TCP/IP
(Transmission Control Protocol /
       Internet Protokol)
IP Address
• Alamat IP (Internet Protocol Address atau
  sering disingkat IP) adalah deretan angka
  biner antar 32-bit sampai 128-bit yang dipakai
  sebagai alamat identifikasi untuk tiap
  komputer host dalam jaringan Internet.
• Merupakan alamat yang diberikan kepada
  komputer-komputer yang terhubung dalam
  suatu jaringan.
IP Address
• Berdasarkan perkembangannya IP Address
  dibagi menjadi dua jenis:
  – IPv4 (Internet Protocol versi 4), IP address yang
    terdiri dari 32 bit yang dibagi menjadi 4 segmen
    berukuran 8 bit.
  – IPv6 (Internet Protocol versi 6), IP address yang
    terdiri dari 128 bit.
Alamat IP versi 4
• Alamat IP versi 4 (sering disebut dengan Alamat IPv4) adalah
  sebuah jenis pengalamatan jaringan yang digunakan di dalam
  protokol jaringan TCP/IP yang menggunakan protokol IP versi 4.
• Panjang totalnya adalah 32-bit, dan secara teoritis dapat
  mengalamati hingga 4 miliar host komputer atau lebih tepatnya
  4.294.967.296 host di seluruh dunia.
• Jumlah host tersebut didapatkan dari 256 (didapatkan dari 8 bit)
  dipangkat 4(karena terdapat 4 oktet) sehingga nilai maksimal dari
  alamt IP versi 4 tersebut adalah 255.255.255.255 dimana nilai
  dihitung dari nol sehingga nilai nilai host yang dapat ditampung
  adalah 256x256x256x256=4.294.967.296 host.
• Contoh alamat IP versi 4 adalah 192.168.0.3
Alamat IP versi 6
• Alamat IP versi 6 (sering disebut sebagai
  alamat IPv6) adalah sebuah jenis
  pengalamatan jaringan yang digunakan di
  dalam protokol jaringan TCP/IP yang
  menggunakan protokol Internet versi 6.
  Panjang totalnya adalah 128-bit, dan secara
  teoritis dapat mengalamati hingga 2128=3,4 x
  1038 host komputer di seluruh dunia. Contoh
  alamat IPv6 adalah
  21da:00d3:0000:2f3b:02aa:00ff:fe28:9c5a.
IP Address
• IP address terdiri dari 32 bit angka biner yang terbagi
  menjadi 4 bagian dimana setiap bagiannya terdiri atas
  8 bit (oktat) dan dipisahkan dengan tanda titik.
• IP address tersusun dari bilangan biner yang
  presentasikan ke dalam bilangan desimal.
• INGAT! Bilangan biner adalah bilangan yang hanya
  terdiri dari angka 0 dan 1

   XXXXXXXX.XXXXXXXX.XXXXXXXX.XXXXXXXX
     Octat 1       Octat 2      Octat 3       Octat 4
Pembagian IP Address
• IP address terdiri dari
  dua bagian:
   – Network ID, menentukan
     alamat dalam jaringan
   – Host ID, menentukan
     alamat dari peralatan
     jaringan yang bersifat
     unik untuk membedakan
     antar satu mesin dengan
     mesin yang lain.
Merubah Bilangan Biner IP Address
           menjadi Desimal
Biner        1         1            1           1        1      1       1      1     Desimal
Rumus       128        64          (2n)     2n )        (2n)   (2n)   (2n+1)   2n)
            128        64          32       16           8      4       2      1      255

Contoh:
Berapa bilangan desimal dari biner 11100000

 Biner      1     1        1   0        0   0       0    0
 Rumus     128    64    32     16       8   4       2    1
Kelas-kelas IP address
                   Oktet pertama   Oktet pertama
Kelas Alamat IP                                           Digunakan oleh
                     (desimal)        (biner)
                                                   Alamat unicast untuk jaringan
    Kelas A           1–126          0xxx xxxx
                                                   skala besar
                                                   Alamat unicast untuk jaringan
    Kelas B          128–191         10xx xxxx     skala menengah hingga skala
                                                   besar
                                                   Alamat unicast untuk jaringan
    Kelas C          192–223         110x xxxx
                                                   skala kecil
                                                   Alamat multicast (bukan
    Kelas D          224–239         1110 xxxx
                                                   alamat unicast)
                                                   Direservasikan;umumnya
                                                   digunakan sebagai alamat
    Kelas E          240–255         1111 xxxx
                                                   percobaan (eksperimen);
                                                   (bukan alamat unicast)
Kelas IP Address

Kelas             Address Range
 A           0.0.0.0 – 127.255.255.255
 B          128.0.0.0 – 191.255.255.255
 C          192.0.0.0 – 223.255.255.255
 D          224.0.0.0. – 239.255.255.255
 E          240.0.0.0. – 254.255.255.255
Kelas A

0



1 0



1 0
Tipe dan Ukuran Jaringan
          Address Range           Network   Jumlah Jaringan   Host   Jumlah Host
                                    Part                      Part   Per Jaringan
A   0.0.0.0 – 127.255.255.255               128                      16.777.216
B   128.0.0.0 – 191.255.255.255             16.384                   65.536
C   192.0.0.0 – 223.255.255.255             2.097.152                256
Latihan

NO   128   64   32   16   8   4   2   1   DESIMAL
1     1    1    1     0   0   1   1   0
2     0    0    1     1   0   0   1   1
3     1    1    1     1   0   0   1   1
4     0    1    0     0   1   1   1   0
5     0    0    0     1   1   1   1   1
6     0    0    1     1   1   0   0   1
7     1    0    1     1   0   0   1   1
8     1    0    0     0   0   1   0   1
9     1    1    0     0   0   0   1   1
10    1    0    0     1   0   0   0   1
Tugas di Rumah
Konversi Biner ke Desimal   Konversi Desimal Ke Biner
1.   11001101               1.   12
2.   00101001               2.   32
3.   11111011               3.   79
4.   10111001               4.   128
5.   01011011               5.   210

Tcpip ip address

  • 1.
  • 2.
    IP Address • AlamatIP (Internet Protocol Address atau sering disingkat IP) adalah deretan angka biner antar 32-bit sampai 128-bit yang dipakai sebagai alamat identifikasi untuk tiap komputer host dalam jaringan Internet. • Merupakan alamat yang diberikan kepada komputer-komputer yang terhubung dalam suatu jaringan.
  • 3.
    IP Address • Berdasarkanperkembangannya IP Address dibagi menjadi dua jenis: – IPv4 (Internet Protocol versi 4), IP address yang terdiri dari 32 bit yang dibagi menjadi 4 segmen berukuran 8 bit. – IPv6 (Internet Protocol versi 6), IP address yang terdiri dari 128 bit.
  • 4.
    Alamat IP versi4 • Alamat IP versi 4 (sering disebut dengan Alamat IPv4) adalah sebuah jenis pengalamatan jaringan yang digunakan di dalam protokol jaringan TCP/IP yang menggunakan protokol IP versi 4. • Panjang totalnya adalah 32-bit, dan secara teoritis dapat mengalamati hingga 4 miliar host komputer atau lebih tepatnya 4.294.967.296 host di seluruh dunia. • Jumlah host tersebut didapatkan dari 256 (didapatkan dari 8 bit) dipangkat 4(karena terdapat 4 oktet) sehingga nilai maksimal dari alamt IP versi 4 tersebut adalah 255.255.255.255 dimana nilai dihitung dari nol sehingga nilai nilai host yang dapat ditampung adalah 256x256x256x256=4.294.967.296 host. • Contoh alamat IP versi 4 adalah 192.168.0.3
  • 5.
    Alamat IP versi6 • Alamat IP versi 6 (sering disebut sebagai alamat IPv6) adalah sebuah jenis pengalamatan jaringan yang digunakan di dalam protokol jaringan TCP/IP yang menggunakan protokol Internet versi 6. Panjang totalnya adalah 128-bit, dan secara teoritis dapat mengalamati hingga 2128=3,4 x 1038 host komputer di seluruh dunia. Contoh alamat IPv6 adalah 21da:00d3:0000:2f3b:02aa:00ff:fe28:9c5a.
  • 6.
    IP Address • IPaddress terdiri dari 32 bit angka biner yang terbagi menjadi 4 bagian dimana setiap bagiannya terdiri atas 8 bit (oktat) dan dipisahkan dengan tanda titik. • IP address tersusun dari bilangan biner yang presentasikan ke dalam bilangan desimal. • INGAT! Bilangan biner adalah bilangan yang hanya terdiri dari angka 0 dan 1 XXXXXXXX.XXXXXXXX.XXXXXXXX.XXXXXXXX Octat 1 Octat 2 Octat 3 Octat 4
  • 7.
    Pembagian IP Address •IP address terdiri dari dua bagian: – Network ID, menentukan alamat dalam jaringan – Host ID, menentukan alamat dari peralatan jaringan yang bersifat unik untuk membedakan antar satu mesin dengan mesin yang lain.
  • 8.
    Merubah Bilangan BinerIP Address menjadi Desimal Biner 1 1 1 1 1 1 1 1 Desimal Rumus 128 64 (2n) 2n ) (2n) (2n) (2n+1) 2n) 128 64 32 16 8 4 2 1 255 Contoh: Berapa bilangan desimal dari biner 11100000 Biner 1 1 1 0 0 0 0 0 Rumus 128 64 32 16 8 4 2 1
  • 9.
    Kelas-kelas IP address Oktet pertama Oktet pertama Kelas Alamat IP Digunakan oleh (desimal) (biner) Alamat unicast untuk jaringan Kelas A 1–126 0xxx xxxx skala besar Alamat unicast untuk jaringan Kelas B 128–191 10xx xxxx skala menengah hingga skala besar Alamat unicast untuk jaringan Kelas C 192–223 110x xxxx skala kecil Alamat multicast (bukan Kelas D 224–239 1110 xxxx alamat unicast) Direservasikan;umumnya digunakan sebagai alamat Kelas E 240–255 1111 xxxx percobaan (eksperimen); (bukan alamat unicast)
  • 10.
    Kelas IP Address Kelas Address Range A 0.0.0.0 – 127.255.255.255 B 128.0.0.0 – 191.255.255.255 C 192.0.0.0 – 223.255.255.255 D 224.0.0.0. – 239.255.255.255 E 240.0.0.0. – 254.255.255.255
  • 11.
  • 12.
    Tipe dan UkuranJaringan Address Range Network Jumlah Jaringan Host Jumlah Host Part Part Per Jaringan A 0.0.0.0 – 127.255.255.255 128 16.777.216 B 128.0.0.0 – 191.255.255.255 16.384 65.536 C 192.0.0.0 – 223.255.255.255 2.097.152 256
  • 13.
    Latihan NO 128 64 32 16 8 4 2 1 DESIMAL 1 1 1 1 0 0 1 1 0 2 0 0 1 1 0 0 1 1 3 1 1 1 1 0 0 1 1 4 0 1 0 0 1 1 1 0 5 0 0 0 1 1 1 1 1 6 0 0 1 1 1 0 0 1 7 1 0 1 1 0 0 1 1 8 1 0 0 0 0 1 0 1 9 1 1 0 0 0 0 1 1 10 1 0 0 1 0 0 0 1
  • 14.
    Tugas di Rumah KonversiBiner ke Desimal Konversi Desimal Ke Biner 1. 11001101 1. 12 2. 00101001 2. 32 3. 11111011 3. 79 4. 10111001 4. 128 5. 01011011 5. 210