SlideShare a Scribd company logo
Struktur dan Fungsi
Jaringan Tumbuhan
Created by :
Andre Setiawan
Riyan Ouw
Desy Kumala Sari
Michael Edo
Risty Reinalta
Yolanda Cenderakasih
Jaringan Tumbuhan
1. Jaringan Meristem
Jaringan Meristem adalah Jaringan yang sel penyusunnya bersifat
embrional, artinya mampu terus-menerus membelah diri untuk
menambah jumlah sel tubuh.
Ciri-cirinya :
• Berdinding Tipis
• Banyak mengandung protoplasma
• Vakuola kecil
• Inti Besar
• Plastida belum matang
Bedasarkan letaknya dalam tumbuhan ada 3 macam :
• Meristem Apikal  Terdapat diujung batang dan ujung akar.
• Meristem Lateral
• Meristem Interkalar  Merupakan bagian daro meristem apical yang
terpisah dari ujung (apeks) selama pertumbuhan.
Bedasarkan asal terbentuknya, meristem dibedakan menjadi:
• Meristem Primer :
Meristem yang berkembang dari sel embrional, terdapat pada
kuncup ujung batang dan ujung akar. Menyebabkan
pertumbuhan primer pada tumbuhan, dengan demikian
tumbuhan bertambah tinggi.
• Meristem Sekunder :
Meristem yang berkembang dari jaringan dewasa yang telah
mengalami diferensiasi dan spesialisasi (sudah terhenti
pertumbuhannya) tetapi kembali bersifat embrional.
Jaringan Tumbuhan
2. Jaringan Dewasa
Jaringan yang terbentuk dari diferensiasi & spesialisasi sel-sel
hasil pembelahan jaringan meristem. Diferensiasi adalah
perubahan bentuk sel yang disesuaikan dengan fungsinya.
Spesialisasi adalah pengkhususan sel untuk mendukung suatu
fungsi jaringan tertentu.
a. Epidermis
Merupakan jaringan terluar tumbuhan yang menutupi seluruh
tubuh mulai dari akar, batang, hingga daun.
b. Jaringan Gabus
Adalah jaringan pelindung yang dibentuk untuk menggantikan
epidermis batang dan akar yang telah menebal akibat
pertumbuhan sekunder.
c. Parenkima
Jaringan ini terdapat disebalah dalam jaringan epidermis.
Parenkima tersusun atas sel-sel bersegi banyak, anatara sel yang
satu dengan el yang lain terdapat ruang antarsel.
d. Jaringan Penguat
Ada 2 macam jaringan penguat yaitu kolenkima dan sklerenkima.
Kolenkima mengandung protoplasma dan dindingnya tidak
mengalami lignifikasi. Skelerenkima tidak mengandung
protoplasma dan dindingnyamengalami penebalan dari zat lignin.
e. Jaringan Pengangkut
• Xilem :
Berfungsi menyalurkan air dan mineral dari akar ke daun.
• Floem :
Berfungsi menyalurkan zat makanan hasi; fotosintesis dari daun
ke seluruh bagian tumbuhan.
Pengangkutan pada
Tumbuhan
1. Pengambilan Zat – zat oleh Tumbuhan dari Lingkungan
Air dan garam mineral yang terkandung di dalam air diserap
tumbuhan dari dalam tanah melalui rambut akar Bagian akar
yang aktif terlibat dalam menyerap garam mineral adalah pada
daerah perpanjangan tepat dibelakang ujung akar. pada waktu
penyerapan air, unsur – unsur mineral yang larut dalam air juga
terbawa masuk kedalam akar.
2. Pengangkutan Air dan Mineral
Pengangkutan air dan garam mineral yang diperoleh dari tanah
berlangsung melalui dua cara, yaitu :
a. Pengangkutan Ekstravaskular
Pengangkutan air dan mineral diluar berkas pembuluh disebut
pengangkutan ekstra vaskular.
b. Pengangkutan Intravaskuler
Pengangkutan intravaskuler adalah pengangkutan air dan zat
terlarut yang terjadi dalam berkas pembuluh xilem dan floem
secara vertikal.
Rambut akar --> Epidermis --> Korteks -->
Endodermis --> Xilem Akar --> Xilem Batang -->
Xilem Daun --> Parenkima Mesofil Daun
Faktor Yang Mempengaruhi
Pengangkutan Air Pada
Tumbuhan
• Kelembapan udara
Jika kelembapan di sekitar udara tinggi pengangkutan air akan
menjadi lambat , jika kelembapan di sekitar udara rendah maka
pengangkutan air akan lebih cepat
• Suhu
Kenaikan suhu lingkungan akan diikutin kenaikan suhu sel-sel
tumbuhan , jika semakin tinggi maka proses penguapan dalam
sel akan bertambah cepat dan membuat kecepatan
pengangkutan air semakin cepat
• Cahaya
Jika intensitas cahaya meningkat transpirasi pun meningkat dan
membuat stomata terbuka dan akan kehilangan banyak air
• Angin
Angin menyapu uap air yang berada didekat permukaan yang
membuat tumbuhan menjadi kering
• Kadar air tanah
Jika kadar air tanah sangat tinggi proses pengangkutan akan
terjadi cepat sebaliknya jika kadar air rendah prosesnnya pun
ikut menurun
Organ pada Tumbuhan
• AKAR
Akar adalah bagian pokok di samping batang
dan daun bagi tumbuhan yang tumbuh menuju
inti bumi kormus.
Akar yang ditumbuhkan
dalam hidroponik.
Sifat-sifat akar:
• Merupakan bagian tumbuhan yang biasanya terdapat di dalam
tanah, dengan arah tumbuh ke pusat bumi (geotrop) atau
menuju ke air (hidrotrop), meninggalkan udara dan cahaya
• Tidak berbuku-buku, jadi juga tidak beruas dan tidak
mendukung daun-daun atau sisik-sisik maupun bagian-bagian
lainnya
• Warna tidak hijau, biasanya keputih-putihan atau kekuning-
kuningan
• Tumbuh terus pada ujungnya, tetapi umumnya
pertumbuhannya masih kalah pesat jika dibandingkan dengan
bagian permukaan tanah
• Bentuk ujungnya seringkali meruncing, hingga lebih mudah
untuk menembus tanah
• BATANG
Batang (bahasa Latin: caulis) merupakan salah satu
dari organ dasar tumbuhan berpembuluh. Batang adalah sumbu
tumbuhan, tempat semua organ lain bertumpu dan
tumbuh. Daun dan akar dianggap sebagai perkembangan
lanjutan dari batang untuk menjalankan fungsi yang lebih
khusus.
Sifat-sifat batang pada umumnya :
• Umumnya berbentuk panjang bulat seperti silinder atau dapat
pula mempunyai bentuk lain, akan tetapi selalu bersifat
aktinomorf (simetri radial).
• Terdiri atas ruas-ruas yang masing-masing dibatasi oleh
buku-buku dan pada buku-buku inilah muncul tunas yang
membentuk cabang batang, daun, atau akar.
• Biasanya tumbuh ke atas menuju cahaya atau matahari
(bersifat fototrop atau heliotrop).
Sifat-sifat batang pada umunya :
• Selalu bertambah panjang di ujungnya, oleh sebab itu sering
dikatakan, bahwa batang mempunyai pertumbuhan yang
tidak terbatas.
• Mengadakan percabangan dan selama hidupnya tumbuhan,
tidak digugurkan, kecuali kadang-kadang cabang atau ranting
yang kecil.
• Umumnya tidak berwarna hijau, kecuali tumbuhan yang
umurnya pendek, misalnya rumput dan waktu batang masih
muda.
Daun
Daun merupakan bagian tumbuhan biasanya berbentuk lembaran
ppih, berwarna hijau. Ada beberapa jenis daun berbentuk jarum
pada pinus , atau seperti sisikmisalnya kaktus. Daun berfungsi
sebagai tempat pembuatan makanan bagi tumbuhan melalui
proses fotosintesis.
• Struktur morfologi daun
Daun yang lengkap mempunyai bagian – bagian berupa pelepah
daun ( folius ) , tangkai daun ( petioles ), dan helaian daun (
lamina ). dalam satu tangkai daun ada yang memiliki daun satu (
daun tunggal ) dan ada juga daun lebih dari satu ( daun
majemuk ). daun majemuk adalah daun yang anak daunnya
tersusun menyir dan ada juga yang menjari.
• Struktur Anatomi daun
1. Epidermis
Umumnya terdiri dari satu lapisan sel, kloroplas sedikit atau
tidak ada sama sekali. Sel terlihat transparan sehingga
memungkinkan cahaya matahari menembus lapisan sel tersebut.
Terdapat kutikula untuk mengurangi penguapan air yang terlalu
berlebihan. Struktur daun biasanya pipih, jaringan epidermis atas
berbeda dengan epidermis bawah.
2.Jaringan dasar ( mesofil )
Mesofil terdiri atas jaringan parenkim yang terdapat di sebelah
dalam epidermis, mesofil mengalami diferensiasi membentuk
jaringan fotosintetik yang berisi kloroplas. Pada kebanyakan
tumbuhan terdapat dua tipe parenkim dalam mesofil yaitu
parenkim palisade dan parenkim spons.
3. Jaringan pengangkut
Jarigan pengengkut pada daun berupa untaian jaringan khusus
yang berfungsi sebagai penunjang dan sebagai saluran yang
disebut berkas pembuluh. Berkas pembuluh biasanya terletak di
tengah-tengah anatra epidermis atas dan bawah, berkas
pembuluh terdiri dari dua jenis jaringan yaitu xilen dan floem.
Bunga
Bunga adalah daun dan batang di sekitarnya yang termodifikasi.
Modifikasi ini disebabkan oleh dihasilkannya sejumlah enzim
yang dirangsang oleh sejumlah fitohormon tertentu.
Pembentukan bunga dengan ketat dikendalikan secara genetik
dan pada banyak jenis diinduksi oleh perubahan lingkungan
tertentu, seperti suhu rendah, lama pencahayaan, dan
ketersediaan air.
• Kelopak bunga atau calyx adalah perhiasan bunga
(perianthium) yang terletak pada lingkaran terluar. Helai
kelopak bunga disebut sebagai sepal.
• Mahkota bunga atau corolla
Salah satu dari perhiasan bunga (perianthium), selain kelopak
bunga. Helai mahkota bunga disebut sebagai petal. Mahkota
bunga sering kali mudah dikenali karena ukurannya yang relatif
besar dan berwarna mencolok, untuk memikat serangga
penyerbuk. Mahkota bunga terletak pada lingkaran di sebelah
dalam kelopak bunga. Secara morfologi, mahkota bunga
merupakan modifikasi daun dan berfungsi pula untuk melindungi
organ reproduksi.
• Putik
Putik terletak di bagian pusat bunga. putik berasal dari
modifikasi daun. lebaran penyusun putik di sebut karpel. Jumlah
karpel bisa satu atau lebih. Setap karpel memiliki ovarium yang
didalam nya memiliki sel telur. ovarium terdapat tangkai yang
mendukung kepala putik. Stilus berupa saluran sempit tempat
lewatnya serbuk sari saat penyerbukan.
• Benang sari
Benang sari terletak ditengah mahkota. secara lengkap bagian –
bagian dari benang sari adalah tangkai , kepala sari dan serbuk
sari. benang sari merupakan penghasil serbuk sari yang
merupakan gamet jantan pada tumbuhan.
Totipotensi
Adalah Kemampuan suatu sel untuk membelah dan
menghasilkan individu baru.
• Pertama kali diamati oleh F.C.Steward dari Cornell University
pada tahun 1958.
• Percobaan Steward membuktikan jaringan dewasa juga
bersifat totipoten (menyimpan sifat yang dapat diwariskan)
sehingga memungkinkannya menjadi individu baru yang utuh.
• Sifat ini dimanfaatkan dalam aplikasi kultur jaringan.
• Kultur Jaringan = usaha perbanyakan tumbuhan dengan
menggunakan tumbuhan dalam media steril. Dimanfaatkan
untuk : melestarikan dan membudidayakan tanaman langka.
• Jaringan yang dipilih unuk dilakukan kultur = eksplan.
Biasanya digunakan eksplan yang berasal dari ujung
meristematik tumbuhan  ujung batang, ujung kuncup
aksilar, dan ujung akar.
Pembudidayakan
Tanaman Langka
5 kategori tumbuhan atau hewan langka :
• Punah (extinct)
Diketahui atau diduga telah musnah atau hilang sama sekali dari
muka bumi.
• Genting (endangered)
Terancam kepunahan dan tidak akan dapat bertahan tanpa
adanya perlindungan ketat untuk menyelamatkannya.
• Rawan (vulnerable)
Tidak akan segera punah, tapi populasinya tinggal sedikit,
sementara eksploitasinya berjalan terus sehinggan perlu
perlindungan khusus.
• Jarang (rare)
Jenis tumbuhan yang populasinya besar, namun tersebar secara
terbatas/local di suatu daerah saja.
Bisa juga daerah penyebarannya luas tapi populasinya jarang.
• Terkikis (indeterminate)
Mengalami proses kelangkaan tapi informasi yang ada masih
belum begitu jelas.
Gambar - gambar
Totipotensi
sifat totipotensi
• F.C Steward kultur jaringan
• Durio lanceolatus
• Syzigium jambos
Thank You For Attention

More Related Content

What's hot

Laporan praktikum 3 tata letak daun rumus daun dan diagram daun (morfologi tu...
Laporan praktikum 3 tata letak daun rumus daun dan diagram daun (morfologi tu...Laporan praktikum 3 tata letak daun rumus daun dan diagram daun (morfologi tu...
Laporan praktikum 3 tata letak daun rumus daun dan diagram daun (morfologi tu...
Maedy Ripani
 
9. laporan praktikum biologi struktur akar, batang, dan daun
9. laporan praktikum biologi struktur akar, batang, dan daun9. laporan praktikum biologi struktur akar, batang, dan daun
9. laporan praktikum biologi struktur akar, batang, dan daun
Sofyan Dwi Nugroho
 
Sekresi
SekresiSekresi
Sekresi
Angely Putry
 
Arsitektur pohon
Arsitektur pohonArsitektur pohon
Arsitektur pohon
Rafika Nur Handayani
 
PPT PTERIDOPHYTA (TUMBUHAN PAKU) PAKU PURBA, PAKU KAWAT, PAKU EKOR KUDA DAN P...
PPT PTERIDOPHYTA (TUMBUHAN PAKU) PAKU PURBA, PAKU KAWAT, PAKU EKOR KUDA DAN P...PPT PTERIDOPHYTA (TUMBUHAN PAKU) PAKU PURBA, PAKU KAWAT, PAKU EKOR KUDA DAN P...
PPT PTERIDOPHYTA (TUMBUHAN PAKU) PAKU PURBA, PAKU KAWAT, PAKU EKOR KUDA DAN P...
Lana Karyatna
 
PPT Morfologi Tumbuhan - Jenis dan Bagian Bunga
PPT Morfologi Tumbuhan - Jenis dan Bagian BungaPPT Morfologi Tumbuhan - Jenis dan Bagian Bunga
PPT Morfologi Tumbuhan - Jenis dan Bagian Bunga
Agustin Dian Kartikasari
 
Tanaman Hias Keladi Hias
Tanaman Hias Keladi HiasTanaman Hias Keladi Hias
Tanaman Hias Keladi Hias
Moh Ali Fauzi
 
Jaringan tumbuhan
Jaringan tumbuhanJaringan tumbuhan
Jaringan tumbuhan
TiaraMay01
 
Jaringan Dasar atau Parenkim
Jaringan Dasar atau ParenkimJaringan Dasar atau Parenkim
Jaringan Dasar atau Parenkim
Angely Putry
 
Biologi 11 jaringan tumbuhan
Biologi 11   jaringan tumbuhanBiologi 11   jaringan tumbuhan
Biologi 11 jaringan tumbuhan
Nisa 'Icha' El
 
Laporan praktikum 8 akar dan modifikasinya (morfologi tumbuhan)
Laporan praktikum 8  akar dan modifikasinya (morfologi tumbuhan)Laporan praktikum 8  akar dan modifikasinya (morfologi tumbuhan)
Laporan praktikum 8 akar dan modifikasinya (morfologi tumbuhan)
Maedy Ripani
 
Morfologi bunga, biji, buah
Morfologi bunga, biji, buahMorfologi bunga, biji, buah
Morfologi bunga, biji, buah
Indah Asrida
 
Jaringan parenkim
Jaringan parenkimJaringan parenkim
Jaringan parenkim
Handhika YP
 
PPT Morfologi Tumbuhan - Daun dan Bangun Daun
PPT Morfologi Tumbuhan - Daun dan Bangun DaunPPT Morfologi Tumbuhan - Daun dan Bangun Daun
PPT Morfologi Tumbuhan - Daun dan Bangun Daun
Agustin Dian Kartikasari
 
PPT Morfologi Tumbuhan - Biji
PPT Morfologi Tumbuhan - BijiPPT Morfologi Tumbuhan - Biji
PPT Morfologi Tumbuhan - Biji
Agustin Dian Kartikasari
 
Anatomi batang
Anatomi batangAnatomi batang
Anatomi batang
ditaayuwulandari
 
Laporan Praktikum 4 Identifikasi Reptil
Laporan Praktikum 4 Identifikasi ReptilLaporan Praktikum 4 Identifikasi Reptil
Laporan Praktikum 4 Identifikasi Reptil
Selly Noviyanty Yunus
 
anatomi tumbuhan Batang sekunder
anatomi tumbuhan Batang sekunderanatomi tumbuhan Batang sekunder
anatomi tumbuhan Batang sekunder
naviaekas
 
PPT Embriologi Tumbuhan - Perkembangan Embrio dan Biji
PPT Embriologi Tumbuhan - Perkembangan Embrio dan BijiPPT Embriologi Tumbuhan - Perkembangan Embrio dan Biji
PPT Embriologi Tumbuhan - Perkembangan Embrio dan Biji
Agustin Dian Kartikasari
 

What's hot (20)

Laporan praktikum 3 tata letak daun rumus daun dan diagram daun (morfologi tu...
Laporan praktikum 3 tata letak daun rumus daun dan diagram daun (morfologi tu...Laporan praktikum 3 tata letak daun rumus daun dan diagram daun (morfologi tu...
Laporan praktikum 3 tata letak daun rumus daun dan diagram daun (morfologi tu...
 
9. laporan praktikum biologi struktur akar, batang, dan daun
9. laporan praktikum biologi struktur akar, batang, dan daun9. laporan praktikum biologi struktur akar, batang, dan daun
9. laporan praktikum biologi struktur akar, batang, dan daun
 
Sekresi
SekresiSekresi
Sekresi
 
Arsitektur pohon
Arsitektur pohonArsitektur pohon
Arsitektur pohon
 
PPT PTERIDOPHYTA (TUMBUHAN PAKU) PAKU PURBA, PAKU KAWAT, PAKU EKOR KUDA DAN P...
PPT PTERIDOPHYTA (TUMBUHAN PAKU) PAKU PURBA, PAKU KAWAT, PAKU EKOR KUDA DAN P...PPT PTERIDOPHYTA (TUMBUHAN PAKU) PAKU PURBA, PAKU KAWAT, PAKU EKOR KUDA DAN P...
PPT PTERIDOPHYTA (TUMBUHAN PAKU) PAKU PURBA, PAKU KAWAT, PAKU EKOR KUDA DAN P...
 
PPT Morfologi Tumbuhan - Jenis dan Bagian Bunga
PPT Morfologi Tumbuhan - Jenis dan Bagian BungaPPT Morfologi Tumbuhan - Jenis dan Bagian Bunga
PPT Morfologi Tumbuhan - Jenis dan Bagian Bunga
 
Tanaman Hias Keladi Hias
Tanaman Hias Keladi HiasTanaman Hias Keladi Hias
Tanaman Hias Keladi Hias
 
Jaringan tumbuhan
Jaringan tumbuhanJaringan tumbuhan
Jaringan tumbuhan
 
Jaringan Dasar atau Parenkim
Jaringan Dasar atau ParenkimJaringan Dasar atau Parenkim
Jaringan Dasar atau Parenkim
 
Biologi 11 jaringan tumbuhan
Biologi 11   jaringan tumbuhanBiologi 11   jaringan tumbuhan
Biologi 11 jaringan tumbuhan
 
Laporan praktikum 8 akar dan modifikasinya (morfologi tumbuhan)
Laporan praktikum 8  akar dan modifikasinya (morfologi tumbuhan)Laporan praktikum 8  akar dan modifikasinya (morfologi tumbuhan)
Laporan praktikum 8 akar dan modifikasinya (morfologi tumbuhan)
 
Morfologi bunga, biji, buah
Morfologi bunga, biji, buahMorfologi bunga, biji, buah
Morfologi bunga, biji, buah
 
Anatomi daun
Anatomi daunAnatomi daun
Anatomi daun
 
Jaringan parenkim
Jaringan parenkimJaringan parenkim
Jaringan parenkim
 
PPT Morfologi Tumbuhan - Daun dan Bangun Daun
PPT Morfologi Tumbuhan - Daun dan Bangun DaunPPT Morfologi Tumbuhan - Daun dan Bangun Daun
PPT Morfologi Tumbuhan - Daun dan Bangun Daun
 
PPT Morfologi Tumbuhan - Biji
PPT Morfologi Tumbuhan - BijiPPT Morfologi Tumbuhan - Biji
PPT Morfologi Tumbuhan - Biji
 
Anatomi batang
Anatomi batangAnatomi batang
Anatomi batang
 
Laporan Praktikum 4 Identifikasi Reptil
Laporan Praktikum 4 Identifikasi ReptilLaporan Praktikum 4 Identifikasi Reptil
Laporan Praktikum 4 Identifikasi Reptil
 
anatomi tumbuhan Batang sekunder
anatomi tumbuhan Batang sekunderanatomi tumbuhan Batang sekunder
anatomi tumbuhan Batang sekunder
 
PPT Embriologi Tumbuhan - Perkembangan Embrio dan Biji
PPT Embriologi Tumbuhan - Perkembangan Embrio dan BijiPPT Embriologi Tumbuhan - Perkembangan Embrio dan Biji
PPT Embriologi Tumbuhan - Perkembangan Embrio dan Biji
 

Viewers also liked

struktur dan fungsi jaringan tumbuhan
struktur dan fungsi jaringan tumbuhanstruktur dan fungsi jaringan tumbuhan
struktur dan fungsi jaringan tumbuhanDian Ningrum
 
Kuliah 4 struktur dan fungsi sel (organel)
Kuliah 4 struktur dan fungsi sel (organel)Kuliah 4 struktur dan fungsi sel (organel)
Kuliah 4 struktur dan fungsi sel (organel)
zaldevi
 
Bab.9 sistem koordinasi
Bab.9 sistem koordinasiBab.9 sistem koordinasi
Bab.9 sistem koordinasi
alloysius02
 
ppt Sistem reproduksi manusia
ppt Sistem reproduksi manusiappt Sistem reproduksi manusia
ppt Sistem reproduksi manusia
euis_evha
 
Spermatogenesis
SpermatogenesisSpermatogenesis
Spermatogenesis
aryana_imam
 
Spermatogenesis dan oogenesis
Spermatogenesis dan oogenesisSpermatogenesis dan oogenesis
Spermatogenesis dan oogenesisFarida Utami
 
Sistem reproduksi manusia
Sistem reproduksi  manusiaSistem reproduksi  manusia
Sistem reproduksi manusia
Tiara Nutnum
 
sistem reproduksi I
sistem reproduksi Isistem reproduksi I
sistem reproduksi I
Rio Armando
 
Sistem reproduksi pada manusia sma1sdaia620
Sistem reproduksi pada manusia sma1sdaia620Sistem reproduksi pada manusia sma1sdaia620
Sistem reproduksi pada manusia sma1sdaia620Reedha Williams
 

Viewers also liked (10)

struktur dan fungsi jaringan tumbuhan
struktur dan fungsi jaringan tumbuhanstruktur dan fungsi jaringan tumbuhan
struktur dan fungsi jaringan tumbuhan
 
Kuliah 4 struktur dan fungsi sel (organel)
Kuliah 4 struktur dan fungsi sel (organel)Kuliah 4 struktur dan fungsi sel (organel)
Kuliah 4 struktur dan fungsi sel (organel)
 
Bab.9 sistem koordinasi
Bab.9 sistem koordinasiBab.9 sistem koordinasi
Bab.9 sistem koordinasi
 
ppt Sistem reproduksi manusia
ppt Sistem reproduksi manusiappt Sistem reproduksi manusia
ppt Sistem reproduksi manusia
 
Spermatogenesis
SpermatogenesisSpermatogenesis
Spermatogenesis
 
Spermatogenesis
SpermatogenesisSpermatogenesis
Spermatogenesis
 
Spermatogenesis dan oogenesis
Spermatogenesis dan oogenesisSpermatogenesis dan oogenesis
Spermatogenesis dan oogenesis
 
Sistem reproduksi manusia
Sistem reproduksi  manusiaSistem reproduksi  manusia
Sistem reproduksi manusia
 
sistem reproduksi I
sistem reproduksi Isistem reproduksi I
sistem reproduksi I
 
Sistem reproduksi pada manusia sma1sdaia620
Sistem reproduksi pada manusia sma1sdaia620Sistem reproduksi pada manusia sma1sdaia620
Sistem reproduksi pada manusia sma1sdaia620
 

Similar to Struktur dan fungsi jaringan tumbuhan

Bagian 2.pptx
Bagian 2.pptxBagian 2.pptx
Bagian 2.pptx
titiwahyuni10
 
Organ Tumbuhan
Organ TumbuhanOrgan Tumbuhan
Organ Tumbuhan
Deybi Wasida
 
Bagian bagian-tumbuhan
Bagian bagian-tumbuhanBagian bagian-tumbuhan
Bagian bagian-tumbuhanAndi Lou
 
Struktur dan Fungi Jaringan Tumbuhan.pptx
Struktur dan Fungi Jaringan Tumbuhan.pptxStruktur dan Fungi Jaringan Tumbuhan.pptx
Struktur dan Fungi Jaringan Tumbuhan.pptx
AnitaNurRohma
 
Biologi-organ tumbuhan
Biologi-organ tumbuhanBiologi-organ tumbuhan
Biologi-organ tumbuhan
risyerestu
 
Struktur dan-fungsi-batang
Struktur dan-fungsi-batangStruktur dan-fungsi-batang
Struktur dan-fungsi-batangSMP TARAKANITA 5
 
ORGAN PADA TUMBUHAN
ORGAN PADA TUMBUHANORGAN PADA TUMBUHAN
ORGAN PADA TUMBUHAN
Deybi Wasida
 
identifikasi akar dan batang
identifikasi akar dan batangidentifikasi akar dan batang
identifikasi akar dan batangGendis Wildah Nia
 
Akar tumbuhan
Akar tumbuhanAkar tumbuhan
Akar tumbuhan
Jeng Hanie
 
Tugas Biologi Kelas VIII SMP
Tugas Biologi Kelas VIII SMPTugas Biologi Kelas VIII SMP
Tugas Biologi Kelas VIII SMP
Dhudy_Hario
 
Organ Tumbuhan Dikotil dan Monokotil
Organ Tumbuhan Dikotil dan MonokotilOrgan Tumbuhan Dikotil dan Monokotil
Organ Tumbuhan Dikotil dan Monokotil
diah ayu
 
IPA Kelas 8 BAB 4 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 8 BAB 4 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 8 BAB 4 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 8 BAB 4 - www.ilmuguru.org.pptx
EzraElboyx
 
PPT-Struktur-dan-Fungsi-Tumbuhan ADHIXIONS.pptx
PPT-Struktur-dan-Fungsi-Tumbuhan ADHIXIONS.pptxPPT-Struktur-dan-Fungsi-Tumbuhan ADHIXIONS.pptx
PPT-Struktur-dan-Fungsi-Tumbuhan ADHIXIONS.pptx
AndaraPutra1
 
Struktur dan Letak Jaringan Tumbuhan
Struktur dan Letak Jaringan TumbuhanStruktur dan Letak Jaringan Tumbuhan
Struktur dan Letak Jaringan TumbuhanDwinita Murbarani
 
MODUL 3_ORGAN_SISTEM ORGAN_PDGK4103.pptx
MODUL 3_ORGAN_SISTEM ORGAN_PDGK4103.pptxMODUL 3_ORGAN_SISTEM ORGAN_PDGK4103.pptx
MODUL 3_ORGAN_SISTEM ORGAN_PDGK4103.pptx
famela161
 
Jaringan pada tumbuhan
Jaringan pada tumbuhanJaringan pada tumbuhan
Jaringan pada tumbuhanWafa Azimah
 
Fungsi Tumbuhan
Fungsi TumbuhanFungsi Tumbuhan
Fungsi Tumbuhan
boim007
 
STRUKTUR DAN FUNGSI TUMBUHAN.pptx
STRUKTUR DAN FUNGSI TUMBUHAN.pptxSTRUKTUR DAN FUNGSI TUMBUHAN.pptx
STRUKTUR DAN FUNGSI TUMBUHAN.pptx
HamizanSubandi
 

Similar to Struktur dan fungsi jaringan tumbuhan (20)

Bagian 2.pptx
Bagian 2.pptxBagian 2.pptx
Bagian 2.pptx
 
Organ Tumbuhan
Organ TumbuhanOrgan Tumbuhan
Organ Tumbuhan
 
Bagian bagian-tumbuhan
Bagian bagian-tumbuhanBagian bagian-tumbuhan
Bagian bagian-tumbuhan
 
Struktur dan Fungi Jaringan Tumbuhan.pptx
Struktur dan Fungi Jaringan Tumbuhan.pptxStruktur dan Fungi Jaringan Tumbuhan.pptx
Struktur dan Fungi Jaringan Tumbuhan.pptx
 
Jaringan Tumbuhan
Jaringan TumbuhanJaringan Tumbuhan
Jaringan Tumbuhan
 
Biologi-organ tumbuhan
Biologi-organ tumbuhanBiologi-organ tumbuhan
Biologi-organ tumbuhan
 
Struktur dan-fungsi-batang
Struktur dan-fungsi-batangStruktur dan-fungsi-batang
Struktur dan-fungsi-batang
 
ORGAN PADA TUMBUHAN
ORGAN PADA TUMBUHANORGAN PADA TUMBUHAN
ORGAN PADA TUMBUHAN
 
identifikasi akar dan batang
identifikasi akar dan batangidentifikasi akar dan batang
identifikasi akar dan batang
 
Akar tumbuhan
Akar tumbuhanAkar tumbuhan
Akar tumbuhan
 
Tugas Biologi Kelas VIII SMP
Tugas Biologi Kelas VIII SMPTugas Biologi Kelas VIII SMP
Tugas Biologi Kelas VIII SMP
 
Organ Tumbuhan Dikotil dan Monokotil
Organ Tumbuhan Dikotil dan MonokotilOrgan Tumbuhan Dikotil dan Monokotil
Organ Tumbuhan Dikotil dan Monokotil
 
IPA Kelas 8 BAB 4 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 8 BAB 4 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 8 BAB 4 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 8 BAB 4 - www.ilmuguru.org.pptx
 
PPT-Struktur-dan-Fungsi-Tumbuhan ADHIXIONS.pptx
PPT-Struktur-dan-Fungsi-Tumbuhan ADHIXIONS.pptxPPT-Struktur-dan-Fungsi-Tumbuhan ADHIXIONS.pptx
PPT-Struktur-dan-Fungsi-Tumbuhan ADHIXIONS.pptx
 
Struktur dan Letak Jaringan Tumbuhan
Struktur dan Letak Jaringan TumbuhanStruktur dan Letak Jaringan Tumbuhan
Struktur dan Letak Jaringan Tumbuhan
 
Biologi
BiologiBiologi
Biologi
 
MODUL 3_ORGAN_SISTEM ORGAN_PDGK4103.pptx
MODUL 3_ORGAN_SISTEM ORGAN_PDGK4103.pptxMODUL 3_ORGAN_SISTEM ORGAN_PDGK4103.pptx
MODUL 3_ORGAN_SISTEM ORGAN_PDGK4103.pptx
 
Jaringan pada tumbuhan
Jaringan pada tumbuhanJaringan pada tumbuhan
Jaringan pada tumbuhan
 
Fungsi Tumbuhan
Fungsi TumbuhanFungsi Tumbuhan
Fungsi Tumbuhan
 
STRUKTUR DAN FUNGSI TUMBUHAN.pptx
STRUKTUR DAN FUNGSI TUMBUHAN.pptxSTRUKTUR DAN FUNGSI TUMBUHAN.pptx
STRUKTUR DAN FUNGSI TUMBUHAN.pptx
 

Recently uploaded

KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
haryonospdsd011
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
WILDANREYkun
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 

Recently uploaded (20)

KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 

Struktur dan fungsi jaringan tumbuhan

  • 1. Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan Created by : Andre Setiawan Riyan Ouw Desy Kumala Sari Michael Edo Risty Reinalta Yolanda Cenderakasih
  • 2. Jaringan Tumbuhan 1. Jaringan Meristem Jaringan Meristem adalah Jaringan yang sel penyusunnya bersifat embrional, artinya mampu terus-menerus membelah diri untuk menambah jumlah sel tubuh. Ciri-cirinya : • Berdinding Tipis • Banyak mengandung protoplasma • Vakuola kecil • Inti Besar • Plastida belum matang Bedasarkan letaknya dalam tumbuhan ada 3 macam : • Meristem Apikal  Terdapat diujung batang dan ujung akar. • Meristem Lateral • Meristem Interkalar  Merupakan bagian daro meristem apical yang terpisah dari ujung (apeks) selama pertumbuhan.
  • 3. Bedasarkan asal terbentuknya, meristem dibedakan menjadi: • Meristem Primer : Meristem yang berkembang dari sel embrional, terdapat pada kuncup ujung batang dan ujung akar. Menyebabkan pertumbuhan primer pada tumbuhan, dengan demikian tumbuhan bertambah tinggi. • Meristem Sekunder : Meristem yang berkembang dari jaringan dewasa yang telah mengalami diferensiasi dan spesialisasi (sudah terhenti pertumbuhannya) tetapi kembali bersifat embrional.
  • 4. Jaringan Tumbuhan 2. Jaringan Dewasa Jaringan yang terbentuk dari diferensiasi & spesialisasi sel-sel hasil pembelahan jaringan meristem. Diferensiasi adalah perubahan bentuk sel yang disesuaikan dengan fungsinya. Spesialisasi adalah pengkhususan sel untuk mendukung suatu fungsi jaringan tertentu. a. Epidermis Merupakan jaringan terluar tumbuhan yang menutupi seluruh tubuh mulai dari akar, batang, hingga daun. b. Jaringan Gabus Adalah jaringan pelindung yang dibentuk untuk menggantikan epidermis batang dan akar yang telah menebal akibat pertumbuhan sekunder.
  • 5. c. Parenkima Jaringan ini terdapat disebalah dalam jaringan epidermis. Parenkima tersusun atas sel-sel bersegi banyak, anatara sel yang satu dengan el yang lain terdapat ruang antarsel. d. Jaringan Penguat Ada 2 macam jaringan penguat yaitu kolenkima dan sklerenkima. Kolenkima mengandung protoplasma dan dindingnya tidak mengalami lignifikasi. Skelerenkima tidak mengandung protoplasma dan dindingnyamengalami penebalan dari zat lignin. e. Jaringan Pengangkut • Xilem : Berfungsi menyalurkan air dan mineral dari akar ke daun. • Floem : Berfungsi menyalurkan zat makanan hasi; fotosintesis dari daun ke seluruh bagian tumbuhan.
  • 6. Pengangkutan pada Tumbuhan 1. Pengambilan Zat – zat oleh Tumbuhan dari Lingkungan Air dan garam mineral yang terkandung di dalam air diserap tumbuhan dari dalam tanah melalui rambut akar Bagian akar yang aktif terlibat dalam menyerap garam mineral adalah pada daerah perpanjangan tepat dibelakang ujung akar. pada waktu penyerapan air, unsur – unsur mineral yang larut dalam air juga terbawa masuk kedalam akar. 2. Pengangkutan Air dan Mineral Pengangkutan air dan garam mineral yang diperoleh dari tanah berlangsung melalui dua cara, yaitu :
  • 7. a. Pengangkutan Ekstravaskular Pengangkutan air dan mineral diluar berkas pembuluh disebut pengangkutan ekstra vaskular. b. Pengangkutan Intravaskuler Pengangkutan intravaskuler adalah pengangkutan air dan zat terlarut yang terjadi dalam berkas pembuluh xilem dan floem secara vertikal. Rambut akar --> Epidermis --> Korteks --> Endodermis --> Xilem Akar --> Xilem Batang --> Xilem Daun --> Parenkima Mesofil Daun
  • 8. Faktor Yang Mempengaruhi Pengangkutan Air Pada Tumbuhan • Kelembapan udara Jika kelembapan di sekitar udara tinggi pengangkutan air akan menjadi lambat , jika kelembapan di sekitar udara rendah maka pengangkutan air akan lebih cepat • Suhu Kenaikan suhu lingkungan akan diikutin kenaikan suhu sel-sel tumbuhan , jika semakin tinggi maka proses penguapan dalam sel akan bertambah cepat dan membuat kecepatan pengangkutan air semakin cepat
  • 9. • Cahaya Jika intensitas cahaya meningkat transpirasi pun meningkat dan membuat stomata terbuka dan akan kehilangan banyak air • Angin Angin menyapu uap air yang berada didekat permukaan yang membuat tumbuhan menjadi kering • Kadar air tanah Jika kadar air tanah sangat tinggi proses pengangkutan akan terjadi cepat sebaliknya jika kadar air rendah prosesnnya pun ikut menurun
  • 10. Organ pada Tumbuhan • AKAR Akar adalah bagian pokok di samping batang dan daun bagi tumbuhan yang tumbuh menuju inti bumi kormus. Akar yang ditumbuhkan dalam hidroponik.
  • 11. Sifat-sifat akar: • Merupakan bagian tumbuhan yang biasanya terdapat di dalam tanah, dengan arah tumbuh ke pusat bumi (geotrop) atau menuju ke air (hidrotrop), meninggalkan udara dan cahaya • Tidak berbuku-buku, jadi juga tidak beruas dan tidak mendukung daun-daun atau sisik-sisik maupun bagian-bagian lainnya • Warna tidak hijau, biasanya keputih-putihan atau kekuning- kuningan • Tumbuh terus pada ujungnya, tetapi umumnya pertumbuhannya masih kalah pesat jika dibandingkan dengan bagian permukaan tanah • Bentuk ujungnya seringkali meruncing, hingga lebih mudah untuk menembus tanah
  • 12. • BATANG Batang (bahasa Latin: caulis) merupakan salah satu dari organ dasar tumbuhan berpembuluh. Batang adalah sumbu tumbuhan, tempat semua organ lain bertumpu dan tumbuh. Daun dan akar dianggap sebagai perkembangan lanjutan dari batang untuk menjalankan fungsi yang lebih khusus. Sifat-sifat batang pada umumnya : • Umumnya berbentuk panjang bulat seperti silinder atau dapat pula mempunyai bentuk lain, akan tetapi selalu bersifat aktinomorf (simetri radial). • Terdiri atas ruas-ruas yang masing-masing dibatasi oleh buku-buku dan pada buku-buku inilah muncul tunas yang membentuk cabang batang, daun, atau akar. • Biasanya tumbuh ke atas menuju cahaya atau matahari (bersifat fototrop atau heliotrop).
  • 13. Sifat-sifat batang pada umunya : • Selalu bertambah panjang di ujungnya, oleh sebab itu sering dikatakan, bahwa batang mempunyai pertumbuhan yang tidak terbatas. • Mengadakan percabangan dan selama hidupnya tumbuhan, tidak digugurkan, kecuali kadang-kadang cabang atau ranting yang kecil. • Umumnya tidak berwarna hijau, kecuali tumbuhan yang umurnya pendek, misalnya rumput dan waktu batang masih muda.
  • 14. Daun Daun merupakan bagian tumbuhan biasanya berbentuk lembaran ppih, berwarna hijau. Ada beberapa jenis daun berbentuk jarum pada pinus , atau seperti sisikmisalnya kaktus. Daun berfungsi sebagai tempat pembuatan makanan bagi tumbuhan melalui proses fotosintesis. • Struktur morfologi daun Daun yang lengkap mempunyai bagian – bagian berupa pelepah daun ( folius ) , tangkai daun ( petioles ), dan helaian daun ( lamina ). dalam satu tangkai daun ada yang memiliki daun satu ( daun tunggal ) dan ada juga daun lebih dari satu ( daun majemuk ). daun majemuk adalah daun yang anak daunnya tersusun menyir dan ada juga yang menjari.
  • 15. • Struktur Anatomi daun 1. Epidermis Umumnya terdiri dari satu lapisan sel, kloroplas sedikit atau tidak ada sama sekali. Sel terlihat transparan sehingga memungkinkan cahaya matahari menembus lapisan sel tersebut. Terdapat kutikula untuk mengurangi penguapan air yang terlalu berlebihan. Struktur daun biasanya pipih, jaringan epidermis atas berbeda dengan epidermis bawah. 2.Jaringan dasar ( mesofil ) Mesofil terdiri atas jaringan parenkim yang terdapat di sebelah dalam epidermis, mesofil mengalami diferensiasi membentuk jaringan fotosintetik yang berisi kloroplas. Pada kebanyakan tumbuhan terdapat dua tipe parenkim dalam mesofil yaitu parenkim palisade dan parenkim spons.
  • 16. 3. Jaringan pengangkut Jarigan pengengkut pada daun berupa untaian jaringan khusus yang berfungsi sebagai penunjang dan sebagai saluran yang disebut berkas pembuluh. Berkas pembuluh biasanya terletak di tengah-tengah anatra epidermis atas dan bawah, berkas pembuluh terdiri dari dua jenis jaringan yaitu xilen dan floem.
  • 17. Bunga Bunga adalah daun dan batang di sekitarnya yang termodifikasi. Modifikasi ini disebabkan oleh dihasilkannya sejumlah enzim yang dirangsang oleh sejumlah fitohormon tertentu. Pembentukan bunga dengan ketat dikendalikan secara genetik dan pada banyak jenis diinduksi oleh perubahan lingkungan tertentu, seperti suhu rendah, lama pencahayaan, dan ketersediaan air. • Kelopak bunga atau calyx adalah perhiasan bunga (perianthium) yang terletak pada lingkaran terluar. Helai kelopak bunga disebut sebagai sepal.
  • 18. • Mahkota bunga atau corolla Salah satu dari perhiasan bunga (perianthium), selain kelopak bunga. Helai mahkota bunga disebut sebagai petal. Mahkota bunga sering kali mudah dikenali karena ukurannya yang relatif besar dan berwarna mencolok, untuk memikat serangga penyerbuk. Mahkota bunga terletak pada lingkaran di sebelah dalam kelopak bunga. Secara morfologi, mahkota bunga merupakan modifikasi daun dan berfungsi pula untuk melindungi organ reproduksi. • Putik Putik terletak di bagian pusat bunga. putik berasal dari modifikasi daun. lebaran penyusun putik di sebut karpel. Jumlah karpel bisa satu atau lebih. Setap karpel memiliki ovarium yang didalam nya memiliki sel telur. ovarium terdapat tangkai yang mendukung kepala putik. Stilus berupa saluran sempit tempat lewatnya serbuk sari saat penyerbukan.
  • 19. • Benang sari Benang sari terletak ditengah mahkota. secara lengkap bagian – bagian dari benang sari adalah tangkai , kepala sari dan serbuk sari. benang sari merupakan penghasil serbuk sari yang merupakan gamet jantan pada tumbuhan.
  • 20. Totipotensi Adalah Kemampuan suatu sel untuk membelah dan menghasilkan individu baru. • Pertama kali diamati oleh F.C.Steward dari Cornell University pada tahun 1958. • Percobaan Steward membuktikan jaringan dewasa juga bersifat totipoten (menyimpan sifat yang dapat diwariskan) sehingga memungkinkannya menjadi individu baru yang utuh. • Sifat ini dimanfaatkan dalam aplikasi kultur jaringan. • Kultur Jaringan = usaha perbanyakan tumbuhan dengan menggunakan tumbuhan dalam media steril. Dimanfaatkan untuk : melestarikan dan membudidayakan tanaman langka. • Jaringan yang dipilih unuk dilakukan kultur = eksplan. Biasanya digunakan eksplan yang berasal dari ujung meristematik tumbuhan  ujung batang, ujung kuncup aksilar, dan ujung akar.
  • 21. Pembudidayakan Tanaman Langka 5 kategori tumbuhan atau hewan langka : • Punah (extinct) Diketahui atau diduga telah musnah atau hilang sama sekali dari muka bumi. • Genting (endangered) Terancam kepunahan dan tidak akan dapat bertahan tanpa adanya perlindungan ketat untuk menyelamatkannya. • Rawan (vulnerable) Tidak akan segera punah, tapi populasinya tinggal sedikit, sementara eksploitasinya berjalan terus sehinggan perlu perlindungan khusus.
  • 22. • Jarang (rare) Jenis tumbuhan yang populasinya besar, namun tersebar secara terbatas/local di suatu daerah saja. Bisa juga daerah penyebarannya luas tapi populasinya jarang. • Terkikis (indeterminate) Mengalami proses kelangkaan tapi informasi yang ada masih belum begitu jelas.
  • 24. • F.C Steward kultur jaringan
  • 27. Thank You For Attention