SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
1
Pertemuan : ke 7 / Semester Ganjil
Mata Pelajaran : Sejarah Peminatan
Kelas : XII IPS
KD. 3.2 Mengevaluasi perkembangan IPTEK dalam era globalisasi dan dampaknya bagi kehidupan
manusia
KD. 4.2 Menyajikan hasil analisis perkembangan IPTEK dalam era globalisasi dan dampaknya bagi
kehidupan manusia dalam bentuk tulisan dan/atau media lain
Materi Pelajaran : Perkembangan IPTEK dalam era globalisasi dan dampaknya
bagi kehidupan manusia (Teknologi Komunikasi, Informasi dan
Transportasi)
PERKEMBANGAN IPTEK DALAM ERA GLOBALISASI
TEKNOLOGI KOMUNIKASI INFORMASI DAN TRANSPORTASI
SejarahPerkembanganKomunikasi Informasi
Antara teknologi komunikasi dan informasi saling berkaitan dan tidak dapat dipisahkan.
Teknologi komunikasi adalahsegalasesuatuyangberkaitandenganpenggunaan alatbantuuntuk
memprosesataumentransferdatadari satuperangkatke perangkatlainnya.Sedangkanteknologi
informasi adalah segala sesuatu yang berkaitan dengan input, proses, dan ouput dalam sebuah
pemrosesaninformasi.Perkembanganteknologi komunikasi dimulaitahun1875 ketikaAlexander
Graham Bell menciptakantelepon.Teleponini kemudian dihubungkandalamjaringankabel yang
menghubungkan antar daerah. Jaringan kabel telepon merupakan infrastruktur pertama yang
dibangun manusia untuk kepentingan komunikasi global.
Tahun 1895 teknologi komunikasi semakin bertambah dengan ditemukannya radio oleh
Guglielmo Marconi. Pemanfaatan radio menggunakan signal analog pada mulanya sering
digunakanolehparapelautuntukmengirimkanpesantelegrammenggunakankode morse antara
kapal yangberlayardenganpihakstasiunoperatordi daratan.PadamasaPerang Duniatelpondan
radiomenjadi saranauntukmenggerakanmassaataupasukan,menyampaikankomandolapangan,
pesan diplomatic, alat pendeteksi sekaligus memata- matai.
Tahun 1940 berkembang transmisi audio-visual tanpa kabel dalam bentuk siaran televisi.
Penciptaantelevisi diawali olehPaul GootliebNipkow tahun1884, Boris Rosingtahun 1907, Jhon
2
Logie Baird tahun 1920, Kalman Tihanyi tahun 1926, dan pada tahun 1927 berturut-turut televisi
disempurnakan kembali oleh Leon Theremin, Herberth E. ives, dan Philo Farnsworth.
Tahun 1945 Angkatan Bersenjata Amerika Serikat menciptakan computer pertama yang
dinamakan Electronic Numerical Integrator and Computer (ENIAC) untuk kepentingan militer.
Amerika Serikat mengembangkan computer terinspirasi dari Charles Babbage yang pada tahun
1882 menemukanmesinhitungyangkemudianmenjadicikalbakal computer.Perjalananteknologi
dan komunikasi semakin menjadi dengan ditemukannya Interconnection Networking (Internet)
oleh Departemen Pertahanan Amerika Serikat tahun 1969. Melalui internet komunikasi dengan
jarak yang tidak terhingga dapat dilakukan melalui saluran telepon.
Kini akses internet semakin popular, tidak hanya sebatas alat untuk berkomunikasi
melainkan sudah menjadi kebutuhan dan gaya hidup masyarakat modern. Perkembangan
teknologi dan informasi senantiasa mengalami perkembangan dari masa ke masa, melibatkanuji
coba dan penyempurnaan dari beberapa pihak, serta memiliki manfaat dan pengaruh luas. Pada
abad-20 ini penggabunganistilahTeknologiInformasi danKomunikasi(TIK)menjadi relevanseiring
berpadunya teknologi computer dengan teknologi informasi.
Jenis-Jenis Teknologi Komunikasi danInformasi Handphone
Handphone merupakan telpon genggam berbentuk kecil yang bisa dibawa kemana saja.
Handphone diciptakan oleh Martin Cooper tahun 1972 ketika bekerja di perusahaan Motorola.
Penemuan handphone menandai pergeseran fundamental dimana sebelumnya komunikasi
bersifat konvensional hanya bisa melalui telphon yang terhubung ke rumah- rumah, kini
komunikasi bersifat portable kapan saja dan dimana saja antar pengguna handphone.
Gambar 20 Handphone
3
Radi0 Internet
Radio internetmerupakanlayananpenyiaranaudioyangditransmisikanmelalui internet.
Radio internet diawali oleh Carl Malamud yang pada tahun 1993 meluncurkan internet talk radio
yang berisikan wawancara terhadap para pakar computer. Layanan radio internet dapat diakses
dari belahan dunia manapun dan bersifat global.
Gambar 21
Radio Internet
Televisi Teknologi Tinggi
Televisi teknologi tinggi merupakan perkembangan televisi dengan fitur dan fungsi yang
lebihmodern.LayaryangdigunakantipisberbentukLCDatauLED dengankualitasHDatauFull HD.
Televisi moderndilengkapi dengan fasilitas internet, penggunaan kabel USB, dan koneksi dengan
computer.Pengembangantelevisiteknologi tinggijugamempertimbangkanpemakaiandayalistrik
yang rendah agar hemat energy.
Gambar 22 TV
LCD dan LED
4
Laptop
Laptop atau computer jinjing merupakan computer portable berukuran kecil dan ringan.
LaptopdiciptakanolehAdamOsbornetahun1981.Secaraumumlaptopmemilikifungsi yangsama
dengan computer, hanya saja ukurannya diperkecil, lebih ringan, tahan panas, dan hemat daya.
Penggunaan tombol yang dulu berupa keyboard, kini berkembang menjadi touch screen dan di
dalamnya dilengkapi akses internet untuk keperluan browsing.
Gambar 23
Laptop
MediaSosial
Media social merupakan media online yang para penggunanya dapat berinteraksi secara
aktif dan up to date melalui blog, jejaring social, wiki, forum, dan dunia virtual. Beberapa akses
yang dewasa ini diminati orang banyak diantaranya Youtube (didirikan tahun 2005 oleh Steven
Chen, Chad Hurley, dan Jawed Karim), Facebook(diluncurkan tahun 2004 oleh Mark Zuckerberg,
Eduardo Saverin, Andrew McCollum, Dustin Moskovitz, dan
ChrisHughes),Twitter(didirikantahun2007 olehJack Dorsey,Evan Williams,danBizStones).Hal
menarik jika mencermati perkembangan media social sebagaimana disebutkan tadi adalah fakta
bahwa kesuksesan dapat dibangun melalui kolaborasi yang baik antara satu individu dengan
individu lainnya. Penemuan-penemuan yang dilakukan pada era modern ini bisa dikatakan lebih
bersifat kolektif daripada personal.
5
Gambar 24
Media Sosial
Sejarah perkembangan teknologi transportasi
Pasca Revolusi Industry di Inggris dunia transportasi berjalan begitu cepat. Transportasi
dapat dimanfaatkan sebagai sarana mobilitas manusia, arus distribusi barang dan jasa, maupun
keperluanperang.JamesWattdikenalsebagai pengembangmesinuap,setelahsebelumnyaHeron
pada tahun 75 masehi lebih dahulu menemukan ide mengenai mesin uap.
Tahun 1801 Richard Trevithick menciptakan kereta api uap. Selain itu tenaga uap juga
digunakan pada kapal laut. Tahun 1858 Jean Lenoir menciptakan mobil yang digerakan dengan
menggunakan mesin pembakaran dalam. Tahun 1879 Werner Von Siemens menciptakan kereta
api listrik.Tahun1885GottliebDaimierdanWilhemMaybachmerakitsepedamotordenganmesin
berbahan bakar.
Tahun 1899 Ferdinan Von Zeppelin menerbangkan balon udara. Tahun 1903 Orville dan
Wilbur Wright menerbangkan pesawat terbang. Semua jenis transportasi dari mulai kereta api,
kapal laut, mobil,motor,balonudara, sampai pesawatterbangmasihbisa kita temui dan nikmati
pada masa sekarang. Semuanya itu seiring berjalannya waktu semakin disempurnakan dari sisi
teknologi dan permesinan, daya tampung, daya jelajah, serta penggunaan bahan bakar.
6
Gambar 25
James Watt dan Mesin Uap
Jenis-jenis Teknologi Transportasi KeretaApi
Cepat
Duniakeretaapi berkembangdari sisi kecepatan,penggunaanenergy,saranadanprasarana,
tingkatkeamanan,dan jaluryangdigunakan.Keretaapi cepatpertamadikembangkanolehJepang
tahun1964 dengannamaShinkansenmemilikikecepatan320 kmperjam. Kini keretaapi tercepat
di duniadimilikiolehChinadengannamaShanghai Maglevmemiliki kecepatan430km perjam.Di
Spanyol dalamkeretacepat Talgo 350 penumpangdapat mengaksesvideodanaudiopada setiap
kursinya. Untukkeamanan seperti
pada kereta cepat milik Perancis yaitu Alstom Euroduplex dilengkapi hidung sepanjang 15 meter
pada bagian depan kereta untuk meminimalkan suara, getaran, dan melindungi gerbong utama
jika terjadi tabrakan. Jalur kereta api juga dikembangkan berbentuk medan magnet, sehingga
keretabergerakmelayangmelintasi medanmagnetyangmunculdiantarareldankeretaapi.Untuk
penggunaanbahanbakar, keretaapi cepathampir semuamenerapkankonsephematenergydan
ramah lingkungan.
7
Mobil Cepat
Gambar 26
Kereta Api Cepat
Mobil dengankecepatantinggi,hematenergy,ramahlingkungan,dandilengkapi fitur- fitur
modernsertacanggihmenjadikebutuhanbagi parapenggunamobilcepat.Mobiltercepatdi dunia
pada tahun 2017 ini dimiliki oleh Hennessey Venom GT dengan mesin turbo yang dapat melaju
pada topspeed435,3 km perjamdenganakselerasi 100km perjamdalamwaktu2,4 detik.Mobil-
mobil di era modern sudah dilengkapi dengan fasilitas audio, video, dan jaringan internet di
dalamnya. Penggunaan air bag dan sensor menjadi pengamanan utama ketika mobil mengalami
benturan.Yangmenarikperusahaanmobil Nissandari Jepangsedangmenjalinkerjasamadengan
NASA dari AmerikaSerikatuntuk mengembangkanteknologi mobiltanpasupirataumobil otonom.
Dimasa depan diprediksikan mobil otonom ini akan menarik perhatian dan diminati oleh
masyarakatluas.
8
Gambar 27
Mobil Cepat
Motor Cepat
Motor tercepat dunia di produksi tahun 2003 dengan nama Dodge Tomahawk. Motor ini
memiliki kecepatan 675,9km per jam dan dapat menampung8,3 liter bensin.Penggunaanliquid
cooled system pada motor cepat membuat suhu motor menjadi stabil. System injeksi yang
ditanamkan membuat informasi di dalam tubuh motor tersimpan hanya dalam satu chip saja.
Selain itu pengunaan elektromagnetik dalam teknologi motor dapat menghemat bahan bakar
secara signifikan.
Gambar 28
Motor Cepat
9
Pesawat Cepat
Pesawat komersil tercepat dunia adalah pesawat Concorde yang dikembangkan oleh
perusahaan Boeing dan NASA dengan kecepatan2500 mil per jam. Dengan asumsi jarak London-
Sydney bisa ditempuh hanya dalam waktu 4 jam, yang jika dibandingkan pesawat komersil biasa
memerlukan waktu 20 jam lebih. Penggunaan teknologi auto pilot juga memudahkan kerja pilot
dalam mengendalikan pesawat. Perusahaan pesawat terbang dunia kini didominasi oleh
perusahaanBoeing(AmerikaSerikat) danAirbus(Perancis).SebenarnyabangsaIndonesiapernah
memilikiperusahaanIndustryPesawatTerbangNusantara(IPTN) yangdipimpinolehB.J. Habibie
memproduksi pesawat. Padatahun1995 pesawatN-250 menjalani terbangperdana,namunkrisis
ekonomi tahun1998membuatprogramini terhambat.KinipemerintahanJokoWidodomelaluiPT.
Regio Aviasi Industry yang dipimpin oleh Ilham Akbar Habibie berencana meneruskan proyek
pesawatterbangtersebutdengannamaR-80danmemasukannyadalamproyekstrategisnasional.
Kapal Cepat
Gambar 29
Pesawat Cepat
Kapal tercepat dunia bernama Fransisco yang dikembangkan tahun 2013 oleh perusahaan
Incat (Australia). Kapal ini berbahan bakar gas, ramah lingkungan, memiliki daya tampung besar,
dan dapat menempuh kecepatan 58 knot atau 67 mil per jam. Di Indonesia kapal Ferry yang
melayani perjalanan Jakarta-Jepara mampu menempuh perjalanan 500 km per 5 jam. Indonesia
juga memiliki kapal yang masuk kategori mewah yaitu KMP Port Link. Kapal ini dibuat di Harland
and Wolff Ltd Belfast, Inggris, ditempat yang sama kapal Titanic pernah dibuat. KMP Port Link
mampumengangkat1500penumpangdandilengkapi fasilitasminimarket,bar,cafe sertabioskop.
10
Gambar 30
Kapal Cepat
Dampak Teknologi Komunikasi Informasi
1. Memudahkanmasyarakatdalammengaksesberbagai informasisecaracepat,kapan
saja,dan dimanasaja
2. Membukawawasan terutamadalampengembanganilmupengetahuandanteknologi
3. Mendorongmodernisasi danperubahandalam masyarakat
4. Melahirkangayahidupbaruterutama padamasyarakat perkotaan
5. Membukajaringansocial,politik,ekonomi,danbudayasecaralebihluasdan global
Dampak Teknologi Transportasi
1. Memudahkanmasyarakatdalammelakukanmobilitassosial geografis
2. Membukaruang antara satu tempatdengantempat lainnya
3. memperlancararusproduksi,distribusi,dankonsumsibarangatau jasa
4. Menambahfasilitasdanpelayanandalamtransportasi berbasis public
5. Sebagai tolakukurkemajuanpembangunandi suatu negara
Coba anda pikirkan apakah ada dampak lain dari perkembangan teknologi komunikasi informasi
dan transportasi selainyangsudahdisebutkandiatas.Andabisasaja spesifikmemilahnyadari sisi
negative maupun sisi positif!

More Related Content

What's hot

Masa pergerakan nasional
Masa pergerakan nasionalMasa pergerakan nasional
Masa pergerakan nasionalUmi Pujiati
 
Sejarah Indonesia XI - Organisasi Pergerakan Nasional Indonesia
Sejarah Indonesia XI - Organisasi Pergerakan Nasional IndonesiaSejarah Indonesia XI - Organisasi Pergerakan Nasional Indonesia
Sejarah Indonesia XI - Organisasi Pergerakan Nasional IndonesiaTrie Nakita Sabrina
 
Peran Indonesia Dalam Upaya Perdamaian Dunia
Peran Indonesia Dalam Upaya Perdamaian DuniaPeran Indonesia Dalam Upaya Perdamaian Dunia
Peran Indonesia Dalam Upaya Perdamaian DuniaQorry Annisya
 
Perkembangan Islam Di Indonesia
Perkembangan Islam Di IndonesiaPerkembangan Islam Di Indonesia
Perkembangan Islam Di IndonesiaYulia Fauzi
 
Ppt sistem pemerintahan pada masa demokrasi parlementer 1950 1959
Ppt sistem pemerintahan pada masa demokrasi parlementer 1950 1959Ppt sistem pemerintahan pada masa demokrasi parlementer 1950 1959
Ppt sistem pemerintahan pada masa demokrasi parlementer 1950 1959University Of Tarbiyah
 
Sejarah masuknya islam di indonesia
Sejarah masuknya islam di indonesiaSejarah masuknya islam di indonesia
Sejarah masuknya islam di indonesiaAlvinDwi
 
GLOBALISASI (PPT SOSIOLOGI KELAS XII)
GLOBALISASI (PPT SOSIOLOGI KELAS XII)GLOBALISASI (PPT SOSIOLOGI KELAS XII)
GLOBALISASI (PPT SOSIOLOGI KELAS XII)Zulfira Farah Nubua
 
POWER POINT SEJARAH PEMINATAN Organisasi global
POWER POINT SEJARAH PEMINATAN Organisasi globalPOWER POINT SEJARAH PEMINATAN Organisasi global
POWER POINT SEJARAH PEMINATAN Organisasi globalZulfira Farah Nubua
 
Peristiwa-peristiwa penting di Eropa 1
Peristiwa-peristiwa penting di Eropa 1Peristiwa-peristiwa penting di Eropa 1
Peristiwa-peristiwa penting di Eropa 1aswansetiawan
 
PERANG DINGIN / COLD WAR
PERANG DINGIN / COLD WARPERANG DINGIN / COLD WAR
PERANG DINGIN / COLD WARliuenxiu97
 
Ideologi dunia dan pengaruhnya terhadap gerakan nasionalisme di Asia afrika
Ideologi dunia dan pengaruhnya terhadap gerakan nasionalisme di Asia afrikaIdeologi dunia dan pengaruhnya terhadap gerakan nasionalisme di Asia afrika
Ideologi dunia dan pengaruhnya terhadap gerakan nasionalisme di Asia afrikafira aini
 
Sistem dan Struktur Politik dan Ekonomi Masa Demokrasi Parlementer
Sistem dan Struktur Politik dan Ekonomi Masa Demokrasi ParlementerSistem dan Struktur Politik dan Ekonomi Masa Demokrasi Parlementer
Sistem dan Struktur Politik dan Ekonomi Masa Demokrasi ParlementerNesha Mutiara
 
3. PERAN AKTIF BANGSA INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx
3. PERAN AKTIF BANGSA  INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx3. PERAN AKTIF BANGSA  INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx
3. PERAN AKTIF BANGSA INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptxRafaGibraltar1
 
pergerakan nasional dan sumpah pemuda
pergerakan nasional dan sumpah pemudapergerakan nasional dan sumpah pemuda
pergerakan nasional dan sumpah pemudaabd_
 

What's hot (20)

Masa pergerakan nasional
Masa pergerakan nasionalMasa pergerakan nasional
Masa pergerakan nasional
 
Sejarah Indonesia XI - Organisasi Pergerakan Nasional Indonesia
Sejarah Indonesia XI - Organisasi Pergerakan Nasional IndonesiaSejarah Indonesia XI - Organisasi Pergerakan Nasional Indonesia
Sejarah Indonesia XI - Organisasi Pergerakan Nasional Indonesia
 
Peran Indonesia Dalam Upaya Perdamaian Dunia
Peran Indonesia Dalam Upaya Perdamaian DuniaPeran Indonesia Dalam Upaya Perdamaian Dunia
Peran Indonesia Dalam Upaya Perdamaian Dunia
 
Perkembangan Islam Di Indonesia
Perkembangan Islam Di IndonesiaPerkembangan Islam Di Indonesia
Perkembangan Islam Di Indonesia
 
Ppt sistem pemerintahan pada masa demokrasi parlementer 1950 1959
Ppt sistem pemerintahan pada masa demokrasi parlementer 1950 1959Ppt sistem pemerintahan pada masa demokrasi parlementer 1950 1959
Ppt sistem pemerintahan pada masa demokrasi parlementer 1950 1959
 
4. reformasi gereja
4. reformasi gereja4. reformasi gereja
4. reformasi gereja
 
Sejarah masuknya islam di indonesia
Sejarah masuknya islam di indonesiaSejarah masuknya islam di indonesia
Sejarah masuknya islam di indonesia
 
GLOBALISASI (PPT SOSIOLOGI KELAS XII)
GLOBALISASI (PPT SOSIOLOGI KELAS XII)GLOBALISASI (PPT SOSIOLOGI KELAS XII)
GLOBALISASI (PPT SOSIOLOGI KELAS XII)
 
POWER POINT SEJARAH PEMINATAN Organisasi global
POWER POINT SEJARAH PEMINATAN Organisasi globalPOWER POINT SEJARAH PEMINATAN Organisasi global
POWER POINT SEJARAH PEMINATAN Organisasi global
 
Peristiwa-peristiwa penting di Eropa 1
Peristiwa-peristiwa penting di Eropa 1Peristiwa-peristiwa penting di Eropa 1
Peristiwa-peristiwa penting di Eropa 1
 
PERANG DINGIN / COLD WAR
PERANG DINGIN / COLD WARPERANG DINGIN / COLD WAR
PERANG DINGIN / COLD WAR
 
Peradaban Mesir Kuno
Peradaban Mesir KunoPeradaban Mesir Kuno
Peradaban Mesir Kuno
 
Ideologi dunia dan pengaruhnya terhadap gerakan nasionalisme di Asia afrika
Ideologi dunia dan pengaruhnya terhadap gerakan nasionalisme di Asia afrikaIdeologi dunia dan pengaruhnya terhadap gerakan nasionalisme di Asia afrika
Ideologi dunia dan pengaruhnya terhadap gerakan nasionalisme di Asia afrika
 
Sistem dan Struktur Politik dan Ekonomi Masa Demokrasi Parlementer
Sistem dan Struktur Politik dan Ekonomi Masa Demokrasi ParlementerSistem dan Struktur Politik dan Ekonomi Masa Demokrasi Parlementer
Sistem dan Struktur Politik dan Ekonomi Masa Demokrasi Parlementer
 
Revolusi amerika
Revolusi amerikaRevolusi amerika
Revolusi amerika
 
Revolusi industri
Revolusi industriRevolusi industri
Revolusi industri
 
3. PERAN AKTIF BANGSA INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx
3. PERAN AKTIF BANGSA  INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx3. PERAN AKTIF BANGSA  INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx
3. PERAN AKTIF BANGSA INDONESIA PADA MASA PERANG DINGIN.pptx
 
Globalisasi ppt
Globalisasi pptGlobalisasi ppt
Globalisasi ppt
 
Demokrasi Terpimpin
Demokrasi TerpimpinDemokrasi Terpimpin
Demokrasi Terpimpin
 
pergerakan nasional dan sumpah pemuda
pergerakan nasional dan sumpah pemudapergerakan nasional dan sumpah pemuda
pergerakan nasional dan sumpah pemuda
 

Similar to : Perkembangan IPTEK dalam era globalisasi dan dampaknya bagi kehidupan manusia (Teknologi Komunikasi, Informasi dan Transportasi)

Pertemuan ke 5 sejarah kls xii ips
Pertemuan ke 5 sejarah kls xii ipsPertemuan ke 5 sejarah kls xii ips
Pertemuan ke 5 sejarah kls xii ipsKaniaRismayanti
 
Roshella Sylviana Sulaeman
Roshella Sylviana SulaemanRoshella Sylviana Sulaeman
Roshella Sylviana Sulaemanroshellasylvn
 
Contoh slide Mikroteaching
Contoh slide MikroteachingContoh slide Mikroteaching
Contoh slide Mikroteachingrozie noli
 
Teknologi Informasi dan Komunikasi
Teknologi Informasi dan KomunikasiTeknologi Informasi dan Komunikasi
Teknologi Informasi dan Komunikasiricalusiana
 
Artikel teknologi informasi-dan-komunikasi
Artikel teknologi informasi-dan-komunikasiArtikel teknologi informasi-dan-komunikasi
Artikel teknologi informasi-dan-komunikasiAlexs Ys
 
Teknologi informasi & komunikasi rijjjaaaaaa
Teknologi informasi & komunikasi rijjjaaaaaaTeknologi informasi & komunikasi rijjjaaaaaa
Teknologi informasi & komunikasi rijjjaaaaaarizarptw
 
PPT_TIK_KELOMPOK_3 2.pptx
PPT_TIK_KELOMPOK_3 2.pptxPPT_TIK_KELOMPOK_3 2.pptx
PPT_TIK_KELOMPOK_3 2.pptxSinmaysinRaya
 
Presentation uts tik
Presentation uts tikPresentation uts tik
Presentation uts tikafwafadlila
 
Teknologi Informasi dan Komunikasi
Teknologi Informasi dan KomunikasiTeknologi Informasi dan Komunikasi
Teknologi Informasi dan KomunikasiAnisyaYolanda
 
Teknologi informasi
Teknologi informasiTeknologi informasi
Teknologi informasiAmienrs
 
materi powerpoint tentang terkonologi informasi dan komunikasi
materi powerpoint tentang terkonologi informasi dan komunikasi materi powerpoint tentang terkonologi informasi dan komunikasi
materi powerpoint tentang terkonologi informasi dan komunikasi risaamarawati
 
Materi-Evolusi-Teknologi-Komunikasi.pptx
Materi-Evolusi-Teknologi-Komunikasi.pptxMateri-Evolusi-Teknologi-Komunikasi.pptx
Materi-Evolusi-Teknologi-Komunikasi.pptxonwardono11
 
Artikel perkembangan teknologi informasi dan komunikasi
Artikel perkembangan teknologi informasi dan komunikasiArtikel perkembangan teknologi informasi dan komunikasi
Artikel perkembangan teknologi informasi dan komunikasianwarsyarif
 
KOMUNIKASI MULTIMEDIA DAN INTERNET
KOMUNIKASI MULTIMEDIA DAN INTERNETKOMUNIKASI MULTIMEDIA DAN INTERNET
KOMUNIKASI MULTIMEDIA DAN INTERNETLeny Ida Rotua
 
Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...
Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...
Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...Yudi Prasetya
 
Sejarah Teknologi Informasi dan Komunikasi oleh Ririn Dwi A., ST.MT
Sejarah Teknologi Informasi dan Komunikasi oleh Ririn Dwi A., ST.MTSejarah Teknologi Informasi dan Komunikasi oleh Ririn Dwi A., ST.MT
Sejarah Teknologi Informasi dan Komunikasi oleh Ririn Dwi A., ST.MTAnisa Maulina
 
Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiupiana
 

Similar to : Perkembangan IPTEK dalam era globalisasi dan dampaknya bagi kehidupan manusia (Teknologi Komunikasi, Informasi dan Transportasi) (20)

Pertemuan ke 5 sejarah kls xii ips
Pertemuan ke 5 sejarah kls xii ipsPertemuan ke 5 sejarah kls xii ips
Pertemuan ke 5 sejarah kls xii ips
 
Roshella Sylviana Sulaeman
Roshella Sylviana SulaemanRoshella Sylviana Sulaeman
Roshella Sylviana Sulaeman
 
Telkomunikasi
TelkomunikasiTelkomunikasi
Telkomunikasi
 
Contoh slide Mikroteaching
Contoh slide MikroteachingContoh slide Mikroteaching
Contoh slide Mikroteaching
 
Teknologi Informasi dan Komunikasi
Teknologi Informasi dan KomunikasiTeknologi Informasi dan Komunikasi
Teknologi Informasi dan Komunikasi
 
Artikel teknologi informasi-dan-komunikasi
Artikel teknologi informasi-dan-komunikasiArtikel teknologi informasi-dan-komunikasi
Artikel teknologi informasi-dan-komunikasi
 
Teknologi informasi & komunikasi rijjjaaaaaa
Teknologi informasi & komunikasi rijjjaaaaaaTeknologi informasi & komunikasi rijjjaaaaaa
Teknologi informasi & komunikasi rijjjaaaaaa
 
Tugas preni
Tugas preniTugas preni
Tugas preni
 
PPT_TIK_KELOMPOK_3 2.pptx
PPT_TIK_KELOMPOK_3 2.pptxPPT_TIK_KELOMPOK_3 2.pptx
PPT_TIK_KELOMPOK_3 2.pptx
 
Presentation uts tik
Presentation uts tikPresentation uts tik
Presentation uts tik
 
Teknologi Informasi dan Komunikasi
Teknologi Informasi dan KomunikasiTeknologi Informasi dan Komunikasi
Teknologi Informasi dan Komunikasi
 
Teknologi informasi
Teknologi informasiTeknologi informasi
Teknologi informasi
 
materi powerpoint tentang terkonologi informasi dan komunikasi
materi powerpoint tentang terkonologi informasi dan komunikasi materi powerpoint tentang terkonologi informasi dan komunikasi
materi powerpoint tentang terkonologi informasi dan komunikasi
 
Materi-Evolusi-Teknologi-Komunikasi.pptx
Materi-Evolusi-Teknologi-Komunikasi.pptxMateri-Evolusi-Teknologi-Komunikasi.pptx
Materi-Evolusi-Teknologi-Komunikasi.pptx
 
Artikel perkembangan teknologi informasi dan komunikasi
Artikel perkembangan teknologi informasi dan komunikasiArtikel perkembangan teknologi informasi dan komunikasi
Artikel perkembangan teknologi informasi dan komunikasi
 
KOMUNIKASI MULTIMEDIA DAN INTERNET
KOMUNIKASI MULTIMEDIA DAN INTERNETKOMUNIKASI MULTIMEDIA DAN INTERNET
KOMUNIKASI MULTIMEDIA DAN INTERNET
 
Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...
Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...
Filsafat ilmu “perkembangan teknologi informasi komunikasi ditinjau dari pers...
 
Sejarah Teknologi Informasi dan Komunikasi oleh Ririn Dwi A., ST.MT
Sejarah Teknologi Informasi dan Komunikasi oleh Ririn Dwi A., ST.MTSejarah Teknologi Informasi dan Komunikasi oleh Ririn Dwi A., ST.MT
Sejarah Teknologi Informasi dan Komunikasi oleh Ririn Dwi A., ST.MT
 
Makalah teknologi komunikasi
Makalah teknologi komunikasiMakalah teknologi komunikasi
Makalah teknologi komunikasi
 
Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasi
 

More from KaniaRismayanti

Teks Hikayat dan Cerpen.pptx
Teks Hikayat dan Cerpen.pptxTeks Hikayat dan Cerpen.pptx
Teks Hikayat dan Cerpen.pptxKaniaRismayanti
 
Sma bahasa indonesia unit 01_teks novel
Sma bahasa indonesia  unit 01_teks novelSma bahasa indonesia  unit 01_teks novel
Sma bahasa indonesia unit 01_teks novelKaniaRismayanti
 
Xi bahasa indonesia kd 3.14_final
Xi bahasa indonesia kd 3.14_finalXi bahasa indonesia kd 3.14_final
Xi bahasa indonesia kd 3.14_finalKaniaRismayanti
 
Xii bahasa indonesia kd 3.11
Xii bahasa indonesia kd 3.11Xii bahasa indonesia kd 3.11
Xii bahasa indonesia kd 3.11KaniaRismayanti
 
Modul kd. 3.12. mengidentifikasi proposal
Modul kd. 3.12. mengidentifikasi proposalModul kd. 3.12. mengidentifikasi proposal
Modul kd. 3.12. mengidentifikasi proposalKaniaRismayanti
 
Pertemuan ke 3 genap sejarah xii minat
Pertemuan ke 3 genap sejarah xii minatPertemuan ke 3 genap sejarah xii minat
Pertemuan ke 3 genap sejarah xii minatKaniaRismayanti
 
Materi xii kd 3.5 teks interaksi transaksional lisan dan tulis
Materi xii kd 3.5 teks interaksi  transaksional lisan dan tulisMateri xii kd 3.5 teks interaksi  transaksional lisan dan tulis
Materi xii kd 3.5 teks interaksi transaksional lisan dan tulisKaniaRismayanti
 
Power point kd. 3.4 sejarah xii ips siswa
Power point kd. 3.4 sejarah xii ips siswaPower point kd. 3.4 sejarah xii ips siswa
Power point kd. 3.4 sejarah xii ips siswaKaniaRismayanti
 
Sejarah Organisasi Global dan Regional
Sejarah Organisasi Global dan Regional Sejarah Organisasi Global dan Regional
Sejarah Organisasi Global dan Regional KaniaRismayanti
 
Perkembangan IPTEK dalam era globalisasi dan dampaknya bagi kehidupan manu...
Perkembangan IPTEK dalam era globalisasi dan dampaknya    bagi kehidupan manu...Perkembangan IPTEK dalam era globalisasi dan dampaknya    bagi kehidupan manu...
Perkembangan IPTEK dalam era globalisasi dan dampaknya bagi kehidupan manu...KaniaRismayanti
 
Pertemuan ke 5 sejarah kls xii ips
Pertemuan ke 5 sejarah kls xii ipsPertemuan ke 5 sejarah kls xii ips
Pertemuan ke 5 sejarah kls xii ipsKaniaRismayanti
 
Pertemuan ke 4 smt ganjil sejarah xii ips
Pertemuan ke 4 smt ganjil sejarah xii ipsPertemuan ke 4 smt ganjil sejarah xii ips
Pertemuan ke 4 smt ganjil sejarah xii ipsKaniaRismayanti
 
Menganalisis struktur dan kaidah kebahasaan surat lamaran
Menganalisis struktur dan kaidah kebahasaan surat lamaranMenganalisis struktur dan kaidah kebahasaan surat lamaran
Menganalisis struktur dan kaidah kebahasaan surat lamaranKaniaRismayanti
 
Rpp teks eksplanasi kelas xi
Rpp teks eksplanasi kelas xiRpp teks eksplanasi kelas xi
Rpp teks eksplanasi kelas xiKaniaRismayanti
 
Soal latihan tugas bab. v 12 ips smt.2
Soal latihan   tugas bab. v 12 ips smt.2Soal latihan   tugas bab. v 12 ips smt.2
Soal latihan tugas bab. v 12 ips smt.2KaniaRismayanti
 

More from KaniaRismayanti (20)

Teks Hikayat dan Cerpen.pptx
Teks Hikayat dan Cerpen.pptxTeks Hikayat dan Cerpen.pptx
Teks Hikayat dan Cerpen.pptx
 
Sma bahasa indonesia unit 01_teks novel
Sma bahasa indonesia  unit 01_teks novelSma bahasa indonesia  unit 01_teks novel
Sma bahasa indonesia unit 01_teks novel
 
Xi bahasa indonesia kd 3.14_final
Xi bahasa indonesia kd 3.14_finalXi bahasa indonesia kd 3.14_final
Xi bahasa indonesia kd 3.14_final
 
Xii bahasa indonesia kd 3.11
Xii bahasa indonesia kd 3.11Xii bahasa indonesia kd 3.11
Xii bahasa indonesia kd 3.11
 
Modul kd. 3.12. mengidentifikasi proposal
Modul kd. 3.12. mengidentifikasi proposalModul kd. 3.12. mengidentifikasi proposal
Modul kd. 3.12. mengidentifikasi proposal
 
Pertemuan ke 3 genap sejarah xii minat
Pertemuan ke 3 genap sejarah xii minatPertemuan ke 3 genap sejarah xii minat
Pertemuan ke 3 genap sejarah xii minat
 
Materi xii kd 3.5 teks interaksi transaksional lisan dan tulis
Materi xii kd 3.5 teks interaksi  transaksional lisan dan tulisMateri xii kd 3.5 teks interaksi  transaksional lisan dan tulis
Materi xii kd 3.5 teks interaksi transaksional lisan dan tulis
 
Power point kd. 3.4 sejarah xii ips siswa
Power point kd. 3.4 sejarah xii ips siswaPower point kd. 3.4 sejarah xii ips siswa
Power point kd. 3.4 sejarah xii ips siswa
 
Sejarah Organisasi Global dan Regional
Sejarah Organisasi Global dan Regional Sejarah Organisasi Global dan Regional
Sejarah Organisasi Global dan Regional
 
Teks ceramah
Teks ceramahTeks ceramah
Teks ceramah
 
Perkembangan IPTEK dalam era globalisasi dan dampaknya bagi kehidupan manu...
Perkembangan IPTEK dalam era globalisasi dan dampaknya    bagi kehidupan manu...Perkembangan IPTEK dalam era globalisasi dan dampaknya    bagi kehidupan manu...
Perkembangan IPTEK dalam era globalisasi dan dampaknya bagi kehidupan manu...
 
Pertemuan ke 5 sejarah kls xii ips
Pertemuan ke 5 sejarah kls xii ipsPertemuan ke 5 sejarah kls xii ips
Pertemuan ke 5 sejarah kls xii ips
 
Pertemuan ke 4 smt ganjil sejarah xii ips
Pertemuan ke 4 smt ganjil sejarah xii ipsPertemuan ke 4 smt ganjil sejarah xii ips
Pertemuan ke 4 smt ganjil sejarah xii ips
 
Menganalisis struktur dan kaidah kebahasaan surat lamaran
Menganalisis struktur dan kaidah kebahasaan surat lamaranMenganalisis struktur dan kaidah kebahasaan surat lamaran
Menganalisis struktur dan kaidah kebahasaan surat lamaran
 
Rpp teks eksplanasi kelas xi
Rpp teks eksplanasi kelas xiRpp teks eksplanasi kelas xi
Rpp teks eksplanasi kelas xi
 
Buku kumpulan lkti 2014
Buku kumpulan lkti 2014Buku kumpulan lkti 2014
Buku kumpulan lkti 2014
 
Contoh naskah kti
Contoh naskah ktiContoh naskah kti
Contoh naskah kti
 
Buku kumpulan lkti 2014
Buku kumpulan lkti 2014Buku kumpulan lkti 2014
Buku kumpulan lkti 2014
 
Soal latihan tugas bab. v 12 ips smt.2
Soal latihan   tugas bab. v 12 ips smt.2Soal latihan   tugas bab. v 12 ips smt.2
Soal latihan tugas bab. v 12 ips smt.2
 
Tugas 1 bab v
Tugas 1 bab vTugas 1 bab v
Tugas 1 bab v
 

Recently uploaded

Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxErikaPuspita10
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsAdePutraTunggali
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxc9fhbm7gzj
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 

Recently uploaded (20)

Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public Relations
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 

: Perkembangan IPTEK dalam era globalisasi dan dampaknya bagi kehidupan manusia (Teknologi Komunikasi, Informasi dan Transportasi)

  • 1. 1 Pertemuan : ke 7 / Semester Ganjil Mata Pelajaran : Sejarah Peminatan Kelas : XII IPS KD. 3.2 Mengevaluasi perkembangan IPTEK dalam era globalisasi dan dampaknya bagi kehidupan manusia KD. 4.2 Menyajikan hasil analisis perkembangan IPTEK dalam era globalisasi dan dampaknya bagi kehidupan manusia dalam bentuk tulisan dan/atau media lain Materi Pelajaran : Perkembangan IPTEK dalam era globalisasi dan dampaknya bagi kehidupan manusia (Teknologi Komunikasi, Informasi dan Transportasi) PERKEMBANGAN IPTEK DALAM ERA GLOBALISASI TEKNOLOGI KOMUNIKASI INFORMASI DAN TRANSPORTASI SejarahPerkembanganKomunikasi Informasi Antara teknologi komunikasi dan informasi saling berkaitan dan tidak dapat dipisahkan. Teknologi komunikasi adalahsegalasesuatuyangberkaitandenganpenggunaan alatbantuuntuk memprosesataumentransferdatadari satuperangkatke perangkatlainnya.Sedangkanteknologi informasi adalah segala sesuatu yang berkaitan dengan input, proses, dan ouput dalam sebuah pemrosesaninformasi.Perkembanganteknologi komunikasi dimulaitahun1875 ketikaAlexander Graham Bell menciptakantelepon.Teleponini kemudian dihubungkandalamjaringankabel yang menghubungkan antar daerah. Jaringan kabel telepon merupakan infrastruktur pertama yang dibangun manusia untuk kepentingan komunikasi global. Tahun 1895 teknologi komunikasi semakin bertambah dengan ditemukannya radio oleh Guglielmo Marconi. Pemanfaatan radio menggunakan signal analog pada mulanya sering digunakanolehparapelautuntukmengirimkanpesantelegrammenggunakankode morse antara kapal yangberlayardenganpihakstasiunoperatordi daratan.PadamasaPerang Duniatelpondan radiomenjadi saranauntukmenggerakanmassaataupasukan,menyampaikankomandolapangan, pesan diplomatic, alat pendeteksi sekaligus memata- matai. Tahun 1940 berkembang transmisi audio-visual tanpa kabel dalam bentuk siaran televisi. Penciptaantelevisi diawali olehPaul GootliebNipkow tahun1884, Boris Rosingtahun 1907, Jhon
  • 2. 2 Logie Baird tahun 1920, Kalman Tihanyi tahun 1926, dan pada tahun 1927 berturut-turut televisi disempurnakan kembali oleh Leon Theremin, Herberth E. ives, dan Philo Farnsworth. Tahun 1945 Angkatan Bersenjata Amerika Serikat menciptakan computer pertama yang dinamakan Electronic Numerical Integrator and Computer (ENIAC) untuk kepentingan militer. Amerika Serikat mengembangkan computer terinspirasi dari Charles Babbage yang pada tahun 1882 menemukanmesinhitungyangkemudianmenjadicikalbakal computer.Perjalananteknologi dan komunikasi semakin menjadi dengan ditemukannya Interconnection Networking (Internet) oleh Departemen Pertahanan Amerika Serikat tahun 1969. Melalui internet komunikasi dengan jarak yang tidak terhingga dapat dilakukan melalui saluran telepon. Kini akses internet semakin popular, tidak hanya sebatas alat untuk berkomunikasi melainkan sudah menjadi kebutuhan dan gaya hidup masyarakat modern. Perkembangan teknologi dan informasi senantiasa mengalami perkembangan dari masa ke masa, melibatkanuji coba dan penyempurnaan dari beberapa pihak, serta memiliki manfaat dan pengaruh luas. Pada abad-20 ini penggabunganistilahTeknologiInformasi danKomunikasi(TIK)menjadi relevanseiring berpadunya teknologi computer dengan teknologi informasi. Jenis-Jenis Teknologi Komunikasi danInformasi Handphone Handphone merupakan telpon genggam berbentuk kecil yang bisa dibawa kemana saja. Handphone diciptakan oleh Martin Cooper tahun 1972 ketika bekerja di perusahaan Motorola. Penemuan handphone menandai pergeseran fundamental dimana sebelumnya komunikasi bersifat konvensional hanya bisa melalui telphon yang terhubung ke rumah- rumah, kini komunikasi bersifat portable kapan saja dan dimana saja antar pengguna handphone. Gambar 20 Handphone
  • 3. 3 Radi0 Internet Radio internetmerupakanlayananpenyiaranaudioyangditransmisikanmelalui internet. Radio internet diawali oleh Carl Malamud yang pada tahun 1993 meluncurkan internet talk radio yang berisikan wawancara terhadap para pakar computer. Layanan radio internet dapat diakses dari belahan dunia manapun dan bersifat global. Gambar 21 Radio Internet Televisi Teknologi Tinggi Televisi teknologi tinggi merupakan perkembangan televisi dengan fitur dan fungsi yang lebihmodern.LayaryangdigunakantipisberbentukLCDatauLED dengankualitasHDatauFull HD. Televisi moderndilengkapi dengan fasilitas internet, penggunaan kabel USB, dan koneksi dengan computer.Pengembangantelevisiteknologi tinggijugamempertimbangkanpemakaiandayalistrik yang rendah agar hemat energy. Gambar 22 TV LCD dan LED
  • 4. 4 Laptop Laptop atau computer jinjing merupakan computer portable berukuran kecil dan ringan. LaptopdiciptakanolehAdamOsbornetahun1981.Secaraumumlaptopmemilikifungsi yangsama dengan computer, hanya saja ukurannya diperkecil, lebih ringan, tahan panas, dan hemat daya. Penggunaan tombol yang dulu berupa keyboard, kini berkembang menjadi touch screen dan di dalamnya dilengkapi akses internet untuk keperluan browsing. Gambar 23 Laptop MediaSosial Media social merupakan media online yang para penggunanya dapat berinteraksi secara aktif dan up to date melalui blog, jejaring social, wiki, forum, dan dunia virtual. Beberapa akses yang dewasa ini diminati orang banyak diantaranya Youtube (didirikan tahun 2005 oleh Steven Chen, Chad Hurley, dan Jawed Karim), Facebook(diluncurkan tahun 2004 oleh Mark Zuckerberg, Eduardo Saverin, Andrew McCollum, Dustin Moskovitz, dan ChrisHughes),Twitter(didirikantahun2007 olehJack Dorsey,Evan Williams,danBizStones).Hal menarik jika mencermati perkembangan media social sebagaimana disebutkan tadi adalah fakta bahwa kesuksesan dapat dibangun melalui kolaborasi yang baik antara satu individu dengan individu lainnya. Penemuan-penemuan yang dilakukan pada era modern ini bisa dikatakan lebih bersifat kolektif daripada personal.
  • 5. 5 Gambar 24 Media Sosial Sejarah perkembangan teknologi transportasi Pasca Revolusi Industry di Inggris dunia transportasi berjalan begitu cepat. Transportasi dapat dimanfaatkan sebagai sarana mobilitas manusia, arus distribusi barang dan jasa, maupun keperluanperang.JamesWattdikenalsebagai pengembangmesinuap,setelahsebelumnyaHeron pada tahun 75 masehi lebih dahulu menemukan ide mengenai mesin uap. Tahun 1801 Richard Trevithick menciptakan kereta api uap. Selain itu tenaga uap juga digunakan pada kapal laut. Tahun 1858 Jean Lenoir menciptakan mobil yang digerakan dengan menggunakan mesin pembakaran dalam. Tahun 1879 Werner Von Siemens menciptakan kereta api listrik.Tahun1885GottliebDaimierdanWilhemMaybachmerakitsepedamotordenganmesin berbahan bakar. Tahun 1899 Ferdinan Von Zeppelin menerbangkan balon udara. Tahun 1903 Orville dan Wilbur Wright menerbangkan pesawat terbang. Semua jenis transportasi dari mulai kereta api, kapal laut, mobil,motor,balonudara, sampai pesawatterbangmasihbisa kita temui dan nikmati pada masa sekarang. Semuanya itu seiring berjalannya waktu semakin disempurnakan dari sisi teknologi dan permesinan, daya tampung, daya jelajah, serta penggunaan bahan bakar.
  • 6. 6 Gambar 25 James Watt dan Mesin Uap Jenis-jenis Teknologi Transportasi KeretaApi Cepat Duniakeretaapi berkembangdari sisi kecepatan,penggunaanenergy,saranadanprasarana, tingkatkeamanan,dan jaluryangdigunakan.Keretaapi cepatpertamadikembangkanolehJepang tahun1964 dengannamaShinkansenmemilikikecepatan320 kmperjam. Kini keretaapi tercepat di duniadimilikiolehChinadengannamaShanghai Maglevmemiliki kecepatan430km perjam.Di Spanyol dalamkeretacepat Talgo 350 penumpangdapat mengaksesvideodanaudiopada setiap kursinya. Untukkeamanan seperti pada kereta cepat milik Perancis yaitu Alstom Euroduplex dilengkapi hidung sepanjang 15 meter pada bagian depan kereta untuk meminimalkan suara, getaran, dan melindungi gerbong utama jika terjadi tabrakan. Jalur kereta api juga dikembangkan berbentuk medan magnet, sehingga keretabergerakmelayangmelintasi medanmagnetyangmunculdiantarareldankeretaapi.Untuk penggunaanbahanbakar, keretaapi cepathampir semuamenerapkankonsephematenergydan ramah lingkungan.
  • 7. 7 Mobil Cepat Gambar 26 Kereta Api Cepat Mobil dengankecepatantinggi,hematenergy,ramahlingkungan,dandilengkapi fitur- fitur modernsertacanggihmenjadikebutuhanbagi parapenggunamobilcepat.Mobiltercepatdi dunia pada tahun 2017 ini dimiliki oleh Hennessey Venom GT dengan mesin turbo yang dapat melaju pada topspeed435,3 km perjamdenganakselerasi 100km perjamdalamwaktu2,4 detik.Mobil- mobil di era modern sudah dilengkapi dengan fasilitas audio, video, dan jaringan internet di dalamnya. Penggunaan air bag dan sensor menjadi pengamanan utama ketika mobil mengalami benturan.Yangmenarikperusahaanmobil Nissandari Jepangsedangmenjalinkerjasamadengan NASA dari AmerikaSerikatuntuk mengembangkanteknologi mobiltanpasupirataumobil otonom. Dimasa depan diprediksikan mobil otonom ini akan menarik perhatian dan diminati oleh masyarakatluas.
  • 8. 8 Gambar 27 Mobil Cepat Motor Cepat Motor tercepat dunia di produksi tahun 2003 dengan nama Dodge Tomahawk. Motor ini memiliki kecepatan 675,9km per jam dan dapat menampung8,3 liter bensin.Penggunaanliquid cooled system pada motor cepat membuat suhu motor menjadi stabil. System injeksi yang ditanamkan membuat informasi di dalam tubuh motor tersimpan hanya dalam satu chip saja. Selain itu pengunaan elektromagnetik dalam teknologi motor dapat menghemat bahan bakar secara signifikan. Gambar 28 Motor Cepat
  • 9. 9 Pesawat Cepat Pesawat komersil tercepat dunia adalah pesawat Concorde yang dikembangkan oleh perusahaan Boeing dan NASA dengan kecepatan2500 mil per jam. Dengan asumsi jarak London- Sydney bisa ditempuh hanya dalam waktu 4 jam, yang jika dibandingkan pesawat komersil biasa memerlukan waktu 20 jam lebih. Penggunaan teknologi auto pilot juga memudahkan kerja pilot dalam mengendalikan pesawat. Perusahaan pesawat terbang dunia kini didominasi oleh perusahaanBoeing(AmerikaSerikat) danAirbus(Perancis).SebenarnyabangsaIndonesiapernah memilikiperusahaanIndustryPesawatTerbangNusantara(IPTN) yangdipimpinolehB.J. Habibie memproduksi pesawat. Padatahun1995 pesawatN-250 menjalani terbangperdana,namunkrisis ekonomi tahun1998membuatprogramini terhambat.KinipemerintahanJokoWidodomelaluiPT. Regio Aviasi Industry yang dipimpin oleh Ilham Akbar Habibie berencana meneruskan proyek pesawatterbangtersebutdengannamaR-80danmemasukannyadalamproyekstrategisnasional. Kapal Cepat Gambar 29 Pesawat Cepat Kapal tercepat dunia bernama Fransisco yang dikembangkan tahun 2013 oleh perusahaan Incat (Australia). Kapal ini berbahan bakar gas, ramah lingkungan, memiliki daya tampung besar, dan dapat menempuh kecepatan 58 knot atau 67 mil per jam. Di Indonesia kapal Ferry yang melayani perjalanan Jakarta-Jepara mampu menempuh perjalanan 500 km per 5 jam. Indonesia juga memiliki kapal yang masuk kategori mewah yaitu KMP Port Link. Kapal ini dibuat di Harland and Wolff Ltd Belfast, Inggris, ditempat yang sama kapal Titanic pernah dibuat. KMP Port Link mampumengangkat1500penumpangdandilengkapi fasilitasminimarket,bar,cafe sertabioskop.
  • 10. 10 Gambar 30 Kapal Cepat Dampak Teknologi Komunikasi Informasi 1. Memudahkanmasyarakatdalammengaksesberbagai informasisecaracepat,kapan saja,dan dimanasaja 2. Membukawawasan terutamadalampengembanganilmupengetahuandanteknologi 3. Mendorongmodernisasi danperubahandalam masyarakat 4. Melahirkangayahidupbaruterutama padamasyarakat perkotaan 5. Membukajaringansocial,politik,ekonomi,danbudayasecaralebihluasdan global Dampak Teknologi Transportasi 1. Memudahkanmasyarakatdalammelakukanmobilitassosial geografis 2. Membukaruang antara satu tempatdengantempat lainnya 3. memperlancararusproduksi,distribusi,dankonsumsibarangatau jasa 4. Menambahfasilitasdanpelayanandalamtransportasi berbasis public 5. Sebagai tolakukurkemajuanpembangunandi suatu negara Coba anda pikirkan apakah ada dampak lain dari perkembangan teknologi komunikasi informasi dan transportasi selainyangsudahdisebutkandiatas.Andabisasaja spesifikmemilahnyadari sisi negative maupun sisi positif!