SlideShare a Scribd company logo
1 of 8
LAPORAN
KEGIATAN STUDY TOUR
Disusun Oleh :
Nama : Jariah
MTs SUNAN KALIJAGA
Tahun Pelajaran 2013/2014
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Pada tanggal 22 Juni 2012, MTs Sunan Kalijaga Bawang mengadakan kegiatan
study tour ke Jakarta. Kegiatan ini diikuti oleh siswa-siswi kelas VIII. Latar belakang
dilaksanakannya kegiatan ini berdasarkan :
1. Progam Tahunan MTs Sunan Kalijaga Bawang
2. Keinginan para siswa kelas VIII untuk pergi ke Jakarta.
Karya Wisata adalah kegiatan wisata yang dilakukan dengan tujuan untuk
menambah dan menumpuk pengetahuan siswa. Setelah karya wisata, siswa diwajibkan
untuk membuat karya tulis. Karya tulis adalah hasil dari suatu kegiatan yang telah
dilaksanakan.Laporan karya tulis ini merupakan tugas bagi semua Siswa kelas IX MTs
Sunan Kalijaga Bawang. Dalam penyusunan karya tulis ini, siswa diharapkan dapat
melaporkan segala pengetahuan dan pengalamannya yang diperoleh selama
menjalankan Study Tour. Pengalaman dan pengetahuan selama mengikuti study tour
semoga dapat bermanfaat bagi penulis.
B. Tujuan
Tujuan yang hendak kami capai dalam penulisan karya tulis ini adalah:
1. Sebagai syarat untuk mengikuti UAS dan Ujian Praktek
2. Untuk menambah pengetahuan dan pengalaman siswa.
3. Untuk mengembangkan potensi,etika,estetika, dan pratika.
4. Untuk memupuk rasa cinta terhadap tanah air dan bangsa.
5. Bermanfaat bagi pembaca dalam menambah pengetahuan mengenai seputar objek
wisata di Jakarta.
C. Objek
Objek wisata yang kami kunjungi adalah sebagai berikut
1. Masjid Istiqlal
2. Lubang Buaya
3. GSA ( Gelanggang Samudra Ancol)
4. Dufan
5. Pantai Marina Ancol
BAB II
PEMBAHASAN
A. Kegiatan Persiapan
Persiapan penulis sebelum Kegiatan Study Tour yang paling utama adalah
persiapan fisik dan mental serta menyiapkan barang bawaan serta bekal untuk perjalanan.
Penulis dan semua teman-teman siswa/siswi MTs Sunan Kalijaga Bawang
melakukan persiapan dan menunggu Bus yang akan kami tumpangi untuk melakukan
perjalanan Kegiatan Study Wisata di Masjid Besar Bawang.
B. Kunjungan ke Objek
1. Masjid Istiqlal
Masjid Istiqlal adalah masjid Negara Republik Indonesia yang terletak dipusat
ibukota Jakarta. Masjid Istiqlal merupakan masjid terbesar di Asia Tenggara.
Pembangunan masjid ini diprakarsai oleh Presiden Republik Indonesia saat itu, Ir.
Soekarno di mana pemancangan batu pertama, sebagai tanda dimulainya
pembangunan Masjid Istiqlal dilakukan oleh Ir. Soekarno pada tanggal 24
Agustus 1951. Arsitek Masjid adalah Frederich Silaban, seorang Kristen Protestan.
Lokasi kompleks masjid ini berada di bekas Taman Wilhelmina, di timur laut
lapangan Medan Merdeka yang ditengahnya berdiri Monas. Di seberang timur masjid ini
berdiri Gereja Katedral Jakarta. Bangunan utama masjid ini terdiri dari lima lantai dan
satu lantai dasar. Masjid ini memiliki gaya arsitektur modern dengan dinding dan lantai
berlapis marmer, dihiasi ornamen geometrik dari baja antikarat. Bangunan utama
masjid dimahkotai satu kubah besar berdiameter 45 meter yang ditopang 12 tiang besar.
Menara tunggal setinggi total 96,66 m menjulang di sudut selatan selasar masjid. Masjid
ini mampu menampung lebih dari dua ratus ribu jamaah.
Selain digunakan sebagai aktivitas ibadah umat Islam, masjid ini juga
digunakan sebagai kantor berbagai organisasi Islam di Indonesia, aktivitas sosial, dan
kegiatan umum. Masjid ini juga menjadi salah satu daya tarik wisata yang terkenal di
Jakarta. Kebanyakan wisatawan yang berkunjung umumnya wisatawan domestik, dan
sebagian wisatawan asing yang beragama Islam. Masyarakat non-Muslim juga dapat
berkunjung ke masjid ini setelah sebelumnya mendapat pembekalan informasi mengenai
Islam dan Masjid Istiqlal, meskipun demikian bagian yang boleh dikunjungi
kaum non muslim terbatas dan harus didampingi pemandu.
2. Taman Mini Indonesia Indah (TMII)
Sejarah taman mini indonesia indah
TMII atau Taman Mini Indonesia Indah adalah salah satu wisata terkenal di
Indonesia dan merupakan kawasan objek wisata yang terbilang megah dengan luas
area 165 hektar, terletak di Jakarta Timur. Taman mini indonesia indah sengaja dibuat
sebagai wahana yang dapat merepresentasikan kebhinekaan Indonesia dan kekayaan
khasanah budaya bangsa. Sedangkan tujuan pendirian taman miniatur ini adalah untuk
memupuk dan membina persatuan bangsa, menjunjung tinggi kebudayaan nasional, dan
memperkenalkan kebudayaan, adat-istiadat, dan perilaku masyarakat Indonesia kepada
rakyat Indonesia sendiri dan bangsa lain.
Tujuan-tujuan tersebut kemudian diterjemahkan ke dalam objek-objek wisata
yang disajikan di kawasan TMII, seperti anjungan daerah, museum, taman, tempat
rekreasi, dan lain-lain. Berikut ini adalah sejarah taman mini indonesia indah.
Gagasan Pendirian Taman Mini Indonesia Indah Sejarah mencatat, bahwa gagasan awal
mula pendirian kawasan wisata TMII adalah oleh Ibu Negara Siti Hartinah Soeharto
yang lebih akrab dengan Ibu Tien Soeharto. Prakarsa tersebut diilhami oleh pidato
Presiden Soeharto tentang keseimbangan pembangunan antara bidang fisik- ekonomi
dan bidang mental-spiritual. Ibu Tien TMII 300x168 Sejarah Berdirinya Taman Mini
Indonesia Indah TMII Selaku ketua Yayasan Harapan Kita (YHK), yang berdiri pada
tanggal 28 Agustus 1968, Ibu Tien Soeharto menyampaikan gagasan pembangunan
Miniatur Indonesia pada rapat pengurus YHK tanggal 13 Maret 1970 di Jl. Cendana No.
8, Jakarta.
TMII adalah sebuah Miniatur dari Negara Indonesia, yang di dalamnya
terdapat beberapa museum seperti:
1. Museum Indonesia
2. Museum Purna Bhakti Pertiwi
3. Museum Keprajuritan Indonesia
4. Museum Perangko Indonesia
5. Museum Pusaka
6. Museum Transportasi
7. Museum Listrik dan Energi Baru
8. Museum Telekomunikasi
9. Museum Penerangan
10. Museum Olahraga
11. Museum Asmat
12. Museum Komodo dan Taman Reptil
13. Museum Serangga dan Taman Kupu-Kupu
14. Museum Pusat Peragaan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi
15. Museum Minyak dan Gas Bumi
16. Museum Timor Timur
Selain Museum juga terdapat bangunan-bangunan keagamaan yang melambangkan
agama-agama yang di anut oleh orang-orang Indonesia seperti :
1. Masjid Pangeran Diponegoro
2. Gereja Katolik Santa Catharina
3. Gereja Protestan Haleluya
4. Pura Penataran Agung Kertabhumi
5. Wihara Arya Dwipa Arama
6. Sasana Adirasa Pangeran Samber Nyawa
7. Kuil Konghucu Kong Miao
Di samping Museum dan bangunan keagamaan, di dalam TMII memiliki taman- taman
yang indah seperti:
1. Taman Anggrek
2. Taman Apotek Hidup
3. Taman Kaktus
4. Taman Melati
5. Taman Bunga Keong Emas
6. Akuarium Ikan Air Tawar
7. Taman Bekisar
8. Taman Burung
9. Taman Ria Atmaja Park, panggung pagelaran musik
10. Taman Budaya Tionghoa Indonesia
Beberapa sarana Rekreasi juga tersedia di dalam TMII dan berikut daftar rekreasi
yang tersedia :
1. Istana Anak-anak Indonesia
2. Kereta gantung
3. Perahu Angsa Arsipel Indonesia
4. Taman Among Putro
5. Taman Ria Atmaja
6. Desa Wisata
7. Kolam renang Snow Bay
TMII atau Taman Mini Indonesia Indah benar-benar sebuah tempat wisata yang
luas dan menawan serta memberikan banyak pilihan untuk anda yang ingin berlibur.
3. Monas
a. Sejarah Monas
Monas mulai dibangun pada bulan Agustus 1959. Keseluruhan bangunan Monas
dirancang oleh para arsitek Indonesia yaitu Soedarsono, Frederich Silaban dan Ir.
Rooseno. Pada tanggal 17 Agustus 1961, Monas diresmikan oleh Presiden Soekarno. Dan
mulai dibuka untuk umum sejak tanggal 12 Juli 1975.
Sedangkan wilayah taman hutan kota di sekitar Monas dahulu dikenal dengan nama
Lapangan Gambir. Kemudian sempat berubah nama beberapa kali menjadi Lapangan
Ikada, Lapangan Merdeka, Lapangan Monas dan kemudian menjadi Taman Monas.
b. Ukuran dan Isi Monas
Monas dibangun setinggi 132 meter dan berbentuk lingga yoni. Seluruh bangunan ini
dilapisi oleh marmer.
Lidah Api
Di bagian puncak terdapat cawan yang di atasnya terdapat lidah api dari perunggu yang
tingginya 17 meter dan diameter 6 meter dengan berat 14,5 ton. Lidah api ini dilapisi
emas seberat 45 kg. Lidah api Monas terdiri atas 77 bagian yang disatukan.
Pelataran Puncak
Pelataran puncak luasnya 11x11 m. Untuk mencapai pelataran puncak, pengunjung
bisa menggunakan lift dengan lama perjalanan sekitar 3 menit. Di sekeliling lift
terdapat tangga darurat. Dari pelataran puncak Monas, pengunjung bisa melihat
gedung-gedung pencakar langit di kota Jakarta. Bahkan jika udara cerah, pengunjung
dapat melihat Gunung Salak di Jawa Barat maupun Laut Jawa dengan Kepulauan
Seribu.
Pelataran Bawah
Pelataran bawah luasnya 45x45 m. Tinggi dari dasar Monas ke pelataran bawah yaitu
17 meter. Di bagian ini pengunjung dapat melihat Taman Monas yang merupakan
hutan kota yang indah.
Museum Sejarah Perjuangan Nasional
Di bagian bawah Monas terdapat sebuah ruangan yang luas yaitu Museum Nasional.
Tingginya yaitu 8 meter. Museum ini menampilkan sejarah perjuangan Bangsa
Indonesia. Luas dari museum ini adalah 80x80 m. Pada keempat sisi museum terdapat
12 diorama (jendela peragaan) yang menampilkan sejarah Indonesia dari jaman
kerajaan-kerajaan nenek moyang Bangsa Indonesia hingga G30S PKI.
Selain itu direncanakan untuk ditampilkan bendera pusaka dan naskah proklamasi yang asli
di dalam bangunan Monas. Di sini juga ditampilkan rencana pembangunan kota Jakarta.
c. Taman Monas
Anda juga dapat menghilangkan rasa jenuh Anda dengan menikmati Taman Monas, yaitu
sebuah hutan kota yang dirancang dengan taman yang indah. Di taman ini ada rusa yang
sengaja didatangkan dari Istana Bogor untuk meramaikan taman ini.
Taman Monas juga dilengkapi dengan kolam air mancur menari. Pertunjukan air mancur
menari ini sangat menarik untuk ditonton pada malam hari. Air mancur akan bergerak
dengan liukan yang indah sesuai alunan lagu yang dimainkan. Selain itu ada juga
pertunjukkan laser berwarna-warni pada air mancur ini.
D. Perjalanan Pulang
Pada waktu perjalanan pulang kami dan siswa-siswi MTs Sunan Kalijaga Bawang ke
ITC Cikampek, di sana kami membeli berbagai macam maknan untuk bekal pda waktu
perjalanan pulang, selain itu kami juga membeli oleh-oleh untuk keluarga yang dirumah.
Study tour ini sangat menyenangkan dan sangat sulit untuk dilupakan.
BAB III
PENUTUP
A. Kesimpulan
Di Jakarta banyak terdapat objek wisata yang kita dapat kunjungi untuk
menambah wawasan, pengetahuan serta pengalaman.
Masjid Istiqlal adalah masjid negara Republik Indonesia yang terletak di pusat
ibukota Jakarta. Masjid Istiqlal merupakan masjid terbesar di Asia Tenggara.
Pembangunan masjid ini diprakarsai oleh Presiden Republik Indonesia saat itu,
Ir. Soekarno di mana pemancangan batu pertama, sebagai tanda dimulainya pembangunan
Masjid Istiqlal dilakukan oleh Ir. Soekarno pada tanggal 24 Agustus 1951. Arsitek Masjid
Istiqlal adalah Frederich Silaban, seorang yang beragama Kristen Protestan.
Monument Nasional atau yang lebih popular disingkat dengan Monas atau Tugu
Monas adalah monumen peringatan setinggi 132 meter (433 kaki ) yang didirikan untuk
mengenang perlawanan dan perjuangan rakyat Indonesia untuk merebut kemerdekaan
dari pemerintah kolonial Hidia Belanda.
B. Saran
Dalam pembuatan karya tulis ini alangkah lebih baik jika diselesaikan lebih cepat
dengan hasil yang memuaskan.
Saran kami kepada guru pembimbing semoga dalam membimbing pembuatan
Laporan
Karya Tulis berilah arahan yang lebih jelas supaya hasil yang dicapai bias
memuaskan.

More Related Content

What's hot

Laporan perjalanan tour by ani
Laporan perjalanan tour by aniLaporan perjalanan tour by ani
Laporan perjalanan tour by aniSyaifuddin AEfud
 
PPT SEJARAH PRAMUKA.pptx
PPT SEJARAH PRAMUKA.pptxPPT SEJARAH PRAMUKA.pptx
PPT SEJARAH PRAMUKA.pptxNana655724
 
Kumpulan piagam penghargaan guru
Kumpulan piagam penghargaan guruKumpulan piagam penghargaan guru
Kumpulan piagam penghargaan gurumicitaz cikalagen
 
Powerpoint profil pribadi keren
Powerpoint profil pribadi kerenPowerpoint profil pribadi keren
Powerpoint profil pribadi kerenSesi_winarni29
 
BUKU SISWA PPKn KELAS IX.pdf
BUKU SISWA PPKn KELAS IX.pdfBUKU SISWA PPKn KELAS IX.pdf
BUKU SISWA PPKn KELAS IX.pdfguruppkn11
 
LAPORAN KEGIATAN OUTING CLASS.docx
LAPORAN KEGIATAN OUTING CLASS.docxLAPORAN KEGIATAN OUTING CLASS.docx
LAPORAN KEGIATAN OUTING CLASS.docxRicaDalie
 
Persentasi profil sekolah
Persentasi profil sekolahPersentasi profil sekolah
Persentasi profil sekolahYANI RASMADI
 
lembar pengesahan, kata pengantar, daftar isi, daftar gambar, daftar tabel la...
lembar pengesahan, kata pengantar, daftar isi, daftar gambar, daftar tabel la...lembar pengesahan, kata pengantar, daftar isi, daftar gambar, daftar tabel la...
lembar pengesahan, kata pengantar, daftar isi, daftar gambar, daftar tabel la...Google+
 
KRITERIA PENILAIAN LOMBA KEBERSIHAN KELAS
KRITERIA PENILAIAN LOMBA KEBERSIHAN KELASKRITERIA PENILAIAN LOMBA KEBERSIHAN KELAS
KRITERIA PENILAIAN LOMBA KEBERSIHAN KELASREVINA SRI UTAMI,S.Pd
 
Buku Siswa SMP PPKn Kelas IX Edisi Revisi 2018
Buku Siswa SMP PPKn Kelas IX Edisi Revisi 2018Buku Siswa SMP PPKn Kelas IX Edisi Revisi 2018
Buku Siswa SMP PPKn Kelas IX Edisi Revisi 2018Muhamad Yogi
 
Lirik lagu mengheningkan cipta
Lirik lagu mengheningkan ciptaLirik lagu mengheningkan cipta
Lirik lagu mengheningkan ciptaArifah Bachmid
 
Program ekskul olahraga sd
Program ekskul olahraga sdProgram ekskul olahraga sd
Program ekskul olahraga sdAz Zachra
 
Surat keterangan aktif belajar
Surat keterangan aktif belajarSurat keterangan aktif belajar
Surat keterangan aktif belajarSepul Deppest
 
Undangan, daftar hadir, notula penyusunan eds
Undangan, daftar hadir, notula penyusunan edsUndangan, daftar hadir, notula penyusunan eds
Undangan, daftar hadir, notula penyusunan edsYasir Rifai
 
Pengajuan Nomor Gudep
Pengajuan Nomor GudepPengajuan Nomor Gudep
Pengajuan Nomor Gudepastozone
 
Laporan Pertanggungjawaban Acara Wisuda dan Pelepasan Santri.pdf
Laporan Pertanggungjawaban Acara Wisuda dan Pelepasan Santri.pdfLaporan Pertanggungjawaban Acara Wisuda dan Pelepasan Santri.pdf
Laporan Pertanggungjawaban Acara Wisuda dan Pelepasan Santri.pdfND Arisanti
 
Ki hajar dewantara
Ki hajar dewantaraKi hajar dewantara
Ki hajar dewantaradiahaisyah01
 

What's hot (20)

Laporan perjalanan tour by ani
Laporan perjalanan tour by aniLaporan perjalanan tour by ani
Laporan perjalanan tour by ani
 
PPT SEJARAH PRAMUKA.pptx
PPT SEJARAH PRAMUKA.pptxPPT SEJARAH PRAMUKA.pptx
PPT SEJARAH PRAMUKA.pptx
 
Kumpulan piagam penghargaan guru
Kumpulan piagam penghargaan guruKumpulan piagam penghargaan guru
Kumpulan piagam penghargaan guru
 
Powerpoint profil pribadi keren
Powerpoint profil pribadi kerenPowerpoint profil pribadi keren
Powerpoint profil pribadi keren
 
BUKU SISWA PPKn KELAS IX.pdf
BUKU SISWA PPKn KELAS IX.pdfBUKU SISWA PPKn KELAS IX.pdf
BUKU SISWA PPKn KELAS IX.pdf
 
LAPORAN KEGIATAN OUTING CLASS.docx
LAPORAN KEGIATAN OUTING CLASS.docxLAPORAN KEGIATAN OUTING CLASS.docx
LAPORAN KEGIATAN OUTING CLASS.docx
 
Persentasi profil sekolah
Persentasi profil sekolahPersentasi profil sekolah
Persentasi profil sekolah
 
lembar pengesahan, kata pengantar, daftar isi, daftar gambar, daftar tabel la...
lembar pengesahan, kata pengantar, daftar isi, daftar gambar, daftar tabel la...lembar pengesahan, kata pengantar, daftar isi, daftar gambar, daftar tabel la...
lembar pengesahan, kata pengantar, daftar isi, daftar gambar, daftar tabel la...
 
Program kesiswaan
Program kesiswaanProgram kesiswaan
Program kesiswaan
 
KRITERIA PENILAIAN LOMBA KEBERSIHAN KELAS
KRITERIA PENILAIAN LOMBA KEBERSIHAN KELASKRITERIA PENILAIAN LOMBA KEBERSIHAN KELAS
KRITERIA PENILAIAN LOMBA KEBERSIHAN KELAS
 
Buku Siswa SMP PPKn Kelas IX Edisi Revisi 2018
Buku Siswa SMP PPKn Kelas IX Edisi Revisi 2018Buku Siswa SMP PPKn Kelas IX Edisi Revisi 2018
Buku Siswa SMP PPKn Kelas IX Edisi Revisi 2018
 
Lirik lagu mengheningkan cipta
Lirik lagu mengheningkan ciptaLirik lagu mengheningkan cipta
Lirik lagu mengheningkan cipta
 
Program kerja pmr
Program kerja  pmrProgram kerja  pmr
Program kerja pmr
 
Surat pernyataan guru
Surat pernyataan guruSurat pernyataan guru
Surat pernyataan guru
 
Program ekskul olahraga sd
Program ekskul olahraga sdProgram ekskul olahraga sd
Program ekskul olahraga sd
 
Surat keterangan aktif belajar
Surat keterangan aktif belajarSurat keterangan aktif belajar
Surat keterangan aktif belajar
 
Undangan, daftar hadir, notula penyusunan eds
Undangan, daftar hadir, notula penyusunan edsUndangan, daftar hadir, notula penyusunan eds
Undangan, daftar hadir, notula penyusunan eds
 
Pengajuan Nomor Gudep
Pengajuan Nomor GudepPengajuan Nomor Gudep
Pengajuan Nomor Gudep
 
Laporan Pertanggungjawaban Acara Wisuda dan Pelepasan Santri.pdf
Laporan Pertanggungjawaban Acara Wisuda dan Pelepasan Santri.pdfLaporan Pertanggungjawaban Acara Wisuda dan Pelepasan Santri.pdf
Laporan Pertanggungjawaban Acara Wisuda dan Pelepasan Santri.pdf
 
Ki hajar dewantara
Ki hajar dewantaraKi hajar dewantara
Ki hajar dewantara
 

Viewers also liked

Lembar kerja siswa study tour
Lembar kerja siswa study tourLembar kerja siswa study tour
Lembar kerja siswa study tourwafirdy
 
LAPORAN KEGIATAN STUDI WISATA KE BALI TAHUN 2016
LAPORAN KEGIATAN STUDI WISATA KE BALI TAHUN 2016LAPORAN KEGIATAN STUDI WISATA KE BALI TAHUN 2016
LAPORAN KEGIATAN STUDI WISATA KE BALI TAHUN 2016Yeni Rahayu
 
Makalah laporan kegiatan LAPORAN KEGIATAN STUDY TOUR PUSAT PENELITIAN PABRIK...
Makalah laporan kegiatan LAPORAN KEGIATAN STUDY TOUR  PUSAT PENELITIAN PABRIK...Makalah laporan kegiatan LAPORAN KEGIATAN STUDY TOUR  PUSAT PENELITIAN PABRIK...
Makalah laporan kegiatan LAPORAN KEGIATAN STUDY TOUR PUSAT PENELITIAN PABRIK...Nita Mardiana
 
Laporan Kunjungan Museum Ronggowarsito
Laporan Kunjungan Museum RonggowarsitoLaporan Kunjungan Museum Ronggowarsito
Laporan Kunjungan Museum RonggowarsitoDiah Dwi Ammarwati
 
Contoh Karya Tulis Study Tour
Contoh Karya Tulis Study TourContoh Karya Tulis Study Tour
Contoh Karya Tulis Study TourDede Adi Nugraha
 
Laporan study tour
Laporan study tourLaporan study tour
Laporan study tourEddy_TKJ
 
Sejarah singkat monumen nasional
Sejarah singkat monumen nasionalSejarah singkat monumen nasional
Sejarah singkat monumen nasionalRohman Efendi
 
Laporan Penerapan Metode Pembelajaran di TK
Laporan Penerapan Metode Pembelajaran di TKLaporan Penerapan Metode Pembelajaran di TK
Laporan Penerapan Metode Pembelajaran di TKRelly Meiwati
 
27151136 bab-1-pendahuluan-1-latar-belakang-sosialisasi
27151136 bab-1-pendahuluan-1-latar-belakang-sosialisasi27151136 bab-1-pendahuluan-1-latar-belakang-sosialisasi
27151136 bab-1-pendahuluan-1-latar-belakang-sosialisasiFathur Marah
 
Makalah Penelitian: Dampak Konflik Papua Terhadap Ketahanan Nasional
Makalah Penelitian: Dampak Konflik Papua Terhadap Ketahanan NasionalMakalah Penelitian: Dampak Konflik Papua Terhadap Ketahanan Nasional
Makalah Penelitian: Dampak Konflik Papua Terhadap Ketahanan NasionalDewi Annisa
 
Laporan Perjalanan Study Tour Smk Trisakti Ngawi
Laporan Perjalanan Study Tour Smk Trisakti NgawiLaporan Perjalanan Study Tour Smk Trisakti Ngawi
Laporan Perjalanan Study Tour Smk Trisakti NgawiDian Arifin
 
Klipping karya tulis jogja jakarta
Klipping karya tulis jogja jakartaKlipping karya tulis jogja jakarta
Klipping karya tulis jogja jakartaKulo Dewean
 

Viewers also liked (20)

Lembar kerja siswa study tour
Lembar kerja siswa study tourLembar kerja siswa study tour
Lembar kerja siswa study tour
 
LAPORAN KEGIATAN STUDI WISATA KE BALI TAHUN 2016
LAPORAN KEGIATAN STUDI WISATA KE BALI TAHUN 2016LAPORAN KEGIATAN STUDI WISATA KE BALI TAHUN 2016
LAPORAN KEGIATAN STUDI WISATA KE BALI TAHUN 2016
 
Makalah laporan kegiatan LAPORAN KEGIATAN STUDY TOUR PUSAT PENELITIAN PABRIK...
Makalah laporan kegiatan LAPORAN KEGIATAN STUDY TOUR  PUSAT PENELITIAN PABRIK...Makalah laporan kegiatan LAPORAN KEGIATAN STUDY TOUR  PUSAT PENELITIAN PABRIK...
Makalah laporan kegiatan LAPORAN KEGIATAN STUDY TOUR PUSAT PENELITIAN PABRIK...
 
Laporan Kunjungan Museum Ronggowarsito
Laporan Kunjungan Museum RonggowarsitoLaporan Kunjungan Museum Ronggowarsito
Laporan Kunjungan Museum Ronggowarsito
 
Contoh Karya Tulis Study Tour
Contoh Karya Tulis Study TourContoh Karya Tulis Study Tour
Contoh Karya Tulis Study Tour
 
Pendahuluan
PendahuluanPendahuluan
Pendahuluan
 
Laporan study tour
Laporan study tourLaporan study tour
Laporan study tour
 
Sejarah singkat monumen nasional
Sejarah singkat monumen nasionalSejarah singkat monumen nasional
Sejarah singkat monumen nasional
 
Laporan Kkl Akhir
Laporan Kkl AkhirLaporan Kkl Akhir
Laporan Kkl Akhir
 
Laporan
LaporanLaporan
Laporan
 
Cover
CoverCover
Cover
 
Karya tulis smp 1 new
Karya tulis smp 1 newKarya tulis smp 1 new
Karya tulis smp 1 new
 
contoh Laporan praktikum ekologi
 contoh Laporan praktikum ekologi  contoh Laporan praktikum ekologi
contoh Laporan praktikum ekologi
 
Tugas pbk
Tugas pbkTugas pbk
Tugas pbk
 
Laporan Penerapan Metode Pembelajaran di TK
Laporan Penerapan Metode Pembelajaran di TKLaporan Penerapan Metode Pembelajaran di TK
Laporan Penerapan Metode Pembelajaran di TK
 
27151136 bab-1-pendahuluan-1-latar-belakang-sosialisasi
27151136 bab-1-pendahuluan-1-latar-belakang-sosialisasi27151136 bab-1-pendahuluan-1-latar-belakang-sosialisasi
27151136 bab-1-pendahuluan-1-latar-belakang-sosialisasi
 
Makalah Penelitian: Dampak Konflik Papua Terhadap Ketahanan Nasional
Makalah Penelitian: Dampak Konflik Papua Terhadap Ketahanan NasionalMakalah Penelitian: Dampak Konflik Papua Terhadap Ketahanan Nasional
Makalah Penelitian: Dampak Konflik Papua Terhadap Ketahanan Nasional
 
Laporan Perjalanan Study Tour Smk Trisakti Ngawi
Laporan Perjalanan Study Tour Smk Trisakti NgawiLaporan Perjalanan Study Tour Smk Trisakti Ngawi
Laporan Perjalanan Study Tour Smk Trisakti Ngawi
 
Klipping karya tulis jogja jakarta
Klipping karya tulis jogja jakartaKlipping karya tulis jogja jakarta
Klipping karya tulis jogja jakarta
 
Pendahuluan Hukum Bisnis
Pendahuluan Hukum BisnisPendahuluan Hukum Bisnis
Pendahuluan Hukum Bisnis
 

Similar to Karya Wisata Ke Jakarta

Refleksi TMII, Lubang Buaya dan Pasar Baroe.ppt
Refleksi TMII, Lubang Buaya dan Pasar Baroe.pptRefleksi TMII, Lubang Buaya dan Pasar Baroe.ppt
Refleksi TMII, Lubang Buaya dan Pasar Baroe.pptMuktarSinaga
 
Imanullah Oracle Usman - 8E_TIK - UH no 20 Wisata Edukasi - Bogor.pptx
Imanullah Oracle Usman - 8E_TIK - UH no 20 Wisata Edukasi - Bogor.pptxImanullah Oracle Usman - 8E_TIK - UH no 20 Wisata Edukasi - Bogor.pptx
Imanullah Oracle Usman - 8E_TIK - UH no 20 Wisata Edukasi - Bogor.pptxOracleUsman
 
MERCUSUAR_SOEKARNO_pptx.pptx
MERCUSUAR_SOEKARNO_pptx.pptxMERCUSUAR_SOEKARNO_pptx.pptx
MERCUSUAR_SOEKARNO_pptx.pptxshihwashihwa
 
Presentasi mengena "Monas" icon indonesia
Presentasi mengena "Monas" icon indonesiaPresentasi mengena "Monas" icon indonesia
Presentasi mengena "Monas" icon indonesiaAndrye Pangestu
 
TOPONIMI DAERAH ARAYA SURABAYA JAWA TIMUR
TOPONIMI DAERAH ARAYA SURABAYA JAWA TIMURTOPONIMI DAERAH ARAYA SURABAYA JAWA TIMUR
TOPONIMI DAERAH ARAYA SURABAYA JAWA TIMURWury Woro
 
PPT Pengajaran Luar Sekolah - SMP IP Assalamah
PPT Pengajaran Luar Sekolah - SMP IP AssalamahPPT Pengajaran Luar Sekolah - SMP IP Assalamah
PPT Pengajaran Luar Sekolah - SMP IP AssalamahRiesky Ferdian
 
Education tourism - Pariwisata Pendidikan , Sosiologi Pariwisata Universitas ...
Education tourism - Pariwisata Pendidikan , Sosiologi Pariwisata Universitas ...Education tourism - Pariwisata Pendidikan , Sosiologi Pariwisata Universitas ...
Education tourism - Pariwisata Pendidikan , Sosiologi Pariwisata Universitas ...Yuliani Astuti
 
Refleksi antropologi rizky s
Refleksi antropologi rizky sRefleksi antropologi rizky s
Refleksi antropologi rizky sDevy Ramputi
 
Study tour bandung
Study tour bandungStudy tour bandung
Study tour bandungTetap Jujur
 
Sejarah singkat museum biologi ugm
Sejarah singkat museum biologi ugmSejarah singkat museum biologi ugm
Sejarah singkat museum biologi ugmM Omses
 
Referensi Lokasi Indonesia.pdf
Referensi Lokasi Indonesia.pdfReferensi Lokasi Indonesia.pdf
Referensi Lokasi Indonesia.pdfSuryaTama10
 
Analysis Strategy Corporate Of Museum National Education
Analysis Strategy Corporate Of Museum National EducationAnalysis Strategy Corporate Of Museum National Education
Analysis Strategy Corporate Of Museum National EducationAnita Purnamasari
 
Laporan karya wisata ilmiah dan budaya ke solo
Laporan karya wisata ilmiah dan budaya ke soloLaporan karya wisata ilmiah dan budaya ke solo
Laporan karya wisata ilmiah dan budaya ke soloSunaryanto Mnc
 
Bab3 jejak jejakmasalampau
Bab3 jejak jejakmasalampauBab3 jejak jejakmasalampau
Bab3 jejak jejakmasalampauSapari Qu
 

Similar to Karya Wisata Ke Jakarta (20)

Refleksi TMII, Lubang Buaya dan Pasar Baroe.ppt
Refleksi TMII, Lubang Buaya dan Pasar Baroe.pptRefleksi TMII, Lubang Buaya dan Pasar Baroe.ppt
Refleksi TMII, Lubang Buaya dan Pasar Baroe.ppt
 
Tmii
TmiiTmii
Tmii
 
Imanullah Oracle Usman - 8E_TIK - UH no 20 Wisata Edukasi - Bogor.pptx
Imanullah Oracle Usman - 8E_TIK - UH no 20 Wisata Edukasi - Bogor.pptxImanullah Oracle Usman - 8E_TIK - UH no 20 Wisata Edukasi - Bogor.pptx
Imanullah Oracle Usman - 8E_TIK - UH no 20 Wisata Edukasi - Bogor.pptx
 
MERCUSUAR_SOEKARNO_pptx.pptx
MERCUSUAR_SOEKARNO_pptx.pptxMERCUSUAR_SOEKARNO_pptx.pptx
MERCUSUAR_SOEKARNO_pptx.pptx
 
Presentasi mengena "Monas" icon indonesia
Presentasi mengena "Monas" icon indonesiaPresentasi mengena "Monas" icon indonesia
Presentasi mengena "Monas" icon indonesia
 
TOPONIMI DAERAH ARAYA SURABAYA JAWA TIMUR
TOPONIMI DAERAH ARAYA SURABAYA JAWA TIMURTOPONIMI DAERAH ARAYA SURABAYA JAWA TIMUR
TOPONIMI DAERAH ARAYA SURABAYA JAWA TIMUR
 
PPT Pengajaran Luar Sekolah - SMP IP Assalamah
PPT Pengajaran Luar Sekolah - SMP IP AssalamahPPT Pengajaran Luar Sekolah - SMP IP Assalamah
PPT Pengajaran Luar Sekolah - SMP IP Assalamah
 
MAKALAH SMA NEGERI 1 RAHA
MAKALAH SMA NEGERI 1 RAHA MAKALAH SMA NEGERI 1 RAHA
MAKALAH SMA NEGERI 1 RAHA
 
Education tourism - Pariwisata Pendidikan , Sosiologi Pariwisata Universitas ...
Education tourism - Pariwisata Pendidikan , Sosiologi Pariwisata Universitas ...Education tourism - Pariwisata Pendidikan , Sosiologi Pariwisata Universitas ...
Education tourism - Pariwisata Pendidikan , Sosiologi Pariwisata Universitas ...
 
Education tourism
Education tourismEducation tourism
Education tourism
 
Education tourism
Education tourismEducation tourism
Education tourism
 
Refleksi antropologi rizky s
Refleksi antropologi rizky sRefleksi antropologi rizky s
Refleksi antropologi rizky s
 
Study tour bandung
Study tour bandungStudy tour bandung
Study tour bandung
 
Sejarah singkat museum biologi ugm
Sejarah singkat museum biologi ugmSejarah singkat museum biologi ugm
Sejarah singkat museum biologi ugm
 
Referensi Lokasi Indonesia.pdf
Referensi Lokasi Indonesia.pdfReferensi Lokasi Indonesia.pdf
Referensi Lokasi Indonesia.pdf
 
Analysis Strategy Corporate Of Museum National Education
Analysis Strategy Corporate Of Museum National EducationAnalysis Strategy Corporate Of Museum National Education
Analysis Strategy Corporate Of Museum National Education
 
Arkitek malaysia hisham albkri
Arkitek malaysia hisham albkriArkitek malaysia hisham albkri
Arkitek malaysia hisham albkri
 
Laporan karya wisata ilmiah dan budaya ke solo
Laporan karya wisata ilmiah dan budaya ke soloLaporan karya wisata ilmiah dan budaya ke solo
Laporan karya wisata ilmiah dan budaya ke solo
 
Bab3 jejak jejakmasalampau
Bab3 jejak jejakmasalampauBab3 jejak jejakmasalampau
Bab3 jejak jejakmasalampau
 
Proposal wisata
Proposal wisataProposal wisata
Proposal wisata
 

Recently uploaded

POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)PUNGKYBUDIPANGESTU1
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSdheaprs
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptAgusRahmat39
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...Kanaidi ken
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfsdn3jatiblora
 
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiapresentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiaNILAMSARI269850
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...Kanaidi ken
 
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajaraksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajarHafidRanggasi
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasarrenihartanti
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxssuser8905b3
 

Recently uploaded (20)

POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiapresentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajaraksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
 

Karya Wisata Ke Jakarta

  • 1. LAPORAN KEGIATAN STUDY TOUR Disusun Oleh : Nama : Jariah MTs SUNAN KALIJAGA Tahun Pelajaran 2013/2014
  • 2. BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Pada tanggal 22 Juni 2012, MTs Sunan Kalijaga Bawang mengadakan kegiatan study tour ke Jakarta. Kegiatan ini diikuti oleh siswa-siswi kelas VIII. Latar belakang dilaksanakannya kegiatan ini berdasarkan : 1. Progam Tahunan MTs Sunan Kalijaga Bawang 2. Keinginan para siswa kelas VIII untuk pergi ke Jakarta. Karya Wisata adalah kegiatan wisata yang dilakukan dengan tujuan untuk menambah dan menumpuk pengetahuan siswa. Setelah karya wisata, siswa diwajibkan untuk membuat karya tulis. Karya tulis adalah hasil dari suatu kegiatan yang telah dilaksanakan.Laporan karya tulis ini merupakan tugas bagi semua Siswa kelas IX MTs Sunan Kalijaga Bawang. Dalam penyusunan karya tulis ini, siswa diharapkan dapat melaporkan segala pengetahuan dan pengalamannya yang diperoleh selama menjalankan Study Tour. Pengalaman dan pengetahuan selama mengikuti study tour semoga dapat bermanfaat bagi penulis. B. Tujuan Tujuan yang hendak kami capai dalam penulisan karya tulis ini adalah: 1. Sebagai syarat untuk mengikuti UAS dan Ujian Praktek 2. Untuk menambah pengetahuan dan pengalaman siswa. 3. Untuk mengembangkan potensi,etika,estetika, dan pratika. 4. Untuk memupuk rasa cinta terhadap tanah air dan bangsa. 5. Bermanfaat bagi pembaca dalam menambah pengetahuan mengenai seputar objek wisata di Jakarta. C. Objek Objek wisata yang kami kunjungi adalah sebagai berikut 1. Masjid Istiqlal 2. Lubang Buaya 3. GSA ( Gelanggang Samudra Ancol) 4. Dufan 5. Pantai Marina Ancol
  • 3. BAB II PEMBAHASAN A. Kegiatan Persiapan Persiapan penulis sebelum Kegiatan Study Tour yang paling utama adalah persiapan fisik dan mental serta menyiapkan barang bawaan serta bekal untuk perjalanan. Penulis dan semua teman-teman siswa/siswi MTs Sunan Kalijaga Bawang melakukan persiapan dan menunggu Bus yang akan kami tumpangi untuk melakukan perjalanan Kegiatan Study Wisata di Masjid Besar Bawang. B. Kunjungan ke Objek 1. Masjid Istiqlal Masjid Istiqlal adalah masjid Negara Republik Indonesia yang terletak dipusat ibukota Jakarta. Masjid Istiqlal merupakan masjid terbesar di Asia Tenggara. Pembangunan masjid ini diprakarsai oleh Presiden Republik Indonesia saat itu, Ir. Soekarno di mana pemancangan batu pertama, sebagai tanda dimulainya pembangunan Masjid Istiqlal dilakukan oleh Ir. Soekarno pada tanggal 24 Agustus 1951. Arsitek Masjid adalah Frederich Silaban, seorang Kristen Protestan. Lokasi kompleks masjid ini berada di bekas Taman Wilhelmina, di timur laut lapangan Medan Merdeka yang ditengahnya berdiri Monas. Di seberang timur masjid ini berdiri Gereja Katedral Jakarta. Bangunan utama masjid ini terdiri dari lima lantai dan satu lantai dasar. Masjid ini memiliki gaya arsitektur modern dengan dinding dan lantai berlapis marmer, dihiasi ornamen geometrik dari baja antikarat. Bangunan utama masjid dimahkotai satu kubah besar berdiameter 45 meter yang ditopang 12 tiang besar. Menara tunggal setinggi total 96,66 m menjulang di sudut selatan selasar masjid. Masjid ini mampu menampung lebih dari dua ratus ribu jamaah. Selain digunakan sebagai aktivitas ibadah umat Islam, masjid ini juga digunakan sebagai kantor berbagai organisasi Islam di Indonesia, aktivitas sosial, dan kegiatan umum. Masjid ini juga menjadi salah satu daya tarik wisata yang terkenal di Jakarta. Kebanyakan wisatawan yang berkunjung umumnya wisatawan domestik, dan sebagian wisatawan asing yang beragama Islam. Masyarakat non-Muslim juga dapat
  • 4. berkunjung ke masjid ini setelah sebelumnya mendapat pembekalan informasi mengenai Islam dan Masjid Istiqlal, meskipun demikian bagian yang boleh dikunjungi kaum non muslim terbatas dan harus didampingi pemandu. 2. Taman Mini Indonesia Indah (TMII) Sejarah taman mini indonesia indah TMII atau Taman Mini Indonesia Indah adalah salah satu wisata terkenal di Indonesia dan merupakan kawasan objek wisata yang terbilang megah dengan luas area 165 hektar, terletak di Jakarta Timur. Taman mini indonesia indah sengaja dibuat sebagai wahana yang dapat merepresentasikan kebhinekaan Indonesia dan kekayaan khasanah budaya bangsa. Sedangkan tujuan pendirian taman miniatur ini adalah untuk memupuk dan membina persatuan bangsa, menjunjung tinggi kebudayaan nasional, dan memperkenalkan kebudayaan, adat-istiadat, dan perilaku masyarakat Indonesia kepada rakyat Indonesia sendiri dan bangsa lain. Tujuan-tujuan tersebut kemudian diterjemahkan ke dalam objek-objek wisata yang disajikan di kawasan TMII, seperti anjungan daerah, museum, taman, tempat rekreasi, dan lain-lain. Berikut ini adalah sejarah taman mini indonesia indah. Gagasan Pendirian Taman Mini Indonesia Indah Sejarah mencatat, bahwa gagasan awal mula pendirian kawasan wisata TMII adalah oleh Ibu Negara Siti Hartinah Soeharto yang lebih akrab dengan Ibu Tien Soeharto. Prakarsa tersebut diilhami oleh pidato Presiden Soeharto tentang keseimbangan pembangunan antara bidang fisik- ekonomi dan bidang mental-spiritual. Ibu Tien TMII 300x168 Sejarah Berdirinya Taman Mini Indonesia Indah TMII Selaku ketua Yayasan Harapan Kita (YHK), yang berdiri pada tanggal 28 Agustus 1968, Ibu Tien Soeharto menyampaikan gagasan pembangunan Miniatur Indonesia pada rapat pengurus YHK tanggal 13 Maret 1970 di Jl. Cendana No. 8, Jakarta. TMII adalah sebuah Miniatur dari Negara Indonesia, yang di dalamnya terdapat beberapa museum seperti: 1. Museum Indonesia 2. Museum Purna Bhakti Pertiwi 3. Museum Keprajuritan Indonesia
  • 5. 4. Museum Perangko Indonesia 5. Museum Pusaka 6. Museum Transportasi 7. Museum Listrik dan Energi Baru 8. Museum Telekomunikasi 9. Museum Penerangan 10. Museum Olahraga 11. Museum Asmat 12. Museum Komodo dan Taman Reptil 13. Museum Serangga dan Taman Kupu-Kupu 14. Museum Pusat Peragaan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi 15. Museum Minyak dan Gas Bumi 16. Museum Timor Timur Selain Museum juga terdapat bangunan-bangunan keagamaan yang melambangkan agama-agama yang di anut oleh orang-orang Indonesia seperti : 1. Masjid Pangeran Diponegoro 2. Gereja Katolik Santa Catharina 3. Gereja Protestan Haleluya 4. Pura Penataran Agung Kertabhumi 5. Wihara Arya Dwipa Arama 6. Sasana Adirasa Pangeran Samber Nyawa 7. Kuil Konghucu Kong Miao Di samping Museum dan bangunan keagamaan, di dalam TMII memiliki taman- taman yang indah seperti: 1. Taman Anggrek 2. Taman Apotek Hidup 3. Taman Kaktus 4. Taman Melati 5. Taman Bunga Keong Emas 6. Akuarium Ikan Air Tawar 7. Taman Bekisar 8. Taman Burung 9. Taman Ria Atmaja Park, panggung pagelaran musik 10. Taman Budaya Tionghoa Indonesia Beberapa sarana Rekreasi juga tersedia di dalam TMII dan berikut daftar rekreasi yang tersedia : 1. Istana Anak-anak Indonesia 2. Kereta gantung 3. Perahu Angsa Arsipel Indonesia 4. Taman Among Putro 5. Taman Ria Atmaja
  • 6. 6. Desa Wisata 7. Kolam renang Snow Bay TMII atau Taman Mini Indonesia Indah benar-benar sebuah tempat wisata yang luas dan menawan serta memberikan banyak pilihan untuk anda yang ingin berlibur. 3. Monas a. Sejarah Monas Monas mulai dibangun pada bulan Agustus 1959. Keseluruhan bangunan Monas dirancang oleh para arsitek Indonesia yaitu Soedarsono, Frederich Silaban dan Ir. Rooseno. Pada tanggal 17 Agustus 1961, Monas diresmikan oleh Presiden Soekarno. Dan mulai dibuka untuk umum sejak tanggal 12 Juli 1975. Sedangkan wilayah taman hutan kota di sekitar Monas dahulu dikenal dengan nama Lapangan Gambir. Kemudian sempat berubah nama beberapa kali menjadi Lapangan Ikada, Lapangan Merdeka, Lapangan Monas dan kemudian menjadi Taman Monas. b. Ukuran dan Isi Monas Monas dibangun setinggi 132 meter dan berbentuk lingga yoni. Seluruh bangunan ini dilapisi oleh marmer. Lidah Api Di bagian puncak terdapat cawan yang di atasnya terdapat lidah api dari perunggu yang tingginya 17 meter dan diameter 6 meter dengan berat 14,5 ton. Lidah api ini dilapisi emas seberat 45 kg. Lidah api Monas terdiri atas 77 bagian yang disatukan. Pelataran Puncak Pelataran puncak luasnya 11x11 m. Untuk mencapai pelataran puncak, pengunjung bisa menggunakan lift dengan lama perjalanan sekitar 3 menit. Di sekeliling lift terdapat tangga darurat. Dari pelataran puncak Monas, pengunjung bisa melihat gedung-gedung pencakar langit di kota Jakarta. Bahkan jika udara cerah, pengunjung dapat melihat Gunung Salak di Jawa Barat maupun Laut Jawa dengan Kepulauan Seribu. Pelataran Bawah
  • 7. Pelataran bawah luasnya 45x45 m. Tinggi dari dasar Monas ke pelataran bawah yaitu 17 meter. Di bagian ini pengunjung dapat melihat Taman Monas yang merupakan hutan kota yang indah. Museum Sejarah Perjuangan Nasional Di bagian bawah Monas terdapat sebuah ruangan yang luas yaitu Museum Nasional. Tingginya yaitu 8 meter. Museum ini menampilkan sejarah perjuangan Bangsa Indonesia. Luas dari museum ini adalah 80x80 m. Pada keempat sisi museum terdapat 12 diorama (jendela peragaan) yang menampilkan sejarah Indonesia dari jaman kerajaan-kerajaan nenek moyang Bangsa Indonesia hingga G30S PKI. Selain itu direncanakan untuk ditampilkan bendera pusaka dan naskah proklamasi yang asli di dalam bangunan Monas. Di sini juga ditampilkan rencana pembangunan kota Jakarta. c. Taman Monas Anda juga dapat menghilangkan rasa jenuh Anda dengan menikmati Taman Monas, yaitu sebuah hutan kota yang dirancang dengan taman yang indah. Di taman ini ada rusa yang sengaja didatangkan dari Istana Bogor untuk meramaikan taman ini. Taman Monas juga dilengkapi dengan kolam air mancur menari. Pertunjukan air mancur menari ini sangat menarik untuk ditonton pada malam hari. Air mancur akan bergerak dengan liukan yang indah sesuai alunan lagu yang dimainkan. Selain itu ada juga pertunjukkan laser berwarna-warni pada air mancur ini. D. Perjalanan Pulang Pada waktu perjalanan pulang kami dan siswa-siswi MTs Sunan Kalijaga Bawang ke ITC Cikampek, di sana kami membeli berbagai macam maknan untuk bekal pda waktu perjalanan pulang, selain itu kami juga membeli oleh-oleh untuk keluarga yang dirumah. Study tour ini sangat menyenangkan dan sangat sulit untuk dilupakan.
  • 8. BAB III PENUTUP A. Kesimpulan Di Jakarta banyak terdapat objek wisata yang kita dapat kunjungi untuk menambah wawasan, pengetahuan serta pengalaman. Masjid Istiqlal adalah masjid negara Republik Indonesia yang terletak di pusat ibukota Jakarta. Masjid Istiqlal merupakan masjid terbesar di Asia Tenggara. Pembangunan masjid ini diprakarsai oleh Presiden Republik Indonesia saat itu, Ir. Soekarno di mana pemancangan batu pertama, sebagai tanda dimulainya pembangunan Masjid Istiqlal dilakukan oleh Ir. Soekarno pada tanggal 24 Agustus 1951. Arsitek Masjid Istiqlal adalah Frederich Silaban, seorang yang beragama Kristen Protestan. Monument Nasional atau yang lebih popular disingkat dengan Monas atau Tugu Monas adalah monumen peringatan setinggi 132 meter (433 kaki ) yang didirikan untuk mengenang perlawanan dan perjuangan rakyat Indonesia untuk merebut kemerdekaan dari pemerintah kolonial Hidia Belanda. B. Saran Dalam pembuatan karya tulis ini alangkah lebih baik jika diselesaikan lebih cepat dengan hasil yang memuaskan. Saran kami kepada guru pembimbing semoga dalam membimbing pembuatan Laporan Karya Tulis berilah arahan yang lebih jelas supaya hasil yang dicapai bias memuaskan.