SlideShare a Scribd company logo
a. Fungsi hias, yaitu ukiran yang dibuat semata-mata
sebagai hiasan dan tidak memiliki makna tertentu.
b. Fungsi magis, yaitu ukiran yang mengandung simbol-
simbol tertentu dan berfungsi sebagai benda magis
berkaitan dengan kepercayaan dan spiritual.
c. Fungsi simbolik, yaitu ukiran tradisional yang selain
sebagai hiasan juga berfungsi menyimbolkan hal
tertentu yang berhubungan dengan spiritual.
d. Fungsi konstruksi, yaitu ukiran yang selain sebagai
hiasan juga berfungsi sebagai pendukung sebuah
bangunan.
e. Fungsi ekonomis, yaitu ukiran yang berfungsi untuk
menambah nilai jual suatu benda.
Sukar untuk melihat catatan untuk
mengetahui sejarah awal ukiran kayu. Namun
demikian catatan sejarah dari perjumpaan di
zaman batu Neolitik di Asia Tenggara
menunjukkan terdapatnya pengukir-pengukir
handal telah wujud di zaman dahulu. Ini terbukti
ukiran yang terdapat pada belanga, gelang,
kendi dan pinggan mangkuk. Sejarah awal
mengenai ukiran kayu di negara ini boleh
diketahui setelah kita membaca buku Sejarah
Melayu atau Sulalatus Salatin. Buku yang
dikarang oleh Tun Sri Lanang itu ditulis pada
abad ke-17.
Carving Adalah seni chipping dan memotong pada
bagian datar dari kayu untuk membuat ukiran agar
tampaknya menjadi tiga dimensi.
Teknik ukiran Chip biasanya digunakan pada potongan-
potongan yang lebih besar dari pekerjaan seperti
tunggul pohon atau kayu, dan menggunakan kapak dan
pahat yang lebih besar.
Pembakaran kayu adalah teknik terutama digunakan
untuk menambah desain untuk finishing kayu, tetapi
beberapa pemahat benar-benar menggunakan metode
pembakaran untuk mengukir kayu kecil.
gergaji : biasa digunakan untuk memotong
kayu,
Alat Pahat : alat ini biasa digunakan untuk
memahat yaitu membentuk sebuah kayu
menjadi bentuk rupa.
Bor : alat ini biasa digunakan untuk
mempermudah dalam melubangi kayu
lem : lem digunakan untuk penempelan jika
waktu pemahatan ada yang patah. lem yang
digunakan adalah lem khusus kayu.
Ukiran tebuk berasal dari sekeping papan atau
beberapa keping papan yang ditebuk dengan
menggunakan gerudi gergaji (gergaji
menggerudi) supaya tembus bentuk-bentuk
bunga atau corak.
Ukiran ini tidak tembus. Ia mengandungi bunga
ukir yang disilatkan dan tidak silat. Terdapat
pada perabot, mimbar masjid, barang hiasan
yang diperbuat daripada kayu, ulu serta sampir
senjata. Bunga ukirnya sama seperti ukiran
tebuk.
Ukiran Arca
Ukiran ini banyak terdapat pada ulu senjata
seperti ulu keris, kepala tongkat, kukur kelapa,
kotak nelayan dan sebagainya. Bunga
ukirannya sama seperti ukiran timbul tetapi
lebih halus dan kecil.
Larik
Melarik merupakan satu cara orang-orang
Melayu mengukir kayu. Ukiran larik berbentuk
bulat dengan susunan gerlang-gerlang dan
genting-gentat yang menarik. Ukiran ini sering
terdapat pada ulu senjata, perabot, tongkat,
gasing, tiang-tiang rumah dan sebagainya.
Ukiran Kayu Hanyut
Ukiran ini di anggap masih baru. Ukiran idi
diperkenalkan oleh Perbadanan Kraf tangan
Malaysia. Ukiran ini hanya sebagai hiasan
semata-mata. Ukiran kayu hanyut diukir pada
bahagian-bahagian tertentu dan dibentuk
menyelupai ikan, burung dan sebagainya.
Seni ukiran kayu

More Related Content

What's hot

Makalah teater tradisional Sulawesi, Kalimantan dan Papua
Makalah teater tradisional Sulawesi, Kalimantan dan PapuaMakalah teater tradisional Sulawesi, Kalimantan dan Papua
Makalah teater tradisional Sulawesi, Kalimantan dan Papua
Vina Widya Putri
 
Seni Tekat Slide PPT
Seni Tekat Slide PPTSeni Tekat Slide PPT
Seni Tekat Slide PPT
Syamsul Nor Azlan Mohamad
 
Rahmat islam bagi nusantara
Rahmat islam bagi nusantaraRahmat islam bagi nusantara
Rahmat islam bagi nusantara
dewi inne kumalasari
 
Karya seni rupa 3 dimensi
Karya seni rupa 3 dimensiKarya seni rupa 3 dimensi
Karya seni rupa 3 dimensi
Aulia Dina Wulandani
 
Kerajinan makrame
Kerajinan makrameKerajinan makrame
Kerajinan makrame
Tika Apriliana
 
Kerajaan Aceh
Kerajaan AcehKerajaan Aceh
Kerajaan Aceh
Nadia Eva
 
Jenis motif hias pada karya seni rupa nusantara
Jenis motif hias pada karya seni rupa nusantaraJenis motif hias pada karya seni rupa nusantara
Jenis motif hias pada karya seni rupa nusantara
SDN. Mangga Dua Selatan 01 Pagi
 
Sanggul tradisional
Sanggul tradisionalSanggul tradisional
Sanggul tradisional
Nolis Marliati
 
Pertemuan 10 - Tata Buasana: fungsi, jenis, contoh
Pertemuan 10 - Tata Buasana: fungsi, jenis, contohPertemuan 10 - Tata Buasana: fungsi, jenis, contoh
Pertemuan 10 - Tata Buasana: fungsi, jenis, contoh
Iwan Ridwan
 
Presentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budha
Presentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budhaPresentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budha
Presentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budha
Annisa Wakhidathus
 
Ragam hias sumatera barat
Ragam hias sumatera baratRagam hias sumatera barat
Ragam hias sumatera barat
Agustin Raharyanti
 
Pengaruh hindu buddha 1.1
Pengaruh hindu buddha 1.1Pengaruh hindu buddha 1.1
Pengaruh hindu buddha 1.1
Erlando Silalahi
 
Kerajaan palembang SUMATERA SELATAN, letak geografis, politik sosial ekonominya,
Kerajaan palembang SUMATERA SELATAN, letak geografis, politik sosial ekonominya,Kerajaan palembang SUMATERA SELATAN, letak geografis, politik sosial ekonominya,
Kerajaan palembang SUMATERA SELATAN, letak geografis, politik sosial ekonominya,
FitriHastuti2
 
Tugas kliping batik indonesia
Tugas kliping batik indonesiaTugas kliping batik indonesia
Tugas kliping batik indonesia
warnet cnc-net
 
Sejarah kelas X SMA - Kerajaan Singasari
Sejarah kelas X SMA - Kerajaan Singasari Sejarah kelas X SMA - Kerajaan Singasari
Sejarah kelas X SMA - Kerajaan Singasari
Debby Zalina
 
Perkembangan Islam serta Kerajaan Islam di Indonesia
Perkembangan Islam serta Kerajaan Islam di IndonesiaPerkembangan Islam serta Kerajaan Islam di Indonesia
Perkembangan Islam serta Kerajaan Islam di Indonesia
Suci Mairoza Sya
 
Latar belakang kemunculan seni rupa modern
Latar belakang kemunculan seni rupa modernLatar belakang kemunculan seni rupa modern
Latar belakang kemunculan seni rupa modern
Dani Ibrahim
 
Batik Jumputan Prakarya
Batik Jumputan PrakaryaBatik Jumputan Prakarya
Batik Jumputan Prakarya
Mellisaayu
 

What's hot (20)

Makalah teater tradisional Sulawesi, Kalimantan dan Papua
Makalah teater tradisional Sulawesi, Kalimantan dan PapuaMakalah teater tradisional Sulawesi, Kalimantan dan Papua
Makalah teater tradisional Sulawesi, Kalimantan dan Papua
 
Seni Tekat Slide PPT
Seni Tekat Slide PPTSeni Tekat Slide PPT
Seni Tekat Slide PPT
 
Rahmat islam bagi nusantara
Rahmat islam bagi nusantaraRahmat islam bagi nusantara
Rahmat islam bagi nusantara
 
Karya seni rupa 3 dimensi
Karya seni rupa 3 dimensiKarya seni rupa 3 dimensi
Karya seni rupa 3 dimensi
 
Kerajinan makrame
Kerajinan makrameKerajinan makrame
Kerajinan makrame
 
Kerajaan Aceh
Kerajaan AcehKerajaan Aceh
Kerajaan Aceh
 
Jenis motif hias pada karya seni rupa nusantara
Jenis motif hias pada karya seni rupa nusantaraJenis motif hias pada karya seni rupa nusantara
Jenis motif hias pada karya seni rupa nusantara
 
Sanggul tradisional
Sanggul tradisionalSanggul tradisional
Sanggul tradisional
 
Seni kriya
Seni kriyaSeni kriya
Seni kriya
 
Pertemuan 10 - Tata Buasana: fungsi, jenis, contoh
Pertemuan 10 - Tata Buasana: fungsi, jenis, contohPertemuan 10 - Tata Buasana: fungsi, jenis, contoh
Pertemuan 10 - Tata Buasana: fungsi, jenis, contoh
 
Makalah batik 2
Makalah batik 2Makalah batik 2
Makalah batik 2
 
Presentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budha
Presentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budhaPresentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budha
Presentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budha
 
Ragam hias sumatera barat
Ragam hias sumatera baratRagam hias sumatera barat
Ragam hias sumatera barat
 
Pengaruh hindu buddha 1.1
Pengaruh hindu buddha 1.1Pengaruh hindu buddha 1.1
Pengaruh hindu buddha 1.1
 
Kerajaan palembang SUMATERA SELATAN, letak geografis, politik sosial ekonominya,
Kerajaan palembang SUMATERA SELATAN, letak geografis, politik sosial ekonominya,Kerajaan palembang SUMATERA SELATAN, letak geografis, politik sosial ekonominya,
Kerajaan palembang SUMATERA SELATAN, letak geografis, politik sosial ekonominya,
 
Tugas kliping batik indonesia
Tugas kliping batik indonesiaTugas kliping batik indonesia
Tugas kliping batik indonesia
 
Sejarah kelas X SMA - Kerajaan Singasari
Sejarah kelas X SMA - Kerajaan Singasari Sejarah kelas X SMA - Kerajaan Singasari
Sejarah kelas X SMA - Kerajaan Singasari
 
Perkembangan Islam serta Kerajaan Islam di Indonesia
Perkembangan Islam serta Kerajaan Islam di IndonesiaPerkembangan Islam serta Kerajaan Islam di Indonesia
Perkembangan Islam serta Kerajaan Islam di Indonesia
 
Latar belakang kemunculan seni rupa modern
Latar belakang kemunculan seni rupa modernLatar belakang kemunculan seni rupa modern
Latar belakang kemunculan seni rupa modern
 
Batik Jumputan Prakarya
Batik Jumputan PrakaryaBatik Jumputan Prakarya
Batik Jumputan Prakarya
 

Viewers also liked

Batik Tulis
Batik TulisBatik Tulis
Batik
BatikBatik
Batik
Reihan K
 
PPT Batik Tradisional Nusantara
PPT Batik Tradisional NusantaraPPT Batik Tradisional Nusantara
PPT Batik Tradisional Nusantara
Saraswati N
 
Proses pembuatan batik
Proses pembuatan batik Proses pembuatan batik
Proses pembuatan batik
Dwi Anggrainy
 
Batik Kalimantan
Batik KalimantanBatik Kalimantan
Batik Kalimantan
Frestiany Regina Putri
 
Batik nusa marketing presentation pdf
Batik nusa marketing presentation pdf Batik nusa marketing presentation pdf
Batik nusa marketing presentation pdf
Rein Mahatma
 
2.6. Jahitan
2.6. Jahitan2.6. Jahitan
2.6. JahitanKhb Ert
 
KHB TING 1 - Bab 5 Jahitan
KHB TING 1 - Bab 5 JahitanKHB TING 1 - Bab 5 Jahitan
KHB TING 1 - Bab 5 Jahitan
Zasni @ Zaxx
 

Viewers also liked (9)

Batik Tulis
Batik TulisBatik Tulis
Batik Tulis
 
Batik
BatikBatik
Batik
 
PPT Batik Tradisional Nusantara
PPT Batik Tradisional NusantaraPPT Batik Tradisional Nusantara
PPT Batik Tradisional Nusantara
 
Proses pembuatan batik
Proses pembuatan batik Proses pembuatan batik
Proses pembuatan batik
 
Batik Kalimantan
Batik KalimantanBatik Kalimantan
Batik Kalimantan
 
Batik nusa marketing presentation pdf
Batik nusa marketing presentation pdf Batik nusa marketing presentation pdf
Batik nusa marketing presentation pdf
 
2.6. Jahitan
2.6. Jahitan2.6. Jahitan
2.6. Jahitan
 
Membuat batik
Membuat batikMembuat batik
Membuat batik
 
KHB TING 1 - Bab 5 Jahitan
KHB TING 1 - Bab 5 JahitanKHB TING 1 - Bab 5 Jahitan
KHB TING 1 - Bab 5 Jahitan
 

Similar to Seni ukiran kayu

Prakarya Kewirausahaan
Prakarya Kewirausahaan Prakarya Kewirausahaan
Prakarya Kewirausahaan
OCULUS8
 
Prakarya kelompok 5 xi mia 1 sma n 1 jepara
Prakarya kelompok 5 xi mia 1 sma n 1 jeparaPrakarya kelompok 5 xi mia 1 sma n 1 jepara
Prakarya kelompok 5 xi mia 1 sma n 1 jepara
Nadiya Shiyamah
 
Daftar seni karya di indonesia 1
Daftar seni karya di indonesia 1Daftar seni karya di indonesia 1
Daftar seni karya di indonesia 1
Septian Muna Barakati
 
Daftar seni karya di indonesia 1
Daftar seni karya di indonesia 1Daftar seni karya di indonesia 1
Daftar seni karya di indonesia 1
Operator Warnet Vast Raha
 
Seni patung
Seni patungSeni patung
Senjata tradisional melayu
Senjata tradisional melayuSenjata tradisional melayu
Senjata tradisional melayuyananot
 
Bab 10 menerapkan ragam hias pada bahan kayu
Bab 10 menerapkan ragam hias pada bahan kayuBab 10 menerapkan ragam hias pada bahan kayu
Bab 10 menerapkan ragam hias pada bahan kayu
SMPK Stella Maris
 
Seni Patung seni 3 dimensi.pptx
Seni Patung  seni 3 dimensi.pptxSeni Patung  seni 3 dimensi.pptx
Seni Patung seni 3 dimensi.pptx
ratihrachma
 
KERAJINAN DARI BAHAN KERAS
KERAJINAN DARI BAHAN KERASKERAJINAN DARI BAHAN KERAS
KERAJINAN DARI BAHAN KERASLulu Jauharatul
 
Makalah seni kriya thailand
Makalah seni kriya thailandMakalah seni kriya thailand
Makalah seni kriya thailand
Operator Warnet Vast Raha
 
Motif dan ukiran melayu riau armel
Motif dan ukiran melayu riau  armelMotif dan ukiran melayu riau  armel
Motif dan ukiran melayu riau armelAlisha1113
 
Asnida nurul haggie modul media pembelajaran
Asnida nurul haggie modul media pembelajaranAsnida nurul haggie modul media pembelajaran
Asnida nurul haggie modul media pembelajaran
AsnidaNurulHaggie
 
Kebudayaan indonesia presentation
Kebudayaan indonesia presentationKebudayaan indonesia presentation
Kebudayaan indonesia presentation
Sekolah Vokasi UGM
 

Similar to Seni ukiran kayu (18)

Prakarya Kewirausahaan
Prakarya Kewirausahaan Prakarya Kewirausahaan
Prakarya Kewirausahaan
 
Seni rupa
Seni rupaSeni rupa
Seni rupa
 
Prakarya kelompok 5 xi mia 1 sma n 1 jepara
Prakarya kelompok 5 xi mia 1 sma n 1 jeparaPrakarya kelompok 5 xi mia 1 sma n 1 jepara
Prakarya kelompok 5 xi mia 1 sma n 1 jepara
 
Daftar seni karya di indonesia 1
Daftar seni karya di indonesia 1Daftar seni karya di indonesia 1
Daftar seni karya di indonesia 1
 
Daftar seni karya di indonesia 1
Daftar seni karya di indonesia 1Daftar seni karya di indonesia 1
Daftar seni karya di indonesia 1
 
Daftar seni karya di indonesia 1
Daftar seni karya di indonesia 1Daftar seni karya di indonesia 1
Daftar seni karya di indonesia 1
 
Seni patung
Seni patungSeni patung
Seni patung
 
Senjata tradisional melayu
Senjata tradisional melayuSenjata tradisional melayu
Senjata tradisional melayu
 
Kraf tradisi
Kraf tradisiKraf tradisi
Kraf tradisi
 
Daftar seni karya di indonesia
Daftar seni karya di indonesiaDaftar seni karya di indonesia
Daftar seni karya di indonesia
 
Bab 10 menerapkan ragam hias pada bahan kayu
Bab 10 menerapkan ragam hias pada bahan kayuBab 10 menerapkan ragam hias pada bahan kayu
Bab 10 menerapkan ragam hias pada bahan kayu
 
Seni Patung seni 3 dimensi.pptx
Seni Patung  seni 3 dimensi.pptxSeni Patung  seni 3 dimensi.pptx
Seni Patung seni 3 dimensi.pptx
 
KERAJINAN DARI BAHAN KERAS
KERAJINAN DARI BAHAN KERASKERAJINAN DARI BAHAN KERAS
KERAJINAN DARI BAHAN KERAS
 
Makalah seni kriya thailand
Makalah seni kriya thailandMakalah seni kriya thailand
Makalah seni kriya thailand
 
Motif dan ukiran melayu riau armel
Motif dan ukiran melayu riau  armelMotif dan ukiran melayu riau  armel
Motif dan ukiran melayu riau armel
 
Seni budaya
Seni budayaSeni budaya
Seni budaya
 
Asnida nurul haggie modul media pembelajaran
Asnida nurul haggie modul media pembelajaranAsnida nurul haggie modul media pembelajaran
Asnida nurul haggie modul media pembelajaran
 
Kebudayaan indonesia presentation
Kebudayaan indonesia presentationKebudayaan indonesia presentation
Kebudayaan indonesia presentation
 

More from Yuliawanti Ginaris

Penerapan Sistem Informasi Management
Penerapan Sistem Informasi ManagementPenerapan Sistem Informasi Management
Penerapan Sistem Informasi Management
Yuliawanti Ginaris
 
Paket 2 soal akuntansi
Paket 2 soal akuntansiPaket 2 soal akuntansi
Paket 2 soal akuntansi
Yuliawanti Ginaris
 
paket 1 soal akuntansi
paket 1 soal akuntansipaket 1 soal akuntansi
paket 1 soal akuntansi
Yuliawanti Ginaris
 
prosedur pengajuan izin badan usaha
prosedur pengajuan izin badan usaha prosedur pengajuan izin badan usaha
prosedur pengajuan izin badan usaha
Yuliawanti Ginaris
 
konjungsi antar kalimat
konjungsi antar kalimatkonjungsi antar kalimat
konjungsi antar kalimat
Yuliawanti Ginaris
 
Bab 6 (siklus akuntansi perusahaan jasa)
Bab 6 (siklus akuntansi perusahaan jasa)Bab 6 (siklus akuntansi perusahaan jasa)
Bab 6 (siklus akuntansi perusahaan jasa)Yuliawanti Ginaris
 
Administrasi pajak materi_kedua
Administrasi pajak materi_keduaAdministrasi pajak materi_kedua
Administrasi pajak materi_keduaYuliawanti Ginaris
 
Prosedur operasional standar (pos).yuliawanti xi ak_1
Prosedur operasional standar (pos).yuliawanti xi ak_1Prosedur operasional standar (pos).yuliawanti xi ak_1
Prosedur operasional standar (pos).yuliawanti xi ak_1Yuliawanti Ginaris
 
Fungsi dan kedudukan hukum pajak
Fungsi dan kedudukan hukum pajakFungsi dan kedudukan hukum pajak
Fungsi dan kedudukan hukum pajakYuliawanti Ginaris
 

More from Yuliawanti Ginaris (20)

Penerapan Sistem Informasi Management
Penerapan Sistem Informasi ManagementPenerapan Sistem Informasi Management
Penerapan Sistem Informasi Management
 
Paket 2 soal akuntansi
Paket 2 soal akuntansiPaket 2 soal akuntansi
Paket 2 soal akuntansi
 
paket 1 soal akuntansi
paket 1 soal akuntansipaket 1 soal akuntansi
paket 1 soal akuntansi
 
prosedur pengajuan izin badan usaha
prosedur pengajuan izin badan usaha prosedur pengajuan izin badan usaha
prosedur pengajuan izin badan usaha
 
konjungsi antar kalimat
konjungsi antar kalimatkonjungsi antar kalimat
konjungsi antar kalimat
 
Bab 6 (siklus akuntansi perusahaan jasa)
Bab 6 (siklus akuntansi perusahaan jasa)Bab 6 (siklus akuntansi perusahaan jasa)
Bab 6 (siklus akuntansi perusahaan jasa)
 
Agama
AgamaAgama
Agama
 
Administrasi pajak materi_kedua
Administrasi pajak materi_keduaAdministrasi pajak materi_kedua
Administrasi pajak materi_kedua
 
Bbc
BbcBbc
Bbc
 
Presentasi pasar
Presentasi pasarPresentasi pasar
Presentasi pasar
 
Prosedur operasional standar (pos).yuliawanti xi ak_1
Prosedur operasional standar (pos).yuliawanti xi ak_1Prosedur operasional standar (pos).yuliawanti xi ak_1
Prosedur operasional standar (pos).yuliawanti xi ak_1
 
Pos project
Pos projectPos project
Pos project
 
Menyantuni kaum dhuafa ppt
Menyantuni kaum dhuafa pptMenyantuni kaum dhuafa ppt
Menyantuni kaum dhuafa ppt
 
Hope and dreams
Hope and dreamsHope and dreams
Hope and dreams
 
Pos project
Pos projectPos project
Pos project
 
Menyantuni kaum dhuafa ppt
Menyantuni kaum dhuafa pptMenyantuni kaum dhuafa ppt
Menyantuni kaum dhuafa ppt
 
Hope and dreams
Hope and dreamsHope and dreams
Hope and dreams
 
Fungsi dan kedudukan hukum pajak
Fungsi dan kedudukan hukum pajakFungsi dan kedudukan hukum pajak
Fungsi dan kedudukan hukum pajak
 
Tugas sejarah indonesia voc
Tugas sejarah indonesia vocTugas sejarah indonesia voc
Tugas sejarah indonesia voc
 
Teks prosedur
Teks prosedurTeks prosedur
Teks prosedur
 

Seni ukiran kayu

  • 1.
  • 2.
  • 3. a. Fungsi hias, yaitu ukiran yang dibuat semata-mata sebagai hiasan dan tidak memiliki makna tertentu. b. Fungsi magis, yaitu ukiran yang mengandung simbol- simbol tertentu dan berfungsi sebagai benda magis berkaitan dengan kepercayaan dan spiritual. c. Fungsi simbolik, yaitu ukiran tradisional yang selain sebagai hiasan juga berfungsi menyimbolkan hal tertentu yang berhubungan dengan spiritual. d. Fungsi konstruksi, yaitu ukiran yang selain sebagai hiasan juga berfungsi sebagai pendukung sebuah bangunan. e. Fungsi ekonomis, yaitu ukiran yang berfungsi untuk menambah nilai jual suatu benda.
  • 4. Sukar untuk melihat catatan untuk mengetahui sejarah awal ukiran kayu. Namun demikian catatan sejarah dari perjumpaan di zaman batu Neolitik di Asia Tenggara menunjukkan terdapatnya pengukir-pengukir handal telah wujud di zaman dahulu. Ini terbukti ukiran yang terdapat pada belanga, gelang, kendi dan pinggan mangkuk. Sejarah awal mengenai ukiran kayu di negara ini boleh diketahui setelah kita membaca buku Sejarah Melayu atau Sulalatus Salatin. Buku yang dikarang oleh Tun Sri Lanang itu ditulis pada abad ke-17.
  • 5. Carving Adalah seni chipping dan memotong pada bagian datar dari kayu untuk membuat ukiran agar tampaknya menjadi tiga dimensi. Teknik ukiran Chip biasanya digunakan pada potongan- potongan yang lebih besar dari pekerjaan seperti tunggul pohon atau kayu, dan menggunakan kapak dan pahat yang lebih besar. Pembakaran kayu adalah teknik terutama digunakan untuk menambah desain untuk finishing kayu, tetapi beberapa pemahat benar-benar menggunakan metode pembakaran untuk mengukir kayu kecil.
  • 6.
  • 7.
  • 8.
  • 9.
  • 10. gergaji : biasa digunakan untuk memotong kayu, Alat Pahat : alat ini biasa digunakan untuk memahat yaitu membentuk sebuah kayu menjadi bentuk rupa. Bor : alat ini biasa digunakan untuk mempermudah dalam melubangi kayu lem : lem digunakan untuk penempelan jika waktu pemahatan ada yang patah. lem yang digunakan adalah lem khusus kayu.
  • 11. Ukiran tebuk berasal dari sekeping papan atau beberapa keping papan yang ditebuk dengan menggunakan gerudi gergaji (gergaji menggerudi) supaya tembus bentuk-bentuk bunga atau corak.
  • 12. Ukiran ini tidak tembus. Ia mengandungi bunga ukir yang disilatkan dan tidak silat. Terdapat pada perabot, mimbar masjid, barang hiasan yang diperbuat daripada kayu, ulu serta sampir senjata. Bunga ukirnya sama seperti ukiran tebuk.
  • 13. Ukiran Arca Ukiran ini banyak terdapat pada ulu senjata seperti ulu keris, kepala tongkat, kukur kelapa, kotak nelayan dan sebagainya. Bunga ukirannya sama seperti ukiran timbul tetapi lebih halus dan kecil.
  • 14. Larik Melarik merupakan satu cara orang-orang Melayu mengukir kayu. Ukiran larik berbentuk bulat dengan susunan gerlang-gerlang dan genting-gentat yang menarik. Ukiran ini sering terdapat pada ulu senjata, perabot, tongkat, gasing, tiang-tiang rumah dan sebagainya.
  • 15. Ukiran Kayu Hanyut Ukiran ini di anggap masih baru. Ukiran idi diperkenalkan oleh Perbadanan Kraf tangan Malaysia. Ukiran ini hanya sebagai hiasan semata-mata. Ukiran kayu hanyut diukir pada bahagian-bahagian tertentu dan dibentuk menyelupai ikan, burung dan sebagainya.