SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
TEKS PROSEDUR
TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:
 Menentukan ciri umum teks prosedur pada teks yang dibaca/didengar
 Mendaftar kata/kalimat sebagai ciri teks prosedur pada teks yang dibaca/didengar
Teks prosedur merupakan sebuah teks
yang berisi langkah-langkah dalam
menyelesaikan suatu aktivitas. Tujuan
dari teks prosedur adalah menjelaskan
bagaimana kegiatan harus dilakukan agar
pembaca dapat secara tepat dan akurat
mengikuti sebuah proses dalam
membuat sesuatu, melakukan sesuatu,
dan menggunakan suatu alat.
Pengertian Teks Prosedur
Ciri-ciri Teks Prosedur
• Menggunakan kalimat perintah.
• Menggunakan Kalimat saran,
• Menggunakan Kalimat larangan,
• Menggunakan kata kerja aktif.
• Menggunakan konjungsi untuk mengurutkan kegiatan.
• Terdapat aturan dalam hal bahan atau kegiatan;
Jenis Teks Prosedur
Teks prosedur cara
membuat
Teks prosedur cara
menggunakan alat
Teks prosedur cara
melakukan sebuah kegiatan
Kata Kerja Aktif
Kata kerja aktif adalah jenis kata
kerja dimana subjeknya
berperan atau memiliki posisi
sebagai pelaku. Oleh karena
itu, biasanya kata kerja jenis ini
memiliki imbuhan berupa me-
atau ber-.
Struktur Teks Prosedur
Tujuan
Alat
Langkah-langkah
Bahan
Bagian ini berisi tujuan
dan merupakan
pernyataan pembuka
dalam teks prosedur
Bagian ini
berisi
langkah atau
petunjuk
yang harus
dilakukan
dalam
melakukan
atau
membuat
sesuatu.
Bagian
ini
berisi
alat
atau
bahan
yang
dibutu
hkan.
Tujuan
Membuat puppet
Bobo untuk
perlengkapan
mendongeng.
Alat dan Bahan
 Lembaran bergambar
bobo dan keluarga yang
ada di majalah Bobo no
49,50, dan 51
 Stik es krim, tusuk sate,
sumpit, atau sedotan
yang kaku
 Tusuk gigi
 4 lembar kertas karton
ukuran A4
 Lem putih
 Gunting
Langkah-langkah
1. Olesi kertas karton dengan lem,
lalu tempelkan lembaran
bergambar Bobo dan
keluarganya, serta properti
lainnya.
2. Guntinglah gambar mengikuti
garis putus-putus di sekitar
gambar.
3. Guntinglah semua gambar
tokoh. Begitu juga properti
lainnya.
4. Tempelkan stik es krim, tusuk
sate, sumpit, atau sedotan yang
kaku di belakang potongan
gambar.
5. Untuk gambar yang kecil
gunakan tusuk gigi yang masih
utuh atau yang sudah dipotong
dua.
1. Menggunakan kalimat perintah;
2. Menggunakan kalimat saran;
3. Menggunakan kalimat larangan;
4. Terdapat panduan yang harus dilakukan;
5. Menggunakan kata kerja aktif;
6. Menggunakan konjungsi (kata hubung) untuk mengurutkan
kegiatan ;
7. Terdapat aturan dalam hal bahan atau kegiatan;
8. Menggunakan kata keterangan untuk menyatakan rincian
waktu, tempat dan cara;
9. Terdapat isi kegiatan yang dilakukan secara urut;
Unsur Kebahasaan Teks Prosedur
Langkah Menyusun Teks Prosedur
Menentukan teks
prosedur yang akan
dibuat
Menentukan tema
kegiatan
Mengumpulkan sumber
informasi
Mengembangkan
informasi.
Menyusun teks prosedur
Menentukan teks prosedur yang akan dibuat
Jenis Teks Prosedur
Teks prosedur cara
membuat
Teks prosedur cara
menggunakan alat
Teks prosedur cara
melakukan sebuah kegiatan
Menentukan tema kegiatan
Mengumpulkan sumber informasi
 Mencari referensi cara
membuat nasi goreng
dari internet atau dari
youtube
 Wawancara dengan
orang yang lebih
berpengalaman
 Membuat sendiri
Mengembangkan Informasi.
Menyusun teks prosedur
• Nasi putih 1 piring
• Bawang putih 2 siung, cincang halus
• Kecap manis atau kecap asin sesuai selera
• Saus sambal sesuai selera
• Saus tiram sesuai selera
• Garam secukupnya
• Kaldu bubuk rasa ayam atau sapi sesuai
selera
• Daun bawang 1 batang, cincang halus
• Telur ayam 1 butir
• Sosis ayam 1 buah, iris tipis
• Margarin atau minyak goreng 3 sdmNasi
putih 1 piring
• Bawang putih 2 siung, cincang halus
• Kecap manis atau kecap asin sesuai selera
• Saus sambal sesuai selera
• Saus tiram sesuai selera
• Garam secukupnya
• Kaldu bubuk rasa ayam atau sapi sesuai
selera
• Daun bawang 1 batang, cincang halus
• Telur ayam 1 butir
• Sosis ayam 1 buah, iris tipis
• Margarin atau minyak goreng 3 sdm
Cara membuat :
1. Siapkan penggorengan dengan api
sedang, tuang margarin atau
minyak goreng.
2. Masukkan bawang putih dan daun
bawang yang sudah dicincang
halus. Tumis hingga berbau harum
atau hingga warnanya keemasan.
3. Masukkan sosis dan 1 butir telur
ayam. Tumis sebentar.
4. Masukkan bumbu halus dan nasi.
Aduk hingga tercampur rata.
5. Tuang kecap manis, saus sambal,
saus tiram, garam, dan kaldu bubuk.
Aduk hingga warna nasi berubah
secara merata.
6. Nasi goreng biasa yang sederhana,
dan enak siap disajikan.
Cara Membuat Nasi Goreng
TEKS PROSEDUR.pptx

More Related Content

Similar to TEKS PROSEDUR.pptx

Struktur teks prosedur dan kaidah kebahasaan
Struktur teks prosedur dan kaidah kebahasaanStruktur teks prosedur dan kaidah kebahasaan
Struktur teks prosedur dan kaidah kebahasaansriningsihdwisetyori
 
teks-percobaan.ppt
teks-percobaan.pptteks-percobaan.ppt
teks-percobaan.ppternitunela
 
teks-percobaan.ppt
teks-percobaan.pptteks-percobaan.ppt
teks-percobaan.pptMerryBaban
 
Bahan ajar teks prosedur
Bahan  ajar teks prosedurBahan  ajar teks prosedur
Bahan ajar teks prosedurzaenalarifin202
 
Power Point B.Indonesia KLS 9 BAB 1- www.kherysuryawan.id.pptx
Power Point B.Indonesia KLS 9 BAB 1- www.kherysuryawan.id.pptxPower Point B.Indonesia KLS 9 BAB 1- www.kherysuryawan.id.pptx
Power Point B.Indonesia KLS 9 BAB 1- www.kherysuryawan.id.pptxekasasmitatulung
 
Power Point PR B.Indonesia Kelas 9 Lengkap.pptx
Power Point PR B.Indonesia Kelas 9 Lengkap.pptxPower Point PR B.Indonesia Kelas 9 Lengkap.pptx
Power Point PR B.Indonesia Kelas 9 Lengkap.pptxIhsanSemutIreng
 
STRUKTUR DAN KEBAHASAAN TEKS PROSEDUR.pptx
STRUKTUR DAN KEBAHASAAN TEKS PROSEDUR.pptxSTRUKTUR DAN KEBAHASAAN TEKS PROSEDUR.pptx
STRUKTUR DAN KEBAHASAAN TEKS PROSEDUR.pptxKsatriaSihotang
 
Materi Bahasa Indonesia SMP Kelas IX
Materi Bahasa Indonesia SMP Kelas IXMateri Bahasa Indonesia SMP Kelas IX
Materi Bahasa Indonesia SMP Kelas IXApri Hartono7
 
Ppt teks prosedur kompleks
Ppt teks prosedur kompleksPpt teks prosedur kompleks
Ppt teks prosedur kompleksFatin Najkhi
 
Materi power Point Bahasa dan Sastra
Materi power Point Bahasa dan SastraMateri power Point Bahasa dan Sastra
Materi power Point Bahasa dan Sastrasuhartonotono9
 
Zaskia&aufi TUGAS PRESENTASI 3-1.pptx
Zaskia&aufi TUGAS PRESENTASI 3-1.pptxZaskia&aufi TUGAS PRESENTASI 3-1.pptx
Zaskia&aufi TUGAS PRESENTASI 3-1.pptxabuchaidar
 
Rangkuman b. indonesia kelas 7 bab 3
Rangkuman b. indonesia kelas 7 bab 3Rangkuman b. indonesia kelas 7 bab 3
Rangkuman b. indonesia kelas 7 bab 3NoerNoer7
 
POWERPOINT BINDO KELAS 9 KURIKULUM 2013.pptx
POWERPOINT BINDO KELAS 9 KURIKULUM 2013.pptxPOWERPOINT BINDO KELAS 9 KURIKULUM 2013.pptx
POWERPOINT BINDO KELAS 9 KURIKULUM 2013.pptxYayanKaryana3
 
Belajar cara-belajar
Belajar cara-belajarBelajar cara-belajar
Belajar cara-belajarStar Ng
 

Similar to TEKS PROSEDUR.pptx (20)

PROSEDURE TEXT.pptx
PROSEDURE TEXT.pptxPROSEDURE TEXT.pptx
PROSEDURE TEXT.pptx
 
Struktur teks prosedur dan kaidah kebahasaan
Struktur teks prosedur dan kaidah kebahasaanStruktur teks prosedur dan kaidah kebahasaan
Struktur teks prosedur dan kaidah kebahasaan
 
teks-percobaan.ppt
teks-percobaan.pptteks-percobaan.ppt
teks-percobaan.ppt
 
teks-percobaan.ppt
teks-percobaan.pptteks-percobaan.ppt
teks-percobaan.ppt
 
teks-percobaan.ppt
teks-percobaan.pptteks-percobaan.ppt
teks-percobaan.ppt
 
Bahan ajar teks prosedur
Bahan  ajar teks prosedurBahan  ajar teks prosedur
Bahan ajar teks prosedur
 
Power Point B.Indonesia KLS 9 BAB 1- www.kherysuryawan.id.pptx
Power Point B.Indonesia KLS 9 BAB 1- www.kherysuryawan.id.pptxPower Point B.Indonesia KLS 9 BAB 1- www.kherysuryawan.id.pptx
Power Point B.Indonesia KLS 9 BAB 1- www.kherysuryawan.id.pptx
 
Makalah procedure text dan report text v.2
Makalah procedure text dan report text v.2Makalah procedure text dan report text v.2
Makalah procedure text dan report text v.2
 
Power Point PR B.Indonesia Kelas 9 Lengkap.pptx
Power Point PR B.Indonesia Kelas 9 Lengkap.pptxPower Point PR B.Indonesia Kelas 9 Lengkap.pptx
Power Point PR B.Indonesia Kelas 9 Lengkap.pptx
 
STRUKTUR DAN KEBAHASAAN TEKS PROSEDUR.pptx
STRUKTUR DAN KEBAHASAAN TEKS PROSEDUR.pptxSTRUKTUR DAN KEBAHASAAN TEKS PROSEDUR.pptx
STRUKTUR DAN KEBAHASAAN TEKS PROSEDUR.pptx
 
Materi Bahasa Indonesia SMP Kelas IX
Materi Bahasa Indonesia SMP Kelas IXMateri Bahasa Indonesia SMP Kelas IX
Materi Bahasa Indonesia SMP Kelas IX
 
Ppt teks prosedur kompleks
Ppt teks prosedur kompleksPpt teks prosedur kompleks
Ppt teks prosedur kompleks
 
Materi power Point Bahasa dan Sastra
Materi power Point Bahasa dan SastraMateri power Point Bahasa dan Sastra
Materi power Point Bahasa dan Sastra
 
Zaskia&aufi TUGAS PRESENTASI 3-1.pptx
Zaskia&aufi TUGAS PRESENTASI 3-1.pptxZaskia&aufi TUGAS PRESENTASI 3-1.pptx
Zaskia&aufi TUGAS PRESENTASI 3-1.pptx
 
Makalah procedure text dan report text v.4
Makalah procedure text dan report text v.4Makalah procedure text dan report text v.4
Makalah procedure text dan report text v.4
 
Rangkuman b. indonesia kelas 7 bab 3
Rangkuman b. indonesia kelas 7 bab 3Rangkuman b. indonesia kelas 7 bab 3
Rangkuman b. indonesia kelas 7 bab 3
 
POWERPOINT BINDO KELAS 9 KURIKULUM 2013.pptx
POWERPOINT BINDO KELAS 9 KURIKULUM 2013.pptxPOWERPOINT BINDO KELAS 9 KURIKULUM 2013.pptx
POWERPOINT BINDO KELAS 9 KURIKULUM 2013.pptx
 
Belajar cara belajar
Belajar cara belajarBelajar cara belajar
Belajar cara belajar
 
Belajar cara-belajar
Belajar cara-belajarBelajar cara-belajar
Belajar cara-belajar
 
TEKS PROSEDUR.pptx
TEKS PROSEDUR.pptxTEKS PROSEDUR.pptx
TEKS PROSEDUR.pptx
 

Recently uploaded

METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptxMETODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptxFidiaHananasyst
 
AKSI NYATA Menyelenggarakan Pelaporan Belajar Oleh Murid.pdf
AKSI NYATA Menyelenggarakan Pelaporan Belajar Oleh Murid.pdfAKSI NYATA Menyelenggarakan Pelaporan Belajar Oleh Murid.pdf
AKSI NYATA Menyelenggarakan Pelaporan Belajar Oleh Murid.pdfyulizar29
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdfAndiCoc
 
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptxMekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptxEkoPoerwantoe2
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 3.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 3.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 3.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 3.pdfAndiCoc
 
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025Fikriawan Hasli
 
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuPenjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuKhiyaroh1
 
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Fathan Emran
 
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanMateri Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanTitaniaUtami
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar MengajarVariasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar MengajarAureliaAflahAzZahra
 
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxMATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxrandikaakbar11
 
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docx
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docxLK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docx
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docxsarimuliati80
 
Power point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurPower point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurDoddiKELAS7A
 
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxInformatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxMateriSMPTDarulFalah
 
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?AdePutraTunggali
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...Kanaidi ken
 

Recently uploaded (20)

METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptxMETODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
 
AKSI NYATA Menyelenggarakan Pelaporan Belajar Oleh Murid.pdf
AKSI NYATA Menyelenggarakan Pelaporan Belajar Oleh Murid.pdfAKSI NYATA Menyelenggarakan Pelaporan Belajar Oleh Murid.pdf
AKSI NYATA Menyelenggarakan Pelaporan Belajar Oleh Murid.pdf
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 2.pdf
 
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptxMekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
Mekanisme Mendengar Pada Manusia dan Hewan.pptx
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 5.pdf
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 6.pdf
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 3.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 3.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 3.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM & BUDI PEKERTI (PAIBP) KELAS 3.pdf
 
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
 
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuPenjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
 
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanMateri Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar MengajarVariasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
 
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxMATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
 
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docx
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docxLK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docx
LK 1 - 5T Keputusan Pemimpin Berdampak.docx
 
Power point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurPower point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsur
 
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxInformatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
 
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
Materi: Mengapa tidak memanfaatkan Media ?
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
 

TEKS PROSEDUR.pptx

  • 1. TEKS PROSEDUR TUJUAN PEMBELAJARAN Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:  Menentukan ciri umum teks prosedur pada teks yang dibaca/didengar  Mendaftar kata/kalimat sebagai ciri teks prosedur pada teks yang dibaca/didengar
  • 2. Teks prosedur merupakan sebuah teks yang berisi langkah-langkah dalam menyelesaikan suatu aktivitas. Tujuan dari teks prosedur adalah menjelaskan bagaimana kegiatan harus dilakukan agar pembaca dapat secara tepat dan akurat mengikuti sebuah proses dalam membuat sesuatu, melakukan sesuatu, dan menggunakan suatu alat. Pengertian Teks Prosedur
  • 3. Ciri-ciri Teks Prosedur • Menggunakan kalimat perintah. • Menggunakan Kalimat saran, • Menggunakan Kalimat larangan, • Menggunakan kata kerja aktif. • Menggunakan konjungsi untuk mengurutkan kegiatan. • Terdapat aturan dalam hal bahan atau kegiatan;
  • 4. Jenis Teks Prosedur Teks prosedur cara membuat Teks prosedur cara menggunakan alat Teks prosedur cara melakukan sebuah kegiatan
  • 5. Kata Kerja Aktif Kata kerja aktif adalah jenis kata kerja dimana subjeknya berperan atau memiliki posisi sebagai pelaku. Oleh karena itu, biasanya kata kerja jenis ini memiliki imbuhan berupa me- atau ber-.
  • 6. Struktur Teks Prosedur Tujuan Alat Langkah-langkah Bahan Bagian ini berisi tujuan dan merupakan pernyataan pembuka dalam teks prosedur Bagian ini berisi langkah atau petunjuk yang harus dilakukan dalam melakukan atau membuat sesuatu. Bagian ini berisi alat atau bahan yang dibutu hkan.
  • 7. Tujuan Membuat puppet Bobo untuk perlengkapan mendongeng. Alat dan Bahan  Lembaran bergambar bobo dan keluarga yang ada di majalah Bobo no 49,50, dan 51  Stik es krim, tusuk sate, sumpit, atau sedotan yang kaku  Tusuk gigi  4 lembar kertas karton ukuran A4  Lem putih  Gunting Langkah-langkah 1. Olesi kertas karton dengan lem, lalu tempelkan lembaran bergambar Bobo dan keluarganya, serta properti lainnya. 2. Guntinglah gambar mengikuti garis putus-putus di sekitar gambar. 3. Guntinglah semua gambar tokoh. Begitu juga properti lainnya. 4. Tempelkan stik es krim, tusuk sate, sumpit, atau sedotan yang kaku di belakang potongan gambar. 5. Untuk gambar yang kecil gunakan tusuk gigi yang masih utuh atau yang sudah dipotong dua.
  • 8. 1. Menggunakan kalimat perintah; 2. Menggunakan kalimat saran; 3. Menggunakan kalimat larangan; 4. Terdapat panduan yang harus dilakukan; 5. Menggunakan kata kerja aktif; 6. Menggunakan konjungsi (kata hubung) untuk mengurutkan kegiatan ; 7. Terdapat aturan dalam hal bahan atau kegiatan; 8. Menggunakan kata keterangan untuk menyatakan rincian waktu, tempat dan cara; 9. Terdapat isi kegiatan yang dilakukan secara urut; Unsur Kebahasaan Teks Prosedur
  • 9. Langkah Menyusun Teks Prosedur Menentukan teks prosedur yang akan dibuat Menentukan tema kegiatan Mengumpulkan sumber informasi Mengembangkan informasi. Menyusun teks prosedur
  • 10. Menentukan teks prosedur yang akan dibuat Jenis Teks Prosedur Teks prosedur cara membuat Teks prosedur cara menggunakan alat Teks prosedur cara melakukan sebuah kegiatan
  • 12. Mengumpulkan sumber informasi  Mencari referensi cara membuat nasi goreng dari internet atau dari youtube  Wawancara dengan orang yang lebih berpengalaman  Membuat sendiri
  • 14. Menyusun teks prosedur • Nasi putih 1 piring • Bawang putih 2 siung, cincang halus • Kecap manis atau kecap asin sesuai selera • Saus sambal sesuai selera • Saus tiram sesuai selera • Garam secukupnya • Kaldu bubuk rasa ayam atau sapi sesuai selera • Daun bawang 1 batang, cincang halus • Telur ayam 1 butir • Sosis ayam 1 buah, iris tipis • Margarin atau minyak goreng 3 sdmNasi putih 1 piring • Bawang putih 2 siung, cincang halus • Kecap manis atau kecap asin sesuai selera • Saus sambal sesuai selera • Saus tiram sesuai selera • Garam secukupnya • Kaldu bubuk rasa ayam atau sapi sesuai selera • Daun bawang 1 batang, cincang halus • Telur ayam 1 butir • Sosis ayam 1 buah, iris tipis • Margarin atau minyak goreng 3 sdm Cara membuat : 1. Siapkan penggorengan dengan api sedang, tuang margarin atau minyak goreng. 2. Masukkan bawang putih dan daun bawang yang sudah dicincang halus. Tumis hingga berbau harum atau hingga warnanya keemasan. 3. Masukkan sosis dan 1 butir telur ayam. Tumis sebentar. 4. Masukkan bumbu halus dan nasi. Aduk hingga tercampur rata. 5. Tuang kecap manis, saus sambal, saus tiram, garam, dan kaldu bubuk. Aduk hingga warna nasi berubah secara merata. 6. Nasi goreng biasa yang sederhana, dan enak siap disajikan. Cara Membuat Nasi Goreng