SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
PENGUKURAN, PENILAIA
   N DAN EVALUASI




   DEPARTEMEN
   PENDIDIKAN NASIONAL
Definisi Penilaian




        Penilaian (assessment) adalah penerapan berbagai
        cara dan penggunaan beragam alat penilaian untuk
        memperoleh informasi tentang sejauh mana hasil
        belajar peserta didik atau ketercapaian kompetensi
        (rangkaian kemampuan) peserta didik.



Sosialisasi KTSP
Pengajar harus mengetahui sejauh mana pebelajar (learner) telah
   mengerti bahan yang telah diajarkan atau sejauh mana
   tujuan/kompetensi dari kegiatan pembelajaran yang dikelola
   dapat dicapai. Tingkat pencapaian kompetensi atau tujuan
   instruksional dari kegiatan pembelajaran yang telah
   dilaksanakan itu dapat dinyatakan dengan nilai.




Sosialisasi KTSP
TEKNIK /CARA PENILAIAN

       Unjuk Kerja (Performance)
       Penugasan (Proyek/Project)
       Hasil kerja (Produk/Product)
       Tertulis (Paper & Pen)
       Portofolio (Portfolio)
       Sikap
       Diri (Self Assessment)

Sosialisasi KTSP
Definisi Penilaian




        Pengukuran adalah penentuan besaran, dimensi, atau
        kapasitas, biasanya terhadap suatu standar atau
        satuan pengukuran. Pengukuran tidak hanya terbatas
        pada kuantitas fisik, tetapi juga dapat diperluas untuk
        mengukur hampir semua benda yang bisa
        dibayangkan, seperti tingkat ketidakpastian, atau
        kepercayaan konsumen.


Sosialisasi KTSP
Definisi Penilaian




        Secara garis besar dapat dikatakan bahwa evaluasi
        adalah pemberian nilai terhadap kualitas sesuatu.
        Selain dari itu, evaluasi juga dapat dipandang sebagai
        proses merencanakan, memperoleh, dan
        menyediakan informasi yang sangat diperlukan untuk
        membuat alternatif-alternatif keputusan.



Sosialisasi KTSP
•    Secara harafiah evaluasi berasal dari bahasa Inggris evaluation yang
     berarti penilaian atau penaksiran (John M. Echols dan Hasan Shadily:
     1983).
•    Menurut Stufflebeam, dkk (1971) mendefinisikan evaluasi sebagai “The
     process of delineating, obtaining, and providing useful information for
     judging decision alternatives”. Artinya evaluasi merupakan proses
     menggambarkan, memperoleh, dan menyajikan informasi yang berguna
     untuk merumuskan suatu alternatif keputusan.
•    Evaluasi menurut Kumano (2001) merupakan penilaian terhadap data
     yang dikumpulkan melalui kegiatan asesmen. Sementara itu menurut
     Calongesi (1995) evaluasi adalah suatu keputusan tentang nilai
     berdasarkan hasil pengukuran.
•    Sejalan dengan pengertian tersebut, Zainul dan Nasution (2001)
     menyatakan bahwa evaluasi dapat dinyatakan sebagai suatu proses
     pengambilan keputusan dengan menggunakan informasi yang diperoleh
     melalui pengukuran hasil belajar, baik yang menggunakan instrumen tes
     maupun non tes.




Sosialisasi KTSP
Definisi Penilaian

                       SKALA
                    PENGUKURAN



       Untuk mengukur suatu variabel dalam rumusan
       masalah penelitian, dibutuhkan skala pengukuran.




Sosialisasi KTSP
suatu skala yang berfungsi
                                        untuk mengelompokan
                      Skala nominal
                                       data, tetapi tidak memiliki
                                                   arti.



                                        skala yang dapat memberi
                       Skala ratio
                                       arti perbandingan/perkalian.

  Macam-macam skala
     pengukuran

                      Skala interval    skala yang memiliki nilai
                                           dengan jarak sama.




                                         skala yang memberi arti
                      Skala ordinal
                                       prioritas/peringkat/ranking.




Sosialisasi KTSP
Definisi Penilaian
                      Penilaian Berbasis kompetensi
                           (Performance Based
                               Assessment)




        pegujian yang meminta peserta test untuk mendemonstrasikan
        kemampuannya dalam bentuk unjuk kerja sikap (attitudinal
        performance), untuk kerja lisan (Verbal performance) dan
        perbuatan (Physichal performance), serta mengaplikasikan
        kemampuannya dalam berbagai macam konteks sesuai dengan
        kriteria yang diinginkan. Sering sekali ”performance assessment”
        juga dikaitkan dengan suatu kriteria yang diinginkan dalam
        kehidupan sehari-hari yang dikenal authenthic assessment.




Sosialisasi KTSP
Generability



                                        Authentic



                                       Multiple fact


     Kriteria Penilaian Berbasis
  Kompetensi (Performance Assessment   Teachability
               Criteria)


                                         Fairnes



                                        Feasibility



                                       Seorability



Sosialisasi KTSP
Langkah-langkah Membuat Penilaian
Berbasis Kompetensi
•    Identifikasi semua langkah-langkah penting yang diperlukan
     atau yang akan mempengaruhi hasil akhir (output) yang terbaik.
•    Tuliskan perilaku kemampuan-kemampuan yang sfesifik
     (operasional) yang penting dilakukan untuk menyelesaikan tugas
     dan menghasilkan hasil akhir yang terbaik.
•    Usahakan untuk membuat kriteria kemampuan yang diukur tidak
     terlalu banyak sehingga semua kriteria tersebut dapat
     diobservasi selama siswa melaksanakan tugas.
•    Definisikan dengan jelas kriteria kemampuan yang akan diukur
     berdasarkan kemampuan siswa yang harus dapat diamati
     (observable) atau karakteristik produk yang dihasilkan.
•    Urutkan kriteria-kriteria kemampuan yang akan diukur
     berdasarkan urutan yang dapat diamati.
•     Periksa kembali apa yang telah dibuat dan kalau mungkin
     bandingkan dengan kriteria kemampuan yang sudah ada, yang
     telah dibuat sebelumnya oleh orang lain di lapangan.


Sosialisasi KTSP
Daftar Referensi
•       Alwasilah, et al. (1996). Glossary of educational Assessment Term. Jakarta:
        Ministry of Education and Culture.
•       Arikunto, S & Jabar. 2004. Evaluasi Program Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara
•       Calongesi, J.S. 1995. Merancang Tes untuk Menilai Prestasi Siswa. Bandung : ITB
•       Kumano, Y. 2001. Authentic Assessment and Portfolio Assessment-Its Theory and
        Practice. Japan: Shizuoka University.
•       Lehmann, H. (1990). The Systems Approach to Education. Special Presentation
        Conveyed in The International Seminar on Educational Innovation and Technology
        Manila. Innotech Publications-Vol 20 No. 05.
•       Stiggins, R.J. (1994). Student-Centered Classroom Assessment. New York :
        Macmillan College Publishing Company
•       Tayibnapis, F.Y. (2000). Evaluasi Program. Jakarta: Rineka Cipta




    Sosialisasi KTSP

More Related Content

What's hot

Materi evaluasi pembelajaran Bahasa
Materi evaluasi pembelajaran BahasaMateri evaluasi pembelajaran Bahasa
Materi evaluasi pembelajaran BahasaDhoenny Ngerusuk
 
Konsep penilaian dan Evaluasi dalam Pembelajaran
Konsep penilaian dan Evaluasi dalam Pembelajaran Konsep penilaian dan Evaluasi dalam Pembelajaran
Konsep penilaian dan Evaluasi dalam Pembelajaran PratiwiKartikaSari
 
Daring modul 6 pedagogik kegiatan belajar 1
Daring modul 6 pedagogik kegiatan belajar 1Daring modul 6 pedagogik kegiatan belajar 1
Daring modul 6 pedagogik kegiatan belajar 1Martunis Hasan
 
Evaluasi Pembelajaran, Materi Kuliah
Evaluasi Pembelajaran, Materi Kuliah Evaluasi Pembelajaran, Materi Kuliah
Evaluasi Pembelajaran, Materi Kuliah trysnokoe
 
AFI PARNAWI, M.Pd. Evaluasi pembelajaran
AFI PARNAWI, M.Pd. Evaluasi pembelajaranAFI PARNAWI, M.Pd. Evaluasi pembelajaran
AFI PARNAWI, M.Pd. Evaluasi pembelajaranDr. Afi Parnawi, M.Pd
 
Subjek dan sasaran evaluasi pendidikan
Subjek dan sasaran evaluasi pendidikanSubjek dan sasaran evaluasi pendidikan
Subjek dan sasaran evaluasi pendidikaneryeryey
 
Tes pengukuran-evaluasi - Evaluasi Pembelajran di PAUD
Tes pengukuran-evaluasi - Evaluasi Pembelajran di PAUDTes pengukuran-evaluasi - Evaluasi Pembelajran di PAUD
Tes pengukuran-evaluasi - Evaluasi Pembelajran di PAUDAl Azhar Indonesia University
 
Variabel Operasional
Variabel OperasionalVariabel Operasional
Variabel Operasionaldina febriana
 
Validitas dan reliabilitas suatu instrumen penelitian
Validitas dan reliabilitas suatu instrumen penelitianValiditas dan reliabilitas suatu instrumen penelitian
Validitas dan reliabilitas suatu instrumen penelitianVivii Charmeiliaa
 
Kriteria Instrumen Evaluasi
Kriteria Instrumen EvaluasiKriteria Instrumen Evaluasi
Kriteria Instrumen EvaluasiRofiani Intan
 
Variable penelitian-dan-definisi-operasional-variable2
Variable penelitian-dan-definisi-operasional-variable2Variable penelitian-dan-definisi-operasional-variable2
Variable penelitian-dan-definisi-operasional-variable2maia_ahmad
 

What's hot (19)

Pan dan pap nopri
Pan dan pap nopriPan dan pap nopri
Pan dan pap nopri
 
Materi evaluasi pembelajaran Bahasa
Materi evaluasi pembelajaran BahasaMateri evaluasi pembelajaran Bahasa
Materi evaluasi pembelajaran Bahasa
 
Konsep penilaian dan Evaluasi dalam Pembelajaran
Konsep penilaian dan Evaluasi dalam Pembelajaran Konsep penilaian dan Evaluasi dalam Pembelajaran
Konsep penilaian dan Evaluasi dalam Pembelajaran
 
Materi Evaluasi
Materi EvaluasiMateri Evaluasi
Materi Evaluasi
 
Evaluasi
EvaluasiEvaluasi
Evaluasi
 
Daring modul 6 pedagogik kegiatan belajar 1
Daring modul 6 pedagogik kegiatan belajar 1Daring modul 6 pedagogik kegiatan belajar 1
Daring modul 6 pedagogik kegiatan belajar 1
 
Evaluasi Pembelajaran, Materi Kuliah
Evaluasi Pembelajaran, Materi Kuliah Evaluasi Pembelajaran, Materi Kuliah
Evaluasi Pembelajaran, Materi Kuliah
 
Artikel kontribusi
Artikel kontribusiArtikel kontribusi
Artikel kontribusi
 
AFI PARNAWI, M.Pd. Evaluasi pembelajaran
AFI PARNAWI, M.Pd. Evaluasi pembelajaranAFI PARNAWI, M.Pd. Evaluasi pembelajaran
AFI PARNAWI, M.Pd. Evaluasi pembelajaran
 
Subjek dan sasaran evaluasi pendidikan
Subjek dan sasaran evaluasi pendidikanSubjek dan sasaran evaluasi pendidikan
Subjek dan sasaran evaluasi pendidikan
 
Tes pengukuran-evaluasi - Evaluasi Pembelajran di PAUD
Tes pengukuran-evaluasi - Evaluasi Pembelajran di PAUDTes pengukuran-evaluasi - Evaluasi Pembelajran di PAUD
Tes pengukuran-evaluasi - Evaluasi Pembelajran di PAUD
 
Variabel Operasional
Variabel OperasionalVariabel Operasional
Variabel Operasional
 
Validitas dan reliabilitas suatu instrumen penelitian
Validitas dan reliabilitas suatu instrumen penelitianValiditas dan reliabilitas suatu instrumen penelitian
Validitas dan reliabilitas suatu instrumen penelitian
 
Variabel dan Definisi Operasional Variabel
Variabel dan Definisi Operasional VariabelVariabel dan Definisi Operasional Variabel
Variabel dan Definisi Operasional Variabel
 
Kriteria Instrumen Evaluasi
Kriteria Instrumen EvaluasiKriteria Instrumen Evaluasi
Kriteria Instrumen Evaluasi
 
Variable penelitian-dan-definisi-operasional-variable2
Variable penelitian-dan-definisi-operasional-variable2Variable penelitian-dan-definisi-operasional-variable2
Variable penelitian-dan-definisi-operasional-variable2
 
Presentasi
PresentasiPresentasi
Presentasi
 
Topik 1
Topik 1Topik 1
Topik 1
 
Penilaian kinerja
Penilaian kinerjaPenilaian kinerja
Penilaian kinerja
 

Similar to Wahyu aprilianto

Pengujian,pentaksiran,penilaian
Pengujian,pentaksiran,penilaianPengujian,pentaksiran,penilaian
Pengujian,pentaksiran,penilaianatraxtra88
 
HAKIKAT EVALUASI PEMBELAJARAN PBSI
HAKIKAT EVALUASI PEMBELAJARAN PBSI HAKIKAT EVALUASI PEMBELAJARAN PBSI
HAKIKAT EVALUASI PEMBELAJARAN PBSI Fadia Rizqi
 
Modul matematik
Modul matematikModul matematik
Modul matematikMaini Akif
 
Modul matematik
Modul matematikModul matematik
Modul matematikMaini Akif
 
Materi kuliah evaluasi reg 2013 (bagian i)
Materi kuliah evaluasi reg 2013 (bagian i)Materi kuliah evaluasi reg 2013 (bagian i)
Materi kuliah evaluasi reg 2013 (bagian i)sadirun
 
Penilaian berbasis kompetensi
Penilaian  berbasis kompetensiPenilaian  berbasis kompetensi
Penilaian berbasis kompetensiAnton Sunarto
 
Materi assesmen pembelajaran (pps bag 1)
Materi assesmen pembelajaran  (pps bag 1)Materi assesmen pembelajaran  (pps bag 1)
Materi assesmen pembelajaran (pps bag 1)sadirun
 
tugas kurikulum dan pembelajaran aat atikah 2B
tugas kurikulum dan pembelajaran aat atikah 2Btugas kurikulum dan pembelajaran aat atikah 2B
tugas kurikulum dan pembelajaran aat atikah 2BAat Atiqah Usna
 
Penilaian berbasis kelas
Penilaian berbasis kelasPenilaian berbasis kelas
Penilaian berbasis kelasshazana86
 
Konsep Dasar Evaluasi Pembelajaran
Konsep Dasar Evaluasi PembelajaranKonsep Dasar Evaluasi Pembelajaran
Konsep Dasar Evaluasi PembelajaranHariyatunnisa Ahmad
 
Penilaian hasil belajar
Penilaian hasil belajarPenilaian hasil belajar
Penilaian hasil belajarEika Matari
 
Panduan Penilaian Kinerja 2019.pdf
Panduan Penilaian Kinerja 2019.pdfPanduan Penilaian Kinerja 2019.pdf
Panduan Penilaian Kinerja 2019.pdfAhmadUdin19
 
Penilaian berbasis kelas
Penilaian berbasis kelasPenilaian berbasis kelas
Penilaian berbasis kelasNispi Hariyani
 

Similar to Wahyu aprilianto (20)

Pengujian,pentaksiran,penilaian
Pengujian,pentaksiran,penilaianPengujian,pentaksiran,penilaian
Pengujian,pentaksiran,penilaian
 
evaluasi
evaluasievaluasi
evaluasi
 
Ppt assessmen kinerja
Ppt assessmen kinerjaPpt assessmen kinerja
Ppt assessmen kinerja
 
HAKIKAT EVALUASI PEMBELAJARAN PBSI
HAKIKAT EVALUASI PEMBELAJARAN PBSI HAKIKAT EVALUASI PEMBELAJARAN PBSI
HAKIKAT EVALUASI PEMBELAJARAN PBSI
 
Asesmen.pdf
Asesmen.pdfAsesmen.pdf
Asesmen.pdf
 
Modul matematik
Modul matematikModul matematik
Modul matematik
 
Modul matematik
Modul matematikModul matematik
Modul matematik
 
Materi kuliah evaluasi reg 2013 (bagian i)
Materi kuliah evaluasi reg 2013 (bagian i)Materi kuliah evaluasi reg 2013 (bagian i)
Materi kuliah evaluasi reg 2013 (bagian i)
 
Penilaian berbasis kompetensi
Penilaian  berbasis kompetensiPenilaian  berbasis kompetensi
Penilaian berbasis kompetensi
 
Asesmen kinerja proses dan produk
Asesmen kinerja proses dan produkAsesmen kinerja proses dan produk
Asesmen kinerja proses dan produk
 
Materi assesmen pembelajaran (pps bag 1)
Materi assesmen pembelajaran  (pps bag 1)Materi assesmen pembelajaran  (pps bag 1)
Materi assesmen pembelajaran (pps bag 1)
 
tugas kurikulum dan pembelajaran aat atikah 2B
tugas kurikulum dan pembelajaran aat atikah 2Btugas kurikulum dan pembelajaran aat atikah 2B
tugas kurikulum dan pembelajaran aat atikah 2B
 
Teknik Penilaian
Teknik PenilaianTeknik Penilaian
Teknik Penilaian
 
Penilaian berbasis kelas
Penilaian berbasis kelasPenilaian berbasis kelas
Penilaian berbasis kelas
 
Konsep Dasar Evaluasi Pembelajaran
Konsep Dasar Evaluasi PembelajaranKonsep Dasar Evaluasi Pembelajaran
Konsep Dasar Evaluasi Pembelajaran
 
Penilaian hasil belajar
Penilaian hasil belajarPenilaian hasil belajar
Penilaian hasil belajar
 
Panduan Penilaian Kinerja 2019.pdf
Panduan Penilaian Kinerja 2019.pdfPanduan Penilaian Kinerja 2019.pdf
Panduan Penilaian Kinerja 2019.pdf
 
Panduan penilaian kinerja 2019
Panduan penilaian kinerja 2019Panduan penilaian kinerja 2019
Panduan penilaian kinerja 2019
 
Evaluasi pembelajaran
Evaluasi pembelajaran Evaluasi pembelajaran
Evaluasi pembelajaran
 
Penilaian berbasis kelas
Penilaian berbasis kelasPenilaian berbasis kelas
Penilaian berbasis kelas
 

Wahyu aprilianto

  • 1. PENGUKURAN, PENILAIA N DAN EVALUASI DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
  • 2. Definisi Penilaian Penilaian (assessment) adalah penerapan berbagai cara dan penggunaan beragam alat penilaian untuk memperoleh informasi tentang sejauh mana hasil belajar peserta didik atau ketercapaian kompetensi (rangkaian kemampuan) peserta didik. Sosialisasi KTSP
  • 3. Pengajar harus mengetahui sejauh mana pebelajar (learner) telah mengerti bahan yang telah diajarkan atau sejauh mana tujuan/kompetensi dari kegiatan pembelajaran yang dikelola dapat dicapai. Tingkat pencapaian kompetensi atau tujuan instruksional dari kegiatan pembelajaran yang telah dilaksanakan itu dapat dinyatakan dengan nilai. Sosialisasi KTSP
  • 4. TEKNIK /CARA PENILAIAN  Unjuk Kerja (Performance)  Penugasan (Proyek/Project)  Hasil kerja (Produk/Product)  Tertulis (Paper & Pen)  Portofolio (Portfolio)  Sikap  Diri (Self Assessment) Sosialisasi KTSP
  • 5. Definisi Penilaian Pengukuran adalah penentuan besaran, dimensi, atau kapasitas, biasanya terhadap suatu standar atau satuan pengukuran. Pengukuran tidak hanya terbatas pada kuantitas fisik, tetapi juga dapat diperluas untuk mengukur hampir semua benda yang bisa dibayangkan, seperti tingkat ketidakpastian, atau kepercayaan konsumen. Sosialisasi KTSP
  • 6. Definisi Penilaian Secara garis besar dapat dikatakan bahwa evaluasi adalah pemberian nilai terhadap kualitas sesuatu. Selain dari itu, evaluasi juga dapat dipandang sebagai proses merencanakan, memperoleh, dan menyediakan informasi yang sangat diperlukan untuk membuat alternatif-alternatif keputusan. Sosialisasi KTSP
  • 7. Secara harafiah evaluasi berasal dari bahasa Inggris evaluation yang berarti penilaian atau penaksiran (John M. Echols dan Hasan Shadily: 1983). • Menurut Stufflebeam, dkk (1971) mendefinisikan evaluasi sebagai “The process of delineating, obtaining, and providing useful information for judging decision alternatives”. Artinya evaluasi merupakan proses menggambarkan, memperoleh, dan menyajikan informasi yang berguna untuk merumuskan suatu alternatif keputusan. • Evaluasi menurut Kumano (2001) merupakan penilaian terhadap data yang dikumpulkan melalui kegiatan asesmen. Sementara itu menurut Calongesi (1995) evaluasi adalah suatu keputusan tentang nilai berdasarkan hasil pengukuran. • Sejalan dengan pengertian tersebut, Zainul dan Nasution (2001) menyatakan bahwa evaluasi dapat dinyatakan sebagai suatu proses pengambilan keputusan dengan menggunakan informasi yang diperoleh melalui pengukuran hasil belajar, baik yang menggunakan instrumen tes maupun non tes. Sosialisasi KTSP
  • 8. Definisi Penilaian SKALA PENGUKURAN Untuk mengukur suatu variabel dalam rumusan masalah penelitian, dibutuhkan skala pengukuran. Sosialisasi KTSP
  • 9. suatu skala yang berfungsi untuk mengelompokan Skala nominal data, tetapi tidak memiliki arti. skala yang dapat memberi Skala ratio arti perbandingan/perkalian. Macam-macam skala pengukuran Skala interval skala yang memiliki nilai dengan jarak sama. skala yang memberi arti Skala ordinal prioritas/peringkat/ranking. Sosialisasi KTSP
  • 10. Definisi Penilaian Penilaian Berbasis kompetensi (Performance Based Assessment) pegujian yang meminta peserta test untuk mendemonstrasikan kemampuannya dalam bentuk unjuk kerja sikap (attitudinal performance), untuk kerja lisan (Verbal performance) dan perbuatan (Physichal performance), serta mengaplikasikan kemampuannya dalam berbagai macam konteks sesuai dengan kriteria yang diinginkan. Sering sekali ”performance assessment” juga dikaitkan dengan suatu kriteria yang diinginkan dalam kehidupan sehari-hari yang dikenal authenthic assessment. Sosialisasi KTSP
  • 11. Generability Authentic Multiple fact Kriteria Penilaian Berbasis Kompetensi (Performance Assessment Teachability Criteria) Fairnes Feasibility Seorability Sosialisasi KTSP
  • 12. Langkah-langkah Membuat Penilaian Berbasis Kompetensi • Identifikasi semua langkah-langkah penting yang diperlukan atau yang akan mempengaruhi hasil akhir (output) yang terbaik. • Tuliskan perilaku kemampuan-kemampuan yang sfesifik (operasional) yang penting dilakukan untuk menyelesaikan tugas dan menghasilkan hasil akhir yang terbaik. • Usahakan untuk membuat kriteria kemampuan yang diukur tidak terlalu banyak sehingga semua kriteria tersebut dapat diobservasi selama siswa melaksanakan tugas. • Definisikan dengan jelas kriteria kemampuan yang akan diukur berdasarkan kemampuan siswa yang harus dapat diamati (observable) atau karakteristik produk yang dihasilkan. • Urutkan kriteria-kriteria kemampuan yang akan diukur berdasarkan urutan yang dapat diamati. • Periksa kembali apa yang telah dibuat dan kalau mungkin bandingkan dengan kriteria kemampuan yang sudah ada, yang telah dibuat sebelumnya oleh orang lain di lapangan. Sosialisasi KTSP
  • 13. Daftar Referensi • Alwasilah, et al. (1996). Glossary of educational Assessment Term. Jakarta: Ministry of Education and Culture. • Arikunto, S & Jabar. 2004. Evaluasi Program Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara • Calongesi, J.S. 1995. Merancang Tes untuk Menilai Prestasi Siswa. Bandung : ITB • Kumano, Y. 2001. Authentic Assessment and Portfolio Assessment-Its Theory and Practice. Japan: Shizuoka University. • Lehmann, H. (1990). The Systems Approach to Education. Special Presentation Conveyed in The International Seminar on Educational Innovation and Technology Manila. Innotech Publications-Vol 20 No. 05. • Stiggins, R.J. (1994). Student-Centered Classroom Assessment. New York : Macmillan College Publishing Company • Tayibnapis, F.Y. (2000). Evaluasi Program. Jakarta: Rineka Cipta Sosialisasi KTSP