SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
PROGRAM KERJA ROHIS
SMA NEGERI 2 TUMIJAJAR TULANG BAWANG
BARAT
TAHUN PELAJARAN 2015-2016
Di Susun Oleh:
ROHIS SMAN 2 TUMIJAJAR
UTAMI SAPUTRI, S.Pd
PEMERINTAH KABUPATEN TULANGBAWANG
BARAT
DINAS PENDIDIKAN
SMA NEGERI 2 TUMIJAJAR
Jl Jenderal Sudirman N0 24 Margomulyo Kecamatan Tumijajar
Kabupaten Tulang Bawang Barat
PENGESAHAN
PROGRAM KEGIATAN KERJA ROHIS
SMA NEGERI 2 TUMIJAJAR TULANG BAWANG BARAT
TAHUN PELAJARAN 2015-2016
Layak di sahkan dan dilaksanakan
Tumijajar, September 2015
Ketua ROHIS Sekretaris ROHIS
M. DHAVID ALBERNAF SEPTIA NINGRUM
NISN 000409918 NISN 9991146654
Disetujui Oleh
PEMBINA ROHIS
UTAMI SAPUTRI, S.Pd
NIP 198512042009022006
KATA PENGANTAR
Rasa syukur yang mendalam kita panjatkan kehadirat Allah SWT, hanya
karena nikmat dan hidayahNya pula kami dapat menyusun program kerja kelas untuk
tahun pelajaran 2015/2016.
Program kerja ini disusun bertujuan untuk pedoman atau arah dalam
pelaksanaan kegiatan ekstra rohis disekolah. Progam kerja rohis ini disusun
berdasarkan analisis kebutuhan peserta didik dalam rangka pencapaian tugas-tugas
perkembangannya.
Jika ada perbedaan dalam hal format ataupun susunannya, program kerja
yang disusun saat ini jika dibandingkan program kerja sebelumnya, tidak menjadikan
suatu persoalan atau perdebatan yang berkepanjangan, karena inti kegiatannya adalah
sama. Guna untuk mengetehui kebermanfaatan program kerja ini diperlukan suatu
evaluasi. Evaluasi dapat dilakukan secara internal maupun eksternal. Evaluasi
eksternal diperlukan dari teman sejawat, baik melalui instrumen maupun melalui
sumbang saran dari para pembaca atau pengguna buku ini. Dengan harapan dari
asupan tersebut sangat berguna dalam menindaklanjuti program selanjutnya. Untuk
itu kritik, saran maupun arahan sangat diharapkan dari semua pihak, khususnya
yang pihak-pihak yang kompeten guna peningkatan dan penyempurnaan program.
Ucapan terima kasih kami aturkan kepada semua pihak, terutama kepada
Kepala sekolah dan wali kelas yang telah memberikan arahan dan pembinaan dalam
penyusunan program layanan ini. Harapan semoga dapat dilaksanakan, dan dapat
membantu pelaksanaan ekstra kurikuler rohis dalam mencapai perkembangan yang
optimal, serta mendukung program sekolah dalam upaya meningkatkan mutu
pendidikan.
Program Kegiatan Organisasi
1. Latar belakang / dasar kegiatan
i. Keputusan kepala dinas Pendidikan Propinsi Lampung No :
800/1105 / III.01/DP.1c/ 2015 Tentang Pedoman pelaksanaan
penerimaan peserta didik baru pada TK/SD/SMA/SMK/ di
propinsi Lampung TP 2015/2016
ii. Keputusan kepala dinas pendidikan Propinsi Lampung No : 800/
1106/ III.01/DP.1c/ 2015 Tentang Kalender Pendidikan dan
jumlah jam belajar efektuf disekolah Tahun pelejaran 2015/2016
iii. Keputusan Kepala SMAN 2 Tumijajar No :
800/2042/III.12/SMAN:/13/TBB/2015 tentang pembagian tugas
guru dan karyawan .
iv. Hasil musyawarah rapat dewan guru dan karyawan tanggal 24 Juli
2015.
v. Hasil musyawarah rapat anggota rohis dan pembina rohis22
september 2015
2. Tujuan
i. Sebagai arah tujuan belajar tp. 2015/2016
ii. Memiliki pedoman dalam berorganisasi yang baik.
iii. Sebagai tolak ukur kegiatan ekstrakurikuler rohis
iv. Sebagai sarana informasi pada pihak belajar yang terkait
v. Sebagai sarana pengembangan akhlak dan kedisiplinan
3. Sasaran
Sasaran program kegiatan ekstra kurikuler rohis adalah
meningkatkan pengetahuan, kedisiplinan, dan akhlak
4. Waktu pelaksanaan
Waktu pelaksanaan kegiatan dimulai dari Agustus 2015 s/d 26 juli
2016.
5. Kegiatan yang akan dilaksanakan
i. Kegiatan mingguan
 Pengisian jurnal rohis
 Pengisian absensi rohis
 Berdo’a bersama sebelum dimulainya kajian islam
 Mendengarkan kajian islam
 Membaca Al-Qur’an bersama-sama
 Piket pada saat pulang rohis
ii. Kegiatan bulanan
 Tadabbur alam
 Pembayaran kas rohis
 Pembayaran infak
 Diskusi tentang keadaan rohis
iii. Kegiatan lainnya
 Mabit
 Peningkatan skill
 Tahfidz quran
6. Anggaran kegiatan
Anggaran kegiatan berasal dari pemerintah dinas pendidikan, komite/
orang tua wali murid dan pihak lain yang tidak mengikat.
2. Lampiran
1. Visi dan misi rohis
2. Struktur organisasi rohis
3. Daftar siswa ( no, nama, jenis kelamin, alamat, telp ) dll
PENUTUP
Program ekstra rohis merupakan salah satu komponen dalam upaya
peningkatan daya belajar dan kedisiplinan secara efektif dan efisien.Berbagai upaya
optimalisasi kegiatan yang ada di SMA Negeri 2 TUMIJAJAR yang di
tuangkandalam Program Ekstra Tahun Pelajaran 2015/2016 diharapkan dapat
dijadikan suatu pedoman bagi seluruh siswa serta mampu berperan aktif dalam
pelaksanaan fungsinya. Dengan tersusunya Program Ekstra rohis Tahun Pelajaran
2015/2016 ini maka diharapkan peningkatan mutu Pendidikan akan dapat tercapai,
dan tujuan kurikuler menjadi kenyataan.Akhirnya kami mohon kepada Tuhan Yang
Maha Kuasa agar apa yang direncanakan dalam Program Kerja ini dapat terlaksana
sesuai dengan tujuan yang diharapkan.
Terlampir 1
Visi Misi Ekstrakurikuler Rohis SMAN 2 Tumijajar Th. 2015/2016
Visi:
Menuju Generasi yang berilmu
Misi:
Meningkatkan daya intelektual dikalangan anggota yang dilandasi iman, ilmu dan
amal, menumbuh kembangkan ukhuwah islamiyah.
Motto :
Berilmu Dalam Beribadah, Berilmu Dalam ber-Muamalah.
Ketua Rohis
M. Dhavid Albernaf
NISN 9991203883
Mengetahui,
Pembina Rohis
Utami saputri, S.Pd
NIP. 198512042009022006
Terlampir 3
Daftar Siswa Ekstrakurikuler ROHIS SMAN 02 Tumijajar Th. 2015-2016
NO NAMA KELAS ALAMAT NO. HP
1
Septia Ningrum
XI IPS 2 Mulya Asri 085789688413
2
Mey Linda Saputri
X5 Makarti 085769740546
3
M.dhavid.Albernaf
X3 Mulya asri 081278929563
4
Damayanti
XI IPS 2 Sumber Rejo 085768399665
5
Istiqomah
XI IPS 2 Margo Dadi 085789077031
6 Reno Renal X4 Margo Mulyo 085609930930
7 Trimiyati XI IPS 1 Margo Dadi 085840887115
8 Lia kartika A. XII IPS 1
9 Lutfhi Hanifah XII IPS I
10 Hendy Purwanto XII IPS 3
11 Sulaiman Rosyid XII IPS 3
12 Ira wati XII IPS 1
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
31
Terlampir 2
STRUKTUR ORGANISASI EKSTRAKURIKULER ROHIS
SMAN 2 TUMIJAJAR TH. 2015-2016
Ketua Rohis
M. Dhavid Albernaf
NISN 9991203883
Mengetahui,
Pembina Rohis
Utami saputri, S.Pd
NIP. 198512042009022006
PEMBINA ROHIS
UTAMI SAPUTRI, S.Pd
NIP. 198512042009022006
KETUA ROHIS
M. DHAVID ALBERNAF
NISN. 0004049918
SEKRETARIS
SEPTIA NINGRUM
NISN. 9991146654
BENDAHARA
MEYLINDA SAPUTRI
NISN. 9997558903

More Related Content

What's hot

Undangan rapat wali murid 2018
Undangan rapat wali murid 2018Undangan rapat wali murid 2018
Undangan rapat wali murid 2018Mahmud Hidayat
 
Berita acara pelantikan dan serah terima pengurus osis
Berita acara pelantikan dan serah terima pengurus osisBerita acara pelantikan dan serah terima pengurus osis
Berita acara pelantikan dan serah terima pengurus osisEfie PunKerockmantic
 
Contoh program remidial dan program pengayaan
Contoh program remidial dan program pengayaanContoh program remidial dan program pengayaan
Contoh program remidial dan program pengayaanHamzah Chalik
 
Analisis hasil ulangan, remedial, &pengayaan
Analisis hasil ulangan, remedial, &pengayaanAnalisis hasil ulangan, remedial, &pengayaan
Analisis hasil ulangan, remedial, &pengayaanMTs Nurul Huda Sukaraja
 
(B) lembar pengesahan
(B) lembar pengesahan(B) lembar pengesahan
(B) lembar pengesahanYocta Rahman
 
instrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilan
instrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilaninstrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilan
instrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilanSurya Eka
 
Laporan umpan balik dari teman sejawat
Laporan umpan balik dari teman sejawatLaporan umpan balik dari teman sejawat
Laporan umpan balik dari teman sejawatsucimurni4
 
Surat keterangan aktif siswa
Surat keterangan aktif siswaSurat keterangan aktif siswa
Surat keterangan aktif siswaMohamad Sutarma
 
Contoh surat permohonan latihan gabungan pramuka
Contoh surat permohonan latihan gabungan pramukaContoh surat permohonan latihan gabungan pramuka
Contoh surat permohonan latihan gabungan pramukaSDN Cimanggu Warungkondang
 
Rpp Seni Budaya Kurikulum 2013 Format penilaian tari http://yasirmaster.blogs...
Rpp Seni Budaya Kurikulum 2013 Format penilaian tari http://yasirmaster.blogs...Rpp Seni Budaya Kurikulum 2013 Format penilaian tari http://yasirmaster.blogs...
Rpp Seni Budaya Kurikulum 2013 Format penilaian tari http://yasirmaster.blogs...yasirmaster web.id
 
Buku Siswa PPKn Kelas IX Edisi Revisi 2017
Buku Siswa PPKn Kelas IX Edisi Revisi 2017Buku Siswa PPKn Kelas IX Edisi Revisi 2017
Buku Siswa PPKn Kelas IX Edisi Revisi 2017Muhamad Yogi
 
Undangan surat awal tahun
Undangan surat awal tahunUndangan surat awal tahun
Undangan surat awal tahunLuthfi Maolani
 
Contoh Penilaian PAI Kurtilas By Muhammad Hori
Contoh Penilaian PAI Kurtilas By Muhammad HoriContoh Penilaian PAI Kurtilas By Muhammad Hori
Contoh Penilaian PAI Kurtilas By Muhammad Horiمحمد خيرى
 
1.b4 CATATAN GURU YANG MEMUAT KEDISIPLINAN WAKTU SISWA.docx
1.b4 CATATAN GURU YANG MEMUAT KEDISIPLINAN WAKTU SISWA.docx1.b4 CATATAN GURU YANG MEMUAT KEDISIPLINAN WAKTU SISWA.docx
1.b4 CATATAN GURU YANG MEMUAT KEDISIPLINAN WAKTU SISWA.docxrafikawinoto
 
Laporan pertanggungjawaban-mpk
Laporan pertanggungjawaban-mpkLaporan pertanggungjawaban-mpk
Laporan pertanggungjawaban-mpkAldy Saputra
 
Surat keterangan pindah sekolah
Surat keterangan pindah sekolahSurat keterangan pindah sekolah
Surat keterangan pindah sekolahWarnet Raha
 
LK- RESUME KB 1.docx
LK- RESUME KB 1.docxLK- RESUME KB 1.docx
LK- RESUME KB 1.docxSaftuniSaf
 
Contoh Isian rencana aksi untuk guru.docx
Contoh Isian rencana aksi untuk guru.docxContoh Isian rencana aksi untuk guru.docx
Contoh Isian rencana aksi untuk guru.docxtrialianti
 

What's hot (20)

Undangan rapat wali murid 2018
Undangan rapat wali murid 2018Undangan rapat wali murid 2018
Undangan rapat wali murid 2018
 
Berita acara pelantikan dan serah terima pengurus osis
Berita acara pelantikan dan serah terima pengurus osisBerita acara pelantikan dan serah terima pengurus osis
Berita acara pelantikan dan serah terima pengurus osis
 
Contoh program remidial dan program pengayaan
Contoh program remidial dan program pengayaanContoh program remidial dan program pengayaan
Contoh program remidial dan program pengayaan
 
Analisis hasil ulangan, remedial, &pengayaan
Analisis hasil ulangan, remedial, &pengayaanAnalisis hasil ulangan, remedial, &pengayaan
Analisis hasil ulangan, remedial, &pengayaan
 
(B) lembar pengesahan
(B) lembar pengesahan(B) lembar pengesahan
(B) lembar pengesahan
 
instrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilan
instrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilaninstrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilan
instrumen penilaian sikap pengetahuan dan ketrampilan
 
Laporan umpan balik dari teman sejawat
Laporan umpan balik dari teman sejawatLaporan umpan balik dari teman sejawat
Laporan umpan balik dari teman sejawat
 
Surat keterangan aktif siswa
Surat keterangan aktif siswaSurat keterangan aktif siswa
Surat keterangan aktif siswa
 
Contoh surat permohonan latihan gabungan pramuka
Contoh surat permohonan latihan gabungan pramukaContoh surat permohonan latihan gabungan pramuka
Contoh surat permohonan latihan gabungan pramuka
 
Rpp Seni Budaya Kurikulum 2013 Format penilaian tari http://yasirmaster.blogs...
Rpp Seni Budaya Kurikulum 2013 Format penilaian tari http://yasirmaster.blogs...Rpp Seni Budaya Kurikulum 2013 Format penilaian tari http://yasirmaster.blogs...
Rpp Seni Budaya Kurikulum 2013 Format penilaian tari http://yasirmaster.blogs...
 
Buku Siswa PPKn Kelas IX Edisi Revisi 2017
Buku Siswa PPKn Kelas IX Edisi Revisi 2017Buku Siswa PPKn Kelas IX Edisi Revisi 2017
Buku Siswa PPKn Kelas IX Edisi Revisi 2017
 
Undangan surat awal tahun
Undangan surat awal tahunUndangan surat awal tahun
Undangan surat awal tahun
 
CONTOH SK PANITIA MAULID NABI
CONTOH SK PANITIA MAULID NABI CONTOH SK PANITIA MAULID NABI
CONTOH SK PANITIA MAULID NABI
 
Contoh Penilaian PAI Kurtilas By Muhammad Hori
Contoh Penilaian PAI Kurtilas By Muhammad HoriContoh Penilaian PAI Kurtilas By Muhammad Hori
Contoh Penilaian PAI Kurtilas By Muhammad Hori
 
1.b4 CATATAN GURU YANG MEMUAT KEDISIPLINAN WAKTU SISWA.docx
1.b4 CATATAN GURU YANG MEMUAT KEDISIPLINAN WAKTU SISWA.docx1.b4 CATATAN GURU YANG MEMUAT KEDISIPLINAN WAKTU SISWA.docx
1.b4 CATATAN GURU YANG MEMUAT KEDISIPLINAN WAKTU SISWA.docx
 
Laporan pertanggungjawaban-mpk
Laporan pertanggungjawaban-mpkLaporan pertanggungjawaban-mpk
Laporan pertanggungjawaban-mpk
 
Surat keterangan pindah sekolah
Surat keterangan pindah sekolahSurat keterangan pindah sekolah
Surat keterangan pindah sekolah
 
LK- RESUME KB 1.docx
LK- RESUME KB 1.docxLK- RESUME KB 1.docx
LK- RESUME KB 1.docx
 
Contoh Isian rencana aksi untuk guru.docx
Contoh Isian rencana aksi untuk guru.docxContoh Isian rencana aksi untuk guru.docx
Contoh Isian rencana aksi untuk guru.docx
 
Tema 4, keluargaku (kelas 1)
Tema 4, keluargaku (kelas 1)Tema 4, keluargaku (kelas 1)
Tema 4, keluargaku (kelas 1)
 

Similar to PROGRAM ROHIS

Proker jangka-pendekmenengah-dan-panjang1
Proker jangka-pendekmenengah-dan-panjang1Proker jangka-pendekmenengah-dan-panjang1
Proker jangka-pendekmenengah-dan-panjang1Hilmi Halim
 
Program kerja kelas ips 1 SMAN 2.docx
Program kerja kelas ips 1 SMAN 2.docxProgram kerja kelas ips 1 SMAN 2.docx
Program kerja kelas ips 1 SMAN 2.docxutamisaputri1
 
Laporan diklat bu rus
Laporan diklat bu rusLaporan diklat bu rus
Laporan diklat bu rusNano Wijaya
 
Program Kerja Kepala Sekolah
Program Kerja Kepala SekolahProgram Kerja Kepala Sekolah
Program Kerja Kepala SekolahSolikhin Gusoli
 
Program kerja kepala sekolah
Program kerja kepala sekolahProgram kerja kepala sekolah
Program kerja kepala sekolahSolikhin Gusoli
 
PROGRAM_KERJA_TU_MTS (1).docx
PROGRAM_KERJA_TU_MTS (1).docxPROGRAM_KERJA_TU_MTS (1).docx
PROGRAM_KERJA_TU_MTS (1).docxradenyusuf4
 
Program kerja tu_mts
Program kerja tu_mtsProgram kerja tu_mts
Program kerja tu_mtsMiawsGoogle
 
Standar pengelolaan-pendidikan-1233014550362675-2
Standar pengelolaan-pendidikan-1233014550362675-2Standar pengelolaan-pendidikan-1233014550362675-2
Standar pengelolaan-pendidikan-1233014550362675-2Pendidikan Matematika
 
PPT GERAMM 2019 FIX.pptx
PPT GERAMM 2019 FIX.pptxPPT GERAMM 2019 FIX.pptx
PPT GERAMM 2019 FIX.pptxDurohEl
 
Laporan Observasi Sekolah Dasar
Laporan Observasi Sekolah DasarLaporan Observasi Sekolah Dasar
Laporan Observasi Sekolah Dasaraudiasls
 
PROGRAM-KERJA-OSIS SMK SMA. pembinan osis
PROGRAM-KERJA-OSIS SMK SMA. pembinan osisPROGRAM-KERJA-OSIS SMK SMA. pembinan osis
PROGRAM-KERJA-OSIS SMK SMA. pembinan osisdianiolyvia1
 
adoc.pub_proposal-program-kegiatan-musyawarah-guru-mata-pel.pdf
adoc.pub_proposal-program-kegiatan-musyawarah-guru-mata-pel.pdfadoc.pub_proposal-program-kegiatan-musyawarah-guru-mata-pel.pdf
adoc.pub_proposal-program-kegiatan-musyawarah-guru-mata-pel.pdfALFATIHSYAMS
 
program PKB wado 1.docx
program PKB wado 1.docxprogram PKB wado 1.docx
program PKB wado 1.docxTatiHandayani5
 
laporan pelaksanaan KKLP STKIP YPUP MAKASSAR 2015
laporan pelaksanaan KKLP STKIP YPUP MAKASSAR 2015laporan pelaksanaan KKLP STKIP YPUP MAKASSAR 2015
laporan pelaksanaan KKLP STKIP YPUP MAKASSAR 2015Musdalifah yusuf
 
233482045 proposal-kegiatan-fls2 n-docx
233482045 proposal-kegiatan-fls2 n-docx233482045 proposal-kegiatan-fls2 n-docx
233482045 proposal-kegiatan-fls2 n-docxSyaiful Musa
 
CONTOHproposal-kegiatan-fls2 n-docx
CONTOHproposal-kegiatan-fls2 n-docxCONTOHproposal-kegiatan-fls2 n-docx
CONTOHproposal-kegiatan-fls2 n-docxokayfirdaus
 

Similar to PROGRAM ROHIS (20)

Proker jangka-pendekmenengah-dan-panjang1
Proker jangka-pendekmenengah-dan-panjang1Proker jangka-pendekmenengah-dan-panjang1
Proker jangka-pendekmenengah-dan-panjang1
 
Program kerja kelas ips 1 SMAN 2.docx
Program kerja kelas ips 1 SMAN 2.docxProgram kerja kelas ips 1 SMAN 2.docx
Program kerja kelas ips 1 SMAN 2.docx
 
Laporan diklat bu rus
Laporan diklat bu rusLaporan diklat bu rus
Laporan diklat bu rus
 
Program Kerja Kepala Sekolah
Program Kerja Kepala SekolahProgram Kerja Kepala Sekolah
Program Kerja Kepala Sekolah
 
Program kerja kepala sekolah
Program kerja kepala sekolahProgram kerja kepala sekolah
Program kerja kepala sekolah
 
PROGRAM_KERJA_TU_MTS (1).docx
PROGRAM_KERJA_TU_MTS (1).docxPROGRAM_KERJA_TU_MTS (1).docx
PROGRAM_KERJA_TU_MTS (1).docx
 
Program kerja tu_mts
Program kerja tu_mtsProgram kerja tu_mts
Program kerja tu_mts
 
Buku I.docx
Buku I.docxBuku I.docx
Buku I.docx
 
Rks sd pmy 2014 2018
Rks sd pmy 2014 2018Rks sd pmy 2014 2018
Rks sd pmy 2014 2018
 
Standar pengelolaan-pendidikan-1233014550362675-2
Standar pengelolaan-pendidikan-1233014550362675-2Standar pengelolaan-pendidikan-1233014550362675-2
Standar pengelolaan-pendidikan-1233014550362675-2
 
PPT GERAMM 2019 FIX.pptx
PPT GERAMM 2019 FIX.pptxPPT GERAMM 2019 FIX.pptx
PPT GERAMM 2019 FIX.pptx
 
BAB I
BAB IBAB I
BAB I
 
Laporan Observasi Sekolah Dasar
Laporan Observasi Sekolah DasarLaporan Observasi Sekolah Dasar
Laporan Observasi Sekolah Dasar
 
PROGRAM-KERJA-OSIS SMK SMA. pembinan osis
PROGRAM-KERJA-OSIS SMK SMA. pembinan osisPROGRAM-KERJA-OSIS SMK SMA. pembinan osis
PROGRAM-KERJA-OSIS SMK SMA. pembinan osis
 
adoc.pub_proposal-program-kegiatan-musyawarah-guru-mata-pel.pdf
adoc.pub_proposal-program-kegiatan-musyawarah-guru-mata-pel.pdfadoc.pub_proposal-program-kegiatan-musyawarah-guru-mata-pel.pdf
adoc.pub_proposal-program-kegiatan-musyawarah-guru-mata-pel.pdf
 
program PKB wado 1.docx
program PKB wado 1.docxprogram PKB wado 1.docx
program PKB wado 1.docx
 
laporan pelaksanaan KKLP STKIP YPUP MAKASSAR 2015
laporan pelaksanaan KKLP STKIP YPUP MAKASSAR 2015laporan pelaksanaan KKLP STKIP YPUP MAKASSAR 2015
laporan pelaksanaan KKLP STKIP YPUP MAKASSAR 2015
 
Contoh format-rkt-sd
Contoh format-rkt-sdContoh format-rkt-sd
Contoh format-rkt-sd
 
233482045 proposal-kegiatan-fls2 n-docx
233482045 proposal-kegiatan-fls2 n-docx233482045 proposal-kegiatan-fls2 n-docx
233482045 proposal-kegiatan-fls2 n-docx
 
CONTOHproposal-kegiatan-fls2 n-docx
CONTOHproposal-kegiatan-fls2 n-docxCONTOHproposal-kegiatan-fls2 n-docx
CONTOHproposal-kegiatan-fls2 n-docx
 

Recently uploaded

MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarankeicapmaniez
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 

Recently uploaded (20)

MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 

PROGRAM ROHIS

  • 1. PROGRAM KERJA ROHIS SMA NEGERI 2 TUMIJAJAR TULANG BAWANG BARAT TAHUN PELAJARAN 2015-2016 Di Susun Oleh: ROHIS SMAN 2 TUMIJAJAR UTAMI SAPUTRI, S.Pd PEMERINTAH KABUPATEN TULANGBAWANG BARAT DINAS PENDIDIKAN SMA NEGERI 2 TUMIJAJAR Jl Jenderal Sudirman N0 24 Margomulyo Kecamatan Tumijajar Kabupaten Tulang Bawang Barat
  • 2. PENGESAHAN PROGRAM KEGIATAN KERJA ROHIS SMA NEGERI 2 TUMIJAJAR TULANG BAWANG BARAT TAHUN PELAJARAN 2015-2016 Layak di sahkan dan dilaksanakan Tumijajar, September 2015 Ketua ROHIS Sekretaris ROHIS M. DHAVID ALBERNAF SEPTIA NINGRUM NISN 000409918 NISN 9991146654 Disetujui Oleh PEMBINA ROHIS UTAMI SAPUTRI, S.Pd NIP 198512042009022006
  • 3. KATA PENGANTAR Rasa syukur yang mendalam kita panjatkan kehadirat Allah SWT, hanya karena nikmat dan hidayahNya pula kami dapat menyusun program kerja kelas untuk tahun pelajaran 2015/2016. Program kerja ini disusun bertujuan untuk pedoman atau arah dalam pelaksanaan kegiatan ekstra rohis disekolah. Progam kerja rohis ini disusun berdasarkan analisis kebutuhan peserta didik dalam rangka pencapaian tugas-tugas perkembangannya. Jika ada perbedaan dalam hal format ataupun susunannya, program kerja yang disusun saat ini jika dibandingkan program kerja sebelumnya, tidak menjadikan suatu persoalan atau perdebatan yang berkepanjangan, karena inti kegiatannya adalah sama. Guna untuk mengetehui kebermanfaatan program kerja ini diperlukan suatu evaluasi. Evaluasi dapat dilakukan secara internal maupun eksternal. Evaluasi eksternal diperlukan dari teman sejawat, baik melalui instrumen maupun melalui sumbang saran dari para pembaca atau pengguna buku ini. Dengan harapan dari asupan tersebut sangat berguna dalam menindaklanjuti program selanjutnya. Untuk itu kritik, saran maupun arahan sangat diharapkan dari semua pihak, khususnya yang pihak-pihak yang kompeten guna peningkatan dan penyempurnaan program. Ucapan terima kasih kami aturkan kepada semua pihak, terutama kepada Kepala sekolah dan wali kelas yang telah memberikan arahan dan pembinaan dalam penyusunan program layanan ini. Harapan semoga dapat dilaksanakan, dan dapat membantu pelaksanaan ekstra kurikuler rohis dalam mencapai perkembangan yang optimal, serta mendukung program sekolah dalam upaya meningkatkan mutu pendidikan.
  • 4. Program Kegiatan Organisasi 1. Latar belakang / dasar kegiatan i. Keputusan kepala dinas Pendidikan Propinsi Lampung No : 800/1105 / III.01/DP.1c/ 2015 Tentang Pedoman pelaksanaan penerimaan peserta didik baru pada TK/SD/SMA/SMK/ di propinsi Lampung TP 2015/2016 ii. Keputusan kepala dinas pendidikan Propinsi Lampung No : 800/ 1106/ III.01/DP.1c/ 2015 Tentang Kalender Pendidikan dan jumlah jam belajar efektuf disekolah Tahun pelejaran 2015/2016 iii. Keputusan Kepala SMAN 2 Tumijajar No : 800/2042/III.12/SMAN:/13/TBB/2015 tentang pembagian tugas guru dan karyawan . iv. Hasil musyawarah rapat dewan guru dan karyawan tanggal 24 Juli 2015. v. Hasil musyawarah rapat anggota rohis dan pembina rohis22 september 2015 2. Tujuan i. Sebagai arah tujuan belajar tp. 2015/2016 ii. Memiliki pedoman dalam berorganisasi yang baik. iii. Sebagai tolak ukur kegiatan ekstrakurikuler rohis iv. Sebagai sarana informasi pada pihak belajar yang terkait v. Sebagai sarana pengembangan akhlak dan kedisiplinan 3. Sasaran Sasaran program kegiatan ekstra kurikuler rohis adalah meningkatkan pengetahuan, kedisiplinan, dan akhlak 4. Waktu pelaksanaan Waktu pelaksanaan kegiatan dimulai dari Agustus 2015 s/d 26 juli 2016.
  • 5. 5. Kegiatan yang akan dilaksanakan i. Kegiatan mingguan  Pengisian jurnal rohis  Pengisian absensi rohis  Berdo’a bersama sebelum dimulainya kajian islam  Mendengarkan kajian islam  Membaca Al-Qur’an bersama-sama  Piket pada saat pulang rohis ii. Kegiatan bulanan  Tadabbur alam  Pembayaran kas rohis  Pembayaran infak  Diskusi tentang keadaan rohis iii. Kegiatan lainnya  Mabit  Peningkatan skill  Tahfidz quran 6. Anggaran kegiatan Anggaran kegiatan berasal dari pemerintah dinas pendidikan, komite/ orang tua wali murid dan pihak lain yang tidak mengikat. 2. Lampiran 1. Visi dan misi rohis 2. Struktur organisasi rohis 3. Daftar siswa ( no, nama, jenis kelamin, alamat, telp ) dll
  • 6. PENUTUP Program ekstra rohis merupakan salah satu komponen dalam upaya peningkatan daya belajar dan kedisiplinan secara efektif dan efisien.Berbagai upaya optimalisasi kegiatan yang ada di SMA Negeri 2 TUMIJAJAR yang di tuangkandalam Program Ekstra Tahun Pelajaran 2015/2016 diharapkan dapat dijadikan suatu pedoman bagi seluruh siswa serta mampu berperan aktif dalam pelaksanaan fungsinya. Dengan tersusunya Program Ekstra rohis Tahun Pelajaran 2015/2016 ini maka diharapkan peningkatan mutu Pendidikan akan dapat tercapai, dan tujuan kurikuler menjadi kenyataan.Akhirnya kami mohon kepada Tuhan Yang Maha Kuasa agar apa yang direncanakan dalam Program Kerja ini dapat terlaksana sesuai dengan tujuan yang diharapkan.
  • 7. Terlampir 1 Visi Misi Ekstrakurikuler Rohis SMAN 2 Tumijajar Th. 2015/2016 Visi: Menuju Generasi yang berilmu Misi: Meningkatkan daya intelektual dikalangan anggota yang dilandasi iman, ilmu dan amal, menumbuh kembangkan ukhuwah islamiyah. Motto : Berilmu Dalam Beribadah, Berilmu Dalam ber-Muamalah. Ketua Rohis M. Dhavid Albernaf NISN 9991203883 Mengetahui, Pembina Rohis Utami saputri, S.Pd NIP. 198512042009022006
  • 8. Terlampir 3 Daftar Siswa Ekstrakurikuler ROHIS SMAN 02 Tumijajar Th. 2015-2016 NO NAMA KELAS ALAMAT NO. HP 1 Septia Ningrum XI IPS 2 Mulya Asri 085789688413 2 Mey Linda Saputri X5 Makarti 085769740546 3 M.dhavid.Albernaf X3 Mulya asri 081278929563 4 Damayanti XI IPS 2 Sumber Rejo 085768399665 5 Istiqomah XI IPS 2 Margo Dadi 085789077031 6 Reno Renal X4 Margo Mulyo 085609930930 7 Trimiyati XI IPS 1 Margo Dadi 085840887115 8 Lia kartika A. XII IPS 1 9 Lutfhi Hanifah XII IPS I 10 Hendy Purwanto XII IPS 3 11 Sulaiman Rosyid XII IPS 3 12 Ira wati XII IPS 1 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31
  • 9. Terlampir 2 STRUKTUR ORGANISASI EKSTRAKURIKULER ROHIS SMAN 2 TUMIJAJAR TH. 2015-2016 Ketua Rohis M. Dhavid Albernaf NISN 9991203883 Mengetahui, Pembina Rohis Utami saputri, S.Pd NIP. 198512042009022006 PEMBINA ROHIS UTAMI SAPUTRI, S.Pd NIP. 198512042009022006 KETUA ROHIS M. DHAVID ALBERNAF NISN. 0004049918 SEKRETARIS SEPTIA NINGRUM NISN. 9991146654 BENDAHARA MEYLINDA SAPUTRI NISN. 9997558903