SlideShare a Scribd company logo
Kelompok 4
Amanda Apriliani
Febby Laura Emarda
Puspita Yunda Aulia
Memahami dan
mengetahui tentang
pengadaan sumber
daya manusia
Pengadaan
Karyawan

Kualitas dan
kuantitas karyawan

Pengadaan
karyawan
Pengadaan
• Pengadaan sumber daya manusia adalah
fungsi operational pertama MSDM.
Pengadaan karyawan merupakan masalah
penting, sulit, dan kompleks, karena untuk
mendapatkan dan menempatkan orang-orang
yang kompeten, serasi, serta efektif tidaklah
semudah membeli dan mendapatkan mesin
Karyawan
• Karyawan adalah aset utama perusahaan yang
menjadi perencanaan dan perilaku aktif dari
setiap aktivitas organisasi. Mereka mempunyai
pikiran, perasaan, dan keinginan, status, latar
belakang pendidikan, usia, dan jenis kelamin
yang beterogen yang dibawa kedalam
organisasi perusahaan
Kualitas dan kuantitas karyawan
• Kualitas dan kuantitas karyawan harus sesuai
dengan kebutuhan perusahaan supaya efektif
dan efisien menunjang tercapainya tujuan.
Penempatan tenaga kerja juga harus tepat
sesuai dengan keinginan juga
keterampilannya. Dengan demikian gairah
kerja dan kedisiplinannya akan lebih baik serta
efektif menunjang terwujudnya tujuan
perusahaan.
Pengadaan karyawan
• Pengadaan karyawan harus didasarkan pada
prinsip apa dan siapa, yang artinya kita harus
terlebih dahulu menempakan pekerjaanpekerjaanya berdasarkan uraian pekerjaan.
Siapa artinya kita baru mencari orang-orang
yang tepat untuk menduduki jabatan tersebut
berdasarkan spesifikasi pekerjaan
Urgensi pengadaan sumber daya manusia
 Pengadaan adalah proses
penarikan, sleksi, penempatan,
orientasi, untuk mendapatkan
karyawan yang efektif dan efisien
membantu tercapainya tujuan
perusahaan.
 Pengadaan karyawan merupakan langkah pertama dan
yang mencerminkan berhasil tidaknya suatu
perusahaan mencapai tujuannya. Jika karyawan yang
diterima kompeten, maka usaha untuk m,ewujudkan
tuijuan relative mudah. Sebaliknya, apabila karyawan
yang diperoleh kurang memenuhi syarat sulit bagi
perusahaan mencapai tujuannya.
 Pengadaan karyawan ini harus mendapatkan perhatian
yang serius serta didasarkan pada analisis pekerjaan,
uraian pekerjaan, spesifikasi pekerjaan, persyaratan
pekerjaan, eveluasi pekerjaan, pengayaan pekerjan,
perluasan pekerjaan, dan penyederhanaan pekerjaan.
Kebutuhan sumber daya manusia
Kebutuhan atau permintaan akan sumber
daya manusia oleh suatu organisasi
adalah merupakan ramalan kebutuhan
akan sdm ini bukan sekedar kuantitas
atau jumlah saja tetapi mencakup kualitas
faktor-faktor yang mempengaruhi dan harus
diperhitungkan dalam membuat ramalan kebutuhan
sdm
1.
-

Lingkungan eksternal
Ekonomi
Sosial politik dan budaya
Hukum dan peraturan
Perkembangan ilmu dan teknologi
2. Organisasi internal
-rencana pengembangan
-anggaran atau pembiayaan
-desaim organisasi
Langkah-langkah penyusunan kebutuhan
sdm
1. Menetapkan unit kerja beserta
kategori tenaganya
2. Menetapkan waktu kerja yang tersedia
selama satu tahun
3. Menyusun standar beban kerja
4. Menyusun standar kelonggaran
5. Menghitung kebutuhan tenaga perunit
kerja
Penyederhanaan pekerjaan
Penyederhanaan pekerjaan adalah
logika untuk mencari penggunaan
yang paling ekonomis dari suatu
usaha manusia, materi, mesin-mesin,
waktu, dan ruang agar cara-cara yang
paling baik dan paling mudah dalam
mengerjakan pekerjaan dapat
digunakan
Prinsip dari penyederhanaan pekerjaan

Agar pemborosan dalam rangka
melaksanakan pekerjaaan dapat
dihilangkan agar tidak ada
pemborosan.
Agar pekerjaan dapat dilaksanakan
secara efisien dan produktif maka
setiap organisasi akan menghadapi dua
tantangan

Perubahan
lingkungan

Masalah deregulasi
(perubahan peraturan
pemerintah)
Ppt sdm kel 4 memahami dan mengetahui pengadaan sumber daya manusia

More Related Content

What's hot

Pengadaan Sumber Daya Manusia
Pengadaan Sumber Daya ManusiaPengadaan Sumber Daya Manusia
Pengadaan Sumber Daya Manusiaanapriyangga
 
Instrumen evaluasi kinerja
Instrumen evaluasi kinerjaInstrumen evaluasi kinerja
Instrumen evaluasi kinerjaArief Anzarullah
 
Analisis studi kasus tentang rekrutmen dan seleksi pt wings group
Analisis studi kasus tentang rekrutmen dan seleksi pt  wings groupAnalisis studi kasus tentang rekrutmen dan seleksi pt  wings group
Analisis studi kasus tentang rekrutmen dan seleksi pt wings group
gilang dwi jatnika
 
Pelatihan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia
Pelatihan dan Pengembangan Sumber Daya ManusiaPelatihan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia
Pelatihan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia
Nuria Isna Asyar
 
PENILAIAN KINERJA
PENILAIAN KINERJAPENILAIAN KINERJA
PENILAIAN KINERJA
otnayirt
 
BMP EKMA4366 Pengembangan SDM
BMP EKMA4366 Pengembangan SDMBMP EKMA4366 Pengembangan SDM
BMP EKMA4366 Pengembangan SDM
Mang Engkus
 
Studi kasus msdm
Studi kasus msdmStudi kasus msdm
Studi kasus msdm
Nabilameidina
 
Perencanaan sumber daya manusia
Perencanaan sumber daya manusiaPerencanaan sumber daya manusia
Perencanaan sumber daya manusia
Frans Dione
 
Aspek sdm ppt
Aspek sdm pptAspek sdm ppt
Aspek sdm ppt
Indra Abdam Muwakhid
 
Strategic human resource management
Strategic human resource management Strategic human resource management
Strategic human resource management
Kacung Abdullah
 
Rekrutmen dan seleksi
Rekrutmen dan seleksiRekrutmen dan seleksi
Rekrutmen dan seleksi
Khairul Alonx
 
Konsep dasar manajemen SDM
Konsep dasar manajemen SDMKonsep dasar manajemen SDM
Konsep dasar manajemen SDM
Aun Falestien Faletehan
 
1.perencanaan karier
1.perencanaan karier1.perencanaan karier
1.perencanaan karier
Tesya Suha Berra
 
Analisis jabatan msdm
Analisis jabatan msdmAnalisis jabatan msdm
Analisis jabatan msdm
Maful Hidayat
 
Rekrutmen SDM
Rekrutmen SDMRekrutmen SDM
Rekrutmen SDM
Septiyana Yana
 
Perencanaan SDM
Perencanaan SDMPerencanaan SDM
Perencanaan SDM
iceu novida adinata
 
Presentasi msdm perencanaan karir
Presentasi msdm   perencanaan karirPresentasi msdm   perencanaan karir
Presentasi msdm perencanaan karirAnjaniolivia Dp
 
Bab 3. perencanaan personel dan perekrutan sdm
Bab 3. perencanaan personel dan perekrutan sdmBab 3. perencanaan personel dan perekrutan sdm
Bab 3. perencanaan personel dan perekrutan sdm
01051982
 

What's hot (20)

Pengadaan Sumber Daya Manusia
Pengadaan Sumber Daya ManusiaPengadaan Sumber Daya Manusia
Pengadaan Sumber Daya Manusia
 
Instrumen evaluasi kinerja
Instrumen evaluasi kinerjaInstrumen evaluasi kinerja
Instrumen evaluasi kinerja
 
Analisis studi kasus tentang rekrutmen dan seleksi pt wings group
Analisis studi kasus tentang rekrutmen dan seleksi pt  wings groupAnalisis studi kasus tentang rekrutmen dan seleksi pt  wings group
Analisis studi kasus tentang rekrutmen dan seleksi pt wings group
 
Pelatihan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia
Pelatihan dan Pengembangan Sumber Daya ManusiaPelatihan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia
Pelatihan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia
 
PENILAIAN KINERJA
PENILAIAN KINERJAPENILAIAN KINERJA
PENILAIAN KINERJA
 
BMP EKMA4366 Pengembangan SDM
BMP EKMA4366 Pengembangan SDMBMP EKMA4366 Pengembangan SDM
BMP EKMA4366 Pengembangan SDM
 
Studi kasus msdm
Studi kasus msdmStudi kasus msdm
Studi kasus msdm
 
Perencanaan sumber daya manusia
Perencanaan sumber daya manusiaPerencanaan sumber daya manusia
Perencanaan sumber daya manusia
 
Aspek sdm ppt
Aspek sdm pptAspek sdm ppt
Aspek sdm ppt
 
Strategic human resource management
Strategic human resource management Strategic human resource management
Strategic human resource management
 
Rekrutmen dan seleksi
Rekrutmen dan seleksiRekrutmen dan seleksi
Rekrutmen dan seleksi
 
Konsep dasar manajemen SDM
Konsep dasar manajemen SDMKonsep dasar manajemen SDM
Konsep dasar manajemen SDM
 
1.perencanaan karier
1.perencanaan karier1.perencanaan karier
1.perencanaan karier
 
Analisis jabatan msdm
Analisis jabatan msdmAnalisis jabatan msdm
Analisis jabatan msdm
 
Rekrutmen SDM
Rekrutmen SDMRekrutmen SDM
Rekrutmen SDM
 
Perencanaan SDM
Perencanaan SDMPerencanaan SDM
Perencanaan SDM
 
Presentasi msdm perencanaan karir
Presentasi msdm   perencanaan karirPresentasi msdm   perencanaan karir
Presentasi msdm perencanaan karir
 
MSDM - kompensasi
MSDM - kompensasiMSDM - kompensasi
MSDM - kompensasi
 
Bab 3. perencanaan personel dan perekrutan sdm
Bab 3. perencanaan personel dan perekrutan sdmBab 3. perencanaan personel dan perekrutan sdm
Bab 3. perencanaan personel dan perekrutan sdm
 
Penilaian kinerja
Penilaian kinerjaPenilaian kinerja
Penilaian kinerja
 

Viewers also liked

Presentasi Manajemen Sumber Daya Manusia
Presentasi Manajemen Sumber Daya ManusiaPresentasi Manajemen Sumber Daya Manusia
Presentasi Manajemen Sumber Daya ManusiaKandar Vargas
 
Pengadaan
PengadaanPengadaan
Ppt sumber daya alam
Ppt sumber daya alamPpt sumber daya alam
Ppt sumber daya alam
Ayunike12
 
Manajemen SDM - Slide Presentasi
Manajemen SDM - Slide PresentasiManajemen SDM - Slide Presentasi
Manajemen SDM - Slide Presentasi
Yodhia Antariksa
 
11-J&P Saudi Aramco Certificate of Appreciation
11-J&P Saudi Aramco Certificate of Appreciation11-J&P Saudi Aramco Certificate of Appreciation
11-J&P Saudi Aramco Certificate of AppreciationChandel Dileep Laxmanbhai
 
Sdm ppt
Sdm pptSdm ppt
Human Resource Development (Pengembangan Sumber Daya Manusia)
Human Resource Development (Pengembangan Sumber Daya Manusia)Human Resource Development (Pengembangan Sumber Daya Manusia)
Human Resource Development (Pengembangan Sumber Daya Manusia)
Raja Matridi Aeksalo
 
HPCL Summer internship report
HPCL Summer internship reportHPCL Summer internship report
HPCL Summer internship reportVeraat Bharat
 
Potensi sumber daya alam Bali
Potensi sumber daya alam BaliPotensi sumber daya alam Bali
Potensi sumber daya alam BaliMuhammad Ansar
 
Summer Internship Project in association with Hindustan Petroleum Corporation...
Summer Internship Project in association with Hindustan Petroleum Corporation...Summer Internship Project in association with Hindustan Petroleum Corporation...
Summer Internship Project in association with Hindustan Petroleum Corporation...
Hindustan Petroleum
 
Sdm
SdmSdm
Ppt MSDM Gerry Dessler
Ppt MSDM Gerry DesslerPpt MSDM Gerry Dessler
Ppt MSDM Gerry DesslerLittaMardiana
 
Labour Procurement of HRM (Pengadaan Tenaga Kerja)
Labour Procurement of HRM (Pengadaan Tenaga Kerja)Labour Procurement of HRM (Pengadaan Tenaga Kerja)
Labour Procurement of HRM (Pengadaan Tenaga Kerja)
Raja Matridi Aeksalo
 
Sumber daya alam di indonesia
Sumber daya alam di indonesiaSumber daya alam di indonesia
Sumber daya alam di indonesiaNur Baiti Salma
 

Viewers also liked (20)

Power point sdm
Power point sdmPower point sdm
Power point sdm
 
Ppt - Perencanaan Sumber Daya Manusia
Ppt - Perencanaan Sumber Daya ManusiaPpt - Perencanaan Sumber Daya Manusia
Ppt - Perencanaan Sumber Daya Manusia
 
Presentasi Manajemen Sumber Daya Manusia
Presentasi Manajemen Sumber Daya ManusiaPresentasi Manajemen Sumber Daya Manusia
Presentasi Manajemen Sumber Daya Manusia
 
Sdm ppt
Sdm pptSdm ppt
Sdm ppt
 
Pengadaan
PengadaanPengadaan
Pengadaan
 
Ppt sumber daya alam
Ppt sumber daya alamPpt sumber daya alam
Ppt sumber daya alam
 
Manajemen SDM - Slide Presentasi
Manajemen SDM - Slide PresentasiManajemen SDM - Slide Presentasi
Manajemen SDM - Slide Presentasi
 
11-J&P Saudi Aramco Certificate of Appreciation
11-J&P Saudi Aramco Certificate of Appreciation11-J&P Saudi Aramco Certificate of Appreciation
11-J&P Saudi Aramco Certificate of Appreciation
 
biomechanics of stents
biomechanics of stentsbiomechanics of stents
biomechanics of stents
 
Sdm presentation
Sdm presentationSdm presentation
Sdm presentation
 
Sdm ppt
Sdm pptSdm ppt
Sdm ppt
 
Human Resource Development (Pengembangan Sumber Daya Manusia)
Human Resource Development (Pengembangan Sumber Daya Manusia)Human Resource Development (Pengembangan Sumber Daya Manusia)
Human Resource Development (Pengembangan Sumber Daya Manusia)
 
HPCL Summer internship report
HPCL Summer internship reportHPCL Summer internship report
HPCL Summer internship report
 
Potensi sumber daya alam Bali
Potensi sumber daya alam BaliPotensi sumber daya alam Bali
Potensi sumber daya alam Bali
 
Summer Internship Project in association with Hindustan Petroleum Corporation...
Summer Internship Project in association with Hindustan Petroleum Corporation...Summer Internship Project in association with Hindustan Petroleum Corporation...
Summer Internship Project in association with Hindustan Petroleum Corporation...
 
Sdm
SdmSdm
Sdm
 
Ppt MSDM Gerry Dessler
Ppt MSDM Gerry DesslerPpt MSDM Gerry Dessler
Ppt MSDM Gerry Dessler
 
Labour Procurement of HRM (Pengadaan Tenaga Kerja)
Labour Procurement of HRM (Pengadaan Tenaga Kerja)Labour Procurement of HRM (Pengadaan Tenaga Kerja)
Labour Procurement of HRM (Pengadaan Tenaga Kerja)
 
HPCL PPT
HPCL PPTHPCL PPT
HPCL PPT
 
Sumber daya alam di indonesia
Sumber daya alam di indonesiaSumber daya alam di indonesia
Sumber daya alam di indonesia
 

Similar to Ppt sdm kel 4 memahami dan mengetahui pengadaan sumber daya manusia

kel 1 MSDM.pptx
kel 1 MSDM.pptxkel 1 MSDM.pptx
kel 1 MSDM.pptx
FatmaNurHazhari
 
Staffing dan Manajemen Sumber Daya Manusi
Staffing dan Manajemen Sumber Daya ManusiStaffing dan Manajemen Sumber Daya Manusi
Staffing dan Manajemen Sumber Daya ManusiAhmad Rudi
 
Pertemuan 6
Pertemuan 6Pertemuan 6
Ppt pak abdam
Ppt pak abdamPpt pak abdam
Ppt pak abdam
Indra Abdam Muwakhid
 
pengantar manajemen ppt
pengantar manajemen pptpengantar manajemen ppt
pengantar manajemen pptevi hermawati
 
Manajemen sumber daya manusia
Manajemen sumber daya manusiaManajemen sumber daya manusia
Manajemen sumber daya manusia
arummiftakhuljanah
 
Makalahpengadaantenagakerja
MakalahpengadaantenagakerjaMakalahpengadaantenagakerja
Makalahpengadaantenagakerja
kikyardila
 
Aspeksdm 090329041500-phpapp01
Aspeksdm 090329041500-phpapp01Aspeksdm 090329041500-phpapp01
Aspeksdm 090329041500-phpapp01Ammar Akmal
 
6.analisis dan rancangan pekerjaan 2
6.analisis dan rancangan pekerjaan 26.analisis dan rancangan pekerjaan 2
6.analisis dan rancangan pekerjaan 2
elearningstialanbdg
 
11.usaha, indri susiyanti, hapzi ali, msdm, manajemen operasi dan produksi, u...
11.usaha, indri susiyanti, hapzi ali, msdm, manajemen operasi dan produksi, u...11.usaha, indri susiyanti, hapzi ali, msdm, manajemen operasi dan produksi, u...
11.usaha, indri susiyanti, hapzi ali, msdm, manajemen operasi dan produksi, u...
indrisusiyanti
 
Kewirausahaan,Alfina Rolitasari, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Operasi dan Produ...
Kewirausahaan,Alfina Rolitasari, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Operasi dan Produ...Kewirausahaan,Alfina Rolitasari, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Operasi dan Produ...
Kewirausahaan,Alfina Rolitasari, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Operasi dan Produ...
AlfinaRltsr
 
HR Academy Modul SDM, menampilakan tentang peran dan fungsi HR
HR Academy Modul SDM, menampilakan tentang peran dan fungsi HRHR Academy Modul SDM, menampilakan tentang peran dan fungsi HR
HR Academy Modul SDM, menampilakan tentang peran dan fungsi HR
MuhammadSyafruddin10
 
Rekrutmen karyawan
Rekrutmen karyawanRekrutmen karyawan
Rekrutmen karyawan
Krisna Eko
 
Arant Ralisis (1961146) kerangka rekuitmen karyawan
Arant Ralisis (1961146) kerangka rekuitmen karyawanArant Ralisis (1961146) kerangka rekuitmen karyawan
Arant Ralisis (1961146) kerangka rekuitmen karyawan
Arant Ralisis
 
Implementasi manajemen sumber daya manusia dan manajemen opersioanal (pertemu...
Implementasi manajemen sumber daya manusia dan manajemen opersioanal (pertemu...Implementasi manajemen sumber daya manusia dan manajemen opersioanal (pertemu...
Implementasi manajemen sumber daya manusia dan manajemen opersioanal (pertemu...
syafii_ahmad
 
Pengadaan_Procurement_SDM.pptx
Pengadaan_Procurement_SDM.pptxPengadaan_Procurement_SDM.pptx
Pengadaan_Procurement_SDM.pptx
Andhika863008
 
Pengadaan_Procurement_Sumber Daya Manusia.pptx
Pengadaan_Procurement_Sumber Daya Manusia.pptxPengadaan_Procurement_Sumber Daya Manusia.pptx
Pengadaan_Procurement_Sumber Daya Manusia.pptx
INDIRAARUNDINASARISA
 
Pertemuan 5-etika-manajemen-sumber-daya-manusia.pptx
Pertemuan 5-etika-manajemen-sumber-daya-manusia.pptxPertemuan 5-etika-manajemen-sumber-daya-manusia.pptx
Pertemuan 5-etika-manajemen-sumber-daya-manusia.pptx
nairaazkia89
 

Similar to Ppt sdm kel 4 memahami dan mengetahui pengadaan sumber daya manusia (20)

kel 1 MSDM.pptx
kel 1 MSDM.pptxkel 1 MSDM.pptx
kel 1 MSDM.pptx
 
Staffing dan Manajemen Sumber Daya Manusi
Staffing dan Manajemen Sumber Daya ManusiStaffing dan Manajemen Sumber Daya Manusi
Staffing dan Manajemen Sumber Daya Manusi
 
Pertemuan 6
Pertemuan 6Pertemuan 6
Pertemuan 6
 
Ppt pak abdam
Ppt pak abdamPpt pak abdam
Ppt pak abdam
 
pengantar manajemen ppt
pengantar manajemen pptpengantar manajemen ppt
pengantar manajemen ppt
 
Manajemen sumber daya manusia
Manajemen sumber daya manusiaManajemen sumber daya manusia
Manajemen sumber daya manusia
 
Makalahpengadaantenagakerja
MakalahpengadaantenagakerjaMakalahpengadaantenagakerja
Makalahpengadaantenagakerja
 
Aspeksdm 090329041500-phpapp01
Aspeksdm 090329041500-phpapp01Aspeksdm 090329041500-phpapp01
Aspeksdm 090329041500-phpapp01
 
6.analisis dan rancangan pekerjaan 2
6.analisis dan rancangan pekerjaan 26.analisis dan rancangan pekerjaan 2
6.analisis dan rancangan pekerjaan 2
 
11.usaha, indri susiyanti, hapzi ali, msdm, manajemen operasi dan produksi, u...
11.usaha, indri susiyanti, hapzi ali, msdm, manajemen operasi dan produksi, u...11.usaha, indri susiyanti, hapzi ali, msdm, manajemen operasi dan produksi, u...
11.usaha, indri susiyanti, hapzi ali, msdm, manajemen operasi dan produksi, u...
 
Kewirausahaan,Alfina Rolitasari, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Operasi dan Produ...
Kewirausahaan,Alfina Rolitasari, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Operasi dan Produ...Kewirausahaan,Alfina Rolitasari, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Operasi dan Produ...
Kewirausahaan,Alfina Rolitasari, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Operasi dan Produ...
 
HR Academy Modul SDM, menampilakan tentang peran dan fungsi HR
HR Academy Modul SDM, menampilakan tentang peran dan fungsi HRHR Academy Modul SDM, menampilakan tentang peran dan fungsi HR
HR Academy Modul SDM, menampilakan tentang peran dan fungsi HR
 
Rekrutmen karyawan
Rekrutmen karyawanRekrutmen karyawan
Rekrutmen karyawan
 
Fungsi manajemen staffing
Fungsi manajemen   staffingFungsi manajemen   staffing
Fungsi manajemen staffing
 
Arant Ralisis (1961146) kerangka rekuitmen karyawan
Arant Ralisis (1961146) kerangka rekuitmen karyawanArant Ralisis (1961146) kerangka rekuitmen karyawan
Arant Ralisis (1961146) kerangka rekuitmen karyawan
 
Implementasi manajemen sumber daya manusia dan manajemen opersioanal (pertemu...
Implementasi manajemen sumber daya manusia dan manajemen opersioanal (pertemu...Implementasi manajemen sumber daya manusia dan manajemen opersioanal (pertemu...
Implementasi manajemen sumber daya manusia dan manajemen opersioanal (pertemu...
 
Aspek Sdm
Aspek SdmAspek Sdm
Aspek Sdm
 
Pengadaan_Procurement_SDM.pptx
Pengadaan_Procurement_SDM.pptxPengadaan_Procurement_SDM.pptx
Pengadaan_Procurement_SDM.pptx
 
Pengadaan_Procurement_Sumber Daya Manusia.pptx
Pengadaan_Procurement_Sumber Daya Manusia.pptxPengadaan_Procurement_Sumber Daya Manusia.pptx
Pengadaan_Procurement_Sumber Daya Manusia.pptx
 
Pertemuan 5-etika-manajemen-sumber-daya-manusia.pptx
Pertemuan 5-etika-manajemen-sumber-daya-manusia.pptxPertemuan 5-etika-manajemen-sumber-daya-manusia.pptx
Pertemuan 5-etika-manajemen-sumber-daya-manusia.pptx
 

Ppt sdm kel 4 memahami dan mengetahui pengadaan sumber daya manusia

  • 1. Kelompok 4 Amanda Apriliani Febby Laura Emarda Puspita Yunda Aulia
  • 4. Pengadaan • Pengadaan sumber daya manusia adalah fungsi operational pertama MSDM. Pengadaan karyawan merupakan masalah penting, sulit, dan kompleks, karena untuk mendapatkan dan menempatkan orang-orang yang kompeten, serasi, serta efektif tidaklah semudah membeli dan mendapatkan mesin
  • 5. Karyawan • Karyawan adalah aset utama perusahaan yang menjadi perencanaan dan perilaku aktif dari setiap aktivitas organisasi. Mereka mempunyai pikiran, perasaan, dan keinginan, status, latar belakang pendidikan, usia, dan jenis kelamin yang beterogen yang dibawa kedalam organisasi perusahaan
  • 6. Kualitas dan kuantitas karyawan • Kualitas dan kuantitas karyawan harus sesuai dengan kebutuhan perusahaan supaya efektif dan efisien menunjang tercapainya tujuan. Penempatan tenaga kerja juga harus tepat sesuai dengan keinginan juga keterampilannya. Dengan demikian gairah kerja dan kedisiplinannya akan lebih baik serta efektif menunjang terwujudnya tujuan perusahaan.
  • 7. Pengadaan karyawan • Pengadaan karyawan harus didasarkan pada prinsip apa dan siapa, yang artinya kita harus terlebih dahulu menempakan pekerjaanpekerjaanya berdasarkan uraian pekerjaan. Siapa artinya kita baru mencari orang-orang yang tepat untuk menduduki jabatan tersebut berdasarkan spesifikasi pekerjaan
  • 8. Urgensi pengadaan sumber daya manusia  Pengadaan adalah proses penarikan, sleksi, penempatan, orientasi, untuk mendapatkan karyawan yang efektif dan efisien membantu tercapainya tujuan perusahaan.
  • 9.  Pengadaan karyawan merupakan langkah pertama dan yang mencerminkan berhasil tidaknya suatu perusahaan mencapai tujuannya. Jika karyawan yang diterima kompeten, maka usaha untuk m,ewujudkan tuijuan relative mudah. Sebaliknya, apabila karyawan yang diperoleh kurang memenuhi syarat sulit bagi perusahaan mencapai tujuannya.  Pengadaan karyawan ini harus mendapatkan perhatian yang serius serta didasarkan pada analisis pekerjaan, uraian pekerjaan, spesifikasi pekerjaan, persyaratan pekerjaan, eveluasi pekerjaan, pengayaan pekerjan, perluasan pekerjaan, dan penyederhanaan pekerjaan.
  • 10. Kebutuhan sumber daya manusia Kebutuhan atau permintaan akan sumber daya manusia oleh suatu organisasi adalah merupakan ramalan kebutuhan akan sdm ini bukan sekedar kuantitas atau jumlah saja tetapi mencakup kualitas
  • 11. faktor-faktor yang mempengaruhi dan harus diperhitungkan dalam membuat ramalan kebutuhan sdm 1. - Lingkungan eksternal Ekonomi Sosial politik dan budaya Hukum dan peraturan Perkembangan ilmu dan teknologi 2. Organisasi internal -rencana pengembangan -anggaran atau pembiayaan -desaim organisasi
  • 12. Langkah-langkah penyusunan kebutuhan sdm 1. Menetapkan unit kerja beserta kategori tenaganya 2. Menetapkan waktu kerja yang tersedia selama satu tahun 3. Menyusun standar beban kerja 4. Menyusun standar kelonggaran 5. Menghitung kebutuhan tenaga perunit kerja
  • 13. Penyederhanaan pekerjaan Penyederhanaan pekerjaan adalah logika untuk mencari penggunaan yang paling ekonomis dari suatu usaha manusia, materi, mesin-mesin, waktu, dan ruang agar cara-cara yang paling baik dan paling mudah dalam mengerjakan pekerjaan dapat digunakan
  • 14. Prinsip dari penyederhanaan pekerjaan Agar pemborosan dalam rangka melaksanakan pekerjaaan dapat dihilangkan agar tidak ada pemborosan.
  • 15. Agar pekerjaan dapat dilaksanakan secara efisien dan produktif maka setiap organisasi akan menghadapi dua tantangan Perubahan lingkungan Masalah deregulasi (perubahan peraturan pemerintah)