SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
PROPOSAL
KEGIATAN PENGADAAN BANTUAN MESIN POMPA AIR
KELOMPOK TANI TANA BELA
DESA TEPAS
KECAMATAN BRANG REA
KABUPATEN SUMBAWA BARAT
TAHUN 2015
KELOPOK TANI (PERTANIAN)
TANA BELA
DESA TEPAS KECAMATAN BRANG REA KABUPATEN SUMBAWA BARAT
Nomor : Lepas
Lampiran : 1 Berkas
Hal : Permohonan Bantuan Pengadaan MesinPompa Air
Kepada
Yth: Bupati Sumbawa Barat
di_
Taliwang
Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Puji dan syukur hanya milik ALLAH SWT. Sebagai pemilik alam semesta yang telah
memberikan rahmat dan seluruh nikmat bagi hamba-nya dan Solawat serta salam semoga tercurah
kepada Nabi Muhammad SAW.
Dalam rangka meningkatkan produksi dibidang pertanian desa Tepas Kecamatan Brang
rea Sumbawa Barat NTB.
Maka dengan ini kami atas nama kelompok usaha desa Tepas, Kecamatan Brang Rea,
Kabupaten Sumbawa Barat, NTB. Dengan ini kami mengajukan permohonan bantuan pengadaan
mesin pompa air.
Demikian surat permohonan ini kami sampaikan, atas perkenaan Bapak Bupati Sumbawa
Barat untuk mengabulkan permohonan ini, sebelumnya kami menyampaikan terimakasih yang
sebesar-besarnya.
Wassakamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Hormat Kami
Sekretaris Ketua
DOYOK ARAHMAN
Mengetahui :
Kepala Desa Tepas Camat Brang Rea
_______________ _______________
Tembusan, KepadaYth:
1. DPRD Sumbawa Barat di Taliwang
2. Kepala Desa Tepas
3. Camat Brang Rea di Brang Rea
4. Arsip
KELOPOK TANI (PERTANIAN)
ORANG DEA
DESA TEPAS KECAMATAN BRANG REA KABUPATEN SUMBAWA BARAT
Alamat :Desa Tepas, Kecamatan Brang Rea
PROPOSAL
PENGADAAN MESIN POMPA AIR
BAB I
PENDAHULUAN
A. LATAR BELAKANG
Kelompok tani merupakan wadah para petani, dan tentunya Kelompok Tani harus
bisa memberikan solusi dan memberikan kemudahan dari tiap permasalahan yang
dihadapianggota dari kelompok tersebut. Sebagai bahan dari upaya tersebut kami
bermaksud dan ingin sekali untuk memberikan kemudahan pada para petani, dalam hal
budidaya padi. Ketersediaan sarana alat produksi pertanian sangat dibutuhkan dalam upaya
mempermudah pekerjaan petani. Dalam hal ini ketersediaan Pompa Air akan memberikan
kemudahan dalam hal ketersdiaan air yang akan memberikan hasil panen yang lebih
memuaskan dikarenakan lokasi persawahan dari Kelompok tani ORANG DEA ada yang
terletak di atas sumber air.Lokasi persawahan yang terletak diatas sumber air tidak
memungkinkan untuk ditanami padi kecuali pada musim hujan saja padahal lahan tersebut
sangat potensial untuk budidaya tanaman dan perikanan. Selama ini karena terkendali
masalah pengairan, lahan tersebut hanya ditanami saat musim hujan saja. Melihat hal
tersebut, keberadaan alat mesin pertanian yaitu Pompa Air sangatlah penting untuk para
petani.
B. TUJUAN
Tujuan dari pengadaan alat mesin pertanian Pompa Air ini adalah:|
1. Memberikan kemudahan kepada petani dalam ketersediaan air, sehingga dapatbercocok
tanam pada musim kemarau pun.
2. Meringankan biaya yang dikeluarkan petani.
3. Mengatur dan menyeragamkan pola tanam.
4. Secara umum dapat meningkatkan pendapatan petani dari hasil budidayanya.
C. SASARAN
Sasaran dari Pengajuan pompa air ini adalah seluruh anggota kelompok tani ORANG DEA
terutama yang memiliki lahan pesawahan diatas sumber air tersebut, Daftar nama-nama anggota
sebagai berikut:
DAFTAR NAMA-NAMA ANGGOTA
KELOMPOK TANI ORANG DEA
DESA TEPAS KECAMATAN BRANG REA
KABUPATEN SUMBAWA BARAT
No Nama Jabatan Alamat Tanda Tangan
1 ARAHMAN KETUA Desa Tepas 1.
2 DOYOK SEKRETARIS Desa Tepas 2.
3 HERIYANTO ANGGOTA Desa Tepas 3.
4 HENDRIK ANGGOTA Desa Tepas 4.
5 HERIANTO ANGGOTA Desa Tepas 5.
6 M. NUR ANGGOTA Desa Tepas 6.
7 MURSALI ANGGOTA Desa Tepas 7.
D. PENUTUP
Demikian permohonan ini kami buat dan kami sampaikan kepada Bapak. Besar
harapan kami agar Bapak berkenan mengabulkan permohonan kami ini. Atas perkenan
Bapak sebelum dan sesudahnya kami ucapkan terima kasih.
Brang Rea, 10 Maret 2015
KELOMPOK TANI ORANG DEA
Ketua Sekretaris
ARAHMAN DOYOK

More Related Content

What's hot

Proposal bantuan pengerasan jalan kelompok tani
Proposal bantuan pengerasan jalan kelompok taniProposal bantuan pengerasan jalan kelompok tani
Proposal bantuan pengerasan jalan kelompok taniBandi Siswoyo
 
Surat keterangan menikah
Surat keterangan menikahSurat keterangan menikah
Surat keterangan menikahAbru Niipook
 
Permohonan pembukaan rekening
Permohonan pembukaan rekeningPermohonan pembukaan rekening
Permohonan pembukaan rekeningcucurohmawati
 
Pengadaan Air Bersih System Hydraulic Ram Pump Desa Penglatan
Pengadaan Air Bersih System Hydraulic Ram Pump Desa PenglatanPengadaan Air Bersih System Hydraulic Ram Pump Desa Penglatan
Pengadaan Air Bersih System Hydraulic Ram Pump Desa PenglatanFifi62z
 
Proposal air minum
Proposal air minumProposal air minum
Proposal air minumdzikriholic
 
Surat bak sampah
Surat bak sampahSurat bak sampah
Surat bak sampahAyu92
 
Proposal rintisan-desa-wisata
Proposal rintisan-desa-wisataProposal rintisan-desa-wisata
Proposal rintisan-desa-wisataMamah Mizan Mizan
 
Contoh proposal air bersih
Contoh proposal air bersihContoh proposal air bersih
Contoh proposal air bersihDjail Khoerot
 
Surat keterangan izin berpergian
Surat  keterangan izin berpergianSurat  keterangan izin berpergian
Surat keterangan izin berpergianfaisalfikri9
 
Surat keterangan kelakuan baik
Surat keterangan kelakuan baikSurat keterangan kelakuan baik
Surat keterangan kelakuan baikMuhamad Al-fatih
 
Contoh Surat Permohonan Perpanjangan PTT Provinsi Jawa Barat
Contoh Surat Permohonan Perpanjangan PTT Provinsi Jawa BaratContoh Surat Permohonan Perpanjangan PTT Provinsi Jawa Barat
Contoh Surat Permohonan Perpanjangan PTT Provinsi Jawa BaratDokter Tekno
 
Surat keterangan tanah dan bangunan
Surat keterangan tanah dan bangunanSurat keterangan tanah dan bangunan
Surat keterangan tanah dan bangunanPemerintah Pauh
 
Program kerja sarpras
Program kerja sarprasProgram kerja sarpras
Program kerja sarprasBudi Santoso
 

What's hot (20)

Proposal bantuan pengerasan jalan kelompok tani
Proposal bantuan pengerasan jalan kelompok taniProposal bantuan pengerasan jalan kelompok tani
Proposal bantuan pengerasan jalan kelompok tani
 
Surat keterangan menikah
Surat keterangan menikahSurat keterangan menikah
Surat keterangan menikah
 
Surat permohonan perbaikan deker laiworu
Surat permohonan perbaikan deker laiworuSurat permohonan perbaikan deker laiworu
Surat permohonan perbaikan deker laiworu
 
Permohonan pembukaan rekening
Permohonan pembukaan rekeningPermohonan pembukaan rekening
Permohonan pembukaan rekening
 
Pengadaan Air Bersih System Hydraulic Ram Pump Desa Penglatan
Pengadaan Air Bersih System Hydraulic Ram Pump Desa PenglatanPengadaan Air Bersih System Hydraulic Ram Pump Desa Penglatan
Pengadaan Air Bersih System Hydraulic Ram Pump Desa Penglatan
 
Proposal air minum
Proposal air minumProposal air minum
Proposal air minum
 
Surat bak sampah
Surat bak sampahSurat bak sampah
Surat bak sampah
 
Surat keterangan domisili pokmas
Surat keterangan domisili pokmasSurat keterangan domisili pokmas
Surat keterangan domisili pokmas
 
Proposal rintisan-desa-wisata
Proposal rintisan-desa-wisataProposal rintisan-desa-wisata
Proposal rintisan-desa-wisata
 
146841032 proposal-bak-air-bersih
146841032 proposal-bak-air-bersih146841032 proposal-bak-air-bersih
146841032 proposal-bak-air-bersih
 
Contoh proposal air bersih
Contoh proposal air bersihContoh proposal air bersih
Contoh proposal air bersih
 
Surat keterangan izin berpergian
Surat  keterangan izin berpergianSurat  keterangan izin berpergian
Surat keterangan izin berpergian
 
Surat keterangan kelakuan baik
Surat keterangan kelakuan baikSurat keterangan kelakuan baik
Surat keterangan kelakuan baik
 
Proposal pembangunan jembatan kampung
Proposal pembangunan jembatan kampung Proposal pembangunan jembatan kampung
Proposal pembangunan jembatan kampung
 
Contoh Surat Permohonan Perpanjangan PTT Provinsi Jawa Barat
Contoh Surat Permohonan Perpanjangan PTT Provinsi Jawa BaratContoh Surat Permohonan Perpanjangan PTT Provinsi Jawa Barat
Contoh Surat Permohonan Perpanjangan PTT Provinsi Jawa Barat
 
Surat keterangan tanah dan bangunan
Surat keterangan tanah dan bangunanSurat keterangan tanah dan bangunan
Surat keterangan tanah dan bangunan
 
PPT Pengelolaan sampah
PPT Pengelolaan sampahPPT Pengelolaan sampah
PPT Pengelolaan sampah
 
Contoh surat penolakan
Contoh surat penolakanContoh surat penolakan
Contoh surat penolakan
 
Program kerja sarpras
Program kerja sarprasProgram kerja sarpras
Program kerja sarpras
 
Mutasi asn ke pusat 2019 ACHMAD AVANDI
Mutasi asn ke pusat 2019 ACHMAD AVANDIMutasi asn ke pusat 2019 ACHMAD AVANDI
Mutasi asn ke pusat 2019 ACHMAD AVANDI
 

Viewers also liked

Proposal permohonan bantuan
Proposal permohonan bantuanProposal permohonan bantuan
Proposal permohonan bantuanBe Doel
 
Proposal profil energi
Proposal profil energiProposal profil energi
Proposal profil energiRiswan Badu
 
Perbedaan Kualitas Beras Sosoh dan Beras tanpa disosoh
Perbedaan Kualitas Beras Sosoh dan Beras tanpa disosohPerbedaan Kualitas Beras Sosoh dan Beras tanpa disosoh
Perbedaan Kualitas Beras Sosoh dan Beras tanpa disosohZelika Gita Sari
 
Penyusunan proposal desa
Penyusunan proposal desaPenyusunan proposal desa
Penyusunan proposal desaEdison Thomas
 
Proposal air bersih kub kirim
Proposal air bersih kub kirimProposal air bersih kub kirim
Proposal air bersih kub kirimAgusanto Isna
 
Berkas pemilihan kepala desa.................
Berkas pemilihan kepala desa.................Berkas pemilihan kepala desa.................
Berkas pemilihan kepala desa.................Eko Sugeng Pambudi
 
Kilas balik badan diklat esdm 2015
Kilas balik badan diklat esdm 2015Kilas balik badan diklat esdm 2015
Kilas balik badan diklat esdm 2015dani hidayat
 
Perpres40 2014 pengadaantanahumum
Perpres40 2014 pengadaantanahumumPerpres40 2014 pengadaantanahumum
Perpres40 2014 pengadaantanahumumekacoy
 
Formulir pendaftaran pilkades panjalu
Formulir pendaftaran pilkades panjaluFormulir pendaftaran pilkades panjalu
Formulir pendaftaran pilkades panjaluAji Sahdi Sutisna
 
Rencana pembangunan gedung dpr
Rencana pembangunan gedung dprRencana pembangunan gedung dpr
Rencana pembangunan gedung dprSri Rahayu
 
Permendagri no-112-th-2014-pemilihan-kepala-desa
Permendagri no-112-th-2014-pemilihan-kepala-desaPermendagri no-112-th-2014-pemilihan-kepala-desa
Permendagri no-112-th-2014-pemilihan-kepala-desaYudhi Aldriand
 
Memandang Diklat Secara 360 Derajat, Sebuah Otokritik
Memandang Diklat Secara 360 Derajat, Sebuah OtokritikMemandang Diklat Secara 360 Derajat, Sebuah Otokritik
Memandang Diklat Secara 360 Derajat, Sebuah OtokritikTri Widodo W. UTOMO
 
Proposol HandTracktor lang badate
Proposol HandTracktor lang badateProposol HandTracktor lang badate
Proposol HandTracktor lang badateNICO AKBAR
 
1. lpp wildan ndh xlii-18-h - (ok)
1. lpp wildan ndh  xlii-18-h - (ok)1. lpp wildan ndh  xlii-18-h - (ok)
1. lpp wildan ndh xlii-18-h - (ok)efendi suyanto
 
PROSPEK PEMBENTUKAN LEMBAGA LITBANG DAERAH KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI KALI...
PROSPEK PEMBENTUKAN LEMBAGA LITBANG DAERAH KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI KALI...PROSPEK PEMBENTUKAN LEMBAGA LITBANG DAERAH KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI KALI...
PROSPEK PEMBENTUKAN LEMBAGA LITBANG DAERAH KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI KALI...Bidang ANDROIDA-Puslatbang KDOD LAN
 
Contoh proposal-bantuan-pendidikan
Contoh proposal-bantuan-pendidikanContoh proposal-bantuan-pendidikan
Contoh proposal-bantuan-pendidikanAhmad Bakri
 
Makalah msdm stratejik
Makalah msdm stratejikMakalah msdm stratejik
Makalah msdm stratejikju haeri
 
Materi pengadaan tanah
Materi pengadaan tanahMateri pengadaan tanah
Materi pengadaan tanahAkram Naufal
 

Viewers also liked (20)

Proposal permohonan bantuan
Proposal permohonan bantuanProposal permohonan bantuan
Proposal permohonan bantuan
 
Proposal profil energi
Proposal profil energiProposal profil energi
Proposal profil energi
 
Perbedaan Kualitas Beras Sosoh dan Beras tanpa disosoh
Perbedaan Kualitas Beras Sosoh dan Beras tanpa disosohPerbedaan Kualitas Beras Sosoh dan Beras tanpa disosoh
Perbedaan Kualitas Beras Sosoh dan Beras tanpa disosoh
 
Penyusunan proposal desa
Penyusunan proposal desaPenyusunan proposal desa
Penyusunan proposal desa
 
Proposal smk
Proposal smkProposal smk
Proposal smk
 
Proposal air bersih kub kirim
Proposal air bersih kub kirimProposal air bersih kub kirim
Proposal air bersih kub kirim
 
Berkas pemilihan kepala desa.................
Berkas pemilihan kepala desa.................Berkas pemilihan kepala desa.................
Berkas pemilihan kepala desa.................
 
Kilas balik badan diklat esdm 2015
Kilas balik badan diklat esdm 2015Kilas balik badan diklat esdm 2015
Kilas balik badan diklat esdm 2015
 
Perpres40 2014 pengadaantanahumum
Perpres40 2014 pengadaantanahumumPerpres40 2014 pengadaantanahumum
Perpres40 2014 pengadaantanahumum
 
Formulir pendaftaran pilkades panjalu
Formulir pendaftaran pilkades panjaluFormulir pendaftaran pilkades panjalu
Formulir pendaftaran pilkades panjalu
 
Praktik strategi
Praktik strategiPraktik strategi
Praktik strategi
 
Rencana pembangunan gedung dpr
Rencana pembangunan gedung dprRencana pembangunan gedung dpr
Rencana pembangunan gedung dpr
 
Permendagri no-112-th-2014-pemilihan-kepala-desa
Permendagri no-112-th-2014-pemilihan-kepala-desaPermendagri no-112-th-2014-pemilihan-kepala-desa
Permendagri no-112-th-2014-pemilihan-kepala-desa
 
Memandang Diklat Secara 360 Derajat, Sebuah Otokritik
Memandang Diklat Secara 360 Derajat, Sebuah OtokritikMemandang Diklat Secara 360 Derajat, Sebuah Otokritik
Memandang Diklat Secara 360 Derajat, Sebuah Otokritik
 
Proposol HandTracktor lang badate
Proposol HandTracktor lang badateProposol HandTracktor lang badate
Proposol HandTracktor lang badate
 
1. lpp wildan ndh xlii-18-h - (ok)
1. lpp wildan ndh  xlii-18-h - (ok)1. lpp wildan ndh  xlii-18-h - (ok)
1. lpp wildan ndh xlii-18-h - (ok)
 
PROSPEK PEMBENTUKAN LEMBAGA LITBANG DAERAH KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI KALI...
PROSPEK PEMBENTUKAN LEMBAGA LITBANG DAERAH KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI KALI...PROSPEK PEMBENTUKAN LEMBAGA LITBANG DAERAH KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI KALI...
PROSPEK PEMBENTUKAN LEMBAGA LITBANG DAERAH KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI KALI...
 
Contoh proposal-bantuan-pendidikan
Contoh proposal-bantuan-pendidikanContoh proposal-bantuan-pendidikan
Contoh proposal-bantuan-pendidikan
 
Makalah msdm stratejik
Makalah msdm stratejikMakalah msdm stratejik
Makalah msdm stratejik
 
Materi pengadaan tanah
Materi pengadaan tanahMateri pengadaan tanah
Materi pengadaan tanah
 

Similar to Pengadaan proposal mesin air

dokumen.tips_proposal-pompa-air.docx
dokumen.tips_proposal-pompa-air.docxdokumen.tips_proposal-pompa-air.docx
dokumen.tips_proposal-pompa-air.docxanggrekanggrek2
 
Makalah pkm m
Makalah pkm mMakalah pkm m
Makalah pkm mEkiarifan
 
PEMBAHASAN OPTIMALISASI PEMANFAATAN SPAM TELAGA WAJA.pptx
PEMBAHASAN OPTIMALISASI PEMANFAATAN SPAM TELAGA WAJA.pptxPEMBAHASAN OPTIMALISASI PEMANFAATAN SPAM TELAGA WAJA.pptx
PEMBAHASAN OPTIMALISASI PEMANFAATAN SPAM TELAGA WAJA.pptxPdamKarangasem
 
c2e7b_04._Penggunaan_dan_Pengusahaan_SDA.pdf
c2e7b_04._Penggunaan_dan_Pengusahaan_SDA.pdfc2e7b_04._Penggunaan_dan_Pengusahaan_SDA.pdf
c2e7b_04._Penggunaan_dan_Pengusahaan_SDA.pdfRITAMULYANDARI1
 
BPSAB Renggung.pptx
BPSAB Renggung.pptxBPSAB Renggung.pptx
BPSAB Renggung.pptxLaluSuhaedi1
 
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Nopember 2020
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Nopember 2020Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Nopember 2020
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Nopember 2020LAZNas Chevron
 
Sistem Perhitungan NPA Air Tanahuntuk Pengambilan dan Pemanfaatan Air Tanah NTB
Sistem Perhitungan NPA Air Tanahuntuk  Pengambilan dan Pemanfaatan Air Tanah NTBSistem Perhitungan NPA Air Tanahuntuk  Pengambilan dan Pemanfaatan Air Tanah NTB
Sistem Perhitungan NPA Air Tanahuntuk Pengambilan dan Pemanfaatan Air Tanah NTBR. Ferro Aviyanto
 
Notis catuan air
Notis catuan airNotis catuan air
Notis catuan airnkdy
 
Notis catuan air
Notis catuan airNotis catuan air
Notis catuan airnkdy
 
Proposal tanaman rambutan.docx
Proposal tanaman rambutan.docxProposal tanaman rambutan.docx
Proposal tanaman rambutan.docxkaryapemuda
 

Similar to Pengadaan proposal mesin air (16)

dokumen.tips_proposal-pompa-air.docx
dokumen.tips_proposal-pompa-air.docxdokumen.tips_proposal-pompa-air.docx
dokumen.tips_proposal-pompa-air.docx
 
Makalah pkm m
Makalah pkm mMakalah pkm m
Makalah pkm m
 
PEMBAHASAN OPTIMALISASI PEMANFAATAN SPAM TELAGA WAJA.pptx
PEMBAHASAN OPTIMALISASI PEMANFAATAN SPAM TELAGA WAJA.pptxPEMBAHASAN OPTIMALISASI PEMANFAATAN SPAM TELAGA WAJA.pptx
PEMBAHASAN OPTIMALISASI PEMANFAATAN SPAM TELAGA WAJA.pptx
 
176451111 proposal-bak-air-bersih
176451111 proposal-bak-air-bersih176451111 proposal-bak-air-bersih
176451111 proposal-bak-air-bersih
 
176451111 proposal-bak-air-bersih
176451111 proposal-bak-air-bersih176451111 proposal-bak-air-bersih
176451111 proposal-bak-air-bersih
 
176451111 proposal-bak-air-bersih
176451111 proposal-bak-air-bersih176451111 proposal-bak-air-bersih
176451111 proposal-bak-air-bersih
 
176451111 proposal-bak-air-bersih
176451111 proposal-bak-air-bersih176451111 proposal-bak-air-bersih
176451111 proposal-bak-air-bersih
 
176451111 proposal-bak-air-bersih
176451111 proposal-bak-air-bersih176451111 proposal-bak-air-bersih
176451111 proposal-bak-air-bersih
 
c2e7b_04._Penggunaan_dan_Pengusahaan_SDA.pdf
c2e7b_04._Penggunaan_dan_Pengusahaan_SDA.pdfc2e7b_04._Penggunaan_dan_Pengusahaan_SDA.pdf
c2e7b_04._Penggunaan_dan_Pengusahaan_SDA.pdf
 
BPSAB Renggung.pptx
BPSAB Renggung.pptxBPSAB Renggung.pptx
BPSAB Renggung.pptx
 
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Nopember 2020
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Nopember 2020Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Nopember 2020
Monthly Report LAZNas Chevron Edisi Nopember 2020
 
Sistem Perhitungan NPA Air Tanahuntuk Pengambilan dan Pemanfaatan Air Tanah NTB
Sistem Perhitungan NPA Air Tanahuntuk  Pengambilan dan Pemanfaatan Air Tanah NTBSistem Perhitungan NPA Air Tanahuntuk  Pengambilan dan Pemanfaatan Air Tanah NTB
Sistem Perhitungan NPA Air Tanahuntuk Pengambilan dan Pemanfaatan Air Tanah NTB
 
Talud sumber
Talud sumberTalud sumber
Talud sumber
 
Notis catuan air
Notis catuan airNotis catuan air
Notis catuan air
 
Notis catuan air
Notis catuan airNotis catuan air
Notis catuan air
 
Proposal tanaman rambutan.docx
Proposal tanaman rambutan.docxProposal tanaman rambutan.docx
Proposal tanaman rambutan.docx
 

Recently uploaded

Perencanaan Pembangunan Desa berbasis akuntabel.pptx
Perencanaan Pembangunan Desa berbasis akuntabel.pptxPerencanaan Pembangunan Desa berbasis akuntabel.pptx
Perencanaan Pembangunan Desa berbasis akuntabel.pptxBudyHermawan3
 
Konsep Management RisikoRev Pak Budi.pptx
Konsep Management RisikoRev Pak Budi.pptxKonsep Management RisikoRev Pak Budi.pptx
Konsep Management RisikoRev Pak Budi.pptxBudyHermawan3
 
Aparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptx
Aparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptxAparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptx
Aparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptxBudyHermawan3
 
Pemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten .pdf
Pemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten  .pdfPemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten  .pdf
Pemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten .pdfHarisKunaifi2
 
Salinan Materi Sosialisasi PEKPPP 2022 - bukti dukung lebih rinci.pdf
Salinan Materi Sosialisasi PEKPPP 2022 - bukti dukung lebih rinci.pdfSalinan Materi Sosialisasi PEKPPP 2022 - bukti dukung lebih rinci.pdf
Salinan Materi Sosialisasi PEKPPP 2022 - bukti dukung lebih rinci.pdfdrmdbriarren
 
IPSKelas12BABSMANEGERI1 3 April 2024perikanan.pptx
IPSKelas12BABSMANEGERI1 3 April 2024perikanan.pptxIPSKelas12BABSMANEGERI1 3 April 2024perikanan.pptx
IPSKelas12BABSMANEGERI1 3 April 2024perikanan.pptxrohiwanto
 
Membangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptx
Membangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptxMembangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptx
Membangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptxBudyHermawan3
 
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptx
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptxTata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptx
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptxBudyHermawan3
 
PB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptx
PB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptxPB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptx
PB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptxBudyHermawan3
 
LAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptx
LAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptxLAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptx
LAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptxBudyHermawan3
 
Pengantar dan Teknik Public Speaking.pptx
Pengantar dan Teknik Public Speaking.pptxPengantar dan Teknik Public Speaking.pptx
Pengantar dan Teknik Public Speaking.pptxBudyHermawan3
 
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka Kredit
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka KreditPermen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka Kredit
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka KreditYOSUAGETMIRAJAGUKGUK1
 
Inovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptx
Inovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptxInovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptx
Inovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptxBudyHermawan3
 
PB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama Desapptx
PB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama DesapptxPB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama Desapptx
PB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama DesapptxBudyHermawan3
 
PB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptx
PB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptxPB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptx
PB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptxBudyHermawan3
 

Recently uploaded (15)

Perencanaan Pembangunan Desa berbasis akuntabel.pptx
Perencanaan Pembangunan Desa berbasis akuntabel.pptxPerencanaan Pembangunan Desa berbasis akuntabel.pptx
Perencanaan Pembangunan Desa berbasis akuntabel.pptx
 
Konsep Management RisikoRev Pak Budi.pptx
Konsep Management RisikoRev Pak Budi.pptxKonsep Management RisikoRev Pak Budi.pptx
Konsep Management RisikoRev Pak Budi.pptx
 
Aparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptx
Aparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptxAparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptx
Aparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptx
 
Pemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten .pdf
Pemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten  .pdfPemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten  .pdf
Pemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten .pdf
 
Salinan Materi Sosialisasi PEKPPP 2022 - bukti dukung lebih rinci.pdf
Salinan Materi Sosialisasi PEKPPP 2022 - bukti dukung lebih rinci.pdfSalinan Materi Sosialisasi PEKPPP 2022 - bukti dukung lebih rinci.pdf
Salinan Materi Sosialisasi PEKPPP 2022 - bukti dukung lebih rinci.pdf
 
IPSKelas12BABSMANEGERI1 3 April 2024perikanan.pptx
IPSKelas12BABSMANEGERI1 3 April 2024perikanan.pptxIPSKelas12BABSMANEGERI1 3 April 2024perikanan.pptx
IPSKelas12BABSMANEGERI1 3 April 2024perikanan.pptx
 
Membangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptx
Membangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptxMembangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptx
Membangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptx
 
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptx
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptxTata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptx
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptx
 
PB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptx
PB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptxPB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptx
PB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptx
 
LAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptx
LAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptxLAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptx
LAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptx
 
Pengantar dan Teknik Public Speaking.pptx
Pengantar dan Teknik Public Speaking.pptxPengantar dan Teknik Public Speaking.pptx
Pengantar dan Teknik Public Speaking.pptx
 
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka Kredit
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka KreditPermen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka Kredit
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka Kredit
 
Inovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptx
Inovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptxInovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptx
Inovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptx
 
PB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama Desapptx
PB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama DesapptxPB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama Desapptx
PB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama Desapptx
 
PB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptx
PB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptxPB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptx
PB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptx
 

Pengadaan proposal mesin air

  • 1. PROPOSAL KEGIATAN PENGADAAN BANTUAN MESIN POMPA AIR KELOMPOK TANI TANA BELA DESA TEPAS KECAMATAN BRANG REA KABUPATEN SUMBAWA BARAT TAHUN 2015
  • 2. KELOPOK TANI (PERTANIAN) TANA BELA DESA TEPAS KECAMATAN BRANG REA KABUPATEN SUMBAWA BARAT Nomor : Lepas Lampiran : 1 Berkas Hal : Permohonan Bantuan Pengadaan MesinPompa Air Kepada Yth: Bupati Sumbawa Barat di_ Taliwang Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Puji dan syukur hanya milik ALLAH SWT. Sebagai pemilik alam semesta yang telah memberikan rahmat dan seluruh nikmat bagi hamba-nya dan Solawat serta salam semoga tercurah kepada Nabi Muhammad SAW. Dalam rangka meningkatkan produksi dibidang pertanian desa Tepas Kecamatan Brang rea Sumbawa Barat NTB. Maka dengan ini kami atas nama kelompok usaha desa Tepas, Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat, NTB. Dengan ini kami mengajukan permohonan bantuan pengadaan mesin pompa air. Demikian surat permohonan ini kami sampaikan, atas perkenaan Bapak Bupati Sumbawa Barat untuk mengabulkan permohonan ini, sebelumnya kami menyampaikan terimakasih yang sebesar-besarnya. Wassakamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Hormat Kami Sekretaris Ketua DOYOK ARAHMAN Mengetahui : Kepala Desa Tepas Camat Brang Rea _______________ _______________ Tembusan, KepadaYth: 1. DPRD Sumbawa Barat di Taliwang 2. Kepala Desa Tepas 3. Camat Brang Rea di Brang Rea 4. Arsip
  • 3. KELOPOK TANI (PERTANIAN) ORANG DEA DESA TEPAS KECAMATAN BRANG REA KABUPATEN SUMBAWA BARAT Alamat :Desa Tepas, Kecamatan Brang Rea PROPOSAL PENGADAAN MESIN POMPA AIR BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG Kelompok tani merupakan wadah para petani, dan tentunya Kelompok Tani harus bisa memberikan solusi dan memberikan kemudahan dari tiap permasalahan yang dihadapianggota dari kelompok tersebut. Sebagai bahan dari upaya tersebut kami bermaksud dan ingin sekali untuk memberikan kemudahan pada para petani, dalam hal budidaya padi. Ketersediaan sarana alat produksi pertanian sangat dibutuhkan dalam upaya mempermudah pekerjaan petani. Dalam hal ini ketersediaan Pompa Air akan memberikan kemudahan dalam hal ketersdiaan air yang akan memberikan hasil panen yang lebih memuaskan dikarenakan lokasi persawahan dari Kelompok tani ORANG DEA ada yang terletak di atas sumber air.Lokasi persawahan yang terletak diatas sumber air tidak memungkinkan untuk ditanami padi kecuali pada musim hujan saja padahal lahan tersebut sangat potensial untuk budidaya tanaman dan perikanan. Selama ini karena terkendali masalah pengairan, lahan tersebut hanya ditanami saat musim hujan saja. Melihat hal tersebut, keberadaan alat mesin pertanian yaitu Pompa Air sangatlah penting untuk para petani. B. TUJUAN Tujuan dari pengadaan alat mesin pertanian Pompa Air ini adalah:| 1. Memberikan kemudahan kepada petani dalam ketersediaan air, sehingga dapatbercocok tanam pada musim kemarau pun. 2. Meringankan biaya yang dikeluarkan petani. 3. Mengatur dan menyeragamkan pola tanam. 4. Secara umum dapat meningkatkan pendapatan petani dari hasil budidayanya. C. SASARAN Sasaran dari Pengajuan pompa air ini adalah seluruh anggota kelompok tani ORANG DEA terutama yang memiliki lahan pesawahan diatas sumber air tersebut, Daftar nama-nama anggota sebagai berikut: DAFTAR NAMA-NAMA ANGGOTA KELOMPOK TANI ORANG DEA DESA TEPAS KECAMATAN BRANG REA KABUPATEN SUMBAWA BARAT No Nama Jabatan Alamat Tanda Tangan 1 ARAHMAN KETUA Desa Tepas 1. 2 DOYOK SEKRETARIS Desa Tepas 2. 3 HERIYANTO ANGGOTA Desa Tepas 3. 4 HENDRIK ANGGOTA Desa Tepas 4. 5 HERIANTO ANGGOTA Desa Tepas 5. 6 M. NUR ANGGOTA Desa Tepas 6. 7 MURSALI ANGGOTA Desa Tepas 7.
  • 4. D. PENUTUP Demikian permohonan ini kami buat dan kami sampaikan kepada Bapak. Besar harapan kami agar Bapak berkenan mengabulkan permohonan kami ini. Atas perkenan Bapak sebelum dan sesudahnya kami ucapkan terima kasih. Brang Rea, 10 Maret 2015 KELOMPOK TANI ORANG DEA Ketua Sekretaris ARAHMAN DOYOK