SlideShare a Scribd company logo
Review Questions Chapter 9
Christina 70190116
Timoty Eric 72190228
Angeline Natania 73190463
Antonius Ferdinand 75190393
Salah satu strategi utama para multinasional company adalah joint
venture. Kenapa banyak sekali perusahaan yang menggunakan
strategi ini? akankah anak perusahaan yang dimiliki sepenuhnya
menjadi pilihan yang lebih baik?
Joint venture adalah jenis bisnis dimana dua atau lebih pihak bergabung dalam sebuah
kemitraan untuk mengendalikan sebuah bisnis tertentu. Saat ini Sebagian besar perusahaan
multinasional menggunakan strategi metode ini.
S E S S I O N 9
Soal 1
Dalam joint venture tentunya masing-masing mitra memiliki akses ke pengetahuan yang ada di dalam
perusahaan. Contohnya seorang mitra dapat membawa sumber daya keuangan dan juga teknologi ke
usaha joint venture mereka dan sementara mitra lainnya membawa pengetahuan tentang market dan
juga saluran pasar.
Mengurangi Faktor Politik
Dengan melakukan joint venture tentunya para mitra bisa saling membantu dalam menghadapi faktor
resiko politik seperti pemerintah maupun undang-undang yang membatasinya.
4.Mengatasu Kolusi Atau Pembatasan Dalam Persaingan Di Dalam Joint Venture
Joint venture dapat membantu partner / mitranya mengatasi efek kolusi atau pembatasan lokal yang
dikenakan pada competitor luar negeri dengan cara menjadi bagian dari insider group / orang dalam.
S E S S I O N 9
Sebuah perusahaan manufaktur kecil percaya bahwa ada pasar untuk peralataan
tangan yang dibuat dengan hati-hati untuk pasar lokal. Setelah menghabiskan dua
bulan di eropa, pemilik dari perusahaan ini percaya bahwa perusahaannya bisa
menciptakan alat ini menjadi popular. Apa tipe struktur organisasi yang
memberikan value paling banyak untuk perusahaan ini dalam upaya go
international?
Beberapa alasan mengapa perusahaan harus menggunakan Initial Division Structure
• Karena pada umumnya perusahaan akan mendirikan anak perusahaan jika mereka ingin menggarap pasar luar
negeri. Dari situ kita bisa melihat performa perusahaan di bidang keuangannya dan juga pengoperasioannya.
• Biasanya mengekspor barang adalah salah satu pilihan yang akan dipilih perusahaan dalam penggunaan struktur
ini. Hal ini akan membuat perusahaan memberikan harga premium karena kurangnya kompetitor di pasar baru itu.
• Struktur Initial Division Structure sangatlah cocok digunakan untuk perusahaan dengan sedikit pesaing di pasar.
• Perusahaan akan mendapatkan tekanan yang lebih dari pemerintah daerah jika mendirikan pabrik manufaktur di
negara-negara lainnya.
Soal 2
S E S S I O N 9
Contoh struktur organisasi Initial division structure nanti dibuat di ppt
Jika perusahaan di soal nomor 2 menemukan pasar di Eropa dan
memutuskan untuk expansi ke Asia, apakah anda
merekomendasikan perubahaan terhadap struktur
organisasinya? Jika iya, mengapa? Jika tidak, mengapa tidak?
Alasan mengapa struktur ini bisa digunakan perusahaan yaitu:
• Struktur internsional mampu menangani semua pengoperasian internasional dan
juga bisa mengelolanya dengan baik.
• Memudahkan CEO untuk memantau operasi anak perusahaan lainnya.
• Struktur ini memungkinkan perusahaan untuk mengembangkan proses terpadu.
Soal 3
S E S S I O N 9
S E S S I O N 9
Dan jika perusahaan menjual 50 % dari outputnya ke luar negeri maka tepat bagi
perusahaan untuk memulai dengan struktur organisasi yang berfokus pada produk
tertentu dan kinerja perusahaan di luar negeri / global. Ini menyimpulkan bahwa
perusahaan harus memilih Global Product Division.
Jika perusahaan yang sama setelah 3 tahun go internasional dan 50% outputnya
dari luar negeri, apa tipe struktur organisasi yang anda rekomendasikan untuk
masa depan perusahaaan?
Soal 4
•
•
•
Jika perusahaan yang sama setelah 3 tahun go internasional dan 50% outputnya
dari luar negeri, apa tipe struktur organisasi yang anda rekomendasikan untuk
masa depan perusahaaan?
Soal 5
S E S S I O N 9
• Menugaskan pekerjaan kepada bawahannya.
• Mendisiplinkan dan mengontrol bawahannya.
• Mengendalikan gaji dan promosi terhadap bawahannya.
• Mempekerjakan dan menempatkan bawahannya.
• Menetapkan budget untuk unitnya.
• Koordinasi dengan unit IBM lainnya.
• Menginfluence kebijakan yang berhubungan dengan pekerjaan.
• Menginfluence / mempengaruhi atasan IBM.
Terima Kasih

More Related Content

Similar to Review questions chapter 9

Bisnis Internasional, 9, Anissa NS, Hapzi Ali, Desain dan Pengendalian Organi...
Bisnis Internasional, 9, Anissa NS, Hapzi Ali, Desain dan Pengendalian Organi...Bisnis Internasional, 9, Anissa NS, Hapzi Ali, Desain dan Pengendalian Organi...
Bisnis Internasional, 9, Anissa NS, Hapzi Ali, Desain dan Pengendalian Organi...
AnissaNurSafitri
 
Kelompok 12 - Manajemen Strategik - Salin.pptx
Kelompok 12 - Manajemen Strategik - Salin.pptxKelompok 12 - Manajemen Strategik - Salin.pptx
Kelompok 12 - Manajemen Strategik - Salin.pptx
NurFinaArdiyanti1
 
Strategi Framework_Dwi Lutfi T.I .pptx
Strategi Framework_Dwi Lutfi T.I .pptxStrategi Framework_Dwi Lutfi T.I .pptx
Strategi Framework_Dwi Lutfi T.I .pptx
lutfi201
 
Strategic management, muh agus priyetno, prof dr ir hapzi, long term objectiv...
Strategic management, muh agus priyetno, prof dr ir hapzi, long term objectiv...Strategic management, muh agus priyetno, prof dr ir hapzi, long term objectiv...
Strategic management, muh agus priyetno, prof dr ir hapzi, long term objectiv...
Muh Agus Priyetno
 
Formulasi strategi dan strategi korporasi manajemen strategik
Formulasi strategi dan  strategi korporasi manajemen strategikFormulasi strategi dan  strategi korporasi manajemen strategik
Formulasi strategi dan strategi korporasi manajemen strategik
Lily Herliana
 
MULTI BUSINESS STRATEGY
MULTI BUSINESS STRATEGYMULTI BUSINESS STRATEGY
MULTI BUSINESS STRATEGY
Alfrianty Sauran
 
Pertemuan ke 9
Pertemuan ke 9Pertemuan ke 9
Pertemuan ke 9
AirlanggaKusumaAgung
 
Strategi PERUSAHAAN _ BimTek "Penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran Perusaha...
Strategi  PERUSAHAAN _ BimTek "Penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran Perusaha...Strategi  PERUSAHAAN _ BimTek "Penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran Perusaha...
Strategi PERUSAHAAN _ BimTek "Penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran Perusaha...
Kanaidi ken
 
PERTEMUAN 5 Manajemen Strategik Internasional.pptx
PERTEMUAN 5 Manajemen Strategik Internasional.pptxPERTEMUAN 5 Manajemen Strategik Internasional.pptx
PERTEMUAN 5 Manajemen Strategik Internasional.pptx
SangriaBudiman
 
pertemuan5manajemenstrategikinternasional-221004172659-3b8ff326 (1).pdf
pertemuan5manajemenstrategikinternasional-221004172659-3b8ff326 (1).pdfpertemuan5manajemenstrategikinternasional-221004172659-3b8ff326 (1).pdf
pertemuan5manajemenstrategikinternasional-221004172659-3b8ff326 (1).pdf
LatersiaGurusinga
 
STRATEGI LEVEL BISNIS, KORPORAT, FUNGSIONAL.pptx
STRATEGI LEVEL BISNIS, KORPORAT, FUNGSIONAL.pptxSTRATEGI LEVEL BISNIS, KORPORAT, FUNGSIONAL.pptx
STRATEGI LEVEL BISNIS, KORPORAT, FUNGSIONAL.pptx
mulyadiwork
 
7,sm, salam imam taifur, hapzi ali,business level strategi, strategi di tingk...
7,sm, salam imam taifur, hapzi ali,business level strategi, strategi di tingk...7,sm, salam imam taifur, hapzi ali,business level strategi, strategi di tingk...
7,sm, salam imam taifur, hapzi ali,business level strategi, strategi di tingk...
salamthoyfoer
 
Analisis Strategi Perusahaan - Permata Bank
Analisis Strategi Perusahaan - Permata BankAnalisis Strategi Perusahaan - Permata Bank
Analisis Strategi Perusahaan - Permata Bank
TIUPH2013
 
5, sm, maswanih, hafzi ali, tipe tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan ...
5, sm, maswanih, hafzi ali, tipe tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan ...5, sm, maswanih, hafzi ali, tipe tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan ...
5, sm, maswanih, hafzi ali, tipe tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan ...
maswanihsagitaputri
 
kemitraan
kemitraankemitraan
kemitraan
Kang Husen
 
Kompilasi tugas sm; mawardi janitra
Kompilasi tugas sm; mawardi janitraKompilasi tugas sm; mawardi janitra
Kompilasi tugas sm; mawardi janitra
Mawardi Janitra
 
Akadusyifa B100110200
Akadusyifa B100110200Akadusyifa B100110200
Akadusyifa B100110200
Akadusyifa .
 
Perencanaan dan organisasi
Perencanaan dan  organisasiPerencanaan dan  organisasi
Perencanaan dan organisasi
Ima Sumadir
 
e087f073848d0184bb97f9b7ec664171ae19b1c6.pptx
e087f073848d0184bb97f9b7ec664171ae19b1c6.pptxe087f073848d0184bb97f9b7ec664171ae19b1c6.pptx
e087f073848d0184bb97f9b7ec664171ae19b1c6.pptx
KharismaRamadhan7
 

Similar to Review questions chapter 9 (20)

Bisnis Internasional, 9, Anissa NS, Hapzi Ali, Desain dan Pengendalian Organi...
Bisnis Internasional, 9, Anissa NS, Hapzi Ali, Desain dan Pengendalian Organi...Bisnis Internasional, 9, Anissa NS, Hapzi Ali, Desain dan Pengendalian Organi...
Bisnis Internasional, 9, Anissa NS, Hapzi Ali, Desain dan Pengendalian Organi...
 
Kelompok 12 - Manajemen Strategik - Salin.pptx
Kelompok 12 - Manajemen Strategik - Salin.pptxKelompok 12 - Manajemen Strategik - Salin.pptx
Kelompok 12 - Manajemen Strategik - Salin.pptx
 
Strategi Framework_Dwi Lutfi T.I .pptx
Strategi Framework_Dwi Lutfi T.I .pptxStrategi Framework_Dwi Lutfi T.I .pptx
Strategi Framework_Dwi Lutfi T.I .pptx
 
Strategic management, muh agus priyetno, prof dr ir hapzi, long term objectiv...
Strategic management, muh agus priyetno, prof dr ir hapzi, long term objectiv...Strategic management, muh agus priyetno, prof dr ir hapzi, long term objectiv...
Strategic management, muh agus priyetno, prof dr ir hapzi, long term objectiv...
 
Formulasi strategi dan strategi korporasi manajemen strategik
Formulasi strategi dan  strategi korporasi manajemen strategikFormulasi strategi dan  strategi korporasi manajemen strategik
Formulasi strategi dan strategi korporasi manajemen strategik
 
MULTI BUSINESS STRATEGY
MULTI BUSINESS STRATEGYMULTI BUSINESS STRATEGY
MULTI BUSINESS STRATEGY
 
Bisnis Plan.pptx
Bisnis Plan.pptxBisnis Plan.pptx
Bisnis Plan.pptx
 
Pertemuan ke 9
Pertemuan ke 9Pertemuan ke 9
Pertemuan ke 9
 
Strategi PERUSAHAAN _ BimTek "Penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran Perusaha...
Strategi  PERUSAHAAN _ BimTek "Penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran Perusaha...Strategi  PERUSAHAAN _ BimTek "Penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran Perusaha...
Strategi PERUSAHAAN _ BimTek "Penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran Perusaha...
 
PERTEMUAN 5 Manajemen Strategik Internasional.pptx
PERTEMUAN 5 Manajemen Strategik Internasional.pptxPERTEMUAN 5 Manajemen Strategik Internasional.pptx
PERTEMUAN 5 Manajemen Strategik Internasional.pptx
 
pertemuan5manajemenstrategikinternasional-221004172659-3b8ff326 (1).pdf
pertemuan5manajemenstrategikinternasional-221004172659-3b8ff326 (1).pdfpertemuan5manajemenstrategikinternasional-221004172659-3b8ff326 (1).pdf
pertemuan5manajemenstrategikinternasional-221004172659-3b8ff326 (1).pdf
 
STRATEGI LEVEL BISNIS, KORPORAT, FUNGSIONAL.pptx
STRATEGI LEVEL BISNIS, KORPORAT, FUNGSIONAL.pptxSTRATEGI LEVEL BISNIS, KORPORAT, FUNGSIONAL.pptx
STRATEGI LEVEL BISNIS, KORPORAT, FUNGSIONAL.pptx
 
7,sm, salam imam taifur, hapzi ali,business level strategi, strategi di tingk...
7,sm, salam imam taifur, hapzi ali,business level strategi, strategi di tingk...7,sm, salam imam taifur, hapzi ali,business level strategi, strategi di tingk...
7,sm, salam imam taifur, hapzi ali,business level strategi, strategi di tingk...
 
Analisis Strategi Perusahaan - Permata Bank
Analisis Strategi Perusahaan - Permata BankAnalisis Strategi Perusahaan - Permata Bank
Analisis Strategi Perusahaan - Permata Bank
 
5, sm, maswanih, hafzi ali, tipe tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan ...
5, sm, maswanih, hafzi ali, tipe tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan ...5, sm, maswanih, hafzi ali, tipe tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan ...
5, sm, maswanih, hafzi ali, tipe tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan ...
 
kemitraan
kemitraankemitraan
kemitraan
 
Kompilasi tugas sm; mawardi janitra
Kompilasi tugas sm; mawardi janitraKompilasi tugas sm; mawardi janitra
Kompilasi tugas sm; mawardi janitra
 
Akadusyifa B100110200
Akadusyifa B100110200Akadusyifa B100110200
Akadusyifa B100110200
 
Perencanaan dan organisasi
Perencanaan dan  organisasiPerencanaan dan  organisasi
Perencanaan dan organisasi
 
e087f073848d0184bb97f9b7ec664171ae19b1c6.pptx
e087f073848d0184bb97f9b7ec664171ae19b1c6.pptxe087f073848d0184bb97f9b7ec664171ae19b1c6.pptx
e087f073848d0184bb97f9b7ec664171ae19b1c6.pptx
 

Review questions chapter 9

  • 1. Review Questions Chapter 9 Christina 70190116 Timoty Eric 72190228 Angeline Natania 73190463 Antonius Ferdinand 75190393
  • 2. Salah satu strategi utama para multinasional company adalah joint venture. Kenapa banyak sekali perusahaan yang menggunakan strategi ini? akankah anak perusahaan yang dimiliki sepenuhnya menjadi pilihan yang lebih baik? Joint venture adalah jenis bisnis dimana dua atau lebih pihak bergabung dalam sebuah kemitraan untuk mengendalikan sebuah bisnis tertentu. Saat ini Sebagian besar perusahaan multinasional menggunakan strategi metode ini. S E S S I O N 9 Soal 1
  • 3. Dalam joint venture tentunya masing-masing mitra memiliki akses ke pengetahuan yang ada di dalam perusahaan. Contohnya seorang mitra dapat membawa sumber daya keuangan dan juga teknologi ke usaha joint venture mereka dan sementara mitra lainnya membawa pengetahuan tentang market dan juga saluran pasar. Mengurangi Faktor Politik Dengan melakukan joint venture tentunya para mitra bisa saling membantu dalam menghadapi faktor resiko politik seperti pemerintah maupun undang-undang yang membatasinya. 4.Mengatasu Kolusi Atau Pembatasan Dalam Persaingan Di Dalam Joint Venture Joint venture dapat membantu partner / mitranya mengatasi efek kolusi atau pembatasan lokal yang dikenakan pada competitor luar negeri dengan cara menjadi bagian dari insider group / orang dalam. S E S S I O N 9
  • 4. Sebuah perusahaan manufaktur kecil percaya bahwa ada pasar untuk peralataan tangan yang dibuat dengan hati-hati untuk pasar lokal. Setelah menghabiskan dua bulan di eropa, pemilik dari perusahaan ini percaya bahwa perusahaannya bisa menciptakan alat ini menjadi popular. Apa tipe struktur organisasi yang memberikan value paling banyak untuk perusahaan ini dalam upaya go international? Beberapa alasan mengapa perusahaan harus menggunakan Initial Division Structure • Karena pada umumnya perusahaan akan mendirikan anak perusahaan jika mereka ingin menggarap pasar luar negeri. Dari situ kita bisa melihat performa perusahaan di bidang keuangannya dan juga pengoperasioannya. • Biasanya mengekspor barang adalah salah satu pilihan yang akan dipilih perusahaan dalam penggunaan struktur ini. Hal ini akan membuat perusahaan memberikan harga premium karena kurangnya kompetitor di pasar baru itu. • Struktur Initial Division Structure sangatlah cocok digunakan untuk perusahaan dengan sedikit pesaing di pasar. • Perusahaan akan mendapatkan tekanan yang lebih dari pemerintah daerah jika mendirikan pabrik manufaktur di negara-negara lainnya. Soal 2
  • 5. S E S S I O N 9 Contoh struktur organisasi Initial division structure nanti dibuat di ppt
  • 6. Jika perusahaan di soal nomor 2 menemukan pasar di Eropa dan memutuskan untuk expansi ke Asia, apakah anda merekomendasikan perubahaan terhadap struktur organisasinya? Jika iya, mengapa? Jika tidak, mengapa tidak? Alasan mengapa struktur ini bisa digunakan perusahaan yaitu: • Struktur internsional mampu menangani semua pengoperasian internasional dan juga bisa mengelolanya dengan baik. • Memudahkan CEO untuk memantau operasi anak perusahaan lainnya. • Struktur ini memungkinkan perusahaan untuk mengembangkan proses terpadu. Soal 3
  • 7. S E S S I O N 9
  • 8. S E S S I O N 9 Dan jika perusahaan menjual 50 % dari outputnya ke luar negeri maka tepat bagi perusahaan untuk memulai dengan struktur organisasi yang berfokus pada produk tertentu dan kinerja perusahaan di luar negeri / global. Ini menyimpulkan bahwa perusahaan harus memilih Global Product Division. Jika perusahaan yang sama setelah 3 tahun go internasional dan 50% outputnya dari luar negeri, apa tipe struktur organisasi yang anda rekomendasikan untuk masa depan perusahaaan? Soal 4
  • 9. • • • Jika perusahaan yang sama setelah 3 tahun go internasional dan 50% outputnya dari luar negeri, apa tipe struktur organisasi yang anda rekomendasikan untuk masa depan perusahaaan? Soal 5
  • 10. S E S S I O N 9 • Menugaskan pekerjaan kepada bawahannya. • Mendisiplinkan dan mengontrol bawahannya. • Mengendalikan gaji dan promosi terhadap bawahannya. • Mempekerjakan dan menempatkan bawahannya. • Menetapkan budget untuk unitnya. • Koordinasi dengan unit IBM lainnya. • Menginfluence kebijakan yang berhubungan dengan pekerjaan. • Menginfluence / mempengaruhi atasan IBM.