SlideShare a Scribd company logo
1 of 21
MASALAH, SOLUSI, DAN CONTOH
APLIKASI
BIODATA
 Pengalaman bekerja 1. Mengajar di SMA 112 Jakarta
2. Mengajar di SMP 45 Jakarta
3. Fasilitator
4. Tutor Universitas Terbuka
5. Asesor BAN SM DKI Jakarta
6. Juri kegiatan lomba kebahasaan
Latar Belakang Gerakan Literasi
Sekolah
1. Hasil tes TIMSS , PIRLS, dan PISA
2. Tingkat literasi siswa Indonesia rendah
 Terbitnya Peraturan Menteri Pendidikan dan
Kebudayaan Nomor 23 tahun 2015 tentang
penumbuhan Budi pekerti yaitu program 15
menit membaca sebelum pembelajaran
Landasan lahirnya
 Gerakan Indonesia Membaca (GIM) oleh Direktorat jendral
PAUD dan Pendidikan Masyarakat ,
 Gerakan Literasi Sekolah (GLS) oleh Direktorat Jendral
Pendidikan Dasar dan Menengah
GLS = Budaya literasi di sekolah
Program 15 menit
membaca
Secara konseptual GLS:
Kegiatan ini tidak serta merta
memberi legitimasi bahwa
sekolah menjalankan program
literasi
Bukan kegiatan literasi itu sendiri
melainkan pintu masuk bagi
gerakan literasi yang lebih luas
 Suatu usaha/ kegiatan yang
bersifat partisipatif dengan
melibatkan warga sekolah
(peserta didik, guru, kepala
sekolah, tenaga kependidikan,
pengawas, komite)
 Gerakan sosial dengan dukungan
kolaboratif berbagai elemen untuk
mewujudkan sekolah sebagai
organisasi pembelajaran yang
warganya literat sepanjang hayat
melalui pembiasaan membaca
Tiga Ranah Budaya GLS
Mewujudkan Ekosistem Sekolah
yang Literat
1. Lingkungan fisik ramah literasi
(Karya siswa dipajang, buku bacaan)
2. Lingkungan sosial dan afektif sebagai
model komunikasi dan interaksi literat
(penghargaan,perayaan, pelibatan)
3. Mengupayakan sekolah sebagai
lingkungan akademis yang literat
(Waktu literasi, buku wajib dibaca)
 Lingkungan afektif sekolah yang kaya literasi
 Ada penghargaan untuk siswa yang berbasis literasi (pengunjung
perpustakaan terbaik, pembaca buku terbanyak, dll) secara
berkala.
 Ada peringatan Hari Besar/Nasional berbasis literasi (lomba
menulis surat kepada pahlawan, dsb).
 Ada festival/kegiatan berbasis literasi (Hari Buku, Hari
Perpustakaan, dll).
 Ada tim khusus untuk mendukung kegiatan literasi sekolah (Tim
Literasi Sekolah)
 Ada kegiatan pelibatan publik untuk mendukung kegiatan literasi
sekolah
Sudahkah Sekolah Anda Memiliki/Melaksanakan
Hal-hal Berikut?
Sudahkah Sekolah Anda Memiliki/Melaksanakan Hal-
hal Berikut?
 Kegiatan 15 menit membaca setiap hari
 Lingkungan fisik sekolah yang kaya literasi
 Ada area baca sekolah
 Ada sudut baca di tiap kelas
 Ada perpustakaan sekolah yang dikelola dan dimanfaatkan
dengan optimal
 Ada buku-buku nonteks pelajaran di perpustakaan sekolah,
area baca sekolah, dan sudut baca kelas yang beragam dan
koleksinya terus bertambah
Sudahkah Sekolah Anda Memiliki/Melaksanakan Hal-
hal Berikut?
 Lingkungan akademik sekolah yang kaya literasi
 Pembelajaran telah memanfaatkan sudut baca kelas dan
perpustakaan sekolah.
 Pembelajaran telah memanfaatkan beragam sumber
belajar termasuk buku-buku nonteks pelajaran.
 Penilaian otentik siswa telah mempertimbangkan
pengamatan terhadap pemahaman siswa tentang bacaan.
 Pemilihan model pembelajaran telah mengakomodasi
kegiatan untuk meningkatkan kefasihan membaca dan
pemahaman terhadap bacaan.
Tokoh masyarakat
Penggiat literasi
Akademisi
LSM
Dunia usaha
Program 15 Menit GLS
Ada 3 cara membaca:
1. Membaca nyaring (read aloud)
guru membacakan buku dengan suara lantang
2. Membaca bersama (shared reading)
Guru dan siswa membaca bersama dimulai dengan
membacakan kata atau kalimat oleh guru
3. Membaca terpandu (guided reading)
guru menunjuk atau membacakan kata diikuti
siswa (membaca untuk kelas rendah)
Kombinasi kegiatan baca-tulis
 1. Membuat jurnal
 2. Membuat resensi
 3. Menerbitkan buku secara kolaboratif
 4. Meluncurkan dan membedah buku
 5. Mengadakan festival Literasi
Penerapan pembelajaran literasi
baca-tulis di kelas awal
 1. Membaca nyaring (read aloud)
 2. Membaca bersama
 3. Membaca terpandu
 4. Membaca mandiri
 5. Menulis dengan pemodelan
 6. Menulis bersama
 7. Menulis terpandu
 8. Menulis mandiri
Motivasi intrinsik siswa
 1. Menyediakan dan memanfaatkan buku fiksi maupun
nonfiksi
 2. Menciptakan lingkungan sekolah yang kaya bacaan
 3. Menghadirkan koleksi yang berkualitas dan bervariasi
 4. Mengadakan program membaca nyaring
 5. Semua warga sekolah turut membaca
 6. Menghidupkan bacaan multimodal
 7. Mengundang pencipta bacaan seperti penulis
LAPORAN MEMBACA BUKU
Menganalisis video
 Sebelum menonton:
 Guru menjelaskan tujuan menonton dan pengantar tentang
video yang akan diputar.
 Memberikan pertanyaan pengantar diskusi.
 Menginformasikan kegiatan selama menonton.
 Setelah menonton:
 Mendiskusikan catatan siswa selama menonton.
 Melakukan kegiatan tindak lanjut (menulis, berdiskusi,
menceritakan ulang).
Implementasi GLS
 1. Membentuk Tim Literasi Sekolah(TLS) oleh kepala sekolah untuk
menyusun program literasi sekolah
 2. Membuat sudut baca kelas atau perpustakaan mini
 Berisi buku nonteks pelajaran yang disukai siswa
 3.Membangun kelas kaya literasi, karya siswa, kata-kata motivasi
dipajang di koridor sekolah
 4. Membuat pojok literasi dengan menempatkan rak buku di
koridor, saung, kantin sekolah
 Membangun lingkungan kaya literasi
 5. Mengelola perpustakaan sekolah
 6. Mengadakan festival literasi
 7. memberi penghargaan literasi
 8. Penerapan strategi literasi dalam pembelajaran
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot

Lembar observasi guru 1
Lembar observasi guru 1Lembar observasi guru 1
Lembar observasi guru 1Rudy Restanto
 
PPT - PENGENALAN P5.pptx
PPT - PENGENALAN P5.pptxPPT - PENGENALAN P5.pptx
PPT - PENGENALAN P5.pptxHendrikDitya
 
Pembelajaran Berdiferensiasi.pptx
Pembelajaran Berdiferensiasi.pptxPembelajaran Berdiferensiasi.pptx
Pembelajaran Berdiferensiasi.pptxSidikPurnomo19
 
PPT P5 PAK WID.pptx
PPT P5 PAK WID.pptxPPT P5 PAK WID.pptx
PPT P5 PAK WID.pptxSabtoWibowo4
 
Asesmen Kurikulum Merdeka.pptx
Asesmen Kurikulum Merdeka.pptxAsesmen Kurikulum Merdeka.pptx
Asesmen Kurikulum Merdeka.pptxahmad ubaedi
 
Power Point IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pptx
Power Point IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pptxPower Point IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pptx
Power Point IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pptxTesah2
 
Panduan lomba fls2_n_smp_2016
Panduan lomba fls2_n_smp_2016Panduan lomba fls2_n_smp_2016
Panduan lomba fls2_n_smp_2016Hilmi Janggo
 
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptx
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptxAksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptx
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptxQorry Debby Ismayati
 
Filsafat Pendidikan, Pengajaran, dan Kebudayaan Ki Hajar Dewantara
Filsafat Pendidikan, Pengajaran, dan Kebudayaan Ki Hajar DewantaraFilsafat Pendidikan, Pengajaran, dan Kebudayaan Ki Hajar Dewantara
Filsafat Pendidikan, Pengajaran, dan Kebudayaan Ki Hajar DewantaraIwan Syahril
 
LK 2.3 Rencana Aksi.docx
LK 2.3 Rencana Aksi.docxLK 2.3 Rencana Aksi.docx
LK 2.3 Rencana Aksi.docxHasanCkp
 
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docx
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docxLampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docx
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docxWahyouJuztyn
 
Contoh berita acara seminar penelitian tindakan sekolah (kepala sekolah)
Contoh berita acara seminar penelitian tindakan sekolah (kepala sekolah)Contoh berita acara seminar penelitian tindakan sekolah (kepala sekolah)
Contoh berita acara seminar penelitian tindakan sekolah (kepala sekolah)Narendra
 
tugas uts kurikulum.docx
tugas uts kurikulum.docxtugas uts kurikulum.docx
tugas uts kurikulum.docxLisnaNuraida
 
PPT ALUR PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptx
PPT ALUR PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptxPPT ALUR PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptx
PPT ALUR PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptxFadyaAnjani
 
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum PembelajaranKisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum PembelajaranMuhammad Imam BW
 
PPT PROJEK GAYA HIDUP BERKELANJUTAN.pptx
PPT PROJEK GAYA HIDUP BERKELANJUTAN.pptxPPT PROJEK GAYA HIDUP BERKELANJUTAN.pptx
PPT PROJEK GAYA HIDUP BERKELANJUTAN.pptxNur Rohmadi
 
Contoh instrumen dan rubrik penilaian
Contoh instrumen dan rubrik penilaianContoh instrumen dan rubrik penilaian
Contoh instrumen dan rubrik penilaianNarto Wastyowadi
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka BelajarAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka BelajarMuhamad Yogi
 

What's hot (20)

Lembar observasi guru 1
Lembar observasi guru 1Lembar observasi guru 1
Lembar observasi guru 1
 
PPT - PENGENALAN P5.pptx
PPT - PENGENALAN P5.pptxPPT - PENGENALAN P5.pptx
PPT - PENGENALAN P5.pptx
 
Pembelajaran Berdiferensiasi.pptx
Pembelajaran Berdiferensiasi.pptxPembelajaran Berdiferensiasi.pptx
Pembelajaran Berdiferensiasi.pptx
 
PPT P5 PAK WID.pptx
PPT P5 PAK WID.pptxPPT P5 PAK WID.pptx
PPT P5 PAK WID.pptx
 
Asesmen Kurikulum Merdeka.pptx
Asesmen Kurikulum Merdeka.pptxAsesmen Kurikulum Merdeka.pptx
Asesmen Kurikulum Merdeka.pptx
 
Lembar observasi Kelas
Lembar observasi KelasLembar observasi Kelas
Lembar observasi Kelas
 
Power Point IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pptx
Power Point IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pptxPower Point IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pptx
Power Point IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pptx
 
Panduan lomba fls2_n_smp_2016
Panduan lomba fls2_n_smp_2016Panduan lomba fls2_n_smp_2016
Panduan lomba fls2_n_smp_2016
 
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptx
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptxAksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptx
Aksi Nyata Topik 2 Kurikulum Merdeka ppt.pptx
 
Filsafat Pendidikan, Pengajaran, dan Kebudayaan Ki Hajar Dewantara
Filsafat Pendidikan, Pengajaran, dan Kebudayaan Ki Hajar DewantaraFilsafat Pendidikan, Pengajaran, dan Kebudayaan Ki Hajar Dewantara
Filsafat Pendidikan, Pengajaran, dan Kebudayaan Ki Hajar Dewantara
 
LK 2.3 Rencana Aksi.docx
LK 2.3 Rencana Aksi.docxLK 2.3 Rencana Aksi.docx
LK 2.3 Rencana Aksi.docx
 
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docx
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docxLampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docx
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docx
 
Contoh berita acara seminar penelitian tindakan sekolah (kepala sekolah)
Contoh berita acara seminar penelitian tindakan sekolah (kepala sekolah)Contoh berita acara seminar penelitian tindakan sekolah (kepala sekolah)
Contoh berita acara seminar penelitian tindakan sekolah (kepala sekolah)
 
tugas uts kurikulum.docx
tugas uts kurikulum.docxtugas uts kurikulum.docx
tugas uts kurikulum.docx
 
PPT ALUR PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptx
PPT ALUR PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptxPPT ALUR PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptx
PPT ALUR PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA.pptx
 
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum PembelajaranKisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Guru Sebelum Pembelajaran
 
PPT PROJEK GAYA HIDUP BERKELANJUTAN.pptx
PPT PROJEK GAYA HIDUP BERKELANJUTAN.pptxPPT PROJEK GAYA HIDUP BERKELANJUTAN.pptx
PPT PROJEK GAYA HIDUP BERKELANJUTAN.pptx
 
Contoh instrumen dan rubrik penilaian
Contoh instrumen dan rubrik penilaianContoh instrumen dan rubrik penilaian
Contoh instrumen dan rubrik penilaian
 
Topik 6 Koneksi Antar Materi
Topik 6 Koneksi Antar MateriTopik 6 Koneksi Antar Materi
Topik 6 Koneksi Antar Materi
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka BelajarAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar
 

Similar to 1. Praktik Baik LITERASI SEKOLAH [Autosaved].pptx

Modul 4 - PPK Berbasis Budaya Sekolah.pptx
Modul 4 - PPK Berbasis Budaya  Sekolah.pptxModul 4 - PPK Berbasis Budaya  Sekolah.pptx
Modul 4 - PPK Berbasis Budaya Sekolah.pptxFachryAdiRiansyah1
 
Modul 4 - PPK Berbasis Budaya Sekolah.pptx.pptx
Modul 4 - PPK Berbasis Budaya Sekolah.pptx.pptxModul 4 - PPK Berbasis Budaya Sekolah.pptx.pptx
Modul 4 - PPK Berbasis Budaya Sekolah.pptx.pptxAdminSandiKerlip
 
PROGRAM GERAKAN LITERASI SEKOLAH 2324.docx
PROGRAM GERAKAN LITERASI SEKOLAH 2324.docxPROGRAM GERAKAN LITERASI SEKOLAH 2324.docx
PROGRAM GERAKAN LITERASI SEKOLAH 2324.docxANGGIRAMAPUTRI
 
Modul 4 ppk-berbasis-budaya-sekolah
Modul 4 ppk-berbasis-budaya-sekolahModul 4 ppk-berbasis-budaya-sekolah
Modul 4 ppk-berbasis-budaya-sekolahAmsori Saari
 
1_4_Gerakan_Literasi_ppt.ppt
1_4_Gerakan_Literasi_ppt.ppt1_4_Gerakan_Literasi_ppt.ppt
1_4_Gerakan_Literasi_ppt.pptPPBUINRIL
 
1_4_Gerakan_Literasi_ppt.ppt
1_4_Gerakan_Literasi_ppt.ppt1_4_Gerakan_Literasi_ppt.ppt
1_4_Gerakan_Literasi_ppt.pptArisChipmunkz
 
Buku Saku Benahi Literasi Melalui Lingkungan Belajar-1.pdf
Buku Saku Benahi Literasi Melalui Lingkungan Belajar-1.pdfBuku Saku Benahi Literasi Melalui Lingkungan Belajar-1.pdf
Buku Saku Benahi Literasi Melalui Lingkungan Belajar-1.pdfSitiMaesaroh69255
 
Buku Saku Benahi Literasi Melalui Lingkungan Belajar-1.pdf
Buku Saku Benahi Literasi Melalui Lingkungan Belajar-1.pdfBuku Saku Benahi Literasi Melalui Lingkungan Belajar-1.pdf
Buku Saku Benahi Literasi Melalui Lingkungan Belajar-1.pdfThufailarwin
 
Panduan-Gerakan-Literasi-Sekolah-di-SD-OK1.pdf
Panduan-Gerakan-Literasi-Sekolah-di-SD-OK1.pdfPanduan-Gerakan-Literasi-Sekolah-di-SD-OK1.pdf
Panduan-Gerakan-Literasi-Sekolah-di-SD-OK1.pdfKusnataWijaya1
 
GERakan literasi sekolah.pptx
GERakan literasi sekolah.pptxGERakan literasi sekolah.pptx
GERakan literasi sekolah.pptxYuukiMisaka
 
Panduan Praktis Gerakan Literasi Sekolah.pdf
Panduan Praktis Gerakan Literasi Sekolah.pdfPanduan Praktis Gerakan Literasi Sekolah.pdf
Panduan Praktis Gerakan Literasi Sekolah.pdfAmbariCaesar1
 
Buku Siswa Kelas 6 Tema 6 ( datadikdasmen.com ).pdf
Buku Siswa Kelas 6 Tema 6 ( datadikdasmen.com ).pdfBuku Siswa Kelas 6 Tema 6 ( datadikdasmen.com ).pdf
Buku Siswa Kelas 6 Tema 6 ( datadikdasmen.com ).pdfSitiMaesaroh69255
 
Buku Siswa Kelas 6 Tema 6 ( datadikdasmen.com ).pdf
Buku Siswa Kelas 6 Tema 6 ( datadikdasmen.com ).pdfBuku Siswa Kelas 6 Tema 6 ( datadikdasmen.com ).pdf
Buku Siswa Kelas 6 Tema 6 ( datadikdasmen.com ).pdfSitiMaesaroh69255
 
Buku Siswa Kelas 6 Tema 6 ( datadikdasmen.com ).pdf
Buku Siswa Kelas 6 Tema 6 ( datadikdasmen.com ).pdfBuku Siswa Kelas 6 Tema 6 ( datadikdasmen.com ).pdf
Buku Siswa Kelas 6 Tema 6 ( datadikdasmen.com ).pdfSitiMaesaroh69255
 

Similar to 1. Praktik Baik LITERASI SEKOLAH [Autosaved].pptx (20)

Modul 4 - PPK Berbasis Budaya Sekolah.pptx
Modul 4 - PPK Berbasis Budaya  Sekolah.pptxModul 4 - PPK Berbasis Budaya  Sekolah.pptx
Modul 4 - PPK Berbasis Budaya Sekolah.pptx
 
Modul 4 - PPK Berbasis Budaya Sekolah.pptx.pptx
Modul 4 - PPK Berbasis Budaya Sekolah.pptx.pptxModul 4 - PPK Berbasis Budaya Sekolah.pptx.pptx
Modul 4 - PPK Berbasis Budaya Sekolah.pptx.pptx
 
PROGRAM GERAKAN LITERASI SEKOLAH 2324.docx
PROGRAM GERAKAN LITERASI SEKOLAH 2324.docxPROGRAM GERAKAN LITERASI SEKOLAH 2324.docx
PROGRAM GERAKAN LITERASI SEKOLAH 2324.docx
 
Modul 4 ppk-berbasis-budaya-sekolah
Modul 4 ppk-berbasis-budaya-sekolahModul 4 ppk-berbasis-budaya-sekolah
Modul 4 ppk-berbasis-budaya-sekolah
 
1_4_Gerakan_Literasi_ppt.ppt
1_4_Gerakan_Literasi_ppt.ppt1_4_Gerakan_Literasi_ppt.ppt
1_4_Gerakan_Literasi_ppt.ppt
 
1_4_Gerakan_Literasi_ppt.ppt
1_4_Gerakan_Literasi_ppt.ppt1_4_Gerakan_Literasi_ppt.ppt
1_4_Gerakan_Literasi_ppt.ppt
 
Manual pendukung pelaksanaan GLS
Manual pendukung pelaksanaan GLSManual pendukung pelaksanaan GLS
Manual pendukung pelaksanaan GLS
 
Program Literasi Sekolah
Program Literasi Sekolah Program Literasi Sekolah
Program Literasi Sekolah
 
GLS SMK IN.ppt
GLS SMK IN.pptGLS SMK IN.ppt
GLS SMK IN.ppt
 
Literasi
LiterasiLiterasi
Literasi
 
Buku Saku Benahi Literasi Melalui Lingkungan Belajar-1.pdf
Buku Saku Benahi Literasi Melalui Lingkungan Belajar-1.pdfBuku Saku Benahi Literasi Melalui Lingkungan Belajar-1.pdf
Buku Saku Benahi Literasi Melalui Lingkungan Belajar-1.pdf
 
Buku Saku Benahi Literasi Melalui Lingkungan Belajar-1.pdf
Buku Saku Benahi Literasi Melalui Lingkungan Belajar-1.pdfBuku Saku Benahi Literasi Melalui Lingkungan Belajar-1.pdf
Buku Saku Benahi Literasi Melalui Lingkungan Belajar-1.pdf
 
Panduan-Gerakan-Literasi-Sekolah-di-SD-OK1.pdf
Panduan-Gerakan-Literasi-Sekolah-di-SD-OK1.pdfPanduan-Gerakan-Literasi-Sekolah-di-SD-OK1.pdf
Panduan-Gerakan-Literasi-Sekolah-di-SD-OK1.pdf
 
GERakan literasi sekolah.pptx
GERakan literasi sekolah.pptxGERakan literasi sekolah.pptx
GERakan literasi sekolah.pptx
 
Tema 4, keluargaku (kelas 1)
Tema 4, keluargaku (kelas 1)Tema 4, keluargaku (kelas 1)
Tema 4, keluargaku (kelas 1)
 
Panduan praktis GLS
Panduan praktis GLSPanduan praktis GLS
Panduan praktis GLS
 
Panduan Praktis Gerakan Literasi Sekolah.pdf
Panduan Praktis Gerakan Literasi Sekolah.pdfPanduan Praktis Gerakan Literasi Sekolah.pdf
Panduan Praktis Gerakan Literasi Sekolah.pdf
 
Buku Siswa Kelas 6 Tema 6 ( datadikdasmen.com ).pdf
Buku Siswa Kelas 6 Tema 6 ( datadikdasmen.com ).pdfBuku Siswa Kelas 6 Tema 6 ( datadikdasmen.com ).pdf
Buku Siswa Kelas 6 Tema 6 ( datadikdasmen.com ).pdf
 
Buku Siswa Kelas 6 Tema 6 ( datadikdasmen.com ).pdf
Buku Siswa Kelas 6 Tema 6 ( datadikdasmen.com ).pdfBuku Siswa Kelas 6 Tema 6 ( datadikdasmen.com ).pdf
Buku Siswa Kelas 6 Tema 6 ( datadikdasmen.com ).pdf
 
Buku Siswa Kelas 6 Tema 6 ( datadikdasmen.com ).pdf
Buku Siswa Kelas 6 Tema 6 ( datadikdasmen.com ).pdfBuku Siswa Kelas 6 Tema 6 ( datadikdasmen.com ).pdf
Buku Siswa Kelas 6 Tema 6 ( datadikdasmen.com ).pdf
 

Recently uploaded

MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfJarzaniIsmail
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptnabilafarahdiba95
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaAndreRangga1
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxMaskuratulMunawaroh
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxDedeRosza
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptxfurqanridha
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxFitriaSarmida1
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxsalmnor
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxPPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxJawahirIhsan
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfEniNuraeni29
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxriscacriswanda
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerakputus34
 
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanTopik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanAyuApriliyanti6
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 

Recently uploaded (20)

MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxPPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
 
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanTopik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

1. Praktik Baik LITERASI SEKOLAH [Autosaved].pptx

  • 1. MASALAH, SOLUSI, DAN CONTOH APLIKASI
  • 2. BIODATA  Pengalaman bekerja 1. Mengajar di SMA 112 Jakarta 2. Mengajar di SMP 45 Jakarta 3. Fasilitator 4. Tutor Universitas Terbuka 5. Asesor BAN SM DKI Jakarta 6. Juri kegiatan lomba kebahasaan
  • 3.
  • 4. Latar Belakang Gerakan Literasi Sekolah 1. Hasil tes TIMSS , PIRLS, dan PISA 2. Tingkat literasi siswa Indonesia rendah  Terbitnya Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 23 tahun 2015 tentang penumbuhan Budi pekerti yaitu program 15 menit membaca sebelum pembelajaran Landasan lahirnya  Gerakan Indonesia Membaca (GIM) oleh Direktorat jendral PAUD dan Pendidikan Masyarakat ,  Gerakan Literasi Sekolah (GLS) oleh Direktorat Jendral Pendidikan Dasar dan Menengah
  • 5. GLS = Budaya literasi di sekolah Program 15 menit membaca Secara konseptual GLS: Kegiatan ini tidak serta merta memberi legitimasi bahwa sekolah menjalankan program literasi Bukan kegiatan literasi itu sendiri melainkan pintu masuk bagi gerakan literasi yang lebih luas  Suatu usaha/ kegiatan yang bersifat partisipatif dengan melibatkan warga sekolah (peserta didik, guru, kepala sekolah, tenaga kependidikan, pengawas, komite)  Gerakan sosial dengan dukungan kolaboratif berbagai elemen untuk mewujudkan sekolah sebagai organisasi pembelajaran yang warganya literat sepanjang hayat melalui pembiasaan membaca
  • 6. Tiga Ranah Budaya GLS Mewujudkan Ekosistem Sekolah yang Literat 1. Lingkungan fisik ramah literasi (Karya siswa dipajang, buku bacaan) 2. Lingkungan sosial dan afektif sebagai model komunikasi dan interaksi literat (penghargaan,perayaan, pelibatan) 3. Mengupayakan sekolah sebagai lingkungan akademis yang literat (Waktu literasi, buku wajib dibaca)
  • 7.
  • 8.
  • 9.
  • 10.  Lingkungan afektif sekolah yang kaya literasi  Ada penghargaan untuk siswa yang berbasis literasi (pengunjung perpustakaan terbaik, pembaca buku terbanyak, dll) secara berkala.  Ada peringatan Hari Besar/Nasional berbasis literasi (lomba menulis surat kepada pahlawan, dsb).  Ada festival/kegiatan berbasis literasi (Hari Buku, Hari Perpustakaan, dll).  Ada tim khusus untuk mendukung kegiatan literasi sekolah (Tim Literasi Sekolah)  Ada kegiatan pelibatan publik untuk mendukung kegiatan literasi sekolah Sudahkah Sekolah Anda Memiliki/Melaksanakan Hal-hal Berikut?
  • 11. Sudahkah Sekolah Anda Memiliki/Melaksanakan Hal- hal Berikut?  Kegiatan 15 menit membaca setiap hari  Lingkungan fisik sekolah yang kaya literasi  Ada area baca sekolah  Ada sudut baca di tiap kelas  Ada perpustakaan sekolah yang dikelola dan dimanfaatkan dengan optimal  Ada buku-buku nonteks pelajaran di perpustakaan sekolah, area baca sekolah, dan sudut baca kelas yang beragam dan koleksinya terus bertambah
  • 12. Sudahkah Sekolah Anda Memiliki/Melaksanakan Hal- hal Berikut?  Lingkungan akademik sekolah yang kaya literasi  Pembelajaran telah memanfaatkan sudut baca kelas dan perpustakaan sekolah.  Pembelajaran telah memanfaatkan beragam sumber belajar termasuk buku-buku nonteks pelajaran.  Penilaian otentik siswa telah mempertimbangkan pengamatan terhadap pemahaman siswa tentang bacaan.  Pemilihan model pembelajaran telah mengakomodasi kegiatan untuk meningkatkan kefasihan membaca dan pemahaman terhadap bacaan.
  • 14. Program 15 Menit GLS Ada 3 cara membaca: 1. Membaca nyaring (read aloud) guru membacakan buku dengan suara lantang 2. Membaca bersama (shared reading) Guru dan siswa membaca bersama dimulai dengan membacakan kata atau kalimat oleh guru 3. Membaca terpandu (guided reading) guru menunjuk atau membacakan kata diikuti siswa (membaca untuk kelas rendah)
  • 15. Kombinasi kegiatan baca-tulis  1. Membuat jurnal  2. Membuat resensi  3. Menerbitkan buku secara kolaboratif  4. Meluncurkan dan membedah buku  5. Mengadakan festival Literasi
  • 16. Penerapan pembelajaran literasi baca-tulis di kelas awal  1. Membaca nyaring (read aloud)  2. Membaca bersama  3. Membaca terpandu  4. Membaca mandiri  5. Menulis dengan pemodelan  6. Menulis bersama  7. Menulis terpandu  8. Menulis mandiri
  • 17. Motivasi intrinsik siswa  1. Menyediakan dan memanfaatkan buku fiksi maupun nonfiksi  2. Menciptakan lingkungan sekolah yang kaya bacaan  3. Menghadirkan koleksi yang berkualitas dan bervariasi  4. Mengadakan program membaca nyaring  5. Semua warga sekolah turut membaca  6. Menghidupkan bacaan multimodal  7. Mengundang pencipta bacaan seperti penulis
  • 19. Menganalisis video  Sebelum menonton:  Guru menjelaskan tujuan menonton dan pengantar tentang video yang akan diputar.  Memberikan pertanyaan pengantar diskusi.  Menginformasikan kegiatan selama menonton.  Setelah menonton:  Mendiskusikan catatan siswa selama menonton.  Melakukan kegiatan tindak lanjut (menulis, berdiskusi, menceritakan ulang).
  • 20. Implementasi GLS  1. Membentuk Tim Literasi Sekolah(TLS) oleh kepala sekolah untuk menyusun program literasi sekolah  2. Membuat sudut baca kelas atau perpustakaan mini  Berisi buku nonteks pelajaran yang disukai siswa  3.Membangun kelas kaya literasi, karya siswa, kata-kata motivasi dipajang di koridor sekolah  4. Membuat pojok literasi dengan menempatkan rak buku di koridor, saung, kantin sekolah  Membangun lingkungan kaya literasi  5. Mengelola perpustakaan sekolah  6. Mengadakan festival literasi  7. memberi penghargaan literasi  8. Penerapan strategi literasi dalam pembelajaran