SlideShare a Scribd company logo
:
KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN,
RISET, DAN TEKNOLOGI
DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN
TINGGI, RISET, DAN TEKNOLOGI
Jalan Jenderal Sudirman, Senayan, Jakarta 10270
Telepon (021) 57946104, Pusat Panggilan ULT DIKTI 126
Laman www.diktiristek.kemdikbud.go.id
SURAT EDARAN
NOMOR 4 TAHUN 2021
TENTANG
PENYELENGGARAAN PEMBELAJARAN
TATAP MUKA TAHUN AKADEMIK 2021/2022
Yth.
1. Rektor Universitas/ Institut
2. Ketua Sekolah Tinggi
3. Kepala Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi
di lingkungan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
Berdasarkan Keputusan Bersama Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Menteri Agama, Menteri
Kesehatan, dan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor 03/KB/2021, Nomor 384 Tahun
2021, Nomor HK.01.08/MENKES/4242/2021, dan Nomor 440-717 Tahun 2021 tentang Panduan
Penyelenggaraan Pembelajaran di Masa Pandemi Coronavirus Disease 2019 (COVID-19), dengan
ini kami sampaikan bahwa pembelajaran di perguruan tinggi mulai semester gasal tahun akademik
2021/2022 diselenggarakan dengan pembelajaran tatap muka terbatas dengan tetap menerapkan
protokol kesehatan, dan/atau pembelajaran daring. Dalam penyelenggaraan pembelajaran,
perguruan tinggi harus tetap memprioritaskan kesehatan dan keselamatan warga kampus
(mahasiswa, dosen, tenaga kependidikan) serta masyarakat sekitarnya.
Apabila akan diselenggarakan pembelajaran tatap muka, baik perkuliahan, pratikum, studio,
praktik lapangan, maupun bentuk pembelajaran lainnya, perguruan tinggi harus memenuhi
ketentuan sebagai berikut.
I. Persiapan
1. Perguruan tinggi dapat melaksanakan persiapan pelaksanaan pembelajaran tatap muka
disesuaikan dengan level pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) sesuai
Instruksi Menteri Dalam Negeri mengenai pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat.
Perguruan tinggi di wilayah PPKM level 1, level 2, dan level 3 dapat menyelenggaraan
pembelajaran tatap muka terbatas dan melaporkan pada satuan tugas daerah setempat. Bagi
perguruan tinggi swasta selain melaporkan pada satuan tugas daerah juga melaporkan
kepada Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi.
2. Perguruan tinggi hanya diperbolehkan menyelenggarakan kegiatan kurikuler melalui
pembelajaran, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat.
3. Perguruan tinggi telah siap menerapkan protokol kesehatan sebagaimana ditetapkan dalam
Keputusan Bersama di atas dan Keputusan Menteri Kesehatan Nomor
HK.01.07/MENKES/413/2020 tentang Pedoman Pencegahan dan Pengendalian
Coronavirus Disease 2019 (Covid-19).
4. Perguruan tinggi membentuk satuan tugas penanganan Covid-19 di perguruan tinggi untuk
menyusun dan menerapkan standar operasional prosedur protokol kesehatan.
5. Pemimpin perguruan tinggi menerbitkan pedoman pembelajaran, wisuda, maupun kegiatan
lainnya bagi sivitas akademika dan tenaga kependidikan di lingkungan perguruan tinggi.
6. Tidak ada keberatan dari orang tua/wali bagi mahasiswa yang mengikuti pembelajaran
tatap muka.
II. Pelaksanaan
1. Melaporkan penyelenggaraan pembelajaran kepada satuan tugas penanganan Covid-19
secara berkala.
2. Melakukan testing dan tracing secara berkala.
3. Sivitas akademika dan tenaga kependidikan yang melakukan aktivitas di kampus harus:
a. dalam keadaan sehat;
b. sudah mendapatkan vaksinasi. Bagi yang belum divaksin, membuat surat pernyataan
yang berisi keterangan bahwa yang bersangkutan belum mendapatkan kuota vaksinasi
atau tidak bisa divaksinasi karena alasan tertentu (memiliki komorbid);
c. mendapatkan izin orang tua, dibuktikan dengan surat pernyataan;
d. bagi mahasiswa yang tidak bersedia melakukan pembelajaran tatap muka dapat memilih
pembelajaran secara daring;
e. mahasiswa dari luar daerah/luar negeri wajib memastikan diri dalam keadaan sehat,
melakukan karantina mandiri selama 14 hari atau melakukan tes swab, atau sesuai
peraturan/protokol yang berlaku di daerah setempat;
4. Melakukan tindakan pencegahan penyebaran Covid-19 dengan:
a. melakukan disinfeksi sarana prasarana di lingkungan perguruan tinggi sebelum dan
setelah pembelajaran difokuskan pada fasilitas yang digunakan selama pembelaran
tatap muka;
b. melakukan pengecekan suhu tubuh bagi setiap orang yang masuk perguruan tinggi;
c. menghindari penggunaan sarana pembelajaran yang tertutup, menimbulkan kerumunan,
dan terjadinya kontak jarak dekat;
d. menyediakan tempat cuci tangan/hand sanitizer di tempat-tempat strategis;
e. menggunakan masker kain 3 (tiga) lapis atau masker sekali pakaimasker bedah yang
menutupi hidung dan mulut;
f. menerapkan jaga jarak minimal 1,5 (satu koma lima) meter antar orang;
g. membatasi penggunaan ruang maksimal 50% (lima puluh persen) kapasitas okupansi
ruangan/kelas/laboratorium dan maksimal 25 (dua puluh lima) orang;
h. menerapkan upaya saling peduli, saling menjaga dan melindungi;
i. menerapkan etika batuk/bersin yang benar;
j. menyediakan ruang isolasi sementara bagi sivitas akademika dan tenaga kependidikan
yang memiliki gejala/kriteria Covid-19;
k. menyiapkan mekanisme penanganan temuan kasus Covid-19 di lingkungan
perguruan tinggi (baik bagi yang bersangkutan maupun contact tracing);
l. menyiapkan dukungan tindakan kedaruratan penanganan Covid-19; dan
m. melaporkan kepada satuan gugus tugas penanganan Covid-19 daerah setempat apabila
ditemukan kasus Covid-19.
5. Warga kampus diharapkan dapat menjadi duta perubahan perilaku di lingkungan masing-
masing.
6. Dalam hal ditemukan kasus konfirmasi positif Covid-19 di perguruan tinggi, pemimpin
perguruan tinggi menghentikan sementara pembelajaran tatap muka di area terkonfirmasi
positif covid-19 sampai kondisi aman.
7. Dalam hal terjadi peningkatan status peningkatan resiko Covid-19 di kabupaten/kota,
pemimpin perguruan tinggi berkoordinasi dengan satuan tugas penanganan Covid-19
setempat untuk melanjutkan atau menghentikan pembelajaran tatap muka.
III. Pemantauan
1. Perguruan tinggi menegakkan standar operasional prosedur protokol kesehatan serta
melakukan pemantauan dan evaluasi secara berkala terhadap pelaksanaan standar
operasional prosedur penegakan protokol kesehatan.
2. Perguruan tinggi diharapkan dapat saling berbagi pengalaman dan praktik baik dalam
penyelenggaraan pembelajaran campuran selama masa pandemi Covid-19.
3. Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi melakukan pemantauan secara berkala terhadap
aktivitas pembelajaran tatap muka di perguruan tinggi dan hasil pemantauan dapat
dijadikan rekomendasi untuk tindaklanjut aktivitas pembelajaran tatap muka.
Surat edaran ini disampaikan untuk menjadi perhatian dan dilaksanakan sebagaimana mestinya.
13 September 2021
Plt. Direktur Jenderal,
Nizam
Tembusan: NIP 196107061987101001
1. Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
2. Sekretaris Jenderal Kemendikbudristek

More Related Content

Similar to Surat edaran-pembelajaran-tatap-muka-tahun-akademik-2021 2022-

EDARAN PTM 2021.pdf
EDARAN PTM 2021.pdfEDARAN PTM 2021.pdf
EDARAN PTM 2021.pdf
herlinaHerlina46
 
Belajar di Era Pandemi.pptx
Belajar di Era Pandemi.pptxBelajar di Era Pandemi.pptx
Belajar di Era Pandemi.pptx
AlamSyah755798
 
Teuku_Webinar-Nasional-Indonesia-Bangkit-Seri-6-Diskusi-Tokoh-Pendidikan-Indo...
Teuku_Webinar-Nasional-Indonesia-Bangkit-Seri-6-Diskusi-Tokoh-Pendidikan-Indo...Teuku_Webinar-Nasional-Indonesia-Bangkit-Seri-6-Diskusi-Tokoh-Pendidikan-Indo...
Teuku_Webinar-Nasional-Indonesia-Bangkit-Seri-6-Diskusi-Tokoh-Pendidikan-Indo...
caturprasetyo007
 
1. Protokol AKB Pembeljaran Tatap Muka.pptx
1. Protokol  AKB Pembeljaran  Tatap Muka.pptx1. Protokol  AKB Pembeljaran  Tatap Muka.pptx
1. Protokol AKB Pembeljaran Tatap Muka.pptx
KikiRezkySinaga
 
Kebijakan-PTM-Terbatas-Menyambut-Tahun-Ajaran-Baru-2021-2022.pdf
Kebijakan-PTM-Terbatas-Menyambut-Tahun-Ajaran-Baru-2021-2022.pdfKebijakan-PTM-Terbatas-Menyambut-Tahun-Ajaran-Baru-2021-2022.pdf
Kebijakan-PTM-Terbatas-Menyambut-Tahun-Ajaran-Baru-2021-2022.pdf
VikaPutri12
 
20 juli 2020 webinar polkesraya pbm di masa adaptasi baru
20 juli 2020   webinar polkesraya pbm di masa adaptasi baru20 juli 2020   webinar polkesraya pbm di masa adaptasi baru
20 juli 2020 webinar polkesraya pbm di masa adaptasi baru
Bondan Palestin
 
PTM 100%DKI SE 0006.pptx
PTM 100%DKI SE 0006.pptxPTM 100%DKI SE 0006.pptx
PTM 100%DKI SE 0006.pptx
Bayu D' Hasyims
 
PTM SMP KR3.pptx
PTM SMP KR3.pptxPTM SMP KR3.pptx
PTM SMP KR3.pptx
SenaChannel
 
Pedoman Belajar Di Rumah (BDR) Revisi 9 Juni
Pedoman Belajar Di Rumah (BDR) Revisi 9 JuniPedoman Belajar Di Rumah (BDR) Revisi 9 Juni
Pedoman Belajar Di Rumah (BDR) Revisi 9 Juni
Amin Herwansyah
 
PEDOMAN UMUM RENCANA STRATEGI PEMBELAJARAN SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 20...
PEDOMAN UMUM RENCANA STRATEGI PEMBELAJARAN SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 20...PEDOMAN UMUM RENCANA STRATEGI PEMBELAJARAN SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 20...
PEDOMAN UMUM RENCANA STRATEGI PEMBELAJARAN SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 20...
TatiHandayani5
 
Buku saku faq skb 4 meneteri 21122021
Buku saku faq skb 4 meneteri 21122021Buku saku faq skb 4 meneteri 21122021
Buku saku faq skb 4 meneteri 21122021
AdminAssaidah
 
2808 D Sosialisasi Pedoman Yankes Usekrem ok.pdf
2808 D Sosialisasi Pedoman Yankes Usekrem ok.pdf2808 D Sosialisasi Pedoman Yankes Usekrem ok.pdf
2808 D Sosialisasi Pedoman Yankes Usekrem ok.pdf
PuskesmasSambaliung1
 
materi persiapan tatap muka.pptx
materi persiapan tatap muka.pptxmateri persiapan tatap muka.pptx
materi persiapan tatap muka.pptx
dpmdbusel
 
1. PEDOMAN UMUM RENCANA STRATEGI PEMBELAJARAN SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN...
1. PEDOMAN UMUM RENCANA STRATEGI PEMBELAJARAN SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN...1. PEDOMAN UMUM RENCANA STRATEGI PEMBELAJARAN SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN...
1. PEDOMAN UMUM RENCANA STRATEGI PEMBELAJARAN SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN...
TatiHandayani5
 
Analisis Dampak Regulasi (Rendahnya Efektifitas Pembelajaran Daring pada Mas...
Analisis Dampak Regulasi (Rendahnya Efektifitas Pembelajaran Daring  pada Mas...Analisis Dampak Regulasi (Rendahnya Efektifitas Pembelajaran Daring  pada Mas...
Analisis Dampak Regulasi (Rendahnya Efektifitas Pembelajaran Daring pada Mas...
YayinKhosyatin
 
2. se mendikbud
2. se mendikbud2. se mendikbud
2. se mendikbud
Abay Saputra
 
Se sesjen nomor 15 tahun 2020 ttg panduan bdr
Se sesjen nomor 15 tahun 2020 ttg panduan bdrSe sesjen nomor 15 tahun 2020 ttg panduan bdr
Se sesjen nomor 15 tahun 2020 ttg panduan bdr
Jacko Roebuck
 
Se sesjen-nomor-15-tahun-2020
Se sesjen-nomor-15-tahun-2020Se sesjen-nomor-15-tahun-2020
Se sesjen-nomor-15-tahun-2020
NursidiNursidi1
 
SURAT EDARAN NOMOR 15 TAHUN 2020TENTANG PEDOMAN PENYELENGGARAAN BELAJAR DARI ...
SURAT EDARAN NOMOR 15 TAHUN 2020TENTANG PEDOMAN PENYELENGGARAAN BELAJAR DARI ...SURAT EDARAN NOMOR 15 TAHUN 2020TENTANG PEDOMAN PENYELENGGARAAN BELAJAR DARI ...
SURAT EDARAN NOMOR 15 TAHUN 2020TENTANG PEDOMAN PENYELENGGARAAN BELAJAR DARI ...
Iwan Sumantri
 
Masalah Kespro Remaja
Masalah Kespro RemajaMasalah Kespro Remaja
Masalah Kespro Remaja
JavasMarino
 

Similar to Surat edaran-pembelajaran-tatap-muka-tahun-akademik-2021 2022- (20)

EDARAN PTM 2021.pdf
EDARAN PTM 2021.pdfEDARAN PTM 2021.pdf
EDARAN PTM 2021.pdf
 
Belajar di Era Pandemi.pptx
Belajar di Era Pandemi.pptxBelajar di Era Pandemi.pptx
Belajar di Era Pandemi.pptx
 
Teuku_Webinar-Nasional-Indonesia-Bangkit-Seri-6-Diskusi-Tokoh-Pendidikan-Indo...
Teuku_Webinar-Nasional-Indonesia-Bangkit-Seri-6-Diskusi-Tokoh-Pendidikan-Indo...Teuku_Webinar-Nasional-Indonesia-Bangkit-Seri-6-Diskusi-Tokoh-Pendidikan-Indo...
Teuku_Webinar-Nasional-Indonesia-Bangkit-Seri-6-Diskusi-Tokoh-Pendidikan-Indo...
 
1. Protokol AKB Pembeljaran Tatap Muka.pptx
1. Protokol  AKB Pembeljaran  Tatap Muka.pptx1. Protokol  AKB Pembeljaran  Tatap Muka.pptx
1. Protokol AKB Pembeljaran Tatap Muka.pptx
 
Kebijakan-PTM-Terbatas-Menyambut-Tahun-Ajaran-Baru-2021-2022.pdf
Kebijakan-PTM-Terbatas-Menyambut-Tahun-Ajaran-Baru-2021-2022.pdfKebijakan-PTM-Terbatas-Menyambut-Tahun-Ajaran-Baru-2021-2022.pdf
Kebijakan-PTM-Terbatas-Menyambut-Tahun-Ajaran-Baru-2021-2022.pdf
 
20 juli 2020 webinar polkesraya pbm di masa adaptasi baru
20 juli 2020   webinar polkesraya pbm di masa adaptasi baru20 juli 2020   webinar polkesraya pbm di masa adaptasi baru
20 juli 2020 webinar polkesraya pbm di masa adaptasi baru
 
PTM 100%DKI SE 0006.pptx
PTM 100%DKI SE 0006.pptxPTM 100%DKI SE 0006.pptx
PTM 100%DKI SE 0006.pptx
 
PTM SMP KR3.pptx
PTM SMP KR3.pptxPTM SMP KR3.pptx
PTM SMP KR3.pptx
 
Pedoman Belajar Di Rumah (BDR) Revisi 9 Juni
Pedoman Belajar Di Rumah (BDR) Revisi 9 JuniPedoman Belajar Di Rumah (BDR) Revisi 9 Juni
Pedoman Belajar Di Rumah (BDR) Revisi 9 Juni
 
PEDOMAN UMUM RENCANA STRATEGI PEMBELAJARAN SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 20...
PEDOMAN UMUM RENCANA STRATEGI PEMBELAJARAN SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 20...PEDOMAN UMUM RENCANA STRATEGI PEMBELAJARAN SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 20...
PEDOMAN UMUM RENCANA STRATEGI PEMBELAJARAN SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 20...
 
Buku saku faq skb 4 meneteri 21122021
Buku saku faq skb 4 meneteri 21122021Buku saku faq skb 4 meneteri 21122021
Buku saku faq skb 4 meneteri 21122021
 
2808 D Sosialisasi Pedoman Yankes Usekrem ok.pdf
2808 D Sosialisasi Pedoman Yankes Usekrem ok.pdf2808 D Sosialisasi Pedoman Yankes Usekrem ok.pdf
2808 D Sosialisasi Pedoman Yankes Usekrem ok.pdf
 
materi persiapan tatap muka.pptx
materi persiapan tatap muka.pptxmateri persiapan tatap muka.pptx
materi persiapan tatap muka.pptx
 
1. PEDOMAN UMUM RENCANA STRATEGI PEMBELAJARAN SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN...
1. PEDOMAN UMUM RENCANA STRATEGI PEMBELAJARAN SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN...1. PEDOMAN UMUM RENCANA STRATEGI PEMBELAJARAN SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN...
1. PEDOMAN UMUM RENCANA STRATEGI PEMBELAJARAN SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN...
 
Analisis Dampak Regulasi (Rendahnya Efektifitas Pembelajaran Daring pada Mas...
Analisis Dampak Regulasi (Rendahnya Efektifitas Pembelajaran Daring  pada Mas...Analisis Dampak Regulasi (Rendahnya Efektifitas Pembelajaran Daring  pada Mas...
Analisis Dampak Regulasi (Rendahnya Efektifitas Pembelajaran Daring pada Mas...
 
2. se mendikbud
2. se mendikbud2. se mendikbud
2. se mendikbud
 
Se sesjen nomor 15 tahun 2020 ttg panduan bdr
Se sesjen nomor 15 tahun 2020 ttg panduan bdrSe sesjen nomor 15 tahun 2020 ttg panduan bdr
Se sesjen nomor 15 tahun 2020 ttg panduan bdr
 
Se sesjen-nomor-15-tahun-2020
Se sesjen-nomor-15-tahun-2020Se sesjen-nomor-15-tahun-2020
Se sesjen-nomor-15-tahun-2020
 
SURAT EDARAN NOMOR 15 TAHUN 2020TENTANG PEDOMAN PENYELENGGARAAN BELAJAR DARI ...
SURAT EDARAN NOMOR 15 TAHUN 2020TENTANG PEDOMAN PENYELENGGARAAN BELAJAR DARI ...SURAT EDARAN NOMOR 15 TAHUN 2020TENTANG PEDOMAN PENYELENGGARAAN BELAJAR DARI ...
SURAT EDARAN NOMOR 15 TAHUN 2020TENTANG PEDOMAN PENYELENGGARAAN BELAJAR DARI ...
 
Masalah Kespro Remaja
Masalah Kespro RemajaMasalah Kespro Remaja
Masalah Kespro Remaja
 

More from CIkumparan

2015pmkemenhub163.pdf. 2015pmkemenhub163.pdf
2015pmkemenhub163.pdf. 2015pmkemenhub163.pdf2015pmkemenhub163.pdf. 2015pmkemenhub163.pdf
2015pmkemenhub163.pdf. 2015pmkemenhub163.pdf
CIkumparan
 
2015pmkemenhub163.pdf 2015pmkemenhub163.pdf
2015pmkemenhub163.pdf 2015pmkemenhub163.pdf2015pmkemenhub163.pdf 2015pmkemenhub163.pdf
2015pmkemenhub163.pdf 2015pmkemenhub163.pdf
CIkumparan
 
DOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri Draf
DOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri DrafDOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri Draf
DOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri Draf
CIkumparan
 
REKOMENDASI EKSTERNAL RAKERNAS V final 26 Mei 2024.pdf
REKOMENDASI EKSTERNAL RAKERNAS V final 26 Mei 2024.pdfREKOMENDASI EKSTERNAL RAKERNAS V final 26 Mei 2024.pdf
REKOMENDASI EKSTERNAL RAKERNAS V final 26 Mei 2024.pdf
CIkumparan
 
Salinan Perpres Nomor 32 Tahun 2024 .pdf
Salinan Perpres Nomor 32 Tahun 2024 .pdfSalinan Perpres Nomor 32 Tahun 2024 .pdf
Salinan Perpres Nomor 32 Tahun 2024 .pdf
CIkumparan
 
SE_597_2024.pdfSE_597_2024.pdfSE_597_2024.pdf
SE_597_2024.pdfSE_597_2024.pdfSE_597_2024.pdfSE_597_2024.pdfSE_597_2024.pdfSE_597_2024.pdf
SE_597_2024.pdfSE_597_2024.pdfSE_597_2024.pdf
CIkumparan
 
rilis pengawasan pungut hitung newwwwww.pdf
rilis pengawasan pungut hitung newwwwww.pdfrilis pengawasan pungut hitung newwwwww.pdf
rilis pengawasan pungut hitung newwwwww.pdf
CIkumparan
 
Pemetaan Partai Politik Pengusung Mantan Napi Korupsi.pdf
Pemetaan Partai Politik Pengusung Mantan Napi Korupsi.pdfPemetaan Partai Politik Pengusung Mantan Napi Korupsi.pdf
Pemetaan Partai Politik Pengusung Mantan Napi Korupsi.pdf
CIkumparan
 
Pemetaan Mantan Napi Korupsi dalam DCT Caleg Pemilu 2024.pdf
Pemetaan Mantan Napi Korupsi dalam DCT Caleg Pemilu 2024.pdfPemetaan Mantan Napi Korupsi dalam DCT Caleg Pemilu 2024.pdf
Pemetaan Mantan Napi Korupsi dalam DCT Caleg Pemilu 2024.pdf
CIkumparan
 
2024kpt122.pdf KPU document 2024 122xxxx
2024kpt122.pdf KPU document 2024 122xxxx2024kpt122.pdf KPU document 2024 122xxxx
2024kpt122.pdf KPU document 2024 122xxxx
CIkumparan
 
Salinan Perpres Nomor 10 Tahun 2024.pdffff
Salinan Perpres Nomor 10 Tahun 2024.pdffffSalinan Perpres Nomor 10 Tahun 2024.pdffff
Salinan Perpres Nomor 10 Tahun 2024.pdffff
CIkumparan
 
Salinan Perpres Nomor 10 Tahun 2024.pdfxxxxx
Salinan Perpres Nomor 10 Tahun 2024.pdfxxxxxSalinan Perpres Nomor 10 Tahun 2024.pdfxxxxx
Salinan Perpres Nomor 10 Tahun 2024.pdfxxxxx
CIkumparan
 
Keppres Nomor 8 Tahun 2024 pdfxxxxxxxxxxx
Keppres Nomor 8 Tahun 2024 pdfxxxxxxxxxxxKeppres Nomor 8 Tahun 2024 pdfxxxxxxxxxxx
Keppres Nomor 8 Tahun 2024 pdfxxxxxxxxxxx
CIkumparan
 
V3. PERS RELEASE PENERIMAAN LADK PARPOL.pdf
V3. PERS RELEASE PENERIMAAN LADK PARPOL.pdfV3. PERS RELEASE PENERIMAAN LADK PARPOL.pdf
V3. PERS RELEASE PENERIMAAN LADK PARPOL.pdf
CIkumparan
 
Peraturan BEM UI 2023 tentang Pelaporan, Penanganan, dan Pencegahan Kekerasan...
Peraturan BEM UI 2023 tentang Pelaporan, Penanganan, dan Pencegahan Kekerasan...Peraturan BEM UI 2023 tentang Pelaporan, Penanganan, dan Pencegahan Kekerasan...
Peraturan BEM UI 2023 tentang Pelaporan, Penanganan, dan Pencegahan Kekerasan...
CIkumparan
 
Salinan Perpres Nomor 79 Tahun 2023 (1).pdf
Salinan Perpres Nomor 79 Tahun 2023 (1).pdfSalinan Perpres Nomor 79 Tahun 2023 (1).pdf
Salinan Perpres Nomor 79 Tahun 2023 (1).pdf
CIkumparan
 
Rilis Timnas AMIN.pdf
Rilis Timnas AMIN.pdfRilis Timnas AMIN.pdf
Rilis Timnas AMIN.pdf
CIkumparan
 
Salinan PP Nomor 53 Tahun 2023
Salinan PP Nomor 53 Tahun 2023Salinan PP Nomor 53 Tahun 2023
Salinan PP Nomor 53 Tahun 2023
CIkumparan
 
Salinan Permohonan_3357
Salinan Permohonan_3357Salinan Permohonan_3357
Salinan Permohonan_3357
CIkumparan
 
SP - Pelantikan Pejabat Kemenkeu-final.pdf
SP - Pelantikan Pejabat Kemenkeu-final.pdfSP - Pelantikan Pejabat Kemenkeu-final.pdf
SP - Pelantikan Pejabat Kemenkeu-final.pdf
CIkumparan
 

More from CIkumparan (20)

2015pmkemenhub163.pdf. 2015pmkemenhub163.pdf
2015pmkemenhub163.pdf. 2015pmkemenhub163.pdf2015pmkemenhub163.pdf. 2015pmkemenhub163.pdf
2015pmkemenhub163.pdf. 2015pmkemenhub163.pdf
 
2015pmkemenhub163.pdf 2015pmkemenhub163.pdf
2015pmkemenhub163.pdf 2015pmkemenhub163.pdf2015pmkemenhub163.pdf 2015pmkemenhub163.pdf
2015pmkemenhub163.pdf 2015pmkemenhub163.pdf
 
DOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri Draf
DOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri DrafDOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri Draf
DOC-20240528-WA0150..pdf Revisi UU Polri Draf
 
REKOMENDASI EKSTERNAL RAKERNAS V final 26 Mei 2024.pdf
REKOMENDASI EKSTERNAL RAKERNAS V final 26 Mei 2024.pdfREKOMENDASI EKSTERNAL RAKERNAS V final 26 Mei 2024.pdf
REKOMENDASI EKSTERNAL RAKERNAS V final 26 Mei 2024.pdf
 
Salinan Perpres Nomor 32 Tahun 2024 .pdf
Salinan Perpres Nomor 32 Tahun 2024 .pdfSalinan Perpres Nomor 32 Tahun 2024 .pdf
Salinan Perpres Nomor 32 Tahun 2024 .pdf
 
SE_597_2024.pdfSE_597_2024.pdfSE_597_2024.pdf
SE_597_2024.pdfSE_597_2024.pdfSE_597_2024.pdfSE_597_2024.pdfSE_597_2024.pdfSE_597_2024.pdf
SE_597_2024.pdfSE_597_2024.pdfSE_597_2024.pdf
 
rilis pengawasan pungut hitung newwwwww.pdf
rilis pengawasan pungut hitung newwwwww.pdfrilis pengawasan pungut hitung newwwwww.pdf
rilis pengawasan pungut hitung newwwwww.pdf
 
Pemetaan Partai Politik Pengusung Mantan Napi Korupsi.pdf
Pemetaan Partai Politik Pengusung Mantan Napi Korupsi.pdfPemetaan Partai Politik Pengusung Mantan Napi Korupsi.pdf
Pemetaan Partai Politik Pengusung Mantan Napi Korupsi.pdf
 
Pemetaan Mantan Napi Korupsi dalam DCT Caleg Pemilu 2024.pdf
Pemetaan Mantan Napi Korupsi dalam DCT Caleg Pemilu 2024.pdfPemetaan Mantan Napi Korupsi dalam DCT Caleg Pemilu 2024.pdf
Pemetaan Mantan Napi Korupsi dalam DCT Caleg Pemilu 2024.pdf
 
2024kpt122.pdf KPU document 2024 122xxxx
2024kpt122.pdf KPU document 2024 122xxxx2024kpt122.pdf KPU document 2024 122xxxx
2024kpt122.pdf KPU document 2024 122xxxx
 
Salinan Perpres Nomor 10 Tahun 2024.pdffff
Salinan Perpres Nomor 10 Tahun 2024.pdffffSalinan Perpres Nomor 10 Tahun 2024.pdffff
Salinan Perpres Nomor 10 Tahun 2024.pdffff
 
Salinan Perpres Nomor 10 Tahun 2024.pdfxxxxx
Salinan Perpres Nomor 10 Tahun 2024.pdfxxxxxSalinan Perpres Nomor 10 Tahun 2024.pdfxxxxx
Salinan Perpres Nomor 10 Tahun 2024.pdfxxxxx
 
Keppres Nomor 8 Tahun 2024 pdfxxxxxxxxxxx
Keppres Nomor 8 Tahun 2024 pdfxxxxxxxxxxxKeppres Nomor 8 Tahun 2024 pdfxxxxxxxxxxx
Keppres Nomor 8 Tahun 2024 pdfxxxxxxxxxxx
 
V3. PERS RELEASE PENERIMAAN LADK PARPOL.pdf
V3. PERS RELEASE PENERIMAAN LADK PARPOL.pdfV3. PERS RELEASE PENERIMAAN LADK PARPOL.pdf
V3. PERS RELEASE PENERIMAAN LADK PARPOL.pdf
 
Peraturan BEM UI 2023 tentang Pelaporan, Penanganan, dan Pencegahan Kekerasan...
Peraturan BEM UI 2023 tentang Pelaporan, Penanganan, dan Pencegahan Kekerasan...Peraturan BEM UI 2023 tentang Pelaporan, Penanganan, dan Pencegahan Kekerasan...
Peraturan BEM UI 2023 tentang Pelaporan, Penanganan, dan Pencegahan Kekerasan...
 
Salinan Perpres Nomor 79 Tahun 2023 (1).pdf
Salinan Perpres Nomor 79 Tahun 2023 (1).pdfSalinan Perpres Nomor 79 Tahun 2023 (1).pdf
Salinan Perpres Nomor 79 Tahun 2023 (1).pdf
 
Rilis Timnas AMIN.pdf
Rilis Timnas AMIN.pdfRilis Timnas AMIN.pdf
Rilis Timnas AMIN.pdf
 
Salinan PP Nomor 53 Tahun 2023
Salinan PP Nomor 53 Tahun 2023Salinan PP Nomor 53 Tahun 2023
Salinan PP Nomor 53 Tahun 2023
 
Salinan Permohonan_3357
Salinan Permohonan_3357Salinan Permohonan_3357
Salinan Permohonan_3357
 
SP - Pelantikan Pejabat Kemenkeu-final.pdf
SP - Pelantikan Pejabat Kemenkeu-final.pdfSP - Pelantikan Pejabat Kemenkeu-final.pdf
SP - Pelantikan Pejabat Kemenkeu-final.pdf
 

Recently uploaded

CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdfCERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
Zainul Ulum
 
Materi Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdf
Materi Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdfMateri Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdf
Materi Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdf
pelestarikawasanwili
 
Regulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdf
Regulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdfRegulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdf
Regulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdf
MuhaiminMuha
 
PPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdf
PPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdfPPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdf
PPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdf
adminguntur
 
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptxRapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
ApriyandiIyan1
 
MATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptx
MATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptxMATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptx
MATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptx
DidiKomarudin1
 
Mitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdf
Mitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdfMitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdf
Mitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdf
pelestarikawasanwili
 
Rencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakk
Rencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakkRencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakk
Rencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakk
DwiSuprianto2
 
Pendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptx
Pendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptxPendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptx
Pendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptx
AmandaJesica
 
Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024
Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024
Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024
heri purwanto
 

Recently uploaded (10)

CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdfCERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
CERITA REMEH TEMEH DESA ANKOR JAWA TENGAH.pdf
 
Materi Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdf
Materi Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdfMateri Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdf
Materi Edukasi Penyelamatan Mata Air.pdf
 
Regulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdf
Regulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdfRegulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdf
Regulasi Wakaf di Indonesia Tahun 021.pdf
 
PPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdf
PPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdfPPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdf
PPT SOSIALISASI DBHCHT Gempur Rokok Ilegal.pdf
 
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptxRapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
Rapat koordinasi penguatan kolaborasi_7 Juni 2024sent.pptx
 
MATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptx
MATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptxMATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptx
MATERI FASILITASI PEMBINAAN DAN PENGUATAN KELEMBAGAAN PADA PEMILIHAN UMUM.pptx
 
Mitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdf
Mitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdfMitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdf
Mitigasi Penyelamatan Mata Air Nganjuk.pdf
 
Rencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakk
Rencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakkRencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakk
Rencana Moderasi Lokakarya dua prgram guru penggerakk
 
Pendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptx
Pendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptxPendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptx
Pendanaan Kegiatan Pemilihan dari Dana Hibah (1).pptx
 
Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024
Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024
Bahan Paparan SPI Gratifikasi Riau Tahun 2024
 

Surat edaran-pembelajaran-tatap-muka-tahun-akademik-2021 2022-

  • 1. : KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN TINGGI, RISET, DAN TEKNOLOGI Jalan Jenderal Sudirman, Senayan, Jakarta 10270 Telepon (021) 57946104, Pusat Panggilan ULT DIKTI 126 Laman www.diktiristek.kemdikbud.go.id SURAT EDARAN NOMOR 4 TAHUN 2021 TENTANG PENYELENGGARAAN PEMBELAJARAN TATAP MUKA TAHUN AKADEMIK 2021/2022 Yth. 1. Rektor Universitas/ Institut 2. Ketua Sekolah Tinggi 3. Kepala Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi di lingkungan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Berdasarkan Keputusan Bersama Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Menteri Agama, Menteri Kesehatan, dan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor 03/KB/2021, Nomor 384 Tahun 2021, Nomor HK.01.08/MENKES/4242/2021, dan Nomor 440-717 Tahun 2021 tentang Panduan Penyelenggaraan Pembelajaran di Masa Pandemi Coronavirus Disease 2019 (COVID-19), dengan ini kami sampaikan bahwa pembelajaran di perguruan tinggi mulai semester gasal tahun akademik 2021/2022 diselenggarakan dengan pembelajaran tatap muka terbatas dengan tetap menerapkan protokol kesehatan, dan/atau pembelajaran daring. Dalam penyelenggaraan pembelajaran, perguruan tinggi harus tetap memprioritaskan kesehatan dan keselamatan warga kampus (mahasiswa, dosen, tenaga kependidikan) serta masyarakat sekitarnya. Apabila akan diselenggarakan pembelajaran tatap muka, baik perkuliahan, pratikum, studio, praktik lapangan, maupun bentuk pembelajaran lainnya, perguruan tinggi harus memenuhi ketentuan sebagai berikut. I. Persiapan 1. Perguruan tinggi dapat melaksanakan persiapan pelaksanaan pembelajaran tatap muka disesuaikan dengan level pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) sesuai Instruksi Menteri Dalam Negeri mengenai pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat. Perguruan tinggi di wilayah PPKM level 1, level 2, dan level 3 dapat menyelenggaraan pembelajaran tatap muka terbatas dan melaporkan pada satuan tugas daerah setempat. Bagi
  • 2. perguruan tinggi swasta selain melaporkan pada satuan tugas daerah juga melaporkan kepada Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi. 2. Perguruan tinggi hanya diperbolehkan menyelenggarakan kegiatan kurikuler melalui pembelajaran, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat. 3. Perguruan tinggi telah siap menerapkan protokol kesehatan sebagaimana ditetapkan dalam Keputusan Bersama di atas dan Keputusan Menteri Kesehatan Nomor HK.01.07/MENKES/413/2020 tentang Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Coronavirus Disease 2019 (Covid-19). 4. Perguruan tinggi membentuk satuan tugas penanganan Covid-19 di perguruan tinggi untuk menyusun dan menerapkan standar operasional prosedur protokol kesehatan. 5. Pemimpin perguruan tinggi menerbitkan pedoman pembelajaran, wisuda, maupun kegiatan lainnya bagi sivitas akademika dan tenaga kependidikan di lingkungan perguruan tinggi. 6. Tidak ada keberatan dari orang tua/wali bagi mahasiswa yang mengikuti pembelajaran tatap muka. II. Pelaksanaan 1. Melaporkan penyelenggaraan pembelajaran kepada satuan tugas penanganan Covid-19 secara berkala. 2. Melakukan testing dan tracing secara berkala. 3. Sivitas akademika dan tenaga kependidikan yang melakukan aktivitas di kampus harus: a. dalam keadaan sehat; b. sudah mendapatkan vaksinasi. Bagi yang belum divaksin, membuat surat pernyataan yang berisi keterangan bahwa yang bersangkutan belum mendapatkan kuota vaksinasi atau tidak bisa divaksinasi karena alasan tertentu (memiliki komorbid); c. mendapatkan izin orang tua, dibuktikan dengan surat pernyataan; d. bagi mahasiswa yang tidak bersedia melakukan pembelajaran tatap muka dapat memilih pembelajaran secara daring; e. mahasiswa dari luar daerah/luar negeri wajib memastikan diri dalam keadaan sehat, melakukan karantina mandiri selama 14 hari atau melakukan tes swab, atau sesuai peraturan/protokol yang berlaku di daerah setempat; 4. Melakukan tindakan pencegahan penyebaran Covid-19 dengan: a. melakukan disinfeksi sarana prasarana di lingkungan perguruan tinggi sebelum dan setelah pembelajaran difokuskan pada fasilitas yang digunakan selama pembelaran tatap muka; b. melakukan pengecekan suhu tubuh bagi setiap orang yang masuk perguruan tinggi; c. menghindari penggunaan sarana pembelajaran yang tertutup, menimbulkan kerumunan, dan terjadinya kontak jarak dekat; d. menyediakan tempat cuci tangan/hand sanitizer di tempat-tempat strategis; e. menggunakan masker kain 3 (tiga) lapis atau masker sekali pakaimasker bedah yang menutupi hidung dan mulut; f. menerapkan jaga jarak minimal 1,5 (satu koma lima) meter antar orang; g. membatasi penggunaan ruang maksimal 50% (lima puluh persen) kapasitas okupansi ruangan/kelas/laboratorium dan maksimal 25 (dua puluh lima) orang; h. menerapkan upaya saling peduli, saling menjaga dan melindungi; i. menerapkan etika batuk/bersin yang benar; j. menyediakan ruang isolasi sementara bagi sivitas akademika dan tenaga kependidikan
  • 3. yang memiliki gejala/kriteria Covid-19; k. menyiapkan mekanisme penanganan temuan kasus Covid-19 di lingkungan perguruan tinggi (baik bagi yang bersangkutan maupun contact tracing); l. menyiapkan dukungan tindakan kedaruratan penanganan Covid-19; dan m. melaporkan kepada satuan gugus tugas penanganan Covid-19 daerah setempat apabila ditemukan kasus Covid-19. 5. Warga kampus diharapkan dapat menjadi duta perubahan perilaku di lingkungan masing- masing. 6. Dalam hal ditemukan kasus konfirmasi positif Covid-19 di perguruan tinggi, pemimpin perguruan tinggi menghentikan sementara pembelajaran tatap muka di area terkonfirmasi positif covid-19 sampai kondisi aman. 7. Dalam hal terjadi peningkatan status peningkatan resiko Covid-19 di kabupaten/kota, pemimpin perguruan tinggi berkoordinasi dengan satuan tugas penanganan Covid-19 setempat untuk melanjutkan atau menghentikan pembelajaran tatap muka. III. Pemantauan 1. Perguruan tinggi menegakkan standar operasional prosedur protokol kesehatan serta melakukan pemantauan dan evaluasi secara berkala terhadap pelaksanaan standar operasional prosedur penegakan protokol kesehatan. 2. Perguruan tinggi diharapkan dapat saling berbagi pengalaman dan praktik baik dalam penyelenggaraan pembelajaran campuran selama masa pandemi Covid-19. 3. Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi melakukan pemantauan secara berkala terhadap aktivitas pembelajaran tatap muka di perguruan tinggi dan hasil pemantauan dapat dijadikan rekomendasi untuk tindaklanjut aktivitas pembelajaran tatap muka. Surat edaran ini disampaikan untuk menjadi perhatian dan dilaksanakan sebagaimana mestinya. 13 September 2021 Plt. Direktur Jenderal, Nizam Tembusan: NIP 196107061987101001 1. Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi 2. Sekretaris Jenderal Kemendikbudristek