Artritis reumatoid adalah penyakit peradangan sendi kronis yang disebabkan gangguan sistem kekebalan tubuh sehingga menyerang jaringan sendi sehat. Gejalanya meliputi nyeri, kekakuan, pembengkakan, dan sulitnya menggerakkan sendi. Diagnosis didasarkan pada gejala klinis dan tes darah seperti faktor rematoid dan anti-CCP. Pengobatannya bertujuan mengurangi gejala dan mencegah kerusakan send