SlideShare a Scribd company logo
Strategi Pembelajaran Ekspositori
ANGGOTA KELOMPOK 1
2
Karmedi C
213020210005
Natalis Rangga Awingnu
( - )
Nurul Huda
213020210015
Dhimas Fajar Pangestu
213010210004
Eric Timotius Hartono
213010210001
Hendri Adi Pranata
213030210033
Yeremia
213020210018
Yohan Sabtuno
213020210011
Jerry Aprinagus
213030210047
Rahmanudin
213020210007
DEFINISI
Strategi pembelajaran ekspositori adalah strategi pembelajaran yang
mengutamakan strategi yang berentuk penyampaian guru terhadap siswa
secara verbal, yang bertujuan agar siswa meguasai pelajaran secara
optimal.
3
Pendapat para ahli megenai Strategi
Pembelajaran Ekspositori
1. Frelberg dan Driscoll (1992)
Menurut Frelberg dan Driscoll, Strategi Pembelajaran adalah untuk mencapai berbagai
tujuan dalam memberi materi pelajaran pada berbagai tingkatan, untuk siswa yang berbeda
dalam konteks yang berbeda pula.
2. Gerlach dan Ely (1980)
Menurut Gerlach dan Ely, Strategi Pembelajaran adalah ara yang dipilih untuk
menyampaikan materi pelajaran dalam lingkungan pembelajaran tertentu yang terdiri atas sifat,
lingkup, dan urutan kegiatan yang dapat memberikan pengalaman belajar kepada siswa.
4
Pendapat Para Ahli Megenai Strategi
Pembelajaran Ekspositori
3. Frelberg dan Driscoll (1992)
Menurut Frelberg dan Driscoll, Strategi Pembelajaran adalah untuk mencapai berbagai
tujuan dalam memberi materi pelajaran pada berbagai tingkatan, untuk siswa yang berbeda
dalam konteks yang berbeda pula.
4. Gerlach dan Ely (1980)
Menurut Gerlach dan Ely, Strategi Pembelajaran adalah ara yang dipilih untuk
menyampaikan materi pelajaran dalam lingkungan pembelajaran tertentu yang terdiri atas sifat,
lingkup, dan urutan kegiatan yang dapat memberikan pengalaman belajar kepada siswa.
5
DEFINISI MENURUT KELOMPOK
Strategi Pembelajaran Ekspositori adalah strategi
pembelajaran yang mengutamakan strategi berbentuk
penyampaian guru terhadap siswa secara verbal atau langsung
dengan metode ceramah, yang bertujuan siswa dapat meguasai
pelajaran secara optimal.
6
TUJUAN DAN MANFAAT TEORI
EKSPOSITORI
Dengan strategi pembelajaran ekspositori guru bisa :
1. mengontrol urutan dan keluasan materi pembelajaran,
2. dapat mengetahui sampai sejauh mana siswa menguasai
bahan pelajaran yang disampaikan.
7
FAKTOR – FAKTOR YANG PERLU
DIPERHATIKAN
1. Tujuan pembelajaran
2. Aktivitas dan pengetahuan siswa
3. Integritas bidang studi / pokok bahasan
4. Alokasi waktu dan sarana penunjang
5. Jumlah siswa
6. Pengalamaan dan kewibawaan pengajar
1. Persiapan
Tahap persiapan berkaitan dengan mempersiapkan siswa untuk menerima pelajaran. Dalam
strategi ekspositori, langkah persiapan merupakan langkah yang sangat penting.
Keberhasilan pelaksnaan pembelajaran dengan menggunakan strategi ekspositori sangat
tergantung pada langkah persiapan
2. Penyajian
Langkah penyajian adalah langkah penyampaian materi pelajaran sesuai dengan persiapan
yang telah dilakukan. Yang harus dipikirkan oleh setiap guru dalam penyajian ini adalah
bagaimana agar materi pelajaran dapat dengan mudah ditangkap dan dipahami oleh siswa.
Langkah - Langkah Strategi
Pembelajaran Ekspositori
9
Langkah - Langkah Strategi Pembelajaran
Ekspositori
3. Korelasi
Langkah korelasi adalah langkah menghubungkan materi pelajaran dengan pengalaman siswa
atau dengan hal-hal lain yang memungkinkan siswa dapat menangkap keterkaitannya dalam
struktur pengetahuan yang telah dimilikinya.
4. Menyimpulkan
Menyimpulkan adalah tahapan untuk memahami inti (core) dari materi pelajaran yang telah
disajikan. Langkah menyimpulkan merupakan langkah yang sangat penting dalam strategi
ekspositori, sebab melalui langkah menyimpulkan siswa akan dapat mengambil inti sari dari
proses penyajian.
10
Langkah - Langkah Strategi Pembelajaran
Ekspositori
5. Mengaplikasikan
Langkah aplikasi adalah langkah unjuk kemampuan siswa setelah
mereka menyimak penjelasan guru. Langkah ini merupakan langkah
yang sangat penting dalam proses pembelajaran ekspositori, sebab
melalui langkah ini guru akan dapat mengumpulkan informasi tentang
penguasaan dan pemahaman materi pelajaran oleh siswa.
11
Keunggulan dan Kelemahan
Keunggulan
➢ Guru bisa mengontrol urutan dan keluasan materi pembelajaran, guru
dapat mengetahui sejauh mana siswa menguasai bahan pelajaran yang
disampaikan.
➢ Strategi pembelajaran ekspositori dianggap sangat efektif apabila
materi pelajaran yang harus dikuasai cukup luas dan waktu terbatas.
➢ Melalui strategi ini siswa dapat mendengar melalui penuturan tentang
materi pelajaran sekaligus mengobservasi melalui demonstrasi.
➢ Strategi ini bisa digunakan untuk jumlah siswa dengan kelas besar.
12
Keunggulan dan kelemahan
Kelemahan
➢ Strategi pembelajaran ini hanya mungkin dilakukan terhadap siswa dengan
kemampuan mendengar dan menyimak yang baik.
➢ Strategi ini tidak mungkin melayani perbedaan kemampuan belajar,
pengetahuan, minat, bakat dan gaya belajar individu.
➢ Karena lebih banyak dengan ceramah, strategi ini sulit mengembangkan
kemampuan sosialisasi siswa.
➢ Keberhasilan strategi ini tergantung pada kemampuan yang dimiliki guru.
➢ Gaya komunikasi pada strategi ini satu arah jadi kesempatan mengontrol
kemampuan belajar siswa terbatas.
13
Contoh Penerapan Dalam Bidang
Teknik Mesin
Contoh penerapan teori kspositori pada pendidikan Siswa :
1. Menjelaskan beberapa komponen mesin yang sudah
disampaikan oleh guru baik yang ada didalam mesin maupun
yang ada diluar mesin baik dari nama maupun kegunaannya.
2. Teknik mesin Mahasiswa mempresentasikan cara kerja suatu
sistem kerja pada kendaraan seperti cara kerja sistem rem,
cara kerja mesin, sistem kelistrikan pada kendaraan.
14
Dokumentasi Kerja Kelompok
15
SEKIAN DAN TERIMA KASIH

More Related Content

Similar to ppt kelompok 01 SBM EKSPOSITORI.pptx

Strategy PEMBELAJARAN.pptx
Strategy PEMBELAJARAN.pptxStrategy PEMBELAJARAN.pptx
Strategy PEMBELAJARAN.pptx
Ramaekafitria05
 
PERMASALAHAN DALAM MENERAPKAN STRATEGI METODE TEKNIK PEMBELAJARAN DI.pptx
PERMASALAHAN DALAM MENERAPKAN STRATEGI METODE TEKNIK PEMBELAJARAN DI.pptxPERMASALAHAN DALAM MENERAPKAN STRATEGI METODE TEKNIK PEMBELAJARAN DI.pptx
PERMASALAHAN DALAM MENERAPKAN STRATEGI METODE TEKNIK PEMBELAJARAN DI.pptx
ekopujianto21
 
PERMASALAHAN DALAM MENERAPKAN STRATEGI METODE TEKNIK PEMBELAJARAN DI.pptx
PERMASALAHAN DALAM MENERAPKAN STRATEGI METODE TEKNIK PEMBELAJARAN DI.pptxPERMASALAHAN DALAM MENERAPKAN STRATEGI METODE TEKNIK PEMBELAJARAN DI.pptx
PERMASALAHAN DALAM MENERAPKAN STRATEGI METODE TEKNIK PEMBELAJARAN DI.pptx
ekopujianto21
 
Metode pembelajaran mtk (2)
Metode pembelajaran mtk (2)Metode pembelajaran mtk (2)
Metode pembelajaran mtk (2)
Agnes Ervinda Ginting
 
Bab 6 strategi kaedah teknik
Bab 6 strategi kaedah teknikBab 6 strategi kaedah teknik
Bab 6 strategi kaedah teknik
Hazwani Idrus
 
Strategi Pembelajaran Inovatif Kontemporer (Made Wena)
Strategi Pembelajaran Inovatif Kontemporer (Made Wena)Strategi Pembelajaran Inovatif Kontemporer (Made Wena)
Strategi Pembelajaran Inovatif Kontemporer (Made Wena)
Hariyatunnisa Ahmad
 
Jabatan Profesional dan Tantangan Guru Dalam Pembelajaran
Jabatan Profesional dan Tantangan Guru Dalam PembelajaranJabatan Profesional dan Tantangan Guru Dalam Pembelajaran
Jabatan Profesional dan Tantangan Guru Dalam Pembelajaran
Afrina Astuti
 
Laporan Kajian Tindakan ICT - Strategi PDP & Penglibatan Pelajar dalam PdP.
Laporan Kajian Tindakan ICT - Strategi PDP & Penglibatan Pelajar dalam PdP.Laporan Kajian Tindakan ICT - Strategi PDP & Penglibatan Pelajar dalam PdP.
Laporan Kajian Tindakan ICT - Strategi PDP & Penglibatan Pelajar dalam PdP.
IyQa GaNi
 
Strategi_pembelajaran.docx
Strategi_pembelajaran.docxStrategi_pembelajaran.docx
Strategi_pembelajaran.docx
UpiHambuku
 
LPKP UT BAB I - BAB V
LPKP UT BAB I - BAB V LPKP UT BAB I - BAB V
LPKP UT BAB I - BAB V
Eman Syukur
 
Bab 1 modul i membuka pembelajaran(2)
Bab 1 modul i membuka pembelajaran(2)Bab 1 modul i membuka pembelajaran(2)
Bab 1 modul i membuka pembelajaran(2)
PratiwiKartikaSari
 
Makalah metode kelompok dan demonstrasi
Makalah metode kelompok dan demonstrasiMakalah metode kelompok dan demonstrasi
Makalah metode kelompok dan demonstrasi
Mara Sutan Siregar
 
Kesiapan guru mengajar
Kesiapan guru mengajarKesiapan guru mengajar
Kesiapan guru mengajar
SMKN 36 JAKARTA UTARA
 
Makalah metode pembelajaran a1 c317026
Makalah metode pembelajaran a1 c317026Makalah metode pembelajaran a1 c317026
Makalah metode pembelajaran a1 c317026
JunikaPurnama1
 
Strategi Pembelajaran
Strategi PembelajaranStrategi Pembelajaran
Strategi Pembelajaran
Ameilya P P
 
Modul jadi suci
Modul jadi suciModul jadi suci
Modul jadi suci
suci angrayani oktavia
 
15 teknik mengajar yang wajib dipahami pendidik
15 teknik mengajar yang wajib dipahami pendidik15 teknik mengajar yang wajib dipahami pendidik
15 teknik mengajar yang wajib dipahami pendidik
Dzakirul Husni
 
Perancangan Penyampaian Dan Penilaian Pengajaran Dan Pembelajaran
Perancangan Penyampaian Dan Penilaian Pengajaran Dan PembelajaranPerancangan Penyampaian Dan Penilaian Pengajaran Dan Pembelajaran
Perancangan Penyampaian Dan Penilaian Pengajaran Dan Pembelajaran
Sha Amran
 
Pembelajaran Masteri
Pembelajaran MasteriPembelajaran Masteri
Pembelajaran Masteri
SabreenaKamal
 
Ppt uas tekno verika dian
Ppt uas tekno verika dianPpt uas tekno verika dian
Ppt uas tekno verika dian
vey_riecha
 

Similar to ppt kelompok 01 SBM EKSPOSITORI.pptx (20)

Strategy PEMBELAJARAN.pptx
Strategy PEMBELAJARAN.pptxStrategy PEMBELAJARAN.pptx
Strategy PEMBELAJARAN.pptx
 
PERMASALAHAN DALAM MENERAPKAN STRATEGI METODE TEKNIK PEMBELAJARAN DI.pptx
PERMASALAHAN DALAM MENERAPKAN STRATEGI METODE TEKNIK PEMBELAJARAN DI.pptxPERMASALAHAN DALAM MENERAPKAN STRATEGI METODE TEKNIK PEMBELAJARAN DI.pptx
PERMASALAHAN DALAM MENERAPKAN STRATEGI METODE TEKNIK PEMBELAJARAN DI.pptx
 
PERMASALAHAN DALAM MENERAPKAN STRATEGI METODE TEKNIK PEMBELAJARAN DI.pptx
PERMASALAHAN DALAM MENERAPKAN STRATEGI METODE TEKNIK PEMBELAJARAN DI.pptxPERMASALAHAN DALAM MENERAPKAN STRATEGI METODE TEKNIK PEMBELAJARAN DI.pptx
PERMASALAHAN DALAM MENERAPKAN STRATEGI METODE TEKNIK PEMBELAJARAN DI.pptx
 
Metode pembelajaran mtk (2)
Metode pembelajaran mtk (2)Metode pembelajaran mtk (2)
Metode pembelajaran mtk (2)
 
Bab 6 strategi kaedah teknik
Bab 6 strategi kaedah teknikBab 6 strategi kaedah teknik
Bab 6 strategi kaedah teknik
 
Strategi Pembelajaran Inovatif Kontemporer (Made Wena)
Strategi Pembelajaran Inovatif Kontemporer (Made Wena)Strategi Pembelajaran Inovatif Kontemporer (Made Wena)
Strategi Pembelajaran Inovatif Kontemporer (Made Wena)
 
Jabatan Profesional dan Tantangan Guru Dalam Pembelajaran
Jabatan Profesional dan Tantangan Guru Dalam PembelajaranJabatan Profesional dan Tantangan Guru Dalam Pembelajaran
Jabatan Profesional dan Tantangan Guru Dalam Pembelajaran
 
Laporan Kajian Tindakan ICT - Strategi PDP & Penglibatan Pelajar dalam PdP.
Laporan Kajian Tindakan ICT - Strategi PDP & Penglibatan Pelajar dalam PdP.Laporan Kajian Tindakan ICT - Strategi PDP & Penglibatan Pelajar dalam PdP.
Laporan Kajian Tindakan ICT - Strategi PDP & Penglibatan Pelajar dalam PdP.
 
Strategi_pembelajaran.docx
Strategi_pembelajaran.docxStrategi_pembelajaran.docx
Strategi_pembelajaran.docx
 
LPKP UT BAB I - BAB V
LPKP UT BAB I - BAB V LPKP UT BAB I - BAB V
LPKP UT BAB I - BAB V
 
Bab 1 modul i membuka pembelajaran(2)
Bab 1 modul i membuka pembelajaran(2)Bab 1 modul i membuka pembelajaran(2)
Bab 1 modul i membuka pembelajaran(2)
 
Makalah metode kelompok dan demonstrasi
Makalah metode kelompok dan demonstrasiMakalah metode kelompok dan demonstrasi
Makalah metode kelompok dan demonstrasi
 
Kesiapan guru mengajar
Kesiapan guru mengajarKesiapan guru mengajar
Kesiapan guru mengajar
 
Makalah metode pembelajaran a1 c317026
Makalah metode pembelajaran a1 c317026Makalah metode pembelajaran a1 c317026
Makalah metode pembelajaran a1 c317026
 
Strategi Pembelajaran
Strategi PembelajaranStrategi Pembelajaran
Strategi Pembelajaran
 
Modul jadi suci
Modul jadi suciModul jadi suci
Modul jadi suci
 
15 teknik mengajar yang wajib dipahami pendidik
15 teknik mengajar yang wajib dipahami pendidik15 teknik mengajar yang wajib dipahami pendidik
15 teknik mengajar yang wajib dipahami pendidik
 
Perancangan Penyampaian Dan Penilaian Pengajaran Dan Pembelajaran
Perancangan Penyampaian Dan Penilaian Pengajaran Dan PembelajaranPerancangan Penyampaian Dan Penilaian Pengajaran Dan Pembelajaran
Perancangan Penyampaian Dan Penilaian Pengajaran Dan Pembelajaran
 
Pembelajaran Masteri
Pembelajaran MasteriPembelajaran Masteri
Pembelajaran Masteri
 
Ppt uas tekno verika dian
Ppt uas tekno verika dianPpt uas tekno verika dian
Ppt uas tekno verika dian
 

Recently uploaded

PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
solihin kadar
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
PreddySilitonga
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 

Recently uploaded (20)

PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 

ppt kelompok 01 SBM EKSPOSITORI.pptx

  • 2. ANGGOTA KELOMPOK 1 2 Karmedi C 213020210005 Natalis Rangga Awingnu ( - ) Nurul Huda 213020210015 Dhimas Fajar Pangestu 213010210004 Eric Timotius Hartono 213010210001 Hendri Adi Pranata 213030210033 Yeremia 213020210018 Yohan Sabtuno 213020210011 Jerry Aprinagus 213030210047 Rahmanudin 213020210007
  • 3. DEFINISI Strategi pembelajaran ekspositori adalah strategi pembelajaran yang mengutamakan strategi yang berentuk penyampaian guru terhadap siswa secara verbal, yang bertujuan agar siswa meguasai pelajaran secara optimal. 3
  • 4. Pendapat para ahli megenai Strategi Pembelajaran Ekspositori 1. Frelberg dan Driscoll (1992) Menurut Frelberg dan Driscoll, Strategi Pembelajaran adalah untuk mencapai berbagai tujuan dalam memberi materi pelajaran pada berbagai tingkatan, untuk siswa yang berbeda dalam konteks yang berbeda pula. 2. Gerlach dan Ely (1980) Menurut Gerlach dan Ely, Strategi Pembelajaran adalah ara yang dipilih untuk menyampaikan materi pelajaran dalam lingkungan pembelajaran tertentu yang terdiri atas sifat, lingkup, dan urutan kegiatan yang dapat memberikan pengalaman belajar kepada siswa. 4
  • 5. Pendapat Para Ahli Megenai Strategi Pembelajaran Ekspositori 3. Frelberg dan Driscoll (1992) Menurut Frelberg dan Driscoll, Strategi Pembelajaran adalah untuk mencapai berbagai tujuan dalam memberi materi pelajaran pada berbagai tingkatan, untuk siswa yang berbeda dalam konteks yang berbeda pula. 4. Gerlach dan Ely (1980) Menurut Gerlach dan Ely, Strategi Pembelajaran adalah ara yang dipilih untuk menyampaikan materi pelajaran dalam lingkungan pembelajaran tertentu yang terdiri atas sifat, lingkup, dan urutan kegiatan yang dapat memberikan pengalaman belajar kepada siswa. 5
  • 6. DEFINISI MENURUT KELOMPOK Strategi Pembelajaran Ekspositori adalah strategi pembelajaran yang mengutamakan strategi berbentuk penyampaian guru terhadap siswa secara verbal atau langsung dengan metode ceramah, yang bertujuan siswa dapat meguasai pelajaran secara optimal. 6
  • 7. TUJUAN DAN MANFAAT TEORI EKSPOSITORI Dengan strategi pembelajaran ekspositori guru bisa : 1. mengontrol urutan dan keluasan materi pembelajaran, 2. dapat mengetahui sampai sejauh mana siswa menguasai bahan pelajaran yang disampaikan. 7
  • 8. FAKTOR – FAKTOR YANG PERLU DIPERHATIKAN 1. Tujuan pembelajaran 2. Aktivitas dan pengetahuan siswa 3. Integritas bidang studi / pokok bahasan 4. Alokasi waktu dan sarana penunjang 5. Jumlah siswa 6. Pengalamaan dan kewibawaan pengajar
  • 9. 1. Persiapan Tahap persiapan berkaitan dengan mempersiapkan siswa untuk menerima pelajaran. Dalam strategi ekspositori, langkah persiapan merupakan langkah yang sangat penting. Keberhasilan pelaksnaan pembelajaran dengan menggunakan strategi ekspositori sangat tergantung pada langkah persiapan 2. Penyajian Langkah penyajian adalah langkah penyampaian materi pelajaran sesuai dengan persiapan yang telah dilakukan. Yang harus dipikirkan oleh setiap guru dalam penyajian ini adalah bagaimana agar materi pelajaran dapat dengan mudah ditangkap dan dipahami oleh siswa. Langkah - Langkah Strategi Pembelajaran Ekspositori 9
  • 10. Langkah - Langkah Strategi Pembelajaran Ekspositori 3. Korelasi Langkah korelasi adalah langkah menghubungkan materi pelajaran dengan pengalaman siswa atau dengan hal-hal lain yang memungkinkan siswa dapat menangkap keterkaitannya dalam struktur pengetahuan yang telah dimilikinya. 4. Menyimpulkan Menyimpulkan adalah tahapan untuk memahami inti (core) dari materi pelajaran yang telah disajikan. Langkah menyimpulkan merupakan langkah yang sangat penting dalam strategi ekspositori, sebab melalui langkah menyimpulkan siswa akan dapat mengambil inti sari dari proses penyajian. 10
  • 11. Langkah - Langkah Strategi Pembelajaran Ekspositori 5. Mengaplikasikan Langkah aplikasi adalah langkah unjuk kemampuan siswa setelah mereka menyimak penjelasan guru. Langkah ini merupakan langkah yang sangat penting dalam proses pembelajaran ekspositori, sebab melalui langkah ini guru akan dapat mengumpulkan informasi tentang penguasaan dan pemahaman materi pelajaran oleh siswa. 11
  • 12. Keunggulan dan Kelemahan Keunggulan ➢ Guru bisa mengontrol urutan dan keluasan materi pembelajaran, guru dapat mengetahui sejauh mana siswa menguasai bahan pelajaran yang disampaikan. ➢ Strategi pembelajaran ekspositori dianggap sangat efektif apabila materi pelajaran yang harus dikuasai cukup luas dan waktu terbatas. ➢ Melalui strategi ini siswa dapat mendengar melalui penuturan tentang materi pelajaran sekaligus mengobservasi melalui demonstrasi. ➢ Strategi ini bisa digunakan untuk jumlah siswa dengan kelas besar. 12
  • 13. Keunggulan dan kelemahan Kelemahan ➢ Strategi pembelajaran ini hanya mungkin dilakukan terhadap siswa dengan kemampuan mendengar dan menyimak yang baik. ➢ Strategi ini tidak mungkin melayani perbedaan kemampuan belajar, pengetahuan, minat, bakat dan gaya belajar individu. ➢ Karena lebih banyak dengan ceramah, strategi ini sulit mengembangkan kemampuan sosialisasi siswa. ➢ Keberhasilan strategi ini tergantung pada kemampuan yang dimiliki guru. ➢ Gaya komunikasi pada strategi ini satu arah jadi kesempatan mengontrol kemampuan belajar siswa terbatas. 13
  • 14. Contoh Penerapan Dalam Bidang Teknik Mesin Contoh penerapan teori kspositori pada pendidikan Siswa : 1. Menjelaskan beberapa komponen mesin yang sudah disampaikan oleh guru baik yang ada didalam mesin maupun yang ada diluar mesin baik dari nama maupun kegunaannya. 2. Teknik mesin Mahasiswa mempresentasikan cara kerja suatu sistem kerja pada kendaraan seperti cara kerja sistem rem, cara kerja mesin, sistem kelistrikan pada kendaraan. 14