SlideShare a Scribd company logo
1 of 26
MIKROBIOLOGI FARMASI DAN PARASITOLOGI
“VIRUS”
OLEH :
KELOMPOK III
JURUSAN FARMASI
FAKULTAS FARMASI
UNIVERSITAS HALU OLEO
KENDARI
2016
Kelompok III
KELAS C
MEATY WANG WULAN (O1A1 14 122)
FREDY TALEBONG (O1A1 15 089)
IJAH ANIZAH AMIR (O1A1 15 095)
Apa itu Virus?
Virus adalah parasit
berukuran
mikroskopik yang
menginfeksi sel
organisme biologis
Struktur Virus
Ciri-ciri Virus
• Berukuran ultra mikroskopis yaitu 20-300
milimikron
• Parasit obligat
• Berbentuk oval, bulat, batang, huruf T, kumparan
• Kapsid tersusun dari protein yang berisi DNA saja
atau RNA
• Dapat dikristalkan
• Aktivitasnya harus di sel makhluk hidup
Reproduksi Virus
Siklus
Litik
Siklus
lisogenik
VIDEO REPRODUKSI VIRUS
1. Fase Adsorbsi (fase penempelan)
2. Fase Injeksi (memasukkan asam inti)
3. Fase Sintesis (pembentukan)
4. Fase Asemblin (perakitan)
5. Fase Litik (pemecahan sel inang)
SIKLUS LITIK
1.Fase Penggabungan
2.Fase Pembelahan
3.Fase Sintesis
4.Fase Perakitan
5.Fase Litik
SIKLUS LISOGENIK
Klasifikasi Virus
1) Berdasarkan
kandungan asam
nukleatnya, virus
diklasifikasikan menjadi
dua.
a) Ribovirus (virus RNA),
yaitu virus yang asam
nukleatnya berupa RNA.
b) Deoksiribovirus (virus
DNA), yaitu virus yang
asam nukleatnya berupa
DNA.
2) Berdasarkan bentuk dasarnya,
virus diklasifikasikan sebagai
berikut.
a) Virus bentuk ikosahedral :
bentuk tata ruang yang dibatasi
oleh 20 segitiga sama sisi dengan
sumbu rotasi ganda.
b) Virus bentuk helikal:
menyerupai batang panjang,
nukleokapsidnya tidak kaku,
berbentuk heliks, dan memiliki
satu sumbu rotasi.
c) Virus bentuk kompleks: Struktur
yang amat kompleks dan pada
umumnya lebih lengkap dibanding
dengan virus lainnya.
3) Berdasarkan
keberadaan selubung yang
melapisi nukleokapsid,
virus dibedakan menjadi
dua.
a) Virus berselubung,
mempunyai selubung yang
tersusun dari lipoprotein
atau glikoprotein.
b) Virus telanjang.
Nukleokapsid tidak
diselubungi oleh lapisan
yang lain.
4) Berdasarkan jumlah
kapsomernya, virus
diklasifikasikan sebagai
berikut.
a) Virus dengan 252
kapsomer,
b) Virus dengan 162
kapsomer.
c) Virus dengan 72
kapsomer.
d) Virus dengan 60
kapsomer.
e) Virus dengan 32
kapsomer.
5) Berdasarkan sel
inangnya, virus
diklasifikasikan sebagai
berikut.
a) Virus yang menyerang
manusia.
b) Virus yang menyerang
hewan.
c) Virus yang menyerang
tumbuhan.
d) Virus yang menyerang
bakteri.
KLASIFIKASI SELANJUTNYA...
Peran Virus
Menguntungkan Merugikan
Membuat
antitoksin
Melemahkan
bakteri
Memproduksi
vaksin
Menyerang
patogen
MENGUNTUNGKAN :
1. Pada Tumbuh-tumbuhan : Mozaik pada daun
tembakau Tobacco Mozaic Virus dan Mozaik
pada kentang Potato Mozaic Virus
2. Pada Hewan : Tetelo pada Unggas New Castle
Disease Virus, Cacar pada sapi Vicinia Virus,
Lidah biru pada biri-biri Orbivirus dan Tumor
kelenjar susu monyet Monkey Mammary
Tumor Virus
3. Pada Manusia : Influensa Influenzavirus
AIDS Retrovirus SARS Coronavirus Flu burung
Avianvirus
MERUGIKAN
FLU BURUNG
Flu burung (avian influenza)
adalah penyakit menular
yang disebabkan oleh virus
influenza tipe A (H5N1) yang
biasanya menjangkiti burung
dan mamalia lalu virus
bermutasi sehingga dapat
menjangkit manusia
GEJALA FLU BURUNG
PENGOBATAN FLU BURUNG
Amantadin merupakan antivirus yang bekerja pada protein M2
virus (suatu kanal ion transmembran yang diaktivasi oleh pH) .
Kanal M2 merupakan pintu masuk ion ke virion selama proses
uncoating. hal ini menyababkan destabilisasi ikatan protein-
protein serta proses transpor DNA virus ke nukleus. Selain itu
fluks kanal ion M2 mengatur pH kekompertemen intraseluler,
terutama pada apartus Golgi. Perubahan kompartemental pada
pH ini menstabilkan hemaglutanin virus influenza A selama
transpor ke intra sel.
PENCEGAHAN
Hindari
bersentuhan
langsung
dengan unggas
yang terjangkit
Cuci tangan
sebelum
makan
Masak daging
hingga matang
Peternakan
harus jauh dari
lokasi
perumahan
Periksa ke
puskesmas bila
terjangkit flu dan
demam setelah
berinteraksi
dengan unggas.
ppt virus
ppt virus
ppt virus
ppt virus
ppt virus
ppt virus

More Related Content

What's hot

Slide tentang Virus, Mata kuliah Mikrobiologi Pertanian
Slide tentang Virus, Mata kuliah Mikrobiologi PertanianSlide tentang Virus, Mata kuliah Mikrobiologi Pertanian
Slide tentang Virus, Mata kuliah Mikrobiologi Pertanian
Midaalmakwa
 
Klasifikasi virus
Klasifikasi virus Klasifikasi virus
Klasifikasi virus
Niken Dwi
 
Power point materi virus
Power point materi virusPower point materi virus
Power point materi virus
Ari Intan
 
PPT Biologi SMA Kelas X-Virus
PPT Biologi SMA Kelas X-VirusPPT Biologi SMA Kelas X-Virus
PPT Biologi SMA Kelas X-Virus
Rian Maulana
 
Power point interaktif ciri ciri virus medtek
Power point interaktif ciri ciri virus medtekPower point interaktif ciri ciri virus medtek
Power point interaktif ciri ciri virus medtek
Isti Q
 

What's hot (19)

Virus
VirusVirus
Virus
 
BIOLOGI - VIRUS
BIOLOGI - VIRUSBIOLOGI - VIRUS
BIOLOGI - VIRUS
 
PPT PPL1 Virus SMA Kelas 1 Semester 1
PPT PPL1 Virus SMA Kelas 1 Semester 1PPT PPL1 Virus SMA Kelas 1 Semester 1
PPT PPL1 Virus SMA Kelas 1 Semester 1
 
Presentasi Biologi Virus
Presentasi Biologi VirusPresentasi Biologi Virus
Presentasi Biologi Virus
 
Klasifikasi Virus
Klasifikasi VirusKlasifikasi Virus
Klasifikasi Virus
 
Slide tentang Virus, Mata kuliah Mikrobiologi Pertanian
Slide tentang Virus, Mata kuliah Mikrobiologi PertanianSlide tentang Virus, Mata kuliah Mikrobiologi Pertanian
Slide tentang Virus, Mata kuliah Mikrobiologi Pertanian
 
Mikrobiologi virus
Mikrobiologi  virusMikrobiologi  virus
Mikrobiologi virus
 
Klasifikasi virus
Klasifikasi virus Klasifikasi virus
Klasifikasi virus
 
Power point materi virus
Power point materi virusPower point materi virus
Power point materi virus
 
buku pembelajaran virus biologi
buku pembelajaran virus biologibuku pembelajaran virus biologi
buku pembelajaran virus biologi
 
PPT Biologi SMA Kelas X-Virus
PPT Biologi SMA Kelas X-VirusPPT Biologi SMA Kelas X-Virus
PPT Biologi SMA Kelas X-Virus
 
PowerPoint Replikasi Virus
PowerPoint Replikasi VirusPowerPoint Replikasi Virus
PowerPoint Replikasi Virus
 
Replikasi virus
Replikasi virusReplikasi virus
Replikasi virus
 
Materi Biologi Virus Metode STAD Kelas X
Materi Biologi Virus Metode STAD Kelas XMateri Biologi Virus Metode STAD Kelas X
Materi Biologi Virus Metode STAD Kelas X
 
Virus 5
Virus 5Virus 5
Virus 5
 
BIOLOGI - VIRUS
BIOLOGI - VIRUSBIOLOGI - VIRUS
BIOLOGI - VIRUS
 
Bahan ajar virus
Bahan ajar virusBahan ajar virus
Bahan ajar virus
 
Power point interaktif ciri ciri virus medtek
Power point interaktif ciri ciri virus medtekPower point interaktif ciri ciri virus medtek
Power point interaktif ciri ciri virus medtek
 
Powerpoint virology
Powerpoint virologyPowerpoint virology
Powerpoint virology
 

Similar to ppt virus (20)

Ppt Virus.pptx
Ppt Virus.pptxPpt Virus.pptx
Ppt Virus.pptx
 
Virus
VirusVirus
Virus
 
Virus
VirusVirus
Virus
 
Virus dan Serologi (Bukan HIV)
Virus dan Serologi (Bukan HIV)Virus dan Serologi (Bukan HIV)
Virus dan Serologi (Bukan HIV)
 
Makalah protista
Makalah protistaMakalah protista
Makalah protista
 
Biologi8
Biologi8Biologi8
Biologi8
 
37. lulu fauziah
37. lulu fauziah37. lulu fauziah
37. lulu fauziah
 
37. lulu fauziah
37. lulu fauziah37. lulu fauziah
37. lulu fauziah
 
Virus
VirusVirus
Virus
 
2-1-presentasi-virus_(1).ppt
2-1-presentasi-virus_(1).ppt2-1-presentasi-virus_(1).ppt
2-1-presentasi-virus_(1).ppt
 
2-1-presentasi-virus_(1).ppt
2-1-presentasi-virus_(1).ppt2-1-presentasi-virus_(1).ppt
2-1-presentasi-virus_(1).ppt
 
2-1-presentasi-virus_(1).ppt
2-1-presentasi-virus_(1).ppt2-1-presentasi-virus_(1).ppt
2-1-presentasi-virus_(1).ppt
 
2 1-presentasi-virus
2 1-presentasi-virus2 1-presentasi-virus
2 1-presentasi-virus
 
Bab ii virus
Bab ii virusBab ii virus
Bab ii virus
 
37. lulu fauziah
37. lulu fauziah37. lulu fauziah
37. lulu fauziah
 
Virus
VirusVirus
Virus
 
Virus 2
Virus 2Virus 2
Virus 2
 
PPT Bab 2 IPA Biologi Kelas X Kur Merdeka.pptx
PPT Bab 2 IPA Biologi Kelas X Kur Merdeka.pptxPPT Bab 2 IPA Biologi Kelas X Kur Merdeka.pptx
PPT Bab 2 IPA Biologi Kelas X Kur Merdeka.pptx
 
Bab virus kelas 1
Bab virus kelas 1Bab virus kelas 1
Bab virus kelas 1
 
Virologi. bag 1
Virologi.  bag 1Virologi.  bag 1
Virologi. bag 1
 

ppt virus

  • 1. MIKROBIOLOGI FARMASI DAN PARASITOLOGI “VIRUS” OLEH : KELOMPOK III JURUSAN FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS HALU OLEO KENDARI 2016
  • 2. Kelompok III KELAS C MEATY WANG WULAN (O1A1 14 122) FREDY TALEBONG (O1A1 15 089) IJAH ANIZAH AMIR (O1A1 15 095)
  • 3. Apa itu Virus? Virus adalah parasit berukuran mikroskopik yang menginfeksi sel organisme biologis
  • 5. Ciri-ciri Virus • Berukuran ultra mikroskopis yaitu 20-300 milimikron • Parasit obligat • Berbentuk oval, bulat, batang, huruf T, kumparan • Kapsid tersusun dari protein yang berisi DNA saja atau RNA • Dapat dikristalkan • Aktivitasnya harus di sel makhluk hidup
  • 8.
  • 9. 1. Fase Adsorbsi (fase penempelan) 2. Fase Injeksi (memasukkan asam inti) 3. Fase Sintesis (pembentukan) 4. Fase Asemblin (perakitan) 5. Fase Litik (pemecahan sel inang) SIKLUS LITIK
  • 10. 1.Fase Penggabungan 2.Fase Pembelahan 3.Fase Sintesis 4.Fase Perakitan 5.Fase Litik SIKLUS LISOGENIK
  • 11. Klasifikasi Virus 1) Berdasarkan kandungan asam nukleatnya, virus diklasifikasikan menjadi dua. a) Ribovirus (virus RNA), yaitu virus yang asam nukleatnya berupa RNA. b) Deoksiribovirus (virus DNA), yaitu virus yang asam nukleatnya berupa DNA. 2) Berdasarkan bentuk dasarnya, virus diklasifikasikan sebagai berikut. a) Virus bentuk ikosahedral : bentuk tata ruang yang dibatasi oleh 20 segitiga sama sisi dengan sumbu rotasi ganda. b) Virus bentuk helikal: menyerupai batang panjang, nukleokapsidnya tidak kaku, berbentuk heliks, dan memiliki satu sumbu rotasi. c) Virus bentuk kompleks: Struktur yang amat kompleks dan pada umumnya lebih lengkap dibanding dengan virus lainnya.
  • 12. 3) Berdasarkan keberadaan selubung yang melapisi nukleokapsid, virus dibedakan menjadi dua. a) Virus berselubung, mempunyai selubung yang tersusun dari lipoprotein atau glikoprotein. b) Virus telanjang. Nukleokapsid tidak diselubungi oleh lapisan yang lain. 4) Berdasarkan jumlah kapsomernya, virus diklasifikasikan sebagai berikut. a) Virus dengan 252 kapsomer, b) Virus dengan 162 kapsomer. c) Virus dengan 72 kapsomer. d) Virus dengan 60 kapsomer. e) Virus dengan 32 kapsomer. 5) Berdasarkan sel inangnya, virus diklasifikasikan sebagai berikut. a) Virus yang menyerang manusia. b) Virus yang menyerang hewan. c) Virus yang menyerang tumbuhan. d) Virus yang menyerang bakteri. KLASIFIKASI SELANJUTNYA...
  • 15. 1. Pada Tumbuh-tumbuhan : Mozaik pada daun tembakau Tobacco Mozaic Virus dan Mozaik pada kentang Potato Mozaic Virus 2. Pada Hewan : Tetelo pada Unggas New Castle Disease Virus, Cacar pada sapi Vicinia Virus, Lidah biru pada biri-biri Orbivirus dan Tumor kelenjar susu monyet Monkey Mammary Tumor Virus 3. Pada Manusia : Influensa Influenzavirus AIDS Retrovirus SARS Coronavirus Flu burung Avianvirus MERUGIKAN
  • 16. FLU BURUNG Flu burung (avian influenza) adalah penyakit menular yang disebabkan oleh virus influenza tipe A (H5N1) yang biasanya menjangkiti burung dan mamalia lalu virus bermutasi sehingga dapat menjangkit manusia
  • 17.
  • 19. PENGOBATAN FLU BURUNG Amantadin merupakan antivirus yang bekerja pada protein M2 virus (suatu kanal ion transmembran yang diaktivasi oleh pH) . Kanal M2 merupakan pintu masuk ion ke virion selama proses uncoating. hal ini menyababkan destabilisasi ikatan protein- protein serta proses transpor DNA virus ke nukleus. Selain itu fluks kanal ion M2 mengatur pH kekompertemen intraseluler, terutama pada apartus Golgi. Perubahan kompartemental pada pH ini menstabilkan hemaglutanin virus influenza A selama transpor ke intra sel.
  • 20. PENCEGAHAN Hindari bersentuhan langsung dengan unggas yang terjangkit Cuci tangan sebelum makan Masak daging hingga matang Peternakan harus jauh dari lokasi perumahan Periksa ke puskesmas bila terjangkit flu dan demam setelah berinteraksi dengan unggas.