SlideShare a Scribd company logo
1 of 17
Dosen Pengampu : Dean Subhan Saleh, SE., MM
Penghimpunan dan
Penyaluran Dana
Anggota
030221075
Abdullah Adnan
030221048
Anisa Putri
Santoso
030221029
Fikri Rahman
Fadilah
Siti Jubaedah
030221181
Pembahasan
Penghimpunan Dana
01
Penggunaan Dana
02
Kebijakan Penghimpunan dan
Penggunaan Dana
03
$
Penghimpunan
Dana
Penghimpunan dana merupakan
kegiatan usaha lembaga keuangan
dalam menarik, dan mengumpulkan
dana-dana dari masyarakat dan
menampungnya dalam bentuk simpanan,
giro, tabungan, deposito atau surat
berharga lainnya.
Sumber Penghimpunan Dana
Dana yang berasal dari para
pemegang saham bank atau
pemilik bank. Pencarian dana
yang bersumber dari bank itu
sendiri yaitu : 1). Setoran modal
pemilik saham, 2). Cadangan-
cadangan bank, 3). Laba bank
yang belum dibagi.
Dana dari bank itu
sendiri
Dana yang berasal dari
masyarakat, baik perorangan
maupun badan usaha,yang
diperoleh bank dengan
menggunakan berbagai instrumen
produk simpanan yang dimiliki
oleh bank. Seperti : Giro,
Deposito, Tabungan
Dana dari
masyarakat luas Dana yang berasal dari pihak
yang memberikan pinjaman
kepada bank, yang terdiri dari
empat pihak, yaitu : 1). Bantuan
Likuiditas Bank Indonesia, 2).
Pinjaman antar bank, 3). Pinjaman
dari bank-bank luar negeri, 4).
Surat Berharga Pasar Uang
(SBPU)
Dana dari
lembaga lainnya
Penggunaan dana adalah kegiatan menjual dana yang
telah didapat dari kegiatan penghimpunan dana dalam
bentuk simpanan. Tujuan pengalokasian dana adalah
Mendapatkan keuntungan atau laba semaksimal
mungkin.
.
Penggunaan Dana
Pertimbangan Penggunaan Dana
Pengalokasian dana dalam berbagai bentuk asset selalu
berkaitan dengan aspek resiko dan “rate of return” dari
asset tersebut. Bank menginginkan bentuk asset yang
beresiko serendah mungkin.Tetapi hubungan antara
tingkat resiko dan rate ofreturn yang searah setiap bentuk
Investasi ataupun asset. Semakin tinggi rate of return yang
diperoleh dari suatu asset, maka semakin tinggi pula
tingkat resiko yang ditanggung dan sebaliknya.
Resiko dan Hasil
Sumber-sumber dana jangka pendek menuntut
agar bank mengalokasikan sejumlah tertentu dana
dalam bentuk aset yang tingkat likuiditasnya cukup
tinggi sehingga sejumlah kewajibannya jatuh tempo
bank mempunyai cukup alat likuid untuk memenuhi
kewajibannya. Bank juga harus menyediakan
sejumlah alat likuid dengan tujuan memenuhi
kewajiban giral minimum yang ditetapkan BI.
Jangka Waktu dan
Likuiditas
Alternatif Penggunaan Dana
Aset ini ditunjukan untuk memenuhi
kebutuhan likuiditas jangka pendek.
Resiko dari asset ini tergolong rendah dan
bank tidak dapat terlalu banyak
mengharapkan adanya penerimaan dalam
jumlah yang tinggi dan asset ini disebut
dengan asset tidak produktif.
Cadangan Likuiditas
Kredit adalah penyediaan uang atau tagihan
berdasarkan pada persetujuan atau
kesepakatan pinjam meminjam antara bank
dengan pihak lain yang mewajibkan pihak
peminjam untuk melunasi kewajibannya
setelah jangka waktu tertentu.
Penyaluran Kredit
Investasi memiliki rate of return yang cukup
tinggi selain penyaluran kredit. Investasi
dapat berupa penanaman dana dalam surat-
surat berharga jangka menengah dan
panjang, atau berupa penyertaan langsung
pada badan usaha lain. Bentuk surat
berharga tersebut antara lain adalah saham
dan obligasi.
Investasi
Aset ini termasuk asset yang tidak produktif
dalam menghasilkan penerimaan oleh BI
karena asset ini resikonya cukup tinggi.
Resiko ini dikaitkan karena mudah terbakar,
mudah rusak, atau hilangnya dari asset tetap
dan inventaris. Tetapi mengalokasikan dana
juga diperlukan untuk asset ini karena bank
memerlukan kantor, mobil, dll untuk kegiatan
usahanya.
Aset Tetap dan
Inventaris
Kebijakan Penghimpunan
dan Penggunaan Dana
Tingkat Bunga
Supaya penyaluran dana bisa menghasilkan keuntungan untuk bank,
biaya yang dikeluarkan saat penghimpunan dana harus lebih kecil
dibandingkan dengan penerimaan yang didapat dari penyaluran dana.
Hal ini mendasari penerapan tingkat bunga simpanan lebih besar dari
tingkat bunga simpanan. Salah satu komponen dalam perhitungan
bunga tersebut ialah penyesuaian risiko. Risiko tersebut adalah :
a). Risiko Likuiditas
b). Risiko Kredit
c). Risiko Investasi
d). Risiko Operasi
e). Risiko Kecurangan
f). Risiko Fidusiari
$
Pengelolaan asset dan liabilitas (kewajiban) suatu bank
merupakan sesuatu yang tidak dapar berjalan sendiri-
sendiri. Pengelolaan asset suatu bank selalu
memperhatikan karakteristik dari penghimpunan dana
pada sisi liabilitas, dan juga sebaliknya. Asset-liability
Committee merupakan suatu bentuk komite atau badan
yang melaksanakan tugas tersebut
Pengelolaan Aset dan Liabilitas
Likuiditas diperlukan antara lain untuk keperluan:
a. Pemenuhan aturan reserve requirement atau cadangan wajib minimum yang
ditetapkan bank sentral
b. Penarikan dana oleh deposan
c. Penarikan dana oleh debitor
d. Pembayaran kewajiban yang jatuh tempo
Suatu bank dianggap likuid apabila:
a. Mempunyai sejumlah alat-alat likuid yang dapat memenuhi kebutuhan
likuditasnya sesuai dengan waktunya.
b. Mampu memperoleh tambahan alat likuid sesuai kebutuhan denagn
berbagai macam cara seperti memlalui pinjaman, penjualan saham,
penyetoran modal dan konversi dari asset yang likuiditasnya rendah mejadi
alat-alat likuid.
Likuiditas Bank
Indikator Likuiditas
Untuk memenuhi kebutuhan
likuiditas akibat adanya
penarikan dana pihak ketiga
Untuk mengukur jumlah
dana pihak ketiga yang
disalurkan dalam bentuk
kredit
Rasio kredit
terhadap total
dana pihak ketiga
Semakin tinggi rasio surat
berharga jangka pendek
terhadap total surat
berharga, maka semakin
tinggi pula tingkat likuiditas
bank tersebut.
Rasio surat
berharga jangka
pendek terhadap
total surat
berharga
Rasio alat likuid
terhadap dana
pihak ketiga
Giro Wajib Minimum
Giro Wajib Minimum (GWM) adalah dana atau simpanan minimum yang
harus dipelihara oleh bank dalam bentuk saldo rekening giro yang
ditempatkan di Bank Indonesia (BI).
Jenis GWM
1). GWM Primer, untuk ekspansi atau menambah likuiditas bank apabila
diturunkan.
2). GWM Sekunder, untuk mempengaruhi cadangan likuiditas bank
sekaligus pendalaman sektor keuangan. Apabila dinaikkan tujuannya
adalah untuk mengurangi kapasitas kredit bank. Sebaliknya, jika
diturunkan, tujuannya untuk menambah kapasitas kredit bank.
3). GWM Loan To Funding Ratio, untuk mendorong penyaluran kredit bank
tetap berada dalam rentang yang ditentukan agar mendorong intermediasi
sehingga pertumbuhan ekonomi terpacu, tetapi tetap menjaga prinsip
kehati-hatian.
Jasa Bank Umum
Kegiatan Bank Umum
1. Menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk simpanan berupa giro,
deposito berjangka, sertifikat deposito, tabungan, dan atau bentuk lainnya yang
dipersamakan dengan itu.
2. Memberikan kredit
3. Menerbitkan surat pengakuan utang
4. Membeli, menjual, atau menjamin atas risiko sendiri maupun untuk kepentingan
dan atas perintah nasabahnya
5. Memindahkan uang baik untuk kepentingan sendiri maupun untuk kepentingan
nasabah
Kegiatan Bank Umum
6. Menempatkan dana pada, meminjam dana dari, atau meminjamkan dana kepada
bank lain, baik dengan menggunakan surat, sarana telekomunikasi maupun dengan
wesel unjuk, cek atau sarana lainnya.
7. Menerima pembayaran dari tagihan atas surat berharga dan melakukan
perhitungan dengan antar pihak ketiga.
8. Menyediakan tempat untuk menyimpan barang dan surat berharga.
9. Melakukan kegiatan penitipan untuk kepentingan pihak lain berdasarkan suatu
kontrak.
10. Melakukan penempatan dana dari nasabah kepada nasabah lainnya dalam
bentuk surat berharga yang tidak tercatat di bursa efek.
Pertanyaan

More Related Content

What's hot

Ekonomi jenis koperasi
Ekonomi   jenis koperasiEkonomi   jenis koperasi
Ekonomi jenis koperasilsaprsclla
 
Sumber Dana dan Alokasi Dana Bank
Sumber Dana dan Alokasi Dana BankSumber Dana dan Alokasi Dana Bank
Sumber Dana dan Alokasi Dana BankAfdal Adam
 
Sumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non Bank
Sumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non BankSumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non Bank
Sumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non BankM Abdul Aziz
 
Ruang Lingkup Perbankan Syariah
Ruang Lingkup Perbankan SyariahRuang Lingkup Perbankan Syariah
Ruang Lingkup Perbankan SyariahAri Munandar
 
Analisis Rasio Keuangan Bank
Analisis Rasio Keuangan BankAnalisis Rasio Keuangan Bank
Analisis Rasio Keuangan BankTrisnadi Wijaya
 
Ekonomi Powerpoint Lembaga Pembiyaan
Ekonomi Powerpoint Lembaga PembiyaanEkonomi Powerpoint Lembaga Pembiyaan
Ekonomi Powerpoint Lembaga PembiyaanFathanAjja
 
Sumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non Bank (Ma...
Sumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non Bank (Ma...Sumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non Bank (Ma...
Sumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non Bank (Ma...M Abdul Aziz
 
Institusi pendukung-lembaga-keuangan-syariah
Institusi pendukung-lembaga-keuangan-syariahInstitusi pendukung-lembaga-keuangan-syariah
Institusi pendukung-lembaga-keuangan-syariahmasids
 
Ruang lingkup lembaga keuangan
Ruang lingkup lembaga keuanganRuang lingkup lembaga keuangan
Ruang lingkup lembaga keuanganMastrynie Then
 
BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA - PPT LPS, OJK, & KARTU PLASTIK
BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA - PPT LPS, OJK, & KARTU PLASTIKBANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA - PPT LPS, OJK, & KARTU PLASTIK
BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA - PPT LPS, OJK, & KARTU PLASTIKWindaAmalia9
 
Manajemen Bank Umum
Manajemen Bank UmumManajemen Bank Umum
Manajemen Bank UmumErna Evanora
 
Presentasi lembaga keuangan internasional
Presentasi lembaga keuangan internasionalPresentasi lembaga keuangan internasional
Presentasi lembaga keuangan internasionalEdwin Irwanto
 
Power Point Bank
Power Point BankPower Point Bank
Power Point Banksalmiah mia
 
Otoritas Jasa Keuangan
Otoritas Jasa KeuanganOtoritas Jasa Keuangan
Otoritas Jasa KeuanganAri Raharjo
 

What's hot (20)

Ekonomi jenis koperasi
Ekonomi   jenis koperasiEkonomi   jenis koperasi
Ekonomi jenis koperasi
 
Uang dan bank
Uang dan bankUang dan bank
Uang dan bank
 
Sumber Dana dan Alokasi Dana Bank
Sumber Dana dan Alokasi Dana BankSumber Dana dan Alokasi Dana Bank
Sumber Dana dan Alokasi Dana Bank
 
Manajemen Dana Bank
Manajemen Dana BankManajemen Dana Bank
Manajemen Dana Bank
 
Sumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non Bank
Sumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non BankSumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non Bank
Sumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non Bank
 
Ruang Lingkup Perbankan Syariah
Ruang Lingkup Perbankan SyariahRuang Lingkup Perbankan Syariah
Ruang Lingkup Perbankan Syariah
 
Analisis Rasio Keuangan Bank
Analisis Rasio Keuangan BankAnalisis Rasio Keuangan Bank
Analisis Rasio Keuangan Bank
 
Ekonomi Powerpoint Lembaga Pembiyaan
Ekonomi Powerpoint Lembaga PembiyaanEkonomi Powerpoint Lembaga Pembiyaan
Ekonomi Powerpoint Lembaga Pembiyaan
 
Sumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non Bank (Ma...
Sumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non Bank (Ma...Sumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non Bank (Ma...
Sumber Dana dan Penggunaan Dana Bank - Bank dan Lembaga Keuangan Non Bank (Ma...
 
Institusi pendukung-lembaga-keuangan-syariah
Institusi pendukung-lembaga-keuangan-syariahInstitusi pendukung-lembaga-keuangan-syariah
Institusi pendukung-lembaga-keuangan-syariah
 
Ruang lingkup lembaga keuangan
Ruang lingkup lembaga keuanganRuang lingkup lembaga keuangan
Ruang lingkup lembaga keuangan
 
BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA - PPT LPS, OJK, & KARTU PLASTIK
BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA - PPT LPS, OJK, & KARTU PLASTIKBANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA - PPT LPS, OJK, & KARTU PLASTIK
BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA - PPT LPS, OJK, & KARTU PLASTIK
 
Manajemen Bank Umum
Manajemen Bank UmumManajemen Bank Umum
Manajemen Bank Umum
 
Presentasi lembaga keuangan internasional
Presentasi lembaga keuangan internasionalPresentasi lembaga keuangan internasional
Presentasi lembaga keuangan internasional
 
Hukum Kepailitan
Hukum Kepailitan Hukum Kepailitan
Hukum Kepailitan
 
Pegadaian
PegadaianPegadaian
Pegadaian
 
Power Point Bank
Power Point BankPower Point Bank
Power Point Bank
 
Perbankan syariah
Perbankan syariahPerbankan syariah
Perbankan syariah
 
Otoritas Jasa Keuangan
Otoritas Jasa KeuanganOtoritas Jasa Keuangan
Otoritas Jasa Keuangan
 
Makalah BANK UMUM
Makalah BANK UMUMMakalah BANK UMUM
Makalah BANK UMUM
 

Similar to JUDUL

Prantik Manajemen dana bank syariah.pptx
Prantik Manajemen dana bank syariah.pptxPrantik Manajemen dana bank syariah.pptx
Prantik Manajemen dana bank syariah.pptxYayasanRiyadussholih
 
PPT PENYALURAN DANA KELOMPOK 2.pptx
PPT PENYALURAN DANA KELOMPOK 2.pptxPPT PENYALURAN DANA KELOMPOK 2.pptx
PPT PENYALURAN DANA KELOMPOK 2.pptxSahlimaHutagalung
 
Penggunaan dana bank
Penggunaan dana bankPenggunaan dana bank
Penggunaan dana bankEva Andini
 
Sumber dana bank dan managemen kredit
Sumber dana bank dan managemen kreditSumber dana bank dan managemen kredit
Sumber dana bank dan managemen kreditFirman Bachtiar
 
Makalah_Alokasi_Dana.docx
Makalah_Alokasi_Dana.docxMakalah_Alokasi_Dana.docx
Makalah_Alokasi_Dana.docxMartunisSyarra
 
3. Kegiatan-Kegiatan Bank.pptx
3. Kegiatan-Kegiatan Bank.pptx3. Kegiatan-Kegiatan Bank.pptx
3. Kegiatan-Kegiatan Bank.pptxAdiyathRandy
 
Bab v manajemen bank
Bab v manajemen bankBab v manajemen bank
Bab v manajemen bankMuh faqih F U
 
Manajemen permodalan
Manajemen permodalan Manajemen permodalan
Manajemen permodalan Eko Wibowo
 
Collectabilitas pembiayaan
Collectabilitas pembiayaanCollectabilitas pembiayaan
Collectabilitas pembiayaanSaKinatun NisSa
 
Pengertian bank
Pengertian bankPengertian bank
Pengertian bankerin130893
 
sumber sumber dana bank.pptx
sumber sumber dana bank.pptxsumber sumber dana bank.pptx
sumber sumber dana bank.pptxEkaPratama44
 
PPT KEL 5 - KREDIT DAN LEASING.pptx
PPT KEL 5 - KREDIT DAN LEASING.pptxPPT KEL 5 - KREDIT DAN LEASING.pptx
PPT KEL 5 - KREDIT DAN LEASING.pptxArdiWibowo10
 
manajemenlikuiditasbank-150320054343-conversion-gate01.pdf
manajemenlikuiditasbank-150320054343-conversion-gate01.pdfmanajemenlikuiditasbank-150320054343-conversion-gate01.pdf
manajemenlikuiditasbank-150320054343-conversion-gate01.pdfritasumarni2
 
Manajemen likuiditas bank
Manajemen likuiditas bankManajemen likuiditas bank
Manajemen likuiditas bankYusuf Darismah
 
Analisis perkreditan
Analisis perkreditanAnalisis perkreditan
Analisis perkreditanmasadib
 
Ekonomi moneter
Ekonomi moneterEkonomi moneter
Ekonomi moneterachmad_29
 

Similar to JUDUL (20)

Prantik Manajemen dana bank syariah.pptx
Prantik Manajemen dana bank syariah.pptxPrantik Manajemen dana bank syariah.pptx
Prantik Manajemen dana bank syariah.pptx
 
PPT PENYALURAN DANA KELOMPOK 2.pptx
PPT PENYALURAN DANA KELOMPOK 2.pptxPPT PENYALURAN DANA KELOMPOK 2.pptx
PPT PENYALURAN DANA KELOMPOK 2.pptx
 
Penggunaan dana bank
Penggunaan dana bankPenggunaan dana bank
Penggunaan dana bank
 
Sumber dana bank dan managemen kredit
Sumber dana bank dan managemen kreditSumber dana bank dan managemen kredit
Sumber dana bank dan managemen kredit
 
MAKALAH_BLKL_JADI.doc
MAKALAH_BLKL_JADI.docMAKALAH_BLKL_JADI.doc
MAKALAH_BLKL_JADI.doc
 
Makalah_Alokasi_Dana.docx
Makalah_Alokasi_Dana.docxMakalah_Alokasi_Dana.docx
Makalah_Alokasi_Dana.docx
 
3. Kegiatan-Kegiatan Bank.pptx
3. Kegiatan-Kegiatan Bank.pptx3. Kegiatan-Kegiatan Bank.pptx
3. Kegiatan-Kegiatan Bank.pptx
 
Slk ch7 manajemen bank umum
Slk ch7 manajemen bank umumSlk ch7 manajemen bank umum
Slk ch7 manajemen bank umum
 
Bab v manajemen bank
Bab v manajemen bankBab v manajemen bank
Bab v manajemen bank
 
Manajemen permodalan
Manajemen permodalan Manajemen permodalan
Manajemen permodalan
 
Collectabilitas pembiayaan
Collectabilitas pembiayaanCollectabilitas pembiayaan
Collectabilitas pembiayaan
 
Bank komersial
Bank komersialBank komersial
Bank komersial
 
Pengertian bank
Pengertian bankPengertian bank
Pengertian bank
 
Sesi iii bank
Sesi iii bankSesi iii bank
Sesi iii bank
 
sumber sumber dana bank.pptx
sumber sumber dana bank.pptxsumber sumber dana bank.pptx
sumber sumber dana bank.pptx
 
PPT KEL 5 - KREDIT DAN LEASING.pptx
PPT KEL 5 - KREDIT DAN LEASING.pptxPPT KEL 5 - KREDIT DAN LEASING.pptx
PPT KEL 5 - KREDIT DAN LEASING.pptx
 
manajemenlikuiditasbank-150320054343-conversion-gate01.pdf
manajemenlikuiditasbank-150320054343-conversion-gate01.pdfmanajemenlikuiditasbank-150320054343-conversion-gate01.pdf
manajemenlikuiditasbank-150320054343-conversion-gate01.pdf
 
Manajemen likuiditas bank
Manajemen likuiditas bankManajemen likuiditas bank
Manajemen likuiditas bank
 
Analisis perkreditan
Analisis perkreditanAnalisis perkreditan
Analisis perkreditan
 
Ekonomi moneter
Ekonomi moneterEkonomi moneter
Ekonomi moneter
 

Recently uploaded

UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak BonusUNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonusunikbetslotbankmaybank
 
"Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani"
"Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani""Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani"
"Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani"HaseebBashir5
 
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptxBab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptxlulustugasakhirkulia
 
Slide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan IndonesiaSlide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan IndonesiaNovrinKartikaTumbade
 
KUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptx
KUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptxKUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptx
KUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptxFORTRESS
 
Manajemen_Risiko_PT_Murni_Sadar_Tbk.pdf man
Manajemen_Risiko_PT_Murni_Sadar_Tbk.pdf manManajemen_Risiko_PT_Murni_Sadar_Tbk.pdf man
Manajemen_Risiko_PT_Murni_Sadar_Tbk.pdf manrasyidakhdaniyal10
 
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...HaseebBashir5
 
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1alvinjasindo
 
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...FORTRESS
 
04 AKMEN new.pdf........................
04 AKMEN new.pdf........................04 AKMEN new.pdf........................
04 AKMEN new.pdf........................rendisalay
 
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contohLAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contohkhunagnes1
 
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di IndonesiaPerkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesialangkahgontay88
 
Perspektif Psikologi dalam Perubahan Organisasi
Perspektif Psikologi dalam Perubahan OrganisasiPerspektif Psikologi dalam Perubahan Organisasi
Perspektif Psikologi dalam Perubahan OrganisasiSeta Wicaksana
 
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGANPPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGANdewihartinah
 
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...FORTRESS
 
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing SoloCALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solojasa marketing online
 
UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...
UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...
UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...FORTRESS
 
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di IndonesiaTajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di IndonesiaHaseebBashir5
 
SV388: Platform Taruhan Sabung Ayam Online yang Populer
SV388: Platform Taruhan Sabung Ayam Online yang PopulerSV388: Platform Taruhan Sabung Ayam Online yang Populer
SV388: Platform Taruhan Sabung Ayam Online yang PopulerHaseebBashir5
 
ASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptx
ASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptxASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptx
ASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptxMuhammadDidikJasaGb
 

Recently uploaded (20)

UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak BonusUNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
 
"Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani"
"Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani""Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani"
"Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani"
 
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptxBab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptx
 
Slide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan IndonesiaSlide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
 
KUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptx
KUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptxKUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptx
KUAT!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Besi Plat Polos di Serang .pptx
 
Manajemen_Risiko_PT_Murni_Sadar_Tbk.pdf man
Manajemen_Risiko_PT_Murni_Sadar_Tbk.pdf manManajemen_Risiko_PT_Murni_Sadar_Tbk.pdf man
Manajemen_Risiko_PT_Murni_Sadar_Tbk.pdf man
 
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
 
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
MODUL PEGAJARAN ASURANSI BELUM KOMPLIT 1
 
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
 
04 AKMEN new.pdf........................
04 AKMEN new.pdf........................04 AKMEN new.pdf........................
04 AKMEN new.pdf........................
 
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contohLAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
 
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di IndonesiaPerkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
 
Perspektif Psikologi dalam Perubahan Organisasi
Perspektif Psikologi dalam Perubahan OrganisasiPerspektif Psikologi dalam Perubahan Organisasi
Perspektif Psikologi dalam Perubahan Organisasi
 
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGANPPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
 
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
 
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing SoloCALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
 
UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...
UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...
UNGGUL!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Putih di Pangkal...
 
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di IndonesiaTajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
 
SV388: Platform Taruhan Sabung Ayam Online yang Populer
SV388: Platform Taruhan Sabung Ayam Online yang PopulerSV388: Platform Taruhan Sabung Ayam Online yang Populer
SV388: Platform Taruhan Sabung Ayam Online yang Populer
 
ASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptx
ASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptxASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptx
ASKEP WAHAM KELOMPOK 4 vvvvvvvvvPPT.pptx
 

JUDUL

  • 1. Dosen Pengampu : Dean Subhan Saleh, SE., MM Penghimpunan dan Penyaluran Dana
  • 3. Pembahasan Penghimpunan Dana 01 Penggunaan Dana 02 Kebijakan Penghimpunan dan Penggunaan Dana 03 $
  • 4. Penghimpunan Dana Penghimpunan dana merupakan kegiatan usaha lembaga keuangan dalam menarik, dan mengumpulkan dana-dana dari masyarakat dan menampungnya dalam bentuk simpanan, giro, tabungan, deposito atau surat berharga lainnya.
  • 5. Sumber Penghimpunan Dana Dana yang berasal dari para pemegang saham bank atau pemilik bank. Pencarian dana yang bersumber dari bank itu sendiri yaitu : 1). Setoran modal pemilik saham, 2). Cadangan- cadangan bank, 3). Laba bank yang belum dibagi. Dana dari bank itu sendiri Dana yang berasal dari masyarakat, baik perorangan maupun badan usaha,yang diperoleh bank dengan menggunakan berbagai instrumen produk simpanan yang dimiliki oleh bank. Seperti : Giro, Deposito, Tabungan Dana dari masyarakat luas Dana yang berasal dari pihak yang memberikan pinjaman kepada bank, yang terdiri dari empat pihak, yaitu : 1). Bantuan Likuiditas Bank Indonesia, 2). Pinjaman antar bank, 3). Pinjaman dari bank-bank luar negeri, 4). Surat Berharga Pasar Uang (SBPU) Dana dari lembaga lainnya
  • 6. Penggunaan dana adalah kegiatan menjual dana yang telah didapat dari kegiatan penghimpunan dana dalam bentuk simpanan. Tujuan pengalokasian dana adalah Mendapatkan keuntungan atau laba semaksimal mungkin. . Penggunaan Dana
  • 7. Pertimbangan Penggunaan Dana Pengalokasian dana dalam berbagai bentuk asset selalu berkaitan dengan aspek resiko dan “rate of return” dari asset tersebut. Bank menginginkan bentuk asset yang beresiko serendah mungkin.Tetapi hubungan antara tingkat resiko dan rate ofreturn yang searah setiap bentuk Investasi ataupun asset. Semakin tinggi rate of return yang diperoleh dari suatu asset, maka semakin tinggi pula tingkat resiko yang ditanggung dan sebaliknya. Resiko dan Hasil Sumber-sumber dana jangka pendek menuntut agar bank mengalokasikan sejumlah tertentu dana dalam bentuk aset yang tingkat likuiditasnya cukup tinggi sehingga sejumlah kewajibannya jatuh tempo bank mempunyai cukup alat likuid untuk memenuhi kewajibannya. Bank juga harus menyediakan sejumlah alat likuid dengan tujuan memenuhi kewajiban giral minimum yang ditetapkan BI. Jangka Waktu dan Likuiditas
  • 8. Alternatif Penggunaan Dana Aset ini ditunjukan untuk memenuhi kebutuhan likuiditas jangka pendek. Resiko dari asset ini tergolong rendah dan bank tidak dapat terlalu banyak mengharapkan adanya penerimaan dalam jumlah yang tinggi dan asset ini disebut dengan asset tidak produktif. Cadangan Likuiditas Kredit adalah penyediaan uang atau tagihan berdasarkan pada persetujuan atau kesepakatan pinjam meminjam antara bank dengan pihak lain yang mewajibkan pihak peminjam untuk melunasi kewajibannya setelah jangka waktu tertentu. Penyaluran Kredit Investasi memiliki rate of return yang cukup tinggi selain penyaluran kredit. Investasi dapat berupa penanaman dana dalam surat- surat berharga jangka menengah dan panjang, atau berupa penyertaan langsung pada badan usaha lain. Bentuk surat berharga tersebut antara lain adalah saham dan obligasi. Investasi Aset ini termasuk asset yang tidak produktif dalam menghasilkan penerimaan oleh BI karena asset ini resikonya cukup tinggi. Resiko ini dikaitkan karena mudah terbakar, mudah rusak, atau hilangnya dari asset tetap dan inventaris. Tetapi mengalokasikan dana juga diperlukan untuk asset ini karena bank memerlukan kantor, mobil, dll untuk kegiatan usahanya. Aset Tetap dan Inventaris
  • 10. Tingkat Bunga Supaya penyaluran dana bisa menghasilkan keuntungan untuk bank, biaya yang dikeluarkan saat penghimpunan dana harus lebih kecil dibandingkan dengan penerimaan yang didapat dari penyaluran dana. Hal ini mendasari penerapan tingkat bunga simpanan lebih besar dari tingkat bunga simpanan. Salah satu komponen dalam perhitungan bunga tersebut ialah penyesuaian risiko. Risiko tersebut adalah : a). Risiko Likuiditas b). Risiko Kredit c). Risiko Investasi d). Risiko Operasi e). Risiko Kecurangan f). Risiko Fidusiari $
  • 11. Pengelolaan asset dan liabilitas (kewajiban) suatu bank merupakan sesuatu yang tidak dapar berjalan sendiri- sendiri. Pengelolaan asset suatu bank selalu memperhatikan karakteristik dari penghimpunan dana pada sisi liabilitas, dan juga sebaliknya. Asset-liability Committee merupakan suatu bentuk komite atau badan yang melaksanakan tugas tersebut Pengelolaan Aset dan Liabilitas
  • 12. Likuiditas diperlukan antara lain untuk keperluan: a. Pemenuhan aturan reserve requirement atau cadangan wajib minimum yang ditetapkan bank sentral b. Penarikan dana oleh deposan c. Penarikan dana oleh debitor d. Pembayaran kewajiban yang jatuh tempo Suatu bank dianggap likuid apabila: a. Mempunyai sejumlah alat-alat likuid yang dapat memenuhi kebutuhan likuditasnya sesuai dengan waktunya. b. Mampu memperoleh tambahan alat likuid sesuai kebutuhan denagn berbagai macam cara seperti memlalui pinjaman, penjualan saham, penyetoran modal dan konversi dari asset yang likuiditasnya rendah mejadi alat-alat likuid. Likuiditas Bank
  • 13. Indikator Likuiditas Untuk memenuhi kebutuhan likuiditas akibat adanya penarikan dana pihak ketiga Untuk mengukur jumlah dana pihak ketiga yang disalurkan dalam bentuk kredit Rasio kredit terhadap total dana pihak ketiga Semakin tinggi rasio surat berharga jangka pendek terhadap total surat berharga, maka semakin tinggi pula tingkat likuiditas bank tersebut. Rasio surat berharga jangka pendek terhadap total surat berharga Rasio alat likuid terhadap dana pihak ketiga
  • 14. Giro Wajib Minimum Giro Wajib Minimum (GWM) adalah dana atau simpanan minimum yang harus dipelihara oleh bank dalam bentuk saldo rekening giro yang ditempatkan di Bank Indonesia (BI). Jenis GWM 1). GWM Primer, untuk ekspansi atau menambah likuiditas bank apabila diturunkan. 2). GWM Sekunder, untuk mempengaruhi cadangan likuiditas bank sekaligus pendalaman sektor keuangan. Apabila dinaikkan tujuannya adalah untuk mengurangi kapasitas kredit bank. Sebaliknya, jika diturunkan, tujuannya untuk menambah kapasitas kredit bank. 3). GWM Loan To Funding Ratio, untuk mendorong penyaluran kredit bank tetap berada dalam rentang yang ditentukan agar mendorong intermediasi sehingga pertumbuhan ekonomi terpacu, tetapi tetap menjaga prinsip kehati-hatian.
  • 15. Jasa Bank Umum Kegiatan Bank Umum 1. Menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk simpanan berupa giro, deposito berjangka, sertifikat deposito, tabungan, dan atau bentuk lainnya yang dipersamakan dengan itu. 2. Memberikan kredit 3. Menerbitkan surat pengakuan utang 4. Membeli, menjual, atau menjamin atas risiko sendiri maupun untuk kepentingan dan atas perintah nasabahnya 5. Memindahkan uang baik untuk kepentingan sendiri maupun untuk kepentingan nasabah
  • 16. Kegiatan Bank Umum 6. Menempatkan dana pada, meminjam dana dari, atau meminjamkan dana kepada bank lain, baik dengan menggunakan surat, sarana telekomunikasi maupun dengan wesel unjuk, cek atau sarana lainnya. 7. Menerima pembayaran dari tagihan atas surat berharga dan melakukan perhitungan dengan antar pihak ketiga. 8. Menyediakan tempat untuk menyimpan barang dan surat berharga. 9. Melakukan kegiatan penitipan untuk kepentingan pihak lain berdasarkan suatu kontrak. 10. Melakukan penempatan dana dari nasabah kepada nasabah lainnya dalam bentuk surat berharga yang tidak tercatat di bursa efek.