.  Jenis pustaka dapat beragam, baik yang bersifat tercetak maupun digital. Baik berupa publikasi karya ilmiah, situs internet, maupun acara televisi. Oleh karena itu tata cara penulisan daftar pustaka pun harus mengikuti kaidah tertentu (contoh APA style atau MLA style) yang telah disyaratkan.
  • 16. B. Pedoman Penulisan 4. Lampiran  Lampiran merupakan informasi tambahan yang apabila dimasukkan ke bagian utama LP3A akan mengganggu kesinambungan pengutaraannya.  Lampiran dapat berupa keterangan tambahan, deskripsi wawancara, rumus, contoh perhitungan besaran ruang, foto-foto survai, alat mekanis, dan lain sebagainya.