SlideShare a Scribd company logo
AAO 8 Chapter 1
Structure and Function of
the External Eye and Cornea
Ardelia Emily
Supervisor Pembimbing : dr. Ivonne Ramenusa,
Sp.M
Pendahuluan
 Mata bagian luar memiliki mekanisme pertahanan
anatomis dan imunologis sebagai perlindungan terhadap
infeksi dan kondisi mata lain.
 Kornea adalah jaringan transparan dan avascular.
 Transparansi kornea dihasilkan dari organisasi keratosit,
serat, dan matriks ekstraseluler di dalam stroma kornea
yang mengatur keseimbangan kandungan air.
Eyelids / Palpebra
 Fungsi :
 Proteksi mata
 Distribusi air mata
 Pembersihan permukaan ocular
 Regulasi paparan sinar
 Kontribusi tear film
Bulu Mata : menangkap partikel kecil dan sebagai sensor
untuk stimulasi refleks menutup mata / kedip.
 Berkedip : menstimulasi pompa lakrimal untuk
melepaskan air mata, kemudian tersebar di kornea,
membersihkan benda asing.
 Rata-rata 10-15 kali per menit saat istirahat, 20 kali per
menit atau lebih saat berbicara, 5 kali per menit saat
konsentrasi (membaca).
Anatomi palpebra superior
• skin and subcutaneous
connective tissue
• muscles of protraction
(orbicularis oculi muscle, the
main protractor)
• orbital septum
• orbital fat
• muscles of retraction (levator
palpebrae superioris, Müller
muscle, capsulopalpebral fascia,
inferior tarsal muscle)
• tarsus
• conjunctiva
 Orbicularis oculi : CN VII – menutup palpebra
superior dan inferior
 Levator Palpebra : CN III - mengangkat
palpebra superior.
 M.Muller : n. simpatetik = elevasi palpebra
superior
Histologi Palpebra
Epidermis palpebra berubah
dari epitel skuamosa
berkeratin menjadi tidak
berkeratin di
mucocutaneous junction
pada margin palpebra,
sejalan dengan orificium
glandula meiboom
Lacrimal Functional Unit (LFU)
 Terdiri dari : kelenjar lakrimal, permukaan ocular, dan
kelopak mata, serta saraf sensoris dan motoris
 Fungsi :
 Regulasi, produksi, kesehatan, dan integritas tear film (lubrikan,
antimikroba, dan nutrisi)
 Menjaga kesehatan permukaan bola mata (mengatur transparensi
dan populasi stem sel)
 Kualitas gambar yang diprojeksikan ke retina
Lacrimal Functional Unit (LFU)
 LFU memberikan respon lingkungan, endokrin, dan
kortikal.
 Afferen : permukaan ocular, nosiseptor trigeminal, sinaps
dengan saraf eferen di batang otak.
 Saraf otononom  kelenjar meibom, sel goblet
konjungtiva, dan kelenjar lakrimal.
 Saraf motoris  m.orbicularis untuk inisiasi kedip.
Tear Film
Komposisi : gel yang terdiri dari mucus, cairan, dan protein dihasilkan
oleh Gl. Lacrimal, sel goblet konjungtiva, dan epitel permukaan.
Fungsi :
 Menjaga permukaan optic tetap halus diantara kedipan
 Berkontribusi pada refraktif power
 Memberishkan iritan, pathogen, toksin, allergen, debris
 Difusi oksigen dan nutrient untuk kornea dan konjungtiva
 Menjaga homeostasis flora normal ocular
 Pertahanan antimikroba pada permukaan okular,.
Konjungtiva
Zona :
 Palpebra / tarsal : dari
mucocutaneous junction pada
palpebra superior dan inferior,
melapisi bagian dalam mata, sukar
digerakkan dari tarsus.
 Bulbar : melapisi permukaan ocular,
dan mudah digerakkan dari Tenon
kapsul, masuk ke dalam limbus.
 Forniks : melapisi forniks superior
dan inferior.
Morfologi Konjungtiva
Epitel konjungtiva :
 Epitel kubus berlapis pada tarsus
 Epitel kolumnar pada forniks
 Epitel skuamosa pada orbita
Sel Goblet : 10 % pada sel basal epitel konjungtiva,
Sebagian besar di konjungtiva palpebra, inferonasal bulbi,
plica semilunaris.
Sklera
 Jaringan fibrosa opaque, putih, dari limbus kornea sampai nervus optikus,
dimana bergabung membentuk lapisan dural nervus optikus.
 Terdapat 3 layer (Dari luar ke dalam)
 Episclera
 Stroma
 Lamina fusca
 Supply Pembuluh darah : arteri siliar anterior dan posterior  vena vortex
 Ketebalan 0.3 mm - 1 mm
Kornea
 Jaringan transparan, avascular, terdiri dari 5
lapisan:
 Epitel
 Membrana Bowman
 Stroma
 Membrana Descemet
 Endotel
Ukuran : Horizontal 11-12 mm, Vertikal 10-11 mm.
Ketebalan 500-600 µm
Nutrisi : difusi dari aqueous humor dan oksigen
melalui tear film
Zona Kornea
Limbus
 Zona transisi antara kornea yang
transparan dan sklera opaque.
 Area ini berisi stem sel epitel, yang
mengatur homeostasis normal dan
perbaikan luka pada epitel kornea.
 Pallisade Vogt pada limbus superior dan
inferior dianggap sebagai tempat stem
sel limbal.
 Limbus posterior bertanggung jawab
untuk pemeliharaan stem cell, anterior
libus mendorong regenerasi epitel
kornea.
Mekanisme Pertahanan Mata Luar dan
Kornea
 Mata bagian luar, kornea, dan tear film secara Bersama-
sama melindungi mata dari infeksi.
 Immunoregulasi permukaan ocular : respon imun innate
dan adaptive.
Terima Kasih

More Related Content

Similar to Tugas Divisi IIM_AAO 8 chapter 1_Ardelia.pptx

Review anfis mata 1
Review anfis mata 1 Review anfis mata 1
Review anfis mata 1
Yusuf Aruke
 
Anatomi fisiologi mata dr.Adhita Dwi A
Anatomi fisiologi mata dr.Adhita Dwi AAnatomi fisiologi mata dr.Adhita Dwi A
Anatomi fisiologi mata dr.Adhita Dwi AAdhita Dwi Aryanti
 
409524135-PPT-Anatomi-Fisiologi-Sistem-Penginderaan.pptx
409524135-PPT-Anatomi-Fisiologi-Sistem-Penginderaan.pptx409524135-PPT-Anatomi-Fisiologi-Sistem-Penginderaan.pptx
409524135-PPT-Anatomi-Fisiologi-Sistem-Penginderaan.pptx
ApraSalsabilaFitri1
 
Sistem Penginderaan
Sistem PenginderaanSistem Penginderaan
Sistem Penginderaan
pjj_kemenkes
 
Kuliah 5 organon visus
Kuliah 5 organon visus Kuliah 5 organon visus
Kuliah 5 organon visus
mohamad andre galang
 
Opthalmologi mata.pdf. materi untuk belajar epotomologi mata
Opthalmologi mata.pdf. materi untuk belajar epotomologi mataOpthalmologi mata.pdf. materi untuk belajar epotomologi mata
Opthalmologi mata.pdf. materi untuk belajar epotomologi mata
AndiNurulFatma1
 
Sistem koordinasi (indra mata dan telinga)
Sistem koordinasi (indra mata dan telinga)Sistem koordinasi (indra mata dan telinga)
Sistem koordinasi (indra mata dan telinga)
Ferdiana Agustin
 
5 indera
5 indera5 indera
5 indera
ricky lestari
 
268935256 optalmik
268935256 optalmik268935256 optalmik
268935256 optalmik
Lina Nandala
 
ANFIS_Mata_pptx.pptx
ANFIS_Mata_pptx.pptxANFIS_Mata_pptx.pptx
ANFIS_Mata_pptx.pptx
AhmadRosuli
 
Mata
MataMata

Similar to Tugas Divisi IIM_AAO 8 chapter 1_Ardelia.pptx (20)

Review anfis mata 1
Review anfis mata 1 Review anfis mata 1
Review anfis mata 1
 
Anatomi fisiologi mata dr.Adhita Dwi A
Anatomi fisiologi mata dr.Adhita Dwi AAnatomi fisiologi mata dr.Adhita Dwi A
Anatomi fisiologi mata dr.Adhita Dwi A
 
Makalah mata
Makalah mataMakalah mata
Makalah mata
 
409524135-PPT-Anatomi-Fisiologi-Sistem-Penginderaan.pptx
409524135-PPT-Anatomi-Fisiologi-Sistem-Penginderaan.pptx409524135-PPT-Anatomi-Fisiologi-Sistem-Penginderaan.pptx
409524135-PPT-Anatomi-Fisiologi-Sistem-Penginderaan.pptx
 
Modul 1 kb 4
Modul 1 kb 4Modul 1 kb 4
Modul 1 kb 4
 
Sistem Penginderaan
Sistem PenginderaanSistem Penginderaan
Sistem Penginderaan
 
Kuliah 5 organon visus
Kuliah 5 organon visus Kuliah 5 organon visus
Kuliah 5 organon visus
 
Opthalmologi mata.pdf. materi untuk belajar epotomologi mata
Opthalmologi mata.pdf. materi untuk belajar epotomologi mataOpthalmologi mata.pdf. materi untuk belajar epotomologi mata
Opthalmologi mata.pdf. materi untuk belajar epotomologi mata
 
Opthalmologi
OpthalmologiOpthalmologi
Opthalmologi
 
Opthalmologi
OpthalmologiOpthalmologi
Opthalmologi
 
Sistem koordinasi (indra mata dan telinga)
Sistem koordinasi (indra mata dan telinga)Sistem koordinasi (indra mata dan telinga)
Sistem koordinasi (indra mata dan telinga)
 
5 indera
5 indera5 indera
5 indera
 
Bab ii 2
Bab ii 2Bab ii 2
Bab ii 2
 
Sistem indera
Sistem inderaSistem indera
Sistem indera
 
Makalah mata
Makalah mataMakalah mata
Makalah mata
 
Sistem indera
Sistem inderaSistem indera
Sistem indera
 
268935256 optalmik
268935256 optalmik268935256 optalmik
268935256 optalmik
 
ANFIS_Mata_pptx.pptx
ANFIS_Mata_pptx.pptxANFIS_Mata_pptx.pptx
ANFIS_Mata_pptx.pptx
 
Mata
MataMata
Mata
 
Mata
MataMata
Mata
 

More from ArdeliaEmily2

Morning report presentation ophthalmology cases
Morning report presentation ophthalmology casesMorning report presentation ophthalmology cases
Morning report presentation ophthalmology cases
ArdeliaEmily2
 
Soal latihan UKMPPD Mata (22-02-24).pptx
Soal latihan UKMPPD Mata (22-02-24).pptxSoal latihan UKMPPD Mata (22-02-24).pptx
Soal latihan UKMPPD Mata (22-02-24).pptx
ArdeliaEmily2
 
Soal Ujuan Kompetensi Mata (21-02-24).pptx
Soal Ujuan Kompetensi Mata (21-02-24).pptxSoal Ujuan Kompetensi Mata (21-02-24).pptx
Soal Ujuan Kompetensi Mata (21-02-24).pptx
ArdeliaEmily2
 
03.Soal KT Bagian Mata 06 Februari 2024 (1).pptx
03.Soal KT Bagian Mata 06 Februari 2024 (1).pptx03.Soal KT Bagian Mata 06 Februari 2024 (1).pptx
03.Soal KT Bagian Mata 06 Februari 2024 (1).pptx
ArdeliaEmily2
 
02_Soal KT Bagian Mata_Senin, 05 Februari 2024.pptx
02_Soal KT Bagian Mata_Senin, 05 Februari 2024.pptx02_Soal KT Bagian Mata_Senin, 05 Februari 2024.pptx
02_Soal KT Bagian Mata_Senin, 05 Februari 2024.pptx
ArdeliaEmily2
 
01_Soal KT Bagian Mata_Jumat, 02 Februari 2024.pptx
01_Soal KT Bagian Mata_Jumat, 02 Februari 2024.pptx01_Soal KT Bagian Mata_Jumat, 02 Februari 2024.pptx
01_Soal KT Bagian Mata_Jumat, 02 Februari 2024.pptx
ArdeliaEmily2
 
Morning Report Tim Jaga kamis 15 Februari 2024.pptx
Morning Report Tim Jaga kamis 15 Februari 2024.pptxMorning Report Tim Jaga kamis 15 Februari 2024.pptx
Morning Report Tim Jaga kamis 15 Februari 2024.pptx
ArdeliaEmily2
 
Klorheksidin 0.2% topikal vs Natamisin 5% untuk Keratitis Fungal di Nepal.pptx
Klorheksidin 0.2% topikal vs Natamisin 5% untuk Keratitis Fungal di Nepal.pptxKlorheksidin 0.2% topikal vs Natamisin 5% untuk Keratitis Fungal di Nepal.pptx
Klorheksidin 0.2% topikal vs Natamisin 5% untuk Keratitis Fungal di Nepal.pptx
ArdeliaEmily2
 
AMD.pptx
AMD.pptxAMD.pptx
AMD.pptx
ArdeliaEmily2
 
Journal Reading
Journal ReadingJournal Reading
Journal Reading
ArdeliaEmily2
 
MR Tn. SA 23-12-2022.pptx
MR Tn. SA 23-12-2022.pptxMR Tn. SA 23-12-2022.pptx
MR Tn. SA 23-12-2022.pptx
ArdeliaEmily2
 
Anatomi Mata.pptx
Anatomi Mata.pptxAnatomi Mata.pptx
Anatomi Mata.pptx
ArdeliaEmily2
 

More from ArdeliaEmily2 (12)

Morning report presentation ophthalmology cases
Morning report presentation ophthalmology casesMorning report presentation ophthalmology cases
Morning report presentation ophthalmology cases
 
Soal latihan UKMPPD Mata (22-02-24).pptx
Soal latihan UKMPPD Mata (22-02-24).pptxSoal latihan UKMPPD Mata (22-02-24).pptx
Soal latihan UKMPPD Mata (22-02-24).pptx
 
Soal Ujuan Kompetensi Mata (21-02-24).pptx
Soal Ujuan Kompetensi Mata (21-02-24).pptxSoal Ujuan Kompetensi Mata (21-02-24).pptx
Soal Ujuan Kompetensi Mata (21-02-24).pptx
 
03.Soal KT Bagian Mata 06 Februari 2024 (1).pptx
03.Soal KT Bagian Mata 06 Februari 2024 (1).pptx03.Soal KT Bagian Mata 06 Februari 2024 (1).pptx
03.Soal KT Bagian Mata 06 Februari 2024 (1).pptx
 
02_Soal KT Bagian Mata_Senin, 05 Februari 2024.pptx
02_Soal KT Bagian Mata_Senin, 05 Februari 2024.pptx02_Soal KT Bagian Mata_Senin, 05 Februari 2024.pptx
02_Soal KT Bagian Mata_Senin, 05 Februari 2024.pptx
 
01_Soal KT Bagian Mata_Jumat, 02 Februari 2024.pptx
01_Soal KT Bagian Mata_Jumat, 02 Februari 2024.pptx01_Soal KT Bagian Mata_Jumat, 02 Februari 2024.pptx
01_Soal KT Bagian Mata_Jumat, 02 Februari 2024.pptx
 
Morning Report Tim Jaga kamis 15 Februari 2024.pptx
Morning Report Tim Jaga kamis 15 Februari 2024.pptxMorning Report Tim Jaga kamis 15 Februari 2024.pptx
Morning Report Tim Jaga kamis 15 Februari 2024.pptx
 
Klorheksidin 0.2% topikal vs Natamisin 5% untuk Keratitis Fungal di Nepal.pptx
Klorheksidin 0.2% topikal vs Natamisin 5% untuk Keratitis Fungal di Nepal.pptxKlorheksidin 0.2% topikal vs Natamisin 5% untuk Keratitis Fungal di Nepal.pptx
Klorheksidin 0.2% topikal vs Natamisin 5% untuk Keratitis Fungal di Nepal.pptx
 
AMD.pptx
AMD.pptxAMD.pptx
AMD.pptx
 
Journal Reading
Journal ReadingJournal Reading
Journal Reading
 
MR Tn. SA 23-12-2022.pptx
MR Tn. SA 23-12-2022.pptxMR Tn. SA 23-12-2022.pptx
MR Tn. SA 23-12-2022.pptx
 
Anatomi Mata.pptx
Anatomi Mata.pptxAnatomi Mata.pptx
Anatomi Mata.pptx
 

Recently uploaded

sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptxsudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
muhammadrezkizanuars
 
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
EmohAsJohn
 
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdfPresentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
AFMLS
 
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppttiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
HanifaYR
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
BayuEkaKurniawan1
 
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdfPEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
celli4
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf
jualobat34
 
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptxBAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
lansiapola
 
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejoaudit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
ReniAnjarwati
 
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
YernimaDaeli1
 
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasiVolumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
hannanbmq1
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
MuhammadAlFarizi88
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
Jumainmain1
 
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptxDefinisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
meta emilia surya dharma
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
rifdahatikah1
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
nadyahermawan
 
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.pptBahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
UmmyKhairussyifa1
 
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwaManajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
iskandar186656
 

Recently uploaded (20)

sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptxsudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
sudden death-akibat penyakit cardio vascular-forensik.pptx
 
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptxPPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
PPT PENGKAJIAN SISTEM MUSKULOSKELETAL 2.pptx
 
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdfPresentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
Presentasi Pleno Kelompok 5 Modul 4 Kejang.pdf
 
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppttiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
 
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdfPEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli.pdf
 
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptxBAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
 
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
 
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejoaudit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
 
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
 
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasiVolumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
 
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptxDefinisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
 
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.pptBahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
Bahan ajar - INTERAKSI ANTIGEN DAN ANTIBODI-.ppt
 
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwaManajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
 

Tugas Divisi IIM_AAO 8 chapter 1_Ardelia.pptx

  • 1. AAO 8 Chapter 1 Structure and Function of the External Eye and Cornea Ardelia Emily Supervisor Pembimbing : dr. Ivonne Ramenusa, Sp.M
  • 2. Pendahuluan  Mata bagian luar memiliki mekanisme pertahanan anatomis dan imunologis sebagai perlindungan terhadap infeksi dan kondisi mata lain.  Kornea adalah jaringan transparan dan avascular.  Transparansi kornea dihasilkan dari organisasi keratosit, serat, dan matriks ekstraseluler di dalam stroma kornea yang mengatur keseimbangan kandungan air.
  • 3. Eyelids / Palpebra  Fungsi :  Proteksi mata  Distribusi air mata  Pembersihan permukaan ocular  Regulasi paparan sinar  Kontribusi tear film Bulu Mata : menangkap partikel kecil dan sebagai sensor untuk stimulasi refleks menutup mata / kedip.
  • 4.  Berkedip : menstimulasi pompa lakrimal untuk melepaskan air mata, kemudian tersebar di kornea, membersihkan benda asing.  Rata-rata 10-15 kali per menit saat istirahat, 20 kali per menit atau lebih saat berbicara, 5 kali per menit saat konsentrasi (membaca).
  • 5. Anatomi palpebra superior • skin and subcutaneous connective tissue • muscles of protraction (orbicularis oculi muscle, the main protractor) • orbital septum • orbital fat • muscles of retraction (levator palpebrae superioris, Müller muscle, capsulopalpebral fascia, inferior tarsal muscle) • tarsus • conjunctiva
  • 6.  Orbicularis oculi : CN VII – menutup palpebra superior dan inferior  Levator Palpebra : CN III - mengangkat palpebra superior.  M.Muller : n. simpatetik = elevasi palpebra superior
  • 7. Histologi Palpebra Epidermis palpebra berubah dari epitel skuamosa berkeratin menjadi tidak berkeratin di mucocutaneous junction pada margin palpebra, sejalan dengan orificium glandula meiboom
  • 8. Lacrimal Functional Unit (LFU)  Terdiri dari : kelenjar lakrimal, permukaan ocular, dan kelopak mata, serta saraf sensoris dan motoris  Fungsi :  Regulasi, produksi, kesehatan, dan integritas tear film (lubrikan, antimikroba, dan nutrisi)  Menjaga kesehatan permukaan bola mata (mengatur transparensi dan populasi stem sel)  Kualitas gambar yang diprojeksikan ke retina
  • 9. Lacrimal Functional Unit (LFU)  LFU memberikan respon lingkungan, endokrin, dan kortikal.  Afferen : permukaan ocular, nosiseptor trigeminal, sinaps dengan saraf eferen di batang otak.  Saraf otononom  kelenjar meibom, sel goblet konjungtiva, dan kelenjar lakrimal.  Saraf motoris  m.orbicularis untuk inisiasi kedip.
  • 10. Tear Film Komposisi : gel yang terdiri dari mucus, cairan, dan protein dihasilkan oleh Gl. Lacrimal, sel goblet konjungtiva, dan epitel permukaan. Fungsi :  Menjaga permukaan optic tetap halus diantara kedipan  Berkontribusi pada refraktif power  Memberishkan iritan, pathogen, toksin, allergen, debris  Difusi oksigen dan nutrient untuk kornea dan konjungtiva  Menjaga homeostasis flora normal ocular  Pertahanan antimikroba pada permukaan okular,.
  • 11.
  • 12. Konjungtiva Zona :  Palpebra / tarsal : dari mucocutaneous junction pada palpebra superior dan inferior, melapisi bagian dalam mata, sukar digerakkan dari tarsus.  Bulbar : melapisi permukaan ocular, dan mudah digerakkan dari Tenon kapsul, masuk ke dalam limbus.  Forniks : melapisi forniks superior dan inferior.
  • 13. Morfologi Konjungtiva Epitel konjungtiva :  Epitel kubus berlapis pada tarsus  Epitel kolumnar pada forniks  Epitel skuamosa pada orbita Sel Goblet : 10 % pada sel basal epitel konjungtiva, Sebagian besar di konjungtiva palpebra, inferonasal bulbi, plica semilunaris.
  • 14. Sklera  Jaringan fibrosa opaque, putih, dari limbus kornea sampai nervus optikus, dimana bergabung membentuk lapisan dural nervus optikus.  Terdapat 3 layer (Dari luar ke dalam)  Episclera  Stroma  Lamina fusca  Supply Pembuluh darah : arteri siliar anterior dan posterior  vena vortex  Ketebalan 0.3 mm - 1 mm
  • 15. Kornea  Jaringan transparan, avascular, terdiri dari 5 lapisan:  Epitel  Membrana Bowman  Stroma  Membrana Descemet  Endotel Ukuran : Horizontal 11-12 mm, Vertikal 10-11 mm. Ketebalan 500-600 µm Nutrisi : difusi dari aqueous humor dan oksigen melalui tear film
  • 17.
  • 18. Limbus  Zona transisi antara kornea yang transparan dan sklera opaque.  Area ini berisi stem sel epitel, yang mengatur homeostasis normal dan perbaikan luka pada epitel kornea.  Pallisade Vogt pada limbus superior dan inferior dianggap sebagai tempat stem sel limbal.  Limbus posterior bertanggung jawab untuk pemeliharaan stem cell, anterior libus mendorong regenerasi epitel kornea.
  • 19. Mekanisme Pertahanan Mata Luar dan Kornea  Mata bagian luar, kornea, dan tear film secara Bersama- sama melindungi mata dari infeksi.  Immunoregulasi permukaan ocular : respon imun innate dan adaptive.
  • 20.

Editor's Notes

  1. The orbicularis oculi muscle, which is innervated by cranial nerve (CN) VII, closes the upper and lower eyelids (Fig 1-1). The levator palpebrae muscle, innervated by CN III, inserts into the tarsal plate and skin and elevates the upper eyelid. The Müller muscle, innervated by sympathetic nerves, also contributes to the elevation of the upper eyelid. The inferior tarsal muscle helps retract the lower eyelid.
  2. The epidermis of the eyelids abruptly changes from keratinized to nonkeratinized stratified squamous epithelium at the mucocutaneous junction of the eyelid margin, along the row of meibomian gland orifices. Holocrine sebaceous glands and eccrine sweat glands are present in the eyelid skin. Near the eyelid margin are apocrine sweat glands (the glands of Moll) and numerous modified sebaceous glands (the glands of Zeis).
  3. The plica semilunaris is a crescent- shaped vertical fold of conjunctiva, located at the medial angle of the eye. The caruncle— a fleshy, ovoid mass approximately 5 mm high and 3 mm wide—is attached to the inferomedial side of the plica semilunaris and contains goblet cells and lacrimal tissue, as well as hairs, sebaceous glands, and sweat glands. This area also contains the lacus lacrimalis (lacrimal lake), a small triangular space where tears accumulate after bathing the ocular surface.
  4. • central zone: 1–3 mm in dia meter; closely resembles a spherical surface • paracentral zone: a 3–4 mm “doughnut” surrounding the central zone; has an outer dia meter of 7–8 mm and progressively flattens out from the center • apical zone: comprises the paracentral and central zones, used in contact lens fitting; is primarily responsible for the refractive power of the cornea • peripheral or transitional zone: adjacent to the paracentral zone, has an outer diameter of approximately 11 mm; is the area of greatest flattening and asphericity in the normal cornea • limbal zone (limbus): where the cornea steepens prior to joining the sclera at the limbal sulcus; outer dia meter averages 12 mm
  5. Other corneal reference definitions include the following: • optical zone: the portion of the cornea that overlies the entrance pupil of the iris • corneal apex: the point of maximum curvature, typically temporal to the center of the pupil • corneal vertex: the point located at the intersection of the line of fixation and the corneal surface; represented by the corneal light reflex when illuminated coaxially with fixation. It is the center of the keratoscopic image and does not necessarily correspond to the point of maximum curvature at the corneal apex