SlideShare a Scribd company logo
1 of 33
Download to read offline
www.dadang-solihin.blogspot.com 2
www.dadang-solihin.blogspot.com 3
4
Materi
• Pendahuluan
• Pengembangan Inovasi dan
Pembangunan
• Inovasi dalam Dokumen Rencana
Pembangunan Nasional
• Inovasi, dari Pemikiran menjadi
Kenyataan
1. Kerjasama antar Pelaku dalam
koridor Triple Helix
• Peran Perguruan Tinggi
• Peran Sektor Industri
• Peran Pemerintah
2. Proses Difusi Inovasi
• ISTA dan Inovasi
5dadangsolihin.blogspot.com
www.dadang-solihin.blogspot.com 6
"The first step in winning the
future is encouraging American
innovation.
None of us can predict with
certainty what the next big
industry will be or where the new
jobs will come from.
Thirty years ago, we couldn’t
know that something called the
Internet would lead to an
economic revolution.
What we can do -- what America
does better than anyone else --
is spark the creativity and
imagination of our people. "
Barack Obama, 25 Januari 2011
“Apabila suatu negara ingin
memenangkan persaingan di
masa depan, maka kunci
utamanya adalah PERKUAT
INOVASI”
7dadang-solihin.blogspot.com
www.dadang-solihin.blogspot.com 8
Kamus Merrian-Webster:
“Innovation (inovasi) berarti melakukan sesuatu dengan cara yang baru;
memiliki ide/ gagasan yang baru mengenai bagaimana sesuatu dilakukan/
dikerjakan.
Inovasi ialah suatu perubahan yang baru menuju ke arah perbaikan, yang
lain atau berbeda dari yang ada sebelumnya, yang dilakukan dengan sengaja
dan berencana (tidak secara kebetulan).
• Secara etimologi inovasi berasal
dari bahasa Latin “innovare”
atau “innovatio” yang kemudian
diserap ke dalam bahasa inggris
“innovation” yang berarti
pembaharuan atau perubahan.
• Kata kerjanya “innovo” yang
artinya memperbaharui dan
mengubah.
www.dadang-solihin.blogspot.com 9
Everett M. Rogers:
“Inovasi adalah suatu ide, gagasan, praktek atau objek/ benda yang disadari dan
diterima sebagai suatu hal yang baru oleh seseorang atau kelompok untuk
diadopsi”.
Stephen Robbins:
“Inovasi adalah suatu gagasan baru yang diterapkan untuk memprakarsai atau
memperbaiki suatu produk atau proses dan jasa”.
Andrew H Van de Ven:
“Inovasi adalah pengembangan dan implementasi gagasan-gagasan baru “.
Zaltman dan Duncan:
“Inovasi adalah perubahan sosial yang digunakan untuk mencapai tujuan tertentu
dan diamati sebagai suatu yang baru bagi sekelompok orang. Tetapi perubahan
sosial belum tentu Inovasi”.
Kuniyoshi Urabe:
“Inovasi bukan merupakan kegiatan satu kali pukul (one time phenomenon),
melainkan suatu proses yang panjang dan kumulatif yang meliputi banyak proses
pengambilan keputusan di dan oleh organisasi dari mulai penemuan gagasan
sampai implementasinya di pasar”.
www.dadang-solihin.blogspot.com 10
UU 18/2002 tentang Sisnas Litbangrap Iptek:
“Inovasi adalah kegiatan penelitian, pengembangan, dan/atau perekayasaan
yang bertujuan mengembangkan penerapan praktis nilai dan konteks ilmu
pengetahuan yang baru, atau cara baru untuk menerapkan iptek yang telah
ada ke dalam produk atau proses produksi”.
Schumpeter:
“Pembangunan sebagai proses historis dan perubahan
struktural, secara substansial didorong oleh inovasi, yaitu:
1) Meluncurkan produk baru atau jenis baru dari produk
yang sudah dikenal sebelumnya;
2) Aplikasi metode produksi atau penjualan yang baru;
3) Membuka pasar yang baru;
4) Mendapatkan sumber baru dari supply bahan baku
atau barang setengah jadi;
5) Struktur industri baru semacam penciptaan atau
pemusnahan posisi monopoli yang sudah ada”.
www.dadang-solihin.blogspot.com 11
RPJMN 2010-2014
• Strategi pembangunan Iptek
dilaksanakan melalui dua
prioritas pembangunan yaitu:
(1) Penguatan Sistem Inovasi
Nasional (SIN) yang berfungsi
sebagai wahana pembangunan
Iptek menuju visi
pembangunan Iptek dalam
jangka panjang, dan
(2) Peningkatan Penelitian,
Pengembangan, dan
Penerapan Iptek (P3 Iptek)
yang dilaksanakan sesuai
dengan arah yang digariskan
dalam RPJPN 2005-2025.
www.dadang-solihin.blogspot.com 12
• Sistem inovasi nasional adalah
sistem interaksi antara unsur
kelembagaan iptek yang
diarahkan untuk menghasilkan
ilmu pengetahuan dan teknologi
dalam lingkup nasional.
• Interaksi antara unsur tersebut
secara keseluruhan bertujuan
untuk mengembangkan,
proteksi, membiayai, atau
regulasi ilmu pengetahuan dan
teknologi baru untuk
meningkatkan kualitas hidup
dan pertumbuhan ekonomi
yang berkelanjutan.
Kerangka Pembangunan Iptek Nasional
www.dadang-solihin.blogspot.com 13
RT-RPJMN 2015-2019
www.dadang-solihin.blogspot.com 14
Nawa Cita JKW-JK
• Agenda Prioritas 6: Meningkatkan produktivitas rakyat dan daya saing di
pasar internasional sehingga bangsa Indonesia bisa maju dan bangkit
bersama bangsa-bangsa asia lainnya. Dimana salah satu langkah strategis
yang dilakukan dalam agenda ini adalah membangun sejumlah Science
and Technopark di Kawasan Politeknik dan SMK-SMK dengan prasarana
dan sarana teknologi terkini.
• Agenda Prioritas 7: Mewujudkan Kemandirian Ekonomi dengan
Menggerakkan Sektor-sektor Strategis Ekonomi Domestik, dimana salah
satu langkah strategis yang dilakukan dalam agenda ini adalah
mewujudkan penguatan teknologi melalui kebijakan penciptaan sistem
inovasi nasional.
• Agenda Prioritas 8: Melakukan Revolusi Karakter Bangsa, dimana salah
satu langkah strategis dalam agenda ini adalah memprioritaskan
pembiayaan penelitian yang menunjang iptek.
www.dadang-solihin.blogspot.com 15
16dadang-solihin.blogspot.com
Model Triple Helix
www.dadang-solihin.blogspot.com 17
Pemerintah
Idea Konsep (Sci-
Theory Based)
Proto-
typing
Analisis
kebutuhan
Kajian Hasil
dan Dampak
Inovasi
Spesifikasi
Teknis
Studi
Kelayakan
Fabrikasi/
Mass
Production
Universitas
Industri
Lingkungan:
•Aspek Legal
•Sarana Prasarana
•Sistem Pendidikan dan Insentif Industri
Peran Perguruan Tinggi
• Perguruan tinggi dengan Tri Dharma Perguruan Tingginya yaitu: Pendidikan
dan Pengajaran; Penelitian dan Pengembangan; dan Pengabdian kepada
Masyarakat, berdasarkan UU 12/2012 tentang Pendidikan Tinggi,
khususnya Pasal 58, memiliki Fungsi dan Peran sebagai berikut:
(1) wadah pembelajaran Mahasiswa dan Masyarakat;
(2) wadah pendidikan calon pemimpin bangsa;
(3) pusat pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi;
(4) pusat kajian kebajikan dan kekuatan moral untuk mencari dan
menemukan kebenaran; dan
(5) pusat pengembangan peradaban bangsa.
• Di dalam masyarakat yang berbasis pada pengetahuan, Perguruan Tinggi
memiliki status yang sejajar dengan pemerintah dan dunia industri dalam
pembangunan ekonomi.
www.dadang-solihin.blogspot.com 18
Peran Sektor Industri
• Sektor industri sebagai sektor yang secara
langsung berusaha memenuhi kebutuhan
masyarakat melalui kegiatan yang berbasis profit
memiliki kelebihan dalam hal kajian kelayakan
pemanfaatan inovasi dalam skala yang besar.
• Selain itu, sektor industri sebagai sektor yang
aktivitasnya berorientasi pada memenuhi
kebutuhan pasar (market oriented), memiliki
pengenalan yang baik akan kebutuhan-
kebutuhan masyarakat yang merupakan pasar itu
sendiri.
• Oleh karena itu peran sektor industri dalam
koridor triple helix ini adalah analisis akan
ketersediaan pasar dan pendampingan kepada
perguruan tinggi khususnya dalam proses
fabrikasi (scale up) inovasi.
www.dadang-solihin.blogspot.com 19
Peran Pemerintah
• Peran pemerintah dalam pengembangan inovasi tidak
terlepas dari kewenangannya sebagai pelaksana
peraturan perundangan sekaligus pengguna anggaran
pembangunan dalam rangka mewujudkan cita-cita
pembangunan sebagaimana tercantum di dalam
Pembukaan UUD NKRI, serta mencapai visi dan misi
pembangunan sebagaimana yang telah dirumuskan ke
dalam dokumen perencanaan pembangunan nasional.
• Oleh karena itu, dalam pengembangan inovasi,
pemerintah memiliki peran yang penting antara lain
dalam hal memberikan kepastian hukum; memberikan
dukungan prasarana dan infrastruktur bagi
pengembangan inovasi; serta mengembangkan
kurikulum yang kondusif bagi berkembangnya inovasi
di Perguruan Tinggi dan bagi kalangan Industri.
www.dadang-solihin.blogspot.com 20
Proses
Difusi Inovasi
1. Mempelajari Inovasi:
Tahapan ini merupakan tahap
awal ketika masyarakat mulai
melihat, dan mengamati inovasi
baru dari berbagai sumber,
terutama melalui media masa.
www.dadang-solihin.blogspot.com 21
Proses Difusi Inovasi
www.dadang-solihin.blogspot.com 22
2. Pengadopsian:
• Dalam tahap ini masyarakat mulai menggunakan inovasi yang
mereka pelajari.
• Diadopsi atau tidaknya sebuah inovasi oleh masyarakat
ditentukan juga oleh beberapa faktor.
• Riset membuktikan bahwa semakin besar keuntungan yang
didapat, semakin tinggi dorongan untuk mengadopsi perilaku
tertentu.
• Adopsi inovasi juga dipengaruhi oleh keyakinan terhadap
kemampuan seseorang.
• Sebelum seseorang memutuskan untuk mencoba hal baru, orang
tersebut biasanya bertanya pada diri mereka sendiri apakah
mereka mampu melakukannya.
• Semakin besar pengorbanan yang dikeluarkan untuk mengadopsi
sebuah inovasi, semakin kecil tingkat adopsinya.
Proses Difusi Inovasi
– Seseorang yang telah
mengadopsi sebuah inovasi
akan menyebarkan inovasi
tersebut kepada jaringan sosial
di sekitarnya, sehingga sebuah
inovasi bisa secara luas
diadopsi oleh masyarakat.
– Difusi sebuah inovasi tidak
lepas dari proses penyampaian
dari satu individu ke individu
lain melalui hubungan sosial
yang mereka miliki.
www.dadang-solihin.blogspot.com 23
3. Pengembangan Jaringan Sosial:
24dadang-solihin.blogspot.com
www.dadang-solihin.blogspot.com 25
• Para sarjana Desain Komunikasi Visual untuk berinovasi dalam desain
grafis yang berbasis teknologi komputer, sistem serta software komputer
grafis dalam merancang karya desain komunikasi visual statis maupun
dinamis, serta pengolahan media berkomunikasi untuk penyampaian
informasi ke berbagai stakeholders, termasuk masyarakat dan dunia
usaha.
• Desain Komunikasi Visual sering dipergunakan untuk mengantisipasi
berbagai persoalan, baik persoalan komunikasi sosial, maupun komersial.
• Dewasa ini, berbagai institusi dan kegiatan industri banyak membutuhkan
tenaga ahli Desain Komunikasi Visual untuk mengkomunikasikan kegiatan
dan memasarkan produknya.
www.dadang-solihin.blogspot.com 26
• Para sarjana Teknik Informatika dituntut untuk memiliki kemampuan
pengetahuan berbagai algoritma untuk troubleshooting sistem jaringan
komputer, merancang dan mengembangkan model enkripsi dan deskripsi
system sekuriti, menganalisa tingkat kebutuhan pemanfaatan sistem
otomatisasi sesuai kebutuhan user, merancang dan mengembangkan
sistem otomatisasi, perancangan multimedia untuk membuat story board,
action script atau model system, serta mempersiapkan kebutuhan
teknologi system multimedia ke arah web, internet, mobile computing.
www.dadang-solihin.blogspot.com 27
• Para sarjana Sistem Informasi dituntut untuk memiliki kemampuan untuk
merancang sistem informasi yang efektif dan efisien dari suatu organisasi
bisnis dengan mengimplementasikan teknologi informasi terkini dalam
berbagai aplikasi, serta memiliki kemampuan berpikir kritis, analitis,
berkomunikasi yang baik dan etika professional.
• Dengan kualifikasi tersebut, sarjana Sistem Informasi akan mampu
berkontribusi untuk kemajuan perkembangan telematika atau infokom di
Indonesia serta internasional.
www.dadang-solihin.blogspot.com 28
• Para sarjana Teknik Sipil dapat mengembangkan inovasi dalam hal
perancangan bangunan gedung, jalan dan jembatan, sehingga kualitas
infrastruktur publik di Indonesia dapat lebih baik dan bertahan lama.
• Hal ini sangat dimungkinkan apabila Para sarjana Teknik Sipil memiliki
kemampuan menerapkan matematika, sains dan ilmu dasar civil
engineering dalam praktek profesional, mengelola dan memecahkan
masalah teknik sipil dan menganalisis peluang pemecahan, kemampuan
manajerial efektif yang berkaitan dengan project management, business,
and laws, kemampuan menerapkan pertimbangan etika dan moral dalam
praktek profesional, dan dapat berkomunikasi secara efektif.
www.dadang-solihin.blogspot.com 29
• Para sarjana Teknik Mesin dapat mengembangkan inovasi mesin-mesin
manufaktur tepat guna yang dapat dimanfaatkan oleh industri skala
menengah di Indonesia sehingga mengefisienkan kinerja mereka.
• Teknik mesin sangat dibutuhkan dalam era industrialisasi yang sedang
terjadi di Indonesia, maka dibutuhkan banyak tenaga kerja yang dapat
menangani alat-alat industri yang ada dan dipakai di Indonesia.
www.dadang-solihin.blogspot.com 30
• Para sarjana Teknik Kimia dapat mengembangkan inovasi dalam bidang
teknologi membran yang saat ini banyak dimanfaatkan di secara luas di kalangan
industri, atau melakukan inovasi dalam bidang pangan sehingga dapat
membantu industri pangan rumah tangga terbebas dari penggunaan bahan non-
pangan yang berbahaya.
• Sarjana Teknik Kimia sebagai process engineer maupun product developer,
penguasaan skill dan pengetahuan dalam inovasi process and product design
merupakan hal yang sangat diperlukan.
• Seiring dengan pesatnya perkembangan produksi fine chemicals, di mana
customer satisfaction merupakan salah satu kunci keberhasilan suatu design,
maka rekayasa proses dan rekayasa produk merupakan hal yang tidak dapat
dipisahkan.
www.dadang-solihin.blogspot.com 31
• Para sarjana Farmasi dapat melakukan inovasi dalam bidang kesehatan, obat dan
makanan sehingga dapat membantu sektor Kesehatan dan banyak apotek di
seluruh Indonesia.
• Para sarjana Farmasi dituntut untuk memiliki kemampuan mengadakan,
mengembangkan, menyediakan dan mengendalikan mutu sediaan farmasi serta
memahami manfaat klinisnya, menganalisis, memeriksa kemurnian dan
menetapkan kadar obat yang digunakan dalam peracikan, mengidentifikasi dan
menganalisis makanan dan zat tambahan pada makanan serta bahan beracun
dalam makananan, serta memiliki keahlian tentang stabilitas sediaan farmasi dan
persyaratan penyimpanannya.
• Di samping itu ia memahami cara pemberian, pelepasan zat aktif dari sediaan,
absorsi dan disposisisnya serta pengaruh interaksi faktor-faktor tersebut pada kerja
awal, intensitas dan lama khasiat obat.
www.dadang-solihin.blogspot.com 32
• Para sarjana Teknik Industri dapat mengembangkan inovasi dalam merancang
dan membuat sistem produksi yang optimal.
• Memproduksi tidak hanya berhubungan dengan mesin produksi.
• Memproduksi berarti harus juga mepertimbangkan faktor manusia.
• Di dalam lingkup produksi, ada banyak elemen yang harus dipertimbangkan,
diantaranya mesin, pekerja (yang tidak bisa dianggap sebagai robot atau mesin),
budaya kerja, supplier relationship, customer voice, product design, keselamatan
kerja, limbah industri, dan tentu saja analisis biaya.
33www.dadang-solihin.blogspot.com

More Related Content

What's hot

Membuat Kuesioner dan Riset Pemasaran
Membuat Kuesioner dan Riset PemasaranMembuat Kuesioner dan Riset Pemasaran
Membuat Kuesioner dan Riset PemasaranRobiyatul Adawiyah
 
Manajemen Pembangunan: Teori dan Praktek di Indonesia
Manajemen Pembangunan: Teori dan Praktek di IndonesiaManajemen Pembangunan: Teori dan Praktek di Indonesia
Manajemen Pembangunan: Teori dan Praktek di IndonesiaDadang Solihin
 
Isu dan Masalah Perencanaan Pembangunan Daerah
Isu dan Masalah Perencanaan Pembangunan DaerahIsu dan Masalah Perencanaan Pembangunan Daerah
Isu dan Masalah Perencanaan Pembangunan DaerahDadang Solihin
 
IFAS dan EFAS.doc
IFAS dan EFAS.docIFAS dan EFAS.doc
IFAS dan EFAS.docpadlah1984
 
Proposal sponsor
Proposal sponsorProposal sponsor
Proposal sponsorLis Lis
 
Menjaga kebersihan
Menjaga kebersihanMenjaga kebersihan
Menjaga kebersihanEman Syukur
 
Sejarah Perkembangan Manajemen Mutu
Sejarah Perkembangan Manajemen MutuSejarah Perkembangan Manajemen Mutu
Sejarah Perkembangan Manajemen MutuSiti Sahati
 
PPT peran mahasiswa mencegah korupsi
PPT peran mahasiswa mencegah korupsiPPT peran mahasiswa mencegah korupsi
PPT peran mahasiswa mencegah korupsiirfan baihaqi
 
Proposal kegiatan olahraga dan seni
Proposal kegiatan olahraga dan seniProposal kegiatan olahraga dan seni
Proposal kegiatan olahraga dan seniistiiqnq
 
Arti, Elemen, dan Jenis Perencanaan
Arti, Elemen, dan Jenis PerencanaanArti, Elemen, dan Jenis Perencanaan
Arti, Elemen, dan Jenis PerencanaanDadang Solihin
 

What's hot (20)

Membuat Kuesioner dan Riset Pemasaran
Membuat Kuesioner dan Riset PemasaranMembuat Kuesioner dan Riset Pemasaran
Membuat Kuesioner dan Riset Pemasaran
 
Manajemen Pembangunan: Teori dan Praktek di Indonesia
Manajemen Pembangunan: Teori dan Praktek di IndonesiaManajemen Pembangunan: Teori dan Praktek di Indonesia
Manajemen Pembangunan: Teori dan Praktek di Indonesia
 
Isu dan Masalah Perencanaan Pembangunan Daerah
Isu dan Masalah Perencanaan Pembangunan DaerahIsu dan Masalah Perencanaan Pembangunan Daerah
Isu dan Masalah Perencanaan Pembangunan Daerah
 
Proposal study tour
Proposal study tourProposal study tour
Proposal study tour
 
RATA-RATA RAPORT UNTUK SNMPTN
RATA-RATA RAPORT UNTUK SNMPTNRATA-RATA RAPORT UNTUK SNMPTN
RATA-RATA RAPORT UNTUK SNMPTN
 
IFAS dan EFAS.doc
IFAS dan EFAS.docIFAS dan EFAS.doc
IFAS dan EFAS.doc
 
Proposal kerja bakti
Proposal kerja baktiProposal kerja bakti
Proposal kerja bakti
 
Proposal sponsor
Proposal sponsorProposal sponsor
Proposal sponsor
 
BAB III PENUTUP
BAB III PENUTUPBAB III PENUTUP
BAB III PENUTUP
 
Biodata penulis buku
Biodata penulis bukuBiodata penulis buku
Biodata penulis buku
 
PPT MIGRASI PENDUDUK
PPT MIGRASI PENDUDUKPPT MIGRASI PENDUDUK
PPT MIGRASI PENDUDUK
 
Minggu 10_Teknik Analisis Regresi
Minggu 10_Teknik Analisis RegresiMinggu 10_Teknik Analisis Regresi
Minggu 10_Teknik Analisis Regresi
 
Skala pengukuran dalam penelitian
Skala pengukuran dalam penelitianSkala pengukuran dalam penelitian
Skala pengukuran dalam penelitian
 
Tabel t
Tabel tTabel t
Tabel t
 
Menjaga kebersihan
Menjaga kebersihanMenjaga kebersihan
Menjaga kebersihan
 
Sejarah Perkembangan Manajemen Mutu
Sejarah Perkembangan Manajemen MutuSejarah Perkembangan Manajemen Mutu
Sejarah Perkembangan Manajemen Mutu
 
PPT peran mahasiswa mencegah korupsi
PPT peran mahasiswa mencegah korupsiPPT peran mahasiswa mencegah korupsi
PPT peran mahasiswa mencegah korupsi
 
Proposal kegiatan olahraga dan seni
Proposal kegiatan olahraga dan seniProposal kegiatan olahraga dan seni
Proposal kegiatan olahraga dan seni
 
Arti, Elemen, dan Jenis Perencanaan
Arti, Elemen, dan Jenis PerencanaanArti, Elemen, dan Jenis Perencanaan
Arti, Elemen, dan Jenis Perencanaan
 
Rencana Pembangunan Jangka Panjang (RPJPN) 2015-2025
Rencana Pembangunan Jangka Panjang (RPJPN) 2015-2025Rencana Pembangunan Jangka Panjang (RPJPN) 2015-2025
Rencana Pembangunan Jangka Panjang (RPJPN) 2015-2025
 

Similar to INOVASI DAN DESAIN KOMUNIKASI VISUAL

Inovasi Perencanaan dalam rangka Akselerasi Pembangunan Daerah
Inovasi Perencanaan dalam rangka Akselerasi Pembangunan DaerahInovasi Perencanaan dalam rangka Akselerasi Pembangunan Daerah
Inovasi Perencanaan dalam rangka Akselerasi Pembangunan DaerahDadang Solihin
 
Inovasi dan Data Pembangunan
Inovasi dan Data PembangunanInovasi dan Data Pembangunan
Inovasi dan Data PembangunanDadang Solihin
 
Inovasi Pelayanan Publik berbasis Teknologi Informasi
Inovasi Pelayanan Publik berbasis Teknologi InformasiInovasi Pelayanan Publik berbasis Teknologi Informasi
Inovasi Pelayanan Publik berbasis Teknologi InformasiDadang Solihin
 
Inovasi Pelayanan Publik berbasis Teknologi Informasi
Inovasi Pelayanan Publik berbasis Teknologi InformasiInovasi Pelayanan Publik berbasis Teknologi Informasi
Inovasi Pelayanan Publik berbasis Teknologi InformasiDadang Solihin
 
Pengembangan Inovasi dalam Mendukung Pembangunan Bangsa
Pengembangan Inovasi dalam Mendukung Pembangunan BangsaPengembangan Inovasi dalam Mendukung Pembangunan Bangsa
Pengembangan Inovasi dalam Mendukung Pembangunan BangsaDadang Solihin
 
Industrikreatifrisetdanpengembangan 1211940221444366-9
Industrikreatifrisetdanpengembangan 1211940221444366-9Industrikreatifrisetdanpengembangan 1211940221444366-9
Industrikreatifrisetdanpengembangan 1211940221444366-9Operator Warnet Vast Raha
 
Innovation management
Innovation managementInnovation management
Innovation managementDhamy Manesi
 
2. identifikasi peluang usaha (ekonomi kreatif).pptx
2. identifikasi peluang usaha (ekonomi kreatif).pptx2. identifikasi peluang usaha (ekonomi kreatif).pptx
2. identifikasi peluang usaha (ekonomi kreatif).pptxlialia873676
 
Pemanfaatan Hasil Litbangyasa BPPT 3 oktober 2013 Tatang A. Taufik
Pemanfaatan Hasil Litbangyasa BPPT 3 oktober 2013   Tatang  A. TaufikPemanfaatan Hasil Litbangyasa BPPT 3 oktober 2013   Tatang  A. Taufik
Pemanfaatan Hasil Litbangyasa BPPT 3 oktober 2013 Tatang A. TaufikTatang Taufik
 
Strategi Percepatan Pembangunan berbasis Sistem
Strategi Percepatan Pembangunan berbasis SistemStrategi Percepatan Pembangunan berbasis Sistem
Strategi Percepatan Pembangunan berbasis SistemDadang Solihin
 
Kebijakan Pembangunan Daerah dalam Konstruksi Nawacita
Kebijakan Pembangunan Daerah dalam Konstruksi NawacitaKebijakan Pembangunan Daerah dalam Konstruksi Nawacita
Kebijakan Pembangunan Daerah dalam Konstruksi NawacitaDadang Solihin
 
Makalah inovasi utk ipdn rohil maret 2014
Makalah inovasi utk ipdn rohil maret 2014Makalah inovasi utk ipdn rohil maret 2014
Makalah inovasi utk ipdn rohil maret 2014Salman Al-Farisie
 
Pengenalan Konsep Sistem Inovasi Tatang A Taufik
Pengenalan Konsep Sistem Inovasi   Tatang A TaufikPengenalan Konsep Sistem Inovasi   Tatang A Taufik
Pengenalan Konsep Sistem Inovasi Tatang A TaufikTatang Taufik
 
Menakar Implementasi Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional dalam Hubungan P...
Menakar Implementasi Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional dalam Hubungan P...Menakar Implementasi Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional dalam Hubungan P...
Menakar Implementasi Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional dalam Hubungan P...Dadang Solihin
 
Kebijakan sistem inovasi_dalam_membangun
Kebijakan sistem inovasi_dalam_membangunKebijakan sistem inovasi_dalam_membangun
Kebijakan sistem inovasi_dalam_membangunlenovo110
 
PPT MANAJEMEN INOVASI.pptx
PPT MANAJEMEN INOVASI.pptxPPT MANAJEMEN INOVASI.pptx
PPT MANAJEMEN INOVASI.pptxMilaSari69
 
07022023 01 BM185204 Pengantar Manajemen Teknologi Inovasi.pdf
07022023 01 BM185204  Pengantar Manajemen Teknologi  Inovasi.pdf07022023 01 BM185204  Pengantar Manajemen Teknologi  Inovasi.pdf
07022023 01 BM185204 Pengantar Manajemen Teknologi Inovasi.pdfssuser4cc5871
 
Metode pendidikan baru dalam beradaptasi dengan revolusi industri 4.0
Metode pendidikan baru dalam beradaptasi dengan revolusi industri 4.0Metode pendidikan baru dalam beradaptasi dengan revolusi industri 4.0
Metode pendidikan baru dalam beradaptasi dengan revolusi industri 4.0LSP3I
 

Similar to INOVASI DAN DESAIN KOMUNIKASI VISUAL (20)

Inovasi Perencanaan dalam rangka Akselerasi Pembangunan Daerah
Inovasi Perencanaan dalam rangka Akselerasi Pembangunan DaerahInovasi Perencanaan dalam rangka Akselerasi Pembangunan Daerah
Inovasi Perencanaan dalam rangka Akselerasi Pembangunan Daerah
 
Inovasi dan Data Pembangunan
Inovasi dan Data PembangunanInovasi dan Data Pembangunan
Inovasi dan Data Pembangunan
 
Inovasi Pelayanan Publik berbasis Teknologi Informasi
Inovasi Pelayanan Publik berbasis Teknologi InformasiInovasi Pelayanan Publik berbasis Teknologi Informasi
Inovasi Pelayanan Publik berbasis Teknologi Informasi
 
Inovasi Pelayanan Publik berbasis Teknologi Informasi
Inovasi Pelayanan Publik berbasis Teknologi InformasiInovasi Pelayanan Publik berbasis Teknologi Informasi
Inovasi Pelayanan Publik berbasis Teknologi Informasi
 
Pengembangan Inovasi dalam Mendukung Pembangunan Bangsa
Pengembangan Inovasi dalam Mendukung Pembangunan BangsaPengembangan Inovasi dalam Mendukung Pembangunan Bangsa
Pengembangan Inovasi dalam Mendukung Pembangunan Bangsa
 
Industrikreatifrisetdanpengembangan 1211940221444366-9
Industrikreatifrisetdanpengembangan 1211940221444366-9Industrikreatifrisetdanpengembangan 1211940221444366-9
Industrikreatifrisetdanpengembangan 1211940221444366-9
 
Innovation management
Innovation managementInnovation management
Innovation management
 
2. identifikasi peluang usaha (ekonomi kreatif).pptx
2. identifikasi peluang usaha (ekonomi kreatif).pptx2. identifikasi peluang usaha (ekonomi kreatif).pptx
2. identifikasi peluang usaha (ekonomi kreatif).pptx
 
Pemanfaatan Hasil Litbangyasa BPPT 3 oktober 2013 Tatang A. Taufik
Pemanfaatan Hasil Litbangyasa BPPT 3 oktober 2013   Tatang  A. TaufikPemanfaatan Hasil Litbangyasa BPPT 3 oktober 2013   Tatang  A. Taufik
Pemanfaatan Hasil Litbangyasa BPPT 3 oktober 2013 Tatang A. Taufik
 
Strategi Percepatan Pembangunan berbasis Sistem
Strategi Percepatan Pembangunan berbasis SistemStrategi Percepatan Pembangunan berbasis Sistem
Strategi Percepatan Pembangunan berbasis Sistem
 
Kebijakan Pembangunan Daerah dalam Konstruksi Nawacita
Kebijakan Pembangunan Daerah dalam Konstruksi NawacitaKebijakan Pembangunan Daerah dalam Konstruksi Nawacita
Kebijakan Pembangunan Daerah dalam Konstruksi Nawacita
 
Innovation
InnovationInnovation
Innovation
 
Makalah inovasi utk ipdn rohil maret 2014
Makalah inovasi utk ipdn rohil maret 2014Makalah inovasi utk ipdn rohil maret 2014
Makalah inovasi utk ipdn rohil maret 2014
 
Pengenalan Konsep Sistem Inovasi Tatang A Taufik
Pengenalan Konsep Sistem Inovasi   Tatang A TaufikPengenalan Konsep Sistem Inovasi   Tatang A Taufik
Pengenalan Konsep Sistem Inovasi Tatang A Taufik
 
Inovasi dan kewirausaan
Inovasi dan kewirausaanInovasi dan kewirausaan
Inovasi dan kewirausaan
 
Menakar Implementasi Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional dalam Hubungan P...
Menakar Implementasi Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional dalam Hubungan P...Menakar Implementasi Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional dalam Hubungan P...
Menakar Implementasi Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional dalam Hubungan P...
 
Kebijakan sistem inovasi_dalam_membangun
Kebijakan sistem inovasi_dalam_membangunKebijakan sistem inovasi_dalam_membangun
Kebijakan sistem inovasi_dalam_membangun
 
PPT MANAJEMEN INOVASI.pptx
PPT MANAJEMEN INOVASI.pptxPPT MANAJEMEN INOVASI.pptx
PPT MANAJEMEN INOVASI.pptx
 
07022023 01 BM185204 Pengantar Manajemen Teknologi Inovasi.pdf
07022023 01 BM185204  Pengantar Manajemen Teknologi  Inovasi.pdf07022023 01 BM185204  Pengantar Manajemen Teknologi  Inovasi.pdf
07022023 01 BM185204 Pengantar Manajemen Teknologi Inovasi.pdf
 
Metode pendidikan baru dalam beradaptasi dengan revolusi industri 4.0
Metode pendidikan baru dalam beradaptasi dengan revolusi industri 4.0Metode pendidikan baru dalam beradaptasi dengan revolusi industri 4.0
Metode pendidikan baru dalam beradaptasi dengan revolusi industri 4.0
 

More from Dadang Solihin

Permohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdf
Permohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdfPermohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdf
Permohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdfDadang Solihin
 
Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...
Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...
Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...Dadang Solihin
 
Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...
Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...
Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...Dadang Solihin
 
Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...
Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...
Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...Dadang Solihin
 
Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...
Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...
Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...Dadang Solihin
 
Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...
Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...
Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...Dadang Solihin
 
Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...
Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...
Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...Dadang Solihin
 
Status Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta Timur
Status Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta TimurStatus Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta Timur
Status Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta TimurDadang Solihin
 
Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...
Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...
Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...Dadang Solihin
 
The President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKW
The President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKWThe President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKW
The President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKWDadang Solihin
 
Laporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di Indonesia
Laporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di IndonesiaLaporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di Indonesia
Laporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di IndonesiaDadang Solihin
 
Evaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJD
Evaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJDEvaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJD
Evaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJDDadang Solihin
 
Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023
Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023 Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023
Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023 Dadang Solihin
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500Dadang Solihin
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350Dadang Solihin
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500Dadang Solihin
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650Dadang Solihin
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IV
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IVROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IV
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IVDadang Solihin
 
ROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction Book
ROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction BookROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction Book
ROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction BookDadang Solihin
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRA
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRAROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRA
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRADadang Solihin
 

More from Dadang Solihin (20)

Permohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdf
Permohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdfPermohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdf
Permohonan Pembatalan Keputusan Komisi Pemilihan Umum No. 360 Tahun 2024.pdf
 
Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...
Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...
Marty M. Natalegawa, 2021, Geopolitik dan Perekonomian Indonesia Dampak dan R...
 
Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...
Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...
Mark Turner, David Hulme & Willy Mccourt, Governance, Management & Developmen...
 
Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...
Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...
Catatan Harian Ahmad Wahib - Pergolakan Pemikiran Islam disertai Komentar Pro...
 
Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...
Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...
Ben Bland - Man of Contradictions Joko Widodo and the struggle to remake Indo...
 
Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...
Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...
Saat-Saat Terakhir di Universitas Darma Persada - Darma Persada Daigaku de no...
 
Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...
Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...
Wisuda Universitas Darma Persada Program Magister, Sarjana, & Diploma di Bala...
 
Status Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta Timur
Status Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta TimurStatus Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta Timur
Status Kepemilikan Kampus UNSADA Pondok Kelapa Jakarta Timur
 
Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...
Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...
Who Dares Wins - Kill or Be Killed, Reaksi Rektor UNSADA terhadap Review Tim ...
 
The President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKW
The President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKWThe President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKW
The President Can Do No Wrong, Pilpres 2024 dan Cawe-Cawe P JKW
 
Laporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di Indonesia
Laporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di IndonesiaLaporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di Indonesia
Laporan Akhir the Carter Center untuk Pemilu Legislatif di Indonesia
 
Evaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJD
Evaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJDEvaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJD
Evaluasi Rencana Pembangunan Daerah -Penyelarasan RPJPN-RPJD
 
Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023
Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023 Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023
Laporan Pelaksanaan Tugas Taprof Lemhannas RI Tahun II 2023
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 500
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL TB 350
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Thunderbird 500
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Interceptor 650
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IV
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IVROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IV
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL Himalayan BS IV
 
ROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction Book
ROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction BookROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction Book
ROYAL ENFIELD CRUSADER 250 Instruction Book
 
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRA
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRAROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRA
ROYAL ENFIELD OWNER MANUAL BULLET ELECTRA
 

Recently uploaded

Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 

Recently uploaded (20)

Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 

INOVASI DAN DESAIN KOMUNIKASI VISUAL

  • 1.
  • 4. 4
  • 5. Materi • Pendahuluan • Pengembangan Inovasi dan Pembangunan • Inovasi dalam Dokumen Rencana Pembangunan Nasional • Inovasi, dari Pemikiran menjadi Kenyataan 1. Kerjasama antar Pelaku dalam koridor Triple Helix • Peran Perguruan Tinggi • Peran Sektor Industri • Peran Pemerintah 2. Proses Difusi Inovasi • ISTA dan Inovasi 5dadangsolihin.blogspot.com
  • 6. www.dadang-solihin.blogspot.com 6 "The first step in winning the future is encouraging American innovation. None of us can predict with certainty what the next big industry will be or where the new jobs will come from. Thirty years ago, we couldn’t know that something called the Internet would lead to an economic revolution. What we can do -- what America does better than anyone else -- is spark the creativity and imagination of our people. " Barack Obama, 25 Januari 2011 “Apabila suatu negara ingin memenangkan persaingan di masa depan, maka kunci utamanya adalah PERKUAT INOVASI”
  • 8. www.dadang-solihin.blogspot.com 8 Kamus Merrian-Webster: “Innovation (inovasi) berarti melakukan sesuatu dengan cara yang baru; memiliki ide/ gagasan yang baru mengenai bagaimana sesuatu dilakukan/ dikerjakan. Inovasi ialah suatu perubahan yang baru menuju ke arah perbaikan, yang lain atau berbeda dari yang ada sebelumnya, yang dilakukan dengan sengaja dan berencana (tidak secara kebetulan). • Secara etimologi inovasi berasal dari bahasa Latin “innovare” atau “innovatio” yang kemudian diserap ke dalam bahasa inggris “innovation” yang berarti pembaharuan atau perubahan. • Kata kerjanya “innovo” yang artinya memperbaharui dan mengubah.
  • 9. www.dadang-solihin.blogspot.com 9 Everett M. Rogers: “Inovasi adalah suatu ide, gagasan, praktek atau objek/ benda yang disadari dan diterima sebagai suatu hal yang baru oleh seseorang atau kelompok untuk diadopsi”. Stephen Robbins: “Inovasi adalah suatu gagasan baru yang diterapkan untuk memprakarsai atau memperbaiki suatu produk atau proses dan jasa”. Andrew H Van de Ven: “Inovasi adalah pengembangan dan implementasi gagasan-gagasan baru “. Zaltman dan Duncan: “Inovasi adalah perubahan sosial yang digunakan untuk mencapai tujuan tertentu dan diamati sebagai suatu yang baru bagi sekelompok orang. Tetapi perubahan sosial belum tentu Inovasi”. Kuniyoshi Urabe: “Inovasi bukan merupakan kegiatan satu kali pukul (one time phenomenon), melainkan suatu proses yang panjang dan kumulatif yang meliputi banyak proses pengambilan keputusan di dan oleh organisasi dari mulai penemuan gagasan sampai implementasinya di pasar”.
  • 10. www.dadang-solihin.blogspot.com 10 UU 18/2002 tentang Sisnas Litbangrap Iptek: “Inovasi adalah kegiatan penelitian, pengembangan, dan/atau perekayasaan yang bertujuan mengembangkan penerapan praktis nilai dan konteks ilmu pengetahuan yang baru, atau cara baru untuk menerapkan iptek yang telah ada ke dalam produk atau proses produksi”. Schumpeter: “Pembangunan sebagai proses historis dan perubahan struktural, secara substansial didorong oleh inovasi, yaitu: 1) Meluncurkan produk baru atau jenis baru dari produk yang sudah dikenal sebelumnya; 2) Aplikasi metode produksi atau penjualan yang baru; 3) Membuka pasar yang baru; 4) Mendapatkan sumber baru dari supply bahan baku atau barang setengah jadi; 5) Struktur industri baru semacam penciptaan atau pemusnahan posisi monopoli yang sudah ada”.
  • 12. RPJMN 2010-2014 • Strategi pembangunan Iptek dilaksanakan melalui dua prioritas pembangunan yaitu: (1) Penguatan Sistem Inovasi Nasional (SIN) yang berfungsi sebagai wahana pembangunan Iptek menuju visi pembangunan Iptek dalam jangka panjang, dan (2) Peningkatan Penelitian, Pengembangan, dan Penerapan Iptek (P3 Iptek) yang dilaksanakan sesuai dengan arah yang digariskan dalam RPJPN 2005-2025. www.dadang-solihin.blogspot.com 12 • Sistem inovasi nasional adalah sistem interaksi antara unsur kelembagaan iptek yang diarahkan untuk menghasilkan ilmu pengetahuan dan teknologi dalam lingkup nasional. • Interaksi antara unsur tersebut secara keseluruhan bertujuan untuk mengembangkan, proteksi, membiayai, atau regulasi ilmu pengetahuan dan teknologi baru untuk meningkatkan kualitas hidup dan pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan.
  • 13. Kerangka Pembangunan Iptek Nasional www.dadang-solihin.blogspot.com 13
  • 15. Nawa Cita JKW-JK • Agenda Prioritas 6: Meningkatkan produktivitas rakyat dan daya saing di pasar internasional sehingga bangsa Indonesia bisa maju dan bangkit bersama bangsa-bangsa asia lainnya. Dimana salah satu langkah strategis yang dilakukan dalam agenda ini adalah membangun sejumlah Science and Technopark di Kawasan Politeknik dan SMK-SMK dengan prasarana dan sarana teknologi terkini. • Agenda Prioritas 7: Mewujudkan Kemandirian Ekonomi dengan Menggerakkan Sektor-sektor Strategis Ekonomi Domestik, dimana salah satu langkah strategis yang dilakukan dalam agenda ini adalah mewujudkan penguatan teknologi melalui kebijakan penciptaan sistem inovasi nasional. • Agenda Prioritas 8: Melakukan Revolusi Karakter Bangsa, dimana salah satu langkah strategis dalam agenda ini adalah memprioritaskan pembiayaan penelitian yang menunjang iptek. www.dadang-solihin.blogspot.com 15
  • 17. Model Triple Helix www.dadang-solihin.blogspot.com 17 Pemerintah Idea Konsep (Sci- Theory Based) Proto- typing Analisis kebutuhan Kajian Hasil dan Dampak Inovasi Spesifikasi Teknis Studi Kelayakan Fabrikasi/ Mass Production Universitas Industri Lingkungan: •Aspek Legal •Sarana Prasarana •Sistem Pendidikan dan Insentif Industri
  • 18. Peran Perguruan Tinggi • Perguruan tinggi dengan Tri Dharma Perguruan Tingginya yaitu: Pendidikan dan Pengajaran; Penelitian dan Pengembangan; dan Pengabdian kepada Masyarakat, berdasarkan UU 12/2012 tentang Pendidikan Tinggi, khususnya Pasal 58, memiliki Fungsi dan Peran sebagai berikut: (1) wadah pembelajaran Mahasiswa dan Masyarakat; (2) wadah pendidikan calon pemimpin bangsa; (3) pusat pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi; (4) pusat kajian kebajikan dan kekuatan moral untuk mencari dan menemukan kebenaran; dan (5) pusat pengembangan peradaban bangsa. • Di dalam masyarakat yang berbasis pada pengetahuan, Perguruan Tinggi memiliki status yang sejajar dengan pemerintah dan dunia industri dalam pembangunan ekonomi. www.dadang-solihin.blogspot.com 18
  • 19. Peran Sektor Industri • Sektor industri sebagai sektor yang secara langsung berusaha memenuhi kebutuhan masyarakat melalui kegiatan yang berbasis profit memiliki kelebihan dalam hal kajian kelayakan pemanfaatan inovasi dalam skala yang besar. • Selain itu, sektor industri sebagai sektor yang aktivitasnya berorientasi pada memenuhi kebutuhan pasar (market oriented), memiliki pengenalan yang baik akan kebutuhan- kebutuhan masyarakat yang merupakan pasar itu sendiri. • Oleh karena itu peran sektor industri dalam koridor triple helix ini adalah analisis akan ketersediaan pasar dan pendampingan kepada perguruan tinggi khususnya dalam proses fabrikasi (scale up) inovasi. www.dadang-solihin.blogspot.com 19
  • 20. Peran Pemerintah • Peran pemerintah dalam pengembangan inovasi tidak terlepas dari kewenangannya sebagai pelaksana peraturan perundangan sekaligus pengguna anggaran pembangunan dalam rangka mewujudkan cita-cita pembangunan sebagaimana tercantum di dalam Pembukaan UUD NKRI, serta mencapai visi dan misi pembangunan sebagaimana yang telah dirumuskan ke dalam dokumen perencanaan pembangunan nasional. • Oleh karena itu, dalam pengembangan inovasi, pemerintah memiliki peran yang penting antara lain dalam hal memberikan kepastian hukum; memberikan dukungan prasarana dan infrastruktur bagi pengembangan inovasi; serta mengembangkan kurikulum yang kondusif bagi berkembangnya inovasi di Perguruan Tinggi dan bagi kalangan Industri. www.dadang-solihin.blogspot.com 20
  • 21. Proses Difusi Inovasi 1. Mempelajari Inovasi: Tahapan ini merupakan tahap awal ketika masyarakat mulai melihat, dan mengamati inovasi baru dari berbagai sumber, terutama melalui media masa. www.dadang-solihin.blogspot.com 21
  • 22. Proses Difusi Inovasi www.dadang-solihin.blogspot.com 22 2. Pengadopsian: • Dalam tahap ini masyarakat mulai menggunakan inovasi yang mereka pelajari. • Diadopsi atau tidaknya sebuah inovasi oleh masyarakat ditentukan juga oleh beberapa faktor. • Riset membuktikan bahwa semakin besar keuntungan yang didapat, semakin tinggi dorongan untuk mengadopsi perilaku tertentu. • Adopsi inovasi juga dipengaruhi oleh keyakinan terhadap kemampuan seseorang. • Sebelum seseorang memutuskan untuk mencoba hal baru, orang tersebut biasanya bertanya pada diri mereka sendiri apakah mereka mampu melakukannya. • Semakin besar pengorbanan yang dikeluarkan untuk mengadopsi sebuah inovasi, semakin kecil tingkat adopsinya.
  • 23. Proses Difusi Inovasi – Seseorang yang telah mengadopsi sebuah inovasi akan menyebarkan inovasi tersebut kepada jaringan sosial di sekitarnya, sehingga sebuah inovasi bisa secara luas diadopsi oleh masyarakat. – Difusi sebuah inovasi tidak lepas dari proses penyampaian dari satu individu ke individu lain melalui hubungan sosial yang mereka miliki. www.dadang-solihin.blogspot.com 23 3. Pengembangan Jaringan Sosial:
  • 25. www.dadang-solihin.blogspot.com 25 • Para sarjana Desain Komunikasi Visual untuk berinovasi dalam desain grafis yang berbasis teknologi komputer, sistem serta software komputer grafis dalam merancang karya desain komunikasi visual statis maupun dinamis, serta pengolahan media berkomunikasi untuk penyampaian informasi ke berbagai stakeholders, termasuk masyarakat dan dunia usaha. • Desain Komunikasi Visual sering dipergunakan untuk mengantisipasi berbagai persoalan, baik persoalan komunikasi sosial, maupun komersial. • Dewasa ini, berbagai institusi dan kegiatan industri banyak membutuhkan tenaga ahli Desain Komunikasi Visual untuk mengkomunikasikan kegiatan dan memasarkan produknya.
  • 26. www.dadang-solihin.blogspot.com 26 • Para sarjana Teknik Informatika dituntut untuk memiliki kemampuan pengetahuan berbagai algoritma untuk troubleshooting sistem jaringan komputer, merancang dan mengembangkan model enkripsi dan deskripsi system sekuriti, menganalisa tingkat kebutuhan pemanfaatan sistem otomatisasi sesuai kebutuhan user, merancang dan mengembangkan sistem otomatisasi, perancangan multimedia untuk membuat story board, action script atau model system, serta mempersiapkan kebutuhan teknologi system multimedia ke arah web, internet, mobile computing.
  • 27. www.dadang-solihin.blogspot.com 27 • Para sarjana Sistem Informasi dituntut untuk memiliki kemampuan untuk merancang sistem informasi yang efektif dan efisien dari suatu organisasi bisnis dengan mengimplementasikan teknologi informasi terkini dalam berbagai aplikasi, serta memiliki kemampuan berpikir kritis, analitis, berkomunikasi yang baik dan etika professional. • Dengan kualifikasi tersebut, sarjana Sistem Informasi akan mampu berkontribusi untuk kemajuan perkembangan telematika atau infokom di Indonesia serta internasional.
  • 28. www.dadang-solihin.blogspot.com 28 • Para sarjana Teknik Sipil dapat mengembangkan inovasi dalam hal perancangan bangunan gedung, jalan dan jembatan, sehingga kualitas infrastruktur publik di Indonesia dapat lebih baik dan bertahan lama. • Hal ini sangat dimungkinkan apabila Para sarjana Teknik Sipil memiliki kemampuan menerapkan matematika, sains dan ilmu dasar civil engineering dalam praktek profesional, mengelola dan memecahkan masalah teknik sipil dan menganalisis peluang pemecahan, kemampuan manajerial efektif yang berkaitan dengan project management, business, and laws, kemampuan menerapkan pertimbangan etika dan moral dalam praktek profesional, dan dapat berkomunikasi secara efektif.
  • 29. www.dadang-solihin.blogspot.com 29 • Para sarjana Teknik Mesin dapat mengembangkan inovasi mesin-mesin manufaktur tepat guna yang dapat dimanfaatkan oleh industri skala menengah di Indonesia sehingga mengefisienkan kinerja mereka. • Teknik mesin sangat dibutuhkan dalam era industrialisasi yang sedang terjadi di Indonesia, maka dibutuhkan banyak tenaga kerja yang dapat menangani alat-alat industri yang ada dan dipakai di Indonesia.
  • 30. www.dadang-solihin.blogspot.com 30 • Para sarjana Teknik Kimia dapat mengembangkan inovasi dalam bidang teknologi membran yang saat ini banyak dimanfaatkan di secara luas di kalangan industri, atau melakukan inovasi dalam bidang pangan sehingga dapat membantu industri pangan rumah tangga terbebas dari penggunaan bahan non- pangan yang berbahaya. • Sarjana Teknik Kimia sebagai process engineer maupun product developer, penguasaan skill dan pengetahuan dalam inovasi process and product design merupakan hal yang sangat diperlukan. • Seiring dengan pesatnya perkembangan produksi fine chemicals, di mana customer satisfaction merupakan salah satu kunci keberhasilan suatu design, maka rekayasa proses dan rekayasa produk merupakan hal yang tidak dapat dipisahkan.
  • 31. www.dadang-solihin.blogspot.com 31 • Para sarjana Farmasi dapat melakukan inovasi dalam bidang kesehatan, obat dan makanan sehingga dapat membantu sektor Kesehatan dan banyak apotek di seluruh Indonesia. • Para sarjana Farmasi dituntut untuk memiliki kemampuan mengadakan, mengembangkan, menyediakan dan mengendalikan mutu sediaan farmasi serta memahami manfaat klinisnya, menganalisis, memeriksa kemurnian dan menetapkan kadar obat yang digunakan dalam peracikan, mengidentifikasi dan menganalisis makanan dan zat tambahan pada makanan serta bahan beracun dalam makananan, serta memiliki keahlian tentang stabilitas sediaan farmasi dan persyaratan penyimpanannya. • Di samping itu ia memahami cara pemberian, pelepasan zat aktif dari sediaan, absorsi dan disposisisnya serta pengaruh interaksi faktor-faktor tersebut pada kerja awal, intensitas dan lama khasiat obat.
  • 32. www.dadang-solihin.blogspot.com 32 • Para sarjana Teknik Industri dapat mengembangkan inovasi dalam merancang dan membuat sistem produksi yang optimal. • Memproduksi tidak hanya berhubungan dengan mesin produksi. • Memproduksi berarti harus juga mepertimbangkan faktor manusia. • Di dalam lingkup produksi, ada banyak elemen yang harus dipertimbangkan, diantaranya mesin, pekerja (yang tidak bisa dianggap sebagai robot atau mesin), budaya kerja, supplier relationship, customer voice, product design, keselamatan kerja, limbah industri, dan tentu saja analisis biaya.