SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
Download to read offline
SURAT EDARAN
No. 1820/IT3/HM/2021
TENTANG
PEMBERLAKUAN KEMBALI PEMBATASAN MASUK KAMPUS IPB
Yth.
Seluruh Dosen dan Tenaga Kependidikan
Di lingkungan IPB
Menimbang bahwa jumlah kasus dan persentase terkonfirmasi positif COVID-19 yang
semakin tinggi, baik di Indonesia maupun di wilayah Bogor, termasuk di lingkungan IPB;
Mengingat :
1. Instruksi Menteri Dalam Negeri Nomor 02 Tahun 2021 tentang Perpanjangan
Pemberlakuan Pembatasna Kegiatan Masyarakat untuk Pengendalian Corona Virus
Disease 2019 (Covid-19);
2. Keputusan Gubernur Jawa Barat Nomor : 443/Kep.33-Hukham/2021 tentang tentang
Pemberlakuan Pembatasan Sosial Berskala Besar Secara Proporsional Di Provinsi Jawa
Barat Dalam Rangka Penanganan Coronavirus Disease 2019 (Covid-19)
maka dengan hormat kami mohon perhatian Saudara terhadap hal-hal di bawah ini:
1. Pimpinan IPB memutuskan untuk meningkatkan kembali status Relaksasi Pembatasan
Masuk Kampus IPB menjadi Pembatasan Masuk Kampus IPB (Partially Closed Down).
2. Kegiatan bekerja dilaksanakan di rumah dan tetap dijalankan secara online atau metode
non-tatap muka lainnya. Pengaturan sistem kerja tetap mengacu pada Surat Edaran Wakil
Rektor Bidang Sumberdaya, Perencanaan dan Keuangan Nomor 12396/IT3/KP/2020
tentang Sistem Kerja Pegawai di Lingkungan Institut Pertanian Bogor dalam Tatanan
Normal Baru.
3. Kami berharap semua warga IPB untuk tetap membatasi diri dari aktivitas di luar rumah
serta melakukan karantina mandiri bagi yang sedang sakit atau berisiko, tetap
menegakkan protokol kesehatan (memakai masker, mencuci tangan lebih sering, menjaga
jarak, membatasi mobilitas dan interaksi dan menjauhi kerumunan) dan senantiasa
memohon perlindungan dan doa kepada Tuhan yang Maha Kuasa agar dijauhkan dari
segala penyakit dan tetap diberi kesehatan.
4. Pengecualian untuk bekerja di kampus diberikan kepada petugas yang menangani:
a. Poliklinik;
b. Prasarana, Sarana dan Pengamanan Lingkungan;
c. Sistem Informasi dan Transformasi Digital;
d. Student Service Center;
e. Kantin yang ditunjuk oleh IPB;
f. Petugas atau pihak yang terkait dengan urusan pengadaan jasa konstruksi yang tidak
dapat ditunda pelaksanaannya;
g. Riset tugas akhir di Laboratorium atau sejenisnya, yang menurut sifatnya dan
prosedurnya tidak dapat dihentikan, ditunda, atau dilakukan jeda (interrupted);
h. Kegiatan lainnya yang atas pertimbangan pimpinan IPB atau pimpinan unit kerja
dianggap sangat penting dan tidak dapat ditunda.
5. Seluruh petugas yang tetap bekerja kami mohon untuk selalu memperhatikan protokol
kesehatan dengan sangat ketat.
6. Pemberlakuan kembali Pembatasan Masuk Kampus ini berlaku sejak tanggal 26 Januari
sampai 8 Februari 2021 dan dapat diperpanjang kembali mengikuti kebijakan pemerintah.
Demikian Surat Edaran ini disampaikan untuk dilaksanakan sebagaimana mestinya.
Bogor, 26 Januari 2021
Wakil Rektor Bidang Kerjasama dan Sistem Informasi/
Ketua Tim Crisis Center Covid-19
Prof. Dr. Ir. Dodik Ridho Nurrochmat, MSc.F.Trop
NIP. 197003291996081001
Tembusan Yth.
Rektor IPB (sebagai laporan)

More Related Content

Similar to 1820 hm-pemberitahuan perpanjangan kembali pembatasan masuk kampus

SE Perubahan Jadwal Penerimaan Cuti Praja (1).pdf
SE Perubahan Jadwal Penerimaan Cuti Praja (1).pdfSE Perubahan Jadwal Penerimaan Cuti Praja (1).pdf
SE Perubahan Jadwal Penerimaan Cuti Praja (1).pdfF206FarhanNajib
 
PPT LAPORAN PRAKTEK LAPANGAN NINGSIH.pptx
PPT LAPORAN PRAKTEK LAPANGAN NINGSIH.pptxPPT LAPORAN PRAKTEK LAPANGAN NINGSIH.pptx
PPT LAPORAN PRAKTEK LAPANGAN NINGSIH.pptxningsih widari
 
Kebijakan-PTM-Terbatas-Menyambut-Tahun-Ajaran-Baru-2021-2022.pdf
Kebijakan-PTM-Terbatas-Menyambut-Tahun-Ajaran-Baru-2021-2022.pdfKebijakan-PTM-Terbatas-Menyambut-Tahun-Ajaran-Baru-2021-2022.pdf
Kebijakan-PTM-Terbatas-Menyambut-Tahun-Ajaran-Baru-2021-2022.pdfVikaPutri12
 
Kelengkapan pembelljaran tatap muka dimasa pandemi
Kelengkapan pembelljaran tatap muka dimasa pandemiKelengkapan pembelljaran tatap muka dimasa pandemi
Kelengkapan pembelljaran tatap muka dimasa pandemismanisukatani
 
03. EVALUASI BDR BARU-Endang rahayu.pdf
03. EVALUASI BDR BARU-Endang rahayu.pdf03. EVALUASI BDR BARU-Endang rahayu.pdf
03. EVALUASI BDR BARU-Endang rahayu.pdfMichaelLangi
 
Surat edaran penyelenggaraan perkuliahan ganjil 2020
Surat edaran penyelenggaraan perkuliahan ganjil 2020Surat edaran penyelenggaraan perkuliahan ganjil 2020
Surat edaran penyelenggaraan perkuliahan ganjil 2020ElviraYunita2
 
Edaran Tentang UN dan Belajar dari Rumah
Edaran Tentang UN dan Belajar dari RumahEdaran Tentang UN dan Belajar dari Rumah
Edaran Tentang UN dan Belajar dari RumahAulia Risyda Fauzi
 
Se pendis terkait masa darurat covid
Se pendis terkait masa darurat covidSe pendis terkait masa darurat covid
Se pendis terkait masa darurat covidMohamat Mutajir
 
Surat pemberitahuan pelaksanaan imunisasi selama covid 19
Surat pemberitahuan pelaksanaan imunisasi selama covid 19Surat pemberitahuan pelaksanaan imunisasi selama covid 19
Surat pemberitahuan pelaksanaan imunisasi selama covid 19PoliklinikYonkav10mg
 
Best praktis efektivitas pjj smkn tegalwaru (Asep Dikdik)
Best praktis efektivitas pjj smkn tegalwaru (Asep Dikdik)Best praktis efektivitas pjj smkn tegalwaru (Asep Dikdik)
Best praktis efektivitas pjj smkn tegalwaru (Asep Dikdik)AsepDikdik2
 
Surat edaran libur corona
Surat edaran libur   coronaSurat edaran libur   corona
Surat edaran libur coronaDewiAnggini8
 
PERMOHONAN VAKSINASI.docx
PERMOHONAN VAKSINASI.docxPERMOHONAN VAKSINASI.docx
PERMOHONAN VAKSINASI.docxChorick1
 
UPDATE DATA COVID-19 DEPOK_20220810.pptx
UPDATE DATA COVID-19 DEPOK_20220810.pptxUPDATE DATA COVID-19 DEPOK_20220810.pptx
UPDATE DATA COVID-19 DEPOK_20220810.pptxKasandraFitrianiN
 
Se sesjen nomor 20 tahun 2020 tentang sistem kerja pegawai kemendikbud dalam ...
Se sesjen nomor 20 tahun 2020 tentang sistem kerja pegawai kemendikbud dalam ...Se sesjen nomor 20 tahun 2020 tentang sistem kerja pegawai kemendikbud dalam ...
Se sesjen nomor 20 tahun 2020 tentang sistem kerja pegawai kemendikbud dalam ...Ade Agoess
 
Sk kadisnakertransgi 1972 th 2021 protokol ppkm level 4 fix
Sk kadisnakertransgi 1972 th 2021   protokol ppkm level 4 fixSk kadisnakertransgi 1972 th 2021   protokol ppkm level 4 fix
Sk kadisnakertransgi 1972 th 2021 protokol ppkm level 4 fixCIkumparan
 
SE Menteri Nomor 2 Tahun 2022
SE Menteri Nomor 2 Tahun 2022SE Menteri Nomor 2 Tahun 2022
SE Menteri Nomor 2 Tahun 2022CIkumparan
 
Kelompok 6 pk
Kelompok 6   pkKelompok 6   pk
Kelompok 6 pkAdaamalf
 
Protokol Perkantoran yang kembali laksanakan WFO
Protokol Perkantoran yang kembali laksanakan WFOProtokol Perkantoran yang kembali laksanakan WFO
Protokol Perkantoran yang kembali laksanakan WFORafael Ryandika
 
1. Protokol AKB Pembeljaran Tatap Muka.pptx
1. Protokol  AKB Pembeljaran  Tatap Muka.pptx1. Protokol  AKB Pembeljaran  Tatap Muka.pptx
1. Protokol AKB Pembeljaran Tatap Muka.pptxKikiRezkySinaga
 

Similar to 1820 hm-pemberitahuan perpanjangan kembali pembatasan masuk kampus (20)

SE Perubahan Jadwal Penerimaan Cuti Praja (1).pdf
SE Perubahan Jadwal Penerimaan Cuti Praja (1).pdfSE Perubahan Jadwal Penerimaan Cuti Praja (1).pdf
SE Perubahan Jadwal Penerimaan Cuti Praja (1).pdf
 
PPT LAPORAN PRAKTEK LAPANGAN NINGSIH.pptx
PPT LAPORAN PRAKTEK LAPANGAN NINGSIH.pptxPPT LAPORAN PRAKTEK LAPANGAN NINGSIH.pptx
PPT LAPORAN PRAKTEK LAPANGAN NINGSIH.pptx
 
Kebijakan-PTM-Terbatas-Menyambut-Tahun-Ajaran-Baru-2021-2022.pdf
Kebijakan-PTM-Terbatas-Menyambut-Tahun-Ajaran-Baru-2021-2022.pdfKebijakan-PTM-Terbatas-Menyambut-Tahun-Ajaran-Baru-2021-2022.pdf
Kebijakan-PTM-Terbatas-Menyambut-Tahun-Ajaran-Baru-2021-2022.pdf
 
Kelengkapan pembelljaran tatap muka dimasa pandemi
Kelengkapan pembelljaran tatap muka dimasa pandemiKelengkapan pembelljaran tatap muka dimasa pandemi
Kelengkapan pembelljaran tatap muka dimasa pandemi
 
03. EVALUASI BDR BARU-Endang rahayu.pdf
03. EVALUASI BDR BARU-Endang rahayu.pdf03. EVALUASI BDR BARU-Endang rahayu.pdf
03. EVALUASI BDR BARU-Endang rahayu.pdf
 
Surat edaran penyelenggaraan perkuliahan ganjil 2020
Surat edaran penyelenggaraan perkuliahan ganjil 2020Surat edaran penyelenggaraan perkuliahan ganjil 2020
Surat edaran penyelenggaraan perkuliahan ganjil 2020
 
Edaran Tentang UN dan Belajar dari Rumah
Edaran Tentang UN dan Belajar dari RumahEdaran Tentang UN dan Belajar dari Rumah
Edaran Tentang UN dan Belajar dari Rumah
 
Se pendis terkait masa darurat covid
Se pendis terkait masa darurat covidSe pendis terkait masa darurat covid
Se pendis terkait masa darurat covid
 
Remote Audit
Remote AuditRemote Audit
Remote Audit
 
Surat pemberitahuan pelaksanaan imunisasi selama covid 19
Surat pemberitahuan pelaksanaan imunisasi selama covid 19Surat pemberitahuan pelaksanaan imunisasi selama covid 19
Surat pemberitahuan pelaksanaan imunisasi selama covid 19
 
Best praktis efektivitas pjj smkn tegalwaru (Asep Dikdik)
Best praktis efektivitas pjj smkn tegalwaru (Asep Dikdik)Best praktis efektivitas pjj smkn tegalwaru (Asep Dikdik)
Best praktis efektivitas pjj smkn tegalwaru (Asep Dikdik)
 
Surat edaran libur corona
Surat edaran libur   coronaSurat edaran libur   corona
Surat edaran libur corona
 
PERMOHONAN VAKSINASI.docx
PERMOHONAN VAKSINASI.docxPERMOHONAN VAKSINASI.docx
PERMOHONAN VAKSINASI.docx
 
UPDATE DATA COVID-19 DEPOK_20220810.pptx
UPDATE DATA COVID-19 DEPOK_20220810.pptxUPDATE DATA COVID-19 DEPOK_20220810.pptx
UPDATE DATA COVID-19 DEPOK_20220810.pptx
 
Se sesjen nomor 20 tahun 2020 tentang sistem kerja pegawai kemendikbud dalam ...
Se sesjen nomor 20 tahun 2020 tentang sistem kerja pegawai kemendikbud dalam ...Se sesjen nomor 20 tahun 2020 tentang sistem kerja pegawai kemendikbud dalam ...
Se sesjen nomor 20 tahun 2020 tentang sistem kerja pegawai kemendikbud dalam ...
 
Sk kadisnakertransgi 1972 th 2021 protokol ppkm level 4 fix
Sk kadisnakertransgi 1972 th 2021   protokol ppkm level 4 fixSk kadisnakertransgi 1972 th 2021   protokol ppkm level 4 fix
Sk kadisnakertransgi 1972 th 2021 protokol ppkm level 4 fix
 
SE Menteri Nomor 2 Tahun 2022
SE Menteri Nomor 2 Tahun 2022SE Menteri Nomor 2 Tahun 2022
SE Menteri Nomor 2 Tahun 2022
 
Kelompok 6 pk
Kelompok 6   pkKelompok 6   pk
Kelompok 6 pk
 
Protokol Perkantoran yang kembali laksanakan WFO
Protokol Perkantoran yang kembali laksanakan WFOProtokol Perkantoran yang kembali laksanakan WFO
Protokol Perkantoran yang kembali laksanakan WFO
 
1. Protokol AKB Pembeljaran Tatap Muka.pptx
1. Protokol  AKB Pembeljaran  Tatap Muka.pptx1. Protokol  AKB Pembeljaran  Tatap Muka.pptx
1. Protokol AKB Pembeljaran Tatap Muka.pptx
 

Recently uploaded

02 PPT Peran Masyarakat dalam Peningkatan Budaya Integritas di Lingkungan Kem...
02 PPT Peran Masyarakat dalam Peningkatan Budaya Integritas di Lingkungan Kem...02 PPT Peran Masyarakat dalam Peningkatan Budaya Integritas di Lingkungan Kem...
02 PPT Peran Masyarakat dalam Peningkatan Budaya Integritas di Lingkungan Kem...gulieglue
 
Inovasi Kebijakan dalam Administrasi Publik
Inovasi Kebijakan dalam Administrasi PublikInovasi Kebijakan dalam Administrasi Publik
Inovasi Kebijakan dalam Administrasi PublikTri Widodo W. UTOMO
 
Materi Pengelolaan Keuangan desa dan aset
Materi Pengelolaan Keuangan desa dan asetMateri Pengelolaan Keuangan desa dan aset
Materi Pengelolaan Keuangan desa dan asetMbahSantowaanCikeruh
 
Perencanaan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
Perencanaan Pengadaan Barang/Jasa PemerintahPerencanaan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
Perencanaan Pengadaan Barang/Jasa PemerintahVinaDawatulAropah
 
Dashboard UPT 4.0 kolaborasi dengan pemda.pptx
Dashboard UPT 4.0 kolaborasi dengan pemda.pptxDashboard UPT 4.0 kolaborasi dengan pemda.pptx
Dashboard UPT 4.0 kolaborasi dengan pemda.pptxPututJokoWibowo
 
permendag-no-7-tahun-2024, terkait pembatasan impor barang
permendag-no-7-tahun-2024, terkait pembatasan impor barangpermendag-no-7-tahun-2024, terkait pembatasan impor barang
permendag-no-7-tahun-2024, terkait pembatasan impor barangAli saepudin
 
Masterplan IAD-PSDA Kabupaten Ketapang Provinsi Kalimantan Barat
Masterplan IAD-PSDA Kabupaten Ketapang Provinsi Kalimantan BaratMasterplan IAD-PSDA Kabupaten Ketapang Provinsi Kalimantan Barat
Masterplan IAD-PSDA Kabupaten Ketapang Provinsi Kalimantan BaratRyadhi EthniCitizen
 
Kebijakan dan Strategi Pengembangan Korporasi Petani
Kebijakan dan Strategi Pengembangan Korporasi PetaniKebijakan dan Strategi Pengembangan Korporasi Petani
Kebijakan dan Strategi Pengembangan Korporasi PetaniTiaSofiani
 
Perbandingan Pemerintahan - Sistem Pemerintahan Trias Politica di Indonesia
Perbandingan Pemerintahan - Sistem Pemerintahan Trias Politica di IndonesiaPerbandingan Pemerintahan - Sistem Pemerintahan Trias Politica di Indonesia
Perbandingan Pemerintahan - Sistem Pemerintahan Trias Politica di Indonesiaanissaputriaulia07
 
Bahan Materi Kebijakan Publik untuk pendidikan tinggi
Bahan Materi Kebijakan Publik untuk pendidikan tinggiBahan Materi Kebijakan Publik untuk pendidikan tinggi
Bahan Materi Kebijakan Publik untuk pendidikan tinggi290165
 

Recently uploaded (10)

02 PPT Peran Masyarakat dalam Peningkatan Budaya Integritas di Lingkungan Kem...
02 PPT Peran Masyarakat dalam Peningkatan Budaya Integritas di Lingkungan Kem...02 PPT Peran Masyarakat dalam Peningkatan Budaya Integritas di Lingkungan Kem...
02 PPT Peran Masyarakat dalam Peningkatan Budaya Integritas di Lingkungan Kem...
 
Inovasi Kebijakan dalam Administrasi Publik
Inovasi Kebijakan dalam Administrasi PublikInovasi Kebijakan dalam Administrasi Publik
Inovasi Kebijakan dalam Administrasi Publik
 
Materi Pengelolaan Keuangan desa dan aset
Materi Pengelolaan Keuangan desa dan asetMateri Pengelolaan Keuangan desa dan aset
Materi Pengelolaan Keuangan desa dan aset
 
Perencanaan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
Perencanaan Pengadaan Barang/Jasa PemerintahPerencanaan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
Perencanaan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
 
Dashboard UPT 4.0 kolaborasi dengan pemda.pptx
Dashboard UPT 4.0 kolaborasi dengan pemda.pptxDashboard UPT 4.0 kolaborasi dengan pemda.pptx
Dashboard UPT 4.0 kolaborasi dengan pemda.pptx
 
permendag-no-7-tahun-2024, terkait pembatasan impor barang
permendag-no-7-tahun-2024, terkait pembatasan impor barangpermendag-no-7-tahun-2024, terkait pembatasan impor barang
permendag-no-7-tahun-2024, terkait pembatasan impor barang
 
Masterplan IAD-PSDA Kabupaten Ketapang Provinsi Kalimantan Barat
Masterplan IAD-PSDA Kabupaten Ketapang Provinsi Kalimantan BaratMasterplan IAD-PSDA Kabupaten Ketapang Provinsi Kalimantan Barat
Masterplan IAD-PSDA Kabupaten Ketapang Provinsi Kalimantan Barat
 
Kebijakan dan Strategi Pengembangan Korporasi Petani
Kebijakan dan Strategi Pengembangan Korporasi PetaniKebijakan dan Strategi Pengembangan Korporasi Petani
Kebijakan dan Strategi Pengembangan Korporasi Petani
 
Perbandingan Pemerintahan - Sistem Pemerintahan Trias Politica di Indonesia
Perbandingan Pemerintahan - Sistem Pemerintahan Trias Politica di IndonesiaPerbandingan Pemerintahan - Sistem Pemerintahan Trias Politica di Indonesia
Perbandingan Pemerintahan - Sistem Pemerintahan Trias Politica di Indonesia
 
Bahan Materi Kebijakan Publik untuk pendidikan tinggi
Bahan Materi Kebijakan Publik untuk pendidikan tinggiBahan Materi Kebijakan Publik untuk pendidikan tinggi
Bahan Materi Kebijakan Publik untuk pendidikan tinggi
 

1820 hm-pemberitahuan perpanjangan kembali pembatasan masuk kampus

  • 1. SURAT EDARAN No. 1820/IT3/HM/2021 TENTANG PEMBERLAKUAN KEMBALI PEMBATASAN MASUK KAMPUS IPB Yth. Seluruh Dosen dan Tenaga Kependidikan Di lingkungan IPB Menimbang bahwa jumlah kasus dan persentase terkonfirmasi positif COVID-19 yang semakin tinggi, baik di Indonesia maupun di wilayah Bogor, termasuk di lingkungan IPB; Mengingat : 1. Instruksi Menteri Dalam Negeri Nomor 02 Tahun 2021 tentang Perpanjangan Pemberlakuan Pembatasna Kegiatan Masyarakat untuk Pengendalian Corona Virus Disease 2019 (Covid-19); 2. Keputusan Gubernur Jawa Barat Nomor : 443/Kep.33-Hukham/2021 tentang tentang Pemberlakuan Pembatasan Sosial Berskala Besar Secara Proporsional Di Provinsi Jawa Barat Dalam Rangka Penanganan Coronavirus Disease 2019 (Covid-19) maka dengan hormat kami mohon perhatian Saudara terhadap hal-hal di bawah ini: 1. Pimpinan IPB memutuskan untuk meningkatkan kembali status Relaksasi Pembatasan Masuk Kampus IPB menjadi Pembatasan Masuk Kampus IPB (Partially Closed Down). 2. Kegiatan bekerja dilaksanakan di rumah dan tetap dijalankan secara online atau metode non-tatap muka lainnya. Pengaturan sistem kerja tetap mengacu pada Surat Edaran Wakil Rektor Bidang Sumberdaya, Perencanaan dan Keuangan Nomor 12396/IT3/KP/2020 tentang Sistem Kerja Pegawai di Lingkungan Institut Pertanian Bogor dalam Tatanan Normal Baru. 3. Kami berharap semua warga IPB untuk tetap membatasi diri dari aktivitas di luar rumah serta melakukan karantina mandiri bagi yang sedang sakit atau berisiko, tetap menegakkan protokol kesehatan (memakai masker, mencuci tangan lebih sering, menjaga jarak, membatasi mobilitas dan interaksi dan menjauhi kerumunan) dan senantiasa memohon perlindungan dan doa kepada Tuhan yang Maha Kuasa agar dijauhkan dari segala penyakit dan tetap diberi kesehatan. 4. Pengecualian untuk bekerja di kampus diberikan kepada petugas yang menangani: a. Poliklinik; b. Prasarana, Sarana dan Pengamanan Lingkungan; c. Sistem Informasi dan Transformasi Digital;
  • 2. d. Student Service Center; e. Kantin yang ditunjuk oleh IPB; f. Petugas atau pihak yang terkait dengan urusan pengadaan jasa konstruksi yang tidak dapat ditunda pelaksanaannya; g. Riset tugas akhir di Laboratorium atau sejenisnya, yang menurut sifatnya dan prosedurnya tidak dapat dihentikan, ditunda, atau dilakukan jeda (interrupted); h. Kegiatan lainnya yang atas pertimbangan pimpinan IPB atau pimpinan unit kerja dianggap sangat penting dan tidak dapat ditunda. 5. Seluruh petugas yang tetap bekerja kami mohon untuk selalu memperhatikan protokol kesehatan dengan sangat ketat. 6. Pemberlakuan kembali Pembatasan Masuk Kampus ini berlaku sejak tanggal 26 Januari sampai 8 Februari 2021 dan dapat diperpanjang kembali mengikuti kebijakan pemerintah. Demikian Surat Edaran ini disampaikan untuk dilaksanakan sebagaimana mestinya. Bogor, 26 Januari 2021 Wakil Rektor Bidang Kerjasama dan Sistem Informasi/ Ketua Tim Crisis Center Covid-19 Prof. Dr. Ir. Dodik Ridho Nurrochmat, MSc.F.Trop NIP. 197003291996081001 Tembusan Yth. Rektor IPB (sebagai laporan)