SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
Download to read offline
PENGARUH BAURAN PEMASARAN DALAM UPAYA MENINGKATKAN
JUMLAH PELANGGAN PRODUK INDIHOME PADA PT. TELEKOMSEL
INDONESIA SITE OPERATION MADIUN
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Perkembangan Teknologi Informasi di Indonesia sampai saat ini berkembang dengan
pesat seiring dengan penemuan dan pengembangan Ilmu Pengetahuan dalam bidang
Informasi dan Komunikasi sehingga mampu menciptakan alat-alat yang mendukung
perkembangan Teknologi Informasi, mulai dari sistem komunikasi sampai dengan alat
komunikasi yang searah maupun dua arah (interaktif). Sebagai negara yang sedang
berkembang, Indonesia selalu mengadaptasi berbagai teknologi informasi hingga akhirnya
tiba di suatu masa di mana pengunaan internet mulai menjadi ”makanan” sehari-hari yang
dikenal dengan teknologi berbasis internet (internet based technology).
Zaman sekarang, internet merupakan kebutuhan bagi banyak orang karena dengan
internet kita bisa mengakses dan menemukan segala informasi di seluruh dunia dengan
cepat dan mudah. Kebutuhan internet yang sangat penting sehingga peningkatan jumlah
pemakai internet setiap tahun yang selalu meningkat. Sekarang banyak sekali layanan-
layanan akses internet yang bisa kita pilih sesuai dengan kebutuhan kita, salah satunya
layanan akses internet
dari PT. Telekomunikasi Indonesia, Tbk. (PT. TELKOM) meluncurkan produk barunya
yakni Indihome. Indonesia Digital HOME (disingkat IndiHOME) adalah salah satu produk
layanan dari PT Telekomunikasi Indonesia berupa paket layanan komunikasi dan data
seperti telepon rumah (voice), internet (Internet on Fiber atau High Speed Internet), dan
layanan televisi interaktif (USee TV Cable, IP TV). Karena penawaran inilah Telkom
memberi label IndiHOME sebagai tiga layanan dalam satu paket (3-in-1) karena selain
internet, pelanggan juga mendapatkan tayangan TV berbayar dan saluran telepon. Paket
IndiHome juga dilengkapi dengan konten seperti layanan portal musik digital dan Home
Automation. Sejak diluncurkannya IndiHOME, pelanggan yang berlangganan paket
internet Speedy satu-per-satu diminta untuk beralih menggunakan IndiHOME, karena
layanan dagang Speedy akan segera diberhentikan pada tahun 2015. IndiHome resmi
diluncurkan pada tahun 2015. IndiHome juga merupakan salah satu program dari proyek
utama Telkom, Indonesia Digital Network 2015. Dalam penyelenggaraannya, Telkom
menggandeng sejumlah pengembang teknologi telekomunikasi untuk membangun rumah
berkonsep digital. Pelayanan IndiHome hanya bisa diterapkan pada rumah yang di
wilayahnya terdapat tersedia jaringan serat optik dari Telkom (FTTH) dan area yang masih
menggunakan kabel tembaga.
Semakin banyaknya perusahaan penyedia layanan internet yang bermunculan
menyebabkan persaingan semakin ketat. Banyaknya perusahaan- perusahaan tersebut akan
mempertajam tingkat persaingan terutama bagi perusahaan yang menghasilkan jasa sejenis.
Dalam usahanya meningkatkan volume penjualan yang direncanakan, bauran promosi
merupakan salah satu cara yang ditempuh oleh pihak perusahaan dalam menghadapi
persaingan yang terjadi. Dengan melaksanakan promosi yang efektif dan efisien
diharapkan perusahaan mampu mengkomunikasikan produk kepada pasar sasaran, untuk
memberi informasi tentang keistimewaan, kegunaan, dan yang penting adalah tentang
keberadaannya dalam mengubah sikap ataupun untuk mendorong orang bertindak
membeli. Begitu juga dengan PT. Telekomunikasi Indonesia, Tbk. (PT. TELKOM) yang
merupakan perusahaan penyedia jasa informasi dan telekomunikasi yang terkemuka di
Indonesia. Dalam menarik pelanggan PT Telkom berpengaruh dalam bauran pemasaran
yang meliputi indikator 4P yaitu Products (Produk), Price (Harga), Place (Tempat),
Promotions (Promosi). Berdasarkan uraian di atas, maka penulis tertarik untuk mengkaji
dan membahas yang terkait dengan judul penelitian ”Pengaruh Bauran Pemasaran Dalam
Upaya Meningkatkan Jumlah Pelanggan Produk IndiHOME Pada PT. Telekomsel
Indonesia site operation madiun”

More Related Content

Similar to OPTIMASI BAURAN PEMASARAN INDIHOME

TEORI ORGANISASI UMUM 2 PERUBAHAN DAN PENGEMBANGAN ORGANISASI
TEORI ORGANISASI UMUM 2 PERUBAHAN DAN PENGEMBANGAN ORGANISASITEORI ORGANISASI UMUM 2 PERUBAHAN DAN PENGEMBANGAN ORGANISASI
TEORI ORGANISASI UMUM 2 PERUBAHAN DAN PENGEMBANGAN ORGANISASIYuliana Fajarwati
 
Pengguna dan pengembangan sistem.sim.hardiyanto,prof.dr.ir.hafiz ali,mm,cma,m...
Pengguna dan pengembangan sistem.sim.hardiyanto,prof.dr.ir.hafiz ali,mm,cma,m...Pengguna dan pengembangan sistem.sim.hardiyanto,prof.dr.ir.hafiz ali,mm,cma,m...
Pengguna dan pengembangan sistem.sim.hardiyanto,prof.dr.ir.hafiz ali,mm,cma,m...Hardi Yanto
 
COMPANY PROFILE PT SKA
COMPANY PROFILE PT SKACOMPANY PROFILE PT SKA
COMPANY PROFILE PT SKAardi_utama
 
Kasus analisis-eksternal-dan-internal-telkom-april-2009
Kasus analisis-eksternal-dan-internal-telkom-april-2009Kasus analisis-eksternal-dan-internal-telkom-april-2009
Kasus analisis-eksternal-dan-internal-telkom-april-2009World Company
 
13, SM, Rahma Arya S, Hapzi Ali, Strategic Management: Digital Era, Universit...
13, SM, Rahma Arya S, Hapzi Ali, Strategic Management: Digital Era, Universit...13, SM, Rahma Arya S, Hapzi Ali, Strategic Management: Digital Era, Universit...
13, SM, Rahma Arya S, Hapzi Ali, Strategic Management: Digital Era, Universit...aryarhms
 
Tugas sim telekomunikasi, internet dan teknologi nirkabel
Tugas sim   telekomunikasi, internet dan teknologi nirkabelTugas sim   telekomunikasi, internet dan teknologi nirkabel
Tugas sim telekomunikasi, internet dan teknologi nirkabelTheresia Magdalena
 
Tugas kelompok 2 tatap muka 10 sistem informasi manajemen
Tugas kelompok 2   tatap muka 10 sistem informasi manajemenTugas kelompok 2   tatap muka 10 sistem informasi manajemen
Tugas kelompok 2 tatap muka 10 sistem informasi manajemenNadiaSuparasari
 
Sia, gilangramadhan, suryanih, stiami
Sia, gilangramadhan, suryanih, stiamiSia, gilangramadhan, suryanih, stiami
Sia, gilangramadhan, suryanih, stiamiGilang Ramadhan
 
Tugas sim, mayang sari, yananto mihadi putra, telekomunikasi, internet & ...
Tugas sim, mayang sari, yananto mihadi putra, telekomunikasi, internet & ...Tugas sim, mayang sari, yananto mihadi putra, telekomunikasi, internet & ...
Tugas sim, mayang sari, yananto mihadi putra, telekomunikasi, internet & ...Mayangsari_22
 
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: IMPLEMENTASI TELEKOMUNIKASI, INTERNET DAN T...
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: IMPLEMENTASI TELEKOMUNIKASI, INTERNET DAN T...TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: IMPLEMENTASI TELEKOMUNIKASI, INTERNET DAN T...
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: IMPLEMENTASI TELEKOMUNIKASI, INTERNET DAN T...SitiNurAzizahPutriHe
 
Teori Organisasi Umum 2
Teori Organisasi Umum 2Teori Organisasi Umum 2
Teori Organisasi Umum 2Dhetta Nancyke
 
Pengembangan mobile learning menyonsong globalisasi pendidikan
Pengembangan mobile learning menyonsong globalisasi pendidikanPengembangan mobile learning menyonsong globalisasi pendidikan
Pengembangan mobile learning menyonsong globalisasi pendidikanRahmat Hidayat
 
Vita agustina telekomunikasi, internet dan teknologi nirkabel.
Vita agustina telekomunikasi, internet dan teknologi nirkabel.Vita agustina telekomunikasi, internet dan teknologi nirkabel.
Vita agustina telekomunikasi, internet dan teknologi nirkabel.klaravita
 
Hubungan ict dengan dunia kerja
Hubungan ict dengan dunia kerjaHubungan ict dengan dunia kerja
Hubungan ict dengan dunia kerjarosidin2811
 
Dampak Teknologi Informasi Terhadap Lingkungan Bisnis Perusahaan_Rani Nurrohm...
Dampak Teknologi Informasi Terhadap Lingkungan Bisnis Perusahaan_Rani Nurrohm...Dampak Teknologi Informasi Terhadap Lingkungan Bisnis Perusahaan_Rani Nurrohm...
Dampak Teknologi Informasi Terhadap Lingkungan Bisnis Perusahaan_Rani Nurrohm...Rani Nurrohmah
 

Similar to OPTIMASI BAURAN PEMASARAN INDIHOME (20)

TEORI ORGANISASI UMUM 2 PERUBAHAN DAN PENGEMBANGAN ORGANISASI
TEORI ORGANISASI UMUM 2 PERUBAHAN DAN PENGEMBANGAN ORGANISASITEORI ORGANISASI UMUM 2 PERUBAHAN DAN PENGEMBANGAN ORGANISASI
TEORI ORGANISASI UMUM 2 PERUBAHAN DAN PENGEMBANGAN ORGANISASI
 
Implementasi e
Implementasi eImplementasi e
Implementasi e
 
Pengguna dan pengembangan sistem.sim.hardiyanto,prof.dr.ir.hafiz ali,mm,cma,m...
Pengguna dan pengembangan sistem.sim.hardiyanto,prof.dr.ir.hafiz ali,mm,cma,m...Pengguna dan pengembangan sistem.sim.hardiyanto,prof.dr.ir.hafiz ali,mm,cma,m...
Pengguna dan pengembangan sistem.sim.hardiyanto,prof.dr.ir.hafiz ali,mm,cma,m...
 
COMPANY PROFILE PT SKA
COMPANY PROFILE PT SKACOMPANY PROFILE PT SKA
COMPANY PROFILE PT SKA
 
Makalah siskom 1
Makalah siskom 1Makalah siskom 1
Makalah siskom 1
 
Kasus analisis-eksternal-dan-internal-telkom-april-2009
Kasus analisis-eksternal-dan-internal-telkom-april-2009Kasus analisis-eksternal-dan-internal-telkom-april-2009
Kasus analisis-eksternal-dan-internal-telkom-april-2009
 
13, SM, Rahma Arya S, Hapzi Ali, Strategic Management: Digital Era, Universit...
13, SM, Rahma Arya S, Hapzi Ali, Strategic Management: Digital Era, Universit...13, SM, Rahma Arya S, Hapzi Ali, Strategic Management: Digital Era, Universit...
13, SM, Rahma Arya S, Hapzi Ali, Strategic Management: Digital Era, Universit...
 
Tugas sim telekomunikasi, internet dan teknologi nirkabel
Tugas sim   telekomunikasi, internet dan teknologi nirkabelTugas sim   telekomunikasi, internet dan teknologi nirkabel
Tugas sim telekomunikasi, internet dan teknologi nirkabel
 
Tugas kelompok 2 tatap muka 10 sistem informasi manajemen
Tugas kelompok 2   tatap muka 10 sistem informasi manajemenTugas kelompok 2   tatap muka 10 sistem informasi manajemen
Tugas kelompok 2 tatap muka 10 sistem informasi manajemen
 
Sia, gilangramadhan, suryanih, stiami
Sia, gilangramadhan, suryanih, stiamiSia, gilangramadhan, suryanih, stiami
Sia, gilangramadhan, suryanih, stiami
 
Tugas sim, mayang sari, yananto mihadi putra, telekomunikasi, internet & ...
Tugas sim, mayang sari, yananto mihadi putra, telekomunikasi, internet & ...Tugas sim, mayang sari, yananto mihadi putra, telekomunikasi, internet & ...
Tugas sim, mayang sari, yananto mihadi putra, telekomunikasi, internet & ...
 
Fintech 2022.pptx
Fintech 2022.pptxFintech 2022.pptx
Fintech 2022.pptx
 
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: IMPLEMENTASI TELEKOMUNIKASI, INTERNET DAN T...
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: IMPLEMENTASI TELEKOMUNIKASI, INTERNET DAN T...TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: IMPLEMENTASI TELEKOMUNIKASI, INTERNET DAN T...
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: IMPLEMENTASI TELEKOMUNIKASI, INTERNET DAN T...
 
Teori Organisasi Umum 2
Teori Organisasi Umum 2Teori Organisasi Umum 2
Teori Organisasi Umum 2
 
Bring Your Own Device”
Bring Your Own Device”Bring Your Own Device”
Bring Your Own Device”
 
Makalah_48 Teknologi informasi dan komunikasi kel 5
Makalah_48 Teknologi informasi dan komunikasi kel 5Makalah_48 Teknologi informasi dan komunikasi kel 5
Makalah_48 Teknologi informasi dan komunikasi kel 5
 
Pengembangan mobile learning menyonsong globalisasi pendidikan
Pengembangan mobile learning menyonsong globalisasi pendidikanPengembangan mobile learning menyonsong globalisasi pendidikan
Pengembangan mobile learning menyonsong globalisasi pendidikan
 
Vita agustina telekomunikasi, internet dan teknologi nirkabel.
Vita agustina telekomunikasi, internet dan teknologi nirkabel.Vita agustina telekomunikasi, internet dan teknologi nirkabel.
Vita agustina telekomunikasi, internet dan teknologi nirkabel.
 
Hubungan ict dengan dunia kerja
Hubungan ict dengan dunia kerjaHubungan ict dengan dunia kerja
Hubungan ict dengan dunia kerja
 
Dampak Teknologi Informasi Terhadap Lingkungan Bisnis Perusahaan_Rani Nurrohm...
Dampak Teknologi Informasi Terhadap Lingkungan Bisnis Perusahaan_Rani Nurrohm...Dampak Teknologi Informasi Terhadap Lingkungan Bisnis Perusahaan_Rani Nurrohm...
Dampak Teknologi Informasi Terhadap Lingkungan Bisnis Perusahaan_Rani Nurrohm...
 

Recently uploaded

Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi Model
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi ModelBab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi Model
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi ModelAdhiliaMegaC1
 
KONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA
KONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIAKONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA
KONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIAAchmadHasanHafidzi
 
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintahKeseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintahUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
PIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN I
PIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN IPIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN I
PIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN IAccIblock
 
11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt
11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt
11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.pptsantikalakita
 
KREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYA
KREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYAKREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYA
KREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYARirilMardiana
 
konsep akuntansi biaya, perilaku biaya.ppt
konsep akuntansi biaya, perilaku biaya.pptkonsep akuntansi biaya, perilaku biaya.ppt
konsep akuntansi biaya, perilaku biaya.pptAchmadHasanHafidzi
 
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.ppt
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.pptPengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.ppt
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.pptAchmadHasanHafidzi
 
V5_Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan melalui aplikasi.pptx
V5_Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan melalui aplikasi.pptxV5_Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan melalui aplikasi.pptx
V5_Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan melalui aplikasi.pptxBayuUtaminingtyas
 
Konsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.ppt
Konsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.pptKonsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.ppt
Konsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.pptAchmadHasanHafidzi
 
Pengertian, Konsep dan Jenis Modal Kerja
Pengertian, Konsep dan Jenis Modal KerjaPengertian, Konsep dan Jenis Modal Kerja
Pengertian, Konsep dan Jenis Modal Kerjamonikabudiman19
 
BAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptx
BAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptxBAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptx
BAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptxTheresiaSimamora1
 
5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx
5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx
5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptxfitriamutia
 
Ide dan Peluang dalam Kewirausahaan (dimas).pdf
Ide dan Peluang dalam Kewirausahaan (dimas).pdfIde dan Peluang dalam Kewirausahaan (dimas).pdf
Ide dan Peluang dalam Kewirausahaan (dimas).pdfPerkuliahanDaring
 
PPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptx
PPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptxPPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptx
PPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptximamfadilah24062003
 

Recently uploaded (16)

Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi Model
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi ModelBab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi Model
Bab 13 Pemodelan Ekonometrika: Spesifikasi Model
 
KONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA
KONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIAKONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA
KONSEP & SISTEM PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA
 
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintahKeseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
Keseimbangan perekonomian tigas termasuk peran pemerintah
 
PIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN I
PIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN IPIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN I
PIUTANG, AKUNTANSI, AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN I
 
11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt
11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt
11.-SUPERVISI-DALAM-MANAJEMEN-KEPERAWATAN.ppt
 
KREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYA
KREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYAKREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYA
KREDIT PERBANKAN JENIS DAN RUANG LINGKUPNYA
 
konsep akuntansi biaya, perilaku biaya.ppt
konsep akuntansi biaya, perilaku biaya.pptkonsep akuntansi biaya, perilaku biaya.ppt
konsep akuntansi biaya, perilaku biaya.ppt
 
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
 
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.ppt
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.pptPengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.ppt
Pengantar Akuntansi dan Prinsip-prinsip Akuntansi.ppt
 
V5_Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan melalui aplikasi.pptx
V5_Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan melalui aplikasi.pptxV5_Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan melalui aplikasi.pptx
V5_Petunjuk teknis Pengisian Usulan Alat Kesehatan melalui aplikasi.pptx
 
Konsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.ppt
Konsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.pptKonsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.ppt
Konsep Dasar Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya.ppt
 
Pengertian, Konsep dan Jenis Modal Kerja
Pengertian, Konsep dan Jenis Modal KerjaPengertian, Konsep dan Jenis Modal Kerja
Pengertian, Konsep dan Jenis Modal Kerja
 
BAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptx
BAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptxBAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptx
BAB 4 C IPS KLS 9 TENTANG MASA DEMOKRASI TERPIMPIN.pptx
 
5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx
5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx
5. WAKALH BUL UJRAH DAN KAFALAH BIL UJRAH.pptx
 
Ide dan Peluang dalam Kewirausahaan (dimas).pdf
Ide dan Peluang dalam Kewirausahaan (dimas).pdfIde dan Peluang dalam Kewirausahaan (dimas).pdf
Ide dan Peluang dalam Kewirausahaan (dimas).pdf
 
PPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptx
PPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptxPPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptx
PPT KEGIATAN MENGOLAKASIAN DANA SUKU BUNGA KLP 4.pptx
 

OPTIMASI BAURAN PEMASARAN INDIHOME

  • 1. PENGARUH BAURAN PEMASARAN DALAM UPAYA MENINGKATKAN JUMLAH PELANGGAN PRODUK INDIHOME PADA PT. TELEKOMSEL INDONESIA SITE OPERATION MADIUN PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Perkembangan Teknologi Informasi di Indonesia sampai saat ini berkembang dengan pesat seiring dengan penemuan dan pengembangan Ilmu Pengetahuan dalam bidang Informasi dan Komunikasi sehingga mampu menciptakan alat-alat yang mendukung perkembangan Teknologi Informasi, mulai dari sistem komunikasi sampai dengan alat komunikasi yang searah maupun dua arah (interaktif). Sebagai negara yang sedang berkembang, Indonesia selalu mengadaptasi berbagai teknologi informasi hingga akhirnya tiba di suatu masa di mana pengunaan internet mulai menjadi ”makanan” sehari-hari yang dikenal dengan teknologi berbasis internet (internet based technology). Zaman sekarang, internet merupakan kebutuhan bagi banyak orang karena dengan internet kita bisa mengakses dan menemukan segala informasi di seluruh dunia dengan cepat dan mudah. Kebutuhan internet yang sangat penting sehingga peningkatan jumlah pemakai internet setiap tahun yang selalu meningkat. Sekarang banyak sekali layanan- layanan akses internet yang bisa kita pilih sesuai dengan kebutuhan kita, salah satunya layanan akses internet dari PT. Telekomunikasi Indonesia, Tbk. (PT. TELKOM) meluncurkan produk barunya yakni Indihome. Indonesia Digital HOME (disingkat IndiHOME) adalah salah satu produk layanan dari PT Telekomunikasi Indonesia berupa paket layanan komunikasi dan data seperti telepon rumah (voice), internet (Internet on Fiber atau High Speed Internet), dan layanan televisi interaktif (USee TV Cable, IP TV). Karena penawaran inilah Telkom memberi label IndiHOME sebagai tiga layanan dalam satu paket (3-in-1) karena selain internet, pelanggan juga mendapatkan tayangan TV berbayar dan saluran telepon. Paket IndiHome juga dilengkapi dengan konten seperti layanan portal musik digital dan Home Automation. Sejak diluncurkannya IndiHOME, pelanggan yang berlangganan paket internet Speedy satu-per-satu diminta untuk beralih menggunakan IndiHOME, karena layanan dagang Speedy akan segera diberhentikan pada tahun 2015. IndiHome resmi diluncurkan pada tahun 2015. IndiHome juga merupakan salah satu program dari proyek utama Telkom, Indonesia Digital Network 2015. Dalam penyelenggaraannya, Telkom menggandeng sejumlah pengembang teknologi telekomunikasi untuk membangun rumah
  • 2. berkonsep digital. Pelayanan IndiHome hanya bisa diterapkan pada rumah yang di wilayahnya terdapat tersedia jaringan serat optik dari Telkom (FTTH) dan area yang masih menggunakan kabel tembaga. Semakin banyaknya perusahaan penyedia layanan internet yang bermunculan menyebabkan persaingan semakin ketat. Banyaknya perusahaan- perusahaan tersebut akan mempertajam tingkat persaingan terutama bagi perusahaan yang menghasilkan jasa sejenis. Dalam usahanya meningkatkan volume penjualan yang direncanakan, bauran promosi merupakan salah satu cara yang ditempuh oleh pihak perusahaan dalam menghadapi persaingan yang terjadi. Dengan melaksanakan promosi yang efektif dan efisien diharapkan perusahaan mampu mengkomunikasikan produk kepada pasar sasaran, untuk memberi informasi tentang keistimewaan, kegunaan, dan yang penting adalah tentang keberadaannya dalam mengubah sikap ataupun untuk mendorong orang bertindak membeli. Begitu juga dengan PT. Telekomunikasi Indonesia, Tbk. (PT. TELKOM) yang merupakan perusahaan penyedia jasa informasi dan telekomunikasi yang terkemuka di Indonesia. Dalam menarik pelanggan PT Telkom berpengaruh dalam bauran pemasaran yang meliputi indikator 4P yaitu Products (Produk), Price (Harga), Place (Tempat), Promotions (Promosi). Berdasarkan uraian di atas, maka penulis tertarik untuk mengkaji dan membahas yang terkait dengan judul penelitian ”Pengaruh Bauran Pemasaran Dalam Upaya Meningkatkan Jumlah Pelanggan Produk IndiHOME Pada PT. Telekomsel Indonesia site operation madiun”