SlideShare a Scribd company logo
dr. Rhandyka Rafli, Sp. OnkRad
April 2020
Radiation
Therapy
Quiz Online
Instruksi :
1. quiz akan dilakukan secara online dan
real time.
2. Gunakan smartphone anda
3. Buka Web : PollEv.com/kuliahfk1576
4. Isi identitas → nama asli
5. Jawablah pertanyaan jika muncul slide
quiz
Capaian
Pembelajaran
1. Memahami pengertian dan fungsi radioterapi
2. Memahami Jenis sinar pengion
3. Memahami Jenis radiotherapy
4. Memahami Mekanisme biologis radioterapi
5. Memahami Memahami Indikasi radioterapi
6. Memahami jenis dosis/fraksi radioterapi
7. Memahami Proses radioterapi
Onkologi radiasi adalah disiplin ilmu
yang mempelajari tentang penyebab,
pencegahan dan pengobatan kanker
yang berkaitan dengan spesialisasi
penggunaan radiasi sinar pengion
Radioterapi adalah Pengobatan
menggunakan teknologi radiasi sinar
pengion berenergi tinggi
Radioterapi : memberikan dosis yang
tepat (maksimal) kepada volume
tumor dan meminimalisir dosis radiasi
pada jaringan sehat sekitarnya
Jenis Radiasi Tele therapy
• Sumber radiasi di
luar tubuh
• Sinar pengion
menembus tubuh
• Menggunakan
Mesin
TeleCobalt
LINAC TOMO terapi
Cyberknives/ Roboticteleterapi
Brachy Therapy
• Sumber radiasi
didekatkan ke tumor
• Intracaviter
• Intraluminal
• Implan interstisial
• Sumber radioisotop : Co
balt-60, iodine-125, iridi
um192 or cesium-131
Jenis Radiasi
Internal
Radiation
• Kedokteran Nuklir
• Menggunakan
radiofarmaka
• Carier molekul yang
berikatan dengan
radioisotope
• Radiofarmaka dibuat
dengan cyclotron /
generator
• Radio farmaka dipakai
untuk diagnosis dan
terapi kanker
Jenis Radiasi
TEKNIK RADIOTERAPI
Conventional radiotherapy
• lapangan penyinaran 2D
ditentukan dengan lapangan
planar dari pesawat radiografi
konvensional (ronsen) :
• Teknik paling sederhana
3D CRT (conformal radiotherapy)
• penyinaran berbasis CT,
• Optimasi dengan computer
• dosis radiasi menyesuaikan
bentuk tumor
• tumor mendapatkan dosis
homogen.
• Teknologi standar radiasi
TEKNIK RADIOTERAPI
IMRT (intensity modulated Radiotherapy)
• Teknik canggih
• Memodulasi intensitas radiasi di tiap
lapangan
• Dapat memberikan dosis berbeda pada
bagian tumor yang diinginkan
• Efek samping lebih kecil
• Cocok untuk tumor head n neck dimana
banyak organ penting
TEKNIK RADIOTERAPI
SRS (stereotaktik radiosurgery)
• Terapi nonbedah
• Akurasi sangat tinggi
• Dosis sangat besar
• Biasanya pada tumor otak
yang tidak bisa dioperasi
MEKANISME KEMATIAN
SEL KARENA RADIASI
Indirect dan
direct
What Is the Biologic Basis for Radiation Therapy?
■ Radio terapi merusak DNA sel dan
memicu kematian sel dan
mengganggu kemampuan sel
bereproduksi
■ Baik sel normal dan sel kanker
mengalami kerusakan karena
radiasi. Namun sel kanker memiliki
gangguan sistem perbaikan
kerusakan DNA sehingga jauh lebih
mudah mati karena radiasi.
■ Semua jaringan memiliki toleransi
terhadap radiasi atau maksimum
dosis yang dapat menyebabkan
kerusakan yang tidak dapat
diperbaiki.
Treatment of tumors may be:
RADICAL RT– complete cure of the patients
–Indications: an early stages (I-II).
PALLIATIVE RT - a temporary improvement
of patients life, life prolongation (stages III- IV).
SYMPTOMATIC RT - to alleviate the most se
vere manifestations of the disease
Peran
radiasi
dalam
tatalaksana
kanker
Sindroma Vena Kava Superior
Sindroma Vena Kava Superior setelah radiasi
Proses Radioterapi
1. simulasi
2.imobilisasi
3.Treatment planing
4.treatment
delivery
Dosis dan Fraksinasi
• Radioterapi diberikan dalam dosis terpecah (terfraksi)
• Satuan dosis radiasi adalah Gray → penyerapan satu joule energi
radiasi per kilogram materi
• Dosis radiasi per fraksi standar/konventional adalah 1,8-2 Gy
• Berdasarkan intent dosis umum radioterapi
• Paliatif (1x 8 Gy, 5x4 Gy, 10x3 Gy)
• Adjuvant (25x2 Gy)
• Radical (30-35 x 2 Gy)
Dosis dan Fraksinasi
Jenis
Dosis/
fraksi
Frekuensi
Waktu
total
Conventional 1,8 – 2 Gy 5x/ minggu Tetap
Altered Fractination
Hypofraksinasi > 2 gy berkurang berkurang
Hyperfractination 1,5 Gy
Tetap /
bertambah
berkurang
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot

Gamma kamera
Gamma kameraGamma kamera
Ppt elektron-Linac
Ppt elektron-LinacPpt elektron-Linac
Ppt elektron-Linac
Arif Fahmi
 
Ppt ct scan abdomen pada klinis kanker pankreas
Ppt ct scan abdomen pada  klinis kanker pankreasPpt ct scan abdomen pada  klinis kanker pankreas
Ppt ct scan abdomen pada klinis kanker pankreas
Nona Zesifa
 
KERMA - Kinetic Energy Release in Material
KERMA - Kinetic Energy Release in MaterialKERMA - Kinetic Energy Release in Material
KERMA - Kinetic Energy Release in Material
Merah Mars HiiRo
 
History of radiotherapy & infrastructure in india
History of radiotherapy & infrastructure in indiaHistory of radiotherapy & infrastructure in india
History of radiotherapy & infrastructure in india
Rakesh Jadhav
 
ppt kritisi dan evaluasi radiograf IVP dan cystografi
ppt kritisi dan evaluasi radiograf IVP dan cystografippt kritisi dan evaluasi radiograf IVP dan cystografi
ppt kritisi dan evaluasi radiograf IVP dan cystografi
Nona Zesifa
 
Dasar dasar radioterapi
Dasar dasar radioterapiDasar dasar radioterapi
Dasar dasar radioterapi
dadupipa
 
Linear energy transfer and Radiation fractionation
Linear energy transfer and Radiation fractionationLinear energy transfer and Radiation fractionation
Linear energy transfer and Radiation fractionation
Cancer surgery By Royapettah Oncology Group
 
Oer , rbe & let
Oer , rbe & letOer , rbe & let
Oer , rbe & let
Dr.Amrita Rakesh
 
Mammografi
MammografiMammografi
Mammografi
Adina Widi Astuti
 
Teknik Radiografi 3 Sistem Biliari
Teknik Radiografi 3 Sistem BiliariTeknik Radiografi 3 Sistem Biliari
Teknik Radiografi 3 Sistem Biliari
Nona Zesifa
 
Penggunaan media kontras
Penggunaan media  kontrasPenggunaan media  kontras
Penggunaan media kontrasIch Bin Fandy
 
Detektor radiasi
Detektor radiasiDetektor radiasi
Detektor radiasi
Ahmad Fajrin
 
Time dose & fractionation relationship
Time dose & fractionation relationship Time dose & fractionation relationship
Time dose & fractionation relationship
Amin Amin
 
Presentasi intervensional Radiologi
Presentasi intervensional RadiologiPresentasi intervensional Radiologi
Presentasi intervensional Radiologi
Ena Nurfalah Rach
 
Kedokteran Nuklir
Kedokteran NuklirKedokteran Nuklir
Kedokteran Nuklir
Jingga Matahari
 
Pesawat sinar x fluoroskopi
Pesawat sinar x fluoroskopiPesawat sinar x fluoroskopi
Pesawat sinar x fluoroskopi
sunarya afaf
 
SInar X
SInar XSInar X
SInar X
mhrn13
 
Definisi QA dan QC Radiologi
Definisi QA dan QC RadiologiDefinisi QA dan QC Radiologi
Definisi QA dan QC Radiologi
agung_smg
 

What's hot (20)

Fisika (X)-Sinar X
Fisika (X)-Sinar XFisika (X)-Sinar X
Fisika (X)-Sinar X
 
Gamma kamera
Gamma kameraGamma kamera
Gamma kamera
 
Ppt elektron-Linac
Ppt elektron-LinacPpt elektron-Linac
Ppt elektron-Linac
 
Ppt ct scan abdomen pada klinis kanker pankreas
Ppt ct scan abdomen pada  klinis kanker pankreasPpt ct scan abdomen pada  klinis kanker pankreas
Ppt ct scan abdomen pada klinis kanker pankreas
 
KERMA - Kinetic Energy Release in Material
KERMA - Kinetic Energy Release in MaterialKERMA - Kinetic Energy Release in Material
KERMA - Kinetic Energy Release in Material
 
History of radiotherapy & infrastructure in india
History of radiotherapy & infrastructure in indiaHistory of radiotherapy & infrastructure in india
History of radiotherapy & infrastructure in india
 
ppt kritisi dan evaluasi radiograf IVP dan cystografi
ppt kritisi dan evaluasi radiograf IVP dan cystografippt kritisi dan evaluasi radiograf IVP dan cystografi
ppt kritisi dan evaluasi radiograf IVP dan cystografi
 
Dasar dasar radioterapi
Dasar dasar radioterapiDasar dasar radioterapi
Dasar dasar radioterapi
 
Linear energy transfer and Radiation fractionation
Linear energy transfer and Radiation fractionationLinear energy transfer and Radiation fractionation
Linear energy transfer and Radiation fractionation
 
Oer , rbe & let
Oer , rbe & letOer , rbe & let
Oer , rbe & let
 
Mammografi
MammografiMammografi
Mammografi
 
Teknik Radiografi 3 Sistem Biliari
Teknik Radiografi 3 Sistem BiliariTeknik Radiografi 3 Sistem Biliari
Teknik Radiografi 3 Sistem Biliari
 
Penggunaan media kontras
Penggunaan media  kontrasPenggunaan media  kontras
Penggunaan media kontras
 
Detektor radiasi
Detektor radiasiDetektor radiasi
Detektor radiasi
 
Time dose & fractionation relationship
Time dose & fractionation relationship Time dose & fractionation relationship
Time dose & fractionation relationship
 
Presentasi intervensional Radiologi
Presentasi intervensional RadiologiPresentasi intervensional Radiologi
Presentasi intervensional Radiologi
 
Kedokteran Nuklir
Kedokteran NuklirKedokteran Nuklir
Kedokteran Nuklir
 
Pesawat sinar x fluoroskopi
Pesawat sinar x fluoroskopiPesawat sinar x fluoroskopi
Pesawat sinar x fluoroskopi
 
SInar X
SInar XSInar X
SInar X
 
Definisi QA dan QC Radiologi
Definisi QA dan QC RadiologiDefinisi QA dan QC Radiologi
Definisi QA dan QC Radiologi
 

Similar to radioterapi 2020.pdf

radiofarmasi.pptx
radiofarmasi.pptxradiofarmasi.pptx
radiofarmasi.pptx
RiyanUge
 
Aplikasi radioisotop pada pengobatan penyakit kanker (vina.r 066112072)
Aplikasi radioisotop pada pengobatan penyakit kanker (vina.r 066112072)Aplikasi radioisotop pada pengobatan penyakit kanker (vina.r 066112072)
Aplikasi radioisotop pada pengobatan penyakit kanker (vina.r 066112072)Vina Ramdhiani
 
PROTEKSI RADIASI INDI (1).ppt
PROTEKSI RADIASI INDI (1).pptPROTEKSI RADIASI INDI (1).ppt
PROTEKSI RADIASI INDI (1).ppt
gamalrizal
 
prinsip onkologi bedah kel 2.pptx
prinsip onkologi bedah kel 2.pptxprinsip onkologi bedah kel 2.pptx
prinsip onkologi bedah kel 2.pptx
ThompsonCat1
 
proteksi dan keselamatan keselamatan radiasi di rs
proteksi dan keselamatan keselamatan radiasi di rsproteksi dan keselamatan keselamatan radiasi di rs
proteksi dan keselamatan keselamatan radiasi di rs
arni12345
 
Senastek.pptx
Senastek.pptxSenastek.pptx
Senastek.pptx
driaz1
 
Makalah bahaya radiasi akbdi muna
Makalah bahaya radiasi akbdi munaMakalah bahaya radiasi akbdi muna
Makalah bahaya radiasi akbdi muna
Septian Muna Barakati
 
DASAR - DASAR PROTEKSI DAN KESELAMATAN RADIASI_RUDI WIJANARKO_ONC 2023 Rev 1....
DASAR - DASAR PROTEKSI DAN KESELAMATAN RADIASI_RUDI WIJANARKO_ONC 2023 Rev 1....DASAR - DASAR PROTEKSI DAN KESELAMATAN RADIASI_RUDI WIJANARKO_ONC 2023 Rev 1....
DASAR - DASAR PROTEKSI DAN KESELAMATAN RADIASI_RUDI WIJANARKO_ONC 2023 Rev 1....
RudiWijanarko2
 
radiasi blok Neoplasma pada terapi radiasi.ppt
radiasi blok Neoplasma pada terapi radiasi.pptradiasi blok Neoplasma pada terapi radiasi.ppt
radiasi blok Neoplasma pada terapi radiasi.ppt
IrawanMarly
 
Efek Radiasi terhadap Sistem Biologi.pptx
Efek Radiasi terhadap Sistem Biologi.pptxEfek Radiasi terhadap Sistem Biologi.pptx
Efek Radiasi terhadap Sistem Biologi.pptx
AmelOktaviaS1
 
Nuklir
NuklirNuklir
Nuklir
Lia Ali
 
1613635367EfekRadiasiterhadapManusia.pdf
1613635367EfekRadiasiterhadapManusia.pdf1613635367EfekRadiasiterhadapManusia.pdf
1613635367EfekRadiasiterhadapManusia.pdf
LelaSafriani
 
Aplikasi radiofarmasi dalam dunia kesehatan
Aplikasi radiofarmasi dalam dunia kesehatan Aplikasi radiofarmasi dalam dunia kesehatan
Aplikasi radiofarmasi dalam dunia kesehatan
Winniey Tillich Wahyuni
 
Kemoterapi
KemoterapiKemoterapi
Kemoterapirakkas
 
L.pptx
L.pptxL.pptx
L.pptx
FinnyOktaria
 
Tumor otak 3.2
Tumor otak 3.2Tumor otak 3.2
Tumor otak 3.2
DwiKartikaRukmi
 

Similar to radioterapi 2020.pdf (20)

Onkogenesis
OnkogenesisOnkogenesis
Onkogenesis
 
Onkogenesis
Onkogenesis Onkogenesis
Onkogenesis
 
Radioaktif
RadioaktifRadioaktif
Radioaktif
 
radiofarmasi.pptx
radiofarmasi.pptxradiofarmasi.pptx
radiofarmasi.pptx
 
Aplikasi radioisotop pada pengobatan penyakit kanker (vina.r 066112072)
Aplikasi radioisotop pada pengobatan penyakit kanker (vina.r 066112072)Aplikasi radioisotop pada pengobatan penyakit kanker (vina.r 066112072)
Aplikasi radioisotop pada pengobatan penyakit kanker (vina.r 066112072)
 
PROTEKSI RADIASI INDI (1).ppt
PROTEKSI RADIASI INDI (1).pptPROTEKSI RADIASI INDI (1).ppt
PROTEKSI RADIASI INDI (1).ppt
 
prinsip onkologi bedah kel 2.pptx
prinsip onkologi bedah kel 2.pptxprinsip onkologi bedah kel 2.pptx
prinsip onkologi bedah kel 2.pptx
 
proteksi dan keselamatan keselamatan radiasi di rs
proteksi dan keselamatan keselamatan radiasi di rsproteksi dan keselamatan keselamatan radiasi di rs
proteksi dan keselamatan keselamatan radiasi di rs
 
Senastek.pptx
Senastek.pptxSenastek.pptx
Senastek.pptx
 
Makalah bahaya radiasi akbdi muna
Makalah bahaya radiasi akbdi munaMakalah bahaya radiasi akbdi muna
Makalah bahaya radiasi akbdi muna
 
DASAR - DASAR PROTEKSI DAN KESELAMATAN RADIASI_RUDI WIJANARKO_ONC 2023 Rev 1....
DASAR - DASAR PROTEKSI DAN KESELAMATAN RADIASI_RUDI WIJANARKO_ONC 2023 Rev 1....DASAR - DASAR PROTEKSI DAN KESELAMATAN RADIASI_RUDI WIJANARKO_ONC 2023 Rev 1....
DASAR - DASAR PROTEKSI DAN KESELAMATAN RADIASI_RUDI WIJANARKO_ONC 2023 Rev 1....
 
radiasi blok Neoplasma pada terapi radiasi.ppt
radiasi blok Neoplasma pada terapi radiasi.pptradiasi blok Neoplasma pada terapi radiasi.ppt
radiasi blok Neoplasma pada terapi radiasi.ppt
 
Efek Radiasi terhadap Sistem Biologi.pptx
Efek Radiasi terhadap Sistem Biologi.pptxEfek Radiasi terhadap Sistem Biologi.pptx
Efek Radiasi terhadap Sistem Biologi.pptx
 
PPT pengamanan radiasi
PPT pengamanan radiasiPPT pengamanan radiasi
PPT pengamanan radiasi
 
Nuklir
NuklirNuklir
Nuklir
 
1613635367EfekRadiasiterhadapManusia.pdf
1613635367EfekRadiasiterhadapManusia.pdf1613635367EfekRadiasiterhadapManusia.pdf
1613635367EfekRadiasiterhadapManusia.pdf
 
Aplikasi radiofarmasi dalam dunia kesehatan
Aplikasi radiofarmasi dalam dunia kesehatan Aplikasi radiofarmasi dalam dunia kesehatan
Aplikasi radiofarmasi dalam dunia kesehatan
 
Kemoterapi
KemoterapiKemoterapi
Kemoterapi
 
L.pptx
L.pptxL.pptx
L.pptx
 
Tumor otak 3.2
Tumor otak 3.2Tumor otak 3.2
Tumor otak 3.2
 

Recently uploaded

PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptxPERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
AndrikIrfani
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPIPERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
nirmalaamir3
 
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIAMATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
ratih402596
 
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
zirmajulianda1
 
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOMCDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
LinaJuwairiyah1
 
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
PratiwiZikri
 
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdfKonsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
roomahmentari
 

Recently uploaded (8)

PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptxPERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPIPERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
 
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIAMATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
 
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
 
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
 
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOMCDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
 
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
 
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdfKonsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
 

radioterapi 2020.pdf

  • 1. dr. Rhandyka Rafli, Sp. OnkRad April 2020 Radiation Therapy
  • 2. Quiz Online Instruksi : 1. quiz akan dilakukan secara online dan real time. 2. Gunakan smartphone anda 3. Buka Web : PollEv.com/kuliahfk1576 4. Isi identitas → nama asli 5. Jawablah pertanyaan jika muncul slide quiz
  • 3. Capaian Pembelajaran 1. Memahami pengertian dan fungsi radioterapi 2. Memahami Jenis sinar pengion 3. Memahami Jenis radiotherapy 4. Memahami Mekanisme biologis radioterapi 5. Memahami Memahami Indikasi radioterapi 6. Memahami jenis dosis/fraksi radioterapi 7. Memahami Proses radioterapi
  • 4. Onkologi radiasi adalah disiplin ilmu yang mempelajari tentang penyebab, pencegahan dan pengobatan kanker yang berkaitan dengan spesialisasi penggunaan radiasi sinar pengion Radioterapi adalah Pengobatan menggunakan teknologi radiasi sinar pengion berenergi tinggi Radioterapi : memberikan dosis yang tepat (maksimal) kepada volume tumor dan meminimalisir dosis radiasi pada jaringan sehat sekitarnya
  • 5.
  • 6.
  • 7.
  • 8. Jenis Radiasi Tele therapy • Sumber radiasi di luar tubuh • Sinar pengion menembus tubuh • Menggunakan Mesin TeleCobalt LINAC TOMO terapi Cyberknives/ Roboticteleterapi
  • 9. Brachy Therapy • Sumber radiasi didekatkan ke tumor • Intracaviter • Intraluminal • Implan interstisial • Sumber radioisotop : Co balt-60, iodine-125, iridi um192 or cesium-131 Jenis Radiasi
  • 10. Internal Radiation • Kedokteran Nuklir • Menggunakan radiofarmaka • Carier molekul yang berikatan dengan radioisotope • Radiofarmaka dibuat dengan cyclotron / generator • Radio farmaka dipakai untuk diagnosis dan terapi kanker Jenis Radiasi
  • 11. TEKNIK RADIOTERAPI Conventional radiotherapy • lapangan penyinaran 2D ditentukan dengan lapangan planar dari pesawat radiografi konvensional (ronsen) : • Teknik paling sederhana 3D CRT (conformal radiotherapy) • penyinaran berbasis CT, • Optimasi dengan computer • dosis radiasi menyesuaikan bentuk tumor • tumor mendapatkan dosis homogen. • Teknologi standar radiasi
  • 12. TEKNIK RADIOTERAPI IMRT (intensity modulated Radiotherapy) • Teknik canggih • Memodulasi intensitas radiasi di tiap lapangan • Dapat memberikan dosis berbeda pada bagian tumor yang diinginkan • Efek samping lebih kecil • Cocok untuk tumor head n neck dimana banyak organ penting
  • 13.
  • 14. TEKNIK RADIOTERAPI SRS (stereotaktik radiosurgery) • Terapi nonbedah • Akurasi sangat tinggi • Dosis sangat besar • Biasanya pada tumor otak yang tidak bisa dioperasi
  • 15. MEKANISME KEMATIAN SEL KARENA RADIASI Indirect dan direct
  • 16. What Is the Biologic Basis for Radiation Therapy? ■ Radio terapi merusak DNA sel dan memicu kematian sel dan mengganggu kemampuan sel bereproduksi ■ Baik sel normal dan sel kanker mengalami kerusakan karena radiasi. Namun sel kanker memiliki gangguan sistem perbaikan kerusakan DNA sehingga jauh lebih mudah mati karena radiasi. ■ Semua jaringan memiliki toleransi terhadap radiasi atau maksimum dosis yang dapat menyebabkan kerusakan yang tidak dapat diperbaiki.
  • 17.
  • 18. Treatment of tumors may be: RADICAL RT– complete cure of the patients –Indications: an early stages (I-II). PALLIATIVE RT - a temporary improvement of patients life, life prolongation (stages III- IV). SYMPTOMATIC RT - to alleviate the most se vere manifestations of the disease
  • 20. Sindroma Vena Kava Superior
  • 21. Sindroma Vena Kava Superior setelah radiasi
  • 22.
  • 23.
  • 25. Dosis dan Fraksinasi • Radioterapi diberikan dalam dosis terpecah (terfraksi) • Satuan dosis radiasi adalah Gray → penyerapan satu joule energi radiasi per kilogram materi • Dosis radiasi per fraksi standar/konventional adalah 1,8-2 Gy • Berdasarkan intent dosis umum radioterapi • Paliatif (1x 8 Gy, 5x4 Gy, 10x3 Gy) • Adjuvant (25x2 Gy) • Radical (30-35 x 2 Gy)
  • 26. Dosis dan Fraksinasi Jenis Dosis/ fraksi Frekuensi Waktu total Conventional 1,8 – 2 Gy 5x/ minggu Tetap Altered Fractination Hypofraksinasi > 2 gy berkurang berkurang Hyperfractination 1,5 Gy Tetap / bertambah berkurang