SlideShare a Scribd company logo
1 of 18
OTOMATISASI PERKANTORAN
Office Automation
APAKAH OTOMATISASI PERKANTORAN?
WHAT IS OFFICE AUTOMATION?
• Otomatisasi perkantoran adalah semua system informasi formal dan informal
terutama yang berkaitan dengan komunikasi informasi kepada dan dari orang yang
berbeda di dalam maupun di luar perusahaan.
http://tashamanagement.blogspot.com/2014/11/otomatisasi-perkantoran.html
• Sistem Informasi berbasis telekomunikasi yang mengumpulkan, memproses,
menyimpan dan mendistribusikan pesan, dokumen, dan komunikasi elektronik
lainnya antar individu, kelompok kerja dan organisasi.
https://id.wikipedia.org/wiki/Sistem_otomatisasi_kantor
PENGGUNA OTOMATISASI KANTOR
1. Manajer adalah orang yang bertanggung jawab
mengelola sumber daya perusahaan terutama sumber
daya manusia.
2. Profesional yakni tidak mengelola orang tetapi
menyumbang keahlian khususnya (mis. Pembeli,
wiraniaga, dan asisten staff khusus). Manajer dan
profesional secra bersama dikenal sebagai pekerja
terdidik.
https://meidiyawan.000webhostapp.com/penerapan-
otomatisasi-administrasi-perkantoran
PENGGUNA OTOMATISASI KANTOR
3. Sekretaris bisanya ditugaskan pada pekerja terdidik
tertentu untuk melaksanakan berbagai tugas
menangani korespondensi, menjawab telepon, dan
mengatur jadwal pertemuan.
4. Clerical Employee (pegawai administratif)
melaksanakan tugas untuk-tugas untuk sekretaris,
seperti mengoperasikan mesin fotocopy, menyusun
dokumen dan mengirimkan surat.
https://meidiyawan.000webhostapp.com/penerapan-
otomatisasi-administrasi-perkantoran
TUJUAN OTOMATISASI PERKANTORAN
1. Penggabungan penerapan tekonologi
2. memperbaiki proses pelaksanaan pekerjaan di kantor
3. Meningkatkan produktifitas dan efektivitas pekerjaan
4. Otomatisasi kantor memberikan kemampuan antar manajer
untuk saling melakukan komunikasi dengan lebih baik dalam
memecahkan masalah.
5. Peningkatan komunikasi dapat menghasilkan keputusan
yang lebih baik dan lebih cepat.
https://kristinpamungkas.wordpress.com/2017/03/24/otomat
isasi-perkantoran-manajemen-perkantoran/
JENIS-JENIS APLIKASI OTOMATOSASI PERKANTORAN
1. Word processing 6. Video Conferencing
2. Electronik mail 7. Computer Conferencing
3. Voice mail 8. Facsimile Transmission
4. Electronic calendaring 9. Videotext
5. Audio conferencing 10. Image Storage and Retrieval
11. Dekstop Publishing
http://shymphonyatnight.blogspot.com/2010/11/jenis-jenis-aplikasi-otomatisasi-
kantor.html
1. Word Processing
Word processing adalah penggunaan suatu
peralatan elektronic yang secara otomatis
melakukan beberapa tugas yang diperlukan
untuk membuat dokumen ketik atau cetak.
Word processing memberikan kontribusi
terhadap pemecahan masalah dengan
memberikan kemampuan kepada manajer
untuk membuat komunikasi tertulis yang
lebih efektif untuk diberikan kepada
anggota lain.
2. Electronik Mail
Electronic mail yang dikenal
dengan e-mail adalah
penggunaan jaringan komputer
yang memungkinkan pemakai
untuk mengirim, menyimpan dan
menerima pesan dengan
menggunakan terminal komputer
dan peralatan penyimpanan.
3. Voice mail
voice mail persis sama dengan
electronic mail. Perbedaannya
bahwa anda hanya
mengirimkan pesan dengan
mengucapkan pesan tersebut
melalui telepon dan bukan
mengetiknya. Dan anda
menggunakan telepon untuk
memanggil pesan yang telah
dikirimkan kepada anda.
4. Electronic calendaring
Electronic calendaring adalah
penggunaan jaringan komputer
untuk menyimpan dan
memanggil acara yang telah
ditetapkan oleh manajer.
Electronic calendaring bersifat
khusus diantara aplikasi
otomatisasi kantor, karena ia
hanya menyusun terjadinya
komunikasi bukan
mengkomunikasikan
informasi.
5. Audio conferencing
Audio conferencing adalah
penggunaan peralatan komunikasi
suara untuk membuat hubungan
audio diantara orang-orang yang
tersebar secara geografis untuk
tujuan melakukan konferensi.
Audio conferencing adalah aplikasi
OA pertama yang tidak
memerlukan komputer. Ia hanya
memerlukan penggunaan fasilitas
komunikasi audio dua arah.
6. Video conferencing
Video conferencing melengkapi signal
audio dan signal video. Peralatan televisi
digunakan untuk mengirim dan menerima
signal audio dan video.
Orang yang berada dalam suatu lokasi dapat
melihat dan mendengar suara orang yang
berada di lokasi lain selagi konferensi
dilakukan.
tiga konfigurasi video conferencing (
tergantung pada peralatan yang digunakan ),
yaitu :
6.1 Video satu arah dan audio satu arah
6.2 Video satu arah dan audio dua arah
6.3 Video dan audio dua arah
7. Computer conferencing
Computer conferencing
adalah penggunaan jaringan
komputer, sehingga
memberi kemampuan
seseorang untuk melakukan
pertukaran informasi
selama proses terjadinya
konferensi. Aplikasi ini
hampir sama dengan
electronic mail, karena
kedua aplikasi ini
menggunakan hardware dan
software yang sama.
8. Facsimile transmission
Facsimile transmission yang
biasanya disebut fax, adalah
penggunaan peralatan khusus yang
dapat membaca tampilan dokumen
pada ujung channel komunikasi dan
membuat salinan atau copy di ujung
yang lain. Fax sangat mudah
diimplementasikan dan
dioperasikan. Jalur telepon suara
dapat berfungsi sebagai channel-nya
dan pengoperasian peralatannya
tidak lebih sulit daripada
mengoperasikan mesin fotocopy.
9. Videotext
Videotext adalah
penggunaan komputer
untuk tujuan memberikan
tampilan materi tekstual
pada layar crt. Materi
tekstual dapat berbentuk
naratif atau tabulasi, dan
ia disimpan dalam
penyimpanan sekunder
pada komputer.
10. Image storage and retrieval
Beberapa jenis perusahaan
mempunyai volume dokumen yang
besar, sehingga mereka harus
menyimpannya dalam file agar
informasi dapat dipanggil atau
didapatkan kembali jika diperlukan.
Untuk mengatasi masalah mengenai
penyimpanan dan pemanggilan
tampilan maka digunakan microform,
yang berupa microfilm dan
microfiche. Image storage and
retrieval digunakan dalam
pemecahan masalah ketika ia
diperlukan untuk melihat kembali
dokumen historis untuk tujuan
pemahaman masalah.
11. Desktop publishing
Desktop publishing atau dtp adalah
pembuatan output tercetak yang
kualitasnya hampir sama dengan yang
dihasilkan oleh typesetter. Sistem dtp
terdiri atas mikrokomputer dengan layar
crt yang beresolusi tinggi, printer laser,
software desktop publishing.
Penggunaan dtp sebagai alat pemecahan
masalah meliputi aplikasi administrasi
dan teknis. Penampilan dokumen iklan
yang profesional dan menarik akan
memberikan komunikasi yang efektif.
This Presentation is Made By :
Sintia Wati Yandari
on 18th of January 2019
e-mail : sintya.yandari17@gmail.com
Instagram : @Sintya1712
THANK YOU

More Related Content

What's hot

Ramdhani.otomatisasi perkantoran part 2
Ramdhani.otomatisasi perkantoran part 2Ramdhani.otomatisasi perkantoran part 2
Ramdhani.otomatisasi perkantoran part 2alvaroramdhani226
 
Marlina otomatisasi perkantoran
Marlina otomatisasi perkantoranMarlina otomatisasi perkantoran
Marlina otomatisasi perkantoranlinamarlina1303
 
Otomatisasi perkantoran
Otomatisasi perkantoranOtomatisasi perkantoran
Otomatisasi perkantorankusnaini17
 
PPT Risky - "Otomatisasi Perkantoran" (OFFICE AUTOMATION)
PPT Risky - "Otomatisasi Perkantoran" (OFFICE AUTOMATION)PPT Risky - "Otomatisasi Perkantoran" (OFFICE AUTOMATION)
PPT Risky - "Otomatisasi Perkantoran" (OFFICE AUTOMATION)Riskyucok
 
Nurrudiansyah otomatisasi perkantoran
Nurrudiansyah   otomatisasi perkantoranNurrudiansyah   otomatisasi perkantoran
Nurrudiansyah otomatisasi perkantorannurdin12345
 
N.anisafitriana
N.anisafitrianaN.anisafitriana
N.anisafitrianaanisa2212
 
Sim,4, yasmin navisa, hapzi ali, sistem informasi untuk penggguna dan pengemb...
Sim,4, yasmin navisa, hapzi ali, sistem informasi untuk penggguna dan pengemb...Sim,4, yasmin navisa, hapzi ali, sistem informasi untuk penggguna dan pengemb...
Sim,4, yasmin navisa, hapzi ali, sistem informasi untuk penggguna dan pengemb...yasminnavisa
 
SIM, 3, Afifah Khoiriyah, Hapzi Ali, Fenomena Terbentuknya Kantor Maya dan Im...
SIM, 3, Afifah Khoiriyah, Hapzi Ali, Fenomena Terbentuknya Kantor Maya dan Im...SIM, 3, Afifah Khoiriyah, Hapzi Ali, Fenomena Terbentuknya Kantor Maya dan Im...
SIM, 3, Afifah Khoiriyah, Hapzi Ali, Fenomena Terbentuknya Kantor Maya dan Im...Afifahkhoiriyah
 
(03) sim, khansa ranindia, hapzi ali, pengguna dan pengembangan sistem, akun...
(03) sim, khansa ranindia, hapzi ali, pengguna dan pengembangan sistem,  akun...(03) sim, khansa ranindia, hapzi ali, pengguna dan pengembangan sistem,  akun...
(03) sim, khansa ranindia, hapzi ali, pengguna dan pengembangan sistem, akun...khansaranindia
 
SIM, Ratna Priatiningsih, Hapzi Ali, Penggunaan dan Pengembangan Sistem Infor...
SIM, Ratna Priatiningsih, Hapzi Ali, Penggunaan dan Pengembangan Sistem Infor...SIM, Ratna Priatiningsih, Hapzi Ali, Penggunaan dan Pengembangan Sistem Infor...
SIM, Ratna Priatiningsih, Hapzi Ali, Penggunaan dan Pengembangan Sistem Infor...Ratna Priatiningsih
 
Sim, rahma pradina putri, prof. dr hapzi ali, cma, forum 3, universitas me...
Sim, rahma pradina putri, prof. dr    hapzi ali, cma, forum 3, universitas me...Sim, rahma pradina putri, prof. dr    hapzi ali, cma, forum 3, universitas me...
Sim, rahma pradina putri, prof. dr hapzi ali, cma, forum 3, universitas me...Rahma Pradina
 
Artikel sim, tetti vera, hapzi ali, persepsi sistem informasi tentang kantor ...
Artikel sim, tetti vera, hapzi ali, persepsi sistem informasi tentang kantor ...Artikel sim, tetti vera, hapzi ali, persepsi sistem informasi tentang kantor ...
Artikel sim, tetti vera, hapzi ali, persepsi sistem informasi tentang kantor ...tettivera
 
4,sim forum quiz,amelia diana angesti,hapzi ali,users and developers system,u...
4,sim forum quiz,amelia diana angesti,hapzi ali,users and developers system,u...4,sim forum quiz,amelia diana angesti,hapzi ali,users and developers system,u...
4,sim forum quiz,amelia diana angesti,hapzi ali,users and developers system,u...ameliaangesti
 
Sim3, nilam rosfalina, hapzi ali, kantor virtual, oa, dan mis, universitas me...
Sim3, nilam rosfalina, hapzi ali, kantor virtual, oa, dan mis, universitas me...Sim3, nilam rosfalina, hapzi ali, kantor virtual, oa, dan mis, universitas me...
Sim3, nilam rosfalina, hapzi ali, kantor virtual, oa, dan mis, universitas me...Nilam Rosfalina
 
Sim, wamro atun , hapzi prof,kantor maya & otomatisasi kantor, universita...
Sim, wamro atun , hapzi prof,kantor maya & otomatisasi kantor, universita...Sim, wamro atun , hapzi prof,kantor maya & otomatisasi kantor, universita...
Sim, wamro atun , hapzi prof,kantor maya & otomatisasi kantor, universita...Mercubuana University
 
Sim, ade yayang, hafzi ali, penggunaan dan pengembangan sistem, universitas m...
Sim, ade yayang, hafzi ali, penggunaan dan pengembangan sistem, universitas m...Sim, ade yayang, hafzi ali, penggunaan dan pengembangan sistem, universitas m...
Sim, ade yayang, hafzi ali, penggunaan dan pengembangan sistem, universitas m...Ade Yayang
 
Sim, thayyibah, hapzi ali, kantor maya dan jenis serta aplikasi office automa...
Sim, thayyibah, hapzi ali, kantor maya dan jenis serta aplikasi office automa...Sim, thayyibah, hapzi ali, kantor maya dan jenis serta aplikasi office automa...
Sim, thayyibah, hapzi ali, kantor maya dan jenis serta aplikasi office automa...Thayyibah Thayyibah
 
Sim saeful malik hapzi ali_penggunaan dan pengembangan sistem_universitas mer...
Sim saeful malik hapzi ali_penggunaan dan pengembangan sistem_universitas mer...Sim saeful malik hapzi ali_penggunaan dan pengembangan sistem_universitas mer...
Sim saeful malik hapzi ali_penggunaan dan pengembangan sistem_universitas mer...saefulmalik123
 
SIM, Novia Rosiana, Hapzi Ali, Penggunaan dan Pengembang Sistem Informasi, Un...
SIM, Novia Rosiana, Hapzi Ali, Penggunaan dan Pengembang Sistem Informasi, Un...SIM, Novia Rosiana, Hapzi Ali, Penggunaan dan Pengembang Sistem Informasi, Un...
SIM, Novia Rosiana, Hapzi Ali, Penggunaan dan Pengembang Sistem Informasi, Un...bank bjb
 
Sim, rofi luthfia faishal, hapzi ali,pengguna dan pengembang sistem, universi...
Sim, rofi luthfia faishal, hapzi ali,pengguna dan pengembang sistem, universi...Sim, rofi luthfia faishal, hapzi ali,pengguna dan pengembang sistem, universi...
Sim, rofi luthfia faishal, hapzi ali,pengguna dan pengembang sistem, universi...Rofi Faishal
 

What's hot (20)

Ramdhani.otomatisasi perkantoran part 2
Ramdhani.otomatisasi perkantoran part 2Ramdhani.otomatisasi perkantoran part 2
Ramdhani.otomatisasi perkantoran part 2
 
Marlina otomatisasi perkantoran
Marlina otomatisasi perkantoranMarlina otomatisasi perkantoran
Marlina otomatisasi perkantoran
 
Otomatisasi perkantoran
Otomatisasi perkantoranOtomatisasi perkantoran
Otomatisasi perkantoran
 
PPT Risky - "Otomatisasi Perkantoran" (OFFICE AUTOMATION)
PPT Risky - "Otomatisasi Perkantoran" (OFFICE AUTOMATION)PPT Risky - "Otomatisasi Perkantoran" (OFFICE AUTOMATION)
PPT Risky - "Otomatisasi Perkantoran" (OFFICE AUTOMATION)
 
Nurrudiansyah otomatisasi perkantoran
Nurrudiansyah   otomatisasi perkantoranNurrudiansyah   otomatisasi perkantoran
Nurrudiansyah otomatisasi perkantoran
 
N.anisafitriana
N.anisafitrianaN.anisafitriana
N.anisafitriana
 
Sim,4, yasmin navisa, hapzi ali, sistem informasi untuk penggguna dan pengemb...
Sim,4, yasmin navisa, hapzi ali, sistem informasi untuk penggguna dan pengemb...Sim,4, yasmin navisa, hapzi ali, sistem informasi untuk penggguna dan pengemb...
Sim,4, yasmin navisa, hapzi ali, sistem informasi untuk penggguna dan pengemb...
 
SIM, 3, Afifah Khoiriyah, Hapzi Ali, Fenomena Terbentuknya Kantor Maya dan Im...
SIM, 3, Afifah Khoiriyah, Hapzi Ali, Fenomena Terbentuknya Kantor Maya dan Im...SIM, 3, Afifah Khoiriyah, Hapzi Ali, Fenomena Terbentuknya Kantor Maya dan Im...
SIM, 3, Afifah Khoiriyah, Hapzi Ali, Fenomena Terbentuknya Kantor Maya dan Im...
 
(03) sim, khansa ranindia, hapzi ali, pengguna dan pengembangan sistem, akun...
(03) sim, khansa ranindia, hapzi ali, pengguna dan pengembangan sistem,  akun...(03) sim, khansa ranindia, hapzi ali, pengguna dan pengembangan sistem,  akun...
(03) sim, khansa ranindia, hapzi ali, pengguna dan pengembangan sistem, akun...
 
SIM, Ratna Priatiningsih, Hapzi Ali, Penggunaan dan Pengembangan Sistem Infor...
SIM, Ratna Priatiningsih, Hapzi Ali, Penggunaan dan Pengembangan Sistem Infor...SIM, Ratna Priatiningsih, Hapzi Ali, Penggunaan dan Pengembangan Sistem Infor...
SIM, Ratna Priatiningsih, Hapzi Ali, Penggunaan dan Pengembangan Sistem Infor...
 
Sim, rahma pradina putri, prof. dr hapzi ali, cma, forum 3, universitas me...
Sim, rahma pradina putri, prof. dr    hapzi ali, cma, forum 3, universitas me...Sim, rahma pradina putri, prof. dr    hapzi ali, cma, forum 3, universitas me...
Sim, rahma pradina putri, prof. dr hapzi ali, cma, forum 3, universitas me...
 
Artikel sim, tetti vera, hapzi ali, persepsi sistem informasi tentang kantor ...
Artikel sim, tetti vera, hapzi ali, persepsi sistem informasi tentang kantor ...Artikel sim, tetti vera, hapzi ali, persepsi sistem informasi tentang kantor ...
Artikel sim, tetti vera, hapzi ali, persepsi sistem informasi tentang kantor ...
 
4,sim forum quiz,amelia diana angesti,hapzi ali,users and developers system,u...
4,sim forum quiz,amelia diana angesti,hapzi ali,users and developers system,u...4,sim forum quiz,amelia diana angesti,hapzi ali,users and developers system,u...
4,sim forum quiz,amelia diana angesti,hapzi ali,users and developers system,u...
 
Sim3, nilam rosfalina, hapzi ali, kantor virtual, oa, dan mis, universitas me...
Sim3, nilam rosfalina, hapzi ali, kantor virtual, oa, dan mis, universitas me...Sim3, nilam rosfalina, hapzi ali, kantor virtual, oa, dan mis, universitas me...
Sim3, nilam rosfalina, hapzi ali, kantor virtual, oa, dan mis, universitas me...
 
Sim, wamro atun , hapzi prof,kantor maya & otomatisasi kantor, universita...
Sim, wamro atun , hapzi prof,kantor maya & otomatisasi kantor, universita...Sim, wamro atun , hapzi prof,kantor maya & otomatisasi kantor, universita...
Sim, wamro atun , hapzi prof,kantor maya & otomatisasi kantor, universita...
 
Sim, ade yayang, hafzi ali, penggunaan dan pengembangan sistem, universitas m...
Sim, ade yayang, hafzi ali, penggunaan dan pengembangan sistem, universitas m...Sim, ade yayang, hafzi ali, penggunaan dan pengembangan sistem, universitas m...
Sim, ade yayang, hafzi ali, penggunaan dan pengembangan sistem, universitas m...
 
Sim, thayyibah, hapzi ali, kantor maya dan jenis serta aplikasi office automa...
Sim, thayyibah, hapzi ali, kantor maya dan jenis serta aplikasi office automa...Sim, thayyibah, hapzi ali, kantor maya dan jenis serta aplikasi office automa...
Sim, thayyibah, hapzi ali, kantor maya dan jenis serta aplikasi office automa...
 
Sim saeful malik hapzi ali_penggunaan dan pengembangan sistem_universitas mer...
Sim saeful malik hapzi ali_penggunaan dan pengembangan sistem_universitas mer...Sim saeful malik hapzi ali_penggunaan dan pengembangan sistem_universitas mer...
Sim saeful malik hapzi ali_penggunaan dan pengembangan sistem_universitas mer...
 
SIM, Novia Rosiana, Hapzi Ali, Penggunaan dan Pengembang Sistem Informasi, Un...
SIM, Novia Rosiana, Hapzi Ali, Penggunaan dan Pengembang Sistem Informasi, Un...SIM, Novia Rosiana, Hapzi Ali, Penggunaan dan Pengembang Sistem Informasi, Un...
SIM, Novia Rosiana, Hapzi Ali, Penggunaan dan Pengembang Sistem Informasi, Un...
 
Sim, rofi luthfia faishal, hapzi ali,pengguna dan pengembang sistem, universi...
Sim, rofi luthfia faishal, hapzi ali,pengguna dan pengembang sistem, universi...Sim, rofi luthfia faishal, hapzi ali,pengguna dan pengembang sistem, universi...
Sim, rofi luthfia faishal, hapzi ali,pengguna dan pengembang sistem, universi...
 

Similar to Sintia wati yandari otomatisasi perkantoran

SIM Noviya Sari,Hapzi, Prof. Dr. MM
SIM Noviya Sari,Hapzi, Prof. Dr. MMSIM Noviya Sari,Hapzi, Prof. Dr. MM
SIM Noviya Sari,Hapzi, Prof. Dr. MMNoviya Sari
 
Sim 4. Sely Yuniarti. Hapzi Ali, Prof. Dr. MM., CMA. Users and Developers Sys...
Sim 4. Sely Yuniarti. Hapzi Ali, Prof. Dr. MM., CMA. Users and Developers Sys...Sim 4. Sely Yuniarti. Hapzi Ali, Prof. Dr. MM., CMA. Users and Developers Sys...
Sim 4. Sely Yuniarti. Hapzi Ali, Prof. Dr. MM., CMA. Users and Developers Sys...selyyuniarti
 
Tugas_6
Tugas_6Tugas_6
Tugas_6j3fri
 
automatisasi perkantoran KD.5 DAN 6.ppt
automatisasi perkantoran KD.5 DAN 6.pptautomatisasi perkantoran KD.5 DAN 6.ppt
automatisasi perkantoran KD.5 DAN 6.pptIndahSimbolon2
 
Sim, novalita ramalusia putri, hapzi ali, pengguna dan pengembangan sistem, ...
Sim, novalita ramalusia putri,  hapzi ali, pengguna dan pengembangan sistem, ...Sim, novalita ramalusia putri,  hapzi ali, pengguna dan pengembangan sistem, ...
Sim, novalita ramalusia putri, hapzi ali, pengguna dan pengembangan sistem, ...novalitarlp
 
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengguna dan pengemban...
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengguna dan pengemban...Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengguna dan pengemban...
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengguna dan pengemban...Annisa Safitri
 
14128004.ppt
14128004.ppt14128004.ppt
14128004.pptDeArya3
 
Sim, sri ayu mahdiyah, hapzi ali, penggunaan dan pengembangan sistem, univers...
Sim, sri ayu mahdiyah, hapzi ali, penggunaan dan pengembangan sistem, univers...Sim, sri ayu mahdiyah, hapzi ali, penggunaan dan pengembangan sistem, univers...
Sim, sri ayu mahdiyah, hapzi ali, penggunaan dan pengembangan sistem, univers...Universitas Mercu Buana
 
Sim, citra ariesta dharma, Forum 4, hapzi ali, s1 akuntansi, universitas merc...
Sim, citra ariesta dharma, Forum 4, hapzi ali, s1 akuntansi, universitas merc...Sim, citra ariesta dharma, Forum 4, hapzi ali, s1 akuntansi, universitas merc...
Sim, citra ariesta dharma, Forum 4, hapzi ali, s1 akuntansi, universitas merc...Citra Ariesta
 
Sim, gita setiani pramesuari, hapzi ali, kantor maya(virtual office), univers...
Sim, gita setiani pramesuari, hapzi ali, kantor maya(virtual office), univers...Sim, gita setiani pramesuari, hapzi ali, kantor maya(virtual office), univers...
Sim, gita setiani pramesuari, hapzi ali, kantor maya(virtual office), univers...Gita Setiani
 
SIM, Bintang Wijaya Andita, Prof. Hapzi Ali, Kantor Maya, Universitas Mercu B...
SIM, Bintang Wijaya Andita, Prof. Hapzi Ali, Kantor Maya, Universitas Mercu B...SIM, Bintang Wijaya Andita, Prof. Hapzi Ali, Kantor Maya, Universitas Mercu B...
SIM, Bintang Wijaya Andita, Prof. Hapzi Ali, Kantor Maya, Universitas Mercu B...Bintang Wijaya Andita
 
Sim,alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,pengguna dan pengembang sistem,univ...
Sim,alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,pengguna dan pengembang sistem,univ...Sim,alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,pengguna dan pengembang sistem,univ...
Sim,alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,pengguna dan pengembang sistem,univ...Alya Zulfa Oktaviana Putri
 
Indah Kayani_43215010146_Penggunaan dan Pengembangan Sistem_SIM_Hapzi Ali
Indah Kayani_43215010146_Penggunaan dan Pengembangan Sistem_SIM_Hapzi AliIndah Kayani_43215010146_Penggunaan dan Pengembangan Sistem_SIM_Hapzi Ali
Indah Kayani_43215010146_Penggunaan dan Pengembangan Sistem_SIM_Hapzi Aliindah kayani
 
Sim, octhaviani arbaniya, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem , univers...
Sim, octhaviani arbaniya, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem , univers...Sim, octhaviani arbaniya, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem , univers...
Sim, octhaviani arbaniya, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem , univers...Octhaviani Arbaniya
 
SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, PENGGUNA DAN PENGEMBANG SISTEM , UNIVERS...
SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, PENGGUNA DAN PENGEMBANG SISTEM , UNIVERS...SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, PENGGUNA DAN PENGEMBANG SISTEM , UNIVERS...
SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, PENGGUNA DAN PENGEMBANG SISTEM , UNIVERS...Octhaviani Arbaniya
 
SIM,Seaful Akhyar,Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA,Pengunaan dan Pengembangan Sistem,...
SIM,Seaful Akhyar,Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA,Pengunaan dan Pengembangan Sistem,...SIM,Seaful Akhyar,Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA,Pengunaan dan Pengembangan Sistem,...
SIM,Seaful Akhyar,Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA,Pengunaan dan Pengembangan Sistem,...Saeful Akhyar
 
Sim, ratih safitri, hapzi ali, pengguna dan pengembangan sistem, universitas ...
Sim, ratih safitri, hapzi ali, pengguna dan pengembangan sistem, universitas ...Sim, ratih safitri, hapzi ali, pengguna dan pengembangan sistem, universitas ...
Sim, ratih safitri, hapzi ali, pengguna dan pengembangan sistem, universitas ...Ratih Safitri
 
Sim, Dwi Yuliyanah, Hapzi Ali, Pengguna dan Pengembang Sistem Informasi Manaj...
Sim, Dwi Yuliyanah, Hapzi Ali, Pengguna dan Pengembang Sistem Informasi Manaj...Sim, Dwi Yuliyanah, Hapzi Ali, Pengguna dan Pengembang Sistem Informasi Manaj...
Sim, Dwi Yuliyanah, Hapzi Ali, Pengguna dan Pengembang Sistem Informasi Manaj...Dwi Yuliyanah
 
SIM, Hapzi Ali, Vebi Yanti Arisandy, Forum dan Kuis Minggu ke-4, Universitas ...
SIM, Hapzi Ali, Vebi Yanti Arisandy, Forum dan Kuis Minggu ke-4, Universitas ...SIM, Hapzi Ali, Vebi Yanti Arisandy, Forum dan Kuis Minggu ke-4, Universitas ...
SIM, Hapzi Ali, Vebi Yanti Arisandy, Forum dan Kuis Minggu ke-4, Universitas ...vebi yanti arisandy
 

Similar to Sintia wati yandari otomatisasi perkantoran (20)

SIM Noviya Sari,Hapzi, Prof. Dr. MM
SIM Noviya Sari,Hapzi, Prof. Dr. MMSIM Noviya Sari,Hapzi, Prof. Dr. MM
SIM Noviya Sari,Hapzi, Prof. Dr. MM
 
Sim 4. Sely Yuniarti. Hapzi Ali, Prof. Dr. MM., CMA. Users and Developers Sys...
Sim 4. Sely Yuniarti. Hapzi Ali, Prof. Dr. MM., CMA. Users and Developers Sys...Sim 4. Sely Yuniarti. Hapzi Ali, Prof. Dr. MM., CMA. Users and Developers Sys...
Sim 4. Sely Yuniarti. Hapzi Ali, Prof. Dr. MM., CMA. Users and Developers Sys...
 
Tugas_6
Tugas_6Tugas_6
Tugas_6
 
automatisasi perkantoran KD.5 DAN 6.ppt
automatisasi perkantoran KD.5 DAN 6.pptautomatisasi perkantoran KD.5 DAN 6.ppt
automatisasi perkantoran KD.5 DAN 6.ppt
 
Sim, novalita ramalusia putri, hapzi ali, pengguna dan pengembangan sistem, ...
Sim, novalita ramalusia putri,  hapzi ali, pengguna dan pengembangan sistem, ...Sim, novalita ramalusia putri,  hapzi ali, pengguna dan pengembangan sistem, ...
Sim, novalita ramalusia putri, hapzi ali, pengguna dan pengembangan sistem, ...
 
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengguna dan pengemban...
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengguna dan pengemban...Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengguna dan pengemban...
Sim, annisa safitri, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, pengguna dan pengemban...
 
14128004.ppt
14128004.ppt14128004.ppt
14128004.ppt
 
Sim, sri ayu mahdiyah, hapzi ali, penggunaan dan pengembangan sistem, univers...
Sim, sri ayu mahdiyah, hapzi ali, penggunaan dan pengembangan sistem, univers...Sim, sri ayu mahdiyah, hapzi ali, penggunaan dan pengembangan sistem, univers...
Sim, sri ayu mahdiyah, hapzi ali, penggunaan dan pengembangan sistem, univers...
 
Sim, citra ariesta dharma, Forum 4, hapzi ali, s1 akuntansi, universitas merc...
Sim, citra ariesta dharma, Forum 4, hapzi ali, s1 akuntansi, universitas merc...Sim, citra ariesta dharma, Forum 4, hapzi ali, s1 akuntansi, universitas merc...
Sim, citra ariesta dharma, Forum 4, hapzi ali, s1 akuntansi, universitas merc...
 
Sim, gita setiani pramesuari, hapzi ali, kantor maya(virtual office), univers...
Sim, gita setiani pramesuari, hapzi ali, kantor maya(virtual office), univers...Sim, gita setiani pramesuari, hapzi ali, kantor maya(virtual office), univers...
Sim, gita setiani pramesuari, hapzi ali, kantor maya(virtual office), univers...
 
SIM, Bintang Wijaya Andita, Prof. Hapzi Ali, Kantor Maya, Universitas Mercu B...
SIM, Bintang Wijaya Andita, Prof. Hapzi Ali, Kantor Maya, Universitas Mercu B...SIM, Bintang Wijaya Andita, Prof. Hapzi Ali, Kantor Maya, Universitas Mercu B...
SIM, Bintang Wijaya Andita, Prof. Hapzi Ali, Kantor Maya, Universitas Mercu B...
 
Sim,alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,pengguna dan pengembang sistem,univ...
Sim,alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,pengguna dan pengembang sistem,univ...Sim,alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,pengguna dan pengembang sistem,univ...
Sim,alya zulfa oktaviana putri, hapzi ali,pengguna dan pengembang sistem,univ...
 
Indah Kayani_43215010146_Penggunaan dan Pengembangan Sistem_SIM_Hapzi Ali
Indah Kayani_43215010146_Penggunaan dan Pengembangan Sistem_SIM_Hapzi AliIndah Kayani_43215010146_Penggunaan dan Pengembangan Sistem_SIM_Hapzi Ali
Indah Kayani_43215010146_Penggunaan dan Pengembangan Sistem_SIM_Hapzi Ali
 
Sim, octhaviani arbaniya, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem , univers...
Sim, octhaviani arbaniya, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem , univers...Sim, octhaviani arbaniya, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem , univers...
Sim, octhaviani arbaniya, hapzi ali, pengguna dan pengembang sistem , univers...
 
SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, PENGGUNA DAN PENGEMBANG SISTEM , UNIVERS...
SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, PENGGUNA DAN PENGEMBANG SISTEM , UNIVERS...SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, PENGGUNA DAN PENGEMBANG SISTEM , UNIVERS...
SIM, OCTHAVIANI ARBANIYA, HAPZI ALI, PENGGUNA DAN PENGEMBANG SISTEM , UNIVERS...
 
SIM,Seaful Akhyar,Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA,Pengunaan dan Pengembangan Sistem,...
SIM,Seaful Akhyar,Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA,Pengunaan dan Pengembangan Sistem,...SIM,Seaful Akhyar,Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA,Pengunaan dan Pengembangan Sistem,...
SIM,Seaful Akhyar,Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA,Pengunaan dan Pengembangan Sistem,...
 
Sim, ratih safitri, hapzi ali, pengguna dan pengembangan sistem, universitas ...
Sim, ratih safitri, hapzi ali, pengguna dan pengembangan sistem, universitas ...Sim, ratih safitri, hapzi ali, pengguna dan pengembangan sistem, universitas ...
Sim, ratih safitri, hapzi ali, pengguna dan pengembangan sistem, universitas ...
 
Sim, Dwi Yuliyanah, Hapzi Ali, Pengguna dan Pengembang Sistem Informasi Manaj...
Sim, Dwi Yuliyanah, Hapzi Ali, Pengguna dan Pengembang Sistem Informasi Manaj...Sim, Dwi Yuliyanah, Hapzi Ali, Pengguna dan Pengembang Sistem Informasi Manaj...
Sim, Dwi Yuliyanah, Hapzi Ali, Pengguna dan Pengembang Sistem Informasi Manaj...
 
SIM, Hapzi Ali, Vebi Yanti Arisandy, Forum dan Kuis Minggu ke-4, Universitas ...
SIM, Hapzi Ali, Vebi Yanti Arisandy, Forum dan Kuis Minggu ke-4, Universitas ...SIM, Hapzi Ali, Vebi Yanti Arisandy, Forum dan Kuis Minggu ke-4, Universitas ...
SIM, Hapzi Ali, Vebi Yanti Arisandy, Forum dan Kuis Minggu ke-4, Universitas ...
 
Otomatisasi Kantor
Otomatisasi KantorOtomatisasi Kantor
Otomatisasi Kantor
 

Recently uploaded

Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxSaujiOji
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxwawan479953
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxMOHDAZLANBINALIMoe
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...Kanaidi ken
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptnovibernadina
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKgamelamalaal
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfEniNuraeni29
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxJuliBriana2
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfIwanSumantri7
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024editwebsitesubdit
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024RoseMia3
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"baimmuhammad71
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfAkhyar33
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptxPelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptxboynugraha727
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxrizalhabib4
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 

Recently uploaded (20)

Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptxPelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

Sintia wati yandari otomatisasi perkantoran

  • 2. APAKAH OTOMATISASI PERKANTORAN? WHAT IS OFFICE AUTOMATION? • Otomatisasi perkantoran adalah semua system informasi formal dan informal terutama yang berkaitan dengan komunikasi informasi kepada dan dari orang yang berbeda di dalam maupun di luar perusahaan. http://tashamanagement.blogspot.com/2014/11/otomatisasi-perkantoran.html • Sistem Informasi berbasis telekomunikasi yang mengumpulkan, memproses, menyimpan dan mendistribusikan pesan, dokumen, dan komunikasi elektronik lainnya antar individu, kelompok kerja dan organisasi. https://id.wikipedia.org/wiki/Sistem_otomatisasi_kantor
  • 3. PENGGUNA OTOMATISASI KANTOR 1. Manajer adalah orang yang bertanggung jawab mengelola sumber daya perusahaan terutama sumber daya manusia. 2. Profesional yakni tidak mengelola orang tetapi menyumbang keahlian khususnya (mis. Pembeli, wiraniaga, dan asisten staff khusus). Manajer dan profesional secra bersama dikenal sebagai pekerja terdidik. https://meidiyawan.000webhostapp.com/penerapan- otomatisasi-administrasi-perkantoran
  • 4. PENGGUNA OTOMATISASI KANTOR 3. Sekretaris bisanya ditugaskan pada pekerja terdidik tertentu untuk melaksanakan berbagai tugas menangani korespondensi, menjawab telepon, dan mengatur jadwal pertemuan. 4. Clerical Employee (pegawai administratif) melaksanakan tugas untuk-tugas untuk sekretaris, seperti mengoperasikan mesin fotocopy, menyusun dokumen dan mengirimkan surat. https://meidiyawan.000webhostapp.com/penerapan- otomatisasi-administrasi-perkantoran
  • 5. TUJUAN OTOMATISASI PERKANTORAN 1. Penggabungan penerapan tekonologi 2. memperbaiki proses pelaksanaan pekerjaan di kantor 3. Meningkatkan produktifitas dan efektivitas pekerjaan 4. Otomatisasi kantor memberikan kemampuan antar manajer untuk saling melakukan komunikasi dengan lebih baik dalam memecahkan masalah. 5. Peningkatan komunikasi dapat menghasilkan keputusan yang lebih baik dan lebih cepat. https://kristinpamungkas.wordpress.com/2017/03/24/otomat isasi-perkantoran-manajemen-perkantoran/
  • 6. JENIS-JENIS APLIKASI OTOMATOSASI PERKANTORAN 1. Word processing 6. Video Conferencing 2. Electronik mail 7. Computer Conferencing 3. Voice mail 8. Facsimile Transmission 4. Electronic calendaring 9. Videotext 5. Audio conferencing 10. Image Storage and Retrieval 11. Dekstop Publishing http://shymphonyatnight.blogspot.com/2010/11/jenis-jenis-aplikasi-otomatisasi- kantor.html
  • 7. 1. Word Processing Word processing adalah penggunaan suatu peralatan elektronic yang secara otomatis melakukan beberapa tugas yang diperlukan untuk membuat dokumen ketik atau cetak. Word processing memberikan kontribusi terhadap pemecahan masalah dengan memberikan kemampuan kepada manajer untuk membuat komunikasi tertulis yang lebih efektif untuk diberikan kepada anggota lain.
  • 8. 2. Electronik Mail Electronic mail yang dikenal dengan e-mail adalah penggunaan jaringan komputer yang memungkinkan pemakai untuk mengirim, menyimpan dan menerima pesan dengan menggunakan terminal komputer dan peralatan penyimpanan.
  • 9. 3. Voice mail voice mail persis sama dengan electronic mail. Perbedaannya bahwa anda hanya mengirimkan pesan dengan mengucapkan pesan tersebut melalui telepon dan bukan mengetiknya. Dan anda menggunakan telepon untuk memanggil pesan yang telah dikirimkan kepada anda.
  • 10. 4. Electronic calendaring Electronic calendaring adalah penggunaan jaringan komputer untuk menyimpan dan memanggil acara yang telah ditetapkan oleh manajer. Electronic calendaring bersifat khusus diantara aplikasi otomatisasi kantor, karena ia hanya menyusun terjadinya komunikasi bukan mengkomunikasikan informasi.
  • 11. 5. Audio conferencing Audio conferencing adalah penggunaan peralatan komunikasi suara untuk membuat hubungan audio diantara orang-orang yang tersebar secara geografis untuk tujuan melakukan konferensi. Audio conferencing adalah aplikasi OA pertama yang tidak memerlukan komputer. Ia hanya memerlukan penggunaan fasilitas komunikasi audio dua arah.
  • 12. 6. Video conferencing Video conferencing melengkapi signal audio dan signal video. Peralatan televisi digunakan untuk mengirim dan menerima signal audio dan video. Orang yang berada dalam suatu lokasi dapat melihat dan mendengar suara orang yang berada di lokasi lain selagi konferensi dilakukan. tiga konfigurasi video conferencing ( tergantung pada peralatan yang digunakan ), yaitu : 6.1 Video satu arah dan audio satu arah 6.2 Video satu arah dan audio dua arah 6.3 Video dan audio dua arah
  • 13. 7. Computer conferencing Computer conferencing adalah penggunaan jaringan komputer, sehingga memberi kemampuan seseorang untuk melakukan pertukaran informasi selama proses terjadinya konferensi. Aplikasi ini hampir sama dengan electronic mail, karena kedua aplikasi ini menggunakan hardware dan software yang sama.
  • 14. 8. Facsimile transmission Facsimile transmission yang biasanya disebut fax, adalah penggunaan peralatan khusus yang dapat membaca tampilan dokumen pada ujung channel komunikasi dan membuat salinan atau copy di ujung yang lain. Fax sangat mudah diimplementasikan dan dioperasikan. Jalur telepon suara dapat berfungsi sebagai channel-nya dan pengoperasian peralatannya tidak lebih sulit daripada mengoperasikan mesin fotocopy.
  • 15. 9. Videotext Videotext adalah penggunaan komputer untuk tujuan memberikan tampilan materi tekstual pada layar crt. Materi tekstual dapat berbentuk naratif atau tabulasi, dan ia disimpan dalam penyimpanan sekunder pada komputer.
  • 16. 10. Image storage and retrieval Beberapa jenis perusahaan mempunyai volume dokumen yang besar, sehingga mereka harus menyimpannya dalam file agar informasi dapat dipanggil atau didapatkan kembali jika diperlukan. Untuk mengatasi masalah mengenai penyimpanan dan pemanggilan tampilan maka digunakan microform, yang berupa microfilm dan microfiche. Image storage and retrieval digunakan dalam pemecahan masalah ketika ia diperlukan untuk melihat kembali dokumen historis untuk tujuan pemahaman masalah.
  • 17. 11. Desktop publishing Desktop publishing atau dtp adalah pembuatan output tercetak yang kualitasnya hampir sama dengan yang dihasilkan oleh typesetter. Sistem dtp terdiri atas mikrokomputer dengan layar crt yang beresolusi tinggi, printer laser, software desktop publishing. Penggunaan dtp sebagai alat pemecahan masalah meliputi aplikasi administrasi dan teknis. Penampilan dokumen iklan yang profesional dan menarik akan memberikan komunikasi yang efektif.
  • 18. This Presentation is Made By : Sintia Wati Yandari on 18th of January 2019 e-mail : sintya.yandari17@gmail.com Instagram : @Sintya1712 THANK YOU