SlideShare a Scribd company logo
BAB 1
SISTEM AKUNTANSI




  RUCHAYA AISYAH ROJA
      MANAJEMEN
      2010120031
1. Definisi Sistem Menurut Para Ahli:




      •W.gerald cole.
      System adalah suatu kerangka dari prosedur-prosedur
      yang saling berhubungan yang di susun sesuai dengan
      suatu skema yang menyeluruh untuk melaksanakan
      suatu kegiatan atau fungsi utama dari perusahaan.
      •Steven a.moscove
      System adalah suatu kesatuan (entity) yang terdiri dari
      bagian-bagian (subsistem) yang saling berkaitan dengan
      tujuan untuk mencapai tujuan-tujuan tertentu.
Sistem Akuntansi

Beberapa definisi system akuntansi:
•   Sistem akuntansi adalah:formulir-formulir,catatan-catatan,prosedur-prosedur,dan
    alat-alat yang digunakan untuk mengolah data mengenai usaha kesatuan
    ekonomis dengan tujuan untuk menghasilkan umpan balik dalam bentuk laporan-
    laporan yang diperlukan oleh manajemen untuk mengawasi usahanya,dan bagi
    pihak-pihak lain yang berkepentingan seperti pemegang saham,kreditur dan
    lembaga-lembaga pemerintah untuk menilai hasil operasi.
•   Sistem akuntansi adalah:organisasi formulir ,catatan dan laporan yang
    dikoordinasi sedemikian rupa untuk menyediakan informasi keuangan yang
    dibutuhkan oleh manajemen guna memudahkan pengelolaan perusahaan.
Elemen-elemen sistem akuntansi
Cecil Gillespie menyatakan bahwa system akuntansi terdiri dari:
• System akuntansi utama
   -klasifikasi rekening,riel dan nominal
   -buku besar (umum dan pembantu)
   -jurnal
   -bukti transaksi
• System penjualan dan penerimaan uang
   -order penjualan,perintah pengiriman dan pembuatan faktur
   -distribusi penjualan
   -piutang
   -penerimaan uang dan pengawasan kredit
•   System pembelian dan pengeluaran uang
    -order pembelian dan laporan penerimaan barang
    -distribusi pembelian dan biaya
    -hutang (voucher)
    -prosedur pengeluaran uang
•   System pencatatan waktu dan penggajian
    -personalia
    -pencatatan waktu
    -penggajian
    -distribusi gaji dan upah
•   System produksi dan biaya produksi
    -order produksi
    -pengawasan persediaan
    -akuntansi biaya
Unsur-unsur dari sistem akuntansi utama:


• Formulir merupakan dokumen yang digunakan untuk
  merekam terjadinya transaksi.
• Jurnal merupakan catatan akuntansi pertama yang digunakan
  untuk mencatat,mengklasifikasi, dan meringkas data
  keuangan dan data lainnya.
• Buku besar dan buku pembantu
• Laporan keuangan merupakan hasil akhir dari proses
  akuntansi yang dapat berupa neraca,laporan rugi laba,laporan
  perubahan laba yang ditahan,laporan harga pokok
  produksi,laporan biaya pemasaran ,laporan harga pokok
  penjualan.
Factor-faktor yang perlu di pertimbangkan dalam penyusunan system
akuntansi:

• System akuntansi yang disusun harus
  memenuhi prinsip cepat yaitu bahwa system
  akuntansi harus mampu menyediakan
  informasi yang diperlukan tepat pada
  waktunya ,dapat memenuhi kebutuhan,dan
  dengan kualitas yang sesuai.
• System akuntansi yang disusun harus
  memenuhi prinsip aman yang berarti bahwa
  system akuntansi dapat membantu menjaga
  keamanan harta milik perusahaan.
3.perbedaan pengertian system dan prosedur

sistem adalah suatu jaringan yang dibuat menurut pola
   yang terpadu untuk melaksanakan kegiatan pokok
   perusahaan.
prosedur adalah suatu urutan kegiatan klerikal
   biasanya melibatkan beberapa orang dalam satu
   departemen atau lebih ,yang dibuat untuk menjamin
   penaganan secara seragam transaksi perusahaan
   yang terjadi berulang-ulang.
4.komponen utama system akuntansi

Komponen bangunan system informasi terdiri dari enam blok yaitu:
• Blok masukan (output block) adalah data yang dimasukan kedalam system
  informasi beserta metode dan media yang digunakan untuk menangkap
  dan memasukan data tersebut ke dalam system.masukan terdiri dari
  transaksi ,permintaan,pertanyaan,perintah dan pesan.
• Blok model (model block) terdiri dari logico –mathematical models yang
  mengolah masukan dan data yang disimpan ,dengan berbagai macam
  cara ,untuk memproduksi hasil yang dikehendaki atau keluaran.
• Blok basis data(data base block) merupakan tempat untuk menyimpan
  data yang digunakan untuk melayani kebutuhan pemakai informasi.
• Blok pengendalian(control block)
• Blok keluaran (technologi block) teknologi menangkap
  masukan,menjalankan model,menyimpan dan mengaksesdata,
  menghasilakn dan menyampaikan keluaran ,serta mengendalikan seluruh
  system.
5.sistem akuntansi dalam persuhaan manufaktur


System akuntansi suatu organisasi terdiri
  dari metode dan catatan-catatan yang
  dibuat untuk mengidentifikasi,
  mengumpulkan, menganalisis, mencatat,
  melaporkan dan menyelenggarakan
  pertanggungjawaban bagi aktiva serta
  kewajiban yang berkaitan.
6.tujuan umum pengembangan system akuntansi


Tujuan umum pengembangan system akuntansi adalah sebagai
  berikut:
• Untuk menyediakan informasi bagi pengelolaan kegiatan
  usaha baru
• Untuk memperbaiki informasi yang diberikan oleh system
  yang sudah ada,baik mengenai mutu,ketepatan
  penyajian,maupun struktur informasi.
• Untuk memperbaiki pengendalian akuntansi dan pengecekan
  intern,yaitu untuk memperbaiki tingkat keandalan informasi
  akuntansi dan untuk menyediakan catatan lengkap mengenai
  pertanggungjawaban dan perlindungan kekayaan
  perusahaan.
• Untuk mengurangi biaya klerikal dalam penyelenggaraan
  catatan akuntansi.
7.Tipe penugasan pengembangan system akuntansi.


penugasan pengembangan system akuntans dapat
  berbentuk seperti:
• Pengembangan suatu system akuntansi baru yang
  lengkap
• Perluasan system akuntansi yang sekarang di pakai
  untuk mencakup kegiatan bisnis yang baru.
• Perbaikan berbagai tahap system dan prosedur yang
  sekarang digunakan.
8.sistem akuntansi untuk melaksanakan bisnis


• Concelled chesk adalah cek yang telah diterima
  kembali oleh pembuat cek melalui system perbankan
  ,setelah cek itu digunakan sebagai alat pembayaran.
• Cod shale dalam system ini ,penjual mengirimkan
  katalog kepada calon pembeli.
• Unattended gasoline station adalah tempat
  penjualan bensin yang tidak dijaga oleh orang.
• Bisnis kartu kredit pada dasarnya merupakan bisnis
  yang menjual jasa penagihan kepada perusahaan-
  perusahaan penjual barang dan jasa melalui system
  penagihan.
9.hubungan system akuntansi dengan system informasi manajemen.


Manajemen perusahaan menjalankan bisnis
 perusahaan dengan menggunakan system
 informasi yang disebut system informasi
 manajemen.sistem akuntansi merupakan
 salah satu subsistem dalam system informasi
 manajemen yang mengolah data keuangan
 untuk memenuhi kebutuhan pemakai intern
 maupun pemakai ekstern..

More Related Content

What's hot

Konsep sistem pengolah transaksi keuangan pada pt. utomo kriya 2
Konsep sistem pengolah transaksi keuangan pada pt. utomo kriya 2Konsep sistem pengolah transaksi keuangan pada pt. utomo kriya 2
Konsep sistem pengolah transaksi keuangan pada pt. utomo kriya 2
diahpriantika
 
Sistem Informasi Akuntasi
Sistem Informasi AkuntasiSistem Informasi Akuntasi
Sistem Informasi Akuntasi
Adhikara Asmoro
 
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI 1
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI 1SISTEM INFORMASI AKUNTANSI 1
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI 1
Ownskin
 
Pemrposesan Transaksi Berbasis Komputer
Pemrposesan Transaksi Berbasis KomputerPemrposesan Transaksi Berbasis Komputer
Pemrposesan Transaksi Berbasis Komputer
aryo bayu
 
Siklus buku besar dan pelaporan keuangan
Siklus buku besar dan pelaporan keuanganSiklus buku besar dan pelaporan keuangan
Siklus buku besar dan pelaporan keuangan
doniefendi
 

What's hot (18)

Siklus Pengeluaran _ RANI NURROHMAH _ STIAMI
Siklus Pengeluaran _ RANI NURROHMAH _ STIAMISiklus Pengeluaran _ RANI NURROHMAH _ STIAMI
Siklus Pengeluaran _ RANI NURROHMAH _ STIAMI
 
Pemrosesan transaksi
Pemrosesan transaksiPemrosesan transaksi
Pemrosesan transaksi
 
Konsep sistem pengolah transaksi keuangan pada pt. utomo kriya 2
Konsep sistem pengolah transaksi keuangan pada pt. utomo kriya 2Konsep sistem pengolah transaksi keuangan pada pt. utomo kriya 2
Konsep sistem pengolah transaksi keuangan pada pt. utomo kriya 2
 
Sistem Informasi Akuntasi
Sistem Informasi AkuntasiSistem Informasi Akuntasi
Sistem Informasi Akuntasi
 
Sia pdf
Sia pdfSia pdf
Sia pdf
 
Siklus konversi
Siklus konversiSiklus konversi
Siklus konversi
 
Sistem Pengendalian Internal
Sistem Pengendalian InternalSistem Pengendalian Internal
Sistem Pengendalian Internal
 
TM 2- IMPLEMENTASI KONSEP SISTEM PENGELOLA TRANSAKSI KEUANGAN PADA PT. LAGOA ...
TM 2- IMPLEMENTASI KONSEP SISTEM PENGELOLA TRANSAKSI KEUANGAN PADA PT. LAGOA ...TM 2- IMPLEMENTASI KONSEP SISTEM PENGELOLA TRANSAKSI KEUANGAN PADA PT. LAGOA ...
TM 2- IMPLEMENTASI KONSEP SISTEM PENGELOLA TRANSAKSI KEUANGAN PADA PT. LAGOA ...
 
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI 1
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI 1SISTEM INFORMASI AKUNTANSI 1
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI 1
 
Tugas sistem informasi akuntansi siklus pendapatan dan sistem informasi siklu...
Tugas sistem informasi akuntansi siklus pendapatan dan sistem informasi siklu...Tugas sistem informasi akuntansi siklus pendapatan dan sistem informasi siklu...
Tugas sistem informasi akuntansi siklus pendapatan dan sistem informasi siklu...
 
Bab 1 Sistem Akuntansi
Bab 1 Sistem AkuntansiBab 1 Sistem Akuntansi
Bab 1 Sistem Akuntansi
 
Bab 1 sia
Bab 1 siaBab 1 sia
Bab 1 sia
 
Muhammad farhan fadhlillah 43218010171 tm2
Muhammad farhan fadhlillah 43218010171 tm2Muhammad farhan fadhlillah 43218010171 tm2
Muhammad farhan fadhlillah 43218010171 tm2
 
Siklus Pendapatan
Siklus PendapatanSiklus Pendapatan
Siklus Pendapatan
 
Sistem informasi akuntansi siklus pendapatan dan siklus pengeluaran
Sistem informasi akuntansi   siklus pendapatan dan siklus pengeluaranSistem informasi akuntansi   siklus pendapatan dan siklus pengeluaran
Sistem informasi akuntansi siklus pendapatan dan siklus pengeluaran
 
Pemrposesan Transaksi Berbasis Komputer
Pemrposesan Transaksi Berbasis KomputerPemrposesan Transaksi Berbasis Komputer
Pemrposesan Transaksi Berbasis Komputer
 
Siklus buku besar dan pelaporan keuangan
Siklus buku besar dan pelaporan keuanganSiklus buku besar dan pelaporan keuangan
Siklus buku besar dan pelaporan keuangan
 
Konsep SIA
Konsep SIAKonsep SIA
Konsep SIA
 

Viewers also liked

1.марафон презент регион
1.марафон презент регион1.марафон презент регион
1.марафон презент регион
alex09041
 
SBF2016 - ROBOTIC PROCESS AUTOMATION - CASATI
SBF2016 - ROBOTIC PROCESS AUTOMATION - CASATISBF2016 - ROBOTIC PROCESS AUTOMATION - CASATI
SBF2016 - ROBOTIC PROCESS AUTOMATION - CASATI
Andrea Casati
 
Meds1 7-05-07
Meds1 7-05-07Meds1 7-05-07
Meds1 7-05-07
Ar Ra
 
Plan comm app
Plan comm appPlan comm app
Plan comm app
vivek4cmc
 

Viewers also liked (8)

Direccion caracteristicas y estilos/G.B
Direccion caracteristicas y estilos/G.BDireccion caracteristicas y estilos/G.B
Direccion caracteristicas y estilos/G.B
 
Gangstas, thugs, vikings, and drivers ppt
Gangstas, thugs, vikings, and drivers pptGangstas, thugs, vikings, and drivers ppt
Gangstas, thugs, vikings, and drivers ppt
 
Claw | data centric expert system
Claw | data centric expert systemClaw | data centric expert system
Claw | data centric expert system
 
1.марафон презент регион
1.марафон презент регион1.марафон презент регион
1.марафон презент регион
 
SBF2016 - ROBOTIC PROCESS AUTOMATION - CASATI
SBF2016 - ROBOTIC PROCESS AUTOMATION - CASATISBF2016 - ROBOTIC PROCESS AUTOMATION - CASATI
SBF2016 - ROBOTIC PROCESS AUTOMATION - CASATI
 
Cell inj 1
Cell inj 1Cell inj 1
Cell inj 1
 
Meds1 7-05-07
Meds1 7-05-07Meds1 7-05-07
Meds1 7-05-07
 
Plan comm app
Plan comm appPlan comm app
Plan comm app
 

Similar to Sia (ruchaya aisyah roza)

Sistem informasi akuntansi (arry)
Sistem informasi akuntansi (arry)Sistem informasi akuntansi (arry)
Sistem informasi akuntansi (arry)
arryanto
 
Sistem informasi akuntansi (arry)
Sistem informasi akuntansi (arry)Sistem informasi akuntansi (arry)
Sistem informasi akuntansi (arry)
Arry Boomer's Wtd
 
Mis2013 chapter 10 sistem informasi dalam organisasi (2)
Mis2013   chapter 10 sistem informasi dalam organisasi (2)Mis2013   chapter 10 sistem informasi dalam organisasi (2)
Mis2013 chapter 10 sistem informasi dalam organisasi (2)
Andi Iswoyo
 
45 ruang-lingkup-sistem-akuntansi
45 ruang-lingkup-sistem-akuntansi45 ruang-lingkup-sistem-akuntansi
45 ruang-lingkup-sistem-akuntansi
Yudhi Pramana
 
Sim, windi silviana, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan, universitas mer...
Sim, windi silviana, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan, universitas mer...Sim, windi silviana, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan, universitas mer...
Sim, windi silviana, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan, universitas mer...
windi silviana
 
Tugas sim, yenni nalam sinaga, yananto mahadi putra, sistem informasi untuk p...
Tugas sim, yenni nalam sinaga, yananto mahadi putra, sistem informasi untuk p...Tugas sim, yenni nalam sinaga, yananto mahadi putra, sistem informasi untuk p...
Tugas sim, yenni nalam sinaga, yananto mahadi putra, sistem informasi untuk p...
ynsinaga
 
Tugas akuntansi II
Tugas akuntansi IITugas akuntansi II
Tugas akuntansi II
hsprabowo
 
Modul diktat kuliah sia
Modul diktat kuliah siaModul diktat kuliah sia
Modul diktat kuliah sia
sdcahyo
 

Similar to Sia (ruchaya aisyah roza) (20)

Bab 1 sia
Bab 1 siaBab 1 sia
Bab 1 sia
 
Bab 1 sia
Bab 1 siaBab 1 sia
Bab 1 sia
 
Sia 1-tm-1
Sia 1-tm-1Sia 1-tm-1
Sia 1-tm-1
 
Sistem informasi akuntansi (arry)
Sistem informasi akuntansi (arry)Sistem informasi akuntansi (arry)
Sistem informasi akuntansi (arry)
 
Sistem informasi akuntansi (arry)
Sistem informasi akuntansi (arry)Sistem informasi akuntansi (arry)
Sistem informasi akuntansi (arry)
 
Sistem informasi akuntansi (arry)
Sistem informasi akuntansi (arry)Sistem informasi akuntansi (arry)
Sistem informasi akuntansi (arry)
 
Mis2013 chapter 10 sistem informasi dalam organisasi (2)
Mis2013   chapter 10 sistem informasi dalam organisasi (2)Mis2013   chapter 10 sistem informasi dalam organisasi (2)
Mis2013 chapter 10 sistem informasi dalam organisasi (2)
 
45 ruang-lingkup-sistem-akuntansi
45 ruang-lingkup-sistem-akuntansi45 ruang-lingkup-sistem-akuntansi
45 ruang-lingkup-sistem-akuntansi
 
Pengaplikasian dan implementasi konsep basis data relasional pada sistem pela...
Pengaplikasian dan implementasi konsep basis data relasional pada sistem pela...Pengaplikasian dan implementasi konsep basis data relasional pada sistem pela...
Pengaplikasian dan implementasi konsep basis data relasional pada sistem pela...
 
Sim, windi silviana, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan, universitas mer...
Sim, windi silviana, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan, universitas mer...Sim, windi silviana, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan, universitas mer...
Sim, windi silviana, hapzi ali, sistem pengambilan keputusan, universitas mer...
 
Pengaplikasian dan implementasi sistem buku besar dan pelaporan keuangan
Pengaplikasian dan implementasi sistem buku besar dan pelaporan keuanganPengaplikasian dan implementasi sistem buku besar dan pelaporan keuangan
Pengaplikasian dan implementasi sistem buku besar dan pelaporan keuangan
 
Jawaban kuis audit ade nurzen.universitas mercubuana,2017pdf
Jawaban kuis audit ade nurzen.universitas mercubuana,2017pdfJawaban kuis audit ade nurzen.universitas mercubuana,2017pdf
Jawaban kuis audit ade nurzen.universitas mercubuana,2017pdf
 
Akuntansi perhotela1
Akuntansi perhotela1Akuntansi perhotela1
Akuntansi perhotela1
 
Tugas sim, yenni nalam sinaga, yananto mahadi putra, sistem informasi untuk p...
Tugas sim, yenni nalam sinaga, yananto mahadi putra, sistem informasi untuk p...Tugas sim, yenni nalam sinaga, yananto mahadi putra, sistem informasi untuk p...
Tugas sim, yenni nalam sinaga, yananto mahadi putra, sistem informasi untuk p...
 
Tugas akuntansi II
Tugas akuntansi IITugas akuntansi II
Tugas akuntansi II
 
Modul diktat kuliah sia
Modul diktat kuliah siaModul diktat kuliah sia
Modul diktat kuliah sia
 
Minggu 13
Minggu 13Minggu 13
Minggu 13
 
12 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas pro...
12 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas pro...12 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas pro...
12 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas pro...
 
Diah priantika 43218010180 tm5
Diah priantika 43218010180 tm5Diah priantika 43218010180 tm5
Diah priantika 43218010180 tm5
 
Siklus sistem informasi akuntansi
Siklus sistem informasi akuntansiSiklus sistem informasi akuntansi
Siklus sistem informasi akuntansi
 

Sia (ruchaya aisyah roza)

  • 1. BAB 1 SISTEM AKUNTANSI RUCHAYA AISYAH ROJA MANAJEMEN 2010120031
  • 2. 1. Definisi Sistem Menurut Para Ahli: •W.gerald cole. System adalah suatu kerangka dari prosedur-prosedur yang saling berhubungan yang di susun sesuai dengan suatu skema yang menyeluruh untuk melaksanakan suatu kegiatan atau fungsi utama dari perusahaan. •Steven a.moscove System adalah suatu kesatuan (entity) yang terdiri dari bagian-bagian (subsistem) yang saling berkaitan dengan tujuan untuk mencapai tujuan-tujuan tertentu.
  • 3. Sistem Akuntansi Beberapa definisi system akuntansi: • Sistem akuntansi adalah:formulir-formulir,catatan-catatan,prosedur-prosedur,dan alat-alat yang digunakan untuk mengolah data mengenai usaha kesatuan ekonomis dengan tujuan untuk menghasilkan umpan balik dalam bentuk laporan- laporan yang diperlukan oleh manajemen untuk mengawasi usahanya,dan bagi pihak-pihak lain yang berkepentingan seperti pemegang saham,kreditur dan lembaga-lembaga pemerintah untuk menilai hasil operasi. • Sistem akuntansi adalah:organisasi formulir ,catatan dan laporan yang dikoordinasi sedemikian rupa untuk menyediakan informasi keuangan yang dibutuhkan oleh manajemen guna memudahkan pengelolaan perusahaan.
  • 4. Elemen-elemen sistem akuntansi Cecil Gillespie menyatakan bahwa system akuntansi terdiri dari: • System akuntansi utama -klasifikasi rekening,riel dan nominal -buku besar (umum dan pembantu) -jurnal -bukti transaksi • System penjualan dan penerimaan uang -order penjualan,perintah pengiriman dan pembuatan faktur -distribusi penjualan -piutang -penerimaan uang dan pengawasan kredit
  • 5. System pembelian dan pengeluaran uang -order pembelian dan laporan penerimaan barang -distribusi pembelian dan biaya -hutang (voucher) -prosedur pengeluaran uang • System pencatatan waktu dan penggajian -personalia -pencatatan waktu -penggajian -distribusi gaji dan upah • System produksi dan biaya produksi -order produksi -pengawasan persediaan -akuntansi biaya
  • 6. Unsur-unsur dari sistem akuntansi utama: • Formulir merupakan dokumen yang digunakan untuk merekam terjadinya transaksi. • Jurnal merupakan catatan akuntansi pertama yang digunakan untuk mencatat,mengklasifikasi, dan meringkas data keuangan dan data lainnya. • Buku besar dan buku pembantu • Laporan keuangan merupakan hasil akhir dari proses akuntansi yang dapat berupa neraca,laporan rugi laba,laporan perubahan laba yang ditahan,laporan harga pokok produksi,laporan biaya pemasaran ,laporan harga pokok penjualan.
  • 7. Factor-faktor yang perlu di pertimbangkan dalam penyusunan system akuntansi: • System akuntansi yang disusun harus memenuhi prinsip cepat yaitu bahwa system akuntansi harus mampu menyediakan informasi yang diperlukan tepat pada waktunya ,dapat memenuhi kebutuhan,dan dengan kualitas yang sesuai. • System akuntansi yang disusun harus memenuhi prinsip aman yang berarti bahwa system akuntansi dapat membantu menjaga keamanan harta milik perusahaan.
  • 8. 3.perbedaan pengertian system dan prosedur sistem adalah suatu jaringan yang dibuat menurut pola yang terpadu untuk melaksanakan kegiatan pokok perusahaan. prosedur adalah suatu urutan kegiatan klerikal biasanya melibatkan beberapa orang dalam satu departemen atau lebih ,yang dibuat untuk menjamin penaganan secara seragam transaksi perusahaan yang terjadi berulang-ulang.
  • 9. 4.komponen utama system akuntansi Komponen bangunan system informasi terdiri dari enam blok yaitu: • Blok masukan (output block) adalah data yang dimasukan kedalam system informasi beserta metode dan media yang digunakan untuk menangkap dan memasukan data tersebut ke dalam system.masukan terdiri dari transaksi ,permintaan,pertanyaan,perintah dan pesan. • Blok model (model block) terdiri dari logico –mathematical models yang mengolah masukan dan data yang disimpan ,dengan berbagai macam cara ,untuk memproduksi hasil yang dikehendaki atau keluaran. • Blok basis data(data base block) merupakan tempat untuk menyimpan data yang digunakan untuk melayani kebutuhan pemakai informasi. • Blok pengendalian(control block) • Blok keluaran (technologi block) teknologi menangkap masukan,menjalankan model,menyimpan dan mengaksesdata, menghasilakn dan menyampaikan keluaran ,serta mengendalikan seluruh system.
  • 10. 5.sistem akuntansi dalam persuhaan manufaktur System akuntansi suatu organisasi terdiri dari metode dan catatan-catatan yang dibuat untuk mengidentifikasi, mengumpulkan, menganalisis, mencatat, melaporkan dan menyelenggarakan pertanggungjawaban bagi aktiva serta kewajiban yang berkaitan.
  • 11. 6.tujuan umum pengembangan system akuntansi Tujuan umum pengembangan system akuntansi adalah sebagai berikut: • Untuk menyediakan informasi bagi pengelolaan kegiatan usaha baru • Untuk memperbaiki informasi yang diberikan oleh system yang sudah ada,baik mengenai mutu,ketepatan penyajian,maupun struktur informasi. • Untuk memperbaiki pengendalian akuntansi dan pengecekan intern,yaitu untuk memperbaiki tingkat keandalan informasi akuntansi dan untuk menyediakan catatan lengkap mengenai pertanggungjawaban dan perlindungan kekayaan perusahaan. • Untuk mengurangi biaya klerikal dalam penyelenggaraan catatan akuntansi.
  • 12. 7.Tipe penugasan pengembangan system akuntansi. penugasan pengembangan system akuntans dapat berbentuk seperti: • Pengembangan suatu system akuntansi baru yang lengkap • Perluasan system akuntansi yang sekarang di pakai untuk mencakup kegiatan bisnis yang baru. • Perbaikan berbagai tahap system dan prosedur yang sekarang digunakan.
  • 13. 8.sistem akuntansi untuk melaksanakan bisnis • Concelled chesk adalah cek yang telah diterima kembali oleh pembuat cek melalui system perbankan ,setelah cek itu digunakan sebagai alat pembayaran. • Cod shale dalam system ini ,penjual mengirimkan katalog kepada calon pembeli. • Unattended gasoline station adalah tempat penjualan bensin yang tidak dijaga oleh orang. • Bisnis kartu kredit pada dasarnya merupakan bisnis yang menjual jasa penagihan kepada perusahaan- perusahaan penjual barang dan jasa melalui system penagihan.
  • 14. 9.hubungan system akuntansi dengan system informasi manajemen. Manajemen perusahaan menjalankan bisnis perusahaan dengan menggunakan system informasi yang disebut system informasi manajemen.sistem akuntansi merupakan salah satu subsistem dalam system informasi manajemen yang mengolah data keuangan untuk memenuhi kebutuhan pemakai intern maupun pemakai ekstern..