SlideShare a Scribd company logo
1 of 31
Chapter
1-1
Akuntansi Keuangan dan
Standar Akuntansi
Bab
1
Akuntansi Intermediate,
Edisi ke-12
Kieso, Weygandt, dan Warfield
Dipersiapkan oleh Coby Harmon, University of California, Santa Barbara
Chapter
1-2
1. Mengidentifikasi laporan keuangan utama dan cara-cara
pelaporan keuangan lainnya.
2. Menjelaskan bagaimana akuntansi membantu pemakaian sumber
daya yang langka secara efisien.
3. Menguraikan beberapa tantangan yang dihadapi akuntansi.
4. Mengidentifikasi tujuan pelaporan keuangan.
5. Menjelaskan kebutuhan akan standar akuntansi.
6. Mengidentifikasi badan-badan pembuat kebijakan penting dan
peranannya dalam proses penetapan-standar.
7. Menjelaskan makna dari prinsip-prinsip akuntansi yang diterima
umum.
8. Menjelaskan dampak kelompok pemakai terhadap proses
penetapan-standar.
9. Memahami isu-isu yang berhubungan dengan etika dan akuntansi
keuangan.
Bab 1 Tujuan Pembelajaran
Chapter
1-3
Akuntansi Keuangan dan Standar Akuntansi
Laporan Keuangan
dan Pelaporan
Keuangan
Akuntansi dan
Alokasi Modal
Tantangan
Tujuan
Kebutuhan untuk
Mengembangkan
Standar
Pihak yang terlibat
Menetapkan Standar
Prinsip-prinsip
Akuntansi yang
Diterima Umum
Isu-isu dalam
Pelaporan Keuangan
Securities and
Exchange
Commission (SEC)
American Institute of
Certified Public
Accountants (AICPA)
Financial Accounting
Standards Board
(FASB)
Governmental
Accounting
Standards Board
(GASB)
Changing Role of the
AICPA
Lingkungan Politis
Kesenjangan
Ekspektasi/Harapan
Standar Akuntansi
Internasional
Etika
Chapter
1-4 LO 1 Identify the major financial statements and other means of financial reporting..
Karakteristik Akuntansi
Karakteristik akuntansi:
(1) identifikasi, pengukuran, dan komunikasi dari
informasi keuangan tentang
(2) entitas ekonomi kepada
(3) Pihak yang berkepentingan.
Chapter
1-5
Informasi
Keuangan
Akuntansi?
Identifikasi
dan
Mengukur
dan
Komunikasi
Neraca
Laporan Laba-Rugi
Laporan Arus Kas
Laporan Ekuitas
Pemilik atau
Pemegang Saham
Catatan
Pengungkapan
Surat Presdir
Prospektus,
Laporan SEC
Siaran berita
Prakiraan
Laporan Lingkungan
Dsb.
GAAP Bukan GAAP
Laporan Keuangan Informasi Tambahan
Entitas Ekonomi
Karakteristik Akuntansi
LO 1 Identify the major financial statements and other means of financial reporting..
Chapter
1-6 LO 1 Identify the major financial statements and other means of financial reporting..
Apa tujuan informasi yang disajikan dalam
catatan atas laporan keuangan?
a. Menyediakan pengungkapan yang diharuskan oleh
prinsip-prinsip akuntansi yang diterima umum.
b. Mengoreksi penyajian yang kurang tepat dalam
laporan keuangan.
c. Memberikan pengakuan dari jumlah yang tidak
termasuk dalam totals dari laporan keuangan.
d. Menyajikan respons manajemen terhadap
komentar auditor.
Review
Karakteristik Akuntansi
Chapter
1-7
Akuntansi dan Alokasi Modal
Sumber daya itu terbatas. Penggunaan sumber daya yang
efisien sering menentukan kelangsungan usaha.
Pelaporan
Keuangan
Informasi bantu
pemakai
memutuskan alokasi
modal.
Pemakai
Investor, kreditor,
dan pemakai lain
Alokasi Modal
Proses menentukan
bagaimana dan
pada tingkat apa
uang dialokasikan di
antara berbagai
kepentingan.
LO 2 Explain how accounting assists in the efficient use of scare resources.
Ilustrasi 1-1 Proses
Alokasi Modal
Chapter
1-8
Proses alokasi modal yang efektif adalah penting untuk
ekonomi yang sehat, yang
a. mendukung produktivitas.
b. Mendorong inovasi.
c. Menyediakan pasar yang efisien dan likuid untuk
sekuritas pembelian dan penjualan.
d. Semua di atas.
Akuntansi dan Alokasi Modal
LO 2 Explain how accounting assists in the efficient use of scare resources.
Review
Chapter
1-9
Tantangan yang Dihadapi Akuntansi Keuangan
Pengukuran non-keuangan
Informasi yang berorientasi ke depan
Aktiva lunak
Ketepatan waktu
LO 3 Describe some of the challenges facing accounting.
Chapter
1-10
Pelaporan keuangan seharusnya memberikan informasi:
(a) Yang berguna bagi investor dan kreditor (dan pemakai lain)
sekarang dan potensial dalam membuat keputusan
investasi, kredit (dan yang serupa) yang rasional.
(b) Membantu investor dan kreditor (dan pemakai lain) sekarang
dan potensial dalam menilai jumlah, waktu, dan
ketidakpastian penerimaan kas prospektif.
(c) Tentang sumber daya ekonomi perusahaan, klaim terhadap
sumber daya itu, dan pengaruh dari transaksi, kejadian,
serta situasi yang mengubah sumber daya dan klaim
terhadap sumber daya tersebut.
Tujuan Akuntansi Keuangan
LO 4 List the objectives of financial reporting.
Chapter
1-11
Hal-hal di bawah adalah tujuan pelaporan keuangan
kecuali untuk menyediakan informasi
a. Tentang sumber daya perusahaan, klaim terhadap
sumber daya itu, dan perubahannya.
b. Yang berguna dalam keputusan investasi dan kredit.
c. Tentang manajemen dan pemegang saham utama
suatu perusahaan.
d. Yang berguna dalam menilai prospek arus kas.
Tujuan Akuntansi Keuangan
LO 4 List the objectives of financial reporting.
Review
Chapter
1-12
Kebutuhan untuk Mengembangkan Standar
Berbagai
pemakai perlu
informasi
keuangan
Profesi akuntansi berupaya
mengembangkan himpunan
standar yang diterima umum
dan dipraktikkan secara
universal.
Laporan Keuangan
Neraca
Laporan Laba-rugi
Laporan Ekuitas pemegang Saham
Laporan Arus Kas
Catatan Pengungkapan
Generally Accepted
Accounting Principles
(GAAP)
LO 5 Explain the need for accounting standards.
Chapter
1-13
Pihak yang Terlibat Menetapkan Standar
Empat organisasi:
• Securities and Exchange Commission (SEC)
• American Institute of Certified Public
Accountants (AICPA)
• Financial Accounting Standards Board (FASB)
• Government Accounting Standards Board (GASB)
LO 6 Identify the major policy-setting bodies and
their role in the standard-setting process.
Chapter
1-14
Securities
Act of 1933
Securities
Act of 1934
Securities and Exchange Commission
Dididirikan oleh pemerintah federal
Akuntansi dan pelaporan untuk perusahaan publik
Mendorong badan penetapan-standar swasta
SEC mengharuskan perusahaan publik untuk
mematuhi GAAP
Pengawasan SEC
Otoritas penegakan hukum
LO 6 Identify the major policy-setting bodies and
their role in the standard-setting process.
Chapter
1-15
American Institute of CPAs
Organisasi professional nasional
membuat:
LO 6
Committee on
Accounting
Procedures
Accounting
Principles Board
 1939 sampai 1959
 Mengeluarkan 51
Accounting Research
Bulletins (ARBs)
 Pendekatan masalah-
per-masalah gagal
 1959 sampai1973
 Mengeluarkan 31
Accounting Principle
Board Opinions
(APBOs)
 Rekomendasi Wheat
Committee diadopsi
tahun 1973
http://www.aicpa.org/
Chapter
1-16
Badan Standar Akuntansi Keuangan
Rekomendasi Wheat Committee berakibat pada dibuatnya Financial
Accounting Standards Board tahun 1973.
Financial
Accounting
Foundation
Memilih anggota FASB
Mendanai aktivitas mereka
Exercises general oversight.
Financial
Accounting
Standards Board
Financial Accounting
Standards Advisory
Council
Misinya membuat dan
memperbaiki standar akuntansi
dan pelaporan keuangan.
Konsultasi tentang is-isu
kebijakan utama.
LO 6 Identify the major policy-setting bodies and
their role in the standard-setting process.
Chapter
1-17
Misinya membuat dan memperbaiki standar akuntansi
dan pelaporan keuangan. Perbedaan antara FASB dan
APB meliputi:
Badan Standar Akuntansi Keuangan
Keanggotaan lebih kecil
Keanggotaan penuh-waktu, digaji
Otonomi lebih besar
Independensi lebih besar
Representasi lebih luas
http://www.fasb.org/
LO 6 Identify the major policy-setting bodies and
their role in the standard-setting process.
Chapter
1-18
Langkah pertama yang diambil dalam pembuatan
pernyataan tipikal FASB adalah
a. Badan melakukan riset dan analisis dan memorandum
diskusi dikeluarkan.
b. Dengar pendapat publik tentang standar yang diusulkan .
c. Badan mengevaluasi riset dan respons publik dan
mengeluarkan draft pengungkapan.
d. Topik-topik diidentifikasikan dan ditempatkan pada
agenda badan.
Badan Standar Akuntansi Keuangan
Review
LO 6 Identify the major policy-setting bodies and
their role in the standard-setting process.
Chapter
1-19
FASB bergantung pada dua premis dasar:
(1) Responsif terhadap seluruh komunitas ekonomi
(2) Beroperasisecara transaparan di depan publik
Proses yang Memuaskan
Langkah 1 = Topik ditempatkan pada agenda
Langkah 2 = Riset dilakukan dan Memorandum Diskusi
dikeluarkan.
Langkah 3 = Dengar pendapat publik
Langkah 4 = FASB mengevaluasi riset, respons publik dan
mengeluarkan Exposure Draft
Langkah 5 = Board mengevaluasi respons dan mengeluarkan
Standar final.
LO 6 Identify the major policy-setting bodies and
their role in the standard-setting process.
Chapter
1-20
Dikeluarkan oleh FASB:
Jenis-jenis Ketetapan
Standar, Interpretasi, dan Posisi Staf.
Konsep-konsep Akuntansi Keuangan
Pernyataan EITF (Emerging Issues Task Force)
LO 6 Identify the major policy-setting bodies and
their role in the standard-setting process.
Chapter
1-21
Governmental Accounting Standards Board
Didirikan tahun 1984 untuk menangani isu-isu pelaporan pemerintah
negara bagian dan lokal.
LO 6
Financial
Accounting
Foundation
Financial
Accounting
Standards Board
Financial Accounting
Standards Advisory
Council
Governmental
Accounting
Standards Board
Governmental
Accounting Standards
Advisory Council
http://www.gasb.org/
Chapter
1-22
Generally Accepted Accounting Principles
Prinsip-prinsip yang memiliki dukungan otoritatif yang
substansial.
Sumber-sumber utama GAAP adalah:
Standar, Interpretasi, dan Posisi Staf FASB
Opini-opini APB
Buletin-buletin Riset Akuntansi AICPA
LO 7 Explain the meaning of generally accepted accounting principles.
Chapter
1-23
Standar, Interpretasi,
dan Posisi Staf FASB
Opini-opini APB
Buletin Riset
Akuntansi CAP
Kategori A (Paling Otoritatif)
Buletin Teknis FASB
Pedoman Audit dan
Akuntansi Industri
AICPA
Statements of Position
AICPA
Kategori B
Emerging Issues Task Force FASB Buletin Praktik AICPA AcSEC
Kategori C
Interpretasi Akuntansi
AICPA
Kategori D (Paling Kurang Otoritatif)
Pedoman Implementasi
FASB
Praktik-praktik
Industri yang Biasa
Bangunan GAAP
LO 7
Chapter
1-24
Mana dari ketetapan akuntansi berikut yang paling
otoritatif?
a. Pernyataan FASB tentang Konsep-konsep Akuntansi
Keuangan.
b. Buletin Teknis FASB.
c. Accounting Principles Board Opinion AICPA.
d. Statement of Position AICPA .
Generally Accepted Accounting Principles
LO 7 Explain the meaning of generally accepted accounting principles.
Review
Chapter
1-25
Isu-isu dalam Pelaporan Keuangan
Penetapan Standar dalam Lingkungan Politis
Standar akuntansi juga merupakan produk dari
tindakan politis selain logika cermat atau penemuan
empiris.
LO 8 Describe the impact of user groups on the standard-setting process.
Chapter
1-26
FASB Penyusun (misal:
FEI)
Komunitas
Keuangan
Pemerintah (SEC,
IRS, agen lain)
Asosiasi Industri
Entitas Bisnis
CPA dan
Kantor Akuntansi
AICPA (AcSEC)
Akademisi
PubliK pelaku
investasi
Standar, interpretasi, dan
buletin akuntansi
Penetapan Standar
LO 8 Describe the impact of user groups on the standard-setting process.
Ilustrasi 1-5 Kelompok
pemakai yang
mempengaruhi Standar
Akuntansi
Chapter
1-27
Semua yang bekerja di FASB haruslah
Akuntan Publik Bersertifikat
Review:
Isu-isu dalam Pelaporan Keuangan
LO 8 Describe the impact of user groups on the standard-setting process.
Salah
Chapter
1-28
Isu-isu dalam Pelaporan Keuangan
Kesenjangan Ekspektasi/Harapan
Apa yang menurut publik harus dilakukan akuntan vs.
apa yang menurut akuntan bisa mereka lakukan.
Sulit dihilangkan
Sarbanes-Oxley Act (2002)
Public Company Accounting Oversight Board
(PCAOB)
LO 8 Describe the impact of user groups on the standard-setting process.
Chapter
1-29
Isu-isu dalam Pelaporan Keuangan
Standar Akuntansi Internasional
Dua set standar diterima untuk penggunaan internasional:
GAAP A.S., dikeluarkan oleh FASB
International Financial Reporting Standards
(IFRS), dikeluarkan oleh IASB
FASB dan IASB menyadari bahwa pasar global paling baik
dilayani jika hanya satu set GAAP yang digunakan.
LO 8 Describe the impact of user groups on the standard-setting process.
Chapter
1-30
Isu-isu dalam Pelaporan Keuangan
Etika dalam Lingkungan Akuntansi Keuangan
Dalam akuntansi, kita sering menemui dilema-dilema
etis.
GAAP tidak selalu memberikan jawaban
Melakukan hal yang benar tidak selalu mudah atau
jelas
LO 9 Understand issues related to ethics and financial accounting.
Chapter
1-31
Hak Cipta
Hak Cipta © 2006 John Wiley & Sons, Inc. All rights reserved.
Reproduction or translation of this work beyond that permitted
in Section 117 of the 1976 United States Copyright Act without
the express written permission of the copyright owner is
unlawful. Request for further information should be addressed
to the Permissions Department, John Wiley & Sons, Inc. The
purchaser may make back-up copies for his/her own use only
and not for distribution or resale. The Publisher assumes no
responsibility for errors, omissions, or damages, caused by the
use of these programs or from the use of the information
contained herein.

More Related Content

Similar to Berdasarkan urutan otoritas GAAP, ketetapan akuntansi yang paling otoritatif adalah:Standar, Interpretasi, dan Posisi Staf FASB

Kuliah teori akuntansi 6 7 standar akuntansi
Kuliah teori akuntansi 6 7 standar akuntansiKuliah teori akuntansi 6 7 standar akuntansi
Kuliah teori akuntansi 6 7 standar akuntansiRose Meea
 
Akuntansi keuangan dan kerangka konseptual
Akuntansi keuangan dan kerangka konseptualAkuntansi keuangan dan kerangka konseptual
Akuntansi keuangan dan kerangka konseptualRahmatia Azzindani
 
Kel 1 Proses Penyusunan Standar (compile).pptx
Kel 1 Proses Penyusunan Standar (compile).pptxKel 1 Proses Penyusunan Standar (compile).pptx
Kel 1 Proses Penyusunan Standar (compile).pptxFachrulAchast
 
Isu isu penetapan sak
Isu isu penetapan sakIsu isu penetapan sak
Isu isu penetapan sakFajar Rahman
 
Kelompok 10 (Bab I).pptx
Kelompok 10 (Bab I).pptxKelompok 10 (Bab I).pptx
Kelompok 10 (Bab I).pptxNurRis1
 
Aminullah assagaf akk1 (final) akuntansi keuangan kontemporer
Aminullah assagaf akk1 (final) akuntansi keuangan kontemporerAminullah assagaf akk1 (final) akuntansi keuangan kontemporer
Aminullah assagaf akk1 (final) akuntansi keuangan kontemporerAminullah Assagaf
 
Pertemuan ke 2 Pelaporan Keuangan dan Standar Akuntasi.pptx
Pertemuan ke 2 Pelaporan Keuangan dan Standar Akuntasi.pptxPertemuan ke 2 Pelaporan Keuangan dan Standar Akuntasi.pptx
Pertemuan ke 2 Pelaporan Keuangan dan Standar Akuntasi.pptxArieMahardikaPageno
 
Financeandstandar
FinanceandstandarFinanceandstandar
Financeandstandarnanda192
 
Inisiasi 3-Kerangka Konseptual dan Pencarian Prinsip-prinsip.pptx
Inisiasi 3-Kerangka Konseptual dan Pencarian Prinsip-prinsip.pptxInisiasi 3-Kerangka Konseptual dan Pencarian Prinsip-prinsip.pptx
Inisiasi 3-Kerangka Konseptual dan Pencarian Prinsip-prinsip.pptxAnnisaNurrulIkhsani
 
dokumen.tips_chapter-3-teori-akuntansi.pptx
dokumen.tips_chapter-3-teori-akuntansi.pptxdokumen.tips_chapter-3-teori-akuntansi.pptx
dokumen.tips_chapter-3-teori-akuntansi.pptxRicoAprilioTiranda
 
Pertemuan 3 Perekayasaan TEORI AKUNTANSI SEMESTER 6
Pertemuan 3 Perekayasaan TEORI AKUNTANSI SEMESTER 6Pertemuan 3 Perekayasaan TEORI AKUNTANSI SEMESTER 6
Pertemuan 3 Perekayasaan TEORI AKUNTANSI SEMESTER 6RiaMennita
 
Materi2 prinsip dan postulat akuntansi
Materi2   prinsip dan postulat akuntansiMateri2   prinsip dan postulat akuntansi
Materi2 prinsip dan postulat akuntansiMuhammad Anshar
 
Tugas teori akuntansi tentang review standar akuntansi
Tugas teori akuntansi tentang review standar akuntansiTugas teori akuntansi tentang review standar akuntansi
Tugas teori akuntansi tentang review standar akuntansiAnisa Muvit
 
Financeandstandar
FinanceandstandarFinanceandstandar
Financeandstandarwayanggi
 
Perekayasaan pelaporan keuangan
Perekayasaan pelaporan keuanganPerekayasaan pelaporan keuangan
Perekayasaan pelaporan keuanganRatna Agnezious
 
AKUNTANSI ASET KLM 1.pptx
AKUNTANSI ASET KLM 1.pptxAKUNTANSI ASET KLM 1.pptx
AKUNTANSI ASET KLM 1.pptxSalesCSMenik
 
Aminullah assagaf akk2 akuntansi keuangan kontemporer
Aminullah assagaf akk2 akuntansi keuangan kontemporerAminullah assagaf akk2 akuntansi keuangan kontemporer
Aminullah assagaf akk2 akuntansi keuangan kontemporerAminullah Assagaf
 

Similar to Berdasarkan urutan otoritas GAAP, ketetapan akuntansi yang paling otoritatif adalah:Standar, Interpretasi, dan Posisi Staf FASB (20)

Kuliah teori akuntansi 6 7 standar akuntansi
Kuliah teori akuntansi 6 7 standar akuntansiKuliah teori akuntansi 6 7 standar akuntansi
Kuliah teori akuntansi 6 7 standar akuntansi
 
Teori akuntansi
Teori akuntansiTeori akuntansi
Teori akuntansi
 
Akuntansi keuangan dan kerangka konseptual
Akuntansi keuangan dan kerangka konseptualAkuntansi keuangan dan kerangka konseptual
Akuntansi keuangan dan kerangka konseptual
 
Kel 1 Proses Penyusunan Standar (compile).pptx
Kel 1 Proses Penyusunan Standar (compile).pptxKel 1 Proses Penyusunan Standar (compile).pptx
Kel 1 Proses Penyusunan Standar (compile).pptx
 
Isu isu penetapan sak
Isu isu penetapan sakIsu isu penetapan sak
Isu isu penetapan sak
 
Kelompok 10 (Bab I).pptx
Kelompok 10 (Bab I).pptxKelompok 10 (Bab I).pptx
Kelompok 10 (Bab I).pptx
 
Aminullah assagaf akk1 (final) akuntansi keuangan kontemporer
Aminullah assagaf akk1 (final) akuntansi keuangan kontemporerAminullah assagaf akk1 (final) akuntansi keuangan kontemporer
Aminullah assagaf akk1 (final) akuntansi keuangan kontemporer
 
Tujuan laporan keuangan
Tujuan laporan keuanganTujuan laporan keuangan
Tujuan laporan keuangan
 
Pertemuan ke 2 Pelaporan Keuangan dan Standar Akuntasi.pptx
Pertemuan ke 2 Pelaporan Keuangan dan Standar Akuntasi.pptxPertemuan ke 2 Pelaporan Keuangan dan Standar Akuntasi.pptx
Pertemuan ke 2 Pelaporan Keuangan dan Standar Akuntasi.pptx
 
Financeandstandar
FinanceandstandarFinanceandstandar
Financeandstandar
 
Inisiasi 3-Kerangka Konseptual dan Pencarian Prinsip-prinsip.pptx
Inisiasi 3-Kerangka Konseptual dan Pencarian Prinsip-prinsip.pptxInisiasi 3-Kerangka Konseptual dan Pencarian Prinsip-prinsip.pptx
Inisiasi 3-Kerangka Konseptual dan Pencarian Prinsip-prinsip.pptx
 
dokumen.tips_chapter-3-teori-akuntansi.pptx
dokumen.tips_chapter-3-teori-akuntansi.pptxdokumen.tips_chapter-3-teori-akuntansi.pptx
dokumen.tips_chapter-3-teori-akuntansi.pptx
 
The Search For Objective
The Search  For ObjectiveThe Search  For Objective
The Search For Objective
 
Pertemuan 3 Perekayasaan TEORI AKUNTANSI SEMESTER 6
Pertemuan 3 Perekayasaan TEORI AKUNTANSI SEMESTER 6Pertemuan 3 Perekayasaan TEORI AKUNTANSI SEMESTER 6
Pertemuan 3 Perekayasaan TEORI AKUNTANSI SEMESTER 6
 
Materi2 prinsip dan postulat akuntansi
Materi2   prinsip dan postulat akuntansiMateri2   prinsip dan postulat akuntansi
Materi2 prinsip dan postulat akuntansi
 
Tugas teori akuntansi tentang review standar akuntansi
Tugas teori akuntansi tentang review standar akuntansiTugas teori akuntansi tentang review standar akuntansi
Tugas teori akuntansi tentang review standar akuntansi
 
Financeandstandar
FinanceandstandarFinanceandstandar
Financeandstandar
 
Perekayasaan pelaporan keuangan
Perekayasaan pelaporan keuanganPerekayasaan pelaporan keuangan
Perekayasaan pelaporan keuangan
 
AKUNTANSI ASET KLM 1.pptx
AKUNTANSI ASET KLM 1.pptxAKUNTANSI ASET KLM 1.pptx
AKUNTANSI ASET KLM 1.pptx
 
Aminullah assagaf akk2 akuntansi keuangan kontemporer
Aminullah assagaf akk2 akuntansi keuangan kontemporerAminullah assagaf akk2 akuntansi keuangan kontemporer
Aminullah assagaf akk2 akuntansi keuangan kontemporer
 

More from DipoTriMartiano

marketing-plan-v221221.pdf
marketing-plan-v221221.pdfmarketing-plan-v221221.pdf
marketing-plan-v221221.pdfDipoTriMartiano
 
strategipengembanganusaha-221117133156-93c67b05.pdf
strategipengembanganusaha-221117133156-93c67b05.pdfstrategipengembanganusaha-221117133156-93c67b05.pdf
strategipengembanganusaha-221117133156-93c67b05.pdfDipoTriMartiano
 
Kieso_Inter_Ch04_IFRS.ppt
Kieso_Inter_Ch04_IFRS.pptKieso_Inter_Ch04_IFRS.ppt
Kieso_Inter_Ch04_IFRS.pptDipoTriMartiano
 
PSAK 1 Penyajian Laporan Keuangan.pdf
PSAK 1 Penyajian Laporan Keuangan.pdfPSAK 1 Penyajian Laporan Keuangan.pdf
PSAK 1 Penyajian Laporan Keuangan.pdfDipoTriMartiano
 
PPh PotPut (Dipo Tri Martiano).ppt
PPh PotPut (Dipo Tri Martiano).pptPPh PotPut (Dipo Tri Martiano).ppt
PPh PotPut (Dipo Tri Martiano).pptDipoTriMartiano
 
budidaya_ternak_unggas_petelur_pptx.pptx
budidaya_ternak_unggas_petelur_pptx.pptxbudidaya_ternak_unggas_petelur_pptx.pptx
budidaya_ternak_unggas_petelur_pptx.pptxDipoTriMartiano
 

More from DipoTriMartiano (10)

marketing-plan-v221221.pdf
marketing-plan-v221221.pdfmarketing-plan-v221221.pdf
marketing-plan-v221221.pdf
 
strategipengembanganusaha-221117133156-93c67b05.pdf
strategipengembanganusaha-221117133156-93c67b05.pdfstrategipengembanganusaha-221117133156-93c67b05.pdf
strategipengembanganusaha-221117133156-93c67b05.pdf
 
Kieso_Inter_Ch04_IFRS.ppt
Kieso_Inter_Ch04_IFRS.pptKieso_Inter_Ch04_IFRS.ppt
Kieso_Inter_Ch04_IFRS.ppt
 
PSAK 1 Penyajian Laporan Keuangan.pdf
PSAK 1 Penyajian Laporan Keuangan.pdfPSAK 1 Penyajian Laporan Keuangan.pdf
PSAK 1 Penyajian Laporan Keuangan.pdf
 
PPh PotPut (Dipo Tri Martiano).ppt
PPh PotPut (Dipo Tri Martiano).pptPPh PotPut (Dipo Tri Martiano).ppt
PPh PotPut (Dipo Tri Martiano).ppt
 
budidaya_ternak_unggas_petelur_pptx.pptx
budidaya_ternak_unggas_petelur_pptx.pptxbudidaya_ternak_unggas_petelur_pptx.pptx
budidaya_ternak_unggas_petelur_pptx.pptx
 
bab9.ppt
bab9.pptbab9.ppt
bab9.ppt
 
bab4.ppt
bab4.pptbab4.ppt
bab4.ppt
 
bab3.ppt
bab3.pptbab3.ppt
bab3.ppt
 
bab2.ppt
bab2.pptbab2.ppt
bab2.ppt
 

Recently uploaded

Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningContoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningSamFChaerul
 
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptxPPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptxsitifaiza3
 
Instrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptx
Instrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptxInstrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptx
Instrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptxZhardestiny
 
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksKISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksdanzztzy405
 
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfGeologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfAuliaAulia63
 
393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugas
393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugas393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugas
393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugaslisapalena
 
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxMenggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxImahMagwa
 
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Shary Armonitha
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxzidanlbs25
 

Recently uploaded (9)

Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data miningContoh Algoritma Asosiasi pada data mining
Contoh Algoritma Asosiasi pada data mining
 
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptxPPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
PPT ANEMIA pada remaja maupun dewasapptx
 
Instrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptx
Instrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptxInstrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptx
Instrumen Penelitian dalam pengukuran fenomena .pptx
 
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkksKISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
KISI KISI PSAJ IPS KLS IX 2324.docskskkks
 
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdfGeologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
Geologi Jawa Timur-Madura Kelompok 6.pdf
 
393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugas
393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugas393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugas
393479010-POWER-POINT-MODUL-6-ppt.pdf. tugas
 
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptxMenggunakan Data matematika kelas 7.pptx
Menggunakan Data matematika kelas 7.pptx
 
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
 
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptxUKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
UKURAN PENTYEBARAN DATA PPT KELOMPOK 2.pptx
 

Berdasarkan urutan otoritas GAAP, ketetapan akuntansi yang paling otoritatif adalah:Standar, Interpretasi, dan Posisi Staf FASB

  • 1. Chapter 1-1 Akuntansi Keuangan dan Standar Akuntansi Bab 1 Akuntansi Intermediate, Edisi ke-12 Kieso, Weygandt, dan Warfield Dipersiapkan oleh Coby Harmon, University of California, Santa Barbara
  • 2. Chapter 1-2 1. Mengidentifikasi laporan keuangan utama dan cara-cara pelaporan keuangan lainnya. 2. Menjelaskan bagaimana akuntansi membantu pemakaian sumber daya yang langka secara efisien. 3. Menguraikan beberapa tantangan yang dihadapi akuntansi. 4. Mengidentifikasi tujuan pelaporan keuangan. 5. Menjelaskan kebutuhan akan standar akuntansi. 6. Mengidentifikasi badan-badan pembuat kebijakan penting dan peranannya dalam proses penetapan-standar. 7. Menjelaskan makna dari prinsip-prinsip akuntansi yang diterima umum. 8. Menjelaskan dampak kelompok pemakai terhadap proses penetapan-standar. 9. Memahami isu-isu yang berhubungan dengan etika dan akuntansi keuangan. Bab 1 Tujuan Pembelajaran
  • 3. Chapter 1-3 Akuntansi Keuangan dan Standar Akuntansi Laporan Keuangan dan Pelaporan Keuangan Akuntansi dan Alokasi Modal Tantangan Tujuan Kebutuhan untuk Mengembangkan Standar Pihak yang terlibat Menetapkan Standar Prinsip-prinsip Akuntansi yang Diterima Umum Isu-isu dalam Pelaporan Keuangan Securities and Exchange Commission (SEC) American Institute of Certified Public Accountants (AICPA) Financial Accounting Standards Board (FASB) Governmental Accounting Standards Board (GASB) Changing Role of the AICPA Lingkungan Politis Kesenjangan Ekspektasi/Harapan Standar Akuntansi Internasional Etika
  • 4. Chapter 1-4 LO 1 Identify the major financial statements and other means of financial reporting.. Karakteristik Akuntansi Karakteristik akuntansi: (1) identifikasi, pengukuran, dan komunikasi dari informasi keuangan tentang (2) entitas ekonomi kepada (3) Pihak yang berkepentingan.
  • 5. Chapter 1-5 Informasi Keuangan Akuntansi? Identifikasi dan Mengukur dan Komunikasi Neraca Laporan Laba-Rugi Laporan Arus Kas Laporan Ekuitas Pemilik atau Pemegang Saham Catatan Pengungkapan Surat Presdir Prospektus, Laporan SEC Siaran berita Prakiraan Laporan Lingkungan Dsb. GAAP Bukan GAAP Laporan Keuangan Informasi Tambahan Entitas Ekonomi Karakteristik Akuntansi LO 1 Identify the major financial statements and other means of financial reporting..
  • 6. Chapter 1-6 LO 1 Identify the major financial statements and other means of financial reporting.. Apa tujuan informasi yang disajikan dalam catatan atas laporan keuangan? a. Menyediakan pengungkapan yang diharuskan oleh prinsip-prinsip akuntansi yang diterima umum. b. Mengoreksi penyajian yang kurang tepat dalam laporan keuangan. c. Memberikan pengakuan dari jumlah yang tidak termasuk dalam totals dari laporan keuangan. d. Menyajikan respons manajemen terhadap komentar auditor. Review Karakteristik Akuntansi
  • 7. Chapter 1-7 Akuntansi dan Alokasi Modal Sumber daya itu terbatas. Penggunaan sumber daya yang efisien sering menentukan kelangsungan usaha. Pelaporan Keuangan Informasi bantu pemakai memutuskan alokasi modal. Pemakai Investor, kreditor, dan pemakai lain Alokasi Modal Proses menentukan bagaimana dan pada tingkat apa uang dialokasikan di antara berbagai kepentingan. LO 2 Explain how accounting assists in the efficient use of scare resources. Ilustrasi 1-1 Proses Alokasi Modal
  • 8. Chapter 1-8 Proses alokasi modal yang efektif adalah penting untuk ekonomi yang sehat, yang a. mendukung produktivitas. b. Mendorong inovasi. c. Menyediakan pasar yang efisien dan likuid untuk sekuritas pembelian dan penjualan. d. Semua di atas. Akuntansi dan Alokasi Modal LO 2 Explain how accounting assists in the efficient use of scare resources. Review
  • 9. Chapter 1-9 Tantangan yang Dihadapi Akuntansi Keuangan Pengukuran non-keuangan Informasi yang berorientasi ke depan Aktiva lunak Ketepatan waktu LO 3 Describe some of the challenges facing accounting.
  • 10. Chapter 1-10 Pelaporan keuangan seharusnya memberikan informasi: (a) Yang berguna bagi investor dan kreditor (dan pemakai lain) sekarang dan potensial dalam membuat keputusan investasi, kredit (dan yang serupa) yang rasional. (b) Membantu investor dan kreditor (dan pemakai lain) sekarang dan potensial dalam menilai jumlah, waktu, dan ketidakpastian penerimaan kas prospektif. (c) Tentang sumber daya ekonomi perusahaan, klaim terhadap sumber daya itu, dan pengaruh dari transaksi, kejadian, serta situasi yang mengubah sumber daya dan klaim terhadap sumber daya tersebut. Tujuan Akuntansi Keuangan LO 4 List the objectives of financial reporting.
  • 11. Chapter 1-11 Hal-hal di bawah adalah tujuan pelaporan keuangan kecuali untuk menyediakan informasi a. Tentang sumber daya perusahaan, klaim terhadap sumber daya itu, dan perubahannya. b. Yang berguna dalam keputusan investasi dan kredit. c. Tentang manajemen dan pemegang saham utama suatu perusahaan. d. Yang berguna dalam menilai prospek arus kas. Tujuan Akuntansi Keuangan LO 4 List the objectives of financial reporting. Review
  • 12. Chapter 1-12 Kebutuhan untuk Mengembangkan Standar Berbagai pemakai perlu informasi keuangan Profesi akuntansi berupaya mengembangkan himpunan standar yang diterima umum dan dipraktikkan secara universal. Laporan Keuangan Neraca Laporan Laba-rugi Laporan Ekuitas pemegang Saham Laporan Arus Kas Catatan Pengungkapan Generally Accepted Accounting Principles (GAAP) LO 5 Explain the need for accounting standards.
  • 13. Chapter 1-13 Pihak yang Terlibat Menetapkan Standar Empat organisasi: • Securities and Exchange Commission (SEC) • American Institute of Certified Public Accountants (AICPA) • Financial Accounting Standards Board (FASB) • Government Accounting Standards Board (GASB) LO 6 Identify the major policy-setting bodies and their role in the standard-setting process.
  • 14. Chapter 1-14 Securities Act of 1933 Securities Act of 1934 Securities and Exchange Commission Dididirikan oleh pemerintah federal Akuntansi dan pelaporan untuk perusahaan publik Mendorong badan penetapan-standar swasta SEC mengharuskan perusahaan publik untuk mematuhi GAAP Pengawasan SEC Otoritas penegakan hukum LO 6 Identify the major policy-setting bodies and their role in the standard-setting process.
  • 15. Chapter 1-15 American Institute of CPAs Organisasi professional nasional membuat: LO 6 Committee on Accounting Procedures Accounting Principles Board  1939 sampai 1959  Mengeluarkan 51 Accounting Research Bulletins (ARBs)  Pendekatan masalah- per-masalah gagal  1959 sampai1973  Mengeluarkan 31 Accounting Principle Board Opinions (APBOs)  Rekomendasi Wheat Committee diadopsi tahun 1973 http://www.aicpa.org/
  • 16. Chapter 1-16 Badan Standar Akuntansi Keuangan Rekomendasi Wheat Committee berakibat pada dibuatnya Financial Accounting Standards Board tahun 1973. Financial Accounting Foundation Memilih anggota FASB Mendanai aktivitas mereka Exercises general oversight. Financial Accounting Standards Board Financial Accounting Standards Advisory Council Misinya membuat dan memperbaiki standar akuntansi dan pelaporan keuangan. Konsultasi tentang is-isu kebijakan utama. LO 6 Identify the major policy-setting bodies and their role in the standard-setting process.
  • 17. Chapter 1-17 Misinya membuat dan memperbaiki standar akuntansi dan pelaporan keuangan. Perbedaan antara FASB dan APB meliputi: Badan Standar Akuntansi Keuangan Keanggotaan lebih kecil Keanggotaan penuh-waktu, digaji Otonomi lebih besar Independensi lebih besar Representasi lebih luas http://www.fasb.org/ LO 6 Identify the major policy-setting bodies and their role in the standard-setting process.
  • 18. Chapter 1-18 Langkah pertama yang diambil dalam pembuatan pernyataan tipikal FASB adalah a. Badan melakukan riset dan analisis dan memorandum diskusi dikeluarkan. b. Dengar pendapat publik tentang standar yang diusulkan . c. Badan mengevaluasi riset dan respons publik dan mengeluarkan draft pengungkapan. d. Topik-topik diidentifikasikan dan ditempatkan pada agenda badan. Badan Standar Akuntansi Keuangan Review LO 6 Identify the major policy-setting bodies and their role in the standard-setting process.
  • 19. Chapter 1-19 FASB bergantung pada dua premis dasar: (1) Responsif terhadap seluruh komunitas ekonomi (2) Beroperasisecara transaparan di depan publik Proses yang Memuaskan Langkah 1 = Topik ditempatkan pada agenda Langkah 2 = Riset dilakukan dan Memorandum Diskusi dikeluarkan. Langkah 3 = Dengar pendapat publik Langkah 4 = FASB mengevaluasi riset, respons publik dan mengeluarkan Exposure Draft Langkah 5 = Board mengevaluasi respons dan mengeluarkan Standar final. LO 6 Identify the major policy-setting bodies and their role in the standard-setting process.
  • 20. Chapter 1-20 Dikeluarkan oleh FASB: Jenis-jenis Ketetapan Standar, Interpretasi, dan Posisi Staf. Konsep-konsep Akuntansi Keuangan Pernyataan EITF (Emerging Issues Task Force) LO 6 Identify the major policy-setting bodies and their role in the standard-setting process.
  • 21. Chapter 1-21 Governmental Accounting Standards Board Didirikan tahun 1984 untuk menangani isu-isu pelaporan pemerintah negara bagian dan lokal. LO 6 Financial Accounting Foundation Financial Accounting Standards Board Financial Accounting Standards Advisory Council Governmental Accounting Standards Board Governmental Accounting Standards Advisory Council http://www.gasb.org/
  • 22. Chapter 1-22 Generally Accepted Accounting Principles Prinsip-prinsip yang memiliki dukungan otoritatif yang substansial. Sumber-sumber utama GAAP adalah: Standar, Interpretasi, dan Posisi Staf FASB Opini-opini APB Buletin-buletin Riset Akuntansi AICPA LO 7 Explain the meaning of generally accepted accounting principles.
  • 23. Chapter 1-23 Standar, Interpretasi, dan Posisi Staf FASB Opini-opini APB Buletin Riset Akuntansi CAP Kategori A (Paling Otoritatif) Buletin Teknis FASB Pedoman Audit dan Akuntansi Industri AICPA Statements of Position AICPA Kategori B Emerging Issues Task Force FASB Buletin Praktik AICPA AcSEC Kategori C Interpretasi Akuntansi AICPA Kategori D (Paling Kurang Otoritatif) Pedoman Implementasi FASB Praktik-praktik Industri yang Biasa Bangunan GAAP LO 7
  • 24. Chapter 1-24 Mana dari ketetapan akuntansi berikut yang paling otoritatif? a. Pernyataan FASB tentang Konsep-konsep Akuntansi Keuangan. b. Buletin Teknis FASB. c. Accounting Principles Board Opinion AICPA. d. Statement of Position AICPA . Generally Accepted Accounting Principles LO 7 Explain the meaning of generally accepted accounting principles. Review
  • 25. Chapter 1-25 Isu-isu dalam Pelaporan Keuangan Penetapan Standar dalam Lingkungan Politis Standar akuntansi juga merupakan produk dari tindakan politis selain logika cermat atau penemuan empiris. LO 8 Describe the impact of user groups on the standard-setting process.
  • 26. Chapter 1-26 FASB Penyusun (misal: FEI) Komunitas Keuangan Pemerintah (SEC, IRS, agen lain) Asosiasi Industri Entitas Bisnis CPA dan Kantor Akuntansi AICPA (AcSEC) Akademisi PubliK pelaku investasi Standar, interpretasi, dan buletin akuntansi Penetapan Standar LO 8 Describe the impact of user groups on the standard-setting process. Ilustrasi 1-5 Kelompok pemakai yang mempengaruhi Standar Akuntansi
  • 27. Chapter 1-27 Semua yang bekerja di FASB haruslah Akuntan Publik Bersertifikat Review: Isu-isu dalam Pelaporan Keuangan LO 8 Describe the impact of user groups on the standard-setting process. Salah
  • 28. Chapter 1-28 Isu-isu dalam Pelaporan Keuangan Kesenjangan Ekspektasi/Harapan Apa yang menurut publik harus dilakukan akuntan vs. apa yang menurut akuntan bisa mereka lakukan. Sulit dihilangkan Sarbanes-Oxley Act (2002) Public Company Accounting Oversight Board (PCAOB) LO 8 Describe the impact of user groups on the standard-setting process.
  • 29. Chapter 1-29 Isu-isu dalam Pelaporan Keuangan Standar Akuntansi Internasional Dua set standar diterima untuk penggunaan internasional: GAAP A.S., dikeluarkan oleh FASB International Financial Reporting Standards (IFRS), dikeluarkan oleh IASB FASB dan IASB menyadari bahwa pasar global paling baik dilayani jika hanya satu set GAAP yang digunakan. LO 8 Describe the impact of user groups on the standard-setting process.
  • 30. Chapter 1-30 Isu-isu dalam Pelaporan Keuangan Etika dalam Lingkungan Akuntansi Keuangan Dalam akuntansi, kita sering menemui dilema-dilema etis. GAAP tidak selalu memberikan jawaban Melakukan hal yang benar tidak selalu mudah atau jelas LO 9 Understand issues related to ethics and financial accounting.
  • 31. Chapter 1-31 Hak Cipta Hak Cipta © 2006 John Wiley & Sons, Inc. All rights reserved. Reproduction or translation of this work beyond that permitted in Section 117 of the 1976 United States Copyright Act without the express written permission of the copyright owner is unlawful. Request for further information should be addressed to the Permissions Department, John Wiley & Sons, Inc. The purchaser may make back-up copies for his/her own use only and not for distribution or resale. The Publisher assumes no responsibility for errors, omissions, or damages, caused by the use of these programs or from the use of the information contained herein.

Editor's Notes

  1. 1. On the topic, “Challenges Facing Financial Accounting,” what did the AICPA Special Committee on Financial Reporting suggest should be included in future financial statements? Non-financial Measurements (customer satisfaction indexes, backlog information, and reject rates on goods purchases). Forward-looking Information Soft Assets (a company’s know-how, market dominance, marketing setup, well-trained employees, and brand image). Timeliness (no real time financial information)
  2. Service Cost - Actuaries compute service cost as the present value of the new benefits earned by employees during the year. Future salary levels considered in calculation. Interest on Liability - Interest accrues each year on the PBO just as it does on any discounted debt. Actual Return on Plan Assets - Increase in pension funds from interest, dividends, and realized and unrealized changes in the fair market value of the plan assets. Amortization of Unrecognized Prior Service Cost - The cost of providing retroactive benefits is allocated to pension expense in the future, specifically to the remaining service-years of the affected employees. Gain or Loss - Volatility in pension expense can be caused by sudden and large changes in the market value of plan assets and by changes in the projected benefit obligation. Two items comprise the gain or loss: difference between the actual return and the expected return on plan assets and, amortization of the unrecognized net gain or loss from previous periods
  3. Technical Bulletins provide answers to specific questions related to the application and implementation of FASB Statement or Interpretations, APB Opinions, and ARBs. Technical Bulletins do not alter GAAP; they merely provide guidance on questions related to existing GAAP.