SlideShare a Scribd company logo
1 of 37
Download to read offline
dadang-solihin.blogspot.com 2
dadang-solihin.blogspot.com 3
Materi
• Karakter Bangsa
• Asean Economic Community 2015
• Daya Saing Nasional
• Analisis SWOT untuk Perumusan Strategi Penguatan Karakter
Bangsa
4dadang-solihin.blogspot.com
dadang-solihin.blogspot.com 5
Apa Itu Karakter Bangsa?
Karakter Bangsa adalah
• tata nilai budaya dan keyakinan
• yang mengejawantah dalam
kebudayaan suatu masyarakat
• dan memancarkan ciri-ciri khas
keluar
• sehingga dapat ditanggapi orang
luar sebagai kepribadian
masyarakat tersebut.
6dadang-solihin.blogspot.com
18 Nilai Karakter Bangsa
Sumber: Menkokesra
1. Religius. Patuh dalam melaksanakan ajaran agama yang dianutnya, toleran
terhadap pelaksanaan ibadah agama lain, dan hidup rukun dengan pemeluk
agama lain.
2. Jujur. Orang yang selalu dapat dipercaya dalam perkataan, tindakan, dan
pekerjaan.
3. Toleransi. Menghargai perbedaan agama, suku, etnis, pendapat, sikap, dan
tindakan orang lain yang berbeda dari dirinya.
4. Disiplin. Perilaku tertib dan patuh pada berbagai ketentuan dan peraturan.
5. Kerja Keras. Usaha maksimal untuk memenuhi keperluan hidup di dunia
dan di akhirat disertai sikap optimis.
6. Kreatif. Berpikir dan melakukan sesuatu untuk menghasilkan cara atau hasil
baru dari sesuatu yang telah dimiliki.
7dadang-solihin.blogspot.com
18 Nilai Karakter Bangsa
Sumber: Menkokesra
7. Mandiri. Tidak mudah tergantung pada orang lain dalam menyelesaikan
tugas-tugas.
8. Demokratis. Cara berfikir, bersikap, dan bertindak yang menilai sama hak
dan kewajiban dirinya dan orang lain.
9. Rasa Ingin Tahu. Selalu berupaya untuk mengetahui lebih mendalam dan
meluas dari sesuatu yang dipelajarinya, dilihat, dan didengar.
10.Semangat Kebangsaan. Semangat Nasionalisme dan Patriotisme.
11.Cinta Tanah Air. Menempatkan kepentingan bangsa dan negara di atas
kepentingan diri dan kelompoknya.
12.Menghargai Prestasi. Menghasilkan sesuatu yang berguna bagi
masyarakat, dan mengakui, serta menghormati keberhasilan orang lain.
8dadang-solihin.blogspot.com
18 Nilai Karakter Bangsa
Sumber: Menkokesra
13.Bersahabat/Komunikatif. Menghasilkan sesuatu yang berguna bagi
masyarakat, dan mengakui, serta menghormati keberhasilan orang lain.
14.Cinta Damai dalam sikap, perkataan dan perbuatan.
15.Gemar Membaca. Menyediakan waktu untuk membaca berbagai bacaan
yang memberikan kebajikan bagi dirinya.
16.Peduli Lingkungan. Mencegah kerusakan pada lingkungan alam di
sekitarnya, dan mengembangkan upaya-upaya untuk memperbaiki
kerusakan alam yang sudah terjadi.
17.Peduli Sosial. Memberi bantuan pada orang lain dan masyarakat yang
membutuhkan.
18.Tanggung Jawab. Melaksanakan tugas dan kewajibannya, yang
seharusnya dia lakukan, terhadap diri sendiri, masyarakat, lingkungan (alam,
sosial dan budaya), negara dan Tuhan YME.
9dadang-solihin.blogspot.com
Karakter Bangsa Berlandaskan
Falsafah Pancasila
1. Bangsa yang Ber-Ketuhanan YME. Karakter Ber-Ketuhanan YME
seseorang tercermin antara lain
– hormat dan bekerja sama antara pemeluk agama dan penganut
kepercayaan,
– saling menghormati kebebasan menjalankan ibadah sesuai
dengan agama dan kepercayaannya itu;
– tidak memaksakan agama dan kepercayaannya kepada orang
lain.
10dadang-solihin.blogspot.com
Karakter Bangsa Berlandaskan
Falsafah Pancasila
2. Bangsa yang Menjunjung Kemanusiaan yang Adil dan
Beradab. Karakter kemanusiaan seseorang tercermin antara lain
– dalam pengakuan atas persamaan derajat, hak, dan kewajiban;
– saling mencintai;
– tenggang rasa;
– tidak semena-mena terhadap orang lain;
– gemar melakukan kegiatan kemanusiaan;
– menjunjung tinggi nilai kemanusiaan.
11dadang-solihin.blogspot.com
Karakter Bangsa Berlandaskan
Falsafah Pancasila
3. Bangsa yang Mengedepankan Persatuan dan Kesatuan Bangsa.
– Komitmen dan sikap yang selalu mengutamakan persatuan dan
kesatuan Indonesia di atas kepentingan pribadi, kelompok, dan
golongan merupakan karakteristik pribadi bangsa Indonesia.
– Karakter kebangsaan seseorang tecermin dalam sikap
menempatkan persatuan, kesatuan, kepentingan, dan
keselamatan bangsa di atas kepentingan pribadi atau golongan;
rela berkorban untuk kepentingan bangsa dan negara.
12dadang-solihin.blogspot.com
Karakter Bangsa Berlandaskan
Falsafah Pancasila
4. Bangsa yang Demokratis dan Menjunjung Tinggi Hukum dan
Hak Asasi Manusia. Karakter kerakyatan seseorang tecermin
dalam
– perilaku yang mengutamakan kepentingan masyarakat dan
negara;
– tidak memaksakan kehendak kepada orang lain;
– mengutamakan musyawarah untuk mufakat dalam mengambil
keputusan untuk kepentingan bersama.
5. Bangsa yang Mengedepankan Keadilan dan Kesejahteraan.
Karakter berkeadilan sosial seseorang tercermin antara lain dalam
perbuatan yang mencerminkan sikap dan suasana kekeluargaan
dan kegotong-royongan.
13dadang-solihin.blogspot.com
dadang-solihin.blogspot.com 14
The ASEAN Economic Community 2015
AEC
• Tujuan: untuk menciptakan perekonomian di wilayah ASEAN yang:
– stabil, makmur dan berdaya saing tinggi,
– adanya aliran yang bebas bagi barang, jasa, investasi dan
modal,
– pembangunan ekonomi yang merata, dan
– mengurangi kemiskinan dan ketimpangan sosial-ekonomi di
tahun 2020.
– membentuk ASEAN sebagai pasar tunggal dan basis produksi,
sehingga membuat ASEAN lebih dinamis dan menjadi segmen
yang lebih kuat dari rantai pasokan global.
www.dadangsolihin.com 16
AEC 2015: Era Baru Ekonomi ASEAN
Pasar Tunggal dan
Basis Produksi
Regional
Kawasan Berdaya-
saing Tinggi
Kawasan dengan
Pembangunan
Ekonomi yang
Merata
Integrasi dengan
Perekonomian
Dunia
Komunitas Ekonomi ASEAN 2015
• Indonesia harus meningkatkan daya saing guna menghadapi integrasi perekonomian dan meningkatkan
potensi pasar domestik
• Peran inter-konektivitas mutlak dalam mendorong daya saing produk nasional di pasar domestik maupun luar
negeri
• Inter-konektivitas adalah kunci menghubungkan berbagai potensi ekonomi Indonesia
• Perbaikan kinerja logistik adalah bagian dari inter-konektivitas
• Negara dengan pendapatan per capita yang sama dan logistik yang lebih efisien pertumbuhan PDB
dan perdagangan lebih tinggi 1% dan 2%
17www.dadangsolihin.com
Membangun Domestic Connectivity
 Interkonektivitas sangat penting untuk menumbuhkan perekonomian
berbagai wilayah lain.
 Saat ini perekonomian masih terkonsentrasi di beberapa Wilayah
www.dadangsolihin.com 18
 Proses aglomerasi (kawasan) industri sangat menentukan perkembangan
kemajuan ekonomi di suatu wilayah
 Inter-konektivitas mendorong percepatan proses tersebut
Konsepsi Menghadapi AEC 2015
• Menjadikan AEC sebagai peluang bagi indonesia untuk
meningkatkan laju perekonomiannya
• Bangsa indonesia harus bekerja keras untuk meningkatkan daya
saing dan memperkuat ketahanan nasional agar dapat siap
bersaing dengan bangsa lain.
• Memperbaiki kinerja ekonomi nasional yang didukung struktur
ekonomi yang kuat, pelaku ekonomi yang berdaya saing tinggi,
• Mengembangkan pusat-pusat pertumbuhan yang tersebar di
seluruh wilayah nusantara,
• Meningkatkan pembangunan wilayah khususnya di wilayah
tertinggal dan perbatasan.
dadang-solihin.blogspot.com 19
Kondisi yang Diharapkan
• AEC harus memberikan dampak
positif bagi Indonesia dan dapat
dimanfaatkan sebaik mungkin untuk
mendorong pembangunan nasional.
• Dengan berlakunya AEC, maka
semakin terbuka pula kesempatan
bagi masyarakat Indonesia untuk
memetik manfaat yang sebesar-
besarnya dari pertumbuhan ekonomi
ini serta dalam memainkan peran
dalam pembangunan nasional dan
regional.
dadang-solihin.blogspot.com 20
dadang-solihin.blogspot.com 21
Global Competitiveness Index 2013–2014
Sumber: The Global Competitiveness Report 2013–2014
22
3,23
4,01
4,08
4,18
4,28
4,29
4,53
4,54
4,84
4,95
5,03
5,33
5,37
5,48
5,61
0 1 2 3 4 5 6
Myanmar (139)
Kamboja (88)
Laos (81)
Vietnam (70)
India (60)
Filipina (59)
Indonesia (38)
Thailand (37)
Cina (29)
Brunei (26)
Malaysia (24)
Norwegia (11)
Inggris (10)
USA (5)
Singapura (2)
Competitiveness Ranking 2010
23
3,6977
1,8484
1,3414
1,1964
1,0473
0,7847
0,5658
0,3858
0,3433
0,3433
0,3145
0,1575
0,0985
0,0130
-0,1872
-0,2734
-0,3158
-0,3490
-0,4032
-0,4049
-0,4158
-0,4818
-0,5059
-0,6207
-0,6294
-0,6466
-0,6585
-0,6681
-0,7616
-0,8849
-1,0046
-1,3483
-1,5910
-2,0000 -1,0000 0,0000 1,0000 2,0000 3,0000 4,0000
DKI Jakarta
Jawa Timur
Jawa Tengah
Jawa Barat
Kalimantan Timur
DI Yogyakarta
Banten
Sulawesi Selatan
Bali
Kepulauan Riau
Sumatera Selatan
Riau
Kalimantan Selatan
Sulawesi Utara
Gorontalo
Aceh
Sumatera Barat
Sulawesi Tenggara
Sumatera Utara
Sulawesi Barat
Lampung
Sulawesi Tengah
Kalimantan Barat
Jambi
NTB
Kalimantan Tengah
Maluku
Bengkulu
Papua
Papua Barat
Bangka Belitung
Maluku Utara
NTT
Sumber:
KG Tan, 2013; Subnational Competitiveness and National Performance: Analysis and Simulation for Indonesia;
JCC: The Business and Economics Research Journal
dadang-solihin.blogspot.com 24
PERMASALAHAN
YANG DITEMUKAN
KONSEPSI
KARAKTER
BANGSA
KARAKTER
BANGSA YANG
DIHARAPKAN
dadang-solihin.blogspot.com 25
Threats
(Ancaman)
Threats
(Ancaman)
Weaknesses
(Kelemahan)
Weaknesses
(Kelemahan)
Strengths
(Kekuatan)
Strengths
(Kekuatan)
Strategi ST
Gunakan kekuatan
untuk menghindari atau
mengatasi ancaman
Strategi ST
Gunakan kekuatan
untuk menghindari atau
mengatasi ancaman
Strategi WT
Minimalkan kelemahan
dan hindari ancaman
Strategi WT
Minimalkan kelemahan
dan hindari ancaman
Strategi WO
Atasi kelemahan dengan
memanfaatkan peluang
Strategi WO
Atasi kelemahan dengan
memanfaatkan peluang
Strategi SO
Gunakan kekuatan
untuk memanfaatkan
peluang
Strategi SO
Gunakan kekuatan
untuk memanfaatkan
peluang
Opportunities
(Peluang)
Opportunities
(Peluang)
INTERNALINTERNAL
EKSTERNAL
dadang-solihin.blogspot.com 26
Weaknesses
(Kelemahan)
Weaknesses
(Kelemahan)
Strengths
(Kekuatan)
Strengths
(Kekuatan)
Penguatan Karakter Bangsa
menuju Asean Economic
Community 2015 dalam rangka
Peningkatan Daya Saing Nasional
Penguatan Karakter Bangsa
menuju Asean Economic
Community 2015 dalam rangka
Peningkatan Daya Saing Nasional
Faktor di dalam
KARAKTER
BANGSA yang
mendukung
Faktor di dalam
KARAKTER
BANGSA yang
mendukung
Faktor di dalam
KARAKTER
BANGSA yang
tidak
mendukung
Faktor di dalam
KARAKTER
BANGSA yang
tidak
mendukung
dadang-solihin.blogspot.com 27
No Strength (Kekuatan) NU BF NUxBF
1 Gotong Royong 2 15 30
2 Memiliki Jiwa nasionalisme yang tinggi 5 40 200
3 Cinta Tanah Air 4 25 100
4 Peduli terhadap sesama warga negara 1 5 5
5 Kerukunan Beragama 3 15 45
Jumlah 100 380
dadang-solihin.blogspot.com 28
No Weaknesses (Kelemahan) NU BF NUxBF
1 Cinta Produk Luar Negeri/Konsumtif 3 10 30
2 Malas berinovasi 1 5 5
3 Etnosentrisme yang tinggi 2 5 10
4 Korupsi 5 60 300
5 Lemahnya penegakan Hukum 4 20 80
Jumlah 100 425
dadang-solihin.blogspot.com 29
Penguatan Karakter Bangsa
menuju Asean Economic
Community 2015 dalam rangka
Peningkatan Daya Saing Nasional
Penguatan Karakter Bangsa
menuju Asean Economic
Community 2015 dalam rangka
Peningkatan Daya Saing Nasional
Faktor di luar
KARAKTER
BANGSA yang
memberikan
manfaat dalam
Faktor di luar
KARAKTER
BANGSA yang
memberikan
manfaat dalam
Faktor di luar
KARAKTER
BANGSA yang
menghalangi
Faktor di luar
KARAKTER
BANGSA yang
menghalangi
Threats
(Ancaman)
Threats
(Ancaman)
Opportunities
(Peluang)
Opportunities
(Peluang)
dadang-solihin.blogspot.com 30
No Opportunities (Peluang) NU BF NUxBF
1 Individualis pihak Asing 1 5 5
2 Diperlakukanya Karbon Trade 2 10 20
3 Informasi Yang semakin Terbuka 5 40 200
4 Pangsa pasar Export yang Sangat Besar 4 30 120
5 SDA yang Unik 3 15 45
Jumlah 100 390
dadang-solihin.blogspot.com 31
No Threats (Ancaman) NU BF NUxBF
1 Banyak Product Import 4 30 120
2 Politik Dumping 2 5 10
3 Lemahnya kemampuan B Asing 5 50 250
4 Tidak dilksanakanya Asas Cabotage 1 5 5
5 Degradasi Budaya 3 10 30
Jumlah 100 415
Weaknesses
1. Cinta Produk Luar
Negeri/Konsumtif
2. Malas berinovasi
3. Etnosentrisme yang tinggi
4. Korupsi
5. Lemahnya penegakan Hukum
dadang-solihin.blogspot.com 32
Threats
1. Banyak Product Import
2. Politik Dumping
3. Lemahnya kemampuan B
Asing
4. Tidak dilksanakanya Asas
Cabotage
5. Degradasi Budaya
PERMASALAH
AN YANG
DITEMUKAN
dadang-solihin.blogspot.com 33
1. Strategi SO  S + O =380 + 390 = 770
2. Strategi WO  W + O = 425+390 = 815
3. Strategi ST  S + T = 380+415 = 795
4. Strategi WT  W + T = 425+415 = 840
KONSEPSI
KARAKTER
BANGSA
dadang-solihin.blogspot.com 34
1. Strategi SO Gunakan Kekuatan untuk
memanfaatkan Peluang
2. Strategi WO Atasi Kelemahan dengan
memanfaatkan Peluang
3. Strategi ST Gunakan Kekuatan untuk menghindari
atau mengatasi Ancaman
4. Strategi WT Minimalkan Kelemahan dan hindari
Ancaman
dadang-solihin.blogspot.com 35
Weaknesses
1. Cinta Produk Luar
Negeri/Konsumtif
2. Malas berinovasi
3. Etnosentrisme yang tinggi
4. Korupsi
5. Lemahnya penegakan Hukum
Threats
1. Banyak Product Import
2. Politik Dumping
3. Lemahnya kemampuan B
Asing
4. Tidak dilksanakanya Asas
Cabotage
5. Degradasi Budaya
dadang-solihin.blogspot.com 36
1. Gotong Royong
2. Memiliki Jiwa nasionalisme yang tinggi
3. Cinta Tanah Air
4. Peduli terhadap sesama warga negara
5. Kerukunan Beragama
37dadang-solihin.blogspot.com

More Related Content

What's hot

Indikator Governance dan Penerapannya dalam Mewujudkan Demokratisasi di Indon...
Indikator Governance dan Penerapannya dalam Mewujudkan Demokratisasi di Indon...Indikator Governance dan Penerapannya dalam Mewujudkan Demokratisasi di Indon...
Indikator Governance dan Penerapannya dalam Mewujudkan Demokratisasi di Indon...Dadang Solihin
 
PPKn kelas 8 BAB II.pptx
PPKn kelas 8 BAB II.pptxPPKn kelas 8 BAB II.pptx
PPKn kelas 8 BAB II.pptxanugrah55
 
Geostrategi indonesia
Geostrategi indonesiaGeostrategi indonesia
Geostrategi indonesiaAprilia putri
 
Ppt pkn ( hubungan internasional )
Ppt pkn ( hubungan internasional )Ppt pkn ( hubungan internasional )
Ppt pkn ( hubungan internasional )Alfat ghani Abdullah
 
Buku ajar mata kuliah wajib umum pendidikan agama kristen perguruan tinggi ma...
Buku ajar mata kuliah wajib umum pendidikan agama kristen perguruan tinggi ma...Buku ajar mata kuliah wajib umum pendidikan agama kristen perguruan tinggi ma...
Buku ajar mata kuliah wajib umum pendidikan agama kristen perguruan tinggi ma...Pajeg Lempung
 
Teori dan Indikator Pembangunan
Teori dan Indikator Pembangunan Teori dan Indikator Pembangunan
Teori dan Indikator Pembangunan Dadang Solihin
 
Wawasan Kebangsaan
Wawasan KebangsaanWawasan Kebangsaan
Wawasan KebangsaanFahmi Hakam
 
Lembaga-lembaga Negara Indonesia
Lembaga-lembaga Negara IndonesiaLembaga-lembaga Negara Indonesia
Lembaga-lembaga Negara Indonesiabulan purnama
 
Integrasi nasional Pendidikan Kewarga Negaraan PKN
Integrasi nasional Pendidikan Kewarga Negaraan PKNIntegrasi nasional Pendidikan Kewarga Negaraan PKN
Integrasi nasional Pendidikan Kewarga Negaraan PKNAfif Fauzi
 
Rancangan Teknokratik Pembangunan ASN 2020 - 2024
Rancangan Teknokratik Pembangunan ASN 2020 - 2024Rancangan Teknokratik Pembangunan ASN 2020 - 2024
Rancangan Teknokratik Pembangunan ASN 2020 - 2024Ridho Fitrah Hyzkia
 
Port De La Mer Le Pont Building 2 Floor Plans
Port De La Mer Le Pont Building 2 Floor PlansPort De La Mer Le Pont Building 2 Floor Plans
Port De La Mer Le Pont Building 2 Floor PlansHusamAlawi
 
Ppt Pentingnya Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)
Ppt Pentingnya Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)Ppt Pentingnya Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)
Ppt Pentingnya Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)Cha-cha Taulanys
 
Strategi Kolaborasi Stakeholder Dalam Pengamanan Kawasan Wisata Nasional
Strategi Kolaborasi Stakeholder Dalam Pengamanan Kawasan Wisata NasionalStrategi Kolaborasi Stakeholder Dalam Pengamanan Kawasan Wisata Nasional
Strategi Kolaborasi Stakeholder Dalam Pengamanan Kawasan Wisata NasionalTri Widodo W. UTOMO
 
Modul Wawasan Kebangsaan Golongan III K1/K2 Tahun 2018
Modul Wawasan Kebangsaan Golongan III K1/K2 Tahun 2018Modul Wawasan Kebangsaan Golongan III K1/K2 Tahun 2018
Modul Wawasan Kebangsaan Golongan III K1/K2 Tahun 2018Eko Supriyadi
 
Laporan Aktualisasi CPNS Kemdikbud 2019
Laporan Aktualisasi CPNS Kemdikbud 2019Laporan Aktualisasi CPNS Kemdikbud 2019
Laporan Aktualisasi CPNS Kemdikbud 2019Khrisna Ariyudha
 
PPT PPKn KELAS X BAB 7 MATERI WAWASAN NUSANTARA
PPT PPKn KELAS X BAB 7 MATERI WAWASAN NUSANTARAPPT PPKn KELAS X BAB 7 MATERI WAWASAN NUSANTARA
PPT PPKn KELAS X BAB 7 MATERI WAWASAN NUSANTARAKhakimatulRoyani
 

What's hot (20)

Indikator Governance dan Penerapannya dalam Mewujudkan Demokratisasi di Indon...
Indikator Governance dan Penerapannya dalam Mewujudkan Demokratisasi di Indon...Indikator Governance dan Penerapannya dalam Mewujudkan Demokratisasi di Indon...
Indikator Governance dan Penerapannya dalam Mewujudkan Demokratisasi di Indon...
 
PPKn kelas 8 BAB II.pptx
PPKn kelas 8 BAB II.pptxPPKn kelas 8 BAB II.pptx
PPKn kelas 8 BAB II.pptx
 
4 kons4ensus dasar
4 kons4ensus dasar4 kons4ensus dasar
4 kons4ensus dasar
 
Geostrategi indonesia
Geostrategi indonesiaGeostrategi indonesia
Geostrategi indonesia
 
Materi pkn kls xii bab 6
Materi pkn kls xii bab 6Materi pkn kls xii bab 6
Materi pkn kls xii bab 6
 
Ppt pkn ( hubungan internasional )
Ppt pkn ( hubungan internasional )Ppt pkn ( hubungan internasional )
Ppt pkn ( hubungan internasional )
 
Buku ajar mata kuliah wajib umum pendidikan agama kristen perguruan tinggi ma...
Buku ajar mata kuliah wajib umum pendidikan agama kristen perguruan tinggi ma...Buku ajar mata kuliah wajib umum pendidikan agama kristen perguruan tinggi ma...
Buku ajar mata kuliah wajib umum pendidikan agama kristen perguruan tinggi ma...
 
Teori dan Indikator Pembangunan
Teori dan Indikator Pembangunan Teori dan Indikator Pembangunan
Teori dan Indikator Pembangunan
 
Wawasan Kebangsaan
Wawasan KebangsaanWawasan Kebangsaan
Wawasan Kebangsaan
 
Lembaga-lembaga Negara Indonesia
Lembaga-lembaga Negara IndonesiaLembaga-lembaga Negara Indonesia
Lembaga-lembaga Negara Indonesia
 
Integrasi nasional Pendidikan Kewarga Negaraan PKN
Integrasi nasional Pendidikan Kewarga Negaraan PKNIntegrasi nasional Pendidikan Kewarga Negaraan PKN
Integrasi nasional Pendidikan Kewarga Negaraan PKN
 
Rancangan Teknokratik Pembangunan ASN 2020 - 2024
Rancangan Teknokratik Pembangunan ASN 2020 - 2024Rancangan Teknokratik Pembangunan ASN 2020 - 2024
Rancangan Teknokratik Pembangunan ASN 2020 - 2024
 
Port De La Mer Le Pont Building 2 Floor Plans
Port De La Mer Le Pont Building 2 Floor PlansPort De La Mer Le Pont Building 2 Floor Plans
Port De La Mer Le Pont Building 2 Floor Plans
 
Ppt Pentingnya Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)
Ppt Pentingnya Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)Ppt Pentingnya Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)
Ppt Pentingnya Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)
 
Smart Governance
Smart GovernanceSmart Governance
Smart Governance
 
Strategi Kolaborasi Stakeholder Dalam Pengamanan Kawasan Wisata Nasional
Strategi Kolaborasi Stakeholder Dalam Pengamanan Kawasan Wisata NasionalStrategi Kolaborasi Stakeholder Dalam Pengamanan Kawasan Wisata Nasional
Strategi Kolaborasi Stakeholder Dalam Pengamanan Kawasan Wisata Nasional
 
Modul Wawasan Kebangsaan Golongan III K1/K2 Tahun 2018
Modul Wawasan Kebangsaan Golongan III K1/K2 Tahun 2018Modul Wawasan Kebangsaan Golongan III K1/K2 Tahun 2018
Modul Wawasan Kebangsaan Golongan III K1/K2 Tahun 2018
 
Laporan Aktualisasi CPNS Kemdikbud 2019
Laporan Aktualisasi CPNS Kemdikbud 2019Laporan Aktualisasi CPNS Kemdikbud 2019
Laporan Aktualisasi CPNS Kemdikbud 2019
 
PPT PPKn KELAS X BAB 7 MATERI WAWASAN NUSANTARA
PPT PPKn KELAS X BAB 7 MATERI WAWASAN NUSANTARAPPT PPKn KELAS X BAB 7 MATERI WAWASAN NUSANTARA
PPT PPKn KELAS X BAB 7 MATERI WAWASAN NUSANTARA
 
Good Governance
Good GovernanceGood Governance
Good Governance
 

Viewers also liked

Viewers also liked (7)

ASEAN 2030
ASEAN 2030ASEAN 2030
ASEAN 2030
 
Keterkaitan Renstra dan LAKIP Gambaran dan Kebijakan Umum
Keterkaitan Renstra dan LAKIP Gambaran dan Kebijakan UmumKeterkaitan Renstra dan LAKIP Gambaran dan Kebijakan Umum
Keterkaitan Renstra dan LAKIP Gambaran dan Kebijakan Umum
 
Rpp sejarah-kelas-xii-peminatan
Rpp sejarah-kelas-xii-peminatanRpp sejarah-kelas-xii-peminatan
Rpp sejarah-kelas-xii-peminatan
 
Cara dan Strategi susun LAKIP
Cara dan Strategi susun LAKIPCara dan Strategi susun LAKIP
Cara dan Strategi susun LAKIP
 
Cara mudah menyusun lakip
Cara mudah menyusun lakipCara mudah menyusun lakip
Cara mudah menyusun lakip
 
LAKIP & RENSTRA
LAKIP & RENSTRALAKIP & RENSTRA
LAKIP & RENSTRA
 
1. kerjasama internasional
1. kerjasama internasional 1. kerjasama internasional
1. kerjasama internasional
 

Similar to Analisis SWOT Penguatan Karakter Bangsa menuju AEC 2015

9. dasar dasar kerajaan
9. dasar dasar kerajaan9. dasar dasar kerajaan
9. dasar dasar kerajaanwk_aiman
 
9. dasar dasar kerajaan
9. dasar dasar kerajaan9. dasar dasar kerajaan
9. dasar dasar kerajaanwk_aiman
 
Keterkaitan RPJMN, Renstra K/L dan RKP
Keterkaitan RPJMN, Renstra K/L dan RKPKeterkaitan RPJMN, Renstra K/L dan RKP
Keterkaitan RPJMN, Renstra K/L dan RKPDadang Solihin
 
Pembinaan dan Pemberdayaan Menwa guna Peningkatan Bela Negara dalam rangka Ke...
Pembinaan dan Pemberdayaan Menwa guna Peningkatan Bela Negara dalam rangka Ke...Pembinaan dan Pemberdayaan Menwa guna Peningkatan Bela Negara dalam rangka Ke...
Pembinaan dan Pemberdayaan Menwa guna Peningkatan Bela Negara dalam rangka Ke...Dadang Solihin
 
Pengajianampenggal2la
Pengajianampenggal2laPengajianampenggal2la
Pengajianampenggal2laFezza Hafezza
 
Administrasi dan Kebijakan Publik dalam Perencanaan Pembangunan DKI
Administrasi dan Kebijakan Publik dalam Perencanaan Pembangunan DKIAdministrasi dan Kebijakan Publik dalam Perencanaan Pembangunan DKI
Administrasi dan Kebijakan Publik dalam Perencanaan Pembangunan DKIDadang Solihin
 
Etika mengikut kelompok
Etika mengikut kelompokEtika mengikut kelompok
Etika mengikut kelompokSharifahNurAbu
 
Pendidikan Karakter dalam Kurikulum 2013
Pendidikan Karakter dalam Kurikulum 2013Pendidikan Karakter dalam Kurikulum 2013
Pendidikan Karakter dalam Kurikulum 2013Bapake Icha Kukuh Andin
 
Administrasi Pembangunan di Indonesia Tinjauan Perencanaan, Penganggaran, Pe...
Administrasi Pembangunan  di Indonesia Tinjauan Perencanaan, Penganggaran, Pe...Administrasi Pembangunan  di Indonesia Tinjauan Perencanaan, Penganggaran, Pe...
Administrasi Pembangunan di Indonesia Tinjauan Perencanaan, Penganggaran, Pe...Dadang Solihin
 
Dasar wawasan 2020
Dasar wawasan 2020Dasar wawasan 2020
Dasar wawasan 2020munnianwar
 
Dasar sosial dan budaya
Dasar sosial dan budaya Dasar sosial dan budaya
Dasar sosial dan budaya qashah09
 
Dasar wawasan 2020
Dasar wawasan 2020Dasar wawasan 2020
Dasar wawasan 2020munnianwar
 
Dasar wawasan 2020
Dasar wawasan 2020Dasar wawasan 2020
Dasar wawasan 2020munnianwar
 
Kesinambungan Kesejahteraan Rakyat
Kesinambungan Kesejahteraan RakyatKesinambungan Kesejahteraan Rakyat
Kesinambungan Kesejahteraan Rakyatasam jeruk
 
Kesinambungan Kesejahteraan Rakyat: Perpaduan Kaum, Jati Diri & Kelestarian A...
Kesinambungan Kesejahteraan Rakyat: Perpaduan Kaum, Jati Diri & Kelestarian A...Kesinambungan Kesejahteraan Rakyat: Perpaduan Kaum, Jati Diri & Kelestarian A...
Kesinambungan Kesejahteraan Rakyat: Perpaduan Kaum, Jati Diri & Kelestarian A...asam jeruk
 
Kebijakan_Pemb. Bidang_Agama_ KPA FIX.ppt
Kebijakan_Pemb. Bidang_Agama_ KPA FIX.pptKebijakan_Pemb. Bidang_Agama_ KPA FIX.ppt
Kebijakan_Pemb. Bidang_Agama_ KPA FIX.pptkemenagkotablitar
 
Mendaratkan Pengembangan Potensi Lokal ke Tataran Internasional
Mendaratkan Pengembangan Potensi Lokal  ke Tataran Internasional Mendaratkan Pengembangan Potensi Lokal  ke Tataran Internasional
Mendaratkan Pengembangan Potensi Lokal ke Tataran Internasional Dadang Solihin
 

Similar to Analisis SWOT Penguatan Karakter Bangsa menuju AEC 2015 (20)

9. dasar dasar kerajaan
9. dasar dasar kerajaan9. dasar dasar kerajaan
9. dasar dasar kerajaan
 
9. dasar dasar kerajaan
9. dasar dasar kerajaan9. dasar dasar kerajaan
9. dasar dasar kerajaan
 
Keterkaitan RPJMN, Renstra K/L dan RKP
Keterkaitan RPJMN, Renstra K/L dan RKPKeterkaitan RPJMN, Renstra K/L dan RKP
Keterkaitan RPJMN, Renstra K/L dan RKP
 
Pembinaan dan Pemberdayaan Menwa guna Peningkatan Bela Negara dalam rangka Ke...
Pembinaan dan Pemberdayaan Menwa guna Peningkatan Bela Negara dalam rangka Ke...Pembinaan dan Pemberdayaan Menwa guna Peningkatan Bela Negara dalam rangka Ke...
Pembinaan dan Pemberdayaan Menwa guna Peningkatan Bela Negara dalam rangka Ke...
 
Pengajianampenggal2la
Pengajianampenggal2laPengajianampenggal2la
Pengajianampenggal2la
 
Pengajianampenggal2
Pengajianampenggal2Pengajianampenggal2
Pengajianampenggal2
 
Bab 13
Bab 13Bab 13
Bab 13
 
Administrasi dan Kebijakan Publik dalam Perencanaan Pembangunan DKI
Administrasi dan Kebijakan Publik dalam Perencanaan Pembangunan DKIAdministrasi dan Kebijakan Publik dalam Perencanaan Pembangunan DKI
Administrasi dan Kebijakan Publik dalam Perencanaan Pembangunan DKI
 
Etika mengikut kelompok
Etika mengikut kelompokEtika mengikut kelompok
Etika mengikut kelompok
 
Pendidikan Karakter dalam Kurikulum 2013
Pendidikan Karakter dalam Kurikulum 2013Pendidikan Karakter dalam Kurikulum 2013
Pendidikan Karakter dalam Kurikulum 2013
 
Administrasi Pembangunan di Indonesia Tinjauan Perencanaan, Penganggaran, Pe...
Administrasi Pembangunan  di Indonesia Tinjauan Perencanaan, Penganggaran, Pe...Administrasi Pembangunan  di Indonesia Tinjauan Perencanaan, Penganggaran, Pe...
Administrasi Pembangunan di Indonesia Tinjauan Perencanaan, Penganggaran, Pe...
 
Dasar wawasan 2020
Dasar wawasan 2020Dasar wawasan 2020
Dasar wawasan 2020
 
Dasar sosial dan budaya
Dasar sosial dan budaya Dasar sosial dan budaya
Dasar sosial dan budaya
 
Dasar wawasan 2020
Dasar wawasan 2020Dasar wawasan 2020
Dasar wawasan 2020
 
Dasar wawasan 2020
Dasar wawasan 2020Dasar wawasan 2020
Dasar wawasan 2020
 
Kesinambungan Kesejahteraan Rakyat
Kesinambungan Kesejahteraan RakyatKesinambungan Kesejahteraan Rakyat
Kesinambungan Kesejahteraan Rakyat
 
Kesinambungan Kesejahteraan Rakyat: Perpaduan Kaum, Jati Diri & Kelestarian A...
Kesinambungan Kesejahteraan Rakyat: Perpaduan Kaum, Jati Diri & Kelestarian A...Kesinambungan Kesejahteraan Rakyat: Perpaduan Kaum, Jati Diri & Kelestarian A...
Kesinambungan Kesejahteraan Rakyat: Perpaduan Kaum, Jati Diri & Kelestarian A...
 
Kebijakan_Pemb. Bidang_Agama_ KPA FIX.ppt
Kebijakan_Pemb. Bidang_Agama_ KPA FIX.pptKebijakan_Pemb. Bidang_Agama_ KPA FIX.ppt
Kebijakan_Pemb. Bidang_Agama_ KPA FIX.ppt
 
Mendaratkan Pengembangan Potensi Lokal ke Tataran Internasional
Mendaratkan Pengembangan Potensi Lokal  ke Tataran Internasional Mendaratkan Pengembangan Potensi Lokal  ke Tataran Internasional
Mendaratkan Pengembangan Potensi Lokal ke Tataran Internasional
 
Ulang kaji spp
Ulang kaji sppUlang kaji spp
Ulang kaji spp
 

More from Dadang Solihin

Permohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdf
Permohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdfPermohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdf
Permohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdfDadang Solihin
 
Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...
Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...
Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...Dadang Solihin
 
Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...
Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...
Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...Dadang Solihin
 
Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...
Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...
Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...Dadang Solihin
 
Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...
Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...
Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...Dadang Solihin
 
Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...
Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...
Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...Dadang Solihin
 
Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...
Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...
Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...Dadang Solihin
 
Status Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta Timur
Status Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta TimurStatus Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta Timur
Status Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta TimurDadang Solihin
 
Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...
Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...
Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...Dadang Solihin
 
The President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKW
The President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKWThe President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKW
The President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKWDadang Solihin
 
Laporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di Indonesia
Laporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di IndonesiaLaporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di Indonesia
Laporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di IndonesiaDadang Solihin
 
Evaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJD
Evaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJDEvaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJD
Evaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJDDadang Solihin
 
Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023
Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023 Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023
Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023 Dadang Solihin
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500Dadang Solihin
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350Dadang Solihin
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500Dadang Solihin
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650Dadang Solihin
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IV
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IVROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IV
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IVDadang Solihin
 
ROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction Book
ROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction BookROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction Book
ROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction BookDadang Solihin
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRA
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRAROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRA
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRADadang Solihin
 

More from Dadang Solihin (20)

Permohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdf
Permohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdfPermohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdf
Permohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdf
 
Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...
Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...
Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...
 
Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...
Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...
Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...
 
Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...
Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...
Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...
 
Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...
Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...
Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...
 
Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...
Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...
Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...
 
Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...
Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...
Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...
 
Status Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta Timur
Status Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta TimurStatus Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta Timur
Status Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta Timur
 
Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...
Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...
Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...
 
The President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKW
The President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKWThe President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKW
The President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKW
 
Laporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di Indonesia
Laporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di IndonesiaLaporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di Indonesia
Laporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di Indonesia
 
Evaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJD
Evaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJDEvaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJD
Evaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJD
 
Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023
Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023 Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023
Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IV
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IVROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IV
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IV
 
ROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction Book
ROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction BookROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction Book
ROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction Book
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRA
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRAROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRA
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRA
 

Recently uploaded

1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfdemontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfIndri117648
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anakbekamalayniasinta
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxc9fhbm7gzj
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 

Recently uploaded (20)

1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfdemontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 

Analisis SWOT Penguatan Karakter Bangsa menuju AEC 2015

  • 1.
  • 4. Materi • Karakter Bangsa • Asean Economic Community 2015 • Daya Saing Nasional • Analisis SWOT untuk Perumusan Strategi Penguatan Karakter Bangsa 4dadang-solihin.blogspot.com
  • 6. Apa Itu Karakter Bangsa? Karakter Bangsa adalah • tata nilai budaya dan keyakinan • yang mengejawantah dalam kebudayaan suatu masyarakat • dan memancarkan ciri-ciri khas keluar • sehingga dapat ditanggapi orang luar sebagai kepribadian masyarakat tersebut. 6dadang-solihin.blogspot.com
  • 7. 18 Nilai Karakter Bangsa Sumber: Menkokesra 1. Religius. Patuh dalam melaksanakan ajaran agama yang dianutnya, toleran terhadap pelaksanaan ibadah agama lain, dan hidup rukun dengan pemeluk agama lain. 2. Jujur. Orang yang selalu dapat dipercaya dalam perkataan, tindakan, dan pekerjaan. 3. Toleransi. Menghargai perbedaan agama, suku, etnis, pendapat, sikap, dan tindakan orang lain yang berbeda dari dirinya. 4. Disiplin. Perilaku tertib dan patuh pada berbagai ketentuan dan peraturan. 5. Kerja Keras. Usaha maksimal untuk memenuhi keperluan hidup di dunia dan di akhirat disertai sikap optimis. 6. Kreatif. Berpikir dan melakukan sesuatu untuk menghasilkan cara atau hasil baru dari sesuatu yang telah dimiliki. 7dadang-solihin.blogspot.com
  • 8. 18 Nilai Karakter Bangsa Sumber: Menkokesra 7. Mandiri. Tidak mudah tergantung pada orang lain dalam menyelesaikan tugas-tugas. 8. Demokratis. Cara berfikir, bersikap, dan bertindak yang menilai sama hak dan kewajiban dirinya dan orang lain. 9. Rasa Ingin Tahu. Selalu berupaya untuk mengetahui lebih mendalam dan meluas dari sesuatu yang dipelajarinya, dilihat, dan didengar. 10.Semangat Kebangsaan. Semangat Nasionalisme dan Patriotisme. 11.Cinta Tanah Air. Menempatkan kepentingan bangsa dan negara di atas kepentingan diri dan kelompoknya. 12.Menghargai Prestasi. Menghasilkan sesuatu yang berguna bagi masyarakat, dan mengakui, serta menghormati keberhasilan orang lain. 8dadang-solihin.blogspot.com
  • 9. 18 Nilai Karakter Bangsa Sumber: Menkokesra 13.Bersahabat/Komunikatif. Menghasilkan sesuatu yang berguna bagi masyarakat, dan mengakui, serta menghormati keberhasilan orang lain. 14.Cinta Damai dalam sikap, perkataan dan perbuatan. 15.Gemar Membaca. Menyediakan waktu untuk membaca berbagai bacaan yang memberikan kebajikan bagi dirinya. 16.Peduli Lingkungan. Mencegah kerusakan pada lingkungan alam di sekitarnya, dan mengembangkan upaya-upaya untuk memperbaiki kerusakan alam yang sudah terjadi. 17.Peduli Sosial. Memberi bantuan pada orang lain dan masyarakat yang membutuhkan. 18.Tanggung Jawab. Melaksanakan tugas dan kewajibannya, yang seharusnya dia lakukan, terhadap diri sendiri, masyarakat, lingkungan (alam, sosial dan budaya), negara dan Tuhan YME. 9dadang-solihin.blogspot.com
  • 10. Karakter Bangsa Berlandaskan Falsafah Pancasila 1. Bangsa yang Ber-Ketuhanan YME. Karakter Ber-Ketuhanan YME seseorang tercermin antara lain – hormat dan bekerja sama antara pemeluk agama dan penganut kepercayaan, – saling menghormati kebebasan menjalankan ibadah sesuai dengan agama dan kepercayaannya itu; – tidak memaksakan agama dan kepercayaannya kepada orang lain. 10dadang-solihin.blogspot.com
  • 11. Karakter Bangsa Berlandaskan Falsafah Pancasila 2. Bangsa yang Menjunjung Kemanusiaan yang Adil dan Beradab. Karakter kemanusiaan seseorang tercermin antara lain – dalam pengakuan atas persamaan derajat, hak, dan kewajiban; – saling mencintai; – tenggang rasa; – tidak semena-mena terhadap orang lain; – gemar melakukan kegiatan kemanusiaan; – menjunjung tinggi nilai kemanusiaan. 11dadang-solihin.blogspot.com
  • 12. Karakter Bangsa Berlandaskan Falsafah Pancasila 3. Bangsa yang Mengedepankan Persatuan dan Kesatuan Bangsa. – Komitmen dan sikap yang selalu mengutamakan persatuan dan kesatuan Indonesia di atas kepentingan pribadi, kelompok, dan golongan merupakan karakteristik pribadi bangsa Indonesia. – Karakter kebangsaan seseorang tecermin dalam sikap menempatkan persatuan, kesatuan, kepentingan, dan keselamatan bangsa di atas kepentingan pribadi atau golongan; rela berkorban untuk kepentingan bangsa dan negara. 12dadang-solihin.blogspot.com
  • 13. Karakter Bangsa Berlandaskan Falsafah Pancasila 4. Bangsa yang Demokratis dan Menjunjung Tinggi Hukum dan Hak Asasi Manusia. Karakter kerakyatan seseorang tecermin dalam – perilaku yang mengutamakan kepentingan masyarakat dan negara; – tidak memaksakan kehendak kepada orang lain; – mengutamakan musyawarah untuk mufakat dalam mengambil keputusan untuk kepentingan bersama. 5. Bangsa yang Mengedepankan Keadilan dan Kesejahteraan. Karakter berkeadilan sosial seseorang tercermin antara lain dalam perbuatan yang mencerminkan sikap dan suasana kekeluargaan dan kegotong-royongan. 13dadang-solihin.blogspot.com
  • 15. The ASEAN Economic Community 2015
  • 16. AEC • Tujuan: untuk menciptakan perekonomian di wilayah ASEAN yang: – stabil, makmur dan berdaya saing tinggi, – adanya aliran yang bebas bagi barang, jasa, investasi dan modal, – pembangunan ekonomi yang merata, dan – mengurangi kemiskinan dan ketimpangan sosial-ekonomi di tahun 2020. – membentuk ASEAN sebagai pasar tunggal dan basis produksi, sehingga membuat ASEAN lebih dinamis dan menjadi segmen yang lebih kuat dari rantai pasokan global. www.dadangsolihin.com 16
  • 17. AEC 2015: Era Baru Ekonomi ASEAN Pasar Tunggal dan Basis Produksi Regional Kawasan Berdaya- saing Tinggi Kawasan dengan Pembangunan Ekonomi yang Merata Integrasi dengan Perekonomian Dunia Komunitas Ekonomi ASEAN 2015 • Indonesia harus meningkatkan daya saing guna menghadapi integrasi perekonomian dan meningkatkan potensi pasar domestik • Peran inter-konektivitas mutlak dalam mendorong daya saing produk nasional di pasar domestik maupun luar negeri • Inter-konektivitas adalah kunci menghubungkan berbagai potensi ekonomi Indonesia • Perbaikan kinerja logistik adalah bagian dari inter-konektivitas • Negara dengan pendapatan per capita yang sama dan logistik yang lebih efisien pertumbuhan PDB dan perdagangan lebih tinggi 1% dan 2% 17www.dadangsolihin.com
  • 18. Membangun Domestic Connectivity  Interkonektivitas sangat penting untuk menumbuhkan perekonomian berbagai wilayah lain.  Saat ini perekonomian masih terkonsentrasi di beberapa Wilayah www.dadangsolihin.com 18  Proses aglomerasi (kawasan) industri sangat menentukan perkembangan kemajuan ekonomi di suatu wilayah  Inter-konektivitas mendorong percepatan proses tersebut
  • 19. Konsepsi Menghadapi AEC 2015 • Menjadikan AEC sebagai peluang bagi indonesia untuk meningkatkan laju perekonomiannya • Bangsa indonesia harus bekerja keras untuk meningkatkan daya saing dan memperkuat ketahanan nasional agar dapat siap bersaing dengan bangsa lain. • Memperbaiki kinerja ekonomi nasional yang didukung struktur ekonomi yang kuat, pelaku ekonomi yang berdaya saing tinggi, • Mengembangkan pusat-pusat pertumbuhan yang tersebar di seluruh wilayah nusantara, • Meningkatkan pembangunan wilayah khususnya di wilayah tertinggal dan perbatasan. dadang-solihin.blogspot.com 19
  • 20. Kondisi yang Diharapkan • AEC harus memberikan dampak positif bagi Indonesia dan dapat dimanfaatkan sebaik mungkin untuk mendorong pembangunan nasional. • Dengan berlakunya AEC, maka semakin terbuka pula kesempatan bagi masyarakat Indonesia untuk memetik manfaat yang sebesar- besarnya dari pertumbuhan ekonomi ini serta dalam memainkan peran dalam pembangunan nasional dan regional. dadang-solihin.blogspot.com 20
  • 22. Global Competitiveness Index 2013–2014 Sumber: The Global Competitiveness Report 2013–2014 22 3,23 4,01 4,08 4,18 4,28 4,29 4,53 4,54 4,84 4,95 5,03 5,33 5,37 5,48 5,61 0 1 2 3 4 5 6 Myanmar (139) Kamboja (88) Laos (81) Vietnam (70) India (60) Filipina (59) Indonesia (38) Thailand (37) Cina (29) Brunei (26) Malaysia (24) Norwegia (11) Inggris (10) USA (5) Singapura (2)
  • 23. Competitiveness Ranking 2010 23 3,6977 1,8484 1,3414 1,1964 1,0473 0,7847 0,5658 0,3858 0,3433 0,3433 0,3145 0,1575 0,0985 0,0130 -0,1872 -0,2734 -0,3158 -0,3490 -0,4032 -0,4049 -0,4158 -0,4818 -0,5059 -0,6207 -0,6294 -0,6466 -0,6585 -0,6681 -0,7616 -0,8849 -1,0046 -1,3483 -1,5910 -2,0000 -1,0000 0,0000 1,0000 2,0000 3,0000 4,0000 DKI Jakarta Jawa Timur Jawa Tengah Jawa Barat Kalimantan Timur DI Yogyakarta Banten Sulawesi Selatan Bali Kepulauan Riau Sumatera Selatan Riau Kalimantan Selatan Sulawesi Utara Gorontalo Aceh Sumatera Barat Sulawesi Tenggara Sumatera Utara Sulawesi Barat Lampung Sulawesi Tengah Kalimantan Barat Jambi NTB Kalimantan Tengah Maluku Bengkulu Papua Papua Barat Bangka Belitung Maluku Utara NTT Sumber: KG Tan, 2013; Subnational Competitiveness and National Performance: Analysis and Simulation for Indonesia; JCC: The Business and Economics Research Journal
  • 25. dadang-solihin.blogspot.com 25 Threats (Ancaman) Threats (Ancaman) Weaknesses (Kelemahan) Weaknesses (Kelemahan) Strengths (Kekuatan) Strengths (Kekuatan) Strategi ST Gunakan kekuatan untuk menghindari atau mengatasi ancaman Strategi ST Gunakan kekuatan untuk menghindari atau mengatasi ancaman Strategi WT Minimalkan kelemahan dan hindari ancaman Strategi WT Minimalkan kelemahan dan hindari ancaman Strategi WO Atasi kelemahan dengan memanfaatkan peluang Strategi WO Atasi kelemahan dengan memanfaatkan peluang Strategi SO Gunakan kekuatan untuk memanfaatkan peluang Strategi SO Gunakan kekuatan untuk memanfaatkan peluang Opportunities (Peluang) Opportunities (Peluang) INTERNALINTERNAL EKSTERNAL
  • 26. dadang-solihin.blogspot.com 26 Weaknesses (Kelemahan) Weaknesses (Kelemahan) Strengths (Kekuatan) Strengths (Kekuatan) Penguatan Karakter Bangsa menuju Asean Economic Community 2015 dalam rangka Peningkatan Daya Saing Nasional Penguatan Karakter Bangsa menuju Asean Economic Community 2015 dalam rangka Peningkatan Daya Saing Nasional Faktor di dalam KARAKTER BANGSA yang mendukung Faktor di dalam KARAKTER BANGSA yang mendukung Faktor di dalam KARAKTER BANGSA yang tidak mendukung Faktor di dalam KARAKTER BANGSA yang tidak mendukung
  • 27. dadang-solihin.blogspot.com 27 No Strength (Kekuatan) NU BF NUxBF 1 Gotong Royong 2 15 30 2 Memiliki Jiwa nasionalisme yang tinggi 5 40 200 3 Cinta Tanah Air 4 25 100 4 Peduli terhadap sesama warga negara 1 5 5 5 Kerukunan Beragama 3 15 45 Jumlah 100 380
  • 28. dadang-solihin.blogspot.com 28 No Weaknesses (Kelemahan) NU BF NUxBF 1 Cinta Produk Luar Negeri/Konsumtif 3 10 30 2 Malas berinovasi 1 5 5 3 Etnosentrisme yang tinggi 2 5 10 4 Korupsi 5 60 300 5 Lemahnya penegakan Hukum 4 20 80 Jumlah 100 425
  • 29. dadang-solihin.blogspot.com 29 Penguatan Karakter Bangsa menuju Asean Economic Community 2015 dalam rangka Peningkatan Daya Saing Nasional Penguatan Karakter Bangsa menuju Asean Economic Community 2015 dalam rangka Peningkatan Daya Saing Nasional Faktor di luar KARAKTER BANGSA yang memberikan manfaat dalam Faktor di luar KARAKTER BANGSA yang memberikan manfaat dalam Faktor di luar KARAKTER BANGSA yang menghalangi Faktor di luar KARAKTER BANGSA yang menghalangi Threats (Ancaman) Threats (Ancaman) Opportunities (Peluang) Opportunities (Peluang)
  • 30. dadang-solihin.blogspot.com 30 No Opportunities (Peluang) NU BF NUxBF 1 Individualis pihak Asing 1 5 5 2 Diperlakukanya Karbon Trade 2 10 20 3 Informasi Yang semakin Terbuka 5 40 200 4 Pangsa pasar Export yang Sangat Besar 4 30 120 5 SDA yang Unik 3 15 45 Jumlah 100 390
  • 31. dadang-solihin.blogspot.com 31 No Threats (Ancaman) NU BF NUxBF 1 Banyak Product Import 4 30 120 2 Politik Dumping 2 5 10 3 Lemahnya kemampuan B Asing 5 50 250 4 Tidak dilksanakanya Asas Cabotage 1 5 5 5 Degradasi Budaya 3 10 30 Jumlah 100 415
  • 32. Weaknesses 1. Cinta Produk Luar Negeri/Konsumtif 2. Malas berinovasi 3. Etnosentrisme yang tinggi 4. Korupsi 5. Lemahnya penegakan Hukum dadang-solihin.blogspot.com 32 Threats 1. Banyak Product Import 2. Politik Dumping 3. Lemahnya kemampuan B Asing 4. Tidak dilksanakanya Asas Cabotage 5. Degradasi Budaya PERMASALAH AN YANG DITEMUKAN
  • 33. dadang-solihin.blogspot.com 33 1. Strategi SO  S + O =380 + 390 = 770 2. Strategi WO  W + O = 425+390 = 815 3. Strategi ST  S + T = 380+415 = 795 4. Strategi WT  W + T = 425+415 = 840 KONSEPSI KARAKTER BANGSA
  • 34. dadang-solihin.blogspot.com 34 1. Strategi SO Gunakan Kekuatan untuk memanfaatkan Peluang 2. Strategi WO Atasi Kelemahan dengan memanfaatkan Peluang 3. Strategi ST Gunakan Kekuatan untuk menghindari atau mengatasi Ancaman 4. Strategi WT Minimalkan Kelemahan dan hindari Ancaman
  • 35. dadang-solihin.blogspot.com 35 Weaknesses 1. Cinta Produk Luar Negeri/Konsumtif 2. Malas berinovasi 3. Etnosentrisme yang tinggi 4. Korupsi 5. Lemahnya penegakan Hukum Threats 1. Banyak Product Import 2. Politik Dumping 3. Lemahnya kemampuan B Asing 4. Tidak dilksanakanya Asas Cabotage 5. Degradasi Budaya
  • 36. dadang-solihin.blogspot.com 36 1. Gotong Royong 2. Memiliki Jiwa nasionalisme yang tinggi 3. Cinta Tanah Air 4. Peduli terhadap sesama warga negara 5. Kerukunan Beragama