SlideShare a Scribd company logo
1 of 18
Download to read offline
IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI DI
PT. BANTEN MEDIA GLOBAL TELEVISI (IN TV)
NILAM ROSFALINA (43216110050)
IN TV
INTV atau Inspirasi Televisi, merupakan stasiun
televisi berjaringan asal Jakarta, Indonesia. Stasiun
televisi yang berada di Channel 22 UHF ini mengudara
sejak 28 Agustus 2006. Lokasi pemancarnya berada di
koordinat S: 06° 12’ 57”; E: 106° 40’60”. Memiliki tower
TV berketinggian 100 m.
Saat ini INTV yang terus berusaha menjangkau
seluruh pemirsa di Indonesia dan dapat disaksikan di
beberapa kota di Indonesia, Jakarta, Bogor, Depok,
Tangerang, Bekasi, Banten, Palembang, Medan, Lampung,
Palu, Kendari, Manado, Pangkal Pinang, Ternate, serta
menyusul di beberapa kota lainnya di Indonesia.
IN TV
Selain itu INTV bisa disaksikan melalui
terestrial, dan melalui Parabola Satelit Palapa D
Frequency 3986 H, symbol rate 3636 ksps/khz.
INTV juga dapat disaksikan melalui layanan Pay TV,
Indihome, My Republic, Netciti, MNC Play Media dan
Mobile Apps Mivo & Ibolz serta streaming
www.intv.id/live.
INTV yang memiliki tagline: Inovatif, Inisiatif
dan Inspiratif, mengudara selama 19 jam setiap hari
dan menghadirkan beragam program, berita,
hiburan, musik, bisnis, religi dan program lainnya.
DAFTAR ACARA IN TV
Jumlah tayangan di INTV adalah 32,5% infomercial,
talkshow dan layanan publik, 10,0% film Telenovela dan
Serial Barat, 11,0% keluarga dan pendidikan, 23,6% acara
musik, 22,9% adalah berita, infotainment dan
dokumenter.
INTV berfokus pada Informasi, Pendidikan dan
Hiburan. Kebutuhan dan kepentingan pemirsa di wilayah
program yang disiarkan lebih menekankan pada nuansa
lokal yang melibatkan penonton sebanyak mungkin
seperti; program interaktif dan kegiatan acara off air untuk
memperkuat penetrasi masyarakat.
Segmen penonton lebih ke kelas B, C1, C2, dan D
menyebabkan mayoritas pemirsa di kawasan ini lebih
digolongkan sebagai kelas menengah-bawah.
DAFTAR ACARA IN TV
INTV terus meningkatkan program acaranya, salah satu program
unggulan INTV adalah:
 K-POP Zone: Program ini menjadi program K-Pop unggulan yang
menayangkan berbagai video klip Korea unggulan, informasi serta
berbagai berita hot update dari dunia entertainment korea,
khususnya K-Pop. Keunggulan program ini adalah interaksi via
twitter. Para penonton dapat langsung mention untuk request music
video favorite mereka. Ditayangkan setiap hari pukul 16.00-17.00
WIB.
 Curahan Qolbu: Merupakan program religi yang bersifat interaktif.
Ditayangkan setiap hari Senin s/d Sabtu pukul 06.00-07.00 WIB.
 Seputar Kita: Merupakan program berita yang mengutamakan topik
public service yang berada di Area Jabodetabek-Banten. Program ini
ditayangkan secara live interaktif setiap hari Senin s/d Jumat pukul
18.30-19.00 WIB.
JARINGAN SIARAN
Saat ini, INTV telah menjangkau hingga 9 kota di
Indonesia. Siaran INTV dapat disaksikan di kota-kota berikut:
 INTV Jakarta & Banten – 22 UHF
 INTV Kendari – 22 UHF
 INTV Lampung – 39 UHF
 INTV Manado – 59 UHF
 INTV Medan – 55 UHF
 INTV Palembang – 56 UHF
 INTV Palu – 51 UHF
 INTV Pangkal Pinang – 38 UHF
 INTV Ternate – 32 UHF
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI (SIA)
Sistem Informasi Akuntansi (SIA) adalah sebuah sistem informasi yang menangani
segala sesuatu yang berkenaan dengan Akuntansi. Akuntansi sendiri sebenarnya
adalah sebuah sistem informasi.
Fungsi penting yang dibentuk SIA pada sebuah organisasi antara lain :
 Mengumpulkan dan menyimpan data tentang aktivitas dan transaksi.
 Memproses data menjadi informasi yang dapat digunakan dalam proses
pengambilan keputusan.
 Melakukan kontrol secara tepat terhadap aset organisasi.
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI (SIA)
Subsistem SIA memproses berbagai transaksi keuangan dan transaksi nonkeuangan
yang secara langsung memengaruhi pemrosesan transaksi keuangan.
SIA terdiri dari 3 subsistem:
 Sistem pemrosesan transaksi yang mendukung proses operasi bisnis harian.
 Sistem buku besar/ pelaporan keuangan
 Sistem Penutupan dan pembalikan. Merupakan pembalikan dan penutupan dari
laporan yang dibuat dengan jurnal pembalik dan jurnal penutup menghasilkan
laporan keuangan, seperti laporan laba/rugi, neraca, arus kas, pengembalian
pajak,dll.
KOMPONEN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI
 Manusia adalah pelaku yang menjalankan sistem
 Transaksi merupakan objek dari sistem informasi akuntansi sebagai masukan,
lalu diproses sehingga menghasilkan informasi
 Prosedur adalah langkah-langkah yang harus ditempuh dalam melakukan
transaksi atau kegiatan perusahaan.
 Dokumen yaitu berupa formulir yang digunakan sebagai sarana pencatatan
pada saat transaksi
 Peralatan adalah suatu alat atau sarana yang digunakan dalam melakukan
pencatatan pada sistem informasi yang bersangkutan.
AUTOCOUNT
Autocount berasal dari Malaysia yang berdiri dari tahun 1996. Sudah digunakan dan
dipercaya serta didukung lebih dari 80.000 pengguna di berbagai negara. Di Indonesia
sendiri telah hadir sejak tahun 2007 dan telah di percaya oleh banyak perusahaan untuk
membantu menjalankan bisnis.
AUTOCOUNT
Autocount accounting merupakan sebuah program akuntansi yang sejatinya
merupakan program bisnis yang terintegrasi, yang terdiri dari beberapa modul
utama diantaranya : inventory, pembelian, penjualan, assembling, hutang, piutang,
kas/bank, dan GL.
Autocount accounting didevelop menggunakan produk-produk teknologi yg
uptodate dan unggul, diantaranya :
 Bahasa pemrograman C#.Net, sehingga sangat ringan diakses melalui jaringan
wireless atau internet.
 Database menggunakan Microsoft SQL. Database engin ini sangat powerfull dan
berkapasitas besar.
AutoCount accounting memiliki beberapa keunggulan, salah satu hal yang sangat
istimewa diantaranya adalah : Sangat user friendly.
AUTOCOUNT
Keunggulan :
 Mudah Dipelajari
 Software ini didesain secara khusus untuk mempermudah pemakaian oleh siapa
saja.
 Tersedia panduan dalam bahasa Indonesia
 Tersedia help file dalam bahasa inggris dan bahasa Indonesia
 Tersedia tutorial dalam seri video
 Pemrosesan
 Data Secara Real Time, Meningkatkan Efisiensi Waktu
 Database Tangguh dan Stabil
 Customize Lebih Mudah
 Support C#.NET dan VB.NET scripting
 Felexible
 Backup Data
 DLL
AUTOCOUNT
Kelemahan :
 Software ini tidak tersedia untuk free download. Sehingga para pelajar atau
mahasiswa tidak dapat menggunakan software ini untuk belajar.
 Harga terlalu mahal untuk kalangan pelajar atau mahasiswa.
TAMPILAN HOME
TAMPILAN PEMBUATAN INVOICE
TAMPILAN A/R PAYMENT
KESIMPULAN DAN SARAN
Sistem Informasi sangat penting dalam sebuah perusahaan, karena dengan adanya
sistem informasi yang jelas perusahaan akan berjalan dengan lancar dan teratur
sesuai dengan Standar Operasional Perusahaan. Ditambah dengan software yang
sesuai dengan kebutuhan perusahaan.
Saran untuk software Autocount agar segera mengeluarkan free download untuk
para pelajar dan mahasiswa, agar software tersebut lebih dikenal.
TERIMA KASIH
Sekian

More Related Content

Similar to SISTEM INFORMASI AKUNTANSI DI PT IN TV

Global smart sms mobile marketing
Global smart sms   mobile marketingGlobal smart sms   mobile marketing
Global smart sms mobile marketingisyeah
 
COMPRO_LAPORANKU_20082022_KEDAIREKA (1).pptx
COMPRO_LAPORANKU_20082022_KEDAIREKA (1).pptxCOMPRO_LAPORANKU_20082022_KEDAIREKA (1).pptx
COMPRO_LAPORANKU_20082022_KEDAIREKA (1).pptxkhair10
 
Penyelenggaraan smart-government indonesia pasca perpres 95 2018 SPBE
Penyelenggaraan smart-government indonesia pasca perpres 95 2018 SPBEPenyelenggaraan smart-government indonesia pasca perpres 95 2018 SPBE
Penyelenggaraan smart-government indonesia pasca perpres 95 2018 SPBEIbenk Dwi ANggono
 
Paparan landscape industri penyiaran 5 sept2017 rev3
Paparan landscape industri penyiaran 5 sept2017 rev3Paparan landscape industri penyiaran 5 sept2017 rev3
Paparan landscape industri penyiaran 5 sept2017 rev3ery_lutfi
 
210202 - Tahapan ASO KPID Balmon.pdf
210202 - Tahapan ASO KPID Balmon.pdf210202 - Tahapan ASO KPID Balmon.pdf
210202 - Tahapan ASO KPID Balmon.pdfnawik1
 
Tik – masa depan dan budaya indonesia ilham habibie
Tik – masa depan dan budaya indonesia ilham habibieTik – masa depan dan budaya indonesia ilham habibie
Tik – masa depan dan budaya indonesia ilham habibieYudi Herdiana
 
Studi roadmap tik 2005
Studi roadmap tik 2005Studi roadmap tik 2005
Studi roadmap tik 2005fsfarisya
 
Easy enterprise software akuntansi Indonesia
Easy enterprise software akuntansi IndonesiaEasy enterprise software akuntansi Indonesia
Easy enterprise software akuntansi IndonesiaA. Nugroho
 
ID IGF 2016 - Ekonomi 2 - Perkembangan Industri Telematika di era OTT
ID IGF 2016 - Ekonomi 2 - Perkembangan Industri Telematika di era OTTID IGF 2016 - Ekonomi 2 - Perkembangan Industri Telematika di era OTT
ID IGF 2016 - Ekonomi 2 - Perkembangan Industri Telematika di era OTTIGF Indonesia
 
KAK-aplikasi-BerbagiPakai.pdf
KAK-aplikasi-BerbagiPakai.pdfKAK-aplikasi-BerbagiPakai.pdf
KAK-aplikasi-BerbagiPakai.pdfFajar Baskoro
 
Proposal Pembuatan Situs Web
Proposal Pembuatan Situs WebProposal Pembuatan Situs Web
Proposal Pembuatan Situs WebAdityaAgung13
 
Profile Spin Radio P Pt
Profile Spin Radio P PtProfile Spin Radio P Pt
Profile Spin Radio P Ptnurazisnain
 
Menuju Open Source ERP & e Business BUMN Cloud & SaaS
Menuju Open Source ERP & e Business BUMN Cloud & SaaSMenuju Open Source ERP & e Business BUMN Cloud & SaaS
Menuju Open Source ERP & e Business BUMN Cloud & SaaSHemat Dwi Nuryanto
 
Rudyansa
RudyansaRudyansa
Rudyansatani57
 
Pengelolaan birokrasi keuangan berbasis teknologi informasi, wowon widaryat
Pengelolaan birokrasi keuangan berbasis teknologi informasi, wowon widaryatPengelolaan birokrasi keuangan berbasis teknologi informasi, wowon widaryat
Pengelolaan birokrasi keuangan berbasis teknologi informasi, wowon widaryatnatubakha
 
Menuju bumn erp & e business cloud & saa s v revisi
Menuju bumn erp & e business cloud & saa s v revisiMenuju bumn erp & e business cloud & saa s v revisi
Menuju bumn erp & e business cloud & saa s v revisiHemat Dwi Nuryanto
 

Similar to SISTEM INFORMASI AKUNTANSI DI PT IN TV (20)

Global smart sms mobile marketing
Global smart sms   mobile marketingGlobal smart sms   mobile marketing
Global smart sms mobile marketing
 
COMPRO_LAPORANKU_20082022_KEDAIREKA (1).pptx
COMPRO_LAPORANKU_20082022_KEDAIREKA (1).pptxCOMPRO_LAPORANKU_20082022_KEDAIREKA (1).pptx
COMPRO_LAPORANKU_20082022_KEDAIREKA (1).pptx
 
Penyelenggaraan smart-government indonesia pasca perpres 95 2018 SPBE
Penyelenggaraan smart-government indonesia pasca perpres 95 2018 SPBEPenyelenggaraan smart-government indonesia pasca perpres 95 2018 SPBE
Penyelenggaraan smart-government indonesia pasca perpres 95 2018 SPBE
 
Paparan landscape industri penyiaran 5 sept2017 rev3
Paparan landscape industri penyiaran 5 sept2017 rev3Paparan landscape industri penyiaran 5 sept2017 rev3
Paparan landscape industri penyiaran 5 sept2017 rev3
 
210202 - Tahapan ASO KPID Balmon.pdf
210202 - Tahapan ASO KPID Balmon.pdf210202 - Tahapan ASO KPID Balmon.pdf
210202 - Tahapan ASO KPID Balmon.pdf
 
Tik – masa depan dan budaya indonesia ilham habibie
Tik – masa depan dan budaya indonesia ilham habibieTik – masa depan dan budaya indonesia ilham habibie
Tik – masa depan dan budaya indonesia ilham habibie
 
Studi roadmap tik 2005
Studi roadmap tik 2005Studi roadmap tik 2005
Studi roadmap tik 2005
 
Easy enterprise software akuntansi Indonesia
Easy enterprise software akuntansi IndonesiaEasy enterprise software akuntansi Indonesia
Easy enterprise software akuntansi Indonesia
 
ID IGF 2016 - Ekonomi 2 - Perkembangan Industri Telematika di era OTT
ID IGF 2016 - Ekonomi 2 - Perkembangan Industri Telematika di era OTTID IGF 2016 - Ekonomi 2 - Perkembangan Industri Telematika di era OTT
ID IGF 2016 - Ekonomi 2 - Perkembangan Industri Telematika di era OTT
 
Andre Smart City.pptx
Andre Smart City.pptxAndre Smart City.pptx
Andre Smart City.pptx
 
KAK-aplikasi-BerbagiPakai.pdf
KAK-aplikasi-BerbagiPakai.pdfKAK-aplikasi-BerbagiPakai.pdf
KAK-aplikasi-BerbagiPakai.pdf
 
Proposal Pembuatan Situs Web
Proposal Pembuatan Situs WebProposal Pembuatan Situs Web
Proposal Pembuatan Situs Web
 
Kelompok 7 pertekom
Kelompok 7 pertekomKelompok 7 pertekom
Kelompok 7 pertekom
 
Paket proposal caleg
Paket proposal calegPaket proposal caleg
Paket proposal caleg
 
Profile Spin Radio P Pt
Profile Spin Radio P PtProfile Spin Radio P Pt
Profile Spin Radio P Pt
 
Menuju Open Source ERP & e Business BUMN Cloud & SaaS
Menuju Open Source ERP & e Business BUMN Cloud & SaaSMenuju Open Source ERP & e Business BUMN Cloud & SaaS
Menuju Open Source ERP & e Business BUMN Cloud & SaaS
 
Rudyansa
RudyansaRudyansa
Rudyansa
 
Makalah_48 Teknologi informasi dan komunikasi kel 5
Makalah_48 Teknologi informasi dan komunikasi kel 5Makalah_48 Teknologi informasi dan komunikasi kel 5
Makalah_48 Teknologi informasi dan komunikasi kel 5
 
Pengelolaan birokrasi keuangan berbasis teknologi informasi, wowon widaryat
Pengelolaan birokrasi keuangan berbasis teknologi informasi, wowon widaryatPengelolaan birokrasi keuangan berbasis teknologi informasi, wowon widaryat
Pengelolaan birokrasi keuangan berbasis teknologi informasi, wowon widaryat
 
Menuju bumn erp & e business cloud & saa s v revisi
Menuju bumn erp & e business cloud & saa s v revisiMenuju bumn erp & e business cloud & saa s v revisi
Menuju bumn erp & e business cloud & saa s v revisi
 

More from Nilam Rosfalina

Sim16, nilam rosfalina, hapzi ali, blog , universitas mercu buana, 2017
Sim16, nilam rosfalina, hapzi ali, blog , universitas mercu buana, 2017Sim16, nilam rosfalina, hapzi ali, blog , universitas mercu buana, 2017
Sim16, nilam rosfalina, hapzi ali, blog , universitas mercu buana, 2017Nilam Rosfalina
 
Sim14, nilam rosfalina, hapzi ali, e learning system , universitas mercu buan...
Sim14, nilam rosfalina, hapzi ali, e learning system , universitas mercu buan...Sim14, nilam rosfalina, hapzi ali, e learning system , universitas mercu buan...
Sim14, nilam rosfalina, hapzi ali, e learning system , universitas mercu buan...Nilam Rosfalina
 
Sim13, nilam rosfalina, hapzi ali, telekomunikasi , universitas mercu buana, ...
Sim13, nilam rosfalina, hapzi ali, telekomunikasi , universitas mercu buana, ...Sim13, nilam rosfalina, hapzi ali, telekomunikasi , universitas mercu buana, ...
Sim13, nilam rosfalina, hapzi ali, telekomunikasi , universitas mercu buana, ...Nilam Rosfalina
 
Sim12, nilam rosfalina, hapzi ali, dss (decision support system) , universita...
Sim12, nilam rosfalina, hapzi ali, dss (decision support system) , universita...Sim12, nilam rosfalina, hapzi ali, dss (decision support system) , universita...
Sim12, nilam rosfalina, hapzi ali, dss (decision support system) , universita...Nilam Rosfalina
 
Sim11, nilam rosfalina, hapzi ali, perilaku moral , konsep etika dan hukum, u...
Sim11, nilam rosfalina, hapzi ali, perilaku moral , konsep etika dan hukum, u...Sim11, nilam rosfalina, hapzi ali, perilaku moral , konsep etika dan hukum, u...
Sim11, nilam rosfalina, hapzi ali, perilaku moral , konsep etika dan hukum, u...Nilam Rosfalina
 
Sim9, nilam rosfalina, hapzi ali, crm dan tps, universitas mercu buana, 2017
Sim9, nilam rosfalina, hapzi ali, crm dan tps, universitas mercu buana, 2017Sim9, nilam rosfalina, hapzi ali, crm dan tps, universitas mercu buana, 2017
Sim9, nilam rosfalina, hapzi ali, crm dan tps, universitas mercu buana, 2017Nilam Rosfalina
 
Sim6, nilam rosfalina, hapzi ali, conceptual framework, universitas mercu bua...
Sim6, nilam rosfalina, hapzi ali, conceptual framework, universitas mercu bua...Sim6, nilam rosfalina, hapzi ali, conceptual framework, universitas mercu bua...
Sim6, nilam rosfalina, hapzi ali, conceptual framework, universitas mercu bua...Nilam Rosfalina
 
Sim5, nilam rosfalina, hapzi ali, database, universitas mercu buana, 2017
Sim5, nilam rosfalina, hapzi ali, database, universitas mercu buana, 2017Sim5, nilam rosfalina, hapzi ali, database, universitas mercu buana, 2017
Sim5, nilam rosfalina, hapzi ali, database, universitas mercu buana, 2017Nilam Rosfalina
 
Sim4, nilam rosfalina, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, unive...
Sim4, nilam rosfalina, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, unive...Sim4, nilam rosfalina, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, unive...
Sim4, nilam rosfalina, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, unive...Nilam Rosfalina
 
Sim3, nilam rosfalina, hapzi ali, kantor virtual, oa, dan mis, universitas me...
Sim3, nilam rosfalina, hapzi ali, kantor virtual, oa, dan mis, universitas me...Sim3, nilam rosfalina, hapzi ali, kantor virtual, oa, dan mis, universitas me...
Sim3, nilam rosfalina, hapzi ali, kantor virtual, oa, dan mis, universitas me...Nilam Rosfalina
 
Sim2, nilam rosfalina, hapzi ali, jenis jenis sistem informasi, universitas...
Sim2, nilam rosfalina, hapzi ali, jenis   jenis sistem informasi, universitas...Sim2, nilam rosfalina, hapzi ali, jenis   jenis sistem informasi, universitas...
Sim2, nilam rosfalina, hapzi ali, jenis jenis sistem informasi, universitas...Nilam Rosfalina
 
Sim1, nilam rosfalina, hapzi ali, karakteristik sistem informasi, universitas...
Sim1, nilam rosfalina, hapzi ali, karakteristik sistem informasi, universitas...Sim1, nilam rosfalina, hapzi ali, karakteristik sistem informasi, universitas...
Sim1, nilam rosfalina, hapzi ali, karakteristik sistem informasi, universitas...Nilam Rosfalina
 
Nilam rosfalina 5 43216110050 Database Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMA
Nilam rosfalina 5 43216110050 Database Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMANilam rosfalina 5 43216110050 Database Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMA
Nilam rosfalina 5 43216110050 Database Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMANilam Rosfalina
 

More from Nilam Rosfalina (13)

Sim16, nilam rosfalina, hapzi ali, blog , universitas mercu buana, 2017
Sim16, nilam rosfalina, hapzi ali, blog , universitas mercu buana, 2017Sim16, nilam rosfalina, hapzi ali, blog , universitas mercu buana, 2017
Sim16, nilam rosfalina, hapzi ali, blog , universitas mercu buana, 2017
 
Sim14, nilam rosfalina, hapzi ali, e learning system , universitas mercu buan...
Sim14, nilam rosfalina, hapzi ali, e learning system , universitas mercu buan...Sim14, nilam rosfalina, hapzi ali, e learning system , universitas mercu buan...
Sim14, nilam rosfalina, hapzi ali, e learning system , universitas mercu buan...
 
Sim13, nilam rosfalina, hapzi ali, telekomunikasi , universitas mercu buana, ...
Sim13, nilam rosfalina, hapzi ali, telekomunikasi , universitas mercu buana, ...Sim13, nilam rosfalina, hapzi ali, telekomunikasi , universitas mercu buana, ...
Sim13, nilam rosfalina, hapzi ali, telekomunikasi , universitas mercu buana, ...
 
Sim12, nilam rosfalina, hapzi ali, dss (decision support system) , universita...
Sim12, nilam rosfalina, hapzi ali, dss (decision support system) , universita...Sim12, nilam rosfalina, hapzi ali, dss (decision support system) , universita...
Sim12, nilam rosfalina, hapzi ali, dss (decision support system) , universita...
 
Sim11, nilam rosfalina, hapzi ali, perilaku moral , konsep etika dan hukum, u...
Sim11, nilam rosfalina, hapzi ali, perilaku moral , konsep etika dan hukum, u...Sim11, nilam rosfalina, hapzi ali, perilaku moral , konsep etika dan hukum, u...
Sim11, nilam rosfalina, hapzi ali, perilaku moral , konsep etika dan hukum, u...
 
Sim9, nilam rosfalina, hapzi ali, crm dan tps, universitas mercu buana, 2017
Sim9, nilam rosfalina, hapzi ali, crm dan tps, universitas mercu buana, 2017Sim9, nilam rosfalina, hapzi ali, crm dan tps, universitas mercu buana, 2017
Sim9, nilam rosfalina, hapzi ali, crm dan tps, universitas mercu buana, 2017
 
Sim6, nilam rosfalina, hapzi ali, conceptual framework, universitas mercu bua...
Sim6, nilam rosfalina, hapzi ali, conceptual framework, universitas mercu bua...Sim6, nilam rosfalina, hapzi ali, conceptual framework, universitas mercu bua...
Sim6, nilam rosfalina, hapzi ali, conceptual framework, universitas mercu bua...
 
Sim5, nilam rosfalina, hapzi ali, database, universitas mercu buana, 2017
Sim5, nilam rosfalina, hapzi ali, database, universitas mercu buana, 2017Sim5, nilam rosfalina, hapzi ali, database, universitas mercu buana, 2017
Sim5, nilam rosfalina, hapzi ali, database, universitas mercu buana, 2017
 
Sim4, nilam rosfalina, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, unive...
Sim4, nilam rosfalina, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, unive...Sim4, nilam rosfalina, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, unive...
Sim4, nilam rosfalina, hapzi ali, sumber daya komputasi dan komunikasi, unive...
 
Sim3, nilam rosfalina, hapzi ali, kantor virtual, oa, dan mis, universitas me...
Sim3, nilam rosfalina, hapzi ali, kantor virtual, oa, dan mis, universitas me...Sim3, nilam rosfalina, hapzi ali, kantor virtual, oa, dan mis, universitas me...
Sim3, nilam rosfalina, hapzi ali, kantor virtual, oa, dan mis, universitas me...
 
Sim2, nilam rosfalina, hapzi ali, jenis jenis sistem informasi, universitas...
Sim2, nilam rosfalina, hapzi ali, jenis   jenis sistem informasi, universitas...Sim2, nilam rosfalina, hapzi ali, jenis   jenis sistem informasi, universitas...
Sim2, nilam rosfalina, hapzi ali, jenis jenis sistem informasi, universitas...
 
Sim1, nilam rosfalina, hapzi ali, karakteristik sistem informasi, universitas...
Sim1, nilam rosfalina, hapzi ali, karakteristik sistem informasi, universitas...Sim1, nilam rosfalina, hapzi ali, karakteristik sistem informasi, universitas...
Sim1, nilam rosfalina, hapzi ali, karakteristik sistem informasi, universitas...
 
Nilam rosfalina 5 43216110050 Database Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMA
Nilam rosfalina 5 43216110050 Database Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMANilam rosfalina 5 43216110050 Database Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMA
Nilam rosfalina 5 43216110050 Database Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMA
 

Recently uploaded

PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxPSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxRito Doank
 
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISKEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISHakamNiazi
 
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptPerhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptSalsabillaPutriAyu
 
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...ChairaniManasye1
 
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.ppt
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.pptBab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.ppt
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.pptatiakirana1
 
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
Ukuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnyaUkuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnya
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnyaIndhasari3
 
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IMateri Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IIkaAliciaSasanti
 
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxCryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxumusilmi2019
 
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...OknaRyana1
 
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non BankPresentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bankzulfikar425966
 
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskalKELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskalAthoillahEconomi
 
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxPPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxZefanya9
 
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga KeuanganPresentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuanganzulfikar425966
 
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptModal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptFrida Adnantara
 
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxPERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxHakamNiazi
 
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.pptSlide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.pptwxmnxfm57w
 
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaDAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaarmanamo012
 
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaEkonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaWahyuKamilatulFauzia
 

Recently uploaded (19)

PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxPSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
 
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISKEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
 
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptPerhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
 
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
 
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.ppt
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.pptBab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.ppt
Bab 14 - Perhitungan Bagi Hasilsyariah.ppt
 
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
Ukuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnyaUkuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnya
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
 
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro IMateri Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
Materi Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro I
 
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxCryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
 
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
MENYELESAIKAN PENGUJIAN DALAM SIKLUS PEROLEHAN DAN PEMBAYARAN KAS VERIFIKASI ...
 
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non BankPresentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
 
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskalKELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
KELOMPOK 17-PEREKONOMIAN INDO moneter dan fiskal
 
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptxANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
ANALISIS SENSITIVITAS SIMPLEKS BESERTA PERUBAHAN KONTRIBUSI.pptx
 
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxPPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
 
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga KeuanganPresentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
 
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptModal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
 
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxPERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
 
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.pptSlide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
Slide Pengisian SPT Tahunan 2015 - OP 1770 Pembukuan.ppt
 
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaDAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
 
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaEkonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
 

SISTEM INFORMASI AKUNTANSI DI PT IN TV

  • 1. IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI DI PT. BANTEN MEDIA GLOBAL TELEVISI (IN TV) NILAM ROSFALINA (43216110050)
  • 2. IN TV INTV atau Inspirasi Televisi, merupakan stasiun televisi berjaringan asal Jakarta, Indonesia. Stasiun televisi yang berada di Channel 22 UHF ini mengudara sejak 28 Agustus 2006. Lokasi pemancarnya berada di koordinat S: 06° 12’ 57”; E: 106° 40’60”. Memiliki tower TV berketinggian 100 m. Saat ini INTV yang terus berusaha menjangkau seluruh pemirsa di Indonesia dan dapat disaksikan di beberapa kota di Indonesia, Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, Bekasi, Banten, Palembang, Medan, Lampung, Palu, Kendari, Manado, Pangkal Pinang, Ternate, serta menyusul di beberapa kota lainnya di Indonesia.
  • 3. IN TV Selain itu INTV bisa disaksikan melalui terestrial, dan melalui Parabola Satelit Palapa D Frequency 3986 H, symbol rate 3636 ksps/khz. INTV juga dapat disaksikan melalui layanan Pay TV, Indihome, My Republic, Netciti, MNC Play Media dan Mobile Apps Mivo & Ibolz serta streaming www.intv.id/live. INTV yang memiliki tagline: Inovatif, Inisiatif dan Inspiratif, mengudara selama 19 jam setiap hari dan menghadirkan beragam program, berita, hiburan, musik, bisnis, religi dan program lainnya.
  • 4. DAFTAR ACARA IN TV Jumlah tayangan di INTV adalah 32,5% infomercial, talkshow dan layanan publik, 10,0% film Telenovela dan Serial Barat, 11,0% keluarga dan pendidikan, 23,6% acara musik, 22,9% adalah berita, infotainment dan dokumenter. INTV berfokus pada Informasi, Pendidikan dan Hiburan. Kebutuhan dan kepentingan pemirsa di wilayah program yang disiarkan lebih menekankan pada nuansa lokal yang melibatkan penonton sebanyak mungkin seperti; program interaktif dan kegiatan acara off air untuk memperkuat penetrasi masyarakat. Segmen penonton lebih ke kelas B, C1, C2, dan D menyebabkan mayoritas pemirsa di kawasan ini lebih digolongkan sebagai kelas menengah-bawah.
  • 5. DAFTAR ACARA IN TV INTV terus meningkatkan program acaranya, salah satu program unggulan INTV adalah:  K-POP Zone: Program ini menjadi program K-Pop unggulan yang menayangkan berbagai video klip Korea unggulan, informasi serta berbagai berita hot update dari dunia entertainment korea, khususnya K-Pop. Keunggulan program ini adalah interaksi via twitter. Para penonton dapat langsung mention untuk request music video favorite mereka. Ditayangkan setiap hari pukul 16.00-17.00 WIB.  Curahan Qolbu: Merupakan program religi yang bersifat interaktif. Ditayangkan setiap hari Senin s/d Sabtu pukul 06.00-07.00 WIB.  Seputar Kita: Merupakan program berita yang mengutamakan topik public service yang berada di Area Jabodetabek-Banten. Program ini ditayangkan secara live interaktif setiap hari Senin s/d Jumat pukul 18.30-19.00 WIB.
  • 6. JARINGAN SIARAN Saat ini, INTV telah menjangkau hingga 9 kota di Indonesia. Siaran INTV dapat disaksikan di kota-kota berikut:  INTV Jakarta & Banten – 22 UHF  INTV Kendari – 22 UHF  INTV Lampung – 39 UHF  INTV Manado – 59 UHF  INTV Medan – 55 UHF  INTV Palembang – 56 UHF  INTV Palu – 51 UHF  INTV Pangkal Pinang – 38 UHF  INTV Ternate – 32 UHF
  • 7. SISTEM INFORMASI AKUNTANSI (SIA) Sistem Informasi Akuntansi (SIA) adalah sebuah sistem informasi yang menangani segala sesuatu yang berkenaan dengan Akuntansi. Akuntansi sendiri sebenarnya adalah sebuah sistem informasi. Fungsi penting yang dibentuk SIA pada sebuah organisasi antara lain :  Mengumpulkan dan menyimpan data tentang aktivitas dan transaksi.  Memproses data menjadi informasi yang dapat digunakan dalam proses pengambilan keputusan.  Melakukan kontrol secara tepat terhadap aset organisasi.
  • 8. SISTEM INFORMASI AKUNTANSI (SIA) Subsistem SIA memproses berbagai transaksi keuangan dan transaksi nonkeuangan yang secara langsung memengaruhi pemrosesan transaksi keuangan. SIA terdiri dari 3 subsistem:  Sistem pemrosesan transaksi yang mendukung proses operasi bisnis harian.  Sistem buku besar/ pelaporan keuangan  Sistem Penutupan dan pembalikan. Merupakan pembalikan dan penutupan dari laporan yang dibuat dengan jurnal pembalik dan jurnal penutup menghasilkan laporan keuangan, seperti laporan laba/rugi, neraca, arus kas, pengembalian pajak,dll.
  • 9. KOMPONEN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI  Manusia adalah pelaku yang menjalankan sistem  Transaksi merupakan objek dari sistem informasi akuntansi sebagai masukan, lalu diproses sehingga menghasilkan informasi  Prosedur adalah langkah-langkah yang harus ditempuh dalam melakukan transaksi atau kegiatan perusahaan.  Dokumen yaitu berupa formulir yang digunakan sebagai sarana pencatatan pada saat transaksi  Peralatan adalah suatu alat atau sarana yang digunakan dalam melakukan pencatatan pada sistem informasi yang bersangkutan.
  • 10. AUTOCOUNT Autocount berasal dari Malaysia yang berdiri dari tahun 1996. Sudah digunakan dan dipercaya serta didukung lebih dari 80.000 pengguna di berbagai negara. Di Indonesia sendiri telah hadir sejak tahun 2007 dan telah di percaya oleh banyak perusahaan untuk membantu menjalankan bisnis.
  • 11. AUTOCOUNT Autocount accounting merupakan sebuah program akuntansi yang sejatinya merupakan program bisnis yang terintegrasi, yang terdiri dari beberapa modul utama diantaranya : inventory, pembelian, penjualan, assembling, hutang, piutang, kas/bank, dan GL. Autocount accounting didevelop menggunakan produk-produk teknologi yg uptodate dan unggul, diantaranya :  Bahasa pemrograman C#.Net, sehingga sangat ringan diakses melalui jaringan wireless atau internet.  Database menggunakan Microsoft SQL. Database engin ini sangat powerfull dan berkapasitas besar. AutoCount accounting memiliki beberapa keunggulan, salah satu hal yang sangat istimewa diantaranya adalah : Sangat user friendly.
  • 12. AUTOCOUNT Keunggulan :  Mudah Dipelajari  Software ini didesain secara khusus untuk mempermudah pemakaian oleh siapa saja.  Tersedia panduan dalam bahasa Indonesia  Tersedia help file dalam bahasa inggris dan bahasa Indonesia  Tersedia tutorial dalam seri video  Pemrosesan  Data Secara Real Time, Meningkatkan Efisiensi Waktu  Database Tangguh dan Stabil  Customize Lebih Mudah  Support C#.NET dan VB.NET scripting  Felexible  Backup Data  DLL
  • 13. AUTOCOUNT Kelemahan :  Software ini tidak tersedia untuk free download. Sehingga para pelajar atau mahasiswa tidak dapat menggunakan software ini untuk belajar.  Harga terlalu mahal untuk kalangan pelajar atau mahasiswa.
  • 17. KESIMPULAN DAN SARAN Sistem Informasi sangat penting dalam sebuah perusahaan, karena dengan adanya sistem informasi yang jelas perusahaan akan berjalan dengan lancar dan teratur sesuai dengan Standar Operasional Perusahaan. Ditambah dengan software yang sesuai dengan kebutuhan perusahaan. Saran untuk software Autocount agar segera mengeluarkan free download untuk para pelajar dan mahasiswa, agar software tersebut lebih dikenal.