SlideShare a Scribd company logo
1 of 30
Kelompok 1
Abdul Rahman
Aini Mega Pratiwi
Amalia Islamiati
Ani Fitriyanti
Anisa Yusniarti
Aryanti Wahyuni
Chintia Liliana
Dewi Hadianti P
Latar
Belakang
SetiapOrganisaimembutuhkan
sumberdayamanusiayangproduktif
danuntukmenghapuskanhambatan–
hambatan danmelepaskan mereka
darihalangan yangmemperlamban
reaksidanmerintangiaksimereka
maka perludiadakannya
pemberdayaan.
Pemberdayaan sumberdayamanusia merupakan salah
satu cara yangdilaksanakan agar sumberdaya manusia
dapat menigkatkan efisiensi,efektifitas dan produktivitas
dalam melaksanakan kegiatannya.
 Budaya adalah suatu cara hidup yang
berkembang dan dimiliki bersama oleh
sekelompok orang dan diwariskan dari generasi
ke generasi.
 Wadah untuk sekelompok individu
berinteraksi dalam wewenang tertentu.
1. Budaya organisasi
merupakan sebuah pola
dasar yang dapat
dipelajari oleh para
anggota organisasi, yang
mampu bertindak
sebagai pemberi solusi
atas masalah organisasi.
2. Budaya perusahaan merupakan
budaya oganisasi yang sudah
mengalami proses internalisasi,
diterpkan dan diikuti oleh seluruh
karyawan perusahaan sebagai
pedoman dalam bertindak dan
berperilaku
Sejarah PT. Kereta Api Indonesia
PT Kerta api Indonesia adalah satu satunya badan usaha milik Negara
dilingkungan department penghubungan yang bertanggung jawab
menyelenggarakan layan jasa angkutan kerata api dalam rangka
mempelancar arus perpindahan orang atau barang secara ,masal.
Kehadiran kereta api di indonesia ditandai dengan pencangkulan
pertama oleh gubernur jenderal hindia belanda MR. L. A. J Baron Sloet
Van Den Beele. Pada hari jumat tanggal 17 juni 1864, yang diprakarsain
oleh ( NV. NISM ) dipimpin oleh insinyur J.P De Bordes dari kemijen
menuju desa tanggung 25KM.
 Dalam rangka pembenahan badan usaha,
pemerintah mengeluarkan UU No. 19 Tahun 1960
menetapkan bentuk usaha BUMN dengan
peraturan pemerintah No. 22 Tahun 1963, Tanggal
25 Mei 1963 dibentuk “Perusahaan Negara Kerata
Api” (PNKA)
Perubahan Nama Perusahaan
Komunikasi ibaratnya darah bagi kehidupan
organisasi, tanpa adanya komunikasi maka sebuah
lembaga akan mengalami kesulitan-kesulitan dalam
pengelolaannya. Peran komunikasi dalam budaya
organisasi dapat dilihat secara berlainan tergantung
bagaimana budaya itu dikonsepkan.
Komunikasi
Organisasi
Budaya
Perusahaan
Budaya perusahaan merupakan pola dasar
(pengetahuan, sejarah, tradisi, kebiasaan) dan nilai
yang dipegang diyakini sebagai acuan dalam
organisasi untuk mencapai tujuan yang telah
ditetapkan.
 Budaya dominan yang lebih mencerminkan nilai-nilai
inti yang menjadi pegangan, yang dimaksud dengan
nilai-nilai inti adalah nilai utama yang diterima oleh
seluruh jajaran perusahaan.
 secara umum terbentuk karena pemisahan geografis dan
pembagian unit kerja.
Mekanisme pengendali yang
membentuk dan mengarahkan
sikap dan perilaku karyawan.
Pengembangan bagi para
karyawan.
Pendefinisian batas-batas
keperilakuan atau berbagai
karakteristik organisasi yang
membedakannya dengan
organisasi lain.
Fasilitator pengembangan
komitmen terhadap organisasi
melebihi kepentingan pribadi dan
unit organisasional.
Budaya
Perusahaan
berfungsi
sebagai :
Karyawan
Karyawan adalah seseorang
yang dipekerjakan oleh
sebuah perusahaan yang
membutuhkan jasa yang
dimiliki oleh orang tersebut
dengan konvensasi berupa
gaji atau upah.
Implementasi BudayaPerusahaan
Tahap-tahap mengimplementasikan budaya perusahaan:
1. Pengenalan Sejarah Organisasi
2. Menciptaan rasa kebersamaan
3. Menumbuhkan kesadaran sebagai anggota organisasi
4. Meningkatkan semangat antar sesama
Sosialisasi adalah sebuah
proses penanaman atau
transfer kebiasaan atau nilai
dan aturan dari satu generasi
ke generasi lainnya Dalam
sebuah kelompok atau
masyarakat.
Teori sosialisasi
berdasarkan jenis
terbagi menjadi
dua, menurut
Peter L.Berger
dan Lucman :
Sosialisasi sekunder
Suatu proses siosialisasi lanjutan setelah sosialisasi
primer yang memperkenalkan individu dalam
kelompok tertentu dalam masyarakat.
*misalkan saja ditempat kerja. Sosialisasi
merupakan suatu proses yang perlu dijalani oleh
seorang untuk dapat memahami dan menerapkan
suatu nilai dan kebiasaan dilingkungan baru
menjadi bagian dari dirinya.
Sosialisasi Primer
Sosialisasi yang dijalani individu semasa kecil
dengan belajar menjadi anggota msyarakat.
Kinerja:
Kinerja merupakan tingkat pencapaian tingkat
organisasi. Kinerja bagi setip organisasi
merupakan kegiatan yang sangat penting
terutama dalam penilaian ukuran keberhasilan
suatu organisasi dalam batas waktu tertentu.
Budaya didalam lingkungan kereta
.
Visi dan Misi
PT. Kereta Api
Indonesia
Visi
Menjadi penyedia jasa perkerta
apian terbaik yang focus pada
pelayanan pelanggan dan
memenuhi harapan stakeholders.
Menyelenggarakan bisnis perkerta apian
dan bisnis usaha penunjangan, memalui
praktek bisnis dan model organisasi terbaik
untuk memberikan nilai tambah yang tinggi
bagi stakeholders dan kelestarian
lingkungan
Keselamatan
Ketepatan waktu
 Pelayanan
Kenyamanan
Kebijakan PT.KAI
(persero)
 Memahami perilaku dan keinginan pelanggan
serta meminimalkan keselamatan, kesehatan
kerja karyawan dan pekerja.
 Terus menerus melakukan perbaikan
berkesinambungan di semua aspek
termasuk peningkatan keterampilan,
keahllian karyawan
 Menjalankan bisnis secara professional
berbasis ilmu pengetahuan
Mematuhi peraturan dan
perundangan yang berlaku.
Menerapkan system manajemen
berdasarkan standar keselamatan
dan pelayanan untuk mencapai
kinerja baik
TERIMA
KASIH

More Related Content

What's hot

Manajemen Perubahan dan Inovasi
Manajemen Perubahan dan InovasiManajemen Perubahan dan Inovasi
Manajemen Perubahan dan InovasiPT Lion Air
 
Makalah Manajemen SDM
Makalah Manajemen SDMMakalah Manajemen SDM
Makalah Manajemen SDMDwiimlyn
 
Manajemen karir sumber daya manusia
Manajemen karir sumber daya manusiaManajemen karir sumber daya manusia
Manajemen karir sumber daya manusiaYesica Adicondro
 
Makalah lingkungan bisnis ( pengantar bisnis)
Makalah lingkungan  bisnis ( pengantar bisnis)Makalah lingkungan  bisnis ( pengantar bisnis)
Makalah lingkungan bisnis ( pengantar bisnis)Ruhilatul Ilma
 
Analisis jabatan msdm
Analisis jabatan msdmAnalisis jabatan msdm
Analisis jabatan msdmMaful Hidayat
 
Proposal Business Plan - business
Proposal Business Plan - businessProposal Business Plan - business
Proposal Business Plan - businessCyberSpace
 
ESSAY KEPEMIMPINAN - SATU PEMUDA MENGUBAH DUNIA
ESSAY KEPEMIMPINAN - SATU PEMUDA MENGUBAH DUNIAESSAY KEPEMIMPINAN - SATU PEMUDA MENGUBAH DUNIA
ESSAY KEPEMIMPINAN - SATU PEMUDA MENGUBAH DUNIAYosi Larasati
 
Makalah komunikasi dalam organisasi (
Makalah komunikasi dalam organisasi (Makalah komunikasi dalam organisasi (
Makalah komunikasi dalam organisasi (Ikvheynha Awlya
 
makalah analisis jabatan
makalah analisis jabatanmakalah analisis jabatan
makalah analisis jabatansemua unduh
 
Manajemen pembelanjaan koperasi
Manajemen pembelanjaan koperasiManajemen pembelanjaan koperasi
Manajemen pembelanjaan koperasiRahma Rizky
 
Peran, Fungsi, dan Tugas Manajer
Peran, Fungsi, dan Tugas ManajerPeran, Fungsi, dan Tugas Manajer
Peran, Fungsi, dan Tugas ManajerElita Yuliana
 
Pengorganisasian dan Desain Organisasi
Pengorganisasian dan Desain OrganisasiPengorganisasian dan Desain Organisasi
Pengorganisasian dan Desain OrganisasiFrans Dione
 
Pelatihan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia
Pelatihan dan Pengembangan Sumber Daya ManusiaPelatihan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia
Pelatihan dan Pengembangan Sumber Daya ManusiaNuria Isna Asyar
 

What's hot (20)

Manajemen Perubahan dan Inovasi
Manajemen Perubahan dan InovasiManajemen Perubahan dan Inovasi
Manajemen Perubahan dan Inovasi
 
Analisis jabatan ppt
Analisis jabatan pptAnalisis jabatan ppt
Analisis jabatan ppt
 
Motivasi kerja PPT
Motivasi kerja PPTMotivasi kerja PPT
Motivasi kerja PPT
 
Makalah Manajemen SDM
Makalah Manajemen SDMMakalah Manajemen SDM
Makalah Manajemen SDM
 
Pengorganisasian ppt
Pengorganisasian pptPengorganisasian ppt
Pengorganisasian ppt
 
Manajemen karir sumber daya manusia
Manajemen karir sumber daya manusiaManajemen karir sumber daya manusia
Manajemen karir sumber daya manusia
 
Ppt teori organisasi
Ppt teori organisasiPpt teori organisasi
Ppt teori organisasi
 
Makalah lingkungan bisnis ( pengantar bisnis)
Makalah lingkungan  bisnis ( pengantar bisnis)Makalah lingkungan  bisnis ( pengantar bisnis)
Makalah lingkungan bisnis ( pengantar bisnis)
 
Globalisasi manajemen sdm
Globalisasi manajemen sdmGlobalisasi manajemen sdm
Globalisasi manajemen sdm
 
Analisis jabatan msdm
Analisis jabatan msdmAnalisis jabatan msdm
Analisis jabatan msdm
 
Proposal Business Plan - business
Proposal Business Plan - businessProposal Business Plan - business
Proposal Business Plan - business
 
ESSAY KEPEMIMPINAN - SATU PEMUDA MENGUBAH DUNIA
ESSAY KEPEMIMPINAN - SATU PEMUDA MENGUBAH DUNIAESSAY KEPEMIMPINAN - SATU PEMUDA MENGUBAH DUNIA
ESSAY KEPEMIMPINAN - SATU PEMUDA MENGUBAH DUNIA
 
Paradigma Sumber Daya Manusia
Paradigma Sumber Daya ManusiaParadigma Sumber Daya Manusia
Paradigma Sumber Daya Manusia
 
Makalah komunikasi dalam organisasi (
Makalah komunikasi dalam organisasi (Makalah komunikasi dalam organisasi (
Makalah komunikasi dalam organisasi (
 
makalah analisis jabatan
makalah analisis jabatanmakalah analisis jabatan
makalah analisis jabatan
 
Manajemen pembelanjaan koperasi
Manajemen pembelanjaan koperasiManajemen pembelanjaan koperasi
Manajemen pembelanjaan koperasi
 
Peran, Fungsi, dan Tugas Manajer
Peran, Fungsi, dan Tugas ManajerPeran, Fungsi, dan Tugas Manajer
Peran, Fungsi, dan Tugas Manajer
 
Prinsip-Prinsip Etika Bisnis - Etika Bisnis
Prinsip-Prinsip Etika Bisnis - Etika BisnisPrinsip-Prinsip Etika Bisnis - Etika Bisnis
Prinsip-Prinsip Etika Bisnis - Etika Bisnis
 
Pengorganisasian dan Desain Organisasi
Pengorganisasian dan Desain OrganisasiPengorganisasian dan Desain Organisasi
Pengorganisasian dan Desain Organisasi
 
Pelatihan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia
Pelatihan dan Pengembangan Sumber Daya ManusiaPelatihan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia
Pelatihan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia
 

Similar to Kelompok 1

Budaya Kreativitas dan Inovasi
Budaya Kreativitas dan InovasiBudaya Kreativitas dan Inovasi
Budaya Kreativitas dan InovasiRidho D'vhavoline
 
Peran Budaya Organisasi dalam Mewujudkan Kinerja Organisasi
Peran Budaya Organisasi dalam Mewujudkan Kinerja OrganisasiPeran Budaya Organisasi dalam Mewujudkan Kinerja Organisasi
Peran Budaya Organisasi dalam Mewujudkan Kinerja OrganisasiMira Veranita
 
Kultur organisasi p pt
Kultur organisasi p ptKultur organisasi p pt
Kultur organisasi p ptlenin888
 
Etika Profesi kelompok 6 kelas 5E
Etika Profesi kelompok 6 kelas 5EEtika Profesi kelompok 6 kelas 5E
Etika Profesi kelompok 6 kelas 5EFikaAmalna
 
Budaya Organisasi dan Perubahan
Budaya Organisasi dan PerubahanBudaya Organisasi dan Perubahan
Budaya Organisasi dan PerubahanMuhammad Zdafirin
 
Bahan Kuliah Budaya Org.ppt
Bahan Kuliah Budaya Org.pptBahan Kuliah Budaya Org.ppt
Bahan Kuliah Budaya Org.pptDrDarwanTan
 
Kebudayaan Organisasi dan Perubahannya
Kebudayaan Organisasi dan PerubahannyaKebudayaan Organisasi dan Perubahannya
Kebudayaan Organisasi dan PerubahannyaNaila Farhani Azka
 
Budaya organisasi ... perilaku keorganisasian
Budaya organisasi ... perilaku keorganisasianBudaya organisasi ... perilaku keorganisasian
Budaya organisasi ... perilaku keorganisasianFriskatriana
 
KEPEMIMPINAN DAN BUDAYA ORGANISASI MASYARAKAT
KEPEMIMPINAN DAN BUDAYA ORGANISASI MASYARAKATKEPEMIMPINAN DAN BUDAYA ORGANISASI MASYARAKAT
KEPEMIMPINAN DAN BUDAYA ORGANISASI MASYARAKATArdiSeptyanto1
 
423234726-budaya-dan-etika-ini-ppt.ppt
423234726-budaya-dan-etika-ini-ppt.ppt423234726-budaya-dan-etika-ini-ppt.ppt
423234726-budaya-dan-etika-ini-ppt.pptNurmaOktavia
 
BUDAYA ORGANISASI DAN PERUBAHANNYA
BUDAYA ORGANISASI DAN PERUBAHANNYABUDAYA ORGANISASI DAN PERUBAHANNYA
BUDAYA ORGANISASI DAN PERUBAHANNYACindyMarchella
 
Kelompok 3-Proses Organisasi
Kelompok 3-Proses OrganisasiKelompok 3-Proses Organisasi
Kelompok 3-Proses OrganisasiDila Rofika
 
Budaya Organisasi & Perubahan (Organizational Culture and Change)
Budaya Organisasi & Perubahan (Organizational Culture and Change)Budaya Organisasi & Perubahan (Organizational Culture and Change)
Budaya Organisasi & Perubahan (Organizational Culture and Change)Lidia Yemima
 
MANAJEMEN LINTAS BUDAYA (1).pptx
MANAJEMEN LINTAS BUDAYA (1).pptxMANAJEMEN LINTAS BUDAYA (1).pptx
MANAJEMEN LINTAS BUDAYA (1).pptxAndraNarsal
 

Similar to Kelompok 1 (20)

Chapter ii(1)
Chapter ii(1)Chapter ii(1)
Chapter ii(1)
 
Budaya Kreativitas dan Inovasi
Budaya Kreativitas dan InovasiBudaya Kreativitas dan Inovasi
Budaya Kreativitas dan Inovasi
 
Peran Budaya Organisasi dalam Mewujudkan Kinerja Organisasi
Peran Budaya Organisasi dalam Mewujudkan Kinerja OrganisasiPeran Budaya Organisasi dalam Mewujudkan Kinerja Organisasi
Peran Budaya Organisasi dalam Mewujudkan Kinerja Organisasi
 
Kultur organisasi p pt
Kultur organisasi p ptKultur organisasi p pt
Kultur organisasi p pt
 
Etika Profesi kelompok 6 kelas 5E
Etika Profesi kelompok 6 kelas 5EEtika Profesi kelompok 6 kelas 5E
Etika Profesi kelompok 6 kelas 5E
 
budaya organisasi
budaya organisasibudaya organisasi
budaya organisasi
 
Bab 16
Bab 16Bab 16
Bab 16
 
Budaya organisasi
Budaya organisasiBudaya organisasi
Budaya organisasi
 
Budaya Organisasi dan Perubahan
Budaya Organisasi dan PerubahanBudaya Organisasi dan Perubahan
Budaya Organisasi dan Perubahan
 
Bahan Kuliah Budaya Org.ppt
Bahan Kuliah Budaya Org.pptBahan Kuliah Budaya Org.ppt
Bahan Kuliah Budaya Org.ppt
 
Kebudayaan Organisasi dan Perubahannya
Kebudayaan Organisasi dan PerubahannyaKebudayaan Organisasi dan Perubahannya
Kebudayaan Organisasi dan Perubahannya
 
Budaya organisasi ... perilaku keorganisasian
Budaya organisasi ... perilaku keorganisasianBudaya organisasi ... perilaku keorganisasian
Budaya organisasi ... perilaku keorganisasian
 
KEPEMIMPINAN DAN BUDAYA ORGANISASI MASYARAKAT
KEPEMIMPINAN DAN BUDAYA ORGANISASI MASYARAKATKEPEMIMPINAN DAN BUDAYA ORGANISASI MASYARAKAT
KEPEMIMPINAN DAN BUDAYA ORGANISASI MASYARAKAT
 
423234726-budaya-dan-etika-ini-ppt.ppt
423234726-budaya-dan-etika-ini-ppt.ppt423234726-budaya-dan-etika-ini-ppt.ppt
423234726-budaya-dan-etika-ini-ppt.ppt
 
BUDAYA ORGANISASI DAN PERUBAHANNYA
BUDAYA ORGANISASI DAN PERUBAHANNYABUDAYA ORGANISASI DAN PERUBAHANNYA
BUDAYA ORGANISASI DAN PERUBAHANNYA
 
Pengaruh kepemimpinana dalam
Pengaruh kepemimpinana dalamPengaruh kepemimpinana dalam
Pengaruh kepemimpinana dalam
 
Kelompok 3-Proses Organisasi
Kelompok 3-Proses OrganisasiKelompok 3-Proses Organisasi
Kelompok 3-Proses Organisasi
 
Budaya Organisasi & Perubahan (Organizational Culture and Change)
Budaya Organisasi & Perubahan (Organizational Culture and Change)Budaya Organisasi & Perubahan (Organizational Culture and Change)
Budaya Organisasi & Perubahan (Organizational Culture and Change)
 
MANAJEMEN LINTAS BUDAYA (1).pptx
MANAJEMEN LINTAS BUDAYA (1).pptxMANAJEMEN LINTAS BUDAYA (1).pptx
MANAJEMEN LINTAS BUDAYA (1).pptx
 
Kelompok 3 t ou
Kelompok 3 t ouKelompok 3 t ou
Kelompok 3 t ou
 

Kelompok 1

  • 1. Kelompok 1 Abdul Rahman Aini Mega Pratiwi Amalia Islamiati Ani Fitriyanti Anisa Yusniarti Aryanti Wahyuni Chintia Liliana Dewi Hadianti P
  • 2. Latar Belakang SetiapOrganisaimembutuhkan sumberdayamanusiayangproduktif danuntukmenghapuskanhambatan– hambatan danmelepaskan mereka darihalangan yangmemperlamban reaksidanmerintangiaksimereka maka perludiadakannya pemberdayaan. Pemberdayaan sumberdayamanusia merupakan salah satu cara yangdilaksanakan agar sumberdaya manusia dapat menigkatkan efisiensi,efektifitas dan produktivitas dalam melaksanakan kegiatannya.
  • 3.  Budaya adalah suatu cara hidup yang berkembang dan dimiliki bersama oleh sekelompok orang dan diwariskan dari generasi ke generasi.
  • 4.  Wadah untuk sekelompok individu berinteraksi dalam wewenang tertentu.
  • 5. 1. Budaya organisasi merupakan sebuah pola dasar yang dapat dipelajari oleh para anggota organisasi, yang mampu bertindak sebagai pemberi solusi atas masalah organisasi.
  • 6. 2. Budaya perusahaan merupakan budaya oganisasi yang sudah mengalami proses internalisasi, diterpkan dan diikuti oleh seluruh karyawan perusahaan sebagai pedoman dalam bertindak dan berperilaku
  • 7. Sejarah PT. Kereta Api Indonesia PT Kerta api Indonesia adalah satu satunya badan usaha milik Negara dilingkungan department penghubungan yang bertanggung jawab menyelenggarakan layan jasa angkutan kerata api dalam rangka mempelancar arus perpindahan orang atau barang secara ,masal. Kehadiran kereta api di indonesia ditandai dengan pencangkulan pertama oleh gubernur jenderal hindia belanda MR. L. A. J Baron Sloet Van Den Beele. Pada hari jumat tanggal 17 juni 1864, yang diprakarsain oleh ( NV. NISM ) dipimpin oleh insinyur J.P De Bordes dari kemijen menuju desa tanggung 25KM.
  • 8.
  • 9.
  • 10.  Dalam rangka pembenahan badan usaha, pemerintah mengeluarkan UU No. 19 Tahun 1960 menetapkan bentuk usaha BUMN dengan peraturan pemerintah No. 22 Tahun 1963, Tanggal 25 Mei 1963 dibentuk “Perusahaan Negara Kerata Api” (PNKA) Perubahan Nama Perusahaan
  • 11. Komunikasi ibaratnya darah bagi kehidupan organisasi, tanpa adanya komunikasi maka sebuah lembaga akan mengalami kesulitan-kesulitan dalam pengelolaannya. Peran komunikasi dalam budaya organisasi dapat dilihat secara berlainan tergantung bagaimana budaya itu dikonsepkan. Komunikasi Organisasi
  • 12. Budaya Perusahaan Budaya perusahaan merupakan pola dasar (pengetahuan, sejarah, tradisi, kebiasaan) dan nilai yang dipegang diyakini sebagai acuan dalam organisasi untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan.
  • 13.  Budaya dominan yang lebih mencerminkan nilai-nilai inti yang menjadi pegangan, yang dimaksud dengan nilai-nilai inti adalah nilai utama yang diterima oleh seluruh jajaran perusahaan.  secara umum terbentuk karena pemisahan geografis dan pembagian unit kerja.
  • 14. Mekanisme pengendali yang membentuk dan mengarahkan sikap dan perilaku karyawan. Pengembangan bagi para karyawan. Pendefinisian batas-batas keperilakuan atau berbagai karakteristik organisasi yang membedakannya dengan organisasi lain. Fasilitator pengembangan komitmen terhadap organisasi melebihi kepentingan pribadi dan unit organisasional. Budaya Perusahaan berfungsi sebagai :
  • 15. Karyawan Karyawan adalah seseorang yang dipekerjakan oleh sebuah perusahaan yang membutuhkan jasa yang dimiliki oleh orang tersebut dengan konvensasi berupa gaji atau upah.
  • 16.
  • 17. Implementasi BudayaPerusahaan Tahap-tahap mengimplementasikan budaya perusahaan: 1. Pengenalan Sejarah Organisasi 2. Menciptaan rasa kebersamaan 3. Menumbuhkan kesadaran sebagai anggota organisasi 4. Meningkatkan semangat antar sesama
  • 18. Sosialisasi adalah sebuah proses penanaman atau transfer kebiasaan atau nilai dan aturan dari satu generasi ke generasi lainnya Dalam sebuah kelompok atau masyarakat.
  • 19. Teori sosialisasi berdasarkan jenis terbagi menjadi dua, menurut Peter L.Berger dan Lucman : Sosialisasi sekunder Suatu proses siosialisasi lanjutan setelah sosialisasi primer yang memperkenalkan individu dalam kelompok tertentu dalam masyarakat. *misalkan saja ditempat kerja. Sosialisasi merupakan suatu proses yang perlu dijalani oleh seorang untuk dapat memahami dan menerapkan suatu nilai dan kebiasaan dilingkungan baru menjadi bagian dari dirinya. Sosialisasi Primer Sosialisasi yang dijalani individu semasa kecil dengan belajar menjadi anggota msyarakat.
  • 20. Kinerja: Kinerja merupakan tingkat pencapaian tingkat organisasi. Kinerja bagi setip organisasi merupakan kegiatan yang sangat penting terutama dalam penilaian ukuran keberhasilan suatu organisasi dalam batas waktu tertentu.
  • 22.
  • 23.
  • 24. . Visi dan Misi PT. Kereta Api Indonesia Visi Menjadi penyedia jasa perkerta apian terbaik yang focus pada pelayanan pelanggan dan memenuhi harapan stakeholders.
  • 25. Menyelenggarakan bisnis perkerta apian dan bisnis usaha penunjangan, memalui praktek bisnis dan model organisasi terbaik untuk memberikan nilai tambah yang tinggi bagi stakeholders dan kelestarian lingkungan
  • 28.  Memahami perilaku dan keinginan pelanggan serta meminimalkan keselamatan, kesehatan kerja karyawan dan pekerja.  Terus menerus melakukan perbaikan berkesinambungan di semua aspek termasuk peningkatan keterampilan, keahllian karyawan  Menjalankan bisnis secara professional berbasis ilmu pengetahuan
  • 29. Mematuhi peraturan dan perundangan yang berlaku. Menerapkan system manajemen berdasarkan standar keselamatan dan pelayanan untuk mencapai kinerja baik