SlideShare a Scribd company logo
1 of 25
BASIC MECHANICAL
VENTILATOR
Respirasi
1. Ventilasi
2. Difusi
3. Perfusi
4. Transportasi
Ventilasi adalah proses keluar masuknya
udara dari atmosfer ke dalam alveoli (O2)
atau sebaliknya dari alveoli menuju
atmosfer (CO2)
VENTILATOR MEKANIK
Suatu alat yang mampu membantu atau mengambil alih
Sebagian atau seluruh proses ventilasi
FUNGSI
untuk mempertahankan kadar
oksigen dan karbon dioksida
yang tepat dalam darah dengan
cara memindahkan udara yang
diperkaya oksigen masuk
(inspirasi) dilanjutkan fungsi
ekspirasi yang berjalan pasif
setelah inspirasi berhenti
INDIKASI PEMAKAIAN VENTILASI MEKANIK
MENURUT PANTOPIDAN
Laju nafas > 35 x/ menit
Volume tidal < 5ml/kg
Kapasitas vital < 15ml/kg
Oksigenasi PaO2 < 60mmHg dengan fraksi oksigen 100%
Ventilasi PCO2 > 60mmHg
Aa-DO2 >300
Pembagian dasar ventilasi
mekanik
• Berdasarkan Rute pemberian
• Berdasarkan tekanan ventilator
• Berdasarkan Jenis target dan kontrolnya
1. RUTE PEMBERIAN
● Invasive Ventilation
● ETT
● Tracheostomy
● Non Invasive (masker NIV)
2. TEKANAN VENTILATOR
● Ventilator tekanan negatif
● Membuat lingkungan negative di sekeliling dada sehingga
udara masuk paru
● Contoh : tank bentilator, curaiss ventilator
● Ventilator tekanan positif
● Membuat tekanan positif dalam jalan nafas sehingga udara
masuk paru
● Contoh : ventilator yang dipakai sekarang
3. JENIS TARGET DAN KONTROLNYA
TARGET
Pressure Cycled
Volume Cycled
Combination Pressure and
Volume
Time Cycled
Flow Cycled
FULL SEBAGIAN
KONSEP TARGET VENTILATOR
• Volume control : volume
inflasi konstan
• Pressure control : tekanan
inflasi konstan
• Volume control : Dengan volume tidal yang konstan, tekanan puncak saluran nafas
proksimal (peak paw) > tekanan puncak alveoli (peak palv) karena adanya hambatan
aliran di saluran udara
• Pressure control : Tekanan yang konstan menghasilkan aliran yang tinggi pada
permulaan inspirasi dan turun menjadi 0 pada akhir inspirasi
INTINYA
● Volume Cycled Ventilator
● Prinsip : siklus berdasarkan volume
● Mesin berhenti bekerja atau terjadi ekspirasi bila telah
mencapai volume yang ditentukan
● Keuntungan : tetap menghasilkan volume tidal yang konstan
meskipun terdapat hambatan pada jalan nafas
● Pressure Cycled Ventilator
● Prinsip : siklus berdasarkan tekanan
● Mesin berhenti bekerja atau terjadi ekspirasi bila telah
mencapai tekanan yang ditentukan
● Keuntungan : pada titik tekanan ini katup inspirasi
tertutup dan ekspirasi terjadi secara pasif
● Kerugian : pada pasien dengan ketidakstabilan jalan
nafas volume udara yang diberikan tidak stabil
● Time Cycled Ventilator
● Prinsip : siklus berdasarkan waktu inspirasi dan
ekspirasi
● Waktu inspirasi ditentukan oleh waktu dan kecepatan
inspirasi (jumlah nafas/ menit)
PERBEDAAN MODE VOLUME DAN
CONTROL
500 ml 500 ml 500 ml
200
ml
MODE VENTILATOR
● Mode control
● Terus menerus membantu pernapasan pasien
● Indikasi : pernapasan lemah sekali dan apneu
● Contoh mode : CR (controlled Respiration), CMV (Controlled
Mandatory Ventilation), IPPV (Intermittent Positive Pressure
Ventilation)
● Mode IMV / SIMV : Intermittent Mandatory Ventilation /
Sincronized Intermittent Mandatory Ventilation
● Memberikan napas secara bergantian antara mesin dan pasien
itu sendiri
● Indikasi : pasien yang sudah bisa napas spontan tetapi belum
normal sehingga masih perlu bantuan
MODE VENTILATOR
● Mode ASB / PS : Assisted Spontaneus Breathing / Pressure
Support
● Indikasi : pasien yang sudah bisa napas spontan atau pasien
yang masih bisa bernapas tapi tidal volume tidak cukup karena
napasnya dangkal
● CPAP : Continous Positive Air Pressure
● Memberikan tekanan positif dan diberikan pada pasien yang
sudah bisa bernapas dengan adekuat
● Tujuan : mencegah ateletacsis dan melatih otot-oto
pernapasan sebelum pasien dilepas dari ventilator
PENGATURAN VENTILATOR
1. Pemilihan MODE
a. Menentukan target
● Target volume
● Target pressure
● Gabungan V dan P
● Adaptive
b. Menentukan control
● Penuh (full controlled)
● Sebagian
2. Penentuan Setting
(Tidal volume, RR, etc)
3. Klinis Pasien
VENTILATOR PARAMETERS
Contoh pengaturan
ventilator
PCV (PRESSURE CONTROL VENTILATION)
• Berbasis Tekanan
dengan control
penuh
• Yang disetting
Pressure Control,
PEEP, FiO2, Trigger,
dan RR
PSIMV (PRESSURE SYNCHRONIZED
INTERMITTENT MANDATORY VENTILATION
• Mode Sebagian
Pasien + pressure
support
VOLUME CONTROL
• Berbasis volume
Diatur tidal volume berdasarkan berat badan pasien

More Related Content

What's hot

Aplikasi perhitungan tenaga keperawatan(1)
Aplikasi perhitungan tenaga keperawatan(1)Aplikasi perhitungan tenaga keperawatan(1)
Aplikasi perhitungan tenaga keperawatan(1)
Yabniel Lit Jingga
 
Analisa kebutuhan tenaga keperawatan di rumah sakit
Analisa kebutuhan tenaga keperawatan di rumah sakitAnalisa kebutuhan tenaga keperawatan di rumah sakit
Analisa kebutuhan tenaga keperawatan di rumah sakit
Rahayoe Ningtyas
 
Stabilisasi Maternal Untuk Persiapan Rujukan Obstetrik
Stabilisasi Maternal Untuk Persiapan Rujukan ObstetrikStabilisasi Maternal Untuk Persiapan Rujukan Obstetrik
Stabilisasi Maternal Untuk Persiapan Rujukan Obstetrik
Dokter Tekno
 
Sistem dokumentasi rawat jalan dan rawat inap
Sistem dokumentasi rawat jalan dan rawat inapSistem dokumentasi rawat jalan dan rawat inap
Sistem dokumentasi rawat jalan dan rawat inap
Oka Artawan
 
OPERASIONAL INFUS PUMP DAN SYRINGE PUMP.pptx
OPERASIONAL INFUS PUMP DAN SYRINGE PUMP.pptxOPERASIONAL INFUS PUMP DAN SYRINGE PUMP.pptx
OPERASIONAL INFUS PUMP DAN SYRINGE PUMP.pptx
AbdulSomad31
 

What's hot (20)

Manajemen dan Kepemimpinan Dalam Keperawatan
 Manajemen dan Kepemimpinan Dalam Keperawatan Manajemen dan Kepemimpinan Dalam Keperawatan
Manajemen dan Kepemimpinan Dalam Keperawatan
 
Indikator kinerja rs
Indikator kinerja rsIndikator kinerja rs
Indikator kinerja rs
 
Pemenuhan Kebutuhan Eliminasi
Pemenuhan Kebutuhan EliminasiPemenuhan Kebutuhan Eliminasi
Pemenuhan Kebutuhan Eliminasi
 
Konsep Dasar Keperawatan Kritis.pptx
Konsep Dasar Keperawatan Kritis.pptxKonsep Dasar Keperawatan Kritis.pptx
Konsep Dasar Keperawatan Kritis.pptx
 
Aplikasi perhitungan tenaga keperawatan(1)
Aplikasi perhitungan tenaga keperawatan(1)Aplikasi perhitungan tenaga keperawatan(1)
Aplikasi perhitungan tenaga keperawatan(1)
 
58. spo perubahan cara bayar pasien
58. spo perubahan cara bayar pasien58. spo perubahan cara bayar pasien
58. spo perubahan cara bayar pasien
 
Ventilasi Mekanik (Mechanical Ventilator) Eri Yanuar
Ventilasi Mekanik (Mechanical Ventilator) Eri YanuarVentilasi Mekanik (Mechanical Ventilator) Eri Yanuar
Ventilasi Mekanik (Mechanical Ventilator) Eri Yanuar
 
Pasient safety
Pasient safetyPasient safety
Pasient safety
 
PPT Ventilator.pptx
PPT Ventilator.pptxPPT Ventilator.pptx
PPT Ventilator.pptx
 
Prosedur Perawatan Infus
Prosedur Perawatan InfusProsedur Perawatan Infus
Prosedur Perawatan Infus
 
Analisa kebutuhan tenaga keperawatan di rumah sakit
Analisa kebutuhan tenaga keperawatan di rumah sakitAnalisa kebutuhan tenaga keperawatan di rumah sakit
Analisa kebutuhan tenaga keperawatan di rumah sakit
 
KB 3 Kewirausahaan dalam Bidang Kebidanan
KB 3 Kewirausahaan dalam Bidang KebidananKB 3 Kewirausahaan dalam Bidang Kebidanan
KB 3 Kewirausahaan dalam Bidang Kebidanan
 
Metode penugasan fungsional dalam Keperawatan
Metode penugasan fungsional dalam KeperawatanMetode penugasan fungsional dalam Keperawatan
Metode penugasan fungsional dalam Keperawatan
 
Eliminasi fekal ppt
Eliminasi fekal pptEliminasi fekal ppt
Eliminasi fekal ppt
 
Makalah rawat inap
Makalah rawat inapMakalah rawat inap
Makalah rawat inap
 
KODE ETIK KEPERAWATAN INDONESIA
KODE ETIK KEPERAWATAN INDONESIAKODE ETIK KEPERAWATAN INDONESIA
KODE ETIK KEPERAWATAN INDONESIA
 
Stabilisasi Maternal Untuk Persiapan Rujukan Obstetrik
Stabilisasi Maternal Untuk Persiapan Rujukan ObstetrikStabilisasi Maternal Untuk Persiapan Rujukan Obstetrik
Stabilisasi Maternal Untuk Persiapan Rujukan Obstetrik
 
Kebutuhan dasar manusia
Kebutuhan dasar manusia Kebutuhan dasar manusia
Kebutuhan dasar manusia
 
Sistem dokumentasi rawat jalan dan rawat inap
Sistem dokumentasi rawat jalan dan rawat inapSistem dokumentasi rawat jalan dan rawat inap
Sistem dokumentasi rawat jalan dan rawat inap
 
OPERASIONAL INFUS PUMP DAN SYRINGE PUMP.pptx
OPERASIONAL INFUS PUMP DAN SYRINGE PUMP.pptxOPERASIONAL INFUS PUMP DAN SYRINGE PUMP.pptx
OPERASIONAL INFUS PUMP DAN SYRINGE PUMP.pptx
 

Similar to BASIC MECHANICAL VENTILATOR.pptx

Ventilasi mekanik
Ventilasi mekanikVentilasi mekanik
Ventilasi mekanik
Jumadi Madi
 
PRINSIP DASAR VENTILASI MEKANIK.ppt
PRINSIP DASAR VENTILASI MEKANIK.pptPRINSIP DASAR VENTILASI MEKANIK.ppt
PRINSIP DASAR VENTILASI MEKANIK.ppt
ssusercf479f
 
MENGENAL MODE DASAR VENTILATOR.pptx
MENGENAL MODE DASAR VENTILATOR.pptxMENGENAL MODE DASAR VENTILATOR.pptx
MENGENAL MODE DASAR VENTILATOR.pptx
PooVent
 
Oksigenasi, nebu & fisioterafi dada
Oksigenasi, nebu & fisioterafi dadaOksigenasi, nebu & fisioterafi dada
Oksigenasi, nebu & fisioterafi dada
Tina Novianty S
 
Anestesi machine
Anestesi machineAnestesi machine
Anestesi machine
Adi Nugraha
 
303816350 prinsip-dasar-ventilator
303816350 prinsip-dasar-ventilator303816350 prinsip-dasar-ventilator
303816350 prinsip-dasar-ventilator
TianAlyasin
 
Ventilator dr. adilatri
Ventilator dr. adilatriVentilator dr. adilatri
Ventilator dr. adilatri
Gunk Arie'sti
 

Similar to BASIC MECHANICAL VENTILATOR.pptx (20)

Basic mechanical ventilator for nurse and Medical doctor
Basic mechanical ventilator for nurse and Medical doctorBasic mechanical ventilator for nurse and Medical doctor
Basic mechanical ventilator for nurse and Medical doctor
 
Ventilasi mekanik
Ventilasi mekanikVentilasi mekanik
Ventilasi mekanik
 
ventilator.ppt
ventilator.pptventilator.ppt
ventilator.ppt
 
Setting awal venti untuk tentiran.pdf
Setting awal venti untuk tentiran.pdfSetting awal venti untuk tentiran.pdf
Setting awal venti untuk tentiran.pdf
 
PRINSIP DASAR VENTILASI MEKANIK.ppt
PRINSIP DASAR VENTILASI MEKANIK.pptPRINSIP DASAR VENTILASI MEKANIK.ppt
PRINSIP DASAR VENTILASI MEKANIK.ppt
 
MENGENAL MODE DASAR VENTILATOR.pptx
MENGENAL MODE DASAR VENTILATOR.pptxMENGENAL MODE DASAR VENTILATOR.pptx
MENGENAL MODE DASAR VENTILATOR.pptx
 
Ventilator Samarinda final.pptx
Ventilator Samarinda final.pptxVentilator Samarinda final.pptx
Ventilator Samarinda final.pptx
 
Mode Dan Setting Dasar Ventilator fix.pptx
Mode Dan Setting Dasar  Ventilator fix.pptxMode Dan Setting Dasar  Ventilator fix.pptx
Mode Dan Setting Dasar Ventilator fix.pptx
 
theo venti dasar.pptx
theo venti dasar.pptxtheo venti dasar.pptx
theo venti dasar.pptx
 
Ventilasi Mekanik
Ventilasi MekanikVentilasi Mekanik
Ventilasi Mekanik
 
Ventilator paul
Ventilator paulVentilator paul
Ventilator paul
 
Oksigenasi, nebu & fisioterafi dada
Oksigenasi, nebu & fisioterafi dadaOksigenasi, nebu & fisioterafi dada
Oksigenasi, nebu & fisioterafi dada
 
Anestesi machine
Anestesi machineAnestesi machine
Anestesi machine
 
Atelektasis perioperatif.pptx
Atelektasis perioperatif.pptxAtelektasis perioperatif.pptx
Atelektasis perioperatif.pptx
 
Makalah spirometri
Makalah spirometriMakalah spirometri
Makalah spirometri
 
303816350 prinsip-dasar-ventilator
303816350 prinsip-dasar-ventilator303816350 prinsip-dasar-ventilator
303816350 prinsip-dasar-ventilator
 
PPT KEL. 1 KRITIS.pptx
PPT KEL. 1 KRITIS.pptxPPT KEL. 1 KRITIS.pptx
PPT KEL. 1 KRITIS.pptx
 
Mode bantuan ventilasi
Mode bantuan ventilasiMode bantuan ventilasi
Mode bantuan ventilasi
 
OKSIGENASI (2).ppt
OKSIGENASI (2).pptOKSIGENASI (2).ppt
OKSIGENASI (2).ppt
 
Ventilator dr. adilatri
Ventilator dr. adilatriVentilator dr. adilatri
Ventilator dr. adilatri
 

Recently uploaded

Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
novibernadina
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
MaskuratulMunawaroh
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
nabilafarahdiba95
 

Recently uploaded (20)

MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptxPrakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
 
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Latihan Soal untuk US dan Tryout SMP 2024
Latihan Soal untuk  US dan Tryout SMP 2024Latihan Soal untuk  US dan Tryout SMP 2024
Latihan Soal untuk US dan Tryout SMP 2024
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
 

BASIC MECHANICAL VENTILATOR.pptx

  • 2. Respirasi 1. Ventilasi 2. Difusi 3. Perfusi 4. Transportasi
  • 3. Ventilasi adalah proses keluar masuknya udara dari atmosfer ke dalam alveoli (O2) atau sebaliknya dari alveoli menuju atmosfer (CO2)
  • 4. VENTILATOR MEKANIK Suatu alat yang mampu membantu atau mengambil alih Sebagian atau seluruh proses ventilasi
  • 5. FUNGSI untuk mempertahankan kadar oksigen dan karbon dioksida yang tepat dalam darah dengan cara memindahkan udara yang diperkaya oksigen masuk (inspirasi) dilanjutkan fungsi ekspirasi yang berjalan pasif setelah inspirasi berhenti
  • 6. INDIKASI PEMAKAIAN VENTILASI MEKANIK MENURUT PANTOPIDAN Laju nafas > 35 x/ menit Volume tidal < 5ml/kg Kapasitas vital < 15ml/kg Oksigenasi PaO2 < 60mmHg dengan fraksi oksigen 100% Ventilasi PCO2 > 60mmHg Aa-DO2 >300
  • 7. Pembagian dasar ventilasi mekanik • Berdasarkan Rute pemberian • Berdasarkan tekanan ventilator • Berdasarkan Jenis target dan kontrolnya
  • 8. 1. RUTE PEMBERIAN ● Invasive Ventilation ● ETT ● Tracheostomy ● Non Invasive (masker NIV)
  • 9. 2. TEKANAN VENTILATOR ● Ventilator tekanan negatif ● Membuat lingkungan negative di sekeliling dada sehingga udara masuk paru ● Contoh : tank bentilator, curaiss ventilator ● Ventilator tekanan positif ● Membuat tekanan positif dalam jalan nafas sehingga udara masuk paru ● Contoh : ventilator yang dipakai sekarang
  • 10.
  • 11. 3. JENIS TARGET DAN KONTROLNYA TARGET Pressure Cycled Volume Cycled Combination Pressure and Volume Time Cycled Flow Cycled FULL SEBAGIAN
  • 12. KONSEP TARGET VENTILATOR • Volume control : volume inflasi konstan • Pressure control : tekanan inflasi konstan
  • 13. • Volume control : Dengan volume tidal yang konstan, tekanan puncak saluran nafas proksimal (peak paw) > tekanan puncak alveoli (peak palv) karena adanya hambatan aliran di saluran udara • Pressure control : Tekanan yang konstan menghasilkan aliran yang tinggi pada permulaan inspirasi dan turun menjadi 0 pada akhir inspirasi
  • 14. INTINYA ● Volume Cycled Ventilator ● Prinsip : siklus berdasarkan volume ● Mesin berhenti bekerja atau terjadi ekspirasi bila telah mencapai volume yang ditentukan ● Keuntungan : tetap menghasilkan volume tidal yang konstan meskipun terdapat hambatan pada jalan nafas
  • 15. ● Pressure Cycled Ventilator ● Prinsip : siklus berdasarkan tekanan ● Mesin berhenti bekerja atau terjadi ekspirasi bila telah mencapai tekanan yang ditentukan ● Keuntungan : pada titik tekanan ini katup inspirasi tertutup dan ekspirasi terjadi secara pasif ● Kerugian : pada pasien dengan ketidakstabilan jalan nafas volume udara yang diberikan tidak stabil ● Time Cycled Ventilator ● Prinsip : siklus berdasarkan waktu inspirasi dan ekspirasi ● Waktu inspirasi ditentukan oleh waktu dan kecepatan inspirasi (jumlah nafas/ menit)
  • 16. PERBEDAAN MODE VOLUME DAN CONTROL 500 ml 500 ml 500 ml 200 ml
  • 17. MODE VENTILATOR ● Mode control ● Terus menerus membantu pernapasan pasien ● Indikasi : pernapasan lemah sekali dan apneu ● Contoh mode : CR (controlled Respiration), CMV (Controlled Mandatory Ventilation), IPPV (Intermittent Positive Pressure Ventilation) ● Mode IMV / SIMV : Intermittent Mandatory Ventilation / Sincronized Intermittent Mandatory Ventilation ● Memberikan napas secara bergantian antara mesin dan pasien itu sendiri ● Indikasi : pasien yang sudah bisa napas spontan tetapi belum normal sehingga masih perlu bantuan
  • 18. MODE VENTILATOR ● Mode ASB / PS : Assisted Spontaneus Breathing / Pressure Support ● Indikasi : pasien yang sudah bisa napas spontan atau pasien yang masih bisa bernapas tapi tidal volume tidak cukup karena napasnya dangkal ● CPAP : Continous Positive Air Pressure ● Memberikan tekanan positif dan diberikan pada pasien yang sudah bisa bernapas dengan adekuat ● Tujuan : mencegah ateletacsis dan melatih otot-oto pernapasan sebelum pasien dilepas dari ventilator
  • 19. PENGATURAN VENTILATOR 1. Pemilihan MODE a. Menentukan target ● Target volume ● Target pressure ● Gabungan V dan P ● Adaptive b. Menentukan control ● Penuh (full controlled) ● Sebagian 2. Penentuan Setting (Tidal volume, RR, etc) 3. Klinis Pasien
  • 20.
  • 23. PCV (PRESSURE CONTROL VENTILATION) • Berbasis Tekanan dengan control penuh • Yang disetting Pressure Control, PEEP, FiO2, Trigger, dan RR
  • 24. PSIMV (PRESSURE SYNCHRONIZED INTERMITTENT MANDATORY VENTILATION • Mode Sebagian Pasien + pressure support
  • 25. VOLUME CONTROL • Berbasis volume Diatur tidal volume berdasarkan berat badan pasien

Editor's Notes

  1. Mode volume : ketika terdapat tahanan pada paru maka mesin ventilator akan berusaha agar menghasilkan tidal volume yang konstan sesuai yang ingin dicapai sehingga tekanan akan berubah-ubah Mode tekanan : tidal volume akan bervariasi  tidak dapat mengatur volume yang dihasilkan dari tekanan yang telah diatur konstan / tetap jika pada paru pasien terdapat kondisi abnormal seperti penyempitan jalan nafas
  2. I/E ratio : perbandingan antara waktu inspirasi dan ekspirasi PEEP (Positive End Expiratory Pressure : tekanan positif yang disisakan dan diberikan pada akhir ekspirasi bermanfaat untuk memperbaiki oksigenasi dan difusi dan pada edema pulmo dapat melawan tek. Hidrostatik cairan di alveoli