SlideShare a Scribd company logo
Moore’s Theory Peaceful End Of Life
Oleh Kelompok 4 :
 Dewa Ayu Lilik Saraswati
 Gek Fitrina Dwi Sariasih
 Luh Putu Ratih Artasari
 Ni Ketut Ari Pratiwi
 Ni Made Yuniantari
 Ni Putu Eka Pradnya Kartini
 Ni Putu Yuvi Gitayani
 Putu Rias Andreani
 Putu Sri Utami Devi
Riwayat Hidup Ahli Teori Peaceful End of life (EOL)
 Cornelia M. Ruland
Lahir di Norwegia tahun 1954. Lulus sarjana keperawatan (B.Sn ) pada tahun 1974 dari Universitas Bergen,
Norwegia. Pada tahun 1979, Ruland mengambil Registered Nurse (RN) selanjutnya bekerja menjadi perawat
klinik spesialis anak di tahun 1983. Tahun 1994 ia mengambil Master dan tahun 1998 mendapatkan gelar
doktornya dari Universitas Case Western Reserve, Cleveland, Ohio.
Karir keperawatannya dimulai sejak tahun 1979 sampai tahun 1980 dengan banyak pengalaman yg pasti beliau
dapatkan dan akhirnya memulai karir penelitian mulai tahun 1994 sebagai asisten peneliti.Lalu menjabat
sebagai direktur proyek riset bersama Shirley Moore tahun 1995 sampai 1997
Ruland mengembangkan program riset untuk menerapkan pengambilan keputusan dan hubungan pasien-
pemberi pelayanan di institusi kesehatan serta mengembangkan, melaksanakan dan mengevaluasi system
informasi untuk mendukung program tersebut. Penelitiannya berfokus pada aspek-aspek instrument/alat
pengambilan keputusan bersama dalam situasi klinik yang menantang
 Shirley M. Moore
Lahir pada tahun 1948. Lulus diploma keperawatan tahun 1969 di Youngtown Hospital Association
School of nursing. Tahun 1974 mengambil Bachelor of Nursing di Kent State University, kemudian
mengambil gelar Master di bidang mental psikiatri (1990) dan Doktornya di bidang Nursing Science
pada tahun 1993 di Case Western Reverse University. Moore tertarik di bidang epistemology dan teori-
teori keperawatan, model-model asuhan tim interdisiplin serta peningkatan kualitas berkesinambungan
(Continuous Quality Improvement). Ia menjadi peneliti utama di beberapa riset
Selama beberapa tahun, Moore diberi kesempatan untuk menjelaskan teori yang digunakan pada tools
praktik untuk para praktisi, peneliti dan dosen pada konferensi yang selalu diadakan setiap tahun di
Universitas Case Western Reserve. Dalam hal ini Moore telah dibantu untuk mengembangkan dan
mempublikasikan beberapa teori (Good and Moore, 1996) dan telah menerapkan bentuk teori menjadi
sebuah keterampilan yang penting bagi mahasiswa doktoral.
 Teori Peaceful End Of Life ini berasal dari standart perawatan yang ditulis oleh perawat
ahli yang berpengalaman di praktek. Oleh karena itu, konsep paradigma yang secara
eksplisit ditujukan kepada keperawatan dan individu. Teori ini berfokus kepada fenomena
keperawatan yang komplek, perawatan secara holistic untuk mendukung individu dalam
menghadapi kematian secara damai.
 Teori EOL diturunkan dalam berbagai cara pragmatis. Hal ini terjadi saat Ruland
mengambil doktoral dan Moore sebagai orang fakultas. Ruland saat itu baru saja
menyelesaikan proyek utamanya yaitu mengembangkan standar praktik klinik untuk
peaceful EOL dengan sekelompok perawat kanker di Norwegia. Standar tersebut disintesa
ke dalam teori peaceful EOL oleh Ruland dan selanjutnya diperhalus dengan bantuan
Moore. Teori ini menjadi contoh awal penggunaan standar praktik sebagai sumber
pengembangan teori middle range.
Pengertian End Of Life
 End of life care merupakan salah satu tindakan keperawatan yang difokuskan pada orang yang
telah berada di akhir hidupnya, tindakan ini bertujuan untuk membuat orang hidup dengan sebaik-
baiknya selama sisa hidupnya dan meninggal dengan bermartabat.
 Pasien yang berada dalam fase tersebut biasanya menginginkan perawatan yang maksimal dan
dapat meningkatkan kenyamanan pasien tersebut. End of life merupakan bagian penting dari
keperawatan paliatif yang diperuntukkan bagi pasien yang mendekati akhir kehidupan.
Konsep Utama dan Kegunaannya
 Tidak mengalami nyeri
 Mengalami rasa nyaman
 Merasa bermartabat dan dihargai : Setiap pasien penyakit terminal
dihargai dan dinilai sebagai seorang
manusia (Ruland & Moore, 1998.
Konsep ini menyatukan pendapat
tentang nilai pribadi, yang
diekspresikan oleh prinsip etik (
otonomi) atau menghargai orang
lain yang menyatakan bahwa
individu seharusnya diperlakukan
sebagai agen otonomi
 Menjadi damai : keadaan penuh damai meliputi
dimensi fisik, psikologis dan spiritual.
 Kedekatan dengan orang-orang terdekat
Asumsi Mengenai End Of Life
 Ada dua asumsi Roland and Moore (1998) identifikasi teori sebagai berikut:
1. Pengalaman kejadian dan perasaan pada masa akhir hidup merupakan bersifat pribadi dan
individual.
2. Asuhan Keperawatan mempunyai peranan yang sangat penting dalam menciptakan pengalaman
untuk menghadapi kematian dengan damai (peaceful end of life). Perawat melakukan
pengkajian dan menginterpretasikan isyarat yang mereflesikan pengalaman seseorang dalam
menghadapi kematian dan mengintervensi dengan tepat untuk memperoleh atau
mempertahankan pengalaman yang damai. Bahkan sekalipun pasien yang akan menghadapi
kematian dengan keadaan tidak dapat komunikasi verbal.
Prinsip-Prinsip End Of Life
 Menghargai kehidupan dan perawatan dalam kematian
 Hak untuk mengetahui dan memilih
 Menahan dan menghentikan pengobatan dalam mempertahankan hidup
 Sebuah pendekatan kolaboratif dalam perawatan
 Transparansi dan akuntabilitas
 Perawatan non diskriminatif
 Hak dan kewajiban tenaga kesehatan
 Perbaikan terus-menerus
Sekian & Terimakasih

More Related Content

What's hot

Sejarah Perkembangan Keperawatan
Sejarah Perkembangan KeperawatanSejarah Perkembangan Keperawatan
Sejarah Perkembangan Keperawatan
pjj_kemenkes
 
Makalah kehilangan, berduka dan kematian
Makalah kehilangan, berduka dan kematianMakalah kehilangan, berduka dan kematian
Makalah kehilangan, berduka dan kematian
Didik Nurkantoro
 
Falsafah keperawatan
Falsafah keperawatanFalsafah keperawatan
Falsafah keperawatan
Cahya
 
Konsep pasien terminal & menjelang ajal
Konsep pasien terminal & menjelang ajalKonsep pasien terminal & menjelang ajal
Konsep pasien terminal & menjelang ajal
Mitha Khair
 
Model keperawatan primer
Model keperawatan primerModel keperawatan primer
Model keperawatan primer
asadul usud
 
Konsep dasar etika profesi keperawatan
Konsep dasar etika  profesi keperawatanKonsep dasar etika  profesi keperawatan
Konsep dasar etika profesi keperawatan
Ade Rahman
 
Makalah konsep-perubahan-dalam-keperawatan
Makalah konsep-perubahan-dalam-keperawatanMakalah konsep-perubahan-dalam-keperawatan
Makalah konsep-perubahan-dalam-keperawatan
Rarasati Aningsih
 
TEKNIK KOMUNIKASI TERAPEUTIK.ppt
TEKNIK KOMUNIKASI TERAPEUTIK.pptTEKNIK KOMUNIKASI TERAPEUTIK.ppt
TEKNIK KOMUNIKASI TERAPEUTIK.ppt
OrielArdian
 
Asuhan Keperawatan Kebutuhan Rasa Aman dan Nyaman
Asuhan Keperawatan Kebutuhan Rasa Aman dan NyamanAsuhan Keperawatan Kebutuhan Rasa Aman dan Nyaman
Asuhan Keperawatan Kebutuhan Rasa Aman dan Nyaman
pjj_kemenkes
 
Pembuatan keputusan etik
Pembuatan keputusan etikPembuatan keputusan etik
Pembuatan keputusan etik
Cahya
 
Holistic Care
Holistic CareHolistic Care
Holistic Care
Cahya
 
Model konsep keperawatan menurut virginia handerson
Model konsep keperawatan menurut virginia handersonModel konsep keperawatan menurut virginia handerson
Model konsep keperawatan menurut virginia handersonYabniel Lit Jingga
 
Komunikasi terapeutik pada pasien dewasa
Komunikasi terapeutik pada pasien dewasaKomunikasi terapeutik pada pasien dewasa
Komunikasi terapeutik pada pasien dewasa
andhika perceka
 
Sejarah keperawatan di indonesia
Sejarah keperawatan di indonesiaSejarah keperawatan di indonesia
Sejarah keperawatan di indonesia
wahdaoctiasakti
 
Materi buku panduan komunikasi terapeutik
Materi buku panduan komunikasi terapeutikMateri buku panduan komunikasi terapeutik
Materi buku panduan komunikasi terapeutik
UNIVERSITAS SARIPUTRA INDONESIA TOMOHON
 
Peran Perawat Pada Perawatan Paliatif.ppt
Peran Perawat Pada Perawatan Paliatif.pptPeran Perawat Pada Perawatan Paliatif.ppt
Peran Perawat Pada Perawatan Paliatif.ppt
ssuserbb0b09
 
Asuhan Keperawatan Klien Dengan Penyakit Terminal dan Menjelang Ajal
Asuhan Keperawatan Klien Dengan Penyakit Terminal dan Menjelang AjalAsuhan Keperawatan Klien Dengan Penyakit Terminal dan Menjelang Ajal
Asuhan Keperawatan Klien Dengan Penyakit Terminal dan Menjelang Ajal
pjj_kemenkes
 
Konsep komunikasi terapeutik
Konsep komunikasi terapeutikKonsep komunikasi terapeutik
Konsep komunikasi terapeutik
widya1972
 

What's hot (20)

Sejarah Perkembangan Keperawatan
Sejarah Perkembangan KeperawatanSejarah Perkembangan Keperawatan
Sejarah Perkembangan Keperawatan
 
Makalah kehilangan, berduka dan kematian
Makalah kehilangan, berduka dan kematianMakalah kehilangan, berduka dan kematian
Makalah kehilangan, berduka dan kematian
 
Sejarah keperawatan
Sejarah keperawatanSejarah keperawatan
Sejarah keperawatan
 
Falsafah keperawatan
Falsafah keperawatanFalsafah keperawatan
Falsafah keperawatan
 
Konsep pasien terminal & menjelang ajal
Konsep pasien terminal & menjelang ajalKonsep pasien terminal & menjelang ajal
Konsep pasien terminal & menjelang ajal
 
Konsep keperawatan medikal bedah
Konsep keperawatan medikal bedahKonsep keperawatan medikal bedah
Konsep keperawatan medikal bedah
 
Model keperawatan primer
Model keperawatan primerModel keperawatan primer
Model keperawatan primer
 
Konsep dasar etika profesi keperawatan
Konsep dasar etika  profesi keperawatanKonsep dasar etika  profesi keperawatan
Konsep dasar etika profesi keperawatan
 
Makalah konsep-perubahan-dalam-keperawatan
Makalah konsep-perubahan-dalam-keperawatanMakalah konsep-perubahan-dalam-keperawatan
Makalah konsep-perubahan-dalam-keperawatan
 
TEKNIK KOMUNIKASI TERAPEUTIK.ppt
TEKNIK KOMUNIKASI TERAPEUTIK.pptTEKNIK KOMUNIKASI TERAPEUTIK.ppt
TEKNIK KOMUNIKASI TERAPEUTIK.ppt
 
Asuhan Keperawatan Kebutuhan Rasa Aman dan Nyaman
Asuhan Keperawatan Kebutuhan Rasa Aman dan NyamanAsuhan Keperawatan Kebutuhan Rasa Aman dan Nyaman
Asuhan Keperawatan Kebutuhan Rasa Aman dan Nyaman
 
Pembuatan keputusan etik
Pembuatan keputusan etikPembuatan keputusan etik
Pembuatan keputusan etik
 
Holistic Care
Holistic CareHolistic Care
Holistic Care
 
Model konsep keperawatan menurut virginia handerson
Model konsep keperawatan menurut virginia handersonModel konsep keperawatan menurut virginia handerson
Model konsep keperawatan menurut virginia handerson
 
Komunikasi terapeutik pada pasien dewasa
Komunikasi terapeutik pada pasien dewasaKomunikasi terapeutik pada pasien dewasa
Komunikasi terapeutik pada pasien dewasa
 
Sejarah keperawatan di indonesia
Sejarah keperawatan di indonesiaSejarah keperawatan di indonesia
Sejarah keperawatan di indonesia
 
Materi buku panduan komunikasi terapeutik
Materi buku panduan komunikasi terapeutikMateri buku panduan komunikasi terapeutik
Materi buku panduan komunikasi terapeutik
 
Peran Perawat Pada Perawatan Paliatif.ppt
Peran Perawat Pada Perawatan Paliatif.pptPeran Perawat Pada Perawatan Paliatif.ppt
Peran Perawat Pada Perawatan Paliatif.ppt
 
Asuhan Keperawatan Klien Dengan Penyakit Terminal dan Menjelang Ajal
Asuhan Keperawatan Klien Dengan Penyakit Terminal dan Menjelang AjalAsuhan Keperawatan Klien Dengan Penyakit Terminal dan Menjelang Ajal
Asuhan Keperawatan Klien Dengan Penyakit Terminal dan Menjelang Ajal
 
Konsep komunikasi terapeutik
Konsep komunikasi terapeutikKonsep komunikasi terapeutik
Konsep komunikasi terapeutik
 

Similar to Ppt klp 4, moore's theory

RULAND & MOORE.pptx
RULAND & MOORE.pptxRULAND & MOORE.pptx
RULAND & MOORE.pptx
khikmatulmujizah
 
APLIKASI TEORI KEPERAWATAN DALAM MEMBERIKAN.docx
APLIKASI TEORI KEPERAWATAN DALAM MEMBERIKAN.docxAPLIKASI TEORI KEPERAWATAN DALAM MEMBERIKAN.docx
APLIKASI TEORI KEPERAWATAN DALAM MEMBERIKAN.docx
TeisyAngaraKasih
 
TUGAS JUWITA 233001090101.pdf tugas pdf l
TUGAS JUWITA 233001090101.pdf tugas pdf lTUGAS JUWITA 233001090101.pdf tugas pdf l
TUGAS JUWITA 233001090101.pdf tugas pdf l
juwitajambi114
 
analays 1 progres with ensabilop shlllay s
analays 1 progres with ensabilop shlllay sanalays 1 progres with ensabilop shlllay s
analays 1 progres with ensabilop shlllay s
juwitajambi114
 
Terapi pendekatan integratif
Terapi pendekatan integratifTerapi pendekatan integratif
Terapi pendekatan integratif
Abe Adan
 
Teori dan Konseptual Asuhan Keperawatan Madeleine Leiniger
Teori dan Konseptual Asuhan Keperawatan Madeleine Leiniger Teori dan Konseptual Asuhan Keperawatan Madeleine Leiniger
Teori dan Konseptual Asuhan Keperawatan Madeleine Leiniger
aris munandar
 
teory peplau.docx
teory peplau.docxteory peplau.docx
teory peplau.docx
DanCxk
 
KONSEP TEORI VIRGINIA.ppt
KONSEP TEORI VIRGINIA.pptKONSEP TEORI VIRGINIA.ppt
KONSEP TEORI VIRGINIA.ppt
SefrinaRukmawati
 
Materi Falsafah Kepearawtan KONSEP TEORI VIRGINIA.ppt
Materi Falsafah Kepearawtan KONSEP TEORI VIRGINIA.pptMateri Falsafah Kepearawtan KONSEP TEORI VIRGINIA.ppt
Materi Falsafah Kepearawtan KONSEP TEORI VIRGINIA.ppt
SefrinaRukmawati
 
pdf ppt kdk.pdf
pdf ppt kdk.pdfpdf ppt kdk.pdf
pdf ppt kdk.pdf
Viksianiphara
 
model konseptual keperawatan
model konseptual keperawatanmodel konseptual keperawatan
model konseptual keperawatanyounkOyounk
 
1.-Falsafah-dan-Paradigma-keperawatan.pptx
1.-Falsafah-dan-Paradigma-keperawatan.pptx1.-Falsafah-dan-Paradigma-keperawatan.pptx
1.-Falsafah-dan-Paradigma-keperawatan.pptx
AidilRamadhan7
 
Teori Model konseptual keperawatan keluarga
Teori Model konseptual keperawatan keluargaTeori Model konseptual keperawatan keluarga
Teori Model konseptual keperawatan keluarga
JoniSiahaan2
 
Culture care leninger.pptx
Culture care leninger.pptxCulture care leninger.pptx
Culture care leninger.pptx
AhmadRosuli
 
[SLIDE] - Teori Orem (Kelompok 8) - Muhtadi Surya Hanif (2)a.pptx
[SLIDE] - Teori Orem (Kelompok 8) - Muhtadi Surya Hanif (2)a.pptx[SLIDE] - Teori Orem (Kelompok 8) - Muhtadi Surya Hanif (2)a.pptx
[SLIDE] - Teori Orem (Kelompok 8) - Muhtadi Surya Hanif (2)a.pptx
RayaPambudhi
 
Makalah falsafah kel 2 teori hel
Makalah falsafah kel 2 teori helMakalah falsafah kel 2 teori hel
Makalah falsafah kel 2 teori hel
DiajengDnph
 
Model konseptual dalam kep. jiwa
Model konseptual dalam kep. jiwaModel konseptual dalam kep. jiwa
Model konseptual dalam kep. jiwa
NotesyaAAmanupunnyo
 
TEORI_MODEL_KEPERAWATAN_konsep_keperawatan_pptx.pptx
TEORI_MODEL_KEPERAWATAN_konsep_keperawatan_pptx.pptxTEORI_MODEL_KEPERAWATAN_konsep_keperawatan_pptx.pptx
TEORI_MODEL_KEPERAWATAN_konsep_keperawatan_pptx.pptx
NatasyaAlBaihaqi1
 

Similar to Ppt klp 4, moore's theory (20)

RULAND & MOORE.pptx
RULAND & MOORE.pptxRULAND & MOORE.pptx
RULAND & MOORE.pptx
 
Florence nightingale
Florence nightingaleFlorence nightingale
Florence nightingale
 
APLIKASI TEORI KEPERAWATAN DALAM MEMBERIKAN.docx
APLIKASI TEORI KEPERAWATAN DALAM MEMBERIKAN.docxAPLIKASI TEORI KEPERAWATAN DALAM MEMBERIKAN.docx
APLIKASI TEORI KEPERAWATAN DALAM MEMBERIKAN.docx
 
TUGAS JUWITA 233001090101.pdf tugas pdf l
TUGAS JUWITA 233001090101.pdf tugas pdf lTUGAS JUWITA 233001090101.pdf tugas pdf l
TUGAS JUWITA 233001090101.pdf tugas pdf l
 
analays 1 progres with ensabilop shlllay s
analays 1 progres with ensabilop shlllay sanalays 1 progres with ensabilop shlllay s
analays 1 progres with ensabilop shlllay s
 
Terapi pendekatan integratif
Terapi pendekatan integratifTerapi pendekatan integratif
Terapi pendekatan integratif
 
Teori dan Konseptual Asuhan Keperawatan Madeleine Leiniger
Teori dan Konseptual Asuhan Keperawatan Madeleine Leiniger Teori dan Konseptual Asuhan Keperawatan Madeleine Leiniger
Teori dan Konseptual Asuhan Keperawatan Madeleine Leiniger
 
teory peplau.docx
teory peplau.docxteory peplau.docx
teory peplau.docx
 
KONSEP TEORI VIRGINIA.ppt
KONSEP TEORI VIRGINIA.pptKONSEP TEORI VIRGINIA.ppt
KONSEP TEORI VIRGINIA.ppt
 
Materi Falsafah Kepearawtan KONSEP TEORI VIRGINIA.ppt
Materi Falsafah Kepearawtan KONSEP TEORI VIRGINIA.pptMateri Falsafah Kepearawtan KONSEP TEORI VIRGINIA.ppt
Materi Falsafah Kepearawtan KONSEP TEORI VIRGINIA.ppt
 
pdf ppt kdk.pdf
pdf ppt kdk.pdfpdf ppt kdk.pdf
pdf ppt kdk.pdf
 
model konseptual keperawatan
model konseptual keperawatanmodel konseptual keperawatan
model konseptual keperawatan
 
1.-Falsafah-dan-Paradigma-keperawatan.pptx
1.-Falsafah-dan-Paradigma-keperawatan.pptx1.-Falsafah-dan-Paradigma-keperawatan.pptx
1.-Falsafah-dan-Paradigma-keperawatan.pptx
 
Teori Model konseptual keperawatan keluarga
Teori Model konseptual keperawatan keluargaTeori Model konseptual keperawatan keluarga
Teori Model konseptual keperawatan keluarga
 
Culture care leninger.pptx
Culture care leninger.pptxCulture care leninger.pptx
Culture care leninger.pptx
 
[SLIDE] - Teori Orem (Kelompok 8) - Muhtadi Surya Hanif (2)a.pptx
[SLIDE] - Teori Orem (Kelompok 8) - Muhtadi Surya Hanif (2)a.pptx[SLIDE] - Teori Orem (Kelompok 8) - Muhtadi Surya Hanif (2)a.pptx
[SLIDE] - Teori Orem (Kelompok 8) - Muhtadi Surya Hanif (2)a.pptx
 
Makalah falsafah kel 2 teori hel
Makalah falsafah kel 2 teori helMakalah falsafah kel 2 teori hel
Makalah falsafah kel 2 teori hel
 
Model konseptual dalam kep. jiwa
Model konseptual dalam kep. jiwaModel konseptual dalam kep. jiwa
Model konseptual dalam kep. jiwa
 
Harbang milieu terapi babel
Harbang milieu terapi babelHarbang milieu terapi babel
Harbang milieu terapi babel
 
TEORI_MODEL_KEPERAWATAN_konsep_keperawatan_pptx.pptx
TEORI_MODEL_KEPERAWATAN_konsep_keperawatan_pptx.pptxTEORI_MODEL_KEPERAWATAN_konsep_keperawatan_pptx.pptx
TEORI_MODEL_KEPERAWATAN_konsep_keperawatan_pptx.pptx
 

Recently uploaded

Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
cikgumeran1
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
mukminbdk
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
DewiInekePuteri
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
AsyeraPerangin1
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 

Ppt klp 4, moore's theory

  • 1. Moore’s Theory Peaceful End Of Life Oleh Kelompok 4 :  Dewa Ayu Lilik Saraswati  Gek Fitrina Dwi Sariasih  Luh Putu Ratih Artasari  Ni Ketut Ari Pratiwi  Ni Made Yuniantari  Ni Putu Eka Pradnya Kartini  Ni Putu Yuvi Gitayani  Putu Rias Andreani  Putu Sri Utami Devi
  • 2. Riwayat Hidup Ahli Teori Peaceful End of life (EOL)  Cornelia M. Ruland Lahir di Norwegia tahun 1954. Lulus sarjana keperawatan (B.Sn ) pada tahun 1974 dari Universitas Bergen, Norwegia. Pada tahun 1979, Ruland mengambil Registered Nurse (RN) selanjutnya bekerja menjadi perawat klinik spesialis anak di tahun 1983. Tahun 1994 ia mengambil Master dan tahun 1998 mendapatkan gelar doktornya dari Universitas Case Western Reserve, Cleveland, Ohio. Karir keperawatannya dimulai sejak tahun 1979 sampai tahun 1980 dengan banyak pengalaman yg pasti beliau dapatkan dan akhirnya memulai karir penelitian mulai tahun 1994 sebagai asisten peneliti.Lalu menjabat sebagai direktur proyek riset bersama Shirley Moore tahun 1995 sampai 1997 Ruland mengembangkan program riset untuk menerapkan pengambilan keputusan dan hubungan pasien- pemberi pelayanan di institusi kesehatan serta mengembangkan, melaksanakan dan mengevaluasi system informasi untuk mendukung program tersebut. Penelitiannya berfokus pada aspek-aspek instrument/alat pengambilan keputusan bersama dalam situasi klinik yang menantang
  • 3.  Shirley M. Moore Lahir pada tahun 1948. Lulus diploma keperawatan tahun 1969 di Youngtown Hospital Association School of nursing. Tahun 1974 mengambil Bachelor of Nursing di Kent State University, kemudian mengambil gelar Master di bidang mental psikiatri (1990) dan Doktornya di bidang Nursing Science pada tahun 1993 di Case Western Reverse University. Moore tertarik di bidang epistemology dan teori- teori keperawatan, model-model asuhan tim interdisiplin serta peningkatan kualitas berkesinambungan (Continuous Quality Improvement). Ia menjadi peneliti utama di beberapa riset Selama beberapa tahun, Moore diberi kesempatan untuk menjelaskan teori yang digunakan pada tools praktik untuk para praktisi, peneliti dan dosen pada konferensi yang selalu diadakan setiap tahun di Universitas Case Western Reserve. Dalam hal ini Moore telah dibantu untuk mengembangkan dan mempublikasikan beberapa teori (Good and Moore, 1996) dan telah menerapkan bentuk teori menjadi sebuah keterampilan yang penting bagi mahasiswa doktoral.
  • 4.  Teori Peaceful End Of Life ini berasal dari standart perawatan yang ditulis oleh perawat ahli yang berpengalaman di praktek. Oleh karena itu, konsep paradigma yang secara eksplisit ditujukan kepada keperawatan dan individu. Teori ini berfokus kepada fenomena keperawatan yang komplek, perawatan secara holistic untuk mendukung individu dalam menghadapi kematian secara damai.  Teori EOL diturunkan dalam berbagai cara pragmatis. Hal ini terjadi saat Ruland mengambil doktoral dan Moore sebagai orang fakultas. Ruland saat itu baru saja menyelesaikan proyek utamanya yaitu mengembangkan standar praktik klinik untuk peaceful EOL dengan sekelompok perawat kanker di Norwegia. Standar tersebut disintesa ke dalam teori peaceful EOL oleh Ruland dan selanjutnya diperhalus dengan bantuan Moore. Teori ini menjadi contoh awal penggunaan standar praktik sebagai sumber pengembangan teori middle range.
  • 5. Pengertian End Of Life  End of life care merupakan salah satu tindakan keperawatan yang difokuskan pada orang yang telah berada di akhir hidupnya, tindakan ini bertujuan untuk membuat orang hidup dengan sebaik- baiknya selama sisa hidupnya dan meninggal dengan bermartabat.  Pasien yang berada dalam fase tersebut biasanya menginginkan perawatan yang maksimal dan dapat meningkatkan kenyamanan pasien tersebut. End of life merupakan bagian penting dari keperawatan paliatif yang diperuntukkan bagi pasien yang mendekati akhir kehidupan.
  • 6. Konsep Utama dan Kegunaannya  Tidak mengalami nyeri  Mengalami rasa nyaman  Merasa bermartabat dan dihargai : Setiap pasien penyakit terminal dihargai dan dinilai sebagai seorang manusia (Ruland & Moore, 1998. Konsep ini menyatukan pendapat tentang nilai pribadi, yang diekspresikan oleh prinsip etik ( otonomi) atau menghargai orang lain yang menyatakan bahwa individu seharusnya diperlakukan sebagai agen otonomi  Menjadi damai : keadaan penuh damai meliputi dimensi fisik, psikologis dan spiritual.  Kedekatan dengan orang-orang terdekat
  • 7. Asumsi Mengenai End Of Life  Ada dua asumsi Roland and Moore (1998) identifikasi teori sebagai berikut: 1. Pengalaman kejadian dan perasaan pada masa akhir hidup merupakan bersifat pribadi dan individual. 2. Asuhan Keperawatan mempunyai peranan yang sangat penting dalam menciptakan pengalaman untuk menghadapi kematian dengan damai (peaceful end of life). Perawat melakukan pengkajian dan menginterpretasikan isyarat yang mereflesikan pengalaman seseorang dalam menghadapi kematian dan mengintervensi dengan tepat untuk memperoleh atau mempertahankan pengalaman yang damai. Bahkan sekalipun pasien yang akan menghadapi kematian dengan keadaan tidak dapat komunikasi verbal.
  • 8. Prinsip-Prinsip End Of Life  Menghargai kehidupan dan perawatan dalam kematian  Hak untuk mengetahui dan memilih  Menahan dan menghentikan pengobatan dalam mempertahankan hidup  Sebuah pendekatan kolaboratif dalam perawatan  Transparansi dan akuntabilitas  Perawatan non diskriminatif  Hak dan kewajiban tenaga kesehatan  Perbaikan terus-menerus
  • 9.