SlideShare a Scribd company logo
LAPORAN
PRAKTEK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN)
PT.PLN (Persero) Area Bandung
Jl.Soekarno Hatta No.436 , Bandung
Diajukan untuk memenuhi syarat kenaikan kelas
PEMERINTAH KABUTATEN INDRAMAYU
DINAS PENDIDIKAN
SMK NEGERI 1 LELEA
TEKNIK PENGELASAN, TATA BUSANA, TEKNIK KENDARAAN RIANGAN, TEKNIK KOMPUTER & JARINGAN, MULTIMEDIA
Jl.Raya Lelea, Kec. Lelea, Kab. Indramayu 45261 Telp. (0234) 7011153
2014/2015
Disusun Oleh :
1. KORIAH NIS.131410192
2. LELA SEPTIANI NIS.131410193
3. MASLIYAH NIS.131410195
XI TKJ 1
Lokasi PT.PLN (Persero) Area Bandung
Jl.Soekarno Hatta No.436 Karasak Bandung, Tlp.022-5222043
KEGIATAN PRAKERIN
1. Aplikasi SmartOne
a. Pengertian
Aplikasi Pengendalian Anggaran (SMART ONE ) adalah aplikasi yang
digunakan untuk keperluan pengendalian anggaran, mulai dari Penyusunan
Pedoman Rencana Kerja (PRK) hingga siap bayar.
Dengan aplikasi ini bisa menangani semua mekanisme pengendalian
anggaran yang dilakukan secara manual menjadi mekanisme Ban Berjalan yang
terintegrasi dari mulai penyusunan Pedoman Rencana Kerja (PRK) sampai dengan siap
bayar.
b. Tujuan
Dokumen ini bertujuan untuk menetapkan prosedur standar yang berkaitan
dengan pengembangan aplikasi SMART ONE agar sesuai peruntukkannya.
c. Langkah – langkah pengoperasian
1. Buka aplikasi Mozilla Firefox kemudian pada layar akan muncul aplikasi intranet
milik PT.PLN (Persero) seperti gambar berikut , lalu Pilih menu Aplikasi Internal
buka SmartOne
2. Kemudian akan muncul tampilan menu pilihan Area , pilih menu area JABAR , lalu
Masukan User ID dan Password , klik Login untuk masuk dan memulai penginputan
3. Pilih TEK02 : Penyusunan RAB Ex.Standar Konstruksi yang akan dugunakan ,
Pilih Add RAB pada bagian atas untuk menambah proyek pengerjaan dan penginputan
data
4. Masukan Nama Proyek dan Alamat Proyek yang akan di edit dan bersumber dari
data RAB Microsoft Excel pada gambar dibawah ini
5. Simpan proyek kerja tersebut dengan cara klik Rekam lalu Ok , lalu Cari nama proyek
kerja UNPAD kemudian klik Detail untuk mengeditnya
6. pilih Program Kerja seperti gambar dibawah ini untuk melanjutkan , lalu Pilih SKTM
3X240MM2 seperti gambar di bawah ini
7. Isi salah satu kolom dengan angka untuk pancingan saja ,klik Rekam
8. Pilih Detail untuk melanjutkannya , lalu Pilih Optional untuk melanjutkannya
9. Ganti kolom yang ada diatas dengan Seluruh Master Data , lalu Ketikkan nama
barang yang ada pada Microsoft Excel pada kolom cari , lalu klik Cari
10. Ceklis nama barang yang anda cari pada kotak kecil disebelah kiri anda , lalu klik
Rekam dibagian paling bawah
11. Barang yang dicari telah muncul ,Edit Volume dan Harga pada kolom barang
sesuaikan dengan RAB pada Microsoft Excel dan isi angka nol pada kolom pancingan
tadi untuk menghapusnya lalu Rekam.
12. Akan muncul tampilan seperti dibawah ini , dan pancingannya hilang hanya ada barang
yang dicari saja, Setelah semua barang dimasukan dan di edit , kemudian klik Keluar
dan akan muncul jumlah rupiahnya yang tadinya nol
2. Membuat kabel LAN
a. Alat yang digunakan
gambar alatnya seperti dibawah ini :
1. Kabel UTP 2. RJ-45
No Nama Alat Jumlah ( satuan)
1 Kabel UTP 2
2 RJ-45 4
3 Crimping 1
4 Lan Tester 1
5 Gunting 1
6 Cuter 1
3. Crimping 4. Lan Tester
5. Gunting 6.Cuter
Cara Pembuatan :
 Kabel Straight
1. Kupasa ujung kabel sekitar 2 cm , sehingga kabel kecil—kecil yang ada didalamnya kelihatan.
2. Pisangkan kabel-kabel tersebut dan luruskan , kemudian susun dan rapikan berdasarkan warnanya
yaitu,Orange Putih, Orange, Hijau Putih, Biru, Biru Putih, Hijau, Coklat Putih, dan Coklat. Setelah
itu potong bagian ujungnya sehingga rata satu sama lain.
3. Setelah kabel tersusun, ambil Jack RJ-45, Jack ini terdiri dari 8 pin. Pin 1 dari jack ini adalah pin
yang berada paling kiri jika posisi pin menghadap anda.berurut ke kanan jack 2,3, dan seterusnya.
4. Kemuduan masukan kabel-kabel tersebut ke dalam Jack RJ-45 sesuai dengan urutan tadi yaitu
sebagai berikut : Orange Putih pada pin 1, Orange pada pin 2, Hijau Putih pada pin 3, Biru pada
pin 4, Biru Putih pada pin 5, Hijau pada pin 6, Coklat Putih pada pin 7, Coklat pada pin 8.
5. Masukan kabel tersebut hingga bagian ujungnya mentok di dalam jack.
6. Masukan jack RJ-45yang sudah terpasang dengan kabel tadi ke dalam mulut tang crimping yang
sesuai sampai bagian pin Jack RJ-45 berada didalam mulut tang. Sekarang jepit Jack tadi dengan
tang crimping hingga seluruh pin menancap pada kabel . biasanya jika pin Jack sudah menancap
akan mengeluarkaan suara “klik”.
7. Kalau sudah, kemudian test menggunakan LAN tester . masukan ujung-ujung kabel ke alatnya,
kemudian nyalakan , kalau lampu LED yang ada pada LAN tester menyala semua, dari nomor 1
sampai 8 berarti telah sukses. Kalau salah satu ada yang tidak menyala berarti kemungkinan pada
pin nomor tersebut ada masalah . cara paling mudah yaitu tekan (press) lagi menggunakan tang.
Kemungkinan pinya belum tembus. Kalau sudah ditekan tetapi masih tidak nyambung, maka coba
periksa korespondensinya antar pin sudah 1-1 atau belum.
 Kabel Cross
Cara pemasangan kabel UTP tipe cross hamper sama dengan memasang kabel UTP tipe straight.
Mengenai teknis pemasangannya sama seperti tadi . perbedaannya adalah urutan warna kabel pada
ujung kabel yang kedua . untuk ujung kabel yang pertama,susunan kabel sama dengan susunan kabel
UTP tipe straight, yaitu: Orange putih pada pin 1, orange pada pin 2, hijau putih pada pin 3, biru pada
pin 4, biru putih pada pin 5, hijau pada pin 6, coklat putih pada pin 7, coklat pada pin 8.
Untuk ujung kabel yang kedua , susunan warnanya berbeda dengan ujung pertama. Adapun susunan
warnanya adalah sebagai berikut : Hijau putih pada pin 1, hijau pada pin 2, orange putih pada pin 3,
biru pada pin 4, biru putih pada pin 5, orange pada pin 6, coklat putih pada pin 7, coklat pada pin 8.
Kesimpulanya adalah jika memasang kabel UTP tipe straight susunan warna pada kedua ujung kabel
adalah sama. Sedangkan cara pemasangan UTP tipe cross , susunan warna ujung kabel pertama
berbeda dengan ujung kabel kedua. Nanti jika ditest menggunakan LAN tester, maka nantinya LED
1,2,3 dan 6 akan saling bertukar. Kalau tipe straight nyala LED berurutan, sedangkan tipe cross ada
yang lompat-lompat. Tapi yang pasti harus menyala semua setiap LED dari nomor 1 sampai 8 .
laporan TKJ PT. PLN (persero)

More Related Content

What's hot

Rancangan 3 Gedung 4 Ruangan di setiap gedung
Rancangan 3 Gedung 4 Ruangan di setiap gedungRancangan 3 Gedung 4 Ruangan di setiap gedung
Rancangan 3 Gedung 4 Ruangan di setiap gedung
Fanny Oktaviarti
 
Laporan Praktek Jaringan Komputer "Subnetting"
Laporan Praktek Jaringan Komputer "Subnetting"Laporan Praktek Jaringan Komputer "Subnetting"
Laporan Praktek Jaringan Komputer "Subnetting"
Riyo D'lasphaga
 
Akupunktur cermin dunia kedokteran
Akupunktur   cermin dunia kedokteranAkupunktur   cermin dunia kedokteran
Akupunktur cermin dunia kedokteran
Yabniel Lit Jingga
 
Laporan Mikrotik
Laporan MikrotikLaporan Mikrotik
Laporan Mikrotik
guest843b00
 
Konfigurasi mikrotik-dasar-hotspot-dan-warnet
Konfigurasi mikrotik-dasar-hotspot-dan-warnetKonfigurasi mikrotik-dasar-hotspot-dan-warnet
Konfigurasi mikrotik-dasar-hotspot-dan-warnet
R Arju Damar
 
Laporan kerja praktek jaringankomputer
Laporan kerja praktek jaringankomputerLaporan kerja praktek jaringankomputer
Laporan kerja praktek jaringankomputer
Elytua Napitupulu
 

What's hot (20)

Rancangan 3 Gedung 4 Ruangan di setiap gedung
Rancangan 3 Gedung 4 Ruangan di setiap gedungRancangan 3 Gedung 4 Ruangan di setiap gedung
Rancangan 3 Gedung 4 Ruangan di setiap gedung
 
Laporan Praktek Jaringan Komputer "Subnetting"
Laporan Praktek Jaringan Komputer "Subnetting"Laporan Praktek Jaringan Komputer "Subnetting"
Laporan Praktek Jaringan Komputer "Subnetting"
 
Akupunktur cermin dunia kedokteran
Akupunktur   cermin dunia kedokteranAkupunktur   cermin dunia kedokteran
Akupunktur cermin dunia kedokteran
 
Jaringan nirkabel ppt
Jaringan nirkabel pptJaringan nirkabel ppt
Jaringan nirkabel ppt
 
Instalasi kabel UTP untuk jaringan komputer
Instalasi kabel UTP untuk jaringan komputerInstalasi kabel UTP untuk jaringan komputer
Instalasi kabel UTP untuk jaringan komputer
 
Laporan Mikrotik
Laporan MikrotikLaporan Mikrotik
Laporan Mikrotik
 
Surat keterangan tidak mampu
Surat keterangan tidak mampuSurat keterangan tidak mampu
Surat keterangan tidak mampu
 
MATERI JARINGAN NIRKABEL TKJ.pptx
MATERI JARINGAN NIRKABEL TKJ.pptxMATERI JARINGAN NIRKABEL TKJ.pptx
MATERI JARINGAN NIRKABEL TKJ.pptx
 
Praktikum jaringan komputer
Praktikum jaringan komputerPraktikum jaringan komputer
Praktikum jaringan komputer
 
Konfigurasi mikrotik-dasar-hotspot-dan-warnet
Konfigurasi mikrotik-dasar-hotspot-dan-warnetKonfigurasi mikrotik-dasar-hotspot-dan-warnet
Konfigurasi mikrotik-dasar-hotspot-dan-warnet
 
Laporan Projek Tugas Akhir - Printer Server Debian
Laporan Projek Tugas Akhir - Printer Server DebianLaporan Projek Tugas Akhir - Printer Server Debian
Laporan Projek Tugas Akhir - Printer Server Debian
 
Jobsheet-Praktek-Jaringan-Komputer.doc
Jobsheet-Praktek-Jaringan-Komputer.docJobsheet-Praktek-Jaringan-Komputer.doc
Jobsheet-Praktek-Jaringan-Komputer.doc
 
Analisa harga satuan
Analisa harga satuanAnalisa harga satuan
Analisa harga satuan
 
Surat pernyataan pengalihan
Surat pernyataan pengalihanSurat pernyataan pengalihan
Surat pernyataan pengalihan
 
Sni 3434-2008-tata cara perhitungan harga satuan pekerjaan kayu untuk banguna...
Sni 3434-2008-tata cara perhitungan harga satuan pekerjaan kayu untuk banguna...Sni 3434-2008-tata cara perhitungan harga satuan pekerjaan kayu untuk banguna...
Sni 3434-2008-tata cara perhitungan harga satuan pekerjaan kayu untuk banguna...
 
Modul cisco-packet-tracer
Modul cisco-packet-tracerModul cisco-packet-tracer
Modul cisco-packet-tracer
 
Berita acara verifikasi kepsek 2021
Berita acara verifikasi kepsek 2021Berita acara verifikasi kepsek 2021
Berita acara verifikasi kepsek 2021
 
Laporan kerja praktek jaringankomputer
Laporan kerja praktek jaringankomputerLaporan kerja praktek jaringankomputer
Laporan kerja praktek jaringankomputer
 
423891840-Soal-PTW-HA-pptx.pdf
423891840-Soal-PTW-HA-pptx.pdf423891840-Soal-PTW-HA-pptx.pdf
423891840-Soal-PTW-HA-pptx.pdf
 
Sni 2836-2008-tata cara perhitungan harga satuan pekerjaan pondasi untuk kons...
Sni 2836-2008-tata cara perhitungan harga satuan pekerjaan pondasi untuk kons...Sni 2836-2008-tata cara perhitungan harga satuan pekerjaan pondasi untuk kons...
Sni 2836-2008-tata cara perhitungan harga satuan pekerjaan pondasi untuk kons...
 

Viewers also liked

Contoh laporan pkl smk
Contoh laporan pkl smkContoh laporan pkl smk
Contoh laporan pkl smk
Bae Haqie
 
Laporan Praktikum Modul 2 (Instalasi Windows)
Laporan Praktikum Modul 2 (Instalasi Windows)Laporan Praktikum Modul 2 (Instalasi Windows)
Laporan Praktikum Modul 2 (Instalasi Windows)
Faisal Amir
 
Laporan prakerin xi tkj2 edit selesai
Laporan prakerin xi tkj2 edit selesaiLaporan prakerin xi tkj2 edit selesai
Laporan prakerin xi tkj2 edit selesai
istiakhidah
 
Laporan Prakerin Teknik komputer & jaringan
Laporan Prakerin Teknik komputer & jaringanLaporan Prakerin Teknik komputer & jaringan
Laporan Prakerin Teknik komputer & jaringan
Guntex
 
Laporan prakerrin tkj lengkap
Laporan prakerrin tkj lengkapLaporan prakerrin tkj lengkap
Laporan prakerrin tkj lengkap
Chyron Supriyadi
 

Viewers also liked (20)

Contoh Laporan Prkatek Kerja Industri (PRAKERIN) SMK TKJ
Contoh Laporan Prkatek Kerja Industri (PRAKERIN) SMK TKJContoh Laporan Prkatek Kerja Industri (PRAKERIN) SMK TKJ
Contoh Laporan Prkatek Kerja Industri (PRAKERIN) SMK TKJ
 
Contoh laporan pkl smk
Contoh laporan pkl smkContoh laporan pkl smk
Contoh laporan pkl smk
 
CONTOH Laporan praktik kerja industri (SMK) PRAKERIN PROGRAM STUDI DKV
CONTOH Laporan praktik kerja industri (SMK) PRAKERIN PROGRAM STUDI DKVCONTOH Laporan praktik kerja industri (SMK) PRAKERIN PROGRAM STUDI DKV
CONTOH Laporan praktik kerja industri (SMK) PRAKERIN PROGRAM STUDI DKV
 
Laporan Magang Jaringan Distribusi
Laporan Magang Jaringan DistribusiLaporan Magang Jaringan Distribusi
Laporan Magang Jaringan Distribusi
 
2 PLN
2 PLN2 PLN
2 PLN
 
LAPORAN MAGANG PRAKTEK KERJA LAPANGAN (PKL) PADA KANTOR PELAYANAN PERBENDAHAR...
LAPORAN MAGANG PRAKTEK KERJA LAPANGAN (PKL) PADA KANTOR PELAYANAN PERBENDAHAR...LAPORAN MAGANG PRAKTEK KERJA LAPANGAN (PKL) PADA KANTOR PELAYANAN PERBENDAHAR...
LAPORAN MAGANG PRAKTEK KERJA LAPANGAN (PKL) PADA KANTOR PELAYANAN PERBENDAHAR...
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
laporan akhir magang
laporan akhir maganglaporan akhir magang
laporan akhir magang
 
Makalah Windows 8
Makalah Windows 8Makalah Windows 8
Makalah Windows 8
 
Laporan Praktikum Modul 2 (Instalasi Windows)
Laporan Praktikum Modul 2 (Instalasi Windows)Laporan Praktikum Modul 2 (Instalasi Windows)
Laporan Praktikum Modul 2 (Instalasi Windows)
 
Laporan prakerin xi tkj2 edit selesai
Laporan prakerin xi tkj2 edit selesaiLaporan prakerin xi tkj2 edit selesai
Laporan prakerin xi tkj2 edit selesai
 
Laporan Prakerin Teknik komputer & jaringan
Laporan Prakerin Teknik komputer & jaringanLaporan Prakerin Teknik komputer & jaringan
Laporan Prakerin Teknik komputer & jaringan
 
CONTOH LAPORAN KONSULTAN PENGAWAS
CONTOH LAPORAN KONSULTAN PENGAWASCONTOH LAPORAN KONSULTAN PENGAWAS
CONTOH LAPORAN KONSULTAN PENGAWAS
 
Contoh laporan-prakerin-tkj-membuat-website
Contoh laporan-prakerin-tkj-membuat-websiteContoh laporan-prakerin-tkj-membuat-website
Contoh laporan-prakerin-tkj-membuat-website
 
Hasil Laporan Prakerin SMK Negeri 1 Rangkasbitung
Hasil Laporan Prakerin SMK Negeri 1 RangkasbitungHasil Laporan Prakerin SMK Negeri 1 Rangkasbitung
Hasil Laporan Prakerin SMK Negeri 1 Rangkasbitung
 
Contoh laporan pkl ( prakerin ) tkj
Contoh laporan pkl ( prakerin ) tkjContoh laporan pkl ( prakerin ) tkj
Contoh laporan pkl ( prakerin ) tkj
 
Laporan PKL 2016-2017
Laporan PKL 2016-2017Laporan PKL 2016-2017
Laporan PKL 2016-2017
 
Laporan prakerrin tkj lengkap
Laporan prakerrin tkj lengkapLaporan prakerrin tkj lengkap
Laporan prakerrin tkj lengkap
 
Laporan Praktek Kerja Lapangan(PKL)
Laporan Praktek Kerja Lapangan(PKL)Laporan Praktek Kerja Lapangan(PKL)
Laporan Praktek Kerja Lapangan(PKL)
 
Contoh Power Point Presentasi PKL
Contoh Power Point Presentasi PKLContoh Power Point Presentasi PKL
Contoh Power Point Presentasi PKL
 

Similar to laporan TKJ PT. PLN (persero)

Tutut laporan jarnet
Tutut laporan jarnetTutut laporan jarnet
Tutut laporan jarnet
Sii Esde
 
Membuat Kabel UTP RJ 45 (LAN)
Membuat Kabel UTP RJ 45 (LAN)Membuat Kabel UTP RJ 45 (LAN)
Membuat Kabel UTP RJ 45 (LAN)
SMA
 
Pta20131 1125040020 laporan_praktikum-1.doc
Pta20131 1125040020 laporan_praktikum-1.docPta20131 1125040020 laporan_praktikum-1.doc
Pta20131 1125040020 laporan_praktikum-1.doc
Noenu Nurjanna
 
Tugas HTS cara pemnyambungan kabel UTP
Tugas HTS cara pemnyambungan kabel UTPTugas HTS cara pemnyambungan kabel UTP
Tugas HTS cara pemnyambungan kabel UTP
Smuda English Club
 
Kd 2 cara menyambung kabel lan rj45
Kd 2 cara menyambung kabel lan rj45Kd 2 cara menyambung kabel lan rj45
Kd 2 cara menyambung kabel lan rj45
Sabrianah Badaruddin
 
Laporan Installasi Jaringan Komputer 1 - Media Jaringan
Laporan Installasi Jaringan Komputer 1 - Media JaringanLaporan Installasi Jaringan Komputer 1 - Media Jaringan
Laporan Installasi Jaringan Komputer 1 - Media Jaringan
Hanny Maharani
 
Jaringan lan
Jaringan lanJaringan lan
Jaringan lan
Sherly422
 

Similar to laporan TKJ PT. PLN (persero) (20)

Laporan Setting Acces
Laporan Setting AccesLaporan Setting Acces
Laporan Setting Acces
 
Membuat kabel utp straight
Membuat kabel utp straightMembuat kabel utp straight
Membuat kabel utp straight
 
Local Area Network (LAN)
Local Area Network (LAN)Local Area Network (LAN)
Local Area Network (LAN)
 
Local Area Network (LAN) 1
Local Area Network (LAN) 1Local Area Network (LAN) 1
Local Area Network (LAN) 1
 
Instalasi kabel straight dan crossover
Instalasi kabel straight dan crossoverInstalasi kabel straight dan crossover
Instalasi kabel straight dan crossover
 
Tutut laporan jarnet
Tutut laporan jarnetTutut laporan jarnet
Tutut laporan jarnet
 
Membuat Kabel UTP RJ 45 (LAN)
Membuat Kabel UTP RJ 45 (LAN)Membuat Kabel UTP RJ 45 (LAN)
Membuat Kabel UTP RJ 45 (LAN)
 
Pta20131 1125040020 laporan_praktikum-1.doc
Pta20131 1125040020 laporan_praktikum-1.docPta20131 1125040020 laporan_praktikum-1.doc
Pta20131 1125040020 laporan_praktikum-1.doc
 
Ramdani maulana.pptx
Ramdani maulana.pptxRamdani maulana.pptx
Ramdani maulana.pptx
 
Laporan praktikum jarkom
Laporan praktikum jarkomLaporan praktikum jarkom
Laporan praktikum jarkom
 
Laporan 1 media jaringan
Laporan 1 media jaringanLaporan 1 media jaringan
Laporan 1 media jaringan
 
Praktikum1 komdat_pembuatan kabel UTP (stright dan cross)
Praktikum1 komdat_pembuatan kabel UTP (stright dan cross)Praktikum1 komdat_pembuatan kabel UTP (stright dan cross)
Praktikum1 komdat_pembuatan kabel UTP (stright dan cross)
 
Tugas HTS cara pemnyambungan kabel UTP
Tugas HTS cara pemnyambungan kabel UTPTugas HTS cara pemnyambungan kabel UTP
Tugas HTS cara pemnyambungan kabel UTP
 
1102700 laporan jobsheet 1 - vegi laten haju embulni sanyus
1102700   laporan  jobsheet 1 - vegi laten haju embulni sanyus1102700   laporan  jobsheet 1 - vegi laten haju embulni sanyus
1102700 laporan jobsheet 1 - vegi laten haju embulni sanyus
 
Kd 2 cara menyambung kabel lan rj45
Kd 2 cara menyambung kabel lan rj45Kd 2 cara menyambung kabel lan rj45
Kd 2 cara menyambung kabel lan rj45
 
Cara mudah membuat koneksi 2 PC
Cara mudah membuat koneksi 2 PCCara mudah membuat koneksi 2 PC
Cara mudah membuat koneksi 2 PC
 
Laporan Installasi Jaringan Komputer 1 - Media Jaringan
Laporan Installasi Jaringan Komputer 1 - Media JaringanLaporan Installasi Jaringan Komputer 1 - Media Jaringan
Laporan Installasi Jaringan Komputer 1 - Media Jaringan
 
Jaringan lan
Jaringan lanJaringan lan
Jaringan lan
 
Praktikum 2 perakitan kabel utp
Praktikum 2 perakitan kabel utpPraktikum 2 perakitan kabel utp
Praktikum 2 perakitan kabel utp
 
Installasi Perangkat Jaringan Lokal (LAN) (pembuatan kabel cross dan straight...
Installasi Perangkat Jaringan Lokal (LAN) (pembuatan kabel cross dan straight...Installasi Perangkat Jaringan Lokal (LAN) (pembuatan kabel cross dan straight...
Installasi Perangkat Jaringan Lokal (LAN) (pembuatan kabel cross dan straight...
 

Recently uploaded

PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 

Recently uploaded (20)

RENCANA + Link2 MATERI Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...
RENCANA + Link2 MATERI  Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...RENCANA + Link2 MATERI  Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...
RENCANA + Link2 MATERI Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...
 
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docxDokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdfALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
 
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxCONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 

laporan TKJ PT. PLN (persero)

  • 1. LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN) PT.PLN (Persero) Area Bandung Jl.Soekarno Hatta No.436 , Bandung Diajukan untuk memenuhi syarat kenaikan kelas PEMERINTAH KABUTATEN INDRAMAYU DINAS PENDIDIKAN SMK NEGERI 1 LELEA TEKNIK PENGELASAN, TATA BUSANA, TEKNIK KENDARAAN RIANGAN, TEKNIK KOMPUTER & JARINGAN, MULTIMEDIA Jl.Raya Lelea, Kec. Lelea, Kab. Indramayu 45261 Telp. (0234) 7011153 2014/2015
  • 2. Disusun Oleh : 1. KORIAH NIS.131410192 2. LELA SEPTIANI NIS.131410193 3. MASLIYAH NIS.131410195 XI TKJ 1
  • 3. Lokasi PT.PLN (Persero) Area Bandung Jl.Soekarno Hatta No.436 Karasak Bandung, Tlp.022-5222043
  • 4. KEGIATAN PRAKERIN 1. Aplikasi SmartOne a. Pengertian Aplikasi Pengendalian Anggaran (SMART ONE ) adalah aplikasi yang digunakan untuk keperluan pengendalian anggaran, mulai dari Penyusunan Pedoman Rencana Kerja (PRK) hingga siap bayar. Dengan aplikasi ini bisa menangani semua mekanisme pengendalian anggaran yang dilakukan secara manual menjadi mekanisme Ban Berjalan yang terintegrasi dari mulai penyusunan Pedoman Rencana Kerja (PRK) sampai dengan siap bayar. b. Tujuan Dokumen ini bertujuan untuk menetapkan prosedur standar yang berkaitan dengan pengembangan aplikasi SMART ONE agar sesuai peruntukkannya.
  • 5. c. Langkah – langkah pengoperasian 1. Buka aplikasi Mozilla Firefox kemudian pada layar akan muncul aplikasi intranet milik PT.PLN (Persero) seperti gambar berikut , lalu Pilih menu Aplikasi Internal buka SmartOne 2. Kemudian akan muncul tampilan menu pilihan Area , pilih menu area JABAR , lalu Masukan User ID dan Password , klik Login untuk masuk dan memulai penginputan
  • 6. 3. Pilih TEK02 : Penyusunan RAB Ex.Standar Konstruksi yang akan dugunakan , Pilih Add RAB pada bagian atas untuk menambah proyek pengerjaan dan penginputan data 4. Masukan Nama Proyek dan Alamat Proyek yang akan di edit dan bersumber dari data RAB Microsoft Excel pada gambar dibawah ini
  • 7. 5. Simpan proyek kerja tersebut dengan cara klik Rekam lalu Ok , lalu Cari nama proyek kerja UNPAD kemudian klik Detail untuk mengeditnya 6. pilih Program Kerja seperti gambar dibawah ini untuk melanjutkan , lalu Pilih SKTM 3X240MM2 seperti gambar di bawah ini
  • 8. 7. Isi salah satu kolom dengan angka untuk pancingan saja ,klik Rekam 8. Pilih Detail untuk melanjutkannya , lalu Pilih Optional untuk melanjutkannya
  • 9. 9. Ganti kolom yang ada diatas dengan Seluruh Master Data , lalu Ketikkan nama barang yang ada pada Microsoft Excel pada kolom cari , lalu klik Cari 10. Ceklis nama barang yang anda cari pada kotak kecil disebelah kiri anda , lalu klik Rekam dibagian paling bawah
  • 10. 11. Barang yang dicari telah muncul ,Edit Volume dan Harga pada kolom barang sesuaikan dengan RAB pada Microsoft Excel dan isi angka nol pada kolom pancingan tadi untuk menghapusnya lalu Rekam.
  • 11. 12. Akan muncul tampilan seperti dibawah ini , dan pancingannya hilang hanya ada barang yang dicari saja, Setelah semua barang dimasukan dan di edit , kemudian klik Keluar dan akan muncul jumlah rupiahnya yang tadinya nol
  • 12. 2. Membuat kabel LAN a. Alat yang digunakan gambar alatnya seperti dibawah ini : 1. Kabel UTP 2. RJ-45 No Nama Alat Jumlah ( satuan) 1 Kabel UTP 2 2 RJ-45 4 3 Crimping 1 4 Lan Tester 1 5 Gunting 1 6 Cuter 1
  • 13. 3. Crimping 4. Lan Tester 5. Gunting 6.Cuter
  • 14. Cara Pembuatan :  Kabel Straight 1. Kupasa ujung kabel sekitar 2 cm , sehingga kabel kecil—kecil yang ada didalamnya kelihatan. 2. Pisangkan kabel-kabel tersebut dan luruskan , kemudian susun dan rapikan berdasarkan warnanya yaitu,Orange Putih, Orange, Hijau Putih, Biru, Biru Putih, Hijau, Coklat Putih, dan Coklat. Setelah itu potong bagian ujungnya sehingga rata satu sama lain. 3. Setelah kabel tersusun, ambil Jack RJ-45, Jack ini terdiri dari 8 pin. Pin 1 dari jack ini adalah pin yang berada paling kiri jika posisi pin menghadap anda.berurut ke kanan jack 2,3, dan seterusnya. 4. Kemuduan masukan kabel-kabel tersebut ke dalam Jack RJ-45 sesuai dengan urutan tadi yaitu sebagai berikut : Orange Putih pada pin 1, Orange pada pin 2, Hijau Putih pada pin 3, Biru pada pin 4, Biru Putih pada pin 5, Hijau pada pin 6, Coklat Putih pada pin 7, Coklat pada pin 8. 5. Masukan kabel tersebut hingga bagian ujungnya mentok di dalam jack. 6. Masukan jack RJ-45yang sudah terpasang dengan kabel tadi ke dalam mulut tang crimping yang sesuai sampai bagian pin Jack RJ-45 berada didalam mulut tang. Sekarang jepit Jack tadi dengan tang crimping hingga seluruh pin menancap pada kabel . biasanya jika pin Jack sudah menancap akan mengeluarkaan suara “klik”.
  • 15. 7. Kalau sudah, kemudian test menggunakan LAN tester . masukan ujung-ujung kabel ke alatnya, kemudian nyalakan , kalau lampu LED yang ada pada LAN tester menyala semua, dari nomor 1 sampai 8 berarti telah sukses. Kalau salah satu ada yang tidak menyala berarti kemungkinan pada pin nomor tersebut ada masalah . cara paling mudah yaitu tekan (press) lagi menggunakan tang. Kemungkinan pinya belum tembus. Kalau sudah ditekan tetapi masih tidak nyambung, maka coba periksa korespondensinya antar pin sudah 1-1 atau belum.  Kabel Cross Cara pemasangan kabel UTP tipe cross hamper sama dengan memasang kabel UTP tipe straight. Mengenai teknis pemasangannya sama seperti tadi . perbedaannya adalah urutan warna kabel pada ujung kabel yang kedua . untuk ujung kabel yang pertama,susunan kabel sama dengan susunan kabel UTP tipe straight, yaitu: Orange putih pada pin 1, orange pada pin 2, hijau putih pada pin 3, biru pada pin 4, biru putih pada pin 5, hijau pada pin 6, coklat putih pada pin 7, coklat pada pin 8. Untuk ujung kabel yang kedua , susunan warnanya berbeda dengan ujung pertama. Adapun susunan warnanya adalah sebagai berikut : Hijau putih pada pin 1, hijau pada pin 2, orange putih pada pin 3, biru pada pin 4, biru putih pada pin 5, orange pada pin 6, coklat putih pada pin 7, coklat pada pin 8.
  • 16. Kesimpulanya adalah jika memasang kabel UTP tipe straight susunan warna pada kedua ujung kabel adalah sama. Sedangkan cara pemasangan UTP tipe cross , susunan warna ujung kabel pertama berbeda dengan ujung kabel kedua. Nanti jika ditest menggunakan LAN tester, maka nantinya LED 1,2,3 dan 6 akan saling bertukar. Kalau tipe straight nyala LED berurutan, sedangkan tipe cross ada yang lompat-lompat. Tapi yang pasti harus menyala semua setiap LED dari nomor 1 sampai 8 .