SlideShare a Scribd company logo
Nama : Humairo’ 
NIM : 12080574109 
Kelas : MN12B 
Tugas : Metodologi Penelitian 
Dosen : Dra. Jun Surjanti, S.E., M.Si. 
TTD : 
(Review Jurnal Kualitatif) 
“Consumer Responses to Brand Extensions : a Comprehensive Model” 
Eva Martı´nez and Jose´ M. Pina 
Facultad de Ciencias Econo´micas y Empresariales, 
The University of Zaragoza, Zaragoza, Spain 
NO REVIEW KETERANGAN 
1. Abstrak Kekurangan 
 Tidak semua variabel yang ada dalam usulan model 
penelitian disebutkan dalam abstrak. 
 Dalam nilai dan keaslian disebutkan bahwa peneliti 
mengusulkan kerangka lengkap untuk untuk memperluas 
penelitian sebelumnya dengan mempertimbangkan faktor-faktor 
yang mempengaruhi baik sikap ekstensi atau sikap 
untuk diperpanjang merek, akan tetapi faktor-faktor itu 
tidak dicantumkan secara lengkap dalam abstrak. 
 Keyword ekuitas merek (brand equity) seharusnya tidak 
usah dicantumkan. Karena ekuitas merek (brand equity) 
mempunyai beberapa dimensi yang tidak semuanya 
dibahas dalam penelitian dan penulisan jurnal ini. Cukup 
mencantumkan citra merek (brand image) yang mewakili 
salah satu dimensi ekuitas merek (brand equity) yang 
menjadi salah satu variabel dalam penelitian dan penulisan 
jurnal ini. 
Kelebihan 
 Tujuan yang ingin disampaikan sudah sesuai dengan 
pengambilan judul jurnal. 
 Metode penelitian sudah mencantumkan jumlah sampel, 
populasi, dan permodelan yang digunakan untuk menguji
hipotesis. Jenis pendekatan juga sudah disampaikan dalam 
jurnal secara tersirat yaitu menggunakan pendekatan 
kualitatif dengan menyebutkan cara perolehan data yang 
menggunakan metode wawancara secara langsung (face-to-face 
interview). 
 Paparan mengenai temuan dalam jurnal juga sudah 
disampaikan dalam abstrak dan menggambarkan hubungan 
antar beberapa variabel penelitian. 
 Dalam abstrak juga disebutkan keterbatasan penelitian dan 
implikasi praktis dalam penelitian. 
 Nilai dan keaslian yang menjadi kelabihan dari jurnal juga 
sudah dipaparkan bahwa jurnal ini mengembangkan atau 
memperluas dari penelitian sebelumnya. 
2. Pendahuluan Kekurangan 
 Dalam abstrak tertulis bahwa penelitian ini dilakukan di 
Negara Spanyol. Akan tetapi, dalam pendahuluan tidak 
dijelaskan alasan yang mendasari kenapa Negara Spanyol 
dipilih untuk dijadikan tempat penelitian. Apakah hanya 
karena tempat peneliti menimba ilmu di Spanyol sehingga 
Spanyol dijadikan tempat penelitian? Atau ada alasan lain 
yang mendasari tempat penelitian tersebut? Menurut saya, 
seharusnya dalam pendahuluan dijelaskan alasan mengapa 
Spanyol dijadikan tempat penelitian agar pembaca 
mengetahui alasan yang melatarbelakangi pengambilan 
tempat penelitian tersebut. 
 Penjelasan atau gambaran tentang Negara Spanyol juga 
tidak ada dalam pendahuluan. Padahal dalam abstrak 
tertulis keyword Spanyol (Spain). 
Kelebihan 
 Dalam pendahuluan sudah tercantum mengenai gap 
fenomena yang terdapat pada paragraf kedua dibagian ini. 
 Dalam pendahuluan juga tercantum reseach gap yang 
membedakan dengan penelitian sebelumnya yang masih
mempunyai keterbatasan. Hal ini juga menunjukkan bahwa 
jurnal ini mempunyai value lebih yang ingin dipaparkan 
oleh penulis dalam penelitian dan penulisan jurnalnya. 
 Dalam pendahuluan juga sudah tercantum teori singkat 
yang menjadi rujukan atau dasar dari penelitian dan 
penulisan jurnal ini. 
 Dalam pendahuluan jurnal ini disebutkan bahwa 
“Penelitian ini disusun dalam empat bagian. Bagian 
berikutnya berisi review singkat literatur untuk 
membenarkan model teoritis dan hubungan didirikan di 
hipotesis. Bagian ketiga menjelaskan metodologi yang 
digunakan untuk memvalidasi model, dan hasilnya 
dilaporkan dalam bagian keempat”. Jadi, dalam jurnal ini 
review singkat literatur tidak mempunyai sub-bab 
tersendiri. Akan tetapi review singkat ini langsung 
tercantum dalam bab Usulan Model dan Hipotesis. Hal ini 
akan memudahkan untuk memahami hipotesis yang 
diajukan. 
3. Usulan Model 
dan Hipetesis 
Kekurangan 
 Disebutkan bahwa beberapa penelitian/ karya sebelumnya 
telah gagal membuktikan bahwa keakraban (brand 
familiarity) mempengaruhi sikap konsumen terhadap 
perpanjangan merek (brand extension). Akan tetapi, 
peneliti tetap mengajukan hal ini dalam hipotesisnya. Hal 
ini menunjukkan ketidakpercayaan peneliti pada hasil 
penelitian/ karya sebelumnya. Meskipun pada akhirnya 
peneliti dapat membuktikan bahwa keakraban (brand 
familiarity) mempengaruhi sikap konsumen terhadap 
perpanjangan merek (brand extension). Ketidakpercayaan 
ini bisa menimbulkan hal yang negatif maupun positif. Sisi 
negatifnya adalah bahwa kita mengganggap penelitian/ 
karya sebelumnya tidak sepenuhnya bisa dipercaya 
(meremehkan penelitian sebelumnya). Sedangkan sisi
positif dari ketidakpercayaan ini adalah bahwa penulis 
dapat menemukan bukti-bukti baru yang berbeda/ 
melengkapi penelitian/ karya sebelumnya. 
Kelebihan 
 Usulan model untuk menganalisis pengaruh strategi 
perluasan merek pada citra merek digambarkan dalam 
bagan, sehingga memudahkan pembaca untuk memahami 
alur hipotesis yang diajukan. 
 Hipotesis yang diajukan juga sesuai dengan usulan model 
yang telah digambarkan dalam jurnal. 
 Hipotesis yang diajukan menggunakan format hipotesis 
direksional yang mempunyai sifat dan arah hubungan 
secara tegas antar variabel. 
 Variabel yang ada dalam setiap hipotesis, dijelaskan 
dengan teori-teori yang relevan. 
 Hasil penelitian sebelumnya yang berkaitan atau yang 
mendukung penelitian sudah dicantumkan dan dijabarkan 
dalam bagian ini. 
4. Metodologi Kekurangan 
 Kriteria pengambilan sampel/ responden didasarkan jenis 
kelamin, usia, dan dikatakan bahwa variabel-variabel 
demografis ini mungkin menjadi prediktor kuat dari 
perubahan sikap dan perilaku. Akan tetapi, variabel 
demografi selain jenis kelamin dan usia tidak dicantumkan, 
padahal yang mempengaruhi sikap dan perilaku dari 
konsumen tidak hanya berdasarkan jenis kelamin dan usia 
saja. Banyak faktor lain dari variabel demografis yang 
dapat mempengaruhi sikap dan perilaku konsumen seperti 
pendapatan, pendidikan, dan seterusnya. 
Kelebihan 
 Adanya pre-test yang diperlukan karena kurangnya 
normalitas data. Tujuan dari pre-test ini adalah untuk 
memilih merek dari tiga sektor yaitu barang-barang
konsumen yang bergerak cepat, barang-barang konsumsi 
yang tahan lama dan jasa yang memiliki keakraban (brand 
familiarity) dengan konsumen. 
 Dalam bagian ini disebutkan bahwa jumlah sampel yang 
sebenarnya adalah 120 orang, akan tetapi yang valid hanya 
699. Hal ini menunjukkan adanya i’tikad baik dari peneliti 
untuk menyampaikan secara jujur hasil penelitiannya. 
 Kejujuran juga hendak diperlihatkan peneliti lagi dalam 
dalam penulisan jurnal ini dengan menuliskan bahwa 
“Tidak ada individu menjawab lebih dari satu kuesioner”. 
Ini berarti satu individu hanya menjawab 1 kuesioner. 
 Wawancara yang digunakan sudah sesuai yaitu 
menggunakan jenis wawancara terstruktur dengan 
menggunakan kuesioner yang diukur dengan skala likert. 
5. Hasil Kekurangan 
 Dalam hasil dijelaskan bahwa metodologi yang digunakan 
adalah metodologi persamaan struktural yang 
memungkinkan untuk mengetahui apakah ada bukti untuk 
menolak hipotesis yang diajukan, dst. Seharusnya 
metodologi ini dicantumkan pada sub-bab metodologi, 
bukan pada sub-bab hasil. 
Kelebihan 
 Dalam bagian ini telah dicantumkan skala validasi (scale 
validation) serta model dan hipotesis kontras (model and 
hypotheses contrasting) yang menjelaskan dan 
menunjukkan hasil dari penelitian yang telah dilakukan. 
 Dalam bagian ini juga dijelaskan hasil dari masing-masing 
hipotesis yang dijelaskan secara runtut dan sesuai dengan 
model yang diajukan. 
 Dibagian ini peneliti juga menunjukkan kerendahan hati 
dan kejujuran dalam penelitiannya dengan menyebutkan 
bahwa “kurangnya efek yang signifikan dalam model 
kami, kami mengambil langkah baru dalam analisis”.
6. Diskusi Kekurangan 
 Dalam bagian ini menampilkan adanya kritikan yang 
bersifat negatif terhadap penelitian sebelumnya. 
Kelebihan 
 Penelitian ini ingin menunjukkan kelebihan penelitiannya 
dengan mengatakan bahwa “Tidak seperti penelitian yang 
paling sebelumnya, makalah ini berfokus pada evaluasi 
penyuluhan dan umpan balik efek pada merek inti karena 
saling terkait daripada fenomena independen”, dst. 
 Dalam bagian ini ada dua poin penting yang sudah 
disampaikan oleh peneliti. Poin pertama adalah implikasi 
(implications) yang didalamnya memberikan beberapa 
rekomendasi untuk perusahaan dalam melakukan perluasan 
merek (brand extension), karena perluasan merek lebih 
meningkatkan kepercayaan konsumen dibandingkan 
dengan memperkenalkan nama merek baru. Poin kedua 
adalah harapan penelitian dimasa yang akan datang (future 
research) yang menunjukkan bahwa penelitian yang 
dilakukan belum sempurna dan bisa diperbaiki dipenelitian 
selanjutnya.

More Related Content

What's hot

Contoh Proposal PKMK
Contoh Proposal PKMKContoh Proposal PKMK
Contoh Proposal PKMK
Hery budiyanto
 
Contoh nominal,ordinal,interval,dan rasio
Contoh nominal,ordinal,interval,dan rasioContoh nominal,ordinal,interval,dan rasio
Contoh nominal,ordinal,interval,dan rasio
firman afriansyah
 
REVIEW SKRIPSI
REVIEW SKRIPSI REVIEW SKRIPSI
REVIEW SKRIPSI
IndriyantiGinting
 
Contoh Resume Buku Tugas 1 Tugas Pengantar Ilmu Ekonomi
Contoh Resume Buku Tugas 1  Tugas Pengantar Ilmu Ekonomi Contoh Resume Buku Tugas 1  Tugas Pengantar Ilmu Ekonomi
Contoh Resume Buku Tugas 1 Tugas Pengantar Ilmu Ekonomi
Muhammad Yasir Abdad
 
Contoh Ppt Seminar Proposal
Contoh Ppt Seminar ProposalContoh Ppt Seminar Proposal
Contoh Ppt Seminar Proposal
Agung Agung
 
Taraf signifikan
Taraf signifikanTaraf signifikan
Taraf signifikan
Rapul anwar
 
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatifContoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
Muhammad Alfiansyah Alfi
 
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx
10MThoriqShihab
 
Presentasi Hasil Penelitian (Karya Tulis IlmiaH)
Presentasi Hasil Penelitian (Karya Tulis IlmiaH)Presentasi Hasil Penelitian (Karya Tulis IlmiaH)
Presentasi Hasil Penelitian (Karya Tulis IlmiaH)
Indah Widi
 
Contoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis Mahasiswa
Contoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis MahasiswaContoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis Mahasiswa
Contoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis Mahasiswa
Syafril Djaelani,SE, MM
 
Teknik sampling
Teknik samplingTeknik sampling
Teknik sampling
Muhammad Luthfan
 
Probabilitas 2
Probabilitas 2Probabilitas 2
Probabilitas 2
Ceria Agnantria
 
Bab i, bab ii, babiii, babiv
Bab i, bab ii, babiii, babivBab i, bab ii, babiii, babiv
Bab i, bab ii, babiii, babivAlfan Fatoni
 
Contoh Power Point Hasil Penelitian
Contoh Power Point Hasil PenelitianContoh Power Point Hasil Penelitian
Contoh Power Point Hasil PenelitianIndra IR
 

What's hot (20)

Skala pengukuran dalam penelitian
Skala pengukuran dalam penelitianSkala pengukuran dalam penelitian
Skala pengukuran dalam penelitian
 
Contoh Proposal PKMK
Contoh Proposal PKMKContoh Proposal PKMK
Contoh Proposal PKMK
 
Contoh nominal,ordinal,interval,dan rasio
Contoh nominal,ordinal,interval,dan rasioContoh nominal,ordinal,interval,dan rasio
Contoh nominal,ordinal,interval,dan rasio
 
Ppt proposal
Ppt proposalPpt proposal
Ppt proposal
 
Jurnal lengkap
Jurnal lengkapJurnal lengkap
Jurnal lengkap
 
Populasi dan sampel
Populasi dan sampelPopulasi dan sampel
Populasi dan sampel
 
REVIEW SKRIPSI
REVIEW SKRIPSI REVIEW SKRIPSI
REVIEW SKRIPSI
 
Contoh Resume Buku Tugas 1 Tugas Pengantar Ilmu Ekonomi
Contoh Resume Buku Tugas 1  Tugas Pengantar Ilmu Ekonomi Contoh Resume Buku Tugas 1  Tugas Pengantar Ilmu Ekonomi
Contoh Resume Buku Tugas 1 Tugas Pengantar Ilmu Ekonomi
 
Contoh Ppt Seminar Proposal
Contoh Ppt Seminar ProposalContoh Ppt Seminar Proposal
Contoh Ppt Seminar Proposal
 
Taraf signifikan
Taraf signifikanTaraf signifikan
Taraf signifikan
 
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatifContoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
 
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx
 
Presentasi Hasil Penelitian (Karya Tulis IlmiaH)
Presentasi Hasil Penelitian (Karya Tulis IlmiaH)Presentasi Hasil Penelitian (Karya Tulis IlmiaH)
Presentasi Hasil Penelitian (Karya Tulis IlmiaH)
 
Contoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis Mahasiswa
Contoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis MahasiswaContoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis Mahasiswa
Contoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis Mahasiswa
 
Teknik sampling
Teknik samplingTeknik sampling
Teknik sampling
 
Probabilitas 2
Probabilitas 2Probabilitas 2
Probabilitas 2
 
penulisan daftar pustaka
penulisan daftar pustakapenulisan daftar pustaka
penulisan daftar pustaka
 
Bab i, bab ii, babiii, babiv
Bab i, bab ii, babiii, babivBab i, bab ii, babiii, babiv
Bab i, bab ii, babiii, babiv
 
Contoh Power Point Hasil Penelitian
Contoh Power Point Hasil PenelitianContoh Power Point Hasil Penelitian
Contoh Power Point Hasil Penelitian
 
Pertanyaan presentasi
Pertanyaan presentasiPertanyaan presentasi
Pertanyaan presentasi
 

Similar to Review jurnal kualitatif

Materi 7-Implikasi Penelitian, Keterbatasan, dan Penelitian Kedepan .pdf
Materi 7-Implikasi Penelitian, Keterbatasan, dan Penelitian Kedepan .pdfMateri 7-Implikasi Penelitian, Keterbatasan, dan Penelitian Kedepan .pdf
Materi 7-Implikasi Penelitian, Keterbatasan, dan Penelitian Kedepan .pdf
WahyuRafdinal1
 
Novelty.pptx
Novelty.pptxNovelty.pptx
Novelty.pptx
Ardhearixza Laricco
 
Resensi jurnal pratama pai 3 e
Resensi jurnal pratama pai 3 eResensi jurnal pratama pai 3 e
Resensi jurnal pratama pai 3 e
Ucihapratama
 
Konsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitianKonsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitianAwang Deswari
 
Konsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitianKonsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitianAwang Deswari
 
Konsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitianKonsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitianAwang Deswari
 
Konsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitianKonsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitianAwang Deswari
 
metodologi penelitian
metodologi penelitianmetodologi penelitian
metodologi penelitian
pristanti
 
populasi dan sampel.ppt
populasi dan sampel.pptpopulasi dan sampel.ppt
populasi dan sampel.ppt
AbdMuhaeminNabir
 
2. KOMPONEN UTAMA MANUSKRIP ARTIKEL ILMIAH UNTUK JURNAL INTERNASIONAL.pptx
2. KOMPONEN UTAMA MANUSKRIP ARTIKEL ILMIAH UNTUK JURNAL INTERNASIONAL.pptx2. KOMPONEN UTAMA MANUSKRIP ARTIKEL ILMIAH UNTUK JURNAL INTERNASIONAL.pptx
2. KOMPONEN UTAMA MANUSKRIP ARTIKEL ILMIAH UNTUK JURNAL INTERNASIONAL.pptx
IKomangRikaAdiPutra
 
Chapter 3 the research process - the broad problem area and defining the pr...
Chapter 3   the research process - the broad problem area and defining the pr...Chapter 3   the research process - the broad problem area and defining the pr...
Chapter 3 the research process - the broad problem area and defining the pr...
Eldiansyah Prawira Sugihardi Ludin
 
Aminullah assagaf methodology, results & discussion 20 juni 2020
Aminullah assagaf methodology, results & discussion 20 juni 2020Aminullah assagaf methodology, results & discussion 20 juni 2020
Aminullah assagaf methodology, results & discussion 20 juni 2020
Aminullah Assagaf
 
P2_Perumusan Masalah_haidzarzamany ash.ppt
P2_Perumusan Masalah_haidzarzamany ash.pptP2_Perumusan Masalah_haidzarzamany ash.ppt
P2_Perumusan Masalah_haidzarzamany ash.ppt
haidzarzamany21
 
3_PERMASLAHAN.ppt
3_PERMASLAHAN.ppt3_PERMASLAHAN.ppt
3_PERMASLAHAN.ppt
afelikawirahmaputri
 
3_Aminullah Assagaf_METHODOLOGY, RESULTS & DISCUSSION_20 Juni 2020.pptx
3_Aminullah Assagaf_METHODOLOGY, RESULTS & DISCUSSION_20 Juni 2020.pptx3_Aminullah Assagaf_METHODOLOGY, RESULTS & DISCUSSION_20 Juni 2020.pptx
3_Aminullah Assagaf_METHODOLOGY, RESULTS & DISCUSSION_20 Juni 2020.pptx
Aminullah Assagaf
 
PPT Publikasi dan Etika Ilmiah.pptx
PPT Publikasi dan Etika Ilmiah.pptxPPT Publikasi dan Etika Ilmiah.pptx
PPT Publikasi dan Etika Ilmiah.pptx
MuktiAlle
 
Metode penelitian
Metode penelitianMetode penelitian
Metode penelitian
Muhammad Eko
 

Similar to Review jurnal kualitatif (20)

Materi 7-Implikasi Penelitian, Keterbatasan, dan Penelitian Kedepan .pdf
Materi 7-Implikasi Penelitian, Keterbatasan, dan Penelitian Kedepan .pdfMateri 7-Implikasi Penelitian, Keterbatasan, dan Penelitian Kedepan .pdf
Materi 7-Implikasi Penelitian, Keterbatasan, dan Penelitian Kedepan .pdf
 
Kebaruan.pptx
Kebaruan.pptxKebaruan.pptx
Kebaruan.pptx
 
Novelty.pptx
Novelty.pptxNovelty.pptx
Novelty.pptx
 
Definisi.pptx
Definisi.pptxDefinisi.pptx
Definisi.pptx
 
Resensi jurnal pratama pai 3 e
Resensi jurnal pratama pai 3 eResensi jurnal pratama pai 3 e
Resensi jurnal pratama pai 3 e
 
Materi 4
Materi 4Materi 4
Materi 4
 
Konsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitianKonsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitian
 
Konsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitianKonsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitian
 
Konsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitianKonsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitian
 
Konsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitianKonsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitian
 
metodologi penelitian
metodologi penelitianmetodologi penelitian
metodologi penelitian
 
populasi dan sampel.ppt
populasi dan sampel.pptpopulasi dan sampel.ppt
populasi dan sampel.ppt
 
2. KOMPONEN UTAMA MANUSKRIP ARTIKEL ILMIAH UNTUK JURNAL INTERNASIONAL.pptx
2. KOMPONEN UTAMA MANUSKRIP ARTIKEL ILMIAH UNTUK JURNAL INTERNASIONAL.pptx2. KOMPONEN UTAMA MANUSKRIP ARTIKEL ILMIAH UNTUK JURNAL INTERNASIONAL.pptx
2. KOMPONEN UTAMA MANUSKRIP ARTIKEL ILMIAH UNTUK JURNAL INTERNASIONAL.pptx
 
Chapter 3 the research process - the broad problem area and defining the pr...
Chapter 3   the research process - the broad problem area and defining the pr...Chapter 3   the research process - the broad problem area and defining the pr...
Chapter 3 the research process - the broad problem area and defining the pr...
 
Aminullah assagaf methodology, results & discussion 20 juni 2020
Aminullah assagaf methodology, results & discussion 20 juni 2020Aminullah assagaf methodology, results & discussion 20 juni 2020
Aminullah assagaf methodology, results & discussion 20 juni 2020
 
P2_Perumusan Masalah_haidzarzamany ash.ppt
P2_Perumusan Masalah_haidzarzamany ash.pptP2_Perumusan Masalah_haidzarzamany ash.ppt
P2_Perumusan Masalah_haidzarzamany ash.ppt
 
3_PERMASLAHAN.ppt
3_PERMASLAHAN.ppt3_PERMASLAHAN.ppt
3_PERMASLAHAN.ppt
 
3_Aminullah Assagaf_METHODOLOGY, RESULTS & DISCUSSION_20 Juni 2020.pptx
3_Aminullah Assagaf_METHODOLOGY, RESULTS & DISCUSSION_20 Juni 2020.pptx3_Aminullah Assagaf_METHODOLOGY, RESULTS & DISCUSSION_20 Juni 2020.pptx
3_Aminullah Assagaf_METHODOLOGY, RESULTS & DISCUSSION_20 Juni 2020.pptx
 
PPT Publikasi dan Etika Ilmiah.pptx
PPT Publikasi dan Etika Ilmiah.pptxPPT Publikasi dan Etika Ilmiah.pptx
PPT Publikasi dan Etika Ilmiah.pptx
 
Metode penelitian
Metode penelitianMetode penelitian
Metode penelitian
 

Recently uploaded

Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
lastri261
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 

Recently uploaded (20)

Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 

Review jurnal kualitatif

  • 1. Nama : Humairo’ NIM : 12080574109 Kelas : MN12B Tugas : Metodologi Penelitian Dosen : Dra. Jun Surjanti, S.E., M.Si. TTD : (Review Jurnal Kualitatif) “Consumer Responses to Brand Extensions : a Comprehensive Model” Eva Martı´nez and Jose´ M. Pina Facultad de Ciencias Econo´micas y Empresariales, The University of Zaragoza, Zaragoza, Spain NO REVIEW KETERANGAN 1. Abstrak Kekurangan  Tidak semua variabel yang ada dalam usulan model penelitian disebutkan dalam abstrak.  Dalam nilai dan keaslian disebutkan bahwa peneliti mengusulkan kerangka lengkap untuk untuk memperluas penelitian sebelumnya dengan mempertimbangkan faktor-faktor yang mempengaruhi baik sikap ekstensi atau sikap untuk diperpanjang merek, akan tetapi faktor-faktor itu tidak dicantumkan secara lengkap dalam abstrak.  Keyword ekuitas merek (brand equity) seharusnya tidak usah dicantumkan. Karena ekuitas merek (brand equity) mempunyai beberapa dimensi yang tidak semuanya dibahas dalam penelitian dan penulisan jurnal ini. Cukup mencantumkan citra merek (brand image) yang mewakili salah satu dimensi ekuitas merek (brand equity) yang menjadi salah satu variabel dalam penelitian dan penulisan jurnal ini. Kelebihan  Tujuan yang ingin disampaikan sudah sesuai dengan pengambilan judul jurnal.  Metode penelitian sudah mencantumkan jumlah sampel, populasi, dan permodelan yang digunakan untuk menguji
  • 2. hipotesis. Jenis pendekatan juga sudah disampaikan dalam jurnal secara tersirat yaitu menggunakan pendekatan kualitatif dengan menyebutkan cara perolehan data yang menggunakan metode wawancara secara langsung (face-to-face interview).  Paparan mengenai temuan dalam jurnal juga sudah disampaikan dalam abstrak dan menggambarkan hubungan antar beberapa variabel penelitian.  Dalam abstrak juga disebutkan keterbatasan penelitian dan implikasi praktis dalam penelitian.  Nilai dan keaslian yang menjadi kelabihan dari jurnal juga sudah dipaparkan bahwa jurnal ini mengembangkan atau memperluas dari penelitian sebelumnya. 2. Pendahuluan Kekurangan  Dalam abstrak tertulis bahwa penelitian ini dilakukan di Negara Spanyol. Akan tetapi, dalam pendahuluan tidak dijelaskan alasan yang mendasari kenapa Negara Spanyol dipilih untuk dijadikan tempat penelitian. Apakah hanya karena tempat peneliti menimba ilmu di Spanyol sehingga Spanyol dijadikan tempat penelitian? Atau ada alasan lain yang mendasari tempat penelitian tersebut? Menurut saya, seharusnya dalam pendahuluan dijelaskan alasan mengapa Spanyol dijadikan tempat penelitian agar pembaca mengetahui alasan yang melatarbelakangi pengambilan tempat penelitian tersebut.  Penjelasan atau gambaran tentang Negara Spanyol juga tidak ada dalam pendahuluan. Padahal dalam abstrak tertulis keyword Spanyol (Spain). Kelebihan  Dalam pendahuluan sudah tercantum mengenai gap fenomena yang terdapat pada paragraf kedua dibagian ini.  Dalam pendahuluan juga tercantum reseach gap yang membedakan dengan penelitian sebelumnya yang masih
  • 3. mempunyai keterbatasan. Hal ini juga menunjukkan bahwa jurnal ini mempunyai value lebih yang ingin dipaparkan oleh penulis dalam penelitian dan penulisan jurnalnya.  Dalam pendahuluan juga sudah tercantum teori singkat yang menjadi rujukan atau dasar dari penelitian dan penulisan jurnal ini.  Dalam pendahuluan jurnal ini disebutkan bahwa “Penelitian ini disusun dalam empat bagian. Bagian berikutnya berisi review singkat literatur untuk membenarkan model teoritis dan hubungan didirikan di hipotesis. Bagian ketiga menjelaskan metodologi yang digunakan untuk memvalidasi model, dan hasilnya dilaporkan dalam bagian keempat”. Jadi, dalam jurnal ini review singkat literatur tidak mempunyai sub-bab tersendiri. Akan tetapi review singkat ini langsung tercantum dalam bab Usulan Model dan Hipotesis. Hal ini akan memudahkan untuk memahami hipotesis yang diajukan. 3. Usulan Model dan Hipetesis Kekurangan  Disebutkan bahwa beberapa penelitian/ karya sebelumnya telah gagal membuktikan bahwa keakraban (brand familiarity) mempengaruhi sikap konsumen terhadap perpanjangan merek (brand extension). Akan tetapi, peneliti tetap mengajukan hal ini dalam hipotesisnya. Hal ini menunjukkan ketidakpercayaan peneliti pada hasil penelitian/ karya sebelumnya. Meskipun pada akhirnya peneliti dapat membuktikan bahwa keakraban (brand familiarity) mempengaruhi sikap konsumen terhadap perpanjangan merek (brand extension). Ketidakpercayaan ini bisa menimbulkan hal yang negatif maupun positif. Sisi negatifnya adalah bahwa kita mengganggap penelitian/ karya sebelumnya tidak sepenuhnya bisa dipercaya (meremehkan penelitian sebelumnya). Sedangkan sisi
  • 4. positif dari ketidakpercayaan ini adalah bahwa penulis dapat menemukan bukti-bukti baru yang berbeda/ melengkapi penelitian/ karya sebelumnya. Kelebihan  Usulan model untuk menganalisis pengaruh strategi perluasan merek pada citra merek digambarkan dalam bagan, sehingga memudahkan pembaca untuk memahami alur hipotesis yang diajukan.  Hipotesis yang diajukan juga sesuai dengan usulan model yang telah digambarkan dalam jurnal.  Hipotesis yang diajukan menggunakan format hipotesis direksional yang mempunyai sifat dan arah hubungan secara tegas antar variabel.  Variabel yang ada dalam setiap hipotesis, dijelaskan dengan teori-teori yang relevan.  Hasil penelitian sebelumnya yang berkaitan atau yang mendukung penelitian sudah dicantumkan dan dijabarkan dalam bagian ini. 4. Metodologi Kekurangan  Kriteria pengambilan sampel/ responden didasarkan jenis kelamin, usia, dan dikatakan bahwa variabel-variabel demografis ini mungkin menjadi prediktor kuat dari perubahan sikap dan perilaku. Akan tetapi, variabel demografi selain jenis kelamin dan usia tidak dicantumkan, padahal yang mempengaruhi sikap dan perilaku dari konsumen tidak hanya berdasarkan jenis kelamin dan usia saja. Banyak faktor lain dari variabel demografis yang dapat mempengaruhi sikap dan perilaku konsumen seperti pendapatan, pendidikan, dan seterusnya. Kelebihan  Adanya pre-test yang diperlukan karena kurangnya normalitas data. Tujuan dari pre-test ini adalah untuk memilih merek dari tiga sektor yaitu barang-barang
  • 5. konsumen yang bergerak cepat, barang-barang konsumsi yang tahan lama dan jasa yang memiliki keakraban (brand familiarity) dengan konsumen.  Dalam bagian ini disebutkan bahwa jumlah sampel yang sebenarnya adalah 120 orang, akan tetapi yang valid hanya 699. Hal ini menunjukkan adanya i’tikad baik dari peneliti untuk menyampaikan secara jujur hasil penelitiannya.  Kejujuran juga hendak diperlihatkan peneliti lagi dalam dalam penulisan jurnal ini dengan menuliskan bahwa “Tidak ada individu menjawab lebih dari satu kuesioner”. Ini berarti satu individu hanya menjawab 1 kuesioner.  Wawancara yang digunakan sudah sesuai yaitu menggunakan jenis wawancara terstruktur dengan menggunakan kuesioner yang diukur dengan skala likert. 5. Hasil Kekurangan  Dalam hasil dijelaskan bahwa metodologi yang digunakan adalah metodologi persamaan struktural yang memungkinkan untuk mengetahui apakah ada bukti untuk menolak hipotesis yang diajukan, dst. Seharusnya metodologi ini dicantumkan pada sub-bab metodologi, bukan pada sub-bab hasil. Kelebihan  Dalam bagian ini telah dicantumkan skala validasi (scale validation) serta model dan hipotesis kontras (model and hypotheses contrasting) yang menjelaskan dan menunjukkan hasil dari penelitian yang telah dilakukan.  Dalam bagian ini juga dijelaskan hasil dari masing-masing hipotesis yang dijelaskan secara runtut dan sesuai dengan model yang diajukan.  Dibagian ini peneliti juga menunjukkan kerendahan hati dan kejujuran dalam penelitiannya dengan menyebutkan bahwa “kurangnya efek yang signifikan dalam model kami, kami mengambil langkah baru dalam analisis”.
  • 6. 6. Diskusi Kekurangan  Dalam bagian ini menampilkan adanya kritikan yang bersifat negatif terhadap penelitian sebelumnya. Kelebihan  Penelitian ini ingin menunjukkan kelebihan penelitiannya dengan mengatakan bahwa “Tidak seperti penelitian yang paling sebelumnya, makalah ini berfokus pada evaluasi penyuluhan dan umpan balik efek pada merek inti karena saling terkait daripada fenomena independen”, dst.  Dalam bagian ini ada dua poin penting yang sudah disampaikan oleh peneliti. Poin pertama adalah implikasi (implications) yang didalamnya memberikan beberapa rekomendasi untuk perusahaan dalam melakukan perluasan merek (brand extension), karena perluasan merek lebih meningkatkan kepercayaan konsumen dibandingkan dengan memperkenalkan nama merek baru. Poin kedua adalah harapan penelitian dimasa yang akan datang (future research) yang menunjukkan bahwa penelitian yang dilakukan belum sempurna dan bisa diperbaiki dipenelitian selanjutnya.